B. Rekomendasi
Berdasarkan kesimpulan hasil pembinaan tersebut di atas, rekomendasi yang
diberikan kepada KPPN Kendari, KPPN Kolaka, KPPN Baubau, dan KPPN Raha untuk
melakukan perbaikan dan peningkatan kinerja pada Semester II Tahun 2021 sebagai
berikut:
1. Efektivitas dan Akuntabilitas Pelaksanaan APBN
a. Untuk mengatasi permasalahan penyusunan RPA tingkat KPPN, Kanwil DJPb
Provinsi Sultra meneruskan pedoman penyusunan RPA tingkat KPPN yang
telah disampaikan oleh Kantor Pusat pada bulan Juli 2021, membuka layanan
konsultansi bagi KPPN apabila terdapat kendala dalam penyusunan RPA, serta
pada setiap awal tahun meminta KPPN agar menetapkan SK Tim Pemantauan
dan Evaluasi IKPA Tingkat KPPN.
b. Pelaksanaan kegiatan Sosialisasi, Focus Group Discussion (FGD), dan bimbingan
teknis yang diselenggarakan KPPN dalam rangka pembinaan serta peningkatan
kapasitas pelaksanaan anggaran agar dipublikasikan pada website resmi KPPN,
serta agar dimaksimalkan pemanfaatan sarana media sosial lainnya (Facebook,
Instagram, dan Twitter).
c. KPPN lebih mendorong satuan kerja agar lebih meningkatkan penggunaan
transaksi elektronik dan proaktif bekerjasama dengan pihak perbankan serta
mendorong bank-bank BUMN untuk memperbanyak merchant yang dapat
menerima pembayaran dengan mesin EDC.
2. Pengelolaan Perbendaharaan Negara
a. Untuk mengatasi peningkatan jumlah penolakan SPM baik penolakan substantif
maupun penolakan formal, KPPN agar melakukan pemetaan terhadap satker-
satker yang sering mengalami penolakan SPM, kemudian secara khusus
melakukan bimbingan teknis terhadap satker-satker tersebut. Terkait hal
tersebut KPPN agar melakukan langkah-langkah sebagai berikut:
1. Meminta Satker mitra kerja KPPN agar menambahkan formulir checklist
perubahan data supplier untuk tipe 3 dan 6 pada dokumen kelengkapan
SPM, sehingga KPPN dapat memastikan ada atau tidaknya perubahan data
171744 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
supplier khususnya tipe supplier 3 dan 6.
2. Petugas FO Konversi meningkatkan koordinasi dengan FO Validator, sehingga
FO Validator mengetahui bahwa pada SPM tersebut terdapat supplier baru.
3. Melaksanakan sosialisasi kepada satker dalam rangka peningkatan
kompetensi pelaksanaan anggaran, khususnya dalam hal perekaman data
supplier dan pembuatan SPM yang benar.
4. Petugas FO agar meningkatkan ketelitian pengujian SPM sehingga penolakan
SPM dapat dilakukan sebelum di-upload pada aplikasi SPAN.
b. Untuk mengatasi keterlambatan penyampaian data kontrak, KPPN agar
melakukan pemetaan satker-satker yang sering terlambat menyampaikan
data kontrak, kemudian secara khusus melakukan bimbingan teknis terhadap
satker-satker tersebut. Secara teknis KPPN agar melakukan langkah-langkah
sebagai berikut:
1. KPPN terus mengingatkan Satker agar data kontrak disampaikan ke KPPN
paling lambat lima hari kerja setelah ditandatanganinya kontrak.
2. KPPN melakukan pengelompokan Satker yang sering terlambat
menyampaikan data kontrak, kemudian melaksanakan kegiatan sosialisasi
khusus mengenai penyampaian data kontrak kepada kelompok Satker
tersebut.
3. KPPN mengadakan sharing session dengan semua Satker mengenai
peningkatan IKPA terutama pada indikator data kontrak, agar dapat
ditemukan masalah kunci yang menyebabkan keterlambatan penyampaian
data kontrak dan langkah-langkah yang harus dilakukan untuk mengatasi
masalah tersebut.
c. Dalam hal pemenuhan janji layanan penyelesaian SP2D satu jam, KPPN agar
melakukan langkah-langkah sebagai berikut:
1. Seksi Pencairan Dana/Seksi PDMS dan Seksi Bank agar meningkatkan
koordinasi dalam pemenuhan janji layanan penerbitan SP2D satu jam.
2. Seksi MSKI/Seksi VeraKI agar melakukan monitoring dan pengawasan
secara berkala atas proses pengujian SPM sampai dengan penerbitan SP2D
melalui aplikasi OMSPAN.
BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI 15175175
3. Kepala KPPN selalu melakukan pengawasan dan memastikan koordinasi
antar seksi dalam pengujian SPM sampai dengan penerbitan SP2D telah
dilakukan dengan maksimal.
d. Untuk mengatasi masalah retur SP2D, KPPN agar melakukan langkah-langkah
sebagai berikut:
1. Seksi MSKI/VeraKI agar melakukan monitoring dan pengawasan secara
berkala terhadap proses pengujian SPM sampai dengan penerbitan SP2D
melalui OMSPAN.
2. KPPN melaksanakan bimtek/sosialisasi/FGD secara online kepada
seluruh Satker mengenai pengelolaan data supplier dan retur SP2D serta
memberikan perhatian khusus kepada Satker yang sering mengalami retur
SP2D.
3. Mengoptimalkan Pejabat Fungsional dalam pemberian bimbingan teknis
kepada Satker terutama dalam hal pengelolaan data supplier, pemenuhan
data dukung pada saat pembuatan SPP, dan proses pengujian SPP menjadi
SPM.
e. KPPN agar mengoptimalkan sarana komunikasi yang efektif dalam rangka
penyampaian informasi dan edukasi kepada satker, terutama untuk
meminimalisasi kesalahan SPM dan memberikan respon yang cepat apabila
terdapat kesalahan SPM agar dapat segera diperbaiki oleh satker.
f. Mengefektifkan pembinaan kepada satker baik secara on the spot maupun
secara daring/online untuk mengingatkan satker akan pentingnya pelaksanaan
anggaran yang berkualitas.
g. Untuk mengatasi permasalahan terkait kekurangan data dukung dokumen
LPJ, KPPN agar mengingatkan satker melalui surat dinas mengenai kewajiban
penyampaian LPJ dan dokumen kelengkapannya.
3. Representasi Kementerian Keuangan di Daerah
Terkait kegiatan diskusi mengenai perbendaharaan, keuangan negara,
dan perekonomian daerah yang melibatkan beberapa lembaga/instansi, KPPN
agar melaksanakan kegiatan tersebut minimal satu kali dalam satu semester.
171766 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
Selanjutnya, untuk meningkatkan peran dalam program peningkatan penerimaan
negara di daerah, KPPN agar melakukan kegiatan pembinaan ketaatan pajak dengan
mengundang/melibatkan narasumber dari Kantor Pelayanan Pajak setempat.
4. Tata Kelola Internal
a. Untuk mengatasi masih ditemukannya pembayaran kekurangan uang
lembur, ketidaksesuaian SPTPL dan daftar hadir lembur, pejabat pengelola
perbendaharaan khususnya PPSPM agar meningkatkan kualitas pengujian
pembayaran serta mempedomani ketentuan peraturan pelaksanaan anggaran
yang berlaku, dan kepada pegawai yang mengalami kekurangan pembayaran
uang lembur agar dibayarkan kekurangannya.
b. KPPN agar mempertahankan dan meningkatkan kualitas pengelolaan kinerja
KPPN yang saat ini telah dikategorikan baik. Terkait penilaian capaian kinerja
IKU, KPPN agar melampirkan bukti dukung capaian IKU yang lengkap, misalnya
apabila terdapat hal-hal yang mengakibatkan keterlambatan penyelesaian
SP2D 1 jam, agar dilampirkan Berita Acara akibat terjadinya gangguan pada
aplikasi SPAN ataupun akibat pemadaman aliran listrik oleh PLN.
c. Terkait urusan rumah tangga KPPN, agar dilakukan penyesuaian penandatangan
Daftar Barang Ruangan apabila terjadi pergantian pejabat Kuasa Pengguna
Barang.
d. KPPN agar melakukan penyesuaian visi misi, konteks organisasi, dan pengujian
kepatuhan pada dokumen mutu ISO 9001:2015 atas perubahan layanan yang
disebabkan pandemi Covid-19.
e. Terkait Keterbukaan Informasi Publik, KPPN agar meningkatkan publikasi
kegiatan berupa FGD, sosialisasi, dan bimtek untuk satker melalui media sosial
yang dimiliki KPPN. Selain itu KPPN agar meningkatkan kompetensi pegawai yang
ditugaskan sebagai kontributor konten sehingga memiliki kemampuan yang
memadai untuk membuat konten-konten yang informative dan berkualitas.
BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI 17177177
5. Inovasi dan Prestasi
a. Untuk meningkatkan pelayanan dan kinerja para pegawai, KPPN agar
mengembangkan inovasi yang sudah ada dan membuat inovasi baru dalam
rangka implementasi nilai-nilai Kementerian Keuangan terutama nilai
kesempurnaan, yaitu selalu melakukan perbaikan di segala bidang.
b. Untuk mengatasi permasalahan terdapatnya KPPN yang belum melakukan
perbaikan/ pengembangan inovasi, KPPN tersebut agar meningkatkan
kemampuan SDM pegawai melalui pelatihan dan pengembangan inovasi.
c. KPPN juga dapat melakukan replikasi inovasi dari unit lain untuk meningkatkan
kualitas pelayanan yang diberikan kepada mitra kerja.
171788 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
C. Action Plan Tindak Lanjut Hasil Pembinaan Semester I Tahun
BAB III PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN
179 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEME
n 2021
179
ESTER I TAHUN 2021
181800 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI 118181
LAMPIRAN
181822 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
LAMPIRAN 13183183
181844 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
LAMPIRAN 15185185
181866 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
LAMPIRAN 17187187
181888 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
LAMPIRAN 19189189
191900 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
LAMPIRAN 119191
191922 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
LAMPIRAN 13193193
191944 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
LAMPIRAN 15195195
REKAPITULASI PENILAIAN KINERJA KANTOR PELAYANAN
PERBENDAHARAAN NEGARA LINGKUP KANWIL SULAWESI TENGGARA
SEMESTER I TAHUN 2021
Berdasarkan hasil pembinaan dan supervisi KPPN Semester I yang telah dilakukan Kanwil Ditjen
Perbendaharaan Provinsi Sulawesi Tenggara sesuai dengan Surat Tugas Kepala Kantor Wilayah Nomor ST-
137/WPB.28/2021 tanggal 31 Maret 2021, ST-144/WPB.28/2021 tanggal 5 April 2021, ST-160/WPB.28/2021
tanggal 13 April 2021, dan ST-164/WPB.28/2021 tanggal 20 April 2021, dengan ini kami sampaikan Rekapitulasi
Penilaian Kinerja KPPN sebagai berikut:
Penilaian Kinerja serta Inovasi dan Prestasi KPPN
NO KPPN Efektivitas Pengelolaan Representasi Pengelolaan Tata Inovasi Jumlah
dan Perbendaharaan Kementerian Perbendaharaan Kelola dan
KPPN Tipe Keuangan di Lainnya/Special Internal 8,51
A1 Provinsi Akuntabilitas Negara Prestasi
1 KPPN Kendari Pelaksanaan Daerah Mission 9,10
KPPN Tipe 0,25 9,30
A2 APBN 2,88 0,56 1,00 3,35 9,14
KPPN Bau- 0,40 9,01
1 Bau 0,48 3,25 0,67 1,00 3,41 0,35
2 KPPN Kolaka 3,25 0,83 1,00 3,44 0,30
3 KPPN Raha 0,38 3,13 0,78 1,00 3,44
0,43 Jumlah Rata-Rata= Σtotal/ΣKPPN
0,50
Kepala Kantor Wilayah DJPb
Provinsi Sulawesi Tenggara,
Arif Wibawa
191966 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
REKAPITULASI PENILAIAN KINERJA KPPN KENDARI
NILAI PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN
EFEKTIVITAS DAN PENGELOLAAN REPRESENTASI PENGELOLAAN TATA INOVASI
AKUNTABILITAS DAN
No KETERANGAN PELAKSANAAN PERBENDAHARAAN KEMENTERIAN PERBENDAHARAAN KELOLA JUMLAH
1 Total Nilai PRESTASI 910
APBN NEGARA KEUANGAN DI LAINNYA/ INTERNAL
95 25
DAERAH SPECIAL MISSION
115 50 50 575
Bilangan Pembagi 10 14 9 5 60 5 103
*)Diisi sejumlah 9,50
2 komponen yang 5% 8,21 5,56 10,00 9,58 5,00 7,98
memenuhi kondisi 35% 10%
KPPN 10% 35% 5% 100%
Rata-Rata Nilai
Pembinaan dan
Supervisi KPPN
3 *) Hasil Pembagian
antara "Total Nilai"
dengan "Bilangan
Pembagi"
Bobot Nilai
4 *) Ditentukan Kantor
Pusat DJPb
Nilai Akhir 0,48 2,88 0,56 1,00 3,35 0,25 8,51
REKAPITULASI PENILAIAN KINERJA KPPN BAU-BAU
NILAI PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN
EFEKTIVITAS DAN PENGELOLAAN REPRESENTASI PENGELOLAAN TATA INOVASI
AKUNTABILITAS PERBENDAHARAAN KEMENTERIAN
No KETERANGAN PELAKSANAAN KEUANGAN DI PERBENDAHARAAN KELOLA DAN JUMLAH
NEGARA 920
1 Total Nilai APBN DAERAH LAINNYA/ INTERNAL PRESTASI
Bilangan Pembagi 75 130 60
SPECIAL MISSION 585 40
30
*)Diisi sejumlah 10 14 9 3 60 5 101
2 komponen yang
memenuhi kondisi 7,50 9,29 6,67 10,00 9,75 8,00 8,53
KPPN 5% 35% 10% 10% 35% 5% 100%
Rata-Rata Nilai 0,38 3,25 0,67 1,00 3,41 0,40 9,10
Pembinaan dan
Supervisi KPPN
3 *) Hasil Pembagian
antara "Total Nilai"
dengan "Bilangan
Pembagi"
Bobot Nilai
4 *) Ditentukan Kantor
Pusat DJPb
Nilai Akhir
LAMPIRAN 17197197
REKAPITULASI PENILAIAN KINERJA KPPN KOLAKA
NILAI PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN
EFEKTIVITAS DAN PENGELOLAAN REPRESENTASI PENGELOLAAN TATA INOVASI
No KETERANGAN AKUNTABILITAS PERBENDAHARAAN KEMENTERIAN PERBENDAHARAAN KELOLA DAN JUMLAH
PELAKSANAAN NEGARA KEUANGAN DI LAINNYA/ INTERNAL PRESTASI
APBN DAERAH SPECIAL MISSION
85
1 Total Nilai 130 75 30 590 35 945
Bilangan Pembagi
*)Diisi sejumlah
2 komponen yang 10 14 9 3 60 5 101
memenuhi kondisi
KPPN
Rata-Rata Nilai
Pembinaan dan
Supervisi KPPN 8,50 9,29 8,33 10,00 9,83 7,00 8,83
3 *) Hasil Pembagian
antara "Total Nilai"
dengan "Bilangan
Pembagi"
Bobot Nilai
4 *) Ditentukan Kantor 5% 35% 10% 10% 35% 5% 100%
Pusat DJPb 0,43 3,25 0,83 1,00 3,44 0,35 9,30
Nilai Akhir
REKAPITULASI PENILAIAN KINERJA KPPN RAHA
EFEKTIVITAS DAN NILAI PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN TATA INOVASI
PENGELOLAAN REPRESENTASI PENGELOLAAN
No KETERANGAN AKUNTABILITAS PERBENDAHARAAN KEMENTERIAN PERBENDAHARAAN KELOLA DAN JUMLAH
PELAKSANAAN NEGARA KEUANGAN DI LAINNYA/ INTERNAL PRESTASI
APBN DAERAH SPECIAL MISSION
100
1 Total Nilai 125 70 30 590 30 945
Bilangan Pembagi
*)Diisi sejumlah 10 14 9 3 60 5 101
2 komponen yang
memenuhi kondisi
KPPN
Rata-Rata Nilai
Pembinaan dan
Supervisi KPPN 10,00 8,93 7,78 10,00 9,83 6,00 8,76
3 *) Hasil Pembagian
antara "Total Nilai"
dengan "Bilangan
Pembagi"
Bobot Nilai
4 *) Ditentukan Kantor 5% 35% 10% 10% 35% 5% 100%
Pusat DJPb 0,50 3,13 0,78 1,00 3,44 0,30 9,14
Nilai Akhir
191988 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
F. KERTAS KERJA PENILAIAN KPPN
1. KERTAS KERJA PENILAIAN EFEKTIVITAS DAN AKUNTABILITAS PELAKSANAAN APBN
No Materi Kriteria Penilaian KPPN Kendari KPPN Bau-Bau KPPN Kolaka KPPN Raha
Nilai Keterangan Nilai Keterangan Nilai Keterangan Nilai Keterangan
Evaluasi Belanja Negara di Daerah oleh KPPN
Laporan RPA tingkat KPPN menggambarkan:
1 Kesiapan - Ada/dilakukan dengan 10 5 10 10
implementasi deskripsi/dokumentasi
rencana kegiatan yang lengkap, nilai 10
satker dari sisi - Ada/dilakukan namun
keuangan dan tidak didukung dengan
non- keuangan deskripsi/dokumentasi
lengkap, nilai 5
- Tidak ada/tidak
dilakukan, nilai 0
2 Perkembangan - Ada/dilakukan dengan 10 10 5 10
penyerapan deskripsi/dokumentasi
anggaran tingkat yang lengkap, nilai 10
satker per - Ada/dilakukan namun
kegiatan dan jenis tidak didukung dengan
belanja deskripsi/dokumentasi
lengkap, nilai 5
- Tidak ada/tidak
dilakukan, nilai 0
3 Tingkat capaian - Ada/dilakukan dengan 10 5 5 10
output satker deskripsi/dokumentasi 5 10 10
yang lengkap, nilai 10 10 10 10
- Ada/dilakukan namun 5 10 10
tidak didukung dengan
deskripsi/dokumentasi
lengkap, nilai 5
- Tidak ada/tidak
dilakukan, nilai 0
4 Kondisi - Ada/dilakukan dengan 10
pengelolaan deskripsi/dokumentasi
keuangan belanja yang lengkap, nilai 10
satker yang diukur - Ada/dilakukan namun
dengan IKPA tidak didukung dengan
deskripsi/dokumentasi
lengkap, nilai 5
- Tidak ada/tidak
dilakukan, nilai 0
5 Identifikasi - Ada/dilakukan dengan 10
masalah deskripsi/dokumentasi
pelaksanaan yang lengkap, nilai 10
anggaran di - Ada/dilakukan namun
satker tidak didukung dengan
deskripsi/dokumentasi
lengkap, nilai 5
- Tidak ada/tidak
dilakukan, nilai 0
6 Solusi, - Ada/dilakukan dengan 10
rekomendasi dan deskripsi/dokumentasi
tindak lanjut yang lengkap, nilai 10
terkait masalah - Ada/dilakukan namun
pelaksanaan tidak didukung dengan
anggaran di deskripsi/dokumentasi
satker lengkap, nilai 5
- Tidak ada/tidak
dilakukan, nilai 0
LAMPIRAN 19199199
7 KPPN memiliki - Daftar contact person 10 10 10 10
contact person lengkap sesuai kondisi di
unit/lembaga wilayah kerja KPPN, nilai
penyedia data 10
terkait - Daftar contact person
penyusunan RPA, tidak lengkap, nilai 0
SR, KFR
Quality Assurance Pengelolaan APBN oleh satker
8 Laporan bulanan - Ada/dilakukan dengan n/a Menunjuk n/a Menunjuk n/a Menunjuk n/a Menunjuk
Nota Dinas Nota Dinas Nota Dinas Nota Dinas
TMR KPPN dalam deskripsi/dokumentasi Direktur SP Direktur SP Direktur SP Direktur SP
Nomor ND- Nomor ND- Nomor ND- Nomor ND-
1 semester yang lengkap, nilai 10 58/PB.7/2020 58/PB.7/2020 58/PB.7/2020 58/PB.7/2020
tanggal 13- tanggal 13- tanggal 13- tanggal 13-
- Ada/dilakukan namun 012020, 012020, 012020,
kegiatan kegiatan 012020, kegiatan
tidak didukung dengan peng-input- peng-input- kegiatan peng-input-
an dan an dan peng-input- an dan
deskripsi/dokumentasi penyampaian penyampaian an dan penyampaian
laporan laporan penyampaian laporan
lengkap, nilai 5 pelaksanaan pelaksanaan laporan pelaksanaan
tugas TMR tugas TMR pelaksanaan tugas TMR
- Tidak ada/tidak telah resmi telah resmi tugas TMR telah resmi
dihentikan; dihentikan; telah resmi dihentikan;
dilakukan, nilai 0 dihentikan;
9 Publikasi kegiatan - Ada/dilakukan dengan 10 10 10 10
pelatihan/ bimtek/ deskripsi/dokumentasi
sosialisasi/ yang lengkap, nilai 10
workshop kepada - Ada/dilakukan namun
Bendahara di tidak didukung dengan
dalam akun social deskripsi/dokumentasi
media/ website lengkap, nilai 5
resmi KPPN - Tidak ada/tidak
selama 1 tahun dilakukan, nilai 0
terakhir
10 Rencana Kerja - Ada/dilakukan dengan 10 10 5 10
10
dan Evaluasi dari deskripsi/dokumentasi 100
Tim Pemantau yang lengkap, nilai 10
dan Evaluasi IKPA - Ada/dilakukan namun
tingkat KPPN, tidak didukung dengan
untuk semester deskripsi/dokumentasi
sebelumnya lengkap, nilai 5
- Tidak ada/tidak
dilakukan, nilai 0
11 Pelaksanaan - Trend realisasi 5 Realisasi 5 Realisasi 10
menurun menurun jika
simplifikasi penggunaan KKP oleh dibandingkan
dengan
pelaksanaan satker, tetap atau jika periode yang
dibandingkan sama tahun
anggaran (prinsip meningkat, nilai 10 2020
cashless) - Trend realisasi dengan 85
penggunaan KKP oleh periode yang
satker menurun, nilai 0 sama tahun
2020
JUMLAH NILAI 95 75
2. KERTAS KERJA PENILAIAN PENGELOLAAN PERBENDAHARAAN NEGARA
No Materi Kriteria Penilaian KPPN Kendari KPPN Bau-Bau KPPN Kolaka KPPN Raha
Nilai Keterangan Nilai Keterangan
Nilai Keterangan Nilai Keterangan
Menjaga Likuiditas Keuangan di Daerah
202000 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
1 Akurasi RPD Berdasarkan tingkat 10 Terdapat 10 10 10
harian Satker perubahan 10 10
deviasi RPD dari aplikasi nilai renkas
10 5
OM SPAN pada Modul dari 1 M
menjadi 5 M, 0
Renkas, apabila:
- nilai deviasi antara 0 s.d.
1,99%, nilai 10
- nilai deviasi antara 2%
s.d. 5%, nilai 5
- nilai deviasi lebih dari
5%, nilai 0
Penatausahaan Pengeluaran Negara
2 Jumlah penolakan - tidak ditemukan 5 10
5
substantif atas penolakan substantif, nilai
SPM dalam satu 10
periode - ditemukan penolakan
pembinaan substantif sampai dengan
2%, nilai 5
- ditemukan penolakan
substantif lebih dari 2%,
nilai 0
3 Prosedur Berdasarkan 10 (sepuluh) 5
penerbitan SP2D uji sampling pelaksanaan
(prosedur minimal SOP penerbitan SP2D,
yang diuji, apabila:
terlampir) - tidak ditemukan
ketidaksesuaian prosedur
SOP penerbitan SP2D,
nilai 10
- ditemukan
ketidaksesuaian prosedur
SOP penerbitan SP2D
maksimal 1 langkah
prosedur (harus ada
pertimbangan KPPN
kenapa ketidaksesuaian
itu terjadi), nilai 5
- ditemukan
ketidaksesuaian prosedur
SOP penerbitan SP2D
lebih dari 1 langkah
prosedur, nilai 0
4 Akurasi Berdasarkan Aplikasi OM 5 Terdapat 5 Terdapat 0
penyaluran dana SPAN pada Modul Bank trend trend
SP2D Menu Monitoring SP2D — fluktuatif fluktuatif
Bank dan Monitoring
SP2D — Retur, dihitung
hasil nilai dari formula:
(ΣPenerima SP2D —
Jumlah Penerima SP2D
yang diretur) / ΣPenerima
SP2D
setiap bulan dalam 1
semester, apabila:
- terdapat trend
penurunan hingga angka
0, nilai 10
- terdapat trend
tetap/fluktuatif, nilai 5
- terjadi trend
peningkatan, nilai 0
LAMPIRAN 21201201
5 Tingkat ketepatan - tepat waktu s.d. 5 hari 5 10 10 10
10 10 10
waktu kerja sejak tanggal 10
10 10
penyampaian kontrak, nilai 10
Data Kontrak non- - terlambat antara 5-9 hari
multiyears pada kerja sejak sejak tanggal
Menu Monitoring kontrak, nilai 5
Kontrak (Modul - terlambat lebih dari 10
Komitmen) OM hari kerja sejak tanggal
SPAN kontrak, nilai 0
Penatausahaan Rekening dan Penerimaan Negara
6 Tingkat ketepatan - update dilakukan lebih 10
waktu updating dari 5 hari sejak tanggal
data perubahan surat pemberitahuan dari
rekening di satker, nilai 0
aplikasi SPRINT - update dilakukan 1-4
oleh KPPN hari sejak
tanggal surat
pemberitahuan dari satker,
nilai 5
- update dilakukan sesuai
tanggal surat
pemberitahuan dari satker,
nilai 10
7 Ketepatan waktu - Penyampaian Daftar 10
penyampaian Saldo Rekening ke Kanwil
rekapitulasi daftar selalu maksimal tanggal
Saldo Rekening 15, nilai 10
- Terdapat keterlambatan
penyampaian Daftar Saldo
Rekening ke Kanwil
(melewati
tanggal 15) sebanyak 1
hingga 2 kali dalam satu
semester, nilai 5
- Penyampaian Daftar
Saldo
Rekening ke Kanwil
melewati tanggal 15
hingga lebih dari 3 kali
dalam satu semester ,
nilai 0
202022 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
8 Tindak lanjut atas Berdasarkan monitoring 10 10 10 Berdasarkan 10
monitoring
kesalahan data Modul Penerimaan pada OM SPAN,
tidak terdapat
penerimaan OM SPAN, diperoleh kesalahan
potong
negara yang informasi kesalahan data
10 10 10
tercatat pada (a.I. salah satker/akun,
10 10 10
Modul salah nominal, salah
23203203
Penerimaan OM potong).
SPAN - Melakukan konfirmasi
kepada KPPN terkait
tindak lanjut atas
kesalahan data
tersebut.apabila ada
tindak lanjut atas
kesalahan data (misal
surat pemberitahuan ke
satker), dan ada dokumen
pembuktian/ pendukung
yang jelas, nilai 10
- apabila ada tindak lanjut,
namun tidak ditemukan
dokumen
pembuktian/pendukung,
nilai 5
- tidak ada keterangan
dari KPPN yang mampu
menunjukkan upaya
perbaikan, nilai 0
9 Tingkat Berdasarkan data aplikasi 5
penyelesaian retur OM SPAN pada Modul
SP2D Bank — Monitoring Retur
SP2D, dilakukan
penghitungan formula sbb:
ΣRetur diproses lebih dari
1 bulan x 100% /
ΣRekening Retur SP2D
apabila dari hasil
penghitungan tersebut:
- menghasilkan angka
kurang dari/sama dengan
3%, nilai 10
- menghasilkan angka
antara 3% s.d. 5%, nilai 5
- menghasilkan angka
lebih dari 5%, nilai 0
10 Kepatuhan Bank - KPPN melakukan uji 10
Persepsi petik kepatuhan Bank
Persepsi dalam satu
semester terakhir, dan
terdapat BA uji petik, nilai
10
- KPPN melakukan uji
petik kepatuhan Bank
Persepsi dalam satu
semester terakhir, namun
tidak terdapat BA uji petik,
nilai 5
- KPPN tidak melakukan
uji petik kepatuhan ke
Bank Persepsi, nilai 0
Verifikasi dan Akuntansi
LAMPIRAN
11 Pelaksanaan Berdasarkan sampling 10 Dengan 10 10 Dengan 10 Dengan
rekonsiliasi dokumen rekonsiliasi
internal selama 30 hari kerja adanya Adanya Adanya
berurutan:
- Rekonsiliasi internal aplikasi OM Aplikasi AplikasiSPA
tidak dilakukan setiap hari,
dan rekapitulasi mingguan SPAN SPAN dan N dan OM
tidak teradministrasi
dengan baik, nilai 0 Pelaksanaan OM SPAN, SPAN
- Rekonsiliasi internal
dilakukan setiap hari dan rekonsiliasi Pelaksanaan Pelaksanaan
rekapitulasi mingguan
dilakukan, namun tidak internal yang rekonsilaisi Rekonsiliasi
teradministrasi dengan
baik, nilai 5 dilaksanakan internal yg internal yg
- Rekonsiliasi internal
dilakukan setiap hari dan secara harian dilaksanakan dilaksanakan
rekapitulasi mingguan
dilakukan serta seluruhnya tidak secara harian secara harian
teradministrasi dengan
baik, nilai 10 dilaksanakan tidak tidak
lagi dilaksanakan dilaksanakan
lagi lagi
12 Pelaksanaan Berdasarkan sampling 10 10 10 Pelaksaan 10
rekonsiliasi pelaksanaan rekonsiliasi rekonsiliasi
UAKPA UAKPA 1 bulan: belum dapat
- pelaksanaan rekonsiliasi dilaksanakan
melewati tanggal 14, nilai untuk TW.1
0 karena masih
- pelaksanaan rekonsiliasi adanya
tepat waktu, nilai 10 pemeriksaan
oleh BPK
13 Tindak lanjut - Trend data jumlah 10 10 10 Tidak 10 Tidak
pengenaan sanksi pengenaan sanksi kepada terdapat terdapat
kepada satker satker menurun atau tidak pengenaan pengenaan
ada satker yang mendapat SP2S kepada SP2S kepada
sanksi dalam satu Satker Satker
semester, nilai 10
- Trend data jumlah
pengenaan sanksi kepada
satker tetap atau
meningkat dalam satu
semester, nilai 0
(Bila terdapat pengenaan
SP2S):
- terdapat dokumentasi
pembinaan ke satker ybs
pasca tanggal SP2S, nilai
10
- tidak terdapat
pembinaan ke satker ybs
pasca tanggal SP2S, nilai
0
202044 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
14 Nilai kualitas Nilai LK UAKBUN Daerah 10 10 Nilai LK 10 Nilai LK 10 Nilai LK
UAKBUN
Laporan lebih dari/sama dengan Daerah UAKBUN UAKBUN
KPPN
Keuangan 93, nilai 10 Baubau Daerah Daerah
99,89
UAKBUN Daerah - Nilai LK UAKBUN KPPN Kolaka KPPN Raha
Daerah antara 85-92, 99,87 99,86
nilai 5
- Nilai LK UAKBUN
Daerah dibawah/sama
dengan 85, nilai 0
JUMLAH NILAI 115 130 130 125
3. KERTAS KERJA PENILAIAN REPRESENTASI KEMENTERIAN KEUANGAN DI DAERAH
No Materi Kriteria Penilaian KPPN Kendari KPPN Bau-Bau KPPN Kolaka KPPN Raha
Nilai Keterangan Nilai Keterangan
Nilai Keterangan Nilai Keterangan
10 10
Ruang Diskusi Perspektif Baru Perbendaharaan
1 lnisiasi kegiatan - KPPN melaksanakan 5 10
diskusi lintas FGD/sharing
lembaga dengan session/seminar tema
tema perbendaharaan,
perbendaharaan, keuangan negara,
keuangan negara, perekonomian daerah,
perekonomian dengan melibatkan
daerah sedikitnya 3
lembaga/instansi
pemerintah minimal 1 kali
dalam semester
bersangkutan dan
didokumentasikan, nilai 10
- KPPN menjalin
komunikasi/diskusi tema
perbendaharaan,
keuangan negara,
perekonomian daerah,
kepada sedikitnya 1
lembaga/instansi
pemerintah minimal 1 kali
dalam semester
bersangkutan dan
didokumentasikan, nilai 5
- KPPN tidak
melaksanakan
FGD/sharing
session/seminar tema
perbendaharaan,
keuangan negara,
perekonomian daerah
dalam semester
bersangkutan, nilai 0
LAMPIRAN 25205205
2 Inisiasi kegiatan - KPPN melaksanakan 0 0 10 10
diskusi lingkup FGD/sharing 5 55
internal dengan session/seminar tema 10 10 Untuk DAK 10
Fisik s.d
tema perbendaharaan, bulan Maret
2021 belum
perbendaharaan, keuangan negara, ada realisasi
keuangan negara, perekonomian
perekonomian daerah,dengan melibatkan
daerah seluruh pegawai KPPN
minimal 1 kali dalam
semester bersangkutan
dan didokumentasikan,
nilai 10
- KPPN tidak
melaksanakan
FGD/sharing
session/lingkup internal
bertema perbendaharaan,
keuangan negara,
perekonomian daerah
dalam semester
bersangkutan, nilai 0
3 Karya tulis - Karya tulis pegawai 10
pegawai bertema bertema
perbendaharaan/ perbendaharaan/keuangan
keuangan negara/perekonomian
negara/perekono daerah dimuat di media
mian daerah di massa yang mudah
dalam liputan diakses di lingkup
media massa nasional, nilai 10
*) Substansi - Karya tulis pegawai
karya tulis tetap bertema
harus berpegang perbendaharaan/keuangan
pada Kode Etik negara/perekonomian
dan Kode Perilaku daerah dimuat di media
pegawai massa yang hanya
Kementerian diakses di lingkup
Keuangan, serta regional, nilai 5
tunduk pada - Tidak terdapat karya tulis
ketentuan pegawai bertema
Keterbukaan perbendaharaan/keuangan
Informasi Publik negara/perekonomian
daerah yang dimuat di
media massa, nilai 0
Penyaluran Dana Transfer ke Daerah
4 Penyaluran DAK Membandingkan data 10
Fisik dan Dana realisasi DAK Fisik dan
Desa Dana Desa pada OM
SPAN, dengan ketentuan
di setiap tahapan.
- apabila % realisasi
sesuai ketentuan, dengan
deviasi s.d. 10%, nilai 10
- apabila % realisasi
mendekati ketentuan,
dengan deviasi 10%
s.d. 20%, nilai 5
- apabila deviasi realisasi
dengan ketentuan lebih
dari 20%, nilai 0
202066 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
5 Penyampaian - KPPN selalu 10 10 10 10
laporan DAK Fisik menyampaikan laporan
dan Dana Desa penyaluran dan realisasi
DAK Fisik/Dana Desa
secara tepat waktu sesuai
instruksi terbaru dari
Kantor Pusat dalam 1
(satu) semester, nilai 10
- KPPN terlambat
menyampaikan laporan
bulanan penyaluran dan
realisasi DAK Fisik/Dana
Desa dari KPPN dalam 1
(satu) semester maksimal
1 kali, nilai 5
- KPPN terlambat
menyampaikan laporan
bulanan penyaluran dan
realisasi DAK Fisik/Dana
Desa dari KPPN dalam 1
(satu) semester lebih dari
1 kali, nilai 0
Peran dalam Peningkatan Penerimaan Negara di daerah
6 Fasilitasi/inisiasi - KPPN menginisiasi 5 5 10 10
kegiatan kegiatan sharing session
pembinaan kepatuhan perpajakan
kepatuhan pajak dengan satker (dapat
kepada melibatkan instansi pajak),
bendahara satker dan didokumentasikan
dengan yang jelas, nilai 10
- KPPN menyertakan
tema kepatuhan
perpajakan dalam sharing
session pelaksanaan
anggaran dengan satker,
dan terdapat dokumentasi
yang jelas, nilai 5
- Tidak terdapat kegiatan
sharing session kepatuhan
perpajakan dengan satker
atau tidak ada
dokumentasi tentang
kegiatan tersebut, nilai 0
LAMPIRAN 27207207
7 Kajian/analisis - KPPN menyusun 0 0 0 5
10 10 0
potensi PNBP di kajian/analisis terkait 10 10 10
daerah potensi PNBP di 60 75 70
regionalnya dalam
semester berkenaan, nilai
10
- KPPN mampu
memetakan potensi PNBP
di regionalnya namun tidak
menyusun kajìan/analisis
tertulis, nilai 5
- KPPN tidak memetakan
dan tidak menyusun
kajian/analisis terkait
potensi PNBP di
regionalnya dalam
semester berkenaan, nilai
0
Penyediaan Layanan Bersama (co-location)
8 Fasilitasi layanan - Terdapat layanan co- 0
bersama untuk location yang berjalan aktif
produk layanan serta terdapat publikasi
sesama unit kerja tentang co- location di
Kementerian akun media
Keuangan/unit sosial/website/banner/leafl
pemerintah et KPPN, nilai 10
lainnya. - Terdapat layanan co-
*)Objek tugas ini location namun tidak
tergantung kondisi berjalan optimal (misal,
KPPN, jika di tidak ada jadwal pasti),
KPPN ybs tidak walaupun terdapat
memungkinkan publikasi di akun media
diterapkan co- sosial/website/banner/leafl
location maka et KPPN, nilai 5
subkomponen ini - Tidak ada layanan dan
dianggap N/A publikasi tentang co-loca
(dikeluarkan dari tion di akun media
perhitungan rata- sosial/website/banner/leafl
rata) et KPPN, nilai 0
Peran dalam akuntabilitas pelaksanaan registrasi hibah
9 Jumlah Berdasarkan 3 (tiga) uji 10
temuan/ketidakse sampling pelaksanaan
suaian prosedur SOP Penerbitan MPHL-
pelaksanaan SOP BJS, apabila:
penerbitan MPHL- - Tidak ditemukan
BJS ketidaksesuaian prosedur
*) Objek tugas ini SOP penerbitan MPHL-
tergantung kondisi BJS, nilai 10
KPPN, jika di - Ditemukan
KPPN ybs tidak ketidaksesuaian prosedur
menerbitkan SOP penerbitan MPHL-
MPHL-BJS maka BJS s.d. 5 prosedur, nilai 5
subkomponen ini - Ditemukan
dianggap N/A ketidaksesuaian prosedur
(dikeluarkan dari SOP penerbitan MPHL-
perhitungan rata- BJS lebih dari 5 langkah
rata) prosedur, nilai 0
JUMLAH NILAI 50
202088 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
4. KERTAS KERJA PENILAIAN PENGELOLAAN PERBENDAHARAAN LAINNYA/SPECIAL MISSION
No Materi Kriteria Penilaian KPPN Kendari KPPN Bau-Bau KPPN Kolaka KPPN Raha
Nilai Keterangan
Nilai Keterangan Nilai Keterangan Nilai Keterangan
n/a Tidak
Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum terdapat
satker BLU
1 Peningkatan Kanwil melakukan 10 Pengesahan n/a Tidak n/a Tidak pada KPPN
Raha
kapasitas SDM sosialisasi dan tanya BLU Satker terdapat terdapat
satker BLU/BLUD jawab, paling sedikit Universitas satker BLU satker BLU
di wilayah kerja tentang Frequently Asked Halu Oleo pada KPPN pada KPPN
KPPN Questions pengelolaan (677510) dan Baubau Kolaka
*)Objek tugas ini keuangan BLU, kepada Rumkit
tergantung kondisi KPPN dalam semester Bhayangkara
KPPN, jika di berkenaan,dan Kendari
KPPN ybs tidak mendokumentasikan (651650)
memiliki satker pembinaan tersebut ke
BLU maka sub dalam Form Hasil
komponen ini Pembinaan (dalam bentuk
dianggap N/A konsultasi/fasilitasi).
(dikeluarkan dari *)Form Hasil Pembinaan
perhitungan rata- (konsultasi/fasilitasi) akan
rata) menjadi bahan penilaian
Kantor Pusat
2 Pengesahan Berdasarkan 3 (tiga) uji 10 n/a n/a n/a
Penggunaan dana sampling pelaksanaan
satker BLU SOP penerbitan SP2B,
*)Objek tugas ini apabila:
tergantung kondisi - Tidak ditemukan
KPPN, jika di ketidaksesuaian prosedur
KPPN ybs tidak SOP penerbitan SP2B,
memiliki satker nilai 10
BLU maka - Ditemukan
subkomponen ini ketidaksesuaian prosedur
dianggap N/A SOP penerbitan SP2B
(dikeluarkan dari s.d. 5 prosedur, nilai 5
perhitungan rata- - Ditemukan
rata) ketidaksesuaian prosedur
SOP penerbitan SP2B
lebih dari 5 langkah
prosedur, nilai 0
Menjaga Ketepatan Sasaran Kredit Program
3 Legalitas operator - KPPN telah menetapkan 10 10 10 10
Sistem Informasi SK Pengguna Sistem
Monitorîng dan informasi Monitoring dan
Evaluasi Evaluasi (untuk
penyaluran dan penyaluran dan
pembiayaan pembiayaan UMi), nilai 10
' - KPPN belum
menetapkan SK Pengguna
Sistem Informasi
Monitoring dan Evaluasi,
nilai 0
LAMPIRAN 29209209
4 Ketepatan data - Hasil re-check atas 10 10 10 10
debitur UMi
sampling 5 (lima) data
telah sesuai dan lengkap
antara dokumen penyalur
dengan data dalam SIKP-
UMi, nilai 10
- Hasil re-check atas
sampling 5 (lima) data
ditemukan
ketidaksesuaian antara
dokumen penyalur dengan
data dalam SIKP-UMi, nilai
0
5 Ketepatan Waktu - KPPN menyampaikan 10 10 Penyampaian 10 Penyampaian 10 Penyampaian
Pelaporan Laporan Monitoring dan Laporan ND- Laporan ND- Laporan ND-
Monitoring dan Evaluasi Penyaluran 648/WPB.28/ 630/WPB.28/ 11/WPB.28/K
Evaluasi Pembiayaan Ultra Mikro KP.02/2020 KP.04/2020 P.03/2020
paling lambat 10 hari kerja tanggal 30 tanggal 30 tgl. 6 Januari
setelah semester berakhir, Desember Desember 2021
nilai 10 2020 2020
- KPPN menyampaikan
Laporan Monitoring dan
Evaluasi Penyaluran
Pembiayaan Ultra Mikro
melebihi 10 hari kerja
setelah semester berakhir,
nilai 0
JUMLAH NILAI 50 30 30 30
5. KERTAS KERJA PENILAIAN TATA KELOLA INTERNAL
KPPN Kendari KPPN Bau-Bau KPPN Kolaka KPPN Raha
Nilai Keterangan Nilai Keterangan Nilai Keterangan
No Materi Kriteria Penilaian Nilai Keterangan
10 10 10
Kinerja Organisasi
1 Perhitungan NKO - KPPN telah melakukan 10
perhitungan NKO dengan
tepat, nilai 10,
-Terdapat kesalahan
KPPN dalam perhitungan
NKO, nilai 0
2 Penandatangan - Seluruh pegawai KPPN 10 10 10 10
Kontrak Kinerja telah menandatangani
Kontrak Kinerja tepat
waktu, nilai 10
-Ditemukan keterlambatan
penandatanganan kontrak
kinerja, nilai 0
3 Penyampaian - KPPN menyampaian 10 10 10 10
Laporan Capaian Laporan Kinerja
Kinerja Triwulanan secara tepat
waktu, nilai 10
- Terdapat keterlambatan
dalam penyampaian
Laporan Capaian Kinerja
Triwulanan, nilai 0
212100 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
4 Evaluasi capaian - KPPN telah melakukan 10 10 10 10
kinerja organisasi evaluasi capaian kinerja
internal secara bulanan
dan menyusun
dokumentasi/laporan, nilai
10
- KPPN tidak secara rutin
melakukan evaluasi
capaian kinerja internal
bulanan atau melakukan
namun tidak ditemukan
dokumentasi/laporan hasil
evaluasi, nilai 5
- KPPN tidak melakukan
evaluasi capaian kinerja
internal, nilai 0
5 Kepatuhan 10 10 10 10
terhadap standar
Operasional
Prosedur (SOP)
Berdasarkan uji sampling
pelaksanaan 3 SOP
(selain penerbitan SP2D)
di masing-masing seksi,
apabila:
- tidak ditemukan
ketidaksesuaian prosedur
SOP , nilai 10
- langkah prosedur
maksimal 1 langkah
prosedur (harus ada
pertimbangan KPPN
kenapa ketidaksesuaian
itu terjadi), nilai 5
- ditemukan
ketidaksesuaian prosedur
SOP penerbitan SP2D
lebih dari 1 langkah
prosedur, nilai 0
*) SOP yang tidak dapat
dijalankan prosedurnya
karena pertimbangan
yuridis (perubahan
regulasi), menjadi catatan
Kanwil untuk dilaporkan ke
Kantor Pusat, dan
dikeluarkan dari uji
sampling.
LAMPIRAN 21211211
6 Pemahaman Berdasarkan interviu 10 10 10 10
pegawai akan secara random kepada
prosedur SOP pegawai di tiap seksi,
apabila:
- Seluruh pegawai (yang
menjadi sample) paham
akan prosedur SOP di
seksinya, nilai 10
- Ditemukan pegawai
(yang menjadi sample)
tidak paham, akan
prosedur SOP di seksinya
atau seluruh pegawai
sample hanya memahami
sebagian prosedur SOP di
seksinya, nilai 5
- Seluruh pegawai (yang
menjadi sample) tidak
memahami langkah
prosedur SOP di seksinya,
nilai 0
7 Internalisasi - KPPN pada semester 10 10 10 10
dan/atau evaluasi berkenaan, telah
mandiri melaksanakan
penerapan SOP internalisasi dan/atau
oleh KPPN evaluasi mandiri atas
penerapan SOP dan
didokumentasikan, nilai 10
- KPPN pada semester
berkenaan, telah
melaksanakan
internalisasi dan/atau
evaluasi mandiri atas
penerapan SOP namun
tidak ditemukan
dokumentasi yang jelas,
nilai 5
- KPPN pada semester
berkenaan, tidak
melaksanakan
internalisasi dan/atau
evaluasi mandiri atas
penerapan SOP, nilai 0
8 Penyusunan - KPPN telah menyusun 10 10 10 10
Dokumen Induk Dokumen lnduk (Pedoman
Sistem Mutu, Konteks Organisasi,
Manajemen Mutu Kebijakan Mutu) sesuai
ISO 90001-2015 ketentuan dan kondisi
terkini, nilai 10
- KPPN menyusun
Dokumen Induk namun
terdapat ketidaksesuaian
dengan ketentuan
dan/atau dengan kondisi
terkini, nilai 5
- Tidak ditemukan
dokumentasi atas
Dokumen lnduk di KPPN,
nilai 0
212122 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
9 Update Catatan - Seluruh Catatan Mutu 10 10 10 10
Mutu/ Arsip dan ceklist monitoring
kantor ter-update dengan
kondisi terkini, nilai 10
- > 75% Catatan Mutu dan
ceklist kantor ter-update
dengan kondisi terkini,
nilai 5
- ≤ 75% Catatan Mutu dan
ceklist kantor yang ter-
update, nilai 0
10 Pelaksanaan - KPPN dapat 5 5 5 Untuk tahun 5 KPPN Raha
Rapat Tinjauan melaksanakan RTM setiap 2020, KPPN hanya
Manajemen semester, nilai 10 Kolaka melaksanaka
- KPPN melaksanakan melaksanaka n RTM sekali
RTM setahun sekali, nilai 5 n RTM hanya pada tahun
- KPPN tidak sekali pada 2020.
melaksanakan RTM, nilai bulan
0 November
2020.
Manajemen SDM
1 Pola Mutasi - KPPN telah melakukan 10 10 10 10
Internal mutasi internal sesuai
dengan kompetensi
pegawai, nilai 10
- KPPN telah melakukan
mutasi internal tidak
sesuai dengan kompetensi
pegawai, nilai 0
2 Pengembangan - Pengembangan 10 10 10 10
Kompetensi kompetensi pegawai
Pegawai (capacity building/transfer
knowledge) di lakukan
secara berkala setiap
bulan, nilai 10
- Pengembangan
kompetensi pegawai
(capacity building/transfer
knowledge) di lakukan
secara berkala namun
tidak setiap bulan, nilai 5
- Tidak dilakukan
Pengembangan
kompetensi pegawai
selama semester yang
bersangkutan, nilai 0
LAMPIRAN 23213213
3 Keikutsertaan - Terdapat 10 10 10 10
pegawai dalam kesempatan/hak yang
program sama bagi pegawai dalam
pendidikan dan mengikuti program
pembelajaran pembelajaran/program
beasiswa maupun
pengembangan
kompetensi lainnya, nilai
10
- Kesempatan mengikuti
program pendidikan dan
pembelajaran hanya pada
pegawai tertentu, nilai 0
4 Hasil Capaian - Hasil capaian kinerja 10 10 10 10
Kinerja Individu individu menjadi (salah
satu) dasar pemberian
reward p egawai, nilai 10
- Hasil capaian kinerja
individu tidak menjadi
dasar pemberian reward
p egawai, nilai 0
5 User SPAN - Pada saat pembinaan, 10 10 10 10
User SPAN dipegang oleh
yang bersangkutan sesuai
Surat Penunjukan oleh
Kepala KPPN atau BA
penggunaan Usel SPA N,
nilai 10
- Pada saat pembinaan,
User SPAN dipegang
bukan oleh yang
bersangkutan dan tidak
ada BA penggunaan user
SPA N, nilai 0
6 Ketepatan - Dokumen terkait 10 10 10 10
penyampaian kebutuhan kepegawaian
laporan selalu disampaikan tepat
waktu dalam semester
terakhir, nilai 10
- Tingkat ketepatan waktu
penyampaian dokumen
terkait kebutuhan
kepegawaian dalam
semester terakhir antara 0 -
30%, nilai 5
- Tingkat ketepatan waktu
penyampaian dokumen
terkait kebutuhan
kepegawaian dalam
semester terakhir > 30%,
nilai 0
212144 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
7 Administrasi dan - Berdasarkan sampling 10 10 10 10
Layanan SDM penyelesaian layanan dan
administrasi kepegawaian
(cuti, karpeg/karis/karsu,
kenaikan pangkat), tidak
ditemukan kesalahan
prosedur dalam layanan
SDM, nilai 10
- Berdasarkan sampling
penyelesaian layanan dan
administrasi kepegawaian
(cuti, karpeg/karis/karsu,
kenaikan pangkat),
ditemukan kesalahan
prosedur dalam layanan
SDM antara 0 30% nilai 5
- Berdasarkan sampling
penyelesaian layanan dan
administrasi kepegawaian
(cuti, karpeg/karis/karsu,
kenaikan pangkat dst),
ditemukan kesalahan
prosedur > 30%, nilai 0
8 Kelengkapan - Tingkat kelengkapan 10 10 10 10
dokumen dalam dokumen dalam 10 dosir
dosir pegawai dan aplikasi kepegawaian
yang menjadi sampling,
80% telah diisi lengkap,
nilai 10
- Tingkat kelengkapan
dokumen dalam 10 dosir
dan aplikasi kepegawaian
yang menjadi sampling,
antara 50 - 80% telah diisi
lengkap, nilai 5
- Tingkat kelengkapan
dokumen dalam 10 dosir
dan aplikasi kepegawaian
yang menjadi sampling, <
50% telah diisi lengkap,
nilai 0
Manajemen Keuangan
1 Kesesuaian - Penyusunan RKA K/L 10 10 10 10
RKA/KL telah sesuai rencana kerja
KPPN, nilai 10
- Penyusunan RKA K/L
tidak sesuai dengan
rencana kerja KPPN, nilai
0
2 Update Rencana - Rencana kegiatan telah 10 10 5 10
Kegiatan disusun dan terupdate,
nilai 10
- Rencana kegiatan telah
disusun namun tidak
terupdate, nilai 5
- Tidak disusun/ditemukan
Rencana Kegiatan, nilai 0
LAMPIRAN 25215215
3 Pengelolaan Gaji Berdasarkan sampling 5 10 10 10
dan Tunjangan daftar lembur dalam satu
Pegawai bulan:
- Kesesuaian SPTPL dan
daftar hadir kerja lembur
mencapai 100%, nilai 10
- Kesesuaian SPTPL dan
daftar hadir kerja lembur >
75%, nilai 5
- Kesesuaian SPTPL dan
daftar hadir kerja lembur <
75%, nilai 0
4 RPD Berdasarkan sampling 10 10 10 10
Triwulan,
- 100% Rencana
penarikan danaberikut
pemutakhirannya telah
disampaikan ke KPPN,
nilai 10
- 75% Rencana penarikan
dana berikut
pemutakhirannya
disampaikan ke KPPN,
nilai 5
- ≤ 75% Rencana
penarikan dana berikut
pemutakhirannya
disampaikan ke KPPN,
nilai 0
5 Penyampaian Berdasarkan penyelesaian 10 10 10 Tidak 10
tagihan pekerjaan dalam 1 terdapat
semester, tagihan
- 100% Penyedia pembayaran
barang/jasa segera langsung
menyampaikan tagihan kepada pihak
setelah dilakukan ketiga
penyelesaian pekerjaan (5
hari kerja setelah
timbulnya hak tagih), nilai
10
- 75% Penyedia
barang/jasa segera
menyampaikan tagihan
setelah dilakukan
penyelesaian pekerjaan (5
hari kerja setelah
timbulnya hak tagih), nilai
5
-≤ 75% Penyedia
barang/jasa segera
menyampaikan tagihan
setelah dilakukan
penyelesaian pekerjaan (5
hari kerja setelah
timbulnya hak tagih), nilai
0
212166 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
6 Kesesuaian SPP, Berdasarkan sampling 1 10 5 10 10
SPM, Dokumen bulan,
Pendukung - 100% dokumen SPP,
dengan jenis SPM SPM dan dokumen
pendukung telah sesuai
dengan ketentuan dalam
jenis SPM, nilai 10
- >75% dokumen SPP,
SPM dan dokumen
pendukung telah sesuai
dengan ketentuan dalam
jenis SPM, nilai 5
- ≤ 75% dokumen SPP,
SPM dan dokumen
pendukung telah sesuai
dengan ketentuan dalam
jenis SPM, nilai 0
7 Penatausahaan - Penatausahaan 10 10 10 10
Dokumen SPP dokumen SPP dan SPM
dan SPM telah dilakukan dengan
memperhatikan kerapian
dan keamanan, nilai 10
- Penatausahaan
dokumen SPP dan SPM
telah dilakukan dengan
memperhatikan kerapian
dan keamanan, nilai 0
8 Kelengkapan - 100% Dokumen tagihan 10 10 10 10
Bukti Tagihan dari penyedia barang/jasa
telah dilengkapi dengan
bukti-bukti yang sah, nilai
10
- 75% Dokumen tagihan
dari penyedia barang/jasa
dilengkapi dengan bukti-
bukti yang sah, nilai 5
- ≤ 75% Dokumen tagihan
dari penyedia barang/jasa
dilengkapi dengan bukti-
bukti yang sah, nilai 0
9 Kas Tunai UP di - Pada saat pelaksanaan 10 10 10 10
Bendahara pembinaan, Saldo kas
tunai dari UP di bendahara
tidak lebih dari Rp 50 juta,
nilai 10
- Saldo kas tunai dari UP
di bendahara lebih dari Rp
50 juta, nilai 0
10 Pencatatan saldo - Saldo BKU sesuai 10 10 10 10
bendahara dengan saldo pada Buku
Pembantu, nilai 10
- Saldo BKU tidak sesuai
dengan saldo pada Buku
Pembantu, nilai 0
LAMPIRAN 27217217
11 Ketepatan waktu Berdasarkan sampling uji 10 10 10 10
penyampaian LPJ LPJ Bendahara 3 bulan,
Bendahara - 100% Penyampaian LPJ
Bendahara ke KPPN
(maksimal tanggal 10),
nilai 10
- Terdapat keterlambatan
penyampaian LPJ
Bendahara ke KPPN, nilai
0
12 Rekonsiliasi - Rekonsiliasi UAKPA 10 10 10 10
UAKPA KPPN dengan KPPN dan
pengiriman data UAKPA
ke UAPPA-W dilakukan
tepat waktu selama 1
semester terakhir, nilai 10
- Terdapat keterlambatan
rekonsiliasi UAKPA
dengan KPPN dan
pengiriman data UAKPA
ke UAPPA-W selama 1
semester terakhir, nilai 0
Tata Usaha dan Rumah Tangga
1 Pencatatan Barang persediaan 10 10 10 10
Barang tercatat pada aplikasi
Persediaan persediaan serta barang
persediaan sesuai dengan
hasil catatan pada aplikasi
persediaan, nilai 10
Barang persediaan
tercatat pada aplikasi
persediaan namun barang
persediaan tidak sesuai
dengan hasil catatan pada
aplikasi persediaan, nilai 5
Barang persediaan tidak
dilakukan pencatatan, nilai
0
2 Perikatan oleh - Perikatan oleh PPK telah 10 10 10 Tidak 10
PPK dilaksanakan sesuai terdapat
dengan ketentuan perikatan
pengadaan barang/jasa, dengan pihak
nilai 10 ketiga
- Ditemukan
ketidaksesuaian ketentuan
pengadaan barang/jasa
s.d. 5 temuan, nilai 5
- Ditemukan
ketidaksesuaian ketentuan
pengadaan barang/jasa >
5 temuan, nilai 0
212188 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
3 Temuan aparat - Tidak terdapat temuan, 10 10 10 Pemeriksaan 10 Pemeriksaan
pemeriksa (BPK, nilai 10 aparat aparat
Itjend, dll) - Terdapat temuan yang pemeriksa pemeriksa
bersifat administratif, nilai tidak ada tidak ada
7
- Terdapat temuan yang
bersifat substantif, nilai 5
- Terdapat temuan
administratif dan
substantif, nilai 0
4 Pencatatan - 100% Barang/jasa hasil 10 10 10 10
Barang hasil pengadaan tercatat dalam
pengadaan aplikasi
persediaan/aplikasi SIMAK
BMN, nilai 10
- > 75% Barang/jasa hasil
pengadaan tercatat dalam
aplikasi
persediaan/aplikasi SIMAK
BMN, nilai 5
- ≤ 75% Barang/jasa hasil
pengadaan tercatat daíam
aplikasi
persediaan/aplikasi
SIMAK BMN, nilai 0
5 Penatausahaan - Penatausahaan 10 10 10 10
dokumen dokumen pengadaan dan
pengadaan dan penerimaan barang/jasa
penerimaan telah dilakukan dengan
barang/jasa memperhatikan kerapian
dan keamanan, nilai 10
- Penatausahaan
dokumen pengadaan dan
penerimaan barang/jasa
telah dilakukan dengan
memperhatikan kerapian
dan keamanan, nilai 0
6 Pengamanan dan Pengamanan dan 10 10 10 10
Pemeliharaan pemeliharaan BMN telah
BMN dilakukan sesuai dengan
Pedoman Pengamanan
BMN di lingkungan
Kementerian Keuangan,
- 100% sesuai , nilai 10
- >75% sesuai, nilai 5
- >=75% sesuai, nilai 0
7 Panitia - Terdapat Panitia 10 10 10 10
Penghapusan Penghapusan Arsip
arsip berdasarkan SK
Penetapan Pemusnahan
Arsip dari Sekjen
Kemenkeu, nilai 10
- Tidak terdapat Panitia
Penghapusan Arsip
berdasarkan SK
Penetapan Pemusnahan
Arsip dari Sekjen
Kemenkeu, nilai 0
LAMPIRAN 29219219
8 Kesesuaian Laporan BMN sesuai 10 10 10 10
laporan BMN dengan bukti mutasi
dengan buku bukti barang (BAST, kuitansi,
mutasi barang SK Penghapusan, dll)
- 100% sesuai , nilai 10
- >75% sesuai, nilai 5
- ≤75% sesuai, nilai 0
9 Inventarisasi - Inventarisasi sarana dan 10 10 10 10
sarana dan prasarana dilakukan dan
prasarana sesuai dengan kondisi riil,
nilai 10
- Inventarisasi sarana dan
prasarana dilakukan,
namun hasil inventarisasi
tidak sesuai dengan
kondisi riil, nilai 5
- Inventarisasi sarana dan
prasarana tidak dilakukan,
nilai
0
10 Kesesuain dengan - 100% Sarana dan 10 10 10 10
standarisasi prasarana yang dimiliki
sarana dan KPPN telah memenuhi
prasarana standarisasi sarana dan
prasarana, nilai 10
- >75% Sarana dan
prasarana yang dimiliki
KPPN memenuhi
standarisasi sarana dan
prasarana, nilai 5
- ≤75% Sarana dan
prasarana yang dimiliki
KPPN memenuhi
standarisasi sarana dan
prasarana, nilai 0
Kepatuhan Internal
1 Petugas - Telah dilakukan 10 10 10 10
pemantauan penunjukan petugas
pengendalian pemantauan pengendalian
internal internal, nilai 10
- Tidak dilakukan
penunjukan petugas
pemantauan
pengendalian internal, nilai
0
2 Kegiatan - Telah dilakukan 10 10 10 10
pemantauan pemantauan pengendalian
pengendalian internal secara periodik
internal (bulanan dan triwulanan),
nilai 10
- Pemantauan
pengendalian internal tidak
dilakukan secara periodik,
nilai 5
- Tidak dilakukan
pemantauan pengendalian
internal secara periodik,
nilai 0
222200 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021
3 Ketepatan waktu - 100% Laporan 10 10 10 10
penyampaian pemantauan pengendalian
Laporan internal telah dilakukan
Pemantauan secara tepat waktu dalam
Pengendalian semester terakhir, nilai 10
Internal - Terdapat keterlambatan
penyampaian laporan
pemantauan pengendalian
internal dalam semester
terakhir, nilai 0
4 LHP Aparat - 100% LHP Aparat 10 10 10 10
Pengawas Pengawas Fungsional
Fungsional telah ditindaklanjuti semua
rekomendasinya, nilai 10
- >75% LHP Aparat
Pengawas Fungsional
telah ditindaklanjuti semua
rekomendasinya, nilai 5
- ≤75% LHP Aparat
Pengawas Fungsional
telah ditindaklanjuti semua
rekomendasinya, nilai 0
5 Penatausahaan - Penatausahaan 10 10 10 10
dokumen LHP dokumen LHP Aparat
Aparat Pengawas Pengawas Fungsional
Fungsional telah dilakukan dengan
memperhatikan kerapian
dan keamanan, nilai 10
- Penatausahaan
dokumen LHP Aparat
Pengawas Fungsional
telah dilakukan dengan
memperhatikan kerapian
dan keamanan, nilai 0
Komunikasi dan Koordinasi Pimpinan
1 Koordinasi tata - Melakukan koordinasi 10 10 10 10
kelola pencairan internal sehingga Seksi
dana Pencairan Dana dan Seksi
Bank dapat saling
bersinergi dalam proses
pencairan dana, nilai 10
- Tidak melakukan
koordinasi internal
sehingga Seksi Pencairan
Dana dan Seksi Bank
tidak dapat saling
bersinergi dalam proses
pencairan dana, nilai 0
2 Koordinasi - Kepala Kantor memantau 10 10 10 10
penyusunan proses verifikasi transaksi
Laporan keuangan dan akuntansi,
Keuangan rekonsiliasi dan
penyusunan LKPP,
dilakukan, nilai 10
- tidak dilakukan, nilai 0
LAMPIRAN 21221221
3 Koordinasi Kepala Kantor membahas 10 10 10 10
penyelesaian LHP tindak lanjut tanggapan
aparat pengawas LHP bersama Kepala
Subbagian Umum dan
seluruh Kepala Seksi,
- Dilakukan, nilai 10
- Tidak dilakukan, nilai 0
4 Koordinasi Kepala Kantor 10 10 10 10
pengelolaan merencanakan dan
sarana prasarana memantau pelaksanaan
kantor pengadaan, penyimpanan,
penatausahaan,
penyaluran, dan
pemeliharaan
perlengkapan kantor,
gedung, kendaraan dan
rumah dinas,
- Dilakukan, nilai 10
- Tidak dilakukan, nilai 0
5 Bimbingan dan Kepala Kantor melakukan 10 10 10 10
motivasi pegawai pembinaan dan bimbingan
pegawai dalam rangka
meningkatkan motivasi
dan prestasi kerja,
- Dilakukan, nilai 10
- Tidak dilakukan, nilai 0
6 komunikasi KPPN menjalin 10 10 10 10
dengan aparat komunikasi yang baik dan
penegak hukum intens dengan unit
penegak hukum,
- Dilakukan, nilai 10
- Tidak dilakukan, nilai 0
7 Forum koordinasi KPPN menyelenggarakan 10 10 10 10
(komunikasi 2 forum koordinasi
arah) dengan (komunikasi 2 arah) yang
satker rutin dengan satker dalam
semester terakhir,
- Dilakukan, nilai 10
- Tidak Dilakukan, nilai 0
8 Contact Person KPPN memiliki nomor 10 10 10 10
satker, mitra contact person, alamat,
kerja, pimpinan email satker, mitra kerja
daerah
dan pejabat pimpinan
daerah
- Memiliki secara lengkap,
nilai 10
- Tidak Lengkap/Tidak
memiliki, nilai 0
222222 LAPORAN HASIL PEMBINAAN DAN SUPERVISI KPPN SEMESTER I TAHUN 2021