The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by masjiddarussalam18, 2022-09-07 21:16:24

Terjemahan Bulughul Maram

Terjemahan Bulughul Maram

DAFTAR ISI

PENGANTAR PENERJEMAH..... ................ ix
DAFTAR ISI .......... .. xiii

Al-Hafizh IBNU HAJAR AL-ASQALANI

"Rahimahullahu Ta'ala" Pengarang Kitab Bulughul Maram..... 1
Nasab dan Kunyahnya.........
.........1

Kelahirannya ............... ..................1

Kedudukannya diTengah Para Ulama ............1

Karangan dan Manuskripsinya.... .....................2

Wafatnya .....................2
Faidah
.......2

KATA PENGANTAR............. .......3

KrTAB THAHARAH (BERSUCT) ............5

BAB ArR. ....................7

Kesucian Air Laut ........7
Kesucian Air............. ......................7

Laki-Laki Mandi dengan Air Bekas Mandi Wanita dan

Sebaliknya ...............10
Bekas Jilatan Anjing
....................11

Kucing Termasuk Binatang Suci.......... ..........11

Kencing Manusia Najis.......... .......72
HatiBangkai Ikan dan Belalang serta Limpa dan
Bila Lalat Jatuh pada Makanan dan Minuman ........,...I2

................12

BAB 8EJANA.......... ................ 14
Bejana Orang Kafir..........
Menambal Bejana dengan Perak ............16
...................77

BAB PENJELASAN TATA CARA MENGHILANGKAN NAJIS.. 18
Hukum Daging Keledai Piaraan......
Air Mani Tidak Najis......... ...............18

...........19

6a,lta,v?:o xiii

Kencing Bayi Laki-Laki dan Perempuan ........20
Pakaian Terkena Darah Haidh ......................20

BAB WUDHU.......... ................22
Keutamaan Siwak........
Tata Cara Wudhu ................22
Tata Cara Mengusap Kepala....... ......22

...................23

Istintsar (Memasukkan kemudian mengeluarkan Air dari
Hidung) Ketika Bangun Tidur.........
.............24

Apakah Kedua Telinga Termasuk Bagian Kepala? ...........26

Keutamaan Wudhu...... ................27

Sunnah-Sunnah Wudhu............... .................28

BAB MENGUSAP DUA KHUFF............ .....33
Tata Cara Mengusap Khuff dan Waktunya
.... .... ............34

BAB HAL.HAL YANG MEMBATALKAN WUDHU.................... 37
Tidur Lelap
................37

Keluarnya Sesuatu dari Dua Ja1an......... ........37

Menyentuh Wanita dengan Syahwat .............39

Keluar Kentut....... ......39

Menyenfuh Kemaluan dengan Syahwat.... .....39

Berwudhu kerena Muntah dan Mimisan............... ...........40
Berwudhu dari Daging Unta..........
................47

Berwudhu Karena Mengusung Mayat dan Hendak Membaca Al-

Qur'an....... ..............41
Berwudhu dari Berbekam............. .................42
Berwudhu dariTidur . .. .............43
Bahaya Was-Was Syaithan dalam Wudhu...... .................44

BAB ADAB BUANG AIR......... .................46

Adab Masuk WC......... .................46

TempalTempat yang Terlarang untuk Buang Hajat......... .................47

Berbicara pada Saat Buang Hajat......... .........48

BAB MANDI DAN HUKUM JUNUB .........55
MandiJunub Karena Bertemunya Dua Khitan
MandiJum'at ................55
Tata Cara MandiNabi.......... ............57
.......59

BAB TAYAMMUM ....63
Mengusap Balutan Gibs..........
.....67

BAB HAIDH............ ................69

xiv TEulrrsl*L1ntrarn

Hukum Istihadhah .....69
Melakukan Kepuasan Seks dengan Wanita Haidh ..'.'.....'72

KITAB SHALAT .......75
BAB WAKTU.WAKTU SHATAT ..............,77

Waktu-Waktu yang Terlarang ......81

BAB AD2AN............ ................88
BAB SYARAT.SYARAT SHALAT .............99

BAB SUTRAH (PEMBATAS) UNTUK ORANG YANG
SHALAT
............... 108

Melintasnya Himar (Keledai), Wanita, dan Anjing Hitam di
Depan Orang Shalat........
........109

BAB ANJURAN KHUSYU' DALAM SHALAT ......... 113

BAB MASJID.......... ............... 118
MasjidHukum Menghias dan Merias ...........\22

BAB TATA CARA SHALAT.. ...L24
Doa Istiftah
Anggota Badan pada Saat Sujud........ ..............127
.........14L

BAB SUJUD SAHWI DAN YANG LAINNYA, SEPERTI

SUJUD TILAWAH DAN SUJUD SYUKUR............................ 1 58
Sujud Tilawah.....
.....764

BAB SHALAT SUNAT............. ............... 169

BAB SHALAT BERJAMA'AH DAN IMAMAH ........................ 186
Yang Utama Menjadi Imam
.......193
Hukum Keimamam Wanita dan Orang Fasiq......... .......193

BAB SHATAT MUSAFIR DAN ORANG YANG SAKIT...........201

BAB SHALAT JUM'AT........... ................209

BAB SHALAT KHAUF.......... ..223

BAB SHALAT DUA HARI RAYA ............228
Takbir Ketika Shalat '1ed............
..................232

BAB SHALAT KUSUF............. ...............235

BAB SHALAT ISTISQA'......... ...............24O

Istisqa Nabi #8...... ....242

BAB PAKAIAN ........246

6a4h,v?"i xv

KITAB JENAZAH ..25I

KITAB ZAKAT .....,277
BAB ZAKAT FITRAH .............294
BAB SEDEKAH SUNAT....
BAB TATA CARA PEMBAGIAN ZAKAT .....297
.303

KITAB PUASA .....307

Bercelak Ketika Berpuasa ..........316
Makan dan Minum Karena Lupa......... ........317

BAB PUASA SUNNAT DAN PUASA YANG DILARANG........322

BAB I'TIKAF DAN IBADAH DI BULAN RAMADHAN ...........329

KITAB HAJI ..........335

BAB KEUTAMAAN HAJI DAN KEPADA SIAPA ............ 337

DIWAJIBKAN.......... ................339
...................340
Haji Anak Keci1..........
Menghajikan Orang Lain..........

BAB MIQAT (TEMPAT MEMULAT IHRAM).............. .............. 344

BAB MACAM-MACAM IHRAM DAN TATA CARANYA..........347

BAB IHRAM DAN HAL-HAL YANG BERKAITAN ............ 348

DENGANNYA.......... ...........350
Nikahnya Orang yang Sedang Ihram

BAB TATA CARA HAJI DAN ADAB MASUK MAKKAH ........354

BAB TUPUT DAN TERHALANG......... ....37L

KITAB JUAL BELI ..............373

BAB SYARAT.SYARAT JUAL BELI DAN HAL.HAL YANG
DIL4RANG.............
Jual BeliWala' Perbudakan ............ 375

.......382
.Jual Beli Gharar (Jual Beliyang Tidak Transparan) . . .. .. .........382
Salaf dan Jual Beli
Akad Terbatas ............ ...384

...............393

Jual Beli Anak Hewan yang Masih di Dalam kandungan.................396

xvi %,rlrrd*l'7nt "r"

Solidaritas Dalam JualBeli ........396

BAB KHIYAR (MEMILIH ANTARA MELANJUTKAN

TRANSAKST ATAU MEMBATALKANT{YA) .......................... 398

BAB RIBA ..............400
Jualbeli Emas dengan Emas.........
..............403
JualBeliHewan dengan Hewan....... ...........404
Suap Menyuap...........
JualBeli Muzabanah ...............4C,6
.................406

BAB RUKHSHAH DALAM JUAL BELI 'ARIYYAH DAN JUAL
BELI BUAH YANG BERADA DI POHON
.............409

BAABr-RSaAhLnA(MG, aQdARaDi)H (PINJAMAN), DAN GADAI ................412

......474

Menguasai Barang Gadaian.... ...414

BAB BANGKRUT DAN PENCEGAHANNYA ....... ...4I7

BAB SHULH (PERDAMATAN) ................423

BAB HIWAALAH (PEMINDAHAN HUTANG) DAN
DHAMAAN (JAMTNAN) .........
..............426

BAB SYARIKAH (PERSEROAN) DAN WAKAALAH ....429

(PERWAKTTAN)

BAB TQRAAR (PENGAKUAN).. ...............432

BAB '.ARIYAH (PTNJAM MEMTNJAM) .....433

rzrN)BAB GHASAB (MENGAMBIL HAK ORANG LAIN TANPA
.....436

BAB SYUF'AH (HAK MEMBELI BAGIAN DARI DUA ORANG
YANG BERSEKUTU) .........
...439

Syuf'ahnya Tetangga cian Syarat-Syaratnya . . . .. . ......M0

BAB QTBADH (BAGr HASrL).. ...............442

BAB MUSAAQAT (PENYIRAMAN) DAN IJAARAH
(sEwAAN) .............
.............444

BAB MENGHIDUPKAN TANAH YANG MATI ........449

BAB W4QAF........... ..............453

BAB HIBAH, UMRAA, DAN RUQBAA ....455

Motivasi untuk Memberi Hadiah ..................459

BAB LUQATHAH (BARANG TEMUAN) ...461

6a,kn'v?si, xvii

Barang Temuan Milik Kafir Dzimmi dan Mu'ahad ............... ....".......465

BAB FARATDH (WARTSAN) ....464

BAB WASrAT......... .47O

BAB WADI'AH (BARANG TITIPAN) ............. .........474

KITAB NIKAH .......475
Persyaratan Adanya Wali...........
Syarat-Syarat Nikah... ..................486
Nikah Muhallil ................489
.........49I

Pernikahan Laki-Laki P ezina dengan Perempuan P e2ina................. 492

BAB KAFAA'AH (SETARA) DAN KHTYAR (MEMTLIH).......... 493

Aib Pernikahan dan Pembatalannya............ ..................497

BAB BERGAUL DENGAN ISTERI............ ..............500
Sunnah Ketika Menggauli Istri............
..........503

RambutnyaWanita yang Menyambung dan Meminta Disambung ............504
Istri)'Azl (Mengeluarkan Mani di Luar Kemaluan ..........505

BAB MAHAR.......... .5O7

BAB WALIMAH ........512
Hari-Hari Walimah
....................514

BAB PEMBAGIAN GILIRAN DI ANTARA PARA ISTERI .......519

BAB KHULU' (PERMINTAAN CERAI).... .523

BAB TALAQ (CERAT) ............. ...............525

Perbuatan Orang yang Lupa, Salah, dan Dipaksa...........................530

BAB RUJUK............ ............... 534

BAB ILA" ZHIHAR, DAN KAFARAT........ ..............536
Hukum-Hukum lla'
....................536

BAB LI'AN ..............540

Perceraian di Antara Suami isteri yang Saling Meli'an ...541

BAB'IDDAH, IHDAAD, ISTTBRA, DAN IAIN.LAIN.............. 546

Tempat Tinggal Wanita yang Ditinggal Mati Suaminya.................... 550

Iddahnya UmmulWalad (Seorang Budak Wanita yang Digauli

Majikannya Sehingga Melahirkan Anaknya) ................550
Anak Adalah Milik Suami ..........554

xviii %uhslutTnn^an

BAB PENYUSUAN. ..555

BAB NAFKAH....... ..559

BAB PENGASUHAN ANAK ....565
........Ibu Adalah yang Paling Berhak Mengasuh Anak
Haramkah Membunuh Kucing? ...565

.......'.-.........567

KITAB JINAYAT (HUKUM PIDANA)

BAB DIYAT (DENDA).............. ..............581
Besarnya Denda
Diatnya Ahlu D2immah.............. "'...583
.................'586

BAB MENUNTUT DARAH DAN SUMPAH........ ......588

BAB MEMERANGI PARA PEMBERONTAK...... ......590

BAB MEMERANGI PENJAHAT DAN MEMBUNUH ORANG
MURTAD
...............592

KITAB HUDUD (HUKUMAN)........ ......597

BAB HUKUMAN PEZINA... .....599

BAB HUKUMAN MENUDUH 8ER2INA............. .....608

BAB HUKUMAN PENCURIAN.......... ......610
Pengakuan Pencuri......
..............612

BAB HUKUMAN BAGI PEMINUM DAN PENJELASAN
TENTANG MINUMAN YANG MEMABUKKAN .....617
Berobat Dengan Khamer
...........627

BAB TA'ZIR (MEMBERIKAN HUKUMAN AGAR TIDAK
MELAKUKAN KESATAHAN) DAN HUKUM PENYERANG ..622

KITAB JIHAD .......625
HaramMenegakkan Hudud di Tanah
.........636
Menjaga Fa'i (Harta Rampasan yang Diperoleh Tanpa
............647
Pertempuran) ..............

BAB JTZYAH (PAJAK) DAN GENCATAN SENJATA.............. 645

BAB LOMBA DAN MEMANAH ............ ...649

KITAB MAKANAN........... ....653

6alta,v?si, xix

BAB BURUAN DAN SEMBELIHAN ....... .660
Syarat-syarat Menyembelih..........
Membunuh dengan Cara Memanah........... ...............04S
...................663
BAB KURBAN........
Cacatnya Hewan Kurban...... .666
Syarat-Syarat Hewan Kurban
.....668
BAB AKIKAH ............ ....668

.............671

KITAB SUMPAH DAN NADZAR .........673

KITAB PERADILAN......... ....685
BAB PERSAKSTAN.. ...............693
BAB DAKWA DAN BUKTI
......697

KITAB MEMERDEKAKAN BUDAK.. ...7O3

BAB MUDABBAR, MUKATAB, DAN UMMUT WALAD..........710

KITAB PELENGKAP............ ..............715
BAB ADA8............. ................717

BAB KEBAIKAN DAN SILATURRAHIM............ .,...723

BAB ZUHUD DAN WARA' .......728

BAB PERINGATAN DARI AKHLAK YANG BURUK.............. 733

BAB MOTIVASI BERAKHLAK MUTIA ....746
Paham Terhadap Agama......
.....747

BAB DZIKIR DAN DO'A...... ...754

raAra

xx 76,rhfuL%lnwr,

AI-Haftzh

IBNU HAJAR ALASQ,ALANI

"Rahimahullahu T a' afa'
Pengarang Kitab Bulughul Maram

Nasab dan Kunyahnya

Beliau seorang imam yang sangat alim, lautan ilmu dan pemaham-
annya sangat luas, seorang tokoh penghulu dalam penelitian, pamungkas
para hafizh dan qadhi yang sangat temama. Beliau bergelar Syihabuddin
dan bapaknya memberi kunyah Abul Fadhl Ahmad bin Ati bin Muhammad
bin Muhammad bin AIi bin Mahmud bin Ahmad al-Kinani al-Asqalani al-

Mishri osy-Syo/i'i yang dikenal dengan lbnu Hajar.

Kelahirannya

Beliau +B lahir pada tahun TT3Hijriyah di Mesir.

Kedudukannya di Tengah Para Ulama

Al-Hafizh Ibnu Hajaraiisg mempunyai posisi yang sangat bagus dan
sangat masyhur serta memiliki nama yang cukup harum di tengah para
ulama. Beliau salah seorang ulama ahli hadits yang paling tersohor dan
peneliti yang sangat cermat dan teliti.

Para ulama pada zamannya sepakat memberi julukan al-Hafizh kepada

beliau. Dan di zamannya, beliau mendapat pujian dari para ulama,

sementara orang yang pertama kali memberi julukan al-Hafizh adalah guru
beliau, al-Allamah Zainuddin al-lraqi, sehingga nama beliau menjadi besar

dan dikenal sebagai pakar hadits paling cerdas dan alim di antara para

sahabatnya tentang masalah hadits. Ketika menjelang wafat, al-Hafizh al-
Iraqi ditanya: Siapa orang yang paling bagus dalam ilmu hadits setelahmu?
Beliau menjawab, "lbnu Hajar kemudian anakku Abu Zur'ah kemudian al-
Haitsami."

Beliau juga memuji dan menyanjung lbnu Hajar dengan mengatakan,
"Syaikh yang sangat alim, sempurna, memiliki banyak keutamaan, seorang
pakar hadits yang banyak memberi faidah dan memiliki keagungan serta

B4C-gh,pzlv 9Lrrrg(aia,v I

seorang penghafal yang sangat kuat, cermat, teliti dan terpercaya dalam
menyampaikan ilmu hadits."

salah seorang muridnya, al-Baqa'i berkata, "Beliau adalah syaikhul
Islam, figur umat manusia, panji orang-orang berilmu dan para imam,
bintang bagi para pengikutnya para imam, hafizh pada zamannya, ustadz
pada masanya dan pemimpin ulama serta penghulu para ahlifiqih ...."

Karangan dan Manuskripsinya

Diantara hasil karya beliau yang paling terkenal antara lain:

. FathulBari syarh shohih Al-Bukhari, kitab beliau yang terbaik.
o TahdzibutTahdzib
r Lisonu/ Mizan
. At-Talhisul Habir
. Ad-Durarul Kaminah Fi A'yanil MiahTsaminah
o Nuhboful Fikar
. Al-ubab Fi Bayanil Asbob - Beliau belum menulis ulang secara sempuma.
. Syifa-ul Ghilal Fi Bayanil llal
. TaghliqutTa'liq'ala Shahih Al-Bukhari
. Bulughul Maram min Jam'i Adilatil Ahkam. Ibnu Daqiq ar-'led telah

meringkasnya dalam kitab o/ llmam dan beliau telah memberinya

tambahan.

. Al-lshabah fiTamyiz Ash-Shahabah

Dan masih banyak lagi karya beliau yang tidak bisa disebutkan di sini.

Wafatnya
Beliau +,ig wafat pada tahun 852 Hijriyah dan dimakamkan di Kairo,

Mesir. Semoga Allah merahmati beliau.

Faidah
Takhrij hadits (dalam buku ini-pent.) merujuk kepada metode takhrij

al-Allamah Syaikh al-Albani ,oB dengan disertai penyebutan derajat hadits
masing-masing, baik dari sisi keshahihan atau kedhaifannya. Dan ketika
kita tidak menemukan komentar Syaikh al-Albani dalam hadits tersebut,
kita menggunakan standar ulama lain seperti Syaikh Ahmad Syakir dan az-

mZaila'i serta yang lainnya. Lihat Subulus Solom terbitan DarulAqidah.

2 %uhful,'lnnran

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah ,jE atas segala nikmat-Nya yang nampak

maupun yang tersembunyi, yang dahulu maupun yang baru. Shalawat dan
salam semoga terlimpahkan kepada Nabi dan Rasul-Nya, Muhammad ffi,

keluarganya dan sahabatnya yang berjalan di atas pembelaan terhadap
agamanya dengan sikap segera, juga semoga terlimpah kepada para

pengikutnya yang mewarisi ilmunya. Dan para ulama adalah pewaris para
Nabi. Sungguh mulianya orang yang menjadi pewaris dan menjadi orang
yang diwarisi.

Adapun sesudah itu, ini adalah sebuah ringkasan yang mengandung
dalil-dalil hadits yang pokok yang menjadi rujukan dalam hukum syar'i,
saya susun dengan sesungguhnya agar orang yang menghapalnya bisa
dihargai di kalangan orang yang sebaya, bisa membanfu penuntut ilmu

yang masih baru dan tetap merasa butuh orang yang cinta ilmu yang dalam
ilmunya.

Saya telah menjelaskan di akhir masing-masing hadits para imam yang
meriwayatkannya, karena keinginan saya memberikan nasihat kepada
umat. Maka, yang dimaksud dengan "Tujuh orang" adalah Ahmad, al-
Bukhari, Muslim, Abu Dawud, an-Nasa'i, at-Tirmidzi dan Ibnu Majah. Yang
dimaksud dengan "Enam orang" adalah imam-imam yang disebutkan di
atas selain Ahmad. Yang dimaksud dengan "Lima orang" adalah imam-

imam yang disebutkan di atas (di "Tuluh orang") selain al-Bukhari dan

Muslim, kadang saya sebut dengan "Empat orang bersama Ahmad." Yang
dimaksud dengan "Empat orang" adalah imam-imam yang disebutkan di
atas selain tiga imam yang pertama. Yang di maksud dengan "Tiga orang"
adalah imam-imam yang disebutkan di atas selain tiga imam yang pertama
dan satu imam yang terakhir. Yang dimaksud dengan "Al-Muttafaq" adalah
al-Bukhari dan Muslim, kadang saya tidak sebut imam yang lain apabila
menyebut "Al-Muttafaq." Adapun selain itu, maka biasanya diterangkan.

Dan saya namakan ringkasan itu dengan nama "Bulughul Maram min

Xata,genfanta,v 3

Adillatil Ahkaam." Kepada Allahlah saya berharap agar Dia tidak

menjadikan ilmu yang kita ketahui sebagai musibah, dan semoga Dia

mengaruniakan kepada kita 'amalyang diridhai-Nya dH. ea

4 %,rlrrful'7nrin'n

ii ,,i iill
1l :$ +i.:tt

j frr#+

fi,rffi ffi

!ri;;;;mm;x;x;;il;#; Jffi; ru lit: :tlil
;ro;ru#

cl4l glr
BAB AIR

Kesucian Air Laut

3,l,lt -p+ ,it ;e W y\ J';]J$ :Jn ,$i, t;';'c_..i -,

,r'^;L*') ,^i'fiJ,t z:It'c..i ;,, ,a.'r\t L?i qW Sli ,t3r;

e.*Urt. Jt.o^>l/J. L"jtjAsc tr t r:t'q u'-jr- t . c, J

A..l'il

l. #Dari Abu Hurairah *$Fr, dia berkata, "Rasulullah telah bersabda

mengenai air laut, 'Airnya suci dan mensucikan serta halal bangkainya."'

(Diriwayatkan oleh empat orang imam (at-Tirmidzi, an-Nasai, Ibnu Majah

dan Abu Daud) serta Ibnu Abi Syaibah dan lafazh ini adalah lafazhnya dan
dishahihkan oleh lbnu Khuzaimah dan at-Tirmidzi. Diriwayatkan juga oleh

Malik, asy-Syafi'i dan Ahmad)1

Kesucian Air

'cir !1Y ,ffi isr J';'.'JG 'ju "$o "qri.i., iL'Gi cj -l

.ili'^*u'r ,^;>at .;';i {;F '^Ir3"t 3]x*-

2. Dari Abu Sa'id al-Khudri +*5, dia berkata, "Rasulullah ffi bersabda,

Shahth, hadib riwayat Abu Dawud (83) di dalam kitab "Ath-Thaharah", at-Tirmi&i (69) di dalam
bab "Ma Ja'a fi Maa'il Bahr annahu Thahurun", an-Nasa'i (332), Ibnu Majah (386) di dalam kitab
"Ath-Thaharah", Ahmad 7192 dan lbnu Khuzaimah (1/59) nomor (111), serta Malik (43) dan
dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shahih Abi Dawud (83).

Al-Albani mengatakan, "Faidah yang penting di da.lam hadits ini adalah bahwa semua bangkai
lautan adalah halal (untuk dimakan) asalkan hewan tersebut termasuk hewan laut walaupun mati
dengan sendirinya."

Beliau berkata, "Hadits yang melarang memakan bangkai yang mati dengan sendirinya adalah
tidak ada yang shahih." (Silsiloh ol Ahodifs osh Shohihoh (480))

Xital,%AaA"n J, 7

'Sesrrngguhnya air itu suci dan mensucikan, tidak dapat dinajiskan oleh

sesuotu. "' (Diriwayatkan oleh tiga imam (Abu Daud, at-Tirmidzi dan an-

Nasai) dan dishahihkan oleh Ahmad)2

UJ

*,i9 y.te u )l .e,./

oi

.,y''jL> Jo'r1
a/

3. Dari Abu Umamah al-Bahili ,-4i,, dia berkata, "Rasulullah S

bersabda, 'Sesurrgguh nya air itu tidak dapat dinajiskan oleh sesuatu kecuali
apabila berubah baunya, atau rasanya, atau warnanya."' (Diriwayatkan
oleh Ibnu Majah dan didhaifkan oleh Abu Hatim)3

etqi ;U"j')i ,ifu jl ,'AiL ,;{ J\tl )"-* 'aji+ :';e,'1 -t

6 AoJt O. Jj,Eo 3z

4. Dan di dalam riwayat al-Baihaqi, "Air itu suci kecuali jika berubah

baunya atau rasanya atau warnanya karena najis yang menimpa padanya."a

r)!i ffi4!l,it-I,a trtrr .vJ1to.t-),/ ,tvUt,- :JE trt,

/P 4l,Jr
qMgtlt ,rK 0r o / .

-Le _l
-o'J
f*-9

I Ja[ilf$t t e-.f't,it,'...or;)c\ ta. ->.6;\c
:baI o , o. o I \ t. ,t o .' {

e,l-'+r- -e q

VJ

Shahih, hadits riwayatAbu Dawud (67) di dalam kitab "Ath-Thaharah", at-Tirmidzi (66) di dalam
kitab "ath-Thaharah", an-Nasa'i (326) di dalam bab'Air", Ahmad (10406) dan ad-Daruquthni di
dalam Sunnon-nya hal. (11) serta al-Baihaqi (1/4-5) dan dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shohih
Abi Dowud (67). Lihatlah lrwo' ol-Ghalil halaman (14).
Dhaif, hadits diriwayatkan oieh lbnu Majah (521), ad-Daruquthni di dalam Sunon-nya hal. (11) dan
al-Baihaqi (11295J dari jalan Risydin bin Saad: Muawiyah bin Shalih telah mengabarkan kepada
kami dari Rasyid bin Saad dari Abu Umamah al-Bahily dengan sanad yang dhaif dan semua perawi
hadits ini adalah terpercaya kecuali Risydin bin Saad. Al-Hafizh berkata, "Dia lemah", Abu Hatim
lebih menguatkan Ibnu Lahi'ah. (Silsiloh Dhoit'ah 26Ml.
Dhaif, hadits dikeluarkan oleh al-Baihaqi (11259 260) dari jalan Athiyah bin Baqiyah bin al-Walid
dari bapaknya dari Tsaur bin Yazid dari Raasyid bin Sa'id dari Abi Umamah dari Nabi !€, dan al-
Baihaqi berkata (As-Sunnonu/ Kubra 11720), "Hadits ini tidak kuat dan yang demikian itu adalah
pendapat kebanyakan para ulama dan kami tidak menemukan perbedaan di antara mereka." Lihat
Noshburrayoh ( 1/156) dan Si/siloh Hodfts Dhoiloh (264Q).

8 nErhtqnilTnt tr"

B'. \;.
,l.'it
a - t o. J - jt- o. )

;t\;J o^: ";'L'*3

5. Dari Abdullah bin Umar q,pl-r,, dia berkata, "Rasulullah H bersabda,

'Apabila air itu sebanyak dua qullah maka tidak mengandung nojis."' Dan

dalam sebuah lafazh, 'Tidok najis.' (Diriwayatkan oleh empat orang Imam,

dan dishahihkan oleh lbnu Khuzaimah, al-Hakim serta Ibnu Hibban)5

.f- L';\ { \r. e: ;rirtr 'rir

6. Dari Abu Hurairah ..S, dia berkata, "Rasulullah H bersaia'a,'Tiiak
boleh salah seorang diantara kalian mandi di dalam air yang diam, tidak

mengalir sedong dia dalam keadaan junub."' (Diriwayatkan oleh Muslim)6

j ,Aii kl' t'.,ur "(r € €';r l'n.tt ,qrA,1 -v
t
( qg J-ai

7. Al-Bukhari meriwayatkan, "Jangonlah sekali-kali salah seorang di

antara kalian kencing di dalam air yang diam, yang tidak mengalir,

kemudian ia mondi didalamnya."T

(a,r*t U y'r{lr)' t}llrrr'O.Yr,{ :rsLi1 - t

8. Dalam Shohih Muslim dengan lafazh, "Dari air ifu." Sedangkan
dalam riwayat Abu Dawud, "Dan janganlah ia mandi di dalamnya karena

junub."8

Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (23) di dalam kitab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (327), (52]' di
dalam kitab "Ath-Thaharah", Ahmad (4788), al-Hakim dalam ol^Mustodrok (Ll732l,lbnu Hibban di
dalam Shohih-nVa (21274-275l,lbnu Khuzaimah lll49l no. (92), ad-Darimi (732), ath-Thahawi serta
ad-Daruquthni dan dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shohih Abi Dawud (64\ dan al-lrwo' (23).
Shahih, hadils riwayat Muslim (273) di dalam kitab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (220,33I,392) dan
lbnu Majah (605).
7 Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (239) di dalam kitab "Al-Wudhu".
8 Shahih, hadits riwayat Muslim (272) kitab "Ath-Thaharah" dan Abu Dawud (70) di dalam kitab
"Ath-Thaharah".

Xila^A,%Aalarah 9

Laki-Laki Mandi dengan Air Bekas Mandi Wanita dan

Sebaliknya

ii";r'S*'ri ** t)t J"y:

:31i;r; ,e1"1r ,W.'j')t"ri ,1L7r Jd,.

rt o z otr.:.oU*l.,y ctjt*..:Jel,.y .:t;l:. yo Gl

9. Dari seseorang yang telah menjadi sahabat Nabi 88, dia berkata,

#"Rasulullah melarang wanita untuk mandi dengan air bekas mandi laki-

laki, begitu pula laki-laki mandi dengan air bekas mandi wanita." Dan
Musaddad menambahkan, "Hendaknya keduanya menciduk secara

bersamaan." (Diriwayatkan oleh Abu Dawud serta an-Nasa'i dan sanadnya
shahih.)e

:. t oz i,, u;Q$, u,t3 ,f't -t.
4l ca-r

. 8*,o1"J, j. .o / . ':.r

4> ;>l Wt

\J

10. Dari Ibnu Abbas u#-F,, bahwa Nabi *E pernah mandi dengan air

bekasnya Maimunah r#l' . (Diriwayatkan oleh Muslim.)10

'r' '' ,fiflli; ',olt ,t't"1i _t po",.,,oF. l :i..#,, 1 .. o 1,. -'l'f

et-a9 {a,":e> } -,b.*aU-,
,$*,tlrt, A , ,

Jt,Ug,q-:ptrA>2r4)
t o t i., t/
.'*hJ_ )
o1 :Ju;

.j4.o.ft :ttct,.1sI ir..,;c)),\.

11. Menurut riwayat para penyusun kitab Sunon: Sebagian isteri-isteri

Nabi *€ mandi dalam sebuah bejana air, lalu Nabi 4g datang untuk mandi

di tempat itu, kemudian salah satu isterinya berkata kepadanya,

"Sesungguhnya aku junub," Nabi ffi bersabda, "sesungguhnya air itu tidak

menjadi junub. " (Dishahihkan oleh at-Tirmidzi dan Ibnu Khuzaimah)11

9 Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (81) dalam kitab "At-Thaharah", an-Nasa'i 238 di dalam kitab
"Ath-Thaharah" dan dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shohih AbiDowud (81).

l0 Shahih, hadib riwayat Muslim (323) di dalam kitab "Al-Haid".
Shahth, hadits riwayat Abu Dawud (68) dalam kitab "At-Thaharah", at-Tirmidzi (65), Ibnu Majah
(370) dalam kitab "At-Thaharah", lbnu Khuzaimah (1/58) no. 84 dengan lafazh, "Air tidak temojisi

lO %ulqhrlTnr,,un

Bekas Jilatan Anjing

f Yi:sl 31#) ,itr J'y, Jv iJu ^9";;":r; ,.\,'to / o.. e -lr

'S5 \1' v

L?i .4,7rlsu, *tii c'lfy '&"'i-.,a bf Li3 r ^2'{: rit
4, ;,..l'ti'ti ,r,?6 ,:q;"Aj,qiiSl ,{t d'e'),?x

L2. Dari Abu Hurairah 4b dia berkata, "Rasulullah *E bersabda,

'Sucinya bejana salah seorang di antara kalian apabila dijilat anjing adalah
dengan dibasuh sebanyak tujuh kali, basuhan yang pertama dicampur
dengan tanah."' (Diriwayatkan oleh Muslim dan dalam sebuah lafazh
Muslim juga "Moka hendaknya ia menumpahkan airnya," sedangkan dalam
riwayat at-Tirmidzi dengan lafazh, "Yang akhir atau awalnya (dibasuh

dengan tanah)")rz

Kucing Termasuk Binatang Suci

'{f 69 ,-t4t'€-JG W !, ,S';', Li +W i;a'".,i ts -v
lsu'-\t'^:.,': ,'^;.'r\, L';( 4W *,:w, y g r.l1 ,uei.
'
tu'o.:
,.:
.?.."--r ,y\S

13. Dari Abu Qatadah ..*i,, dia berkata, "Rasulullah * bersabda

tentang kucing, 'Sesungguhnya (kucing) itu tidaklah najis, karena ia

termasuk binatang yang sering mengitari kalian."' (Diriwayatkan oleh

empat orang Imam dan dishahihkan oleh alTirmidzi serta Ibnu

Khuzaimah)13

oleh sesuatu pun, " Hadits ini dishahihkan oleh al-Albani dalam Shohih Abi Dawud (68).
t2 Shahih, hadits riwayat Muslim (279) dalam kitab "At- Thaharah" dari jalan Hisyam bin Hasan dari

Muhammad bin Sirin, dari Abu Hurairah. Dan afTirmidzi (91) dan lafazh "Maka hendaknya ia
tumpahkan aimya" adalah menurut riwayat Muslim (279\ darijalan al-A'masy dari Abu Razin dan
Abu Shalih dari Abu Hurairah dan A'masy meriwayatkannya dengan sanad yang sama dengan
sanad tersebut tanpa redaksi "Falyuriqhu", hendaklah air itu dituangkan.
13 Hasan Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (75) dalam kitab "Ath-Thaharah", at-Tirmidzi (92)
dalam kitab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (68) dalam kitab "Ath-Thaharah", Ibnu Majah (367) di
dalam kitab "Ath-Thaharah" dan Malik di dalam Al-Muwotha' (44) kitab "Ath-Thaharah", Ibnu
Khuzaimah (1/55) no. 104. Al-Albani berkta di dalam Shahih Abi Dowud (75); Hadits ini Hasan

Shahih.

?<itaL%fahr4h ll

Kencing Manusia Najis

,/
a'W ,ttlt';;'iIL>i.ajl.
r, o !, o !',. .,i ti" L5 '>; I,v.' Jal, -rrtk-J,'
9W U,' /.tJ
4/t/ qJ -l.J -'.tol aJJ',

.* S"toi, s'Gt o.t. / o o '2i..
.A--vlt-j , ir -6\-9

14. Dari Anas bin Malik ,r$6, dia berkata, "seorang Arab baduwi

datang kemasjid, kemudian ia kencing di pojokan masjid, orang-orang pun

menghardiknya, maka Rasulullah 48 pun mencegah mereka (agar tidak
menghardiknya). Ketika orang baduwi itu telah selesaibuang air kecil, Nabi

S lalu menyuruh diambilkan seember air kemudian disiramkan ketempat

yang dikencinginya." (Muttafaq'alaih)14

Bangkai lkan dan Belalang serta Limpa dan Hati

si uLil :W .'L' j "-y)'J\j '9 q -lo

'JJJ$:i6fu1 6i: ,o*t: t(*\i:r-rrqir 6V ,oltJ ot;.;-
L';\1.(
.3b ryj ,^-v Ut ,i;i '',
'r,*r,
Jtr.hJrJ

15. Dari lbnu 'Umar Oruberkata, "Rasulullah SE bersabda , 'Telah

dihalalkan buat kita dua bangkai dan dua darah, odopun duo bangkai itu

adalah bangkai belalang dan ikan, sedangkan dua darah itu adalah hati dan

Iimpa."' (Diriwayatkan oleh Ahmad dan Ibnu Majah, dalam hadits itu ada

kelemahan)1s

Bila Lalat Jatuh pada Makanan dan Minuman

\.Pp i{l*lr p t $lh :ffi irr J';'r'Jv :'JG "*";;:} 'si ;1 -\l
'
IJ

Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (22L) di dalam kitab "Al-Wudhu" dan Muslim (2741 di dalam

kitab "Ath-Thaharah".
Shahih, hadits riwayat Ahmad di dalam Musnod-nya (5690) dan lbnu Majah (3314) di dalam Kitab
"Al-Ath'imah". Al-Albani mengatakan, "Hadits ini shahih." Lihat osh-Shohihoh (i118).

12 %'lrrqlul,Tnnnn

,'lt +AttA3 ,*tlt yieoy ,ib F|"i,'^U#'nS yi ?\;i tf
tj\.s, o f. ,. ,,, L.;i
c -3. .
y.\ 1
4€ -,Hrr"tJ tu4:'" c>
a-U+l i31$ :''r'jt .4ot-a:,

{ lrilr

16. Dari Abu Hurairah ^l$F, dia berkata, "Rasulullah S€ bersabda,
'Apabila lalat jatuh ke dalam minuman salah seorang di antara kalian maka
celupkanlah (lalat itu-ed.), kemudian angkatlah karena pada salah satu
sayapnya terdapat penyakit, sedang pada sayap yong lain terdapat

penawarnyo. "' (Diriwayatkan oleh al-Bukhari dan Abu Dawud, dia (Abu
Dawud) menambahkan, "sesungguhnya ia (lalat) melindungi dirinya

dengan saycrp yang di sana terdapat penyakit."16

- eaQlr q ,'oi.L6jh',s'Bug"-Ull t,'r,'1:ut>"r'fi16L&';'(ilr{it,f},6"'#ut.i-,A;'s -ty
gO
.'j afir,

77. Dari Abu Wuuqia al-Laitsi ,iS,, dia berkata, "Rasulullah W

bersabda, 'Bagian mana saja yang dipotong dari binatang yang hidup, maka

bagian itu adalah bangkai."' (Diriwayatkan oleh Abu Dawud dan at-

Tirmidzi, dia pun menghasankannya. Lafazh ini adalah lafazh at-

Tirmidzi)17.cn

Shahih, riwayai al-Bukhari (3320) dalam kitab "Bad'ul Khalq" dan Abu Dawud (3844) dalam kitab
"Al-Ath' imah" dengan tambahan.
17 Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (2858), alTirmidzi (1480) dan Ahmad (21396). Dishahihkan
oleh al-Albani di dalam Shahih Abi Dowud.

X)tal'%Aala^alv 13

*U+!

BAB BEJANA

l) is ,& ?i-zL- i=l
.J6 . ls-&i6 tr 6 2 t/ ,'JG ,f"J r a +,^- -tt'

\P J.J 'ffi )l

€t ,\ry€ 'rifur Cr# t+,!e,ai . ,itr.' \e , a
l-1llt'6 ,t!,a}lr1
C +A"il

t '.et
Woi. .{/ 6-. rr.7)t

.^.,)t

18. Dari Hudzaifah bin al-Yaman ,.$6, dia berkata, "Rasulullah #

bersabda, 'Janganlah kalian minum ciengan menggunakan bejana emas dan

perak dan jangan pula kalion makan dengan piring yang terbuat dari

keduanya, karena keduanya untuk mereka (orang-oran7 kafir) di dunia dan

untuk kalian nanti di akhirat."' (Muttafaq 'alaih)18

fl'oPat ,Wlr J"i, 'J6 ,Uu , u,&y, * ?!t ;1 -n
r:HdI,Y'"y e*As"nt .6,/6'.+. :?'). V o
:s\eAA
oi,

.A)c

19. Dari Ummu Salamah @gr, dia berkata, "Rasulullah ffi bersabda,

'Orang yang minum dengan bejona yang terbuat dari perak, sesungguhnya
ia telah memasukkan api neraka jahannam ke dalam perutnya."' (Muttafaq

'alaih)1e

1E Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (V26) di dalam kitab "Al-Ath'imah" dan Muslim (2067).
1e Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (5634) dalam kitab "Al-fuyribah", Muslim (2065) di dalam kitab

"Al-Libas wa az-Ziinah" dan lbnu Majah (3413)

t4 %ulrql*L%ntr4n

i'i)' r$gi rilY 'ffi ^irr J';', jd ,jr; 4.8, tr ;.1 .f s -1.

#L';i.41P'cb

20. Dari lbnu Abbas uW.,, dia berkata, "Rasulullah ffi bersabda,
'Apabila sebuah kulit telah disamak maka menjodi .suci. "' (Diriwayatkan

oleh Muslim)20

6\{ if! ./tt'! ,d."-,lr -rr'1 -rr

21. Sedangkan dalam riwayat Imam ,unn'"-ou r,i'^urr, ^*o ,o1o

yang disamek."2r

tat j6 S tA, i * *'s -rr

fq:l ,W uu\'J";)'Jv,
' i;,L* *t ;*
,r 4v;T3'&
.ot

22. Darisalamah bin al-tut,rhabbiq &, dia berkata, "Rurut,rttut *E

bersabda, 'Disamaknya sebuah kulit bangkai adalah suatu cara untuk
membuatnyo suci. "' (Dishahihkan oleh Ibnu Hibban)22

20 Shahih, hadits riwayat Muslim (366) tentang kitab "Haidh".
21 Shahih, hadits riwayai Abu Dawud (4132) di dalam kitab "Al-Libas", an-Nasa'i (4241\ di dalam bab

"Juludul Maitah", atTirmi&i (1728\ di dalam kitab "Al-Libas" dan Ibnu Majah (3609). Dishahihkan
oleh al-Albani di dalam Shahih Abi Dowud (4123).
Shahih, hadits hadits Salamah bin Muhabbiq dikeluarkan oleh Abu Dawud (4125), an-Nasa'i
(2/191), ad-Daruquthni hal. 20, al-Hakim (4/141) dan Ahmad juga (31476) dari jalan Qatadah dari
Hasan dari Jaun bin Qatadah dari Salamah bin Muhabbiq bahwa Nabi pada perang Tabuk minta
untuk didatangkan air milik seorang wanita, maka dia berkaia, "Saya tidak punya air kecuali
segayung yang terbuai dari kulit bangkai." Beliau bertanya, "Apokah komu sudoh menyomoknya?"
Ia menjawab, "Ya." Beliau bersabda, "Somak adaloh mro mensucikannyo." lni adalah lafazh an-
Nasa'i. Dan Abu Dowud mengatakan, "Somok adaloh cara membersihkannya." Imam Ahmad
menambahkan, "Atou meupakon cora mensucikonnya." Dalam sebuah riwayat darinya, "Coro
membersihkon kulit odalah disamok." Dalam lafazh ad-Daruquthni, "Somok kulit odaloh cora
membersihkonnyo." Al-Hakim berkata, "Hadits dengan sanad yang shahih dan disetujui oleh adz-

Dzahabi."

Al-Albani berkata, "Para perawi hadits ini adalah terpercya, mereka adalah para perawi al-
Bukhari dan Muslim kecuali Jaun bin Qatadah karena dia tidak dikenal. Ahmad dan yang lain
berkata, "Dia tidak dikenal namun ada syahid dari hadits Aisyah secara marfu' dengan lafazh,
"Pembersih kulit bangkai adalah dengan caro disomak." (Ghayotul Maram 26\ dan hadits lbnu
Hibban dalam Shohih-nya (2/291) dari Aisyah.

Kital'%l,tl,4nah 15

w,qJ"):;;;u ut '-refs -rr:a |o. o . /
,/
Bg J"ir'-* |Uv

ap:"yirtr t, O/ 9 o t-
o I tz

:u\-ai { f I,ei6,!
drtuii,Sra zO :.Jt,k-e.
(aljo.t a
kr!

.ter-S,t ,>'rr; ";) L?i .q,b?t:

*23. Dari Maimunah k_tts' , dia berkata, "Nabi melewati seonggok

bangkai kambing yang sedang ditarik oleh beberapa orang, lantas beliau *E
bersabda, 'mengopo kalian tidak mengambil kulitnya?' mereka berkata,

'sesungguhnya ia sudah jadi bangkai.' Beliau ffi menjawab, 'Biso disucikon
dengan air dan pohon qarazh (sebuah pohon besar yang berbatang besar

mirip seperti pohon kelapa, getahnya bermanfaat untuk menyamak-pent)."'

(Diriwayatkan oleh Abu Dawud dan an-Nasa'i)23

Bejana Orang Kafir

is? li {&,\ 'e'FVi ,=Y ti

''Jtt
W.^o11.t a'6t fFtt '),ri'rJt ro^i/
/ q., -, ,6:F.

{

24. Dari Abu Tsa'labah al-Khusyani $b, iia berkata, "iku berkata,

'Wahai Rasulullah, sesungguhnya kami tinggal di tengahtengah ahli kitab,

bolehkah kami makan dengan memakai bejana mereka?" Beliau

menjawab, "Jonganlah kamu makan dengannya, kecuali kalian tidak

mendapati selainnya maka cucilah terlebih dahulu dan makanlah

dengannya." (Muttafaq'alaih)24

o \o-ttflitz 6.Jl6, t/
,F4)t7-*fS-foffiJaz.az v-o?\13. iiil; oz J o'.,.o o/ /
U LJI c*,isu9t

tt/

. .'-,OJ-/> O- oi. ,t ',tt -'7 o. t -of .tyo t o>ty
ca)-o ,!.a:,e a/r/
. .$ P,O "b . -l

L

vrv
4/t/

25. Dari Imran bin Hushain .;$A dia berkata, "Bahwa Nabi #E dan para

shahabatnya berwudhu' dari tempat air milik wanita musyrik." (Muttafaq

Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (41261 di dalam kitab "Al-Libas", an-Nasa'i (42481 di dalam bab
"Ma Yudbagh min Juludil Maitah". Dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shohih Abi Dowud 14L26\
Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (5488) dan Muslim di dalam kitab "Ash-Shaid".

16 %u@l,almnun

'alaih, dalam hadits yang panjang)zs

Menambal Bejana dengan Perak

3k'J#ti ,'3tW Ct .tiLi ;^&e,,tu6 ;i ;, -rt

.Iqt.t*t, ),t..o+'/' f\ y"' Co'ry', ??,-:rol6,

26. Dari Anas bin Malik q$b, dia berkata, "Bahwa bejana Nabi #

pecah, maka beliau pun menambal bagian yang pecah dengan sambungan
yang terbuat dari perak." (Diriwayatkan oleh al-Bukhari)'6.4A

Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (5488) dalam kitab "Tayamum" dan Muslim (682) dalam kitab
"Masajid wa Mawadhi' fuh-Shalah".
Shahlh, hadits riwayat al-Bukhari (3109) dalam kitab "Fardhul Khams".

?<ital,Vh4l4rah 17

llit# 9 Llr,iJ' illl! H!

BAB PENJELASAN TATA CARA
MENGHILANGKAN NAJIS

F #'r* ;*t f
'
o'o
W '^il' j"-',',F "$,, suu r ;i ; -rv
Lt ';i { ry-
u / 'ju )} 'iu

,'Jv': ,'e!";r,

27. Dari Anas bin Malik ^:$6, dia berkata, "Rasulullah ffi pernah ditanya
tentang khamr (arak) yang dirubah menjadi cuka. Beliaupun menjawab,
"Tidak boleh." (Diriwayatkan oleh Muslim dan at-Tirmidzi. At-Tirmidzi

berkata, "Hadits hasan shahih.")27

Hukum Daging Keledai Piaraan

pt?i,fqt? ,{liol r liE,w" il/t't.-l-';i iX r ,r :e >r-o

.*oi, ct',t,taz.(R4 i_o fl

28. Dari Anas bin Malik .:*i,, dia berkata, "Ketika perang Khaibar,
Rasulullah ffi memerintahkan Abu Thalhah untuk menyeru, 'Bahwasanya

AIIah dan Rosu/-Nyo telah melarang kalian untuk memakan daging keledai
piaraan, korena ia kotor."' (Muttafaq 'alaih)28

Shahih, hadits riwayat Muslim (1983) di dalam kita "Al-Asyribah" dan at-Tirmidzi (1294) dalam
kitab "Al-Buyu"'.
Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (5528) dan Muslim (1940) dalam kitab "Ash-Shaid wadz-
Dzaba'ih".

18 %ulrSlral'Tna,ran

Z9.Dari 'Amr bin Khaarijah ,$i,, dia berkata, "Ketika di Mina

Rasulullah $$ pernah menyampaikan khutbah kepada kami, dan pada
waktu itu beliau berada di atas hewan tunggangan (unta) nya, sementara
air liur untanya mengalir di atas pundakku." (Diriwayatkan oleh Ahmad

dan at-Tirmidzi dan beliau menshahihkannya).2e

Air Mani Tidak Naiis

i WL,\ ,4, J-.,1;W yt J';''ik ,uG a^s.G ,r': -r.
4;-bt1.+'&..'.,103,r";i jt p,i e|r, ,q'it'J1'e;:t!lr ;y

30. Ouri 'Riryun b"rU.,., "P"rnuh nurufuffuf, n -nn.u.,

mani, kemudian keluai untuk shalat dengan memakai baju tersebut,

akupun melihat bekas cucian itu." (Muttafaq 'alaih)3o

9 tW ,6'jW nU\ J'yt -'; q'k'ri * U :r:*^Js -rt

31. Dan di dalam riwayat Muslim, "Sungguh aku pernah menggosok

mani dari baju Rasulullah #, kemudian beliau shalat dengan memakai

baju itu." 31

*:.'; iUA a'r-'ki "'1 ,l aa €3 -rr

32. Sedang dalam sebuah laf.azh Muslim yang lain, "Sungguh aku

pernah menggosoknya dalam keadaan kering di baju beliau dengan

kukuku."32

Shahih, hadits riwayat Ahmad (17211), at-Tirmidzi (212L\ dan dishahihkan oleh al-Albani di dalam
Shahih ot-Tirmidzi (2L2Ij.
Shahih, hadits riwayat al-Bukhari di dalam kitab "Al-Wudhu"' (229\ dan Muslim (289) di dalam
kitab "Ath-Thaharah".
Shahih, hadits riwayat Muslim (288) di dalam kitab "Ath-Thaharah".
32 Shahih, hadits riwayat Muslim (290) di dalam kitab "Ath-Thaharah".

?<ittl'Uh"lr"rh 19

Kencing Bayi Laki-Laki dan Perempuan

,:.).*€, g),','&-t'J) J,tlG,.M6r,U,",1JrrG'1;1:'LJs';^i..s{*1a>\t'lr s.,i ;,o'1 -rr

)-t Ut;';'t

33. Dari Abu as-Samah db, dia berkata, "Rasulullah 48 bersabda,

'(Membersihkannya) kencing bayi perempuan dengan dicuci dan kencing
bayi laki-laki cukup dengan diperciki."' (Diriwayatkan oleh Abu Dawud, an-

Nasa'i dan dishahihkan oleh al-Hakim)33

Pakaian Terkena Darah Haidh

t" ou,o
F .jl (+ fffi 'At"e-JG /
,.rl ti&:.rii-r o'.,oio,.

e\^-,1
"zlr f, \). c S -YL

eP d :-+r, t-t
+6r.t i. t a! .d,, n,-sor. a! .l[Ui , ,, ,{, o!'ri,," . oo,, , o '
.A:tEiT
*t-A fJ fJ

";:)

^1;

34. Dari Asma bintiAbu Bakar q€F, , bahwa Nabi ffi bersabda tentang

darah haid yang menimpa pakaian, "Kamu kerik, Ialu kamu kucek dengan
air, kemudian siramlah, lalu shalatlah dengannyo. " (Muttafaq alaih)34

l'*'l:ol:-,)) z. z / ,i(r e{i(i} 'iu rplr
c
t4t ;*;)o\r, fGt' .o \ 4.o'jl .tt*4

35. Dari Abu Hurairah .:$b, dia berkata, "Khaulah pernah berkata,
'Wahai Rasulullah, bagaimana apabila darah haid belum hilang?' Beliau
menjawab, 'Cukup kamu (hilangkan) dengan air dan tidak mengapa bila

Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (376) di dalam kitab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (304) di dalam
kitab "Ath-Thaharah", lbnu Majah (526) di dalam kitab "Ath-Thaharah" dan dishahihkan oleh al-
Albani di dalam Shohih Sunon Abi Dowud (37 6).
Shahth, hadits riwayat al-Bukhari (2271 di dalam kitab "Al-Wudhu"' dan Muslim (291) di dalam
kitab "Al-lman".

20 %uhfuL'nbaan

masih membekas."' (Diriwayatkan oleh at-Tirmidzi dan sanadnya dhaif)3s.

AA

35 Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (365) di dalam kitab "Ath-Thaharah" dan Ahmad (8549).

Dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shahih Abi Dawud (365).

Xitnl,%Aalrazah 2t

,CigJl qr!
BAB WUDHU

Keutannaan Siwak

Vi &'"611"0i lrtl 'jG ffi nr\ ,)'y-:"* #"i;-*"c.,i jo -yj
L';i,i;u*l' 'e ,'..C-i', ,':)t1 .{;-;'J'Js !,'-lu "&|'ri't)
tI)JJ /a

,o-r,o, 4I )4,., lr, ctt,'-'., )J c'.4of, j ) o, ), 3 , .

"i- J.\ a->>a-,')

36. DariAbu Hurairah di,, dari Rasulullah ffi, beliau bersabda, "Kalau

bukan karena khawatir aku akan memberatkan umatku tentu aku akan

memerintahkan kepada mereka untuk bersiwak setiap kali berwudhu."

(Diriwayatkan oleh Malik, Ahmad dan an-Nasa'i, dan dishahihkan oleh

Ibnu Khuzaimah. Dan Imam al-Bukhari menyebutkan secara mu'allaq

(tanpa sanad) di dalam Sahih-nya.)36

Tata Cara Wudhu

tf ,^.S, 3*L ,;"; zo j fJ _YY

Jr FA->

t' /e!t (t)l-t t,

la

Sanadnya Shahih, hadita riwayat al-Bukhari secara mu'allaq, Malik (147) di dalam kitab "Ath-

Thaharah", Ahmad (7364) dan lafazh hadits ini adalah lafazh riwayat Ahmad, an-Nasa'i (7) di dalam
kitab "Ath-Thaharah" dan dishahihkan oleh al-Albani dengan lafazh "Setiop wudhu," dan lbnu
Khuzaimah no. (140). Lihat o/-Iru.ro' (59).

22 %,rlr'fu1'Tnnran

F," V,J(f"f.i..,i1.[, aIJ t i,u.t'e

.^)L

37. Dari Humran Maula (bekas budak) 'Utsman ,l$b, bahwar*ou
Utsman pernah meminta air wudhu', kemudian beliau membasuh kedua
telapak tangannya tiga kali, kemudian berkumur-kumur, menghirup air ke

hidung dan mengeluarkannya, lalu membasuh wajahnya tiga kali, kemudian
membasuh kedua tangannya yang kanan sampai siku tiga kali, lalu tangan

kirinya sama seperti itu, kemudian menyapu kepalanya, lalu membasuh
kedua kakinya yang kanan sampai kedua mata kaki tiga kali, kemudian
yang kaki kirinya sama seperti itu, lalu ia berkata, "Aku melihat Rasulullah
4€ berwudhu' seperti wudhu'ku ini." (Muttafaq 'alaih)37

c c t, t P as -rA, ,. o . /

:v) y €--M"4\,'J6u\ J. L---Ja-A a
"; *?\\ri, / o,
t: (v--^4 lo I . a,. I,|b-ol9\, +f\Jl. .o'c- t-t )t-i o G t. .o
.ot--('
)L:-,!.t .,5lJl1

4 zz ' z . (tr ,,"/\t:a4:trj,

.:U' €:€ "t.

38. Dari Ali ,S,, tentang tata cara wudhu Nabi *8, beliau berkata,

"Beliau mengusap kepalanya sekal|" (Diriwayatkan oleh Abu Dawud, dan
juga diriwayatkan oleh an-Nasa'i dan at-Tirmidzi dengan sanad yang

shahih, sampai-sampai at-Tirmidzi mengatakan, "Sesungguhnya hadits ini

adalah hadits yang paling shahih dalam bab ini.")38

Tata Cara Mengusap Kepala

y't ,Jtt -r"r* j\ aj4 i- ,Si, fG; +, .-r. il v fti -rt

.*.*.t)\_i c+.\1ffi,'r. l '.dl
. ,o o. , ' ,.o.i| ?, ,ill--
".
4,,J* J+U

39. Dari Abdullah bin Zaid bin 'Ashim tS-tnniunn .uru ,uinu -atu
berkata, "Rasulullah ffi mengusap kepalanya dengan kedua tangan, dari

Shahih, riwayat al-Bukhari (164) di dalam kitab "Al-Wudhu"' dan Muslim (226) di dalam kitab

"Ath-Thaharah".
Shahih, riwayat Abu Dawud (115) di dalam kitab "Ath-Thaharah", alTirmidzi (48) di dalam bab-
bab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (91-92\ di dalam kitab "Ath-Thaharah" dan dishahihkan Al-Albani di
dalam Shohih Abi Dau,ud (115).

Xilnl,%A.At^th 23

arah depan kebelakang dan dari arah belakang kedepan." (Muttafaq

alaih).3e

JI :Q U.t.^tc-.o:;
t! t,'.'- t-ct t-3) 6, a r I "t;^ri;. e))qJ -1

gr co\-c.o (>)> c4.r1

;tJo 9z . o

.a;,. l-1" 6-Ul ,-rt-(lt

40. Dalam lafazh yang lain menurut riwayat keduanya (al-Bukhari dan

Muslim), "Beliau memulai dari bagian depan kepalanya hinggo men-
jalankan kedua tangannyo ke tengkuknya kemudian mengembalikan ke

tempat semula."4o

i,^fllt;,,.P il.'t,i .lv ot.t1,.', a'ip o: S* :" o ;1o;', oz, -Ll
!rl
t -e'a"c,J\ J-'+9r;' "Ul *S

, lii r\b & !au,|#}, yil'€ ;#li)r y,r'F\?:, :Yr,
'.'a.o^,J'-7 t, a / , rlC-.,L, -OJ,r,). (z)!j,2l) oy4l +t"ofl (
3'o.\ a->.->--a)

41. Dari Abdullah bin 'Amr ,:$6 tentang cara wudhu', dia berkata,
,,Kemudian beliau ffi mengusap kepalanya dan memasukkan kedua jari
telunjuk ke dalam telinganya serta mengusap bagian luar telinganya

dengan kedua ibu jarinya." (Diriwayatkan oleh Abu Dawud dan an-Nasa'i,

serta dishahihkan oleh Ibnu Khuzaimah)41

Istintsar (Memasukkan kemudian mengeluarkan air dari

hidung) Ketika Bangun Tidur

shahih, hadits riwayat al-Bukhari (186,191,192, 197) di dalam kitab "Al-wudhu" dan Muslim (235)
di dalam kitab "Ath-Thaharah".
Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (185) kitab "Al-Wudhu"', Muslim (235) di dalam kitab "Ath-

Thaharah", atTirmidzi di dalam kitab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (97) di dalam kitab "Ath-

Thaharah", Abu Dawud (117) di dalam kitab "Ath-Thaharah" dan lbnu Majah (434) di dalam kitab
"Ath-Thaharah".
4l Hasan Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (135) di dalam kitab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (102) di
dalam kitab "Ath-Thaharah" dan lbnu Khuzaimah (L177) no. (147). Al-Albani menshahihkannya di
dalam Shohih Abi Dawud (I35).

24 %,/rr4l*L'm,r,IAn

42. Dari Abu Hurairah 4b, dia berkata, "Rasulullah #€ bersabda,

'Apabila salah seorang di antara kalian bangun tidur, hendaknya ia me-
masukkan air ke dalam hidung kemudian mengeluarkonnya sebanyak tiga
kali, karena syaitan bermalam di batang hidungnya."' (Muttafaq 'alaih)42

,F ,vrt €6n"W-# y'i t €Vf 'b;i':,, rt\b :Iib'1 -tr

F uall ^ItW .4,t:qd6.'Cl €s\i 13r! ,u*,4:4

43. Dari Abu Hurairah ,(b, "Apabila salah seorang di antara kalian
bangun tidur, maka janganlah ia memosukkan kedua tangan ke dalam
bejana, sebelum mencucinya tiga kali, karena ia tidak tahu, di mana kedua

tangannya bermalam." (Muttafaq 'alaih, ini adalah lafazh Muslim)43

i y,o'p'jJr yiy tW yt J';'.'JG :'JG ^M;+ ,f s -LL

L?i .4.6.ai'r<i bf lr ,9ry)te"d.6.r,gw'$r d|)b3

.^;'; rr';;L*'1,a-;r\t

#44. Dari Laqith bin Shabirah +$b, dia berkata, "Rasulullah bersabda,

'Sempurnakanlah wudhu', sela-selalah jari-jari dan bersungguh-sungguhlah
dalam menghirup air ke dalam hidung kecuali apabila kamu dalam keadaan
berpuasa."' (Diriwayatkan oleh empat orang Imam dan dishahihkan oleh
Ibnu Khuzaimah).4

obff/o'.ra;ozJ.1i . ott ..' l.:!) : u-\'ss G >'ttl>'otll -to
/a

45. Sedangkan dalam riwayat Abu Dawud, "Apabila kamu wudhu'
maka b erkumur -kumurl ah. "a5

Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (3295) di dalam kitab "Bad'ul Khalq" dan Muslim di dalam kitab
"Ath-Thaharah".

Shahih, hadits al-Bukhari (162) di dalam kitab "Al-Wudhu"', Muslim (278) di dalam kitab "Ath-
Thaharah" dan Ahmad (9741).

Shahih, hadib riwayat Abu Dawud (142) di dalam kitab "Ath-Thaharah", at-Tirmidzi (788) di dalam
bab-bab "Ath-Thaharah" dan dia mengatakan, "Hadib ini Hasan Shahih", an-Nasa'i (78), (1i4),
lbnu Majah (448) di dalam kitab ah-Thaharoh, Ahmad (17390) dan lbnu Khuzaimah (1tr8) no.
(150). Dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shohih Abi Dawud (142\.

Shahih, dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shohih Abi Dowud (1441.

?<iltl,Vlr"l" "h 25

L'-?i ., *|, G'"lH'jt;r- ikw pi ta ,S, irJi *s -L:.

,ri

.4/ zac,z'+I Io .Alz ->tr^zp z I ot,.

Jr\ I c4i,S,., r)l

46. Dari Utsman .$b bahwa Nabi ffi menyela-nyela jenggotnya ketika
berwudhu'. (Diriwayatkan oleh alTirmidzi dan dishahihkan oleh lbnu

Khuzaimah)46

.i'.^,o.>) t. 6 z z ctJz^o>l/ +.t. f\,o 1 o. , . $t 4,!o ,

4-?,>-? .a--el;:
jt',lol.
\J'

47. Dari Abdullah bin Zaid "Si,, dia berkata, "Bahwa Nabi S8 diberikan
2/3 mud (air), lalu beliau mencuci kedua lengannya." (Diriwayatkan oleh

Ahmad dan dishahihkan oleh Ibnu Khuzaimah)47

Apakah Kedua Telinga Termasuk Bagian Kepala?

."-i) i".i ,sit ,t\t * ,c *!!u. "-U M 4, 6'ir'ii ,',JL'1 -LA
I .o., t, ,o 1
:a c./aJl +f\lo !/o
z.lz
J*9
JoJ-6 r

-f F .*t

.-bt.
ot.o i,.t. J ,ilo"z+.z ,o.l.c'.
J.c.>Lrr

48. Dari Abdullah bin Zaid +*b, bahwa dia melihat Nabi $]8 mengambil

air untuk membasuh kedua telinganya, air itu bukan air yang telah

digunakan untuk membasuh kepalanya. (Diriwayatkan oleh al-Baihaqi.
Sedangkan dalam riwayat Muslim dari jalan yang sama dengan lafazh,

"Dan beliau mengusap kepalanya dengan air yang bukan dari sisa air yang

digunakan untuk membasuh kedua tangannya." Inilah yang mahfuzh

(terjaga).€

Shahih, hadits riwayat at-Tirmidzi (31) di dalam bab "Ma Jaa fi Takhlil Lihyah", dan beliau berkata,
"Hadits ini hasan shahih", lbnu Khuzaimah (1/78 no. 152). Hadib ini dishahihkan oleh al-Albani di
dalam Shohih at-Tirmidzi (37\.
Sanadnya shahih, dikeluarkan lbnu Khuzaimah (1162, no. 118), al-Hakim, Ibnu Hibban di dalam
Shahihnya dari Abdullah bin Zaid. Dan diriwayatkan Abu Dawud (94) dengan lafazh, "Nabi hendak
berwudhu lalu dibawakan bejana berisi air sebanyak dua pertiga mud dari Ummu Amarah." Hadist
ini juga dishahihkan oleh al-Albani (94) dari jalur Ummu Amarah. Dan lihatlah al lrwo' {7421-l<ami
belum melihat hadits riwayat Ahmad-.
Syaa&, Hadib ini diriwayatkan oleh al-Baihaqi (1/65) dari jalan Haitsam bin Kharijah dari Abdullah
bin Wahab, dia berkata: Telah mengabarkan kepadaku Amr bin Harits dari Hibban bin Wasi' al-

26 %ulutlutTlltian

Keutamaan Wudhu

tf FL \?-(7h.'^ ,;! ,"'b-ll -itu l.7rrt4. rL-/ "-.',A., Jl.rocr/ d/..jcUtfo-
t, o 1, .
.^J.o-Jt , J - \/i
\.J JidJlq
3;X 1"u\i4)'^5:f |H

49. Dari Abu Hurairah d", dia berkata, "Aku mendengar Rasulullah H

bersabda, 'sesungguh nya umatku akan datang pada hari Kiamat dalam

keadaan putih mukanya, kedua tangannya serta kedua kakinya karena

bekas air wudhu'. Maka barangsiapa di antara kalian yang mompu

memperpanjang cahayanya, maka lakukanlah."' (Muttafaq 'alaih, lafazh ini

adalah lafazh Muslim)ae

Anshari, sesungguhnya bapaknya bercerita kepadanya bahwa ia pernah mendengar Abdullah bin

Umar melihat Rasulullah S berwudhu (ol Hodifs). Dan beliau berkata, "Sanad hadits ini shahih."

Begitu juga diriwayatkan dari Abdul Aziz bin lmran bin Miqlash dan Harmalah bin Yahya dari lbnu
Wahb. Dan Imam Muslim lbnu Hajaj meriwayatkan dalam Shohih-nVa (236) dari Harun bin Ma'ruf
dan Harun bin Said al-Aily dan Abu Thahir dari lbnu Wahab dengan sanad yang shahih bahwa

beliau melihat Rasulullah * berwudhu dan menuturkan kepadanya wudhunya Rasulullah *, maka

beliau berkata, "Beliau mengusap kepala dengan air bukan dari sisa air yang ada di tangannya.''
Lafazh hadits ini tidak menyebutkan kedua telinga dan ini lebih shahih daripada hadits sebelumnya.

lbnu Turkumani mengomentari dengan mengatakan, "Saya berkata, 'Sahabat Imam telah
melihat dalam riwayat lbnu Muqri' dari Harmalah dari lbnu Wahb dengan sanad ini."' Dalam lafazh
ini beliau berkata, "Rasulullah mengusap dengan air yang bukan air sisa yang digunakan untuk
membasuh kedua tangannya. Tanpa menyebutkan lafazh kedua telinga."

Al-Albani berkata, "Hadits ini diperselisihkan karena lbnu Wahb, lalu Haitsam bin Kharijah,
Ibnu Miqlash dan Harmalah bin Yahya. Dan Imam al-Baihaqi menjadi tumpuan atas semua itu,
karena mereka seluruhnya meriwayatkan dari lbnu Wahb dengan lafazh pertama berbunyi
'Mengambil air baru untuk kedua telinganya.' Namun lbnu Ma'ruf dan lbnu Said al-Aily dan Abu
Thahir menyelisihi mereka. Bahkan mereka meriwayatkan dari Ibnu Wahb dengan lafazh:
'Mengambil air r.rntuk mengusap kepalanya,' tanpa menyebutkan 'kedua telinganya.' lmam ai-
Baihaqi telah menyatakarr dengan tegas bahwa hadits ini lebih shahih sebagaimana telah berlalu,
artinya lafazh awai adalah syaadz (yaitu riwayat al-Baihaqi) dan al-Hafizh lbnu Hajar menyatakan
dengan tegas akan kegan.iilannya dalam Bulughul Marom. Dan bagi saya hal itu suatu perkara yang
tidak diragukan lagi, karena Abu Thahir telah di-mutobo'oh oleh tiga perawi lain."'

Al-Albani berkata, "Kesimpulannya bahwa tidak ada sunnah yang shahih dalam mewajibkan
mengambil air baru untuk kedua telinga, bahkan boleh diusap bersama mengusap kepala. Dan boleh
mengusap kepala dan kedua telinga dengan sisa air yang ada di tangan berdasarkan hadits Rabi'
binti Muawidz, 'Rasulullah mengusap kepala dengan sisa air yang ada di tangannya."' Dikeluarkan
oleh Abu Dawud dengan sanad yang hasan (Silsiloh Hadits Dhait'oh, al-Albani, 995).

Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (146) di dalam kitab "Al-Wudhu", Muslim (246) di daiam kitab
"Ath-Thaharah'. Al-Albani berkata, "Lafazh hadis, 'Barangsiapo yang ingin memperponjong
cohoyanyo...,' adalah mudzroj dalam hadits ini, perkataan ihr bukan ucapan Nabi seperti yang telah
disebutkan oleh para peneliti hadits, seperti Imam al-Mundziri, lbnul Qayyim, Ibnu Hajar dan yang
lainnya. " (Al -MisVkah 290],.

Xittl'%htl ft"h 27

Sunnah-Sunnah Wudhu

fi

oi, t'.3t lt- A?W. c .z cto1o3rl.p1 cd,ta,,1. 3
.4-le .4J5
r,;Ja-:,. C:

50. Dari 'Aisyah €ts, , dia berkata, "Rasulullah ffi sangat suka untuk

mendahulukan yang kanan dalam memakai sandal, menyisir, bersuci, dan

dalam semua urusannya." (Muttafaq 'alaih)50

frifij6 eb-f ri1) :ffi rJ\ J"y:'Jv :'Js ,,#"t;:,^"ci s -a

y\'.o,1 t o at, >t,>.,+. j t.,ol. +f\.l . -o / .q, F", fr.L+t

.a^'_7 6i+;)l

51. Dari Abu Hurairah ^i$b, dia berkata, "Rasulullah &g U"rruUau,
'Apabila kalian berwudhu, maka mulailah bagian yang kanan kalian."'
(Diriwayatkan oleh empat orang Imam dan dishahihkan oleh Ibnu

Khuzaimah)51

,o; a, ;;"J' fIJ)Jtt,'^ ' ,^*ti'--:\^_:"t ift M-r" 9.. ",,S_b,,""r^, :;i
s,oor,y. -of
!J G,,1,';i;.r;Lr, a."r1*Jr

52. DariMughirah bin Syu'bah +*b, Bahwa Nabi ffi pernah Uer*udhu,

beliau mengusap bagian ubun-ubun (bagian depan rambutnya), sorbannya

dan dua sepatunya. (Diriwayatkan oleh Muslim)52

f y6r,:3*,.Y ,M.'4, lt *'G- / 1C ,f s -oy
^e,P,
al p 'o *J ': c 7,\t bAa \ik,A,frt L';i .4 ". rtt i,i.
'l

.;l

Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (167) di dalam kitab "Al-Wudhu" dan Muslim (268) di dalam

kitab "Ath-Thaharah".

5l shahih, hadits riwayat Abu Dawud (4141) di dalam kitab "Al-Libas", Ibnu Majah (402) di dalam
kitab "Ath-Thaharah" dari Zuhair bin Muawiyah dari A'masy dari Abu Shalih dari Abu Hurairah.
Dan juga diriwayatkan oleh alTirmidzi serta an-Nasa'i dan dishahihkan oleh al-Albani di dalam
Shohih Sunon Abi Dowud (47471, lbnu Khuzaimoh (1/91) no. (178) dan Lihatlah kitab Nosbur
Royah (1l9ll.
Shahih, hadits riwayat Muslim (274) di dalam kitab "Ath-Thaharah".

28 %d.rylul1ntian

53. Dari Jabir bin Abdullah +$b-tentang tata cara haji Nabi 48. Beliau

bersabda, "Mulailah dengan apa yong telah dimulai oleh AIIah'"

(Diriwayatkan oleh an-Nasa'i seperti ini yakni dengan redaksi perintah,

sedangkan dalam riwayat Muslim dengan lafazh yang isinya khabar.)53

'upt os :,sv t$p' iisl -ot

.-'ij 1t,-! 'rPs:tfat

54. Darinya Jabir bin Abdullah "$u, dia Vnituti, "fruUi"&9 apabila

berwudhu' beliau memutarkan air ke atas dua siku-sikunya." (Diriwayatkan
oleh ad-Daruquthni dengan sanad yang dhaif)sa

p p i"*3,ty :ffi ^Lr J"; r'J6 :JLr,$i, i;:r ""i ;'1 -oo

,Lr"!.t catL'r

1' r' i'44 //
t o, ,:z.j1>. o l'c. cI-t' ^o>/\ Fal, > .o /I , 4oJ1 't

,-r.l1j -rrl-q .q

.i;2

55. Dari Abu Hurairah 4b, dia berkata, "Rasulullah &E UnlruUiu,

'Tidak ada (tidak sempurna-ed.) wudhu'nya orang yang tidak menyebut

nama Allah (waktu memulai wudhu)."' (Diriwayatkan oleh Ahmad, Abu

Dawud dan Ibnu Majah dengan sanad yang dhaif)55

t*! J.+ f:-t.Lo.>il',,J1l-l
tro . Jioa/*,Go lJi, az C a/ O/ :/6,t."o |/,,). 1-01
co1'.>J
c,4/.r
l/ ."€yO ..

O.

56. AtTirmidzi juga meriwayatkan dari Sa'id bin Zaid dan Abu Sa'id

sama sepertinya. Imam Ahmad berkata, "Tidak ada yang shahih

Shahih, hadits riwayat an-Nasa'i (2962) di dalam kiiab "Manasik all-Haj" di shahihkan oleh al-
Albani di dalam shohih on-Noso'i (2962\ di dalam bab "Manasik al-Hajj". Sementara menurut
riwayat muslim (1218) di dalam kitab "Al Hajj" adalah dengan lafazh "Mulailah" dan lafazh tersebut

yang mohfudz (terjaga) seperii yang dikatakan oleh al-Albani.
Shahih, dikeluarkan oleh ad-Daruquthni di dalam Sunnon-nya hal 31 dan al-Baihaqi (1i56) dari
Qasim bin Muhammad bin Abdullah bin Muhammad bin 'Aqiil dari kakeknya dari Jabir, dan dia
menyebutkan secara marfu'. Ad-Daruquthni berkata, "lbnu 'Aqiil adalah seorang perawi yang tidak
terlalu kuat." Hadits ini disebutkan oleh al-Albani di dalam Silsiloh Hodifs Shahihoh (2067\.
Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (101) di dalam kitab "Ath-Thaharah", Ahmad (9137), dan Ibnu
Majah (399). Dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shohih Abi Dawud no. (101).

7Qttl,%A"^A"ath 29

sedikitpun."56

,L'*'J;' Ui' ,ls #u f,+o.l\ o. ci.'r.ri t J / o/ -oY

a-JL ,f':

.-t{} rt -,!i 3'jr, "Jt L'}i..-eLl.Lll 1a'z.At;'Jd ffi i'

' Si. oJri riufnun bin Musharrti au.i bapaknya dari kakeknvu .,*t, aiu

berkata, "Aku melihat Rasulullah 3* memisahkan antara berkumur-kumur
dengan menghirup air ke hidung." (Diriwayatkan oleh Abu Dawud dengan

sanad yang dhaif.)57

,tN ';:::.\': M'-.b*x t -,,ri\ aL"e- ^4,b'* t', -on
qry")ry'>z jjl:, 1.,
tl at, >,-o?\i .e'.1Ul to Il,r o .1 , '2, z J.ozo z. t o, ' J
a:.o -U
-t1 C;-tJl .j5.Jl

' Iju,l;,,lt9t.,,,

58. Dari 'Ali +*[,-tentang tata cara wudhu-, "Kemudian beliau ffi

berkumur-kumur dan beristintsar (menyemburkan air dari hidung setelah
menghirupnya kedalam hidung) sebanyak tiga kali, beliau berkumur-kumur
dan beristintsar dari telapak tangan yang digunakan untuk mengambil air."
(Diriwayatkan oleh Abu Dawud dan an-Nasa'i)58

-a'. ip"o:.?- 't

^ill
ff Fi',;+t,,,Jil;',,"( i':;j +tl o).11, ;'1 -01

0*; -'"-*",)\
^,P"t,

ot'

.a-)9

59. Dari Abdullah bin Zaid ,;$6-tentang cara wudhu'-, "Kemudian
beliau $! memasukkan tangannya (ke dalam bejana untuk mengambil air-
pent.), lalu berkumur-kumur dan beristintsaq (memasukkan air ke dalam

hidung kemudian menegeluarkannya) dari satu tangan. Beliau lakukan hal
itu sebanyak tiga kali." (Muttafaq 'alaih).se

Hasan, dari Hadits Sa'id bin Zaid dalam Sunon at-Tirmidzi no. (250. Dihasankan oleh al-Albani di
dalam Shohih at-Tirmidzi (251.
Dhaif, hadits riwayat Abu Dawud (139) di dalam kitab "Ath-Thaharah". Didhaifkan oleh al-Albani di
dalam DhaiJ Abu Dowud (139],.
Shahih, hdits riwayat Abu Dawud (111) di dalam kitab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (95) di dalam
kitab "Ath-Thaharah" dan dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shohih Abi Dor.uud (111).
Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (199) di dalam kitab "Al-Wudhu" dan Muslim (235) di dalam
kitab "Ath-Thaharah".

30 qrdrr7l*LTnarrr"

't Pt t y""es ,>vt M'-;l, uit 'i6 *S fi c, -..
bl'l.'Gfrr, ,,!rtt,'f1 L';i q;!;'hj'nl6
ilr;; .ir,lr'^;"

60. Dari Anas 4b, dia berkata, "Nabi $! pernah melihat seseorang

yang pada bagian kakinya terdapat seukuran kuku yang tidak terkena air
(wudhu'), maka beliau bersabda, 'Kembalilah, dan perbaikilah wudhu'-
mu."'(Diriwayatkan oleh Abu Dawud dan an-Nasa'i)60

A.?ilr,Y+: ,firT; W y, J";', ots iJs ;,*b'orcj -l

.4oe7. .t'6F1 . .:l-.otl.l ;*/ *o-. t
zt

61.. Darinya Anas 4*4, dia berkata, "Rasulullah ffi pernah berwudhu'

dengan safu mud air, mandi dengan safu sha' air hingga lima mud air."

(Muttafaq 'alaih)61

€,U4 yi 4 ol ,M y, J';'rJu i,su ^*+, -" ,rs -v
,'i',*f 't ltLt iilr lt dl.l Wi 'j'* j ,;'*'jt'E-J
y*r;ir oi
*t i-,r7.1 "6.; ,'i'-t-ss I't* r3bJ"oi'tpi,
ll

4'&#t,4''*t 1, ;,a.:'ill

62. Dari Umar "t}s, dia berkata, "Rasulullah ffi bersabda, 'Tidaklah

seorang pun di antaro kalian yang berwudhu', Ialu ia menyempurnakan

wudhu'nyo kemudian mengucapkan, 'Aku bersoksi bahwa tidak ada ltah
yang berhak disembah kecuali AIIah saja, tidak ada sekutu bagi-Nya dan
aku bersaksi bahwa Muhammad adalah hamba-Nya dan rasul-Nya, kecuali
akan dibukakan baginya delapan pintu surga dan masuk dari mana saja

yang ia suka."' (Diriwayatkan oleh Muslim dan at-Tirmidzi. At-Tirmidzi

Shahth, hadits riwayat Abu Dawud (173) di dalam kitab "Ath-Thaharah", Ibnu Majah (665) di

dalam kitab "Ath-Thaharah", Ahmad (12078) dan An-Nasa'i.
Shahth, hadib riwayat al-Butfiari (102) di dalam kitab "Al-Wudhu"' dan Muslim (325) dalam bab
'Al-Haidh" dengan lafazh Muslim.

7<ital'Zf4Aa^ah 3l

menambahkan, "Yq AIIah, jadikanlah aku termasuk orang-orang yang
bertaubat dan orang-orang yang bersuci. ")u'.4A

e Shahih, hadib riwagat Muslim (234! di dalam kitab "Ath-Thaharah", at-Tirmidzi (55) di dalam bab-

bab "Ath-Thaharah" dan Ahmad (169121.

32 %tlrrql*L%l'la,wt.

j;iilt -Jr 3i-ll ulr

BAB MENGUSAP DUA KHUFF

4,t *,i6 ;;t t -V-1.,-
^et
,- a/ o l4-/ l1t- / /- '',^oJ.'*;'1o ,o !t

c-J-jrAV cVb3?

{\t+?b'{* ,it!, ,^&lt Jy ,Ciriie ,J* ,^5t'Lil

Poi. ,t '.et

.r-t,,

63. Dari Mughirah bin Syu'bah ,;$b, dia berkata, "Aku pernah bersama

Rasulullah #. Beliau berwudhu', aku pun merunduk hendak melepas

kedua khuffnya (sepatu yang terbuat dari kulit dan sampai menutup dua

mata kaki-ed.). Maka beliau berkata, 'Biarkanlah, sesungguhnya aku

memasukkan kedua kakiku dalam keadaan suci.' Beliau pun lalu mengusap

keduanya." (Muttafaq'alaih).63

, t, .1Vo l6 , . .
*--a--t9Ja .at1I'o;*l"). '1r ,:i :ij.tAt'ty |oz n..rol-rC). ,- -lL
t*\
a:9 )

'o
o/
,/o
.,-t-r-b
o:L;.1

64. Dan rnenurut riwayat empat orang Imam selain an-Nasa'i dari

Mughirah juga, "Bahwa Nabi S mengusap bagian atas sepatu dan bagian

bawahnya." (Namun dalam sanadnya terdapat kelemahan.)6a

Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (206) kitab "Al-Wudhu"'dan Muslim (274) di dalam kitab "Ath-
Thaharah".
Dhaif, hadits riwayat Abu Dawud (165) di dalam kitab "Ath-Thaharah", at-Tirmidzi (98) di dalam
bab-bab "Ath-Thaharah" dan lbnu Majah (550) di dalam kitab "Ath-Thaharah" di dalam Sunon-nya.
Al-Albani berkata di dalam Shohih Abi Dowud, "Dhaif'. Lihatlah kitab ol-Misykoh (561).

Xitt4'%f"/t"^1, 33

Tata Cara Mengusap Khuff dan Waktunya

;"1i "'Ar'JLi'Je q\Lt ,itr is "rs ,lu';i ^9"t""& ,;, -.0

^A tG ;' ? W i,'J"i'r'C-i', x'r,;)&i ,: #r,

# rt-"!., ,':rr"i) L';i

65. Dari 'Ali,$a, dia berkata, "Apabila unurnu n-0" U"rtunaurtan akal

belaka, tentu bagian bawah khuff lebih berhak untuk diusap daripada
atasnya. Sesungguhnya aku melihat Rasulullah mengusap khuff pada
bagian atasnya." (Diriwayatkan oleh Abu Dawud dengan sanad yang

hasan).6s

t:;t ,K \4 JyV M 4t'ors iJs M )% /3(* ,;s -\t
6t,)"i's ,L:.G q ![* q tt ,A!', g(: 'i:i^ ttu-_ Lr 't'ti
.tt,L, >i-,>.-p,',)oa.,^'"y ,o., tit,-o.1,., tr o9,.. ct*j.L, Jt,l. +t..fo\ oa.
i .?-yS
3\3 r.a) -b;I\J 4bP\S

66. Dari Shafwan bin 'Assal ,,:&, diu berkata, "Nabi t memerintahkan

kepada kami, apabila kami sedang dalam perjalanan: 'Agar tidak melepas

khuff kami selama tiga hari tiga malam baik ketika kita mau buang air
besar, buang air kecil dan ataupun hendak tidur, kecuali karena sebab
junub."' (Dikeluarkan oleh an-Nasa'i dan at-Tirmidzi, lafazh ini adalah
lafazh at-Tirmidzi. Ibnu Khuzaimah juga meriwayatkannya, keduanya (at-

Tirmidzi dan Ibnu Khuzaimah) menshahihkannya).66

AA: rfi tNw -lYo / 'Jo / ..

vv,1 ),e CoS

Shahih, hadits riwayat Abu Dawud (162) di dalam kitab "Ath-Thaharah". Dishahihkan oleh al-
Albani di dalam kitab Shohih Abi Dowud (162\.
Hasan, hadits riwayat an-Nasa'i (157) di dalam kitab "Ath-Thaharah", at-Tirmidzi ( (96) di dalam
bab-bab "Ath-Thaharah" dan lbnu Majah (478). Dihasankan oleh al-Albani di dalam Shohih ot
Tirmidzi (96), Abu lsa mengatakan, "Derajat hadits ini Hasan Shahih." Muhammad bin Isma'il (yaitu
Imam al-Bukhari) berkata, "Hadits ini paling shahih dalam bab ini." Dan dalam Shohih lbnu
Khuzaimah (1/98) hadits no. (196), Ibnu Hibban di dalam Shahihngo, Ahmad (41239-240) dan
menurut riwayat Ahmad tidak ada lafazh, "Ketika buang air besar...." Al-Albani berkaia di dalam Al-
Irwo' (104), "Menurutku hadits ini derajatnya hasan. Meskipun fuhim lemah hapalannya namun
haditsnya tidak kurang dari derajat hasan."

34 %ulu4Aul'Tnt arn

L';i )r",; Jdi!:*. ') 'u.-5;, (,,5)-, ( g -:(.J,1'a a--E,/ ',6-y-':,;(il

67. Dari'ru, 4.a. dia berkaia, "N"Utg ."n:uiifun ,,gu haritiga malam

untuk orang musafir dan sehari semalam untuk orang muqim." yakni

dalam hal mengusap kedua khuff. (Diriwayatkan oleh Muslim)67

\.-t-^*-, i,ll o r/.1, ,6 H;,ll- nll jtji'jd ,gi, '-s c -1A

ro,r\jt c-t*, r- l)J

t,o i 6t.. fi, .;lrU.Jt .4u a' rJ.tL' or'lJt l :)t,- ;\27t

,_1^_-t

I

.d O' )t -',
tl 3 / , , t , o 6.

a-^->-., c:gl.: y\g

58" Dari Tsauban ,:S, dia berkata, "Rasulullah ffi pernah mengirim

soriah (pasukan kecil). Beliau menyuruh mereka untuk mengusap al'Ashaib

yaknisorban dan atTasakhin yaitu khuf (sepatu Both)." (Diriwayatkan oleh

Ahmad serta Abu Dawud dan dishahihkan oleh al-Hakim)68

"€bi rb; ri1s t-Gp"r- ei ,;s -6"-F";- ^'Y''; or': -tt

6zo 'ttgi,l4':J;Qb bt-lJt * ,4t

dt' )! rl3 rl! .'&') €Vb ,'ubi'rt:^st L';iq ai)*l

69. Dari Umar .,*6 secara mauquf, sedangkan dari Anas "$6 secara
marfu', "Apabila salqh seorang di antara kalian berwudhu', sedangkan ia
memakai kedua khut'fnya, maka usaplah bagian atasnya, shalatlah

dengannya, kalau dia mau hendokloh jangan dilepas, kecuali karena sebab
junub." (Diriwayatkan oleh ad-Daruquthni dan al-Hakim, dan dishahihkan

oleh al-Hakim)6e

$"i nN fi :ffi a,*.,!9ry9

67 Shahih, hadits riwayat Muslim (276) di dalam kitab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (128) dan ad-Darimi
(7141.
Shahih, hadits riwayat Ahmad (21878), Abu Dawud (146) di dalam kitab "Ath-Thaharah" dan al-
Hakim di dalam al-Mustodarok (11769\. Dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shohih AbiDawud.
Hadits riwayat ad-Daruquthni (1/203) dan al-Hakim (1/181), beliau berkata, 'Hadits ini sanadnga
shahih menurut syarat Muslim." Adz-Dzahabi berkata, "Hadiis in! sgodz(gon)il)."

Xit"l,%Aal'i'h 35

/ c/ t to t, t . . (GI ;bo,Jt,)\Jl.Jl et. >.;ol i

.4^J't jl az,=--.a)

70. Dari Abu Bakrah .S+, dari nabi W, bahwa beliau memberi

keringanan bagi orang musafir tiga hari tiga malam dan bagi orang yang

mukim sehari semalam, apabila ia telah bersuci dan memakai kedua

sepatunya maka ia cukup mengusap bagian atasnya. (Dikeluarkan oleh ad-

Daruquthni dan dishahihkan oleh Ibnu Khuzaimah).70

L). gc,\1 ;.1-. -Y\

lla /o'<\ :Jrtre-

.R
ftrP'

,ju reff ,:i',

,: pU

71. Dari Ubay bin 'lmarah ,;S, dia berkata, "Wahai nu.utitun,

bolehkah aku mengusap dua khuP" Beliau jawab "Ya." Lalu dia bertanya

lagi "Bolehkah dalam sehari?" Beliau jawab "Yo. " Lalu bertanya lagi,
"Bolehkah dalam dua hari?" Beliau jawab "Yo. " Lalu bertanya lagi,

"Bolehkah dalam tiga hari?" Beliau jawab "Ya, bahkan sesukamu."
(Diriwayatkan oleh Abu Dawud, ia katakan, "Hadits ini tidak kuat.")tt.4\

Shahih lighairihi, hadits riwayat lbnu Khuzaimah di dalam Shohih-nya no. (192), ath-Thahawi di
dalam Syorhul Mo'oni (1/50), ad-Daruquthni di dalam Sunon-nya (119417), Abdullah bin Abdil Ban
di dalam at-Tamhid (1i/100), ath-Thabari di dalam ol-Mu'jomul Kobir dan al-Baihaqi di dalam
Sunnon-nya (1/281) dari jalan Muhajir bin Mukhalid Abu Mukhalid dari Abdunahman bin Abi
Bakah dari bapaknya. Muhajir bin Mukhallid bin Abu Mukhalid memiliki kelemahan ringan dalam
haditsnya seperti yang disebutkan Abu Hatim. At-Tirmidzi berkata di dalam kitab 'llalihi al Kabir,

"Aku bertanya kepada Muhammad (yakni al-Bukhari), 'Menurutmu hadits mana yang paling shahih
dalam hal penentuan waktu untuk mengusap khuP' Maka beliau menjawab 'Hadits Shafi,van bin

'fusal. Adapun hadits Abi Balaah adalah hadits hasan."' At-Tirmidzi dan Ibnu Khuzaimah
menshahihkan hadits Shafwan bin 'Assal, maka hadits itu shahih karena Muhajir diperselisihkan.

(Lihatlah Noshbur Rayoh (1244) dan Silsilah al Ahadits ash-Sohihoh (3455).
7l Dhail, hadits riwayai Abu Dawud (158) di dalam kitab "Ath-Thaharah" dan didhaifkan oleh al-

Albani dalam DhoiJ Abi Dou.'ud (158).

36 %ulql,ul,7nn4an

,gigf ,J.dgr !!

BAB HAL.HAL YANG
MEMBATALKAN WUDHU

Tidur Lelap

i;"- Wyt )';, -r;2i3k 'i6 &J;;+1ry.26t'o; ";|!i+tp-:-vyr
\':'i#t .
', t"t.i*'; ,t --

,"&'t'S)'J.ax

t',o ' o€'*'l''s1r' tt.arr'1, )*.;3 ,'r';r, "rf1 L';i

72. DariAnas bin Malik q*6, dia berkata, "Para shahabat Rasulullah BE
pada zaman beliau masih hidup biasanya menunggu shalat 'lsya sampai
kepala mereka miring (seperti mau jatuh karena ngantuk), kemudian

mereka shalat tanpa berwudhu lagi." (Diriwayatkan oleh Abu Dawud dan

dishahihkan oleh ad-Daruquthni, asal hadits ini ada pada Shoh ih Muslim)7z

Keluarnya Sesuatu dari Dua Jatan

(/&r-ie9)rl7llo,to iI Ic w3, -vra^*G o.,/9/ e
\--p) .
'uu24 -. \:).t tu,'J";', u" :Ur;i
^u3
* ',"e1iiyr'j\ gr;yi;r Lt:ci ,'fri

/2 Shahih, dikeluarkan oleh Muslim (376) di dalam kitab "Al-Haidh", Abu 'Awana di dalam Shohih-

nya, Abu Dawud (200) di dalam kitab "Ath-Thaharah", ad-Daruquthni dengan lafazh "Sungguh soyo

melihot sohabat Rosululloh W dibongunkon untuk mendirikan sholat hinggo oku mendengar

dengkuran mereko, kemudian mereka shalat tanpo wudhu kemboli." Dalam shahih Muslim tidak ada
lalazh "Kepola mereko terkantuk-kantuk." Al-Allamah al-Albani berkata, "Mengambil hadits ini
berarti melazimkan unhrk menolak hadits-hadits yang mewajibkan bahwa tidur membatalkan wudhu.
Hal itu tidak boleh karena ada kemungkinan hadits itu datang sebelum turun perintah wajib, lalu
baru setelah itu hrrun suatu kewajiban untuk berwudlu karena disebabkan oleh tidur, wallahua'lam."
Al-lrwo' (1 14) dan Shohih Sunon Abi Dowud (2001.

?<ital'VA"l"i"h 37

,: ,t/ ol . i.?1.i.:

j4i4'i':t,F( $ti,Ari6
Y j *',Pv^11"i":) { \Fu" , ol ,tlt"-f au5 uJ! .! b 'J6
'>;.i1 s$ ,al(a)t
,eU,

73. Dari Aisyah t€F, , dia berkaia, "Fathimah binti Abu Hubaisy
pernah datang kepada Nabi W lalu berkata, 'Wahai Rasulullah!

sesungguhnya aku seorang wanita yang terkena darah istihadhah (darah

penyakit) hingga aku tidak pernah bersih, apakah aku boleh meninggalkan

shalat?" Beliau menjawab, "Tidak boleh, itu hanyalah sekedar kelainan

pada urat bukan haid, apabila datang haidhmu maka tinggalkanlah shalat

don apabilo woktu hoidh berlalu maka cucilah darah itu dorimu lalu

shalatlah."' (Muttafaq'alaih)73

*gtlr-..:'..tttiiJit,s,o t
,liii .46Yt J iY ,',srA.1 -vt
4*.

.\3b

74. Sedang dalam Shohih Bukhori adalah dengan lafazh, "Kemudian
wudhu'lah untuk tiap kali shalat." (lmam Muslim mengisyaratkan bahwa ia

menghilangkan lafazh itu secara sengaja).ta

6 -t& / "* ,t',iri;Ir i:u)>J c.5ttto.t.t ol-
,,>cs.lJ,-"
rtrlJ I,u""_..i -uo

Hti y iU ;i4,c "b Jtt o,
( ":, t'tt rloJ t, hilt;i ,'il'\j Wa r

.e * 3^b

.lera

75. Dari Ali bin Abu Thalib $l, dia berkata, "Aku adalah ,"orung tuki-

laki yang banyak keluar air madzi, maka aku menyuruh Miqdad untuk

menanyakan kepada Nabi #, kemudian Miqdad menanyakan hal tersebut

kepada beliau, lalu beliau menjawab, 'Dalam hal madzi horus wudhu'."'

(Muttafaq 'alaih, lafazh ini adalah lafazh al-Bukhari)7s

Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (228) di dalam kitab "Al-Haidh" dan Muslim (333, 334) di dalam
kitab "Al-Haidh".
Shahih, hadits riwayat al-Bukhari (228t di dalam kitab "Al-Haidh" dan Abu Dawud (298), lihat
Nashbur RoWh (1961.
Shahih, hadib riwayat al-Bukhari (132) di dalam kitab "Al-Wudhu" serta Muslim (303) di dalam
kitab "Al-Haidh" dan lafazh tersebut adalah riwayat al-Bukhari.

38 %,drrtl-L7l'laaant

Menyentuh Wanita dengan Syahwat

t! Eo, 'r/. W,SN'^ ear1l ji

':,u'.
cr t -e: . W-^kGfs-Yj

J\
.U.,4,'^jb'r ,Ei L';i .V; l':;i,rbt

76. DariAisyah q€#., , bun*a Nabi ffi mencium sebagian isterini, lalu
beliau keluar untuk shalat dan tidak wudhu' lagi. (Diriwayatkan oleh

Ahmad namun didhaifkan oleh al-Bukhari).76

Keluar Kentut

.ro:-tr 'u hHxi ,) ilie e e;f :{F JS.:iii ao "!j

,\.3

*"ri l3*'g"A:.)*" a*,-ls,o j .l . .o / / rrt
.Q

\J

77. Dari Abu Hurairah de, dia berkata, "Rasulullah 4g bersabda,
'Apabila salah seorang di antara kolian merasokan sesuofu dalam perutnya,

lalu ia merasa ragu apakah ada sesuatu yang keluar darinya ataukah tidak,
maka janganlah sekali-kali iq keluar dari masjid sampai ia mendengqr suara

ataupun mencium baunya."' (Diriwayatkan oleh Muslim).77

Menyentuh Kemaluan dengan Syahwat

'$u,\,)b :ffi '4,'lA i'-hj *i,;>,2\ ap i;f t k'b\t

;P jill JUj/J :.I rao-i1l\ t o cJL-' a ,6.,1 btz h-6Dz -o l. o', la, ->,oi\ ', /. to !.o

LJ, ci.-^-Il .6 dJj,o At.aJ

'-.c I '

.o)e1 e-ol-bz o ,, oi

U Fl

Shahih, hadits riwayat Ahmad (25238), alTirmi&i (76) dari 'Aisyah. AlTirmi&i berkata, "Saya
mendengar Muhammad bin Ismail mendhailkan hadits ini." Muhammad bin lsmail berkata, "Habib
bin Abu Tsabit tidak mendengar dari Urwah." AlTirmidzi berkata, "Tidak ada satu hadits shahih pun

dalam bab ini dari Nabi." Syaikh al-Albani menshahihkan di dalam Shohih Sunon ot-Tirmidzi.
Shahih, hadits riwayat Muslim (362) di dalam kitab "Al-Haidh".

X)tal'%h"1,",r"h 39

78. Dari Thalq bin Ali ,$i,, dia berkata, "seorang laki-laki pernah

berkata 'Aku pernah menyentuh kemaluanku."' Atau ia berkata, "seorang

Iaki-laki menyentuh kemaluannya dalam shalat, apakah ia wajib

berwudhu'?" Maka Nabi B,€ bersabda, 'Tidak, karena itu hanyalah bagian
dari anggota badanmLt."' (Diriwayatkan oleh lima orang Imam dan
dishahihkan oleh Ibnu Hibban. Ibnul Madini berkata, "Hadits ini adalah

hadits yang lebih baik dari hadits Busrah.").78

6 z o.1 \*-t otjn-a 7 ol.o,*;t o .. j -Y\
I.J6'JJ/ .'r,€ I
3e

iss ,jL ;.a ,'q,u"]r'^&'J ,'^:-*t L';i q'b'# 6'.St

.."qJr t-.e ie rcli *,rrs r,At

79. Dari Busrah binti Shafwan qEY,, uun*a Rasurulrah ffi bersabda,
"Barangsiapa yang menyentuh kemaluannya maka hendaklah ia

berwudhu'." (Diriwayatkan oleh lima orang Imam, dan dishahihkan oleh
at-Tirmidzi dan Ibnu Hibban. Al-Bukhari berkata, *Hadits ini adalah hadits

paling shahih dalam hal ini.)7e

Berwudhu kerena Muntah dan Mimisan

'ti;"j' U.Qf i;y :Jt| M y,i';3 oi ue6, a^*G *': -tr.
gj coy'f ,p i "j ,U'r*t'J.h:Ai t':6'Ji ,"..J5.Ji ,Utb')

r;;')'#i,&'r,L6 u.r.Lli q'(k: aui o,

80. Dari Aisyah €F, , bahwa Rasulullah $f bersabd.a, ,,BaranFsiopo

yang muntah atau mengeluarkan darah dari hidung atau keluar busa dan
lendir (dari perut) ataupun mengeluarkan madzi, maka hendaklah ia keluar
dari shalat lalu berwudhu' kemudian meneruskan shalatnya. Dan ia tetap
dalam kondisi seperti itu dan tidak boleh berbicara." (Diriwayatkan oleh

78 shahih, hadits riwayat Abu Dawud (182,183) di dalam kitab "Ath-Thaharah", at-Tirmi&i (g5) di
dalam bab-bab "Ath-Thaharah", an-Nasa'i (165) di dalam kitab "Ath-Thaharah',, Ibnu Majah (4gf,)
di dalam kitab "Ath-Thaharah" dan Ahmad (15857). Al-Albani berkata di dalam Shohih A bi Dotwud,
"Hadits ini shahih."

ie shahih, hadits riwayat Abu Dawud (181), at-Tirmidzi (860), an-Nasa'i (163) dan Ibnu Majah (47g),
semuanya terdapat di dalam kitab "Ath-Thaharah" diriwayatkan juga oleh Ahmad (267491
hnu Hibban di dalam Shahihnya (212). lbnu Ma'in dan al-Baihaqi menshahihkannyu. serta
Dun

dishahihkan oleh al-Albani di dalam Shahih Abi Dowud (1gl).

4A %,rlql-l,Tn4ra'n

Ibnu Majah dan didhaifkan oleh Ahmad serta yang lainnya)8O

Berwudhu dari Daging Unta

.-".-I! o'"t ta J"ill
a Lb >,*, oi
9J
4t'ltw\J
+t, .fot i / o /<\ s})r itl, brl
:'Jt3 ir.j > 'er';i { sdtr
.R frr9 'iu 'iu

.rJ*,
\

81. Dari Jabir bin Samurah "*,i,, bahwasanya ada seseorang yang
bertanya kepada nabi 4€, "Apakah saya wajib wudhu' sehabis makan

daging kambing?" Beliau jawab, "Jika kamu mou, "silahkon. Lalu ia

bertanya lagi, "Apakah saya wajib wudhu' sehabis makan daging unta?"
Beliau jawab, "Yo. " (Diriwayatkan oleh Muslim)8l

Berwudhu Karena Mengusung Mayat dan Hendak

Membaca Al-Qur'an

%'p i;:;'sfUy,gg ir \'J";'\'JG 'j6 *S ;,c'1 -Ar
t o',, u L
o o o'
L';\ ib,UrArt .4V#Uu"10
a,, ,|ts,o7L/\ .t, .o / ,o+a ,..1i ti.. Vs,J..-frE

i'e UtJ-^'jt :'&i'Js't,iL,

82. Dari Abu Hurairah=4e5r, dia berkata, "Nabi ffi bersabda,

'Barangsiapa yang memandikan mayit maka mandilah dan barangsiapa

yang membawanya maka hendaknya ia berwudhu'."' (Diriwayatkan oleh

Ahmad, an-Nasa'i, at-Tirmidzi dan dia menghasankannya. Ahmad berkata,
"Hadits ini tidak sah dalam masalah ini.")82

80 Dhaif, hadits riwayat Ibnu Majah (1221) di dalam kitab "lqomatu ash Shalah" bab "Maa Ja'a Fii al
Binaa' 'alaa ash Shalah" dan didhaifkan oleh al-Albani di dalam Dhoillbnu Majah no. (2251.

81 Shahih, hadits riwayat Muslim (320) di dalam kitab "Al-Haidh".
a2 Shahih, hadits ini diturunkan oleh al-Allamah al-Albani di dalam kitabAhkamul Jano'izhal (71)

dan beliau berkata, "Hadits ini dikeluarkan Abu Dawud 12162-63),al-Tumidzi (21132\ dan dia
menghasankannya, Ibnu Hibban di dalam Shohih-nya, ath-Thayalisi (2314) dan Ahmad (2/280,

433, 45.4, 472) dari jalan Abu Hurairah dan sebagian jalannya hasan dan sebagian yang lainnya
shahih sesuai dengan syarat Muslim."

Al-Albani berkata d! dalam Al-Iru.ro' (1/1175), "Akan tetapi perintah didalam hadib di atas
mengandung hukum sunnah, bukan wajib, karena ada riwayat yang shahih bahwa para sahabat

?<itahVl4l,,nh 4l

,It J'y, ;:k ,S-1,

,1fr"-) lllc i'rr ,

83. Dari Abdullah bin Abu Bakr ,i{b, bahwa dalam kitab terdapat

tulisan yang ditulis Rasulullah ffi kepada 'Amr bin Hazm, "Janganlah

"menyentuh AI-Qur'an kecuali orang yang bersuci. (Diriwayatkan oleh

Malik secara mursal, dimaushulkan oleh an-Nasa'i serta Ibnu Hibban dan

hadits ini ada cacatnya)&

,r* ,;ltIt i)t ?'q M yt J';'rik WB' A.J;w O.-zet t -AL

*,.Uret LJJ

,;*" irr, . d.,rL'o>l'i

84. Dari 'Aisyah €9,, dia berkata, "Rasulullah ffi menyebut nu-a

Allah (berdzikir) di setiap waktunya." (Diriwayatkan oleh Muslim dan al-

Bukhari menyebutkannya tanpa sanad)e

Berwudhu dari Berbekam

.?Aa,f..ol1'.: ,-1b..r'r;;r 41 o./".-

0t ..1
ffi (JJt e\ f9Ju s -Ao
a.

.rt,4ais, tuI ;ao,s!r..lGJJtl. a,. >,o;ti

85. Dari Anas bin Malik -^S bahwa Nabi SE pernah berbekam lalu

shalat dan beliau tidak wudhu' lagi. (Diriwayatkan oleh ad-Daruquthni dan

beliau menyatakan bahwa hadits itu layyin llemah])85

Nabi setelah memandikan mayit di antara mereka ada yang mandi dan di antara mereka ada yang
tidak mandi."

Shahih, hadits riwayat Malik di dalam ol-Muwatha' (468) di dalam bab "Al-eur'an" secara mursal,

sementara al-Atsram dan ad-Daruquthni meriwayatkannya secara muttasil (bersambung) dan Syaikh
al-Albani menurunkan dalam A/-/rLuo' dari berbagai jalan yang sebagian terdapat kelemahan namun

secara keseluruhan hadits tersebut menjadi shahih. (ol-lrwo' 7l2l

Shahih, hadits riwayat Muslim (373) di dalam kitab "AI-Haidh", al-Bukhari meriwayatkannya secara
muallaq di dalam kitab "Al-A&an", at-Tirmidzi (3384) dalam bab "Ad-Da'awaat", Abu Dawud (1g)
serta Ibnu Majah (302).
Dhaif, hadits riwayat ad-Daruquthni (1/151-152) di dalam Sunon-nya dari Shalih bin Muqathil, telah
bercerita kepada kami bapakku, telah bercerita kepada kami Sulaiman bin Dawud al-Quraisy, telah

42 %ulql,atmnra.n


Click to View FlipBook Version