D. Mengabaikan rasa segan pada kepala sekolah sebagai orang tua dengan memberikan nilai
sesuai dengan pencapaian siswa tersebut.
E. Mempertimbangkan jasa orang tua sebagai kepala sekolah sehingga melakukan penambahan nilai
dengan melakukan remidi khusus.
36. Dari informasi yang diterima guru, hasil karya salah satu kelompok belajar hanya dikerjakan seorang
peserta didik saja sementara peserta didik lain hanya titip nama. Reaksi guru terhadap kelompok
tersebut adalah….
A. Mengajak dialog seluruh anggota kelompok agar saling memahami dan peduli untuk
melakukan kerjasama kelompok dalam menyelesaikan tugas.
B. Menghukum peserta didik yang tidak bekerja dengan memberi tugas tambahan agar belajar
sehinggamemiliki penguasaan yang memadai.
C. Berpura-pura tidak tahu dengan pertimbangan mencegah peserta didik yang bekerja akan menjadi
korban bully oleh teman sekelompoknya.
D. Melakukan evaluasi terhadap cara kerja kelompok dan meminta konselor untuk mengajarkan cara
kerja kelompok yang efektif.
E. Menegur peserta didik yang tidak bekerja kemudian menyuruh menemui petugas tata tertib dan
konselor untuk mendapatkan pembinaan.
37. Jika pada suatu waktu anda mendapatkan uang tambahan, maka uang tersebut akan anda gunakan
untuk….
A. Modal usaha
B. Membayar biaya pelatihan pengembangan profesi guru.
C. Memperbaiki rumah.
D. Berbelanja keperluan rumah tangga.
E. Membeli buku pedagogik.
38. Sebagai seorang guru. Anda memiliki cara tersendiri untuk mengajarkan patriotisme pada peserta
didik. Cara yang paling sesuai dengan diri anda adalah…
A. Berdiskusi dengan peserta didik untuk mengetahui pemahamannya mengenai pejuang.
B. Mengajak peserta didik mengikuti kegiatan upacara bendera dengan khitmat.
C. Berdiskusi dengan peserta didik tentang sejarah kemerdekaan indonesia
D. Memberi tugas role play pada peserta didik memerankan diri sebagai pejuang kemerdekaan
E. Mendorong peserta didik untuk berprestasi di bidang kesenian, olahraga maupun
akademis.
39. Tindakan taat hokum yang sesuai dengan diri anda adalah....
A. Membayar pajak
B. Sikap menghindari korupsi di tempat kerja
C. Selalu memelihara ketertiban dan keamanan lingkungan
D. Menghindarkan dari sanksi hokum yang tidak menyenangkan
E. Mengurangi rasa bersalah dengan patuh kepada hukum.
40. Sekelompok peserta didik mendapatkan nilai diatas ketuntasan minimal dari suatu mata pelajaran.
Pernyataan yang patut digunakan guru untuk memberikan balikan kepada peserta didik tersebut…
A. “kalian sesungguhnya memiliki kemampuan baik, belajarlah lebih baik lagi ya, agar dapat
melebihi kemampuan temanmu “
B. “jangan cepat bangga dengan prestasimu, belajar lebih giat lagi ya!”
C. “bagus! Saya menghargai dengan prestasimu saat ini . belajar lebih lebih rajin ya agar
semakin sukses”
D. “prestasi di ulangan ini belum ada apa-apanyanya. Oleh karena itu kamu harus lebih giat belajar
lagi”
E. “saya yakin kalian bisa mendapatkan prestasi lebih baik lagi. Belajar yang lebih rajin lagi ya!”
PENDIDIKAN PROFESI GURU KIMIA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
SOAL UJI KOMPETENSI PENGETAHUAN BIDANG PROFESSIONAL PPG KIMIA
PERIODE V (SEPTEMBER) DAN PERIODE VII (NOVEMBER)
TAHUN 2019
1) Sampel batuan yang mengandung KClO3 seberat 60 gram dipanaskan hingga semua kalium
perklorat terurai. Gas O2 yang dihasilkan ditampung dalam wadah 2 L pada 25℃ yang
menyebabkan kenaikan tekanan wadah menjadi 3,05 atm. Kadar KClO3 sebesar…….
a. 17 % b. 34 % c. 51 % d. 15 % e. 33 %
2) Grafit dapat menghantarkan listrik karena…..
a. Struktur molekulnya sangat padat
b. Terdapat elektron yang mudah bergerak dalam strukturnya
c. Sifatnya yang rapuh dan berwarna hitam
d. Ikatan kovalen antar atom C sangat kuat
3) Sebanyak 1,22 gram antimon bereaksi dengan 1,14 gram flourida membentuk antimon flourida
menurut persamaan reaksi : Sb + F2 → SbF2. Berapa massa antimon flourida yang terbentuk.?
(Mm Sb = 122 g mol-1; Mm F = 19 g mol-1)
Jawab : Massa SbF2 yang terbentuk sebanyak 1,6 gram
4) Bahan kimia berikut yang tidak dapat disimpan bersampingan yaitu…..
a. NiCl2 dan Pb(NO3)2 c. HNO3 dan CH3COCH3 e. NaNO3 dan Br2
b. KMnO4 dan FeCl3 d. AlCl3 dan MgCl2
5) Seorang siswa ingin menguji sampel alkohol primer, alkohol sekunder, dan alkohol tersier.
Bagaimana prosedurnya.?
Jawab : Menggunakan Uji Lucas
6) Mengapa logam alloy bersifat lebih keras dibandingkan logam murni.?
Jawab :
7) Massa jenis urea, CO(NH2)2 = 1,20 g mL-1 ; CM CO(NH2)2 = 2 mol L-1. Berapa fraksi mol
CO(NH2)2.?
Jawab : = ,
8) Manakah zat yang bersifat basa lewis.
a. AlCl3 c. CuCl e. BCl3
b. ZnCl2 d. Cu(py)2Cl2
9) Besi (II) nitrat dan Besi (III) nitrat dapat diidentifikasi menggunakan…..
a. Asam Klorida c. Asam Sulfat
b. Kalium Ferrosianida d. Natrium Iodida
Richardus Ngabut, S.Pd.,Gr. 1
PENDIDIKAN PROFESI GURU KIMIA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
10) Pada 60℃, 1,3-butadiena bereaksi dengan larutan Br2 menghasilkan 1,4-dibromo-2-butena.
Mekanisme reaksi tersebut berlangsung melalui…..
a. Reaksi subtitusi nukleofilik bimolekuler
b. Reaksi subtitusi nukleofilik unimolekuler
c. Reaksi adisi elektrofilik -1,2
d. Reaksi adisi elektrofilik -1,4
e. Reaksi adisi konjugasi (Michael)
11) Dua mol KMnO4 + KBr + H2O → MnO2 + KOH + KBrO3. Berapa n MnO2 yang dihasilkan.?
Jawab : MnO2 yang dihasilkan sebanyak 2 mol
12) Monomer dari polimer di bawah ini.
Jawab : Vinyl Asetat
13) Cuplikan biji belerang mengandung 32,5 % Zn. Jika diketahui Mm Zn = 65 g mol-1 dan Mm S =
32 g mol-1, tentukan kadar kemurnian ZnS.
Jawab :
14) Sebanyak 3,6 gram urea, CO(NH2)2 (Mm = 60 g mol-1) dalam 250 mL larutan memiliki tekanan
osmotik 12 kali lebih besar dibandingkan 200 mL larutan magnesium sulfat, MgSO4 (Mm = 120 g
mol-1). Hitung massa magnesium sulfat yang terlarut.
Jawab : 0,24 gram MgSO4 yang terlarut.
15) Nama IUPAC dari senyawa Na2[PtCl4].
Jawab : Natrium tetrakloroplatinat (II)
16) Ion 127Te2- memiliki konfigurasi elektron : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p6. Tentukan
jumlah proton dan neutron dari ion 127Te2-.
Jawab : 52 proton dan 75 neutron. (54 elektron)
17) Dialisator pada proses cuci darah.
Jawab : Pada hemodialisis, darah dipompa keluar dari tubuh lalu masuk kedalam mesin
dialiser (yang berfungsi sebagai ginjal buatan) untuk dibersihkan dari zat - zat racun
melalui proses difusi dan ultrafiltrasi oleh cairan khusus untuk dialisis (dialisat).
Tekanan di dalam ruang dialisat lebih rendah dibandingkan dengan tekanan di dalam
darah, sehingga cairan, limbah metabolik dan zat-zat racun di dalam darah disaring
Richardus Ngabut, S.Pd.,Gr. 2
PENDIDIKAN PROFESI GURU KIMIA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
melalui selaput dan masuk ke dalam dialisat. Proses hemodialisis melibatkan difusi
solute (zat terlarut) melalui suatu membran semipermeable. Molekul zat terlarut (sisa
metabolisme) dari kompartemen darah akan berpindah kedalam kompartemen
dialisat setiap saat bila molekul zat terlarut dapat melewati membran semipermiabel,
demikian juga sebaliknya. Setelah dibersihkan, darah dialirkan kembali ke dalam
tubuh. (Catatan : Simpulkan sendiri karena tidak ada pilihan ganda)
18) Proses desalinasi air laut dengan membran reverse osmosis.
Jawab : Reverse Osmosis adalah perpindahan air atau larutan dari konsentrasi tinggi (TDS
tinggi) ke konsentrasi rendah (TDS rendah) yang dipisahkan oleh membran
semipermeabel. Proses RO dapat berlangsung apabila tekanan hidrostatik pada
larutan konsentrasi tinggi lebih besar daripada tekanan osmotiknya.
(Catatan : Simpulkan sendiri karena tidak ada pilihan ganda)
19) Asam amino yang memiliki gugus R bermuatan negatif, non polar, dan polar.
Jawab : Gugus R nonpolar (Alanin, Isoleusin, Leusin, Metionin, Fenilalanin, Prolin,
Triptofan, dan Valin), Gugur R polar tidak bermuatan (Asparagin, Sistein, Glutamin,
Glisin, Serin, Treonin, dan Tiroksin), Gugus R polar bermuatan negatif (Asam
Aspartat dan Asam Glutamat), dan Gugus R polar bermuatan positif (Lisin, Arginin,
dan Histidin). (Catatan : Simpulkan sendiri karena tidak ada pilihan ganda)
20) Alat pengukur kualitas semen.
Jawab :
21) Reaksi dasar biodisel.
Jawab : Reaksi Transesterifikasi Trigliserida
22) Senyawa manakah yang bukan merupakan asam lewis.
a. SO32- b. SO42- c. CO2 d. H2O e. NH4+
23) Nama dari senyawa di bawah ini.
Jawab :
24) Sebanyak 0,2 mol garam yang dilarutkan dalam 250 gram air memiliki titik didih 1,664℃ di atas
titik didih air. Jika Kb air 0,52 ℃ , maka rumus kimia yang mungkin dari garam tersebut
mol⁄kg
adalah….
Richardus Ngabut, S.Pd.,Gr. 3
PENDIDIKAN PROFESI GURU KIMIA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
a. Kadmium (II) klorida d. Natrium kromat
b. Aluminium bromida e. Ammonium sulfat
c. Kalium ferrosianida
25) Suatu lautan asam benzoat, C6H5COOH dibuat dengan cara melarutkan 6,1 gram serbuk asam
tersebut dalam air sampai volumenya 250 mL. Jika pH larutan yang dihasilkan sebesar 3 – log 2,
maka derajat ionisasi asam benzoat adalah…….
a. 0,05 b. 0,02 c. 0,07 d. 0,10 e. 0,01
26) Data entalpi :
½ H2 + ½ Cl2 → HCl ∆H = -92 kJ
½ H2 → H ∆H = +217 kJ
½ Cl2 → Cl ∆H = +121 kJ
Energi ikatan H – Cl sebesar…..
a. +154 kJ c. +77 kJ e. +430 kJ
b. -77 kJ d. -154 kJ
27) Dalam ruang 2 L, sebanyak 20,4 gram gas hidrogen sulfida terdisosiasi menurut reaksi
kesetimbangan : 2 H2S ⇌ 2 H2 + S2. Jika konsentrasi gas hidrogen pada saat setimbang sebesar
0,1 mol L-1, tentukan tetapan kesetimbangan (Kc) reaksi tersebut.
Jawab : Kc = 0,4
28) Senyawa 2-bromo-2-metilbutana dipanaskan dengan adanya kalium etoksida menghasilkan 2-
metil-2-butena. Mekanisme reaksi tersebut berlangsung melalui…….
Jawab : Reaksi Eliminasi (Mekanisme SN1)
29) Jelaskan perbedaan antara SO2 dan SO3 untuk unsur 16S yang berikatan dengan unsur 8O.
Jawab : Molekul SO2 memiliki bentuk V (Notasi VSEPR : AX2E) dan bersifat polar. Molekul
SO3 memiliki bentuk Segitiga Datar (Notasi VSEPR : AX3) dan bersifat nonpolar.
(Catatan : Simpulkan sendiri karena tidak ada pilihan ganda)
30) Tentukan pH dari larutan Al(OH)3 jika diketahui Ksp Al(OH)3 sebesar 1,08 x 10-21.
Jawab : pH = 8 + log 5 = 8,7
31) Asam oksalat dapat dioksidasi oleh kalium permanganat menurut persamaan reaksi :
H2C2O4 + MnO−4 + H+ → Mn2+ + H2O + CO2 (belum setara)
Untuk mengoksidasi 1 mol ion C2O24−, diperlukan ion MnO−4 sebanyak……
Jawab : diperlukan 0,4 mol −
32) Suatu larutan fruktosa memiliki Mm = 180 g mol-1 ; Cm = 2 mol kg-1 ; massa jenis = 1,295 g mL-1.
Tentukan kemolaran larutan fruktosa.
Richardus Ngabut, S.Pd.,Gr. 4
PENDIDIKAN PROFESI GURU KIMIA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
Jawab : CM C6H12O6 = 1,9 mol L-1
33) Manitol menghasilkan salah satu bahan yang mampu meningkatkan urine dalam tubuh yang
bersifat diuretil, dihasilkan dari reaksi manosa dengan……
Jawab : Manosa bereaksi dengan Hidrogen atau Natrium Amalgam (reaksi reduksi)
34) NH3 (g) + CO2 (g) → CO(NH2)2 (s) + H2O (l) (belum setara)
Untuk membuat 120 kg urea diperlukan NH3 sebanyak……
Jawab : diperlukan 68 kg NH3
Richardus Ngabut, S.Pd.,Gr. 5
PENDIDIKAN PROFESI GURU KIMIA UNIVERSITAS CENDERAWASIH
SOAL UJI KOMPETENSI PENGETAHUAN BIDANG PROFESSIONAL PPG KIMIA
PERIODE I (MARET)
TAHUN 2020
1) Ksp Mn(OH)2 = 4 x 10-15. Hitunglah pH larutan jenuh Mn(OH)2.!
Jawab : Larutan Mn(OH)2 memiliki pH = 9 + log 2
2) Sebanyak 500 mL larutan NH4OH dibuat dengan cara mengalirkan 44,8 mL gas NH3 (STP) ke
dalam air. Tetapan ionisasi basa = 4 x 10-5. Tentukan pH larutan tersebut.
Jawab : Larutan NH4OH memiliki pH = 10 + log 4
3) Melalui proses Hall, logam aluminium diperoleh dari aluminium oksida dengan katalis dan pelarut
tertentu sesuai reaksi berikut : Al2O3 (s) + 3 C (s) → 2 Al (s) + 3 CO (g). Hitung massa
aluminium oksida yang dibutuhkan untuk menghasilkan 11,2 x 106 gram aluminium.!
Jawab : Massa Al2O3 yang dibutuhkan sebanyak 2,11548 x 107 gram
4) Sejumlah arus listrik yang sama dialirkan ke dalam larutan AgNO3 dan larutan CuSO4. Bila massa
Ag yang diendapkan 1,08 gram, hitung massa Cu yang mengendap.
Jawab : Massa Cu yang mengendap sebanyak 0,318 gram
5) Suatu larutan natrium hipoklorit, NaOCl memiliki fraksi mol = 0,04. Hitung kemolalan larutan
NaOCl.!
Jawab : Kemolalan NaOCl sebesar 2,3148 mol kg-1
6) Dalam ruang 4 L terdapat kesetimbangan 2 mol CH4, 2 mol Cl2, 4 mol CH2Cl2, dan 1 mol H2
menurut persamaan reaksi : CH4 (g) + Cl2 (g) ⇆ CH2Cl2 (g) + H2 (g).
Jika pada suhu tetap ditambahkan 2 mol metana, tentukan kemolaran gas H2 pada kesetimbangan
yang baru.
Jawab : Kemolaran gas H2 pada kesetimbangan baru yaitu 0,341 mol L-1
7) Sebanyak 5,8 gram butena, C4H8 dibakar dalam kalorimeter bom dengan gas O2 berlebih dan
terjadi perubahan suhu dari 25℃ menjadi 29℃. Jika kapasitas panas sistem yaitu 18 kkal ℃-1,
hitung entalpi pembakaran C4H8.
Jawab : ∆H C4H8 = -695,182 kkal mol-1
8) Sebanyak 75 mL larutan NH4OH 0,02 mol L-1 direaksikan dengan 75 mL larutan HCl 0,02 mol
L-1. Hitung pH larutan yang terjadi.! (Kb NH4OH = 3 x 10-5 ; log 2 = 0,3)
Jawab : pH larutan yang terbentuk yaitu 5,7
9) Sebanyak 0,68 gram ZnCl2 dilarutkan dalam air hingga volumenya 250 mL. apabila ke dalam
larutan tersebut ditambahkan larutan KOH 0,02 mol L-1, tentukan pH larutan yang terjadi.
{Ksp Zn(OH)2 = 8 x 10-14}
Richardus Ngabut, S.Pd.,Gr. 1
PENDIDIKAN PROFESI GURU KIMIA UNIVERSITAS CENDERAWASIH
Jawab : pH larutan yang terjadi yaitu 8 + log 2
10) Fruktosa (Mm = 180 g mol-1) memiliki konsentrasi 0,2 mol kg-1. Massa jenis larutan 1,295 g
mL-1. Kemolaran larutannya adalah…..
a. 2,5 mol L-1 c. 0,25 mol L-1 e. 0,15 mol L-1
b. 2 mol L-1 d. 1,2 mol L-1
11) Suatu sel galvani memiliki notasi : C (grafit) / H2 (g) / H+ (aq) // Cl2 (g) / Cl- (aq) / Pt (s).
pernyataan yang benar tentang sel tersebut adalah…...
a. Dihasilkan gas Cl2 di katoda c. Pt (s) sebagai anoda
b. pH larutan di sekitar anoda semakin d. C (grafit) sebagai katoda
asam e. Dihasilkan gas oksigen
12) Pada suatu sel elektrolisis, sebanyak 0,54 gram Ag (Mm = 108 g mol-1) diendapkan dari larutan
AgNO3 menggunakan sejumlah arus listrik dalam waktu tertentu. Jika arus yang sama digunakan
untuk mengelektrolisis larutan NiSO4, maka massa Ni (Mm = 59 g mol-1) yang diendapkan
sebanyak….
a. 15,93 gram c. 0,546 gram e. 0,074 gram
b. 1,593 gram d. 0,148 gram
13) Nama IUPAC dari senyawa kompleks berikut yang benar adalah…..
a. [Cu(py)4] Cl2 : diklorotetrapiridintembaga (II)
b. Ba3[Fe(SCN)6]2 : barium heksatiosianatoferrat (III)
c. [Co(H2O)3Cl3] : triaquotriklorokobaltat (III)
d. [Ni(CO)5] : pentakarbonilnikel (II)
14) Suatu golongan unsur dalam sistem periodik mempunyai sifat-sifat sebagai berikut :
(1) Kelimpahannya di alam sangat sedikit
(2) Mempunyai warna yang khas jika digunakan dalam lampu
(3) Beberapa anggotanya bereaksi dengan fluor pada kondisi khusus
Unsur-unsur tersebut termasuk dalam golongan……
a. Boron b. Halogen c. Nitrogen d. Gas mulia
15) Bahan kimia yang digunakan untuk menidentifikasi senyawa FeCl2 dan FeCl3 adalah…..
a. H2O2
b. KOH
16) Senyawa -D-glukosa dapat bereaksi dengan etanol menggunakan katalis asam. Senyawa hasil
reaksi gugus etoksi dari etanol akan terikat pada atom karbon nomor….
Jawab :
Richardus Ngabut, S.Pd.,Gr. 2
PENDIDIKAN PROFESI GURU KIMIA UNIVERSITAS CENDERAWASIH
17) Manakah yang lebih polar ketika berikatan dengan unsur lain, senyawa fluorida atau florida.?
(berdasarkan perbedaan geometri molekul)
Jawab :
18) Sebanyak 50 gram larutan HCl 1 mol L-1 bersuhu 27℃ direaksikan dengan 50 gram larutan NaOH
1 mol L-1 yang bersuhu 27℃ dalam suatu kalorimeter. Ternyata suhu larutan naik menjadi 33,5℃.
Jika kalor jenis air = 4,18 J g-1 ℃-1, Tuliskan persamaan termokimianya.
Jawab : HCl (aq) + NaOH (aq) → NaCl (aq) + H2O (l) ∆H = -54,34 kJ mol-1
19) Tuliskan nama IUPAC senyawa Na2[PtCl4].
Jawab : Natrium tetrakloroplatinat (II)
20) Tuliskan instrumen yang digunakan untuk menentukan kadar minyak kayu putih.
Richardus Ngabut, S.Pd.,Gr. 3
KUMPULAN SOAL – SOAL PPG KIMIA UNNES
2016
_ppgkimiaunnesangkatan4
DAFTAR ISI
Halaman
KUMPULAN SOAL – SOAL PPG KIMIA UNNES 2016.......................................................................... 1
DAFTAR ISI................................................................................................................................................. 2
PRITES PPG KIMIA 2016 ........................................................................................................................... 3
SOAL – SOAL LATIHAN UTN KIMIA 2016............................................................................................ 4
TRY OUT KIMIA 2016 ............................................................................................................................. 21
UTN UTAMA KIMIA 2016....................................................................................................................... 28
UTN ULANG 1 KIMIA 2016 .................................................................................................................... 34
_ppgkimiaunnesangkatan4
PRITES PPG KIMIA 2016
_ppgkimiaunnesangkatan4
SOAL – SOAL LATIHAN UTN KIMIA 2016
Paket 1 Ca(CH3COO)2. Pernyataan yang benar
terhadap fakta tersebut adalah ….
1. Larutan penyangga yang memerahkan
kertas lakmus biru dapat di buat dengan a. Massa molekul Ca(CH3COO)2 lebih
mencampurkan…
a. H2CO3 dan NaHCO3 besar dibandingkan CaCl2 sehingga
b. HNO3 dan KNO3
c. NH4OH dan NH4Br daya hantar listriknya lebih rendah.
d. NaOH dan CH3COONa b. Konsentrasi ion Ca2+ yang ada dalam
2. Besarnya pH larutan hasil elektrolisis 2 larutan Ca(CH3COO)2 lebih rendah
liter larutan kalsium bromida 0,1 M dibandingkan dengan ion Ca2+ yang
dengan muatan sebanyak 0,08 Faraday
adalah…. c. ada dalam larutan CCaHC3lC2 OO− dalam
a. 2 - log 4 Konsentrasi ion
b. 2 + log 4
c. 12 + log 4 larutan lebih rendah dibandingkan
d. 12 – log 4 dengan ion Cl−
d. MdibaassnadinigoknanCdHe3nCgOanO−malsesbaihionbeCsal−r
3. Penentuan kadar timbal di laboratorium
dilakukan dengan cara mereaksikan 50 sehingga gerak ionnya lebih lambat.
mL larutan timbal II nitrat dengan
larutan KI berlebih untuk memperoleh 6. Reaksi elektrolisis zat berikut yang
endapan PbI2 (Mr = 461). Jika pada tidak menghasilkan logam adalah….
reaksi tersebut di peroleh 2,31 g PbI2
maka konsentrasi Pb2+ dalam larutan a. Larutan nikel (II) sulfat
tersebut adalah….
a. 0,001 M b. Larutan kalsium nitrat
b. 0,010 M
c. 0,050 M c. Tekanan kalium bromida
d. 0,100 M
d. Lelehan kadmium (II) klorida
4. Unsur X merupakan salah satu unsur
dallam periode ke 3. Larutan oksida 7. Suatu campuran garam alkali dan alkali
unsur X dalam air dapat membirukan
kertas lakmus merah. Jika unsur X di tanah setelah dibakar menghasilkan
masukkan ke dalam air terjadi reaksi
hebat yang dapat menimbulkan letupan nyala berwarna kuning dan hijau.
unsur X adalah…
a. Al Kemungkinan unsur logam yang
b. Mg
c. Na terdapat dalam campuran garam
d. Cl tersebut adalah….
5. Percobaan daya hantar listrik larutan a. Natrium dan barium
CaCl2 dan Ca(CH3COO)2 dengan
volume dan konsentrasi yang sama b. Litium dan kalsium
menunjukkan bahwa larutan CaCl2
mempunyai daya hantar listrik lebih c. Kalium dan Barium
baik dibandingkan larutan
d. Natrium dan berilium
8. Ketengikan pada minyak nabati
disebabkan oleh…
a. Reaksi hidrolisis pada ikatan ester
b. Reaksi oksidasi pada ikatan C-C
c. Reaksi reduksi pada gugus ester
d. Reaksi hidrolisis pada ikatan C-C
9. Perhatikanlah persamaan termokimia
berikut!
CH4(g) + 2O2(g) → CO2(g) +
2H2O(g) ∆H = -802 Kj
H2O(l)→ H2O(g)
∆H = + 44,0 Kj
_ppgkimiaunnesangkatan4
reaksi di atas dibakar 32 g gas metana d. CuCrO4 (KSP = 4 × 10-6)
dan dihasilkan H2O(l) maka ∆H reaksi
adalah…. 14. Pada reaksi NO(g) + O2(g)⇌
NO2(g)jika konsentrasi NO diperbesar
a. 1092 Kj tiga kali konsentrasi awal, maka laju
b. -899 kJ
c. -848 kJ reaksi meningkat 4 kali. Jika
d. -798 kJ konsentrasi NO dan O2 diperbesar 2 kali
10. Jika diketahui maka laju reaksi menjadi 4kali. Orde
total reaksi tersebut adalah….
Ag+ + e → Ag E°= + 0,80 V
Ni2+ + 2e → Ni E°= −0,25 V a. 1
Cd + 2Ag→ Cd2+ + 2Ag E°= +1,20 V b. 2
Maka harga potensial standar untuk c. 3
reaksi berikut adalah…. d. 4
Cd + 2Ni2+→ Cd2+ + Ni 15. Jika harga KSP Ni(OH)2 = 6×10-12,
a. + 0,60 V c. + 0,30 V maka kelarutan zat tersebut dalam
larutan yang pH nya 12 adalah….
b. + 0,45 V d. + 0,15 V a. 6 × 10-14 M
b. 6 × 10-13 M
11. Diberikan reaksi berikut : c. 6 × 10-12 M
xMnO4(s) + yH+(aq) + zNO(g) → d. 6 × 10-11 M
qMn2+(aq) + pH2O(l)+ rNO2(aq)
pernyataan berikut yang benar terhadap
reaksi di atas yang telah disetarakan 16. Diberikan reaksi (belum setara) berikut
adalah….
(Ar Al = 27, Cu = 63.5, Cl= 35.5)
a. x : q = 1 : 1 Al(s) + CuCl2(aq) → AlCl3(aq) +
b. x : y : z = 3 : 2 : 2 Cu(s)
c. q : p : r = 3 : 4 : 2 Jika 54 gram Al direaksikan dengan
d. z : r = 2 : 1 larutan yang mengandun 269 gram
12. Metanol diproduksi dari reaksi antara CuCl2, maka massa Cu yang dihasilkan
adalah….
gas karbon monoksida dengan gas
hidrogen menggunakan katalis a. 190,5 g
ZnO/Cr2O3 menurut reaksi : b. 127,0 g
CO(g) + 2H2(g)⇌ CH3OH(g) ∆H =
−91 kJ c. 63,5 g
untuk memperbesar produksi metanol d. 27,0 g
dapat dilakukan dengan cara…. 17. Jika Kb NH4OH = 10-5 harga pH 100
mL larutan yang mengandung 264 mg
a. Suhu sistem dinaikkan amonium sulfat (Mr= 132)
adalah….(19)
b. Volume sistem diturunkan a. 5.5 – log 2
c. Jumlah katalis ditambah
d. Tekanan sistem diturunkan b. 5.5
13. Suatu larutan mengandung ion Ca2+,
c. 8,5 + log 2
Ba2+, Cu2+ dan Pb2+ dengan konsentrasi
d. 8,5
yang sama. Jika larutan tersebut ditetesi 18. Nama IUPAC senyawa
dengan larutan natrium kromat zat yang CH3(CH2)3COOCH2CH3, adalah….
paling akhir mengendap adalah…. a. asam etil eter
a. PbCrO4 (KSP = 3 × 10-10)
b. CaCrO4 (KSP = 3 × 10-7) b. etoksi pentana
c. BaCrO4 (KSP = 6 × 10-7)
c. asam etanoat
d. pentanoat
_ppgkimiaunnesangkatan4
19. Urea (NH2)2CO Mr = 60 disintesis d. As4O10 : Tetraarsenik
dekoksida
menurut reaksi
2NH3(g) + CO2(g)→ (NH2)2CO(aq) 24. Reaksi berikut yang dapat menghasilkan
etil fenil eter adalah….
+ H2O(l)
a. Fenol direaksikan dengan NaOH
Jika 340 gram amoniak direaksikan
dan CH3CH2OH
dengan 380 gram gas korbondioksida, b. Fenol direaksikan dengan NaOH
maka urea yang dihasilkan sebanyak….
dan CH3CH2Br
a. 420 g c. Fenol direaksikan dengan NaBH4
b. 600 g dan CH3CH2OH
d. Fenol direaksikan dengan NaBH4
c. 1200 g
dan NaOH dalam CH2=CH2
d. 100 g 25. Proses berikut yang menunjukkan
20. Larutan yang mengandung 0.05 mol zat
elektrolit biner dalam 100 gram air terjadinya pemutusan ikatan kovalen
adalah….
memiliki titik beku a. H2O(l) → H2O(s)
b. NH3(l) → NH3(g)
-1,3°C. jika Kf air = 1.86, maka derajad c. NaCl(s) → NaCl(l)
ionisasi zat tersebut adalah…. d. SiO2(quartz) → SiO2(g)
26. Gas klor dapat diperoleh dengan cara….
a. 0,2
b. 0,4
c. 0,5
d. 0,6 a. Mengalirkan gas brom ke dalam
21. Senyawa Ca3(AsO4)2 mempunyai nama larutan kalium klorida
IUPAC
b. Pemanasan kalium klorat dengan
a. Kalsium arsenat katalis MnO2
c. Mereaksikan serbuk MnO2 ke dalam
b. Kalsium (II) arsenit
larutan asam klorida
c. Trikalsium arsenat
d. Trikalsium arsenit d. Pemanasan natrium klorida pada
22. Diberikan reaksi oksidasi reduksi belum suhu tinggi
setara 27. Perhatikan persamaan termokimia
KMnO4(aq) + K2C2O4(aq) + berikut :
KOH(aq)⟶ MnO2(aq) + K2CO3(aq)
Mg(s) + 2HCl(aq) → MgCl2(aq) +
+ H2O(l)
H2(g)
Pernyataan yang benar terhadap reaksi ∆H = −143 kJ
di atas yang setara adalah….
MgO(g) + 2HCl(aq) → MgCl2(aq) +
∆H = − 216 kJ
a. Terdapat 3 elektron yang terlibat H2O(g)
dalam keseluruhan reaksi 2H2(g) + O2(g) → 2H2O(g)
b. Setiap 1 mol C2O42¯ yang bereaksi ∆H = − 570 kJ
akan menghasilkan 2 mol CO32¯ Perubahan entalpi reaksi pembentukan
MgO(s) adalah…
c. KMnO4 bertindak sebagai reduktor a. −644 kJ
b. −212 kJ
d. Bilangan oksidasi atom C berubah
dan dari +2 menjadi +4
23. Rumus molekul dan nama yang IUPAC c. +644 kJ
yang benar adalah…. d. −74 kJ
a. XeF4 : Xenon tetraflour 28. Jika dalam setiap mili Liter larutan
b. Cu2S : Tembaga (II) sulfida jenuh garam MX terdapat 6 × 1010 ion
c. B2O3 : Boron trioksida
X¯ maka harga KSP garam tersebut
_ppgkimiaunnesangkatan4
adalah….(Bilangan Avogadro = 6 × c. 60,0 %
1023) d. 75,0 %
a. 10-16
b. 10-18 33. Rumus kimia dan nama IUPAC yang
c. 10-20 benar adalah…
d. 10-22
29. Suatu larutan mengandung ion Pb2+, a. PbO2 : Timbal Oksida
Hg2+, Sn2+ dan Ba2+ dengan konsentrasi b. Mg3N2 : Magnesium Nitrida
c. Cl2O7 : Klorin Heptaoksida
yang sama. Jika larutan tersebut ditetesi d. N2O4 : Nitrogen tetraoksida
dengan larutan Kalium sulfat zat yang 34. Oksidasi etanol menjadi asam etanoat
paling akhir mengendap adalah….
a. SnSO4 (KSP = 3 × 10-7) menurut reaksi sebagai berikut (belum
b. HgSO4 (KSP = 6 × 10-7)
c. PbSO4 (KSP = 3 × 10-8) setara)
d. BaSO4 (KSP = 3 × 10-10)
30. Suatu karbohidrat x dapat menghasilkan CH3CH2OH(l) + K2Cr2O4(aq) +
H2SO4(aq) → CH3COOH(aq) +
endapan Cu2O dengan reagen Fehling. Cr2(SO4)3(aq) + K2SO4(aq)
Hasil hidrolisis zat tersebut dengan Dalam reaksi yang telah diseterakan
asam klorida encer menghasilkan pertanyaan berikut yang benar
adalah….
karbohidrat sejenis. Berdasrkan data
tersebut maka zat x adalah…. a. Dilepaskan 3 elektron
a. Laktosa b. 3 mol etanol dioksidasi sempurna
b. Selulosa menghasilkan 3 mol asam etanoat
c. Sukrosa c. Cr(III) mengalami oksidasi
d. Selubiosa 35. Sebanyak 150 mL larutan natrium
31. Amoniak dapat dibuat menurut reaksi hidroksida 0,2 M dititrasi dengan
tersebut larutan asam sulfat 0,1 M. apabila
N2(g)+ 3H2(g) → 2NH3(g)∆H = − 92,4
kJ volume asam sulfat yang telah
Bila pada reaksi tersebut digunakan gas diteteskan sebanyak 100 mL maka pH
campuran tersebut adalah….
N2 (Mr=28) yang berasal dari 60 gram a. 2 – log 4
udara yang mengandung 70% gas b. 4 – log 2
nitrogen dari semua gas nitrogen c. 12 + log 4
bereaksi, maka kalor yang dihasilkan d. 10 + log 2
adalah….
36. Jika diketahui E°= + 0,80 V
a. 278 kJ Cu2+ + 2e → Cu E°= −0,25 V
Sn2+ + 2e → Sn
b. 198 kJ Zn + Cu2+ → Zn2+ + Cu E°= +1,20 V
c. 138,6 kJ Maka harga potensial standar untuk
d. 13,9 kJ reaksi berikut adalah….
Zn + Sn2+ → Zn2+ + Sn
32. Suatu larutan urea (Mr= 60)
a. + 0.62 V
menunjukkan titik didih 105,2 pada
b. + 0.76 V
tekanan 1 atm. Jika Kb air = 0,52 maka
c. + 0.96 V
kadar urea dalam larutan tersebut
adalah…. d. + 1. 24 V
a. 12,5 %
b. 37,5 %
_ppgkimiaunnesangkatan4
37. Ikatan kovalen dan kovalen koordinasi a. 0,1 mol L-1S-1
antara atom terdapat dalam molekul…. b. 0,2 mol L-1S-1
c. 0,8 mol L-1S-1
a. BF4 d. 1,6 mol L-1S-1
b. N(CH3)3
c. PO33- 43. Sejumlah larutan sampel bahan pangan
d. SO3
38. Asam karbonat terionisasi dua tahap direaksikan dengan larutan NaOH pekat
dengan harga Ka1 dan Ka2 masing- dan di panaskan beberapa menit.
masing 4 × 10-7
dan 6 × 10-11. Dalam larutan H2CO3 Setelah ditambahkan larutan timbal (II)
0,02 M, konsentrasi spesi berikut yang
paling banyak adalah….. asetat ternyata larutan berubah menjadi
a. H3O+
b. HCO3- warna hitam. Hasil uji tersebut
c. OH- menunjukkan adanya asam amino…..
d. H2CO3 a. Sistein
39. Jika dalam 100 mL larutan terdapat 3.5
b. Tirosin
gram BaF2 (Mr= 175) maka harga pH
larutan trsebut adalah….(Ka HF = 10-5) c. Triptopan
a. 9 – log 2
d. Asam glutamat
b. 9 + log 2
44. Campuran koloid sol As2S3 dan sol
c. 5 + log 2
d. 5 – log 2 Fe(OH)3 dapat dipisahkan
40. Diberikan reaksi kesetimbangan menggunakan proses….
pembentukan ion kompleks berikut a. Dialisis
Fe3+(aq) + Cl¯(aq) ⇌ FeCl2+(aq)
∆H > 0 kJ b. Elektrolisis
Jika ke dalam sistem ditambahkan c. Elektroforesis
larutan perak nitrat maka,….
d. Gravimetri
a. Reaksi bergesar ke kanan
45. Logam P, Q, dan R menunjukkan reaksi
b. Jumlah ion kompleks menurun
berikut
c. Jumlah ion ferri menurun P + 2Q+ → P2+ + 2Q
Q + R2+ → tidak bereaksi
d. Suhu sistem meningkat R + P2+ → R2+ + P
41. Pernyataan berikut yang benar Urutan sifat reduktor yang makin
adalah….
a. Jari jari ion 11Na+> jari-jari ion menurun adalah
12Mg2+
b. Jari jari ion 19K+> jari-jari ion 35Br¯ a. R, P, Q
c. Jari jari ion 26Fe2+> jari-jari ion
29Cu2+ b. R, Q, P
d. Jari jari ion Fe2+> jari-jari ion Fe3+
c. Q, P, R
42. Laju pembakaran terhadap butana untu
d. P, R, Q
menghasilkan gas CO2 dan uap air
adalah 0,4 mol L-1S-1. Bila laju tersebut 46. Dalam ruang 4 liter terjadi reaksi
diukur dari pembentukan gas kesetimbangan pembentikan gas
karbondiokasida adalah…
mustard berikut S(C2H4Cl)2(g)
SCl2(g) + 2C2H4(g)⇌ yang harus
KC = 400
Jumlah gas etena
direaksikan dengan 0,4 mol gas SCl2
untuk menghasilkan 0,2 mol gas
mustard adalah….
a. 0,2 mol
b. 0,4 mol
c. 0,6 mol
d. 0,8 mol
_ppgkimiaunnesangkatan4
47. Sejumlah larutan 3mL sampel bahan detik. Besarnya pH larutan setelah
pangan direaksikan dengan asam nitrat elektrolisis adalah….
pekat lalu dipanaskan ternyata a. 3 – log 5
membentuk warna kuning. Hasil uji
tersebut menunjukkan adanya asam b. 3 + log 5
amino…..
a. Arginin c. 11 + log 5
b. Fenil Alanin
c. Lisin d. 11- log 5
d. Asam aspartat
50. Gas belerang dioksida teroksidasi di
48. Larutan yang mengandung 0,2 mil zat
elektrolit terner dalam 200 gram air udara menjadi gas belerang trioksida
memiliki titik didih 1,1 °C di atas titik
didih air. Jika Kb air 0,5, maka derajad dan nitrogen monoksida menurut reaksi
ionisasi zat tersebut adalah
a. 0,2 (Ar S=32, N = 14, O=16)
b. 0,4 SO2(g) + NO2(g) → SO3(g) +
c. 0,5 NO(g)
d. 0,6 2NO(g) + O2(g) → 2NO2(g)
Jika belerang dioksida bereaksi dengan
49. Arus listrik 10 A dialirkan ke dalam 4
liter larutan NiSO4 0,2 M selama 193 gas NO2 dan menghasilkan 160 g gas
SO3 maka massa gas oksigen yang
diperlukan untuk menetralkan gas NO
adalah….
a. 64 g
b. 32 g
c. 16 g
d. 8 g
_ppgkimiaunnesangkatan4
Paket 2
1. Apabila ke dalam minyak kelapa D. C48H104O4
5. Reaksi penguraian H2O2 sebagai berikut:
diteteskan air brom (Br2) maka warna
merah kecoklatan dari air brom tersebut H2O2(l) → 2H2O(l) + O2(g)
Reaksi tersebut merupakan reaksi orde
akan berubah menjadi tidak berwarna.
Peristiwa tersebut menunjukkan bahwa satu terhadap H2O2 dengan waktu paruh
dalam minyak kelapa terdapat… 18 menit. Jika konsentrasi awal H2O2
adalah 0,80 M maka konsentrasi
A. gugus karboksil
B. ikatan rangkap senyawa tersebut setelah dibiarkan
selama 72 menit adalah…
C. gugus ester
D. gugus hidroksil A. 0,4M
2. Sebanyak 3,5 g bijih besi ditambahkan B. 0,2M
asam klorida sehingga semua besi yang C. 0,1M
terkiandung lurut menjadi Fe2+. Larutan
D. 0,05M
yang diperoleh semuanya dititrasi 6. Diberikan reaksi belum setara berikut:
MnO4- + H+ + H2O2 → Mn2+ + O2+
dengan larutan KmnO4 dimana besi (II)
menjadi besi (III) H2O
Reaksi belum setara yang terjadi: Pernyataan yang benar tentang reaksi
Fe(s) + H+(aq) →Fe2+(aq) + H2(g)
Fe2+(aq) +MnO4-(aq) →Mn2+(aq) + setara dari persamaan reaksi tersebut
Fe3+(aq) adalah…
Jika pada titrasi tersebut tepat A. tiap 5 mol H2O2 yang habis bereaksi
akan menghasilkan 5 mol gas O2
menghabiskan 25,0mL larutan KmnO4
B. MnO4-melepaskan 5 elektron
0,1M, maka persentase Fe (Ar=56) C. perbandingan mol H+ dengan H2O
dalam bijih adalah….
adalah
A. 70% 6:2
D. H+ sebagai oksidator
B. 35%
C. 20% 7. Diberikan data kinetika hasil percobaan
D. 7,0% untuk reaksi:
2NO2(g) →2NO (g) + O2(g)
3. Garam yang akan mengalami reaksi
Sebagai berikut:
hidrolisis dengan persamaan reaksi
A¯ + H2O →HA + OH- adalah… Percobaan [NO2]awal M Laju awal
A. amonium sulfat 1 0,01 (M/s)
2 0,02 7,1 x 10-5
B. litium klorida 28 x 10-5
C. kalsium sianida
D. aluminium nitrat Tetapan konstanta laju reaksi tersebut
4. lauril alkohol memiliki rumus empiris adalah…
A. 7,1 x 10-3 s-1
C12H26O sebanyak 7,44 gram lauril B. 3,5 x 10-3 s-1
C. 0,71 M-1s-1
alkohol dalam 100 gram benzena D. 4,0 M-1s-1
mendidih pada suhu 81,1oC. jika titik
didih benzena 80,1oC dan Kb benzena =
2,5 maka rumus molekul zat tersebut 8. Suatu sel volta terdiri dari elektroda
adalah…
logam Zn dan Ni masing-masing
A. C12H26O dicelupkan dalam larutan ZnSO4 dan
B. C24H52O2 NiSO4jika Eo Zn2+/Zn = -0,77 volt dan
C. C36H78O3 Ni2+/Ni = -0,25 volt maka…
_ppgkimiaunnesangkatan4
a. Nikel merupakan elektroda positif 16. Diketahui nomor Unsur sebagai berikut:
b. Elektron mengalir menuju logam 20A, 26B, 42C,43D. unsur yang
mempunyai energy ionisasi paling besar
seng adalah…
c. Harga potensial selnya -0,52 volt A. D
d. Seng bertindak sebagai katoda B. C
9. Fungsi dari etil parametoksi sinamat C. B
pada sinar UV adalah… D. A
10. Mengapa minyak kelapa menghasilkan 17. Diketahui suatu unsure memiliki
bau tengik? lambing 2412A. Unsur tersebut memiliki
isoton yang mempunyai…
11. Hitunglah kelarutan CaCO3 (Ksp = 2,5 x A. 12 elektron, 12 proton, 13 neutron
10-9) dalam larutan Ag2CO3 0,5M! B. 12 elektron, 13 proton, 13 neutron
C. 13 proton, 13 elektron, 12 neutron
12. Diketahui larutan jenuh M(OH)3 dengan D. 12 proton, 12 elektron, 24 neutron
pH = 11. Hitunglah Ksp larutan tersebut!
18. Kelompok unsur berikut yang
13. Fungsi kapur bagi para petani adalah… menunjukkan peningkatan jari-jari atom
adalah
14. Dari reaksi A + B → C, didapatkan data A. Li, Be, B
B. Mg2+, Ca2+, Ba2+
sebagai berikut: C. Rb, K, Na
D. N, O, P
Percobaan [A] M [B] M Laju reaksi
19. Suatu senyawa dapat memberikan
(M/jam) endapan Cu2O dengan pereaksi fehling
(bereaksi positif terhadap pereaksi
1 0,1 0,1 6 fehling)tetapi tidak mengubah warna
iodine menjadi biru. Zat tersebut bila
2 0,1 0,2 12 dihidrolisis menghasilkan 2 macam
karbohidrat yang berlainan. Zat tersebut
3 0,2 0,2 48 adalah…
Orde reaksinya adalah… A. Maltose
B. Laktosa
A. 2 C. Sukrosa
D. Selulosa
B. 3 E. Amilum
C. 1 20. Diberikan struktur suatu protein sebagai
berikut:
D. 0 Fenilalanin---valin---leusin---isoleusin---
triptofan—lisin
15. Perhatikan gambar berikut yang Jumlah ikatan peptidenya adalah
merupakan reaksi perubahan 2 O → A. 5
B. 6
O2 I II II C. 7
Gambar D. 8
Waktu (menit) 0 1 2
Jumlah molekul 16 8 4
O
Jumlah molekul 0 4 6
O2
Orde reaksi dari gambar tersebut
adalah…
A. 0
B. 1
C. 2
D. 3
_ppgkimiaunnesangkatan4
21. Nama senyawa kompleks D. 61,25 g
E. 91,875 g
Na2Cu(OH)2(NO2)2 26. Arus yang sama dialirkan ke dalam
A. Natrium dihidroksodinitrotembaga larutan AgNO3 dan larutan CuSO4. Bila
massa perak yang diendapkan adalah
(II) 1,08 gram maka massa tembaga yang
mengendap adalah…
B. Natrium dihidroksodinitritrotembaga A. 0,3175 g
B. 1,08 g
(I) C. 2,16 g
D. 3,175 g
C. Natrium dinitrodihidroksokuprat(II) E. 6,35 g
27. Berapakah massa logam perak yang
D. Natrium dihidroksodinitritrokuprat diendapkan jika arus listrik sebanyak 5A
dialirkan ke dalam larutan AgNO3
(II) selama 2 jam? (Ar Ag=108)
A. 24,9 g
E. Natrium dinitrodihidroksotembaga B. 29,4 g
C. 40,29 g
(II) D. 42,09 g
E. 49,2 g
22. Hasil utama yang dihasilkan dari reaksi 28. Jika suatu sel volta terdiri atas terdiri
atas elektroda Fe dan electrode Cu.
antara 3-metil-1-butena dengan HCl Jika diketahui :
adalah… Fe2+ + 2e- Fe Eo = -0,41 volt
Cu2+ + 2e - Cu Eo= 0,34 volt
A. 2-kloro-3metil-butana (1) Reaksi spontas sel adalah
B. 1-kloro-3-metil butane Cu2+ + Fe → Cu + Fe2+
(2) Cu adalah anoda
C. 2-kloro-2-metilbutana (3) Potensial sel adalah 0,75
(4) Pada Fe terjadi reduksi
D. 1-kloro-2-metilbutana Pernyataan yang tepat adalah…
A. 1,2,3
E. 3-kloro-3-metilbutana B. 1,3
C. 2,4
23. Senyawa metil butirat jika dihidrolisis D. 4
akan menghasilkan… E. 1,2,3,4
29. Suatu larutan Na2SO4 dielktrolisis
24. X,Y,Z adalah unsure-unsur dalam dengan menggunakan electrode grafit.
Perbandingan jumlah mol gas R di anoda
periode pendek yang sama dari system dan S di katoda yang dihasilkan adalah
A. 1:2
periodic unsure. Oksida dari X bersifat B. 2:1
C. 2:3
amfoter, oksida Y bersifat basa, dan D. 3:2
E. Tidak ada yang benar
oksida Z bersifat asam. Bagaimanakah
urutan kenaikan nomor atom(proton)dari
unsure-unsur ini?
A. XYZ
B. XZY
C. YXZ
D. YZX
E. ZXY
25. Volum oksigen yang terjadi dari
penguraian KClO3 direaksikan dengan
belerang dan terbentuk 15 liter gas SO2
(T,P)
2KClO3 2KCl + 3O2
S + O2 SO2
Jika pada suhu dan tekanan sama, massa
5 liter CO2 adalah 11 gram maka massa
KClO3 yang telah terurai adalah ….
(Ar C=12; O = 16; Cl = 35,5; K = 39)
A. 18,23 g
B. 27,34 g
C. 30,625 g
_ppgkimiaunnesangkatan4
30. Diketahui reaksi yang akan terdapat paling banyak dalam
N2(g) + 3H2(g) → 2NH3(g)H = -92 kJ campuran larutan tersebut adalah HPO42-
.
Jika energiikatan N (rangkap tiga) N, 32. Diketahui pH asam formiat 0,01 M
energi H—H berturut-turut adalah 945
kJ dan 436 kJ, maka energi ikatan N – H adalah 4+log 2. Berapakah tetapan
adalah….
kesetimbangan asam formiattersebut?
31. Jika 20 mL H3PO4 0,1 M dicampur
dengan 20 mL NaOH 0,1 M. maka ion
_ppgkimiaunnesangkatan4
Paket 3 D. sel darah merah
E. sel darah putih
1. Atom bergerak mengelilingi inti pada
tingkat energi tertentu. Hipotesis 6. Di dalam gelas kimia sebanyak 500 mL
tersebut pertama kali diungkapkan oleh: larutan amoniumklorida NH4Cl 0,2 M
A. John Dalton dihidrolisis. Bila NH3 = 2 x 10-5, maka
B. Ernest Rutherford berdasarkan perhitungan pH larutan
C. Niels Bohr adalah….
D. J.J Thomson A. 5
E. Heisenberg B. 5-log 2
C. 9-log 2
2. Bila 6 gram karbon dapat bereaksi D. 9
dengan 16 gram oksigen membentuk 22 E. 9 + log 2
karbon dioksida. Bila 20 gram karbon
direaksikan dengan 32 gram oksigen 7. Jika ke dalam 1 liter larutan 0,0005 M
maka akan terbentuk karbondioksida Na2SO4 ditambahkan 1 liter larutan
sebanyak…. 0,0002 M CaCl2, apakah terbentuk
A. 11 gram endapan?(Ksp CaSO4 = 10-5)
B. 22 gram A. terbentuk endapan karena Qc > Ksp
C. 44 gram B. terbentuk endapan karena Qc < Ksp
D. 52 gram C. tidak terbentuk endapan karena Qc
E. 62 gram > Ksp
D. tidak terbentuk endapan karena Qc
3. Campuran logam yang mengandung < Ksp
magnesium dan perak yang massanya E. terjadi kesetimbangan karena
10 gram dengan larutan asam klorida Qc=Ksp
yang berlebihan (Ar Mg = 24, Cu =
63,5). Setelah percobaan gas yang 8. Bila kalsium klorida CaCl2 dalam 500
terjadi bila diukur dalam keadaan STP gram air, ternyata titik beku larutan
sebesar =4,48 liter. Massa logam yang menjadi 0,11165 °C. Bila Kf air = 1,86
tersisa adalah… °C, kalsium klorida dapat terurai
A. 2,4 gram sempurna dan Ar Ca = 40, Cl = 35,5,
B. 3,6 gram maka massa calsium klirida yang
C. 4,8 gram dimasukkan adalah….
D. 5,2 gram A. 22,2 gram
E. 5,8 gram B. 11,1 gram
C. 2,22 gram
4. Kertas lakmus merah dapat berubah D. 1,11 gram
warnanya menjadi biru, jika diteteskan E. 0,22 gram
larutan….
A. asam sulfat 9. Tekanan osmotik suatu larutan pada
B. natrium klorida suhu 27 °C adalah 1,23 atm. Bila
C. barium klorida larutan tersebut adalah larutan
D. asam cuka nonelektrolit dan massa zat yang
E. asam yodida dilarutkan adalah 1,2 gram dengan
volume larutan 200 mL, maka Mr zat
5. Sistem penyangga berupa pasangan nonelektrolit tersebut adalah….
H2PO4- dan HPO42- digunakan…. A. 46
A. intra sel
B. antar sel _ppgkimiaunnesangkatan4
C. hemoglobin
B. 60 E. anilina
C. 120 16. Fungsi asam benzoat adalah….
D. 180
E. 342 A. Pelarut
10. Cara pembuatan koloid diatas yang
termasuk cara dispersi adalah…. B. Anti septik
A. penggerusan
B. hidrolisis C. Pengawet
C. penggantian pelarut
D. redoks D. Bahan zat warna
E. peptisasi
11. Sistem koloid yang partikel-partikelnya E. Bahan plastik
tidak menarik molekul pelarutnya
disebut…. 17. Polimer berikut yang dibentuk dengan
A. liofil reaksi kondensasi adalah….
B. dialisa
C. hidrofil Pilihan polimer monomer sumber
D. elektrofil
E. liofob A pvc vinilklorida pipa
12. Molekul dengan rumus molekul
C4H10O. jumlah isomer alkoholnya B amilum sukrosa beras, gandum
adalah….
A. 3 C karet alam isoprena getah karet
B. 4
C. 5 D polietilen etena plastik
D. 6
E. 7 E teflon propena panci
13. Untuk membedakan alkohol primer dan
alkohol sekunder dilakukan…. 18. Bila C17H31COOH direaksikan dengan
A. logam natrium gliserol maka akan menghasilkan….
B. reaksi reduksi
C. reaksi oksidasi A. gliseril trioleat
D. reaksi hidrolisis
E. reaksi adisi B. gliseril trilinoleat
14. Hasil oksidasi alkohol primer adalah….
A. alkohol sekunder C. gliseril tripalmitat
B. alkanon
C. alkanal D. gliseril trilaurat
D. asam alkanoat
E. eter E. gliseril tristearat
15. Senyawa turunan benzena yang dapat
merusak protein adalah…. 19. Bila data entalpi pembentukan standar
A. toluena C3H8(g) = − 104 kJ/mol
B. asam benzoat CO2(g) = − 394 kJ/mol
C. asam benzena sulfonat H2O(g) = − 286 kJ/mol
D. fenol maka harga ∆H reaksi :
C3H8(g) + 5 O2(g)→ 3CO2(g) +
4CO2(g)
A. – 1.024 kJ
B. – 1.121 kj
C. – 1.134 kj
D. – 2.222 kj
E. – 2.232 kj
20. Perhatikan kesetimbangan yang terjadi
pada ruang tertutup berikut:
4 NH3(g) + 5O2(g)⇌ 4 NO(g) +
6H2O(g) + e
Kesetimbangan dapat bergeser ke kiri
karena….
A. ditambahkan katalis
B. ditambahkan udara
C. suhu dinaikkan
D. volume diperbesar
E. ditambahkan air
_ppgkimiaunnesangkatan4
21. Diketahui suatu reaksi kesetimbangan D. MgSO4 dan Mg(HCO3)2
E. MgSO4 dan Ca(HCO3)2
dalam ruang yang volumenya 1 liter 27. Di antara asam-asam berikut, yang
A2B ⇌ 2A + B. Pada kondisi awal di
manakah merupakan asam terkuat?
dalam bejana 1 liter terdapat 2 mol A2B.
A. H3PO4
jika dalam kesetimbangan terdapat 0,1 B. HClO4
mol A, derajat ionisasinya adalah…. C. H2SiO4
D. H2SO4
A. 10 % E. HAIO2
28. Perhatikan gambar oksidasi besi dalam
B. 20 %
C. 25 %
D. 30 %
E. 40 % tanur tinggi berikut:(GAMBAR
22. Warna nyala kalium adalah….
TANUR TINGGI)
A. ungu Reaksi yang terjadi pada dasar tanur
B. hijau tinggi pada suhu 1300 °C
A. CO2 + C → 2CO
C. putih B. C + O2→ CO2
C. Fe2O3 + 3CO → 2Fe + 3CO2
D. merah D. CaCO3→ CaO + CO2
E. CaO + SiO2→ CaSiO3
E. kuning
29. Konfigurasi elektron yang manakah di
23. Pada elektrolisis larutan NaCl maka
reaksi yang terjadi di katoda adalah…. bawah ini yang menunjukkan
A. Na+(aq) + e → Na(s)
B. Na+(l) + e → Na(s) konfigurasi elektron gas mulia
C. 2H2O(l) + 2e → H2(g) +
adalah….
2OH¯(aq) A. 1s2 2s2 2p6 3s2
D. 2H2O(l)→ O2(g) + 4H+(aq) + 4e B. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6
E. 2Cl¯(aq)→ Cl2(g)+ 2e C. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2
D. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 4d6
24. Atom Cl memiliki bilangan oksidasi E. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10
ganda terdapat dalam senyawa….
A. CaCl2
B. CaOCl2 30. Agar garam beriodium maka dalam
garam harus ditambahkan….
C. Ca(ClO)2
D. Ca(ClO2)2 A. HI
E. Ca(ClO3)2 B. KIO
25. Reaksi-reaksi berikut dapat C. KIO2
D. KIO3
berlangsung, kecuali…. E. KIO4
31. Pada Pembuatan
A. KI(aq) + Br2(g)
B. KI(aq) + Cl2(g) asam sulfat pada
C. KCl(aq) + Br2(g) proses kontak terdapat reaksi
D. KBr(aq) + Cl2(g) kesetimbangan :
E. KCl(aq) + F2(g) 2SO2(g) + O2(g)⇌ 2SO3(g)∆H= −45
26. Kesadahan yang dapat dihilangkan
kkal
dengan penambahan soda adalah Dalam industri reaksi tersebut dilakukan
kesadaan yang ditimbulkan karena pada suhu ± 400 °C dan digunakan
adanya senyawa-senyawa katalis agar gas SO3 yang dihasilkan
sebanyak-banyaknya dalam waktu
A. CaSO4 dan Mg(HCO3)2
B. CaSO4 dan MgCl2 singkat. Penggunaan katalis dan suhu
C. Ca(HCO3) 2 dan MgCl2
_ppgkimiaunnesangkatan4
pada ± 400 °C untuk reaksi di atas 35. Pada isotop unsur 65 dan 209
disebabkan karena…. 30 83
A. pada suhu yang lebih tinggi terjadi jumlah proton dan neutron kedua unsur
pergeseran reaksi ke kiri tersebut berturut-turut adalah….
B. pada suhu yang lebih rendah reaksi A. (30,30) dan (83,126)
berjalan lambat B. (35,30) dan (85,209)
C. katalis mempercepat reaksi C. (30,35) dan (83,126)
D. pada suhu itu diperoleh hasil yang D. (30,35) dan (83,129)
optimal E. (30,35) dan (83,209)
E. katalis aktif pada suhu tersebut 36. Diketahui unsur-unsur 11P, 12Q, 23R, 19S
dan 20T. Unsur-unsur yang terdapat
32. Diketahu E° untuk dalam satu golongan adalah….
Br2/Br− = +1,07 volt A. P dan Q
I2/I− = + 0,54 volt
Fe3+/Fe2+ = + 0,77 volt B. Q dan R
Zn2+/Zn = − 0,76 volt
Cu2+/Cu = + 0,34 volt C. R dan S
D. S dan T
Dari data diatas reaksi yang tak E. Q dan T
berlangsung adalah…. 37. Logam besi yang massanya 11,2 gram
A. Fe2+(aq) + Br2(l)
B. I2(l) + Cu2+(aq) direaksikan dengan asam klorida
C. Zn(s) + Cu2+(aq)
D. Cu2+(aq) + I¯(aq) menurut reaksi
E. Fe3+(aq) + Br¯(aq) Fe(s) + 2HCl(aq)→ FeCl2(aq) +
H2(g)
Volume gas hidrogen yang dihasilkan
33. Perhatikanlah perubahan materi yang pada reaksikan pada keadaan
standar….(Ar Fe=56)
terjadi di bawah ini :
(1) Besi berkarat (4) Kamper A. 2,24 liter
menyublin B. 4,48 liter
(2) Fotosistesis (5) Bensin C. 11,2 liter
menguap D. 22,4 liter
(3) Fermentasi E. 44,8 liter
Perubahan materi yang menunjukkan 38. Jika Ar Ba = 137, S = 32, O= 16, Mg =
perubahan kimia adalah….
24 dan H = 1, maka massa molekul
A. 1,2 3 relatif (Mr) dari BaSO4 dan MgSO4.
7H2O adalah….
B. 1,3,5 A. 233 dan 232
C. 2,3,5
D. 2,4,5 B. 233 dan 246
E. 3,4,5 C. 233 dan 320
34. Al(OH)3(aq) + D. 238 dan 326
H2SO4(aq)→Al2(SO4)3(aq)+ H2O(l). E. 238 dan 346
Koefisien dari persamaan reaksi di atas 39. Perhatikan persamaan reaksi berikut :
K2Cr2O7(s)+14HCl(aq)→2KCl(aq)+
adalah….
2CrCl3(aq)
A. 1−2−3−6
Unsur-unsur yang mengalami
B. 1−3−2−6
C. 2−3−1−6 perubahan bilangan oksidasi pada
persamaan reaksi tersebut adalah….
D. 2−3−2−6
E. 3−1−2−6 A. Cr dan Cl
_ppgkimiaunnesangkatan4
B. K dan Cl P [CO] M [O2] M Laju reaksi (M/s)
C. Cr dan H 1 2 x 10-3 2 x 10-3 4 x 10-4
D. H dan O 2 4 x 10-3 2 x 10-3 8 x 10-4
E. O dan Cl 3 4 x 10-3 8 x 10-3 32 x 10-4
40. Orde reaksinya adalah….
CH2 C CH CH CH2 CH3 A. 0
B. 1
CH3 CH3 CH3 C. 2
D. 3
Nama yang tepat untuk senyawa alkena E. 4
di atas adalah…. 44. Pada keadaan kesetimbangan kimia,
A. 2,3,4−trimetil−1−heksana pernyataan berikut yang benar
B. 2,3,4−trimetil−1−heksena adalah….
C. 2,3,4−trimetil−6−heksena
D. 2−metil−3,4−dimetil−1−heksena A. mol pereaksi yang berubah sama
E. 2−metil−3,4−dimetil−1−heksana dengan mol zat yang terbentuk
41. Sebuah kristal KNO3 dimasukkan ke B. konsentrasi zat-zat dalam campuran
dalam tabung reaksi, kemudian ditetesi reaksi tidak berubah
dengan air. Pada dasar tabung reaksi C. laju reaksi maju lebih cepat dari
lajureaksi balik
terasa dingin. Reaksi ini dapat
digolongkan…. D. mol zat pereaksi sama dengan mol
zat hasil reaksi
A. eksoterm, energi berpindah dari
E. reaksi telah berhenti
sistem ke lingkungan 45. Dalam wadah 5 liter dimasukkan 4 mol
B. eksoterm, energi berpindah dari SO3 yang kemudian terurai menurut
reaksi :
lingkungan ke sistem 2SO3(g)⇌ 2SO2(g) + O2(g)
Jika pada saat kesetimbangan tercapai
C. endoterm, energi berpindah dari masih ada 1 mol SO3, maka tetapan
kesetimbangan adalah
sistem ke lingkungan A. 2,7
B. 5,4
D. endoterm, energi berpindah dari C. 9
D. 13,5
lingkungan ke sistem E. 27
46. Sebanyak 34,2 gram Al2(SO4)3
E. endoterm tidak terjadi perpindahan dilarutkan dalam air hingga volumenya
menjadi 250 mL. konsentrasi larutan
energi tersebut adalah….(Ar Al =27, S =32, O
=16)
42. Diketahui: A. 0,04 M
B. 0,1 M
CuO(s)→ Cu(s)+ ½O2(g) ∆H = C. 0,4 M
D. 1 M
+155,08 kJ E. 4 M
47. pH larutan NH4OH 0,01 M (Kb = 10-5)
H2(g) + ½O2(g) → H2O(g) ∆H = - A. 2
241,60 kJ
Maka perubahan entalpi untuk reaksi :
CuO(s) + H2(g)→ Cu(s) +
H2O(g)adalah….
A. + 396,68 kJ
B. + 86,52 kJ
C. + 43,26 kJ
D. − 43,26 kJ
E. − 86,52 kJ
43. Pada reaksi 2CO(g)+ O2(g)→ 2CO2(g)
diperoleh data
_ppgkimiaunnesangkatan4
B. 4,5 Pembuatan koloid dengan cara
C. 6,5 kondensasi adalah nomer….
D. 8 A. 1 dan 2
E. 10,5 B. 1 dan 3
48. Sebanyak 100 mL Na2CO3 0,1 M C. 1 dan 4
direaksikan dengan 100 mL Ca(OH)2 D. 2 dan 3
0,1 M. menurut reaksi: E. 2 dan 4
Na2CO3(aq)+ 53. Sebanyak 46 gram gliserol (Mr =92)
Ca(OH)2(aq) ⇌CaCO3(g) + NaOH(aq) dicampur dengan 27 gram air. Jika
(belum setara) tekanan uap air pada suhu tersebut sama
Hasil reaksi yang terbentuk adalah…. dengan 30 mmHg, tekanan uap larutan
A. 0,02 M mol NaOH adalah….
B. 0,02 M mol CaCO3 A. 7,5 mmHg
C. 0,01 M mol NaOH B. 22,5 mmHg
D. 0,001 M mol CaCO3 C. 30 mmHg
E. 0,002 M mol NaOH D. 32,5 mmHg
49. Garam berikut yang larutannya dalam E. 37,5 mmHg
air bersifat basa adalah…. 54. Larutan 0,5 molal elektrolit biner
A. KCN membeku pada suhu -1,55 °C. jika Kb
B. K2SO4 =1,86 °C/m, derajat ionisasi larutan
C. NH4CN elektrolit tersebut adalah….
D. NH4Cl A. 0,33
E. (NH4)2SO4 B. 0,42
50. Dalam 500 mL air dapat larut 4,5 x 10-9 C. 0,66
mol AgI. Hasil kali kelarutan AgI D. 0,83
adalah…. E. 0,99
A. 5 x 10-18 55. Dalam 100 mL larutan terdapat 6,84
B. 8,1 x 10-17 gram zat X yang non elektrolit. Pada
C. 1 x 10-9 temperatur 27 °C tekanan osmotik
D. 4,5 x 10-9 larutan 4,92 atm. Massa moleku relatif
E. 9 x 10-9 zat non elektrolit tersebut
51. Jenis koloid yang zat terdispersinya cair adalah….(R=0,082 L atm mol-1K-1)
dan medium pendespersinya gas A. 30
adalah…. B. 32
A. gel C. 34
B. sol D. 106
C. busa E. 340
D. emulsi
E. aerosol cair 56. Pasangan larutan berikut ini yang
menghasilkan larutan penyangga
52. Pembuatan koloid dapat dilakukan adalah….
dengan cara A. 25 mL HCN 0,1 M + 25 mL NaOH
(1) Hidrolisis (3) reaksi redoks 0,1 M
(2) Peptisasi (4) B. 25 mL HCN 0,1 M + 25 mL NaOH
penggilingan/pennerusan 0,2 M
_ppgkimiaunnesangkatan4
C. 25 mL NH4OH 0,1 M + 25 mL HCl 60. Jika senyawa berikut:
0,2 M H3C CH C
D. 25 mL NH4OH 0,1 M + 25 mL HCl CH2
0,1 M
E. 25 mL CH3COOH 0,4 M +25 mL CH3 CH3
NaOH 0,2 M
Direaksikan dengan HCl, maka akan
57. Jika KMnO4 direaksikan dengan dihasilkan….
H2C2O4 dalam suasana reaksinya A. 2−kloro−2,3−dimetilbutana
MnSO4 dan CO2. Dalam reaksi ini 1 B. 2−kloro−2,3−dimetilbutena
mol H2C2O4 akan melepaskan elektron C. 2,3−dimetil−2−klorobutana
sebanyak…. D. 2,3−dimetil−1−klorobutana
E. 2,3−dimetil−2−klorobutena
A. 2
61. Turunan benzena yang disebut orto
B. 3 nitro toluena adalah….
C. 4 A. D.
D. 5 NO2
E. 6
58. Diketahui potensial reduksi standar
untuk: OH
Fe3+ | Fe2+ = + 0,77 volt CH3
Br2 | Br¯ = + 1,07 volt NH2
I2 | I¯ = + 0,54 volt B.
Zn2+ | Zn = − 0,76 volt NO2 E.
Cu2+ | Cu
= + 0,34 volt NO2
Reaksi berikut yang mempunyai NH2
potensial terkecil adalah….
A. 2Fe2+(aq) + Br2(aq) → 2Fe3+(aq) + A.
2Br¯(aq) NO2
B. 2Fe3+(aq) + 2Br¯(aq) → 2Fe2+(aq)
+ Br2 (aq) CH3
C. 2Fe3+(aq) + 2I¯(aq) → 2Fe2+(aq) +
I2 (aq) CH3
D. Br2(aq)+ 2I¯(aq)→ 2Br¯(aq)+ I2
62. Polimer yang dibentuk melalui reaksi
(aq) polimerisasi kondensasi adalah….
E. Zn(s) + Cu2+(aq) → Cu(s) + Zn2+ A. PVC
B. karet
(aq) C. teflon
D. selulosa
59. Unsur gas mulia sukar bereaksi dengan E. polietena
unsur lain. Hal ini disebabkan karena….
A. energi ionisasi gas mulia rendah
B. keelektronegatifan gas mulia sangat
besar
C. gaya tarik menarik antar molekul
gas mulia lemah
D. jumlah elektron yang dimiliki gas
mulia selalu genap
E. subkulit s mampu p pada kulit luar
terisi penuh elektron
_ppgkimiaunnesangkatan4
TRY OUT KIMIA 2016
1. Perhatikan diagram tingkat energi di B D
bawah ini: . .
Berdasarkan diagram di atas, hibungan 4. Berdasarkan data berikut, tarikan
antara ∆H1, ∆H2, dan ∆H3 yang benar antarmolekul yang dapat menjelaskan
adalah.... kecenderungan meningkatnya titik didih
A. ∆H2 = ∆H1 - ∆H3 seiring dengan bertambahnya panjang
B. ∆H2 = ∆H3 + ∆H1 rantai karbon pada alkana rantai lurus
C. ∆H3 = ∆H1 - ∆H2 adalah....
D. ∆H3 = ∆H1 + ∆H2
2. Jumlah isomer struktur senyawa organik A. gaya dispersi London
dengan rumus molekul C3H8O adalah.... B. interaksi dipol-dipol
A. 3, dengan rincian 2 alkohol dan 1 C. ikatan hidrogen
D. interaksi ion-dipol terinduksi
ester 5. Sejumlah 6,0 mol gas klorin ditempatkan
B. 4, dengan rincian 2 aldeid dan 2 eter di dalam labu 3,0 liter pada 1250 K.
C. 3, dengan rincian 2 alkohol dan 2 Pada temperatur tersebut molekul klorin
mulai terdisosiasi menjadi atom klor. Kc
eter pada saat molekul lorin terdisosiasi 50%
D. 4, rincian dengan 2 alkanon dan 2 adalah....
A. 1,0
eter B. 3,0
3. Ke dalam larutan sukrosa 0,1 mol C. 4,0
D. 6,0
(larutan A) ditambahkan 0,1 mol larutan 6. Sebanyak 100 mL larutan malonat
garam dapur sehingga terbentuk larutan (HOOCCH2COOH) 0,1 M dititrasi
B. Perbandingan sifat koligatif antar
kedua larutan berikut yang tidak benar _ppgkimiaunnesangkatan4
adalah....
AC
..
dengan larutan standar NaOH 0,1 M. I. Katalis mempercepat laju reaksi
Apabila Ka1 dan Ka2 untuk asam karena meningkatnya energi
malonat berturut-turut 1,5x10-3 dan
2x10-6, maka pH pada saat 50 mL aktivasi
larutan NaOH dicampurkan adalah.... II. Katalis mampu meningkatkan
A. 6 – log 2
B. 3 – log 1,5 jumlah tumbukan efektif
C. 2 – log 1,15
D. 1,5 – log 3 III. Meningkatnya temperatur
7. Apabila pada suhu 25oC, kelarutan AgCl
dalam NaCl 0,1 M adala 1x10-9 M, maka menyebabkan tumbukan molekul
massa AgCl yang larut dalam 100 mL melampaui energi aktivasinya
larutan MgCl2 0,05 M adalah.... (Mr IV. Katalis konverter merupakan
AgCl = 143,5)
A. 1,435 x 10-5 mg katalis homogen
B. 1,435 x 10-4 mg
C. 7,175 x 10-3 mg A. I dan II
D. 7,175 x 10-1 mg
B. II dan III
8. Komposisi kimia dari magnesium nitrat
C. II, III dan IV
adalah.... (Ar N = 14; O = 16 ; Mg = 24)
D. I, III dan IV
A. 11,1% Mg, 22,2% N dan 66,7% O
11. Menurut Standar Nasional Indonesia, es
B. 16,2 % Mg, 18,9% N dan 64,9% O
krim adalah sejenis makanan semi padat
C. 20,9% Mg, 24,1% N dan 55,0% O
yang dibuat dengan cara pembekuan
D. 28,2% Mg, 16,2% N dan 55,7% O
tepung es krim atau campuran ssu,
9. Suatu senyawa organik C3H8O dapat
direduksi oleh natrium. Oksidasi lemak hewani maupun nabati, gula, dan
senyawa tersebut dengan larutan kalium dengan atau tanpa bahan makanan lain
permanganat yang diasamkan yang diizinkan. Es krim dari sisi kimiawi
didapatkan zat yang tidak mereduksi sebenarnya merupakan koloid. Berikut
Tollens. Jika senyawa tersebut ini adalah hal-hal yang tidak benar
direaksikan dengan asam etanoat akan terkait es krim adalah....
didapatkan.... A. campuran bahan es krim diaduk terus
A. Isopropil etanoat menerus ketika didinginkan untuk
B. Propil propanoat mencegah pembentukan kristal es
C. 2-propanol yang besar
D. Propanal B. secara tradisional, penurunan
10. Pernyataan yang benar berkaitan dengan temperatur campuran dilakukan
laju reaksi adalah.... dengan cara mencelupkan campuran
ke dalam campuran es batu dan
garam
C. lemak susu dalam campuran es krim
memiliki fungsi antara lain
meningkatkan cita rasa dan
membantu munculnya sifat leleh
yang baik pada es krim
D. penstabil emulsi ditambahkan untuk
menurunkan viskositas campuran
_ppgkimiaunnesangkatan4
dan mempercepat pembentukan pada polimerisasi PEG hanya
kristal es diperoleh polimernya saja
12. padanan antara diagram orbital atom D. Monomer PVF memiliki gugus
karbon (no atom 6) keadaan dasar fungsi C = C, sedangkan monomer
dengan pelanggaran terhadap aturan PEG memiliki gugus fungsi OH
yang dijadikan acuannya adalah.... 15. Kaporit Ca(OCl)2, sering dimanfaatkan
sebagai desinfektan untuk membnu
A. I – larangan Pauli ; II – Aufbau ; III mikroba dalam kolam enang. Masa
– tidak melanggar ; IV – Hunds kaporit yang diperlukan untuk klorinasi
kolam renang berukuran 100 m3 dengan
B. I – Aufbau ; II – larangan Pauli; III – pH 8 adalah.... (Ka HClo = 2 x 10-6, Ar
tidak melanggar ; IV – Aufbau Ca = 40, Ar Cl = 35,5; O = 16).....
16. Pereaksi berikut yang dapat digunakan
C. I – Hunds ; II – tidak melanggar ; III untuk membedakan isomer-isomer
– larangan Pauli ; IV – Aufbau alkohol primer (CH3)3CCH2OH dan
(CH3)2CHCH2CH2OH adalah....
D. I – Hunds ; II – tidak melanggar ; III A. larutan KMnO4 yang diasamkan
– Aufbau ; IV – larangan Pauli B. asam sulfat pekat
C. fosfor pentaklorida
13. Dalam suatu gelas kimia dicampurkan 1 D. natrium
mol larutan HCl dan 2 mol NaOH. 17. Penyebab titik lele CaCl2 lebih tinggi
Setelah reaksi selesai, ion-ion yang dari NH3 adalah....
dominan dalam campuran adalah.... A. ikatan kovalen lebih kuat daripada
A. OH- , Na+ , Cl- gaya dispersi London
B. H+, Cl- , Na+ , OH- B. ikatan kovalen lebih kuat daripada
C. Na+ , Cl- ikatan hidorgen
D. H+ , Na+ , OH- C. ikatan ion lebih kuat daripada gaya
dispersi London
14. Perbedaan antara poli vinil fluorida D. ikatan ion lebih kuat daripada ikatan
(PVF) dengan poli etilen glikol (PEG) hidrogen
berikut ini yang benar adalah.... 18. Proses yang terjadi ketika padatan NaCl
A. PVF terbentuk melalui polimerisasi dilarutkan ke dalam air adalah...
kondensasi, sedangkan PEG melalui A. Panas diperlukan untuk memecahkan
polimerisasi adisi ikatan dalam kisi kristal NaCl
B. Monomer PVF adalah vinil klorida, B. Panas dilepaskan ketika ikatan
sedangkan monomer PEG adalah hidrogen dalam air pecah
glikol C. Panas diperlukan untuk membentuk
C. Pada polimerisasi PVF didapatkan ikatan hidrasi
polimer dan produk lain, sedangkan D. Oksigen pada molekul air ditarik
oleh ion Cl-
_ppgkimiaunnesangkatan4
19. Data penentuan laju reaksi 2ClO2 (g) + amilase (1,4 – α – glukanohidrolase),
F2 (g) 2ClO2F (g) tertera pada tabel
yang digunakan dalam industri hidrolisis
berikut :
pati, bir, roti dan deterjen. Dalam
Eksperi [ClO2] [F2] Laju awal industri pangan, khususnya pada
men awal awal pembentuk hidrolisis pati, enzim α – amilase
(mM) (mM) an [ClO2F]
(mM/detik) berperan untuk....
1 5,0 5,0 0,63 A. menghancurkan protein yang telah
2 5,0 20,0 2,5 mengalami proses gelatinasi
3 10,0 10,0 2,5 B. menurunkan viskositas pati dan
Orde reaksi dari reaksi tersebut adalah.... menghidrolisisnya menjadi
A. satu terhadap ClO2 dan nol terhadap maltodekstrin
F2
C. menghasilkan emulsifier, surfaktant,
B. satu terhadap ClO2 dan satu terhadap
F2 mentega, coklat tiruan dan protease
C. dua terhadap ClO2 dan satu terhadap D. mencegah reaksi pencoklatan pada
F2
produk pati dan turunannya
D. satu terhadap ClO2 dan dua terhadap
F2 23. Seorang siswa akan melakukan
20. Atom-atom berikut yang mempunyai serangkaian analisis menggunakan
peralatan gelas sebagaimana gambar
berikut untuk mendestilasi cairan yang
urutan jari-jari atom makin besar didapat dari penambahan suatu asam ke
adalah... dalam larutan tertentu.
A. Mg, Na, Si, Cl
B. Si, Cl, Mg, Na
C. Cl, Si, Mg, Na
D. Na, Mg, Si, Cl
21. Salah satu produk pengolahan minyak
bumi adalah senyawa alkena. Senyawa
ini dapat berpolimerisasi membentuk Apabila siswa tersebut memulai
pekerjaan dengan langkah penambahan
molekul polimer. Apabila etena dan asam dan diakhiri dengan proses
destilasi, maka urutan peralatan yang
propena dicampur, maka produk digunakan adalah....
A. 1-2-3-4-5
polimerisasi adisi yang tidak mungkin B. 5-4-3-2-1
C. 3-1-2-5-4
adalah... D. 4-5-3-1-2
A. ─ [CH2 ─ CH2] ─ 24. Salah satu cara untuk mendapatkan
B. ─ [CH2 ─ CH(CH3)] ─ sumber air yang layak untuk keperluan
C. ─ [CH2 ─ CH2 ─ CH2 ─ CH(CH3)] hidup sehari-hari adalah dengan
mengolah air laut menjadi tawar melalui
─
D. ─ [CH(CH3) ─ CH2 ─ CH(CH3)] ─
22. Enzim adalah suatu biokatalis yang
banyak digunakan dalam industri
pangan. Salah satunya adalah enzin α –
_ppgkimiaunnesangkatan4
proses desalinasi dengan metode A. Pelarut dapat melarutkan pada suhu
osmosis balik. Di antara pernyataan
berikut yang tidak benar terkait osmosis tinggi dan kurang larut pada suhu
dan osmosis balik adalah....
A. osmosis adalah pergerakan partikel rendah
atau molekul pelarut melalui B. Tidak bereaksi secara kimiawi
membran semipermeabel ke daerah
konsentrasi rendah dari daerah C. Tidak melarutkan pengotornya
konsentrasi tinggi
B. osmosis balik adalah pergerakan D. Berlaku prinsip like dissolve like
partikel atau molekul pelarut melalui
membran semipermeabel dari daerah 27. Berdasarkan IUPAC nama senyawa dari
dengan pemberian tekanan tertentu
C. peristiwa osmosis maupun osmosis Cu2SO3 adalah....
balik tida memerlukan tambahan A. ditembaga sulfur trioksida
energi dari luar agar prosesnya dapat
berlangsung B. tembaga (II) sulfat
D. besarnya tekanan yang diperlukan
agar proses osmosis balik dapat C. tembaga (I) sulfit
berlangsung harus melebihi tekanan
osmosis larutan yang konsentrasinya D. tembaga (II) sulfit
tinggi
25. Konsentrasi OH- (M) dalam larutan yang 28. elektrolisis larutan CuSO4 selama 30
mengandung 5,00x10-3 mol H+ per liter menit dengan kuat arus 10 ampere di
adalah....Kw 1,00 x 10-14
A. 7,00 x 10-14 M katode diendapkan tembaga
B. 1,00 x 10-12 M
C. 2,00 x 10-12 M sebanyak....(Ar Cu = 63,5)
D. 1,00 x 10-11 M
26. Spektroskopi merupakan teknik analisis A. 0,373 gram
kimia modern yang mensyaratkan bahwa
sampel harus memiliki kemurnian tinggi. B. 5,922 gram
Salah satu teknik pemurnian sampel
adalah kristalisasi. Untuk senyawa yang C. 11,845 gram
dapat mengkristal haruslah dipilih
pelarut yang tepat. Berikut ini yang D. 23,668 gram
bukan persyaratan pemilihan pelarut
adalah.... 29. Reaksi antara besi dan gas hidrogen
klorida dinyatakan dengan persamaan :
Fe (s) + 2HCl (g) FeCl2 (s) + H2 (g)
Apabila 7 mol besi dan 10 mol gas
hidrogen klorida bereaksi hingga semua
pereaksi pembatas habis maka
pernyataan yang benar adalah....
I. HCl adalah pereaksi berlebih
II. HCl adalah pereaksi pembatas
III. 7 mol H2 dihasilkan
IV. 2 mol pereaksi berlebih
A. I dan III
B. I dan IV
C. II dan III
D. II dan IV
30. Urutan secara kronolis saintis yang
menunjang teori atom yang lama hingga
yang baru adalah....
A. I, III, II dan IV
B. I, III, IV dan II
_ppgkimiaunnesangkatan4
C. I, IV, III dan II A. A2B
B. AB2
D. III, I, II dan IV C. A3B2
D. A2B3
31. Semua pernyataan berikut tentang asam 35. Pada temperatur tertentu, tetapan
kesetimbangan reaksi 2NO (g) ⇌ N2 (g)
dan basa adalah benar, kecuali.... + O2 (g) adalah Keq = 2x103. Apabila
dalam wadah 1L pada temperatur ini
A. Semua asam kuat terionisasi dalam mengandung 90 mM N2, 20 mM O2 dan
5 mM NO, maka proses yang akan
air terjadi adalah....
A. reaksi akan menambah jumlah N2
B. Semua asam Lewis menerima
dan O2
pasangan elektron B. reaksi berada dalam keadaan
C. Semua basa Bronsted menggunakan setimbang
OH- sebagai akseptor proton C. reaksi akan meningkatkan jumlah
D. Semua asam Arrhenius NO
D. perlunya temperatur dilibatkan
menghasilkan ion H+ dalam air
dalam perhitungan
32. Sebanyak 11,8 gram garam hidrat 36. Salah satu tahap penting dalam
MgSO4 dilarutkan dalam 250 mL air pembuatan asam sulfat menurut proses
kontak adalah reaksi :
sehingga larutan yang terjadi mendidih 2SO2 (g) + O2 (g) ⇌ 2SO3 (g)
pada suhu 100,18oC. Apabila diketahui
∆H = ─188,2 kJ
bahwa hanya 4/5 bagian garam yang Pasangan faktor-faktor pengubahan
berikut ini yang dapat meningkatkan
terionisasi, maka rumus garam hidrat hasil optimum adalah....
A. menambah katalis dan menurunkan
tersebut adalah....
(Mr MgSO4 = 120, Kb air = 0,52oC/m) tekanan sistem
B. menaikkan suhu reaksi dan tekanan
A. MgSO4.2H2O
reaksi
B. MgSO4.5H2O C. menurunkan tekanan dan menambah
C. MgSO4.7H2O suhu
D. menaikkan tekanan dan menurunkan
D. MgSO4.8H2O
suhu
33. Semua proses di bawah ini merupakan 37. Dengan menggunakan data berikut,
reaksi redoks, kecuali.... panas pembakaran standar CH4 adalah....
A. ─ 890,3 kJ/mol
A. pembakaran oktana, 2C8H18 + B. ─ 604,6 kJ/mol
25O2 16CO2 + 18H2O C. ─ 252,9 kJ/mol
B. penipisan baterai litium, Li +
MnO2 LiMnO2
C. korosi alumunium oleh asam, 2Al +
6HCl 2AlCl3 + 3H2
D. pemberian antasid untuk perut
mulas, Al(OH)3 + 3HCl AlCl3 +
3H2O
34. Konfigurasi elektron kulit terluar unsur
A dan B masing-masing 3s2 3p1dan 3s2
3p4 . Rumus empiris senyawa yang
tersusun dari dua unsur tersebut
adalah....
_ppgkimiaunnesangkatan4
D. ─ 182,5 kJ/mol A. SeO2 kimia seperti kalium
38. Pernyataan berikut merupakan konsepsi B. F2
C. CaCl2
saintis yang diverifikasi melalui praktek D. I2
kerja ilmiah adalah.... 40. Bahan-bahan
A. atom berada dalam bentuk halus atau
sianida, hidrogen sulfida, nitrobenzena,
kasar, dapat bergabung membentuk
pasangan, dan menjadi dasar semua atripin, sublimat (HgCl2), persenyawaan
materi (pemikir India kuno)
B. atom memiliki ruang kosong dan inti sianida, dan arsen merupakan bahan
relatif padat, karena sebagian besar
partikel alfa diteruskan, sebagian sangat beracun karena dapat
kecil ditolak dan dibelokkan (Ernest
Rutherford) menyebabkan kerusakan kesehatan yang
C. atom memiliki elektron yang
mengelilingi inti dengan melepaskan akut bahkan kematian pada konsentrasi
energi radiasi sesuai hukum
kekekalan energi yang sangat rendah jika masuk ke dalam
D. atom adalah penyusun materi, karena
baunya roti dapat tercium dari jarak tubuh. Berikut ini persyaratan
tertentu (Demokritus)
39. Senyawa berikut yang oaling penyimpanan bahan-bahan ini di
memungkinkan berwujud gas pada
temperatur kamar adalah.... laboratorium, kecuali....
A. Ruangan hangat dan tidak perlu
ventilasi
B. Jauh dari bahaya kebakaran
C. Disediakan alat pelindung diri,
pakaian kerja, masker, dan sarung
tangan
D. Dipisahkan dari bahan-bahan yang
mungkin bereaksi.
_ppgkimiaunnesangkatan4
UTN UTAMA KIMIA 2016
1. Di antara pernyataan berikut ini yang menit, lalu amati perubahan warna
tidak memanfaatkan hasil penemuan yang terjadi
material kimia superkonduktor adalah.... B. mengambil 3 mL larutan yang diuji,
A. teknologi komunikasi dimasukkan ke dalam tabung reaksi,
B. alat transportasi ditambakan 1 mL asam nitrat pekat,
C. energi terbarukan lalu campuran dipanaskan
D. instrumen kedokteran C. mengambil 3 mL larutan yang diuji,
dimasukkan ke dalam tabung reaksi,
2. Larutan glukosa (Mr = 60) dalam 250 ditambahkan 1 mL larutan
gram air membeku pada suhu -1,488oC. merkurisulfat, lalu campuran
Jika Kf air adalah 1,86 oC/m maka agar dipanaskan
titik beku larutan tersebut berubah D. mengambil 3 mL larutan yang diuji,
menjadi -2,232 oC, perlu ditambahkan dimasukkan ke dalam tabung reaksi,
sukrosa (Mr = 342) sebanyak.... ditambahkan 1 mL larutan NaOH
A. 8,55 gram 40% lalu ditambahkan beberapa
B. 17,10 gram larutan CuSO4 0,5%
C. 34,20 gram 6. Sebanyak 2,32 gram padatan perak
D. 68,40 gram oksida (Mr = 232) direaksikan dengan
larutan asam klorida berlebih sehingga
3. Suatu senyawa organik dengan rumus dihasilkan 1,722 gram perak klorida (Mr
molekul C4H10O, memiliki jumlah = 143,5). Presentse hasil reaksi tersebut
isomer struktur sebanyak.... adalah....
A. 4 A. 30%
B. 5 B. 60%
C. 6 C. 75%
D. 7 D. 90%
7. Garam FeCl3 bila dilarutakan ke dalam
4. Spesies berikut yang tidak mempunyai air akan menghasilkan ion besi dengan
momen dipol permanen adalah.... muatan tertentu dan ion klorida.
A. C2F4 Konfigurasi elektron ion logam besi
B. IBr2 dalam larutan tersebut adalah....
C. PCl3 A. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d6
D. O3 B. 1s2 2s2 2p4 3s2 3p6 4s2 3d3
C. 1s2 2s2 2p4 3s2 3p6 4s0 3d5
5. Prosedur untuk menguji bahwa suatu D. 1s2 2s2 2p4 3s2 3p6 4s2 3d5
bahan pangan mengandung asam amino
dengan gugus fenil adalah....
A. mengambil 1 mL larutan yang diuji,
dimasukkan ke dalam tabung reaksi,
ditambahkan 10 tetes larutan ninidrin
0,2%, panaskan campuran selama 10
_ppgkimiaunnesangkatan4
8. Dalam ruang 4L terdapat kesetimbangan D. penetralan muatan partikel koloid
antara 3 mol gas NO, 4 mol gas CO2 2 dalam gula oleh tanah diatome
mol NO2 dan 6 mol CO menurut reaksi :
NO (g) + CO2 (g) ⇌ NO2 (g) + CO (g) 12. Sebanyak 100 gram air raksa, Hg,
Jika pada suhu tetap ke dalam ruangan bersuhu 90oC dimasukkan ke dalam 200
tersebut ditambahkan 5 mol gas NO gram air yang bersuhu 20oC. Jika
maka konsentrasi gas NO2 pada kapasitas kalor Hg dan air masing-
kesetimbangan yang baru adalah.... masing berturut-turut 0,2 J.g-1.K-1, maka
A. 0,25 M
B. 0,50 M temperatur akhir dari campuran adalah....
C. 0,75 M A. 66oC
D. 1,75 M B. 44oC
C. 32oC
9. Unsur berikut yang mempunyai sifat D. 22oC
semilogam adalah.... 13. Diberikan data energi ikatan :
A. Alumunium C─H = 414 kJ/mol C─Cl = 331 kJ/mol
B. Boron Perubahan entalpi reaksi :
C. Berilium CH4 + CCl4 2CH2Cl2
D. Antimoni adalah....
A. – 745 kJ/mol
10. Bahan bakar hidrogen dapat dihasilkan B. + 83 kJ/mol
melalui proses steam reforming C. – 83 kJ/mol
menggunakan bahan utama gas metana D. 0 kJ/mol
sesuai persamaan berikut : 14. Reaksi antara 1-butena dengan asam
CH4 + H2O CO + H2 bromida menghasilkan senyawa X.
Dalam proses tersebut, gas hidrogen Reaksi antara senyawa X dengan KCN
terbentuk melalui proses....
A. Oksidasi dilanjutkan reaksi hidrolisis akan
B. Reduksi menghasilkan....
C. Substitusi A. 2-bromo butana
D. Eliminasi B. asam 2-metil butanoat
11. Salah satu proses di pabrik gula adalah C. asam 2-etil propanoat
mengalirkan larutan gula melalui koloid D. 2-siano butana
tanah diatome. Dalam proses tersebut 15. Sejumlah muatan listrik tertentu
terjadi.... dialirkan ke dalam larutan NiCl2 0,4 M
A. adsorpsi zat warna dalam larutan menggunakan elektrode Pt. Jika massa
gula oleh patikel koloid tanah logam yang mengendap di kutub katoda
diatome sebesar 1,74 gram, maka volume gas
B. koagulasi partikel koloid dalam gula yang terbentuk di kutub anoda pada
oleh partikel koloid tanah diatome
C. filtrasi ion-ion pengotor dalam keadaan STP adalah.... (Ar Ni = 58)
larutan gula oleh tanah diatome A. 112 mL
B. 224 mL
C. 672 mL
_ppgkimiaunnesangkatan4
D. 896 mL A. 1,0 mol/L
16. Di negara beriklim dingin, etilen glikol B. 2,0 mol/L
C. 2,5 mol/L
sering ditambahkan pada air radiator D. 3,0 mol/L
mobil. Tujuan penambahan bahan 21. Larutan 0,1 mol senyawa elektrolit kuat
tersebut adalah.... X dalam 500 gram air memiliki titik
A. agar air tidak mudah menguap didih 100,312oC. Jika Kb air = 0,52oC/m,
B. agar air tidak mudah membeku maka rumus molekul berikut yang
C. untuk meningkatkan tekanan mungkin untuk senyawa X adalah....
A. KCl
osmotik larutan B. CaBr2
D. untuk menaikkan tekanan uap larutan C. Al(NO3)3
17. Nama IUPAC dari senyawa D. MgSO4
[K3Mn(CN)6] adalah.... 22. Salah satu teknologi untuk pengolahan
A. tri kalium heksasiano mangan(III) minyak bumi adalah cracking. Apabila
B. trikalium heksasianomangan(III) suatu fraksi minyak bumi dengan rumus
C. kalium heksasianomanganat(III) molekul C22H46 mengalami cracking
D. kalium heksasiano mangan(III) maka zat yang tidak mungkin dihasilkan
18. pasangan bahan kimia berikut yang adalah....
harus disimpan dalam botol kaca yang A. heptadekana
berwarna cokelat adalah.... B. oktana
A. KOH dan MgCl2 C. trikosana
B. KMnO4 dan AgNO3 D. butana
C. Hg(NO3)2 dan CaCO3 23. instrumen berikut yang dapat
D. Al2(SO4)3 dan Br2 membedakan dengan mudah antara
19. Asam benzoat (C6H5COOH) memiliki senyawa 2-butanol dengan dietil eter
harga Ka = 2x10-5 . Massa garam adalah....
natrium benzoat (Mr = 144) yang harus A. difraksi sinar-X
dilarutkan ke dalam 200 mL larutan agar B. spektroskopi serapan atom
pH nya = 9 adalah.... C. scanning electron microscopy
A. 2,88 gram D. spektrofotometer inframerah
B. 5,76 gram 24. Dalam industri keju dibutuhkan enzim
C. 11,52 gram laktase yang berfungsi untuk...
D. 17,28 gram A. hidrolisis laktosa menjadi glukosa
20. Pada suhu tertentu, harga tetapan
kesetimbangan Kc untuk reaksi disosiasi dan galaktosa
: B. menghdrolisis sukrosa menjadi
2NOCl (g) ⇌ 2NO (g) + Cl2 (g)
adalah 1/3. Agar 4 mol/L gas NOCl glukosa dan fruktosa
terdisosiasi 25%, gas klorin yang harus C. mengubah maltosa menjadi laktosa
ditambahkan ke dalam sistem D. meningkatkan kadar laktosa dalam
kesetimbangan sebanyak....
keju
_ppgkimiaunnesangkatan4
25. Apabila perubahan entalpi pembentukan elektron dari tingkat energi tinggi ke
tingkat energi rendah juga berbeda
standar BCl3 (l), B2H6 (g) dan HCl (g) D. Energi yang diberikan pada saat
masing-masing berturut-turut adalah - pembakaran tidak selalu konstan,
sehingga terdapat jeda yang
148, +31, dan -92 kJ/mol, maka memungkinkan elektron melepas
energi cahaya
perubahan entalpi reaksi: 28. Larutan jenuh magnesium hidroksida
2BCl3 (l) + 6H2 (g) B2H6 (g) + 6HCl memiliki harga pH = 12+ log 5. Jika Ar
H =1 ; O = 16 ; Mg = 24, maka dalam
(g) 100 mL larutan tersebut terlarut
magnesium hidroksida sebanyak....
adalah..... A. 2,900 gram
A. – 315 kJ/mol B. 1,450 gram
C. 0,290 gram
B. + 315 kJ/mol D. 0,145 gram
C. – 630 kJ/mol 29. Pernyataan yang benar untuk reaksi
redoks berikut :
D. + 630 kJ/mol aMnO4- + b H2O2 + c H+ d Mn2+ + e
O2 + f H2O
26. Data percobaan untuk reaksi: adalah....
A. setiap 1 mol MnO4- yang direduksi
NH3(g) + Cl2(g) 2ClNH2 (g) + HCl (g) akan menghasilkan 5 mol oksigen
B. untuk menghasilkan 2 mol Mn2+
[NH3]o M [Cl2]o M Laju awal (M.s-1) diperlukan 5 mol H2O2
0,10 0,01 5,0 x 10-3 C. setiap 6 mol H+ yang bereaksi akan
0,20 0,02 10,0 x 10-3 menghasilkan 6 mol H2O
0,30 0,01 15,0 x 10-3 D. MnO4- merupakan reduktor kuat
30. Sebanyak 10 gram besi(III)oksida
Orde total reaksi tersebut adalah.... direduksi dengan 1,0 gram karbon untuk
menghasilkan besi (Ar = 56) dana gas
A. 1 karbondioksida pada temperatur tertentu
pada tanur tinggi. Massa besi maksimum
B. 2 yang dihasilkan dari reaksi tersebut
adalah....
C. 3 A. 0,35 gram
B. 0,69 gram
D. 4 C. 3,49 gram
D. 6,99 gram
27. Bila suatu garam dari unsur golongan
alkali atau alkali tanah dibakar, maka
akan menampakkan warna yang khas.
Penjelasan yang benar tentang fenomena
tersebut menurut teori atom mekanika
gelombang adalah...
A. Tiap atom mempunyai tingkat-
tingkat energi tertentu yang
ditempati oleh elektron sesuai nomor
atomnya
B. Terjadi vibrasi dan translasi antar
atom pada saat pemanasan sehingga
menghasilkan spektra warna yang
khas
C. Jarak antar tingkat energi tiap atom
tidak sama seingga energi yang
dipancarkan pada perpindahan
_ppgkimiaunnesangkatan4
31. Untuk massa padatan dan konsentrasi 34. Jika garam (NH4)2S dilarutkan ke dalam
asam yang sama, seng dalam bentuk air, maka spesies utama yang terdapat
serbuk lebih cepat bereaksi dalam larutan adalah...
dibandingkan dalam bentuk granul jika A. NH4+, S2-
keduanya direaksikan dengan asam B. NH4OH, HS-
klorida. Peran luas permukaan pada C. NH4+, S2-, (NH4)2S, NH4OH
peristiwa tersebut adalah.... D. NH4+, S2-, (NH4)2S, NH4OH, H2S
A. Meningkatkan kelarutan serbuk seng
dalam asam klorida sehingga 35. Besi dan baja tersusun dari atom-atom
reaksinya lebih cepat besi tetapi baja mudah patah
B. Serbuk seng memberikan peluang dibandingkan besi. Perbedaan
tumbukan efektif lebih banyak karakteristik tersebut terkait dengan....
dibandingkan dengan granula seng A. komposisi dan geometri susunan
C. Atom-atom seng dalam serbuk atom penyusun materi
bergerak lebih cepat dibandingkan B. jenis ikatan logam yang terdapat
dengan atom-atom seng dalam dalam kedua materi
granula C. rasio massa dan volume yang
D. Serbuk seng mempunyai energi ditunjukkan oleh kedua materi
aktivasi lebih rendah dibandingkan D. titik lebur dan titik didih yang
dengan granula seng dimiliki kedua materi
32. Suatu botol bahan kimia yang hilang 36. Untuk memperoleh larutan yang
etiketnya diduga mengandung besi(II) mengandung ion klorida dengan
klorida atau besi(III) klorida. Pereaksi konsentrasi 0,08 M, maka ke dalam 200
yang dapat digunakan untuk mL larutan kalsium klorida 0,2 M harus
mengidentifikasi bahan kimia tersebut ditambah air sebanyak....
adalah.... A. 1000 mL
A. asam nitrat B. 800 mL
B. timbal(II) asetat C. 500 mL
C. kalium ferosianida D. 200 mL
D. amonia
37. Sebanyak 50 mL larutan Ba(OH)2
33. Sebanyak 200 mL larutan NH3 0,2 M dititrasi dengan larutan natrium sulfat
dititrasi dengan larutan HCl 0,1 M. Jika Na2SO4. Untuk menetralkan larutan basa
Kb NH3 = 10-5 maka harga pH campuran tersebut diperlukan 2,84 gram garam
pada saat penambahan 100 mL larutan natrium sulfat (Mr = 142). Konsentrasi
HCl adalah.... Ba(OH)2 dalam larutan adalah....
A. 5 A. 0,1 M
B. 5-log 3 B. 0,2 M
C. 9+log 3 C. 0,3 M
D. 9 D. 0,4 M
38. Logam-logam berikut yang paling
mudah terbakar di udara adalah....
_ppgkimiaunnesangkatan4
A. Li 40. Sebanyak 1,52 gram bijih yang
B. K mengandung garam besi sulfat
C. Be dilarutkan ke dalam air. Larutan tersebut
D. Mg kemudian ditambah larutan barium
39. Diberikan empat contoh polimer berikut: klorida berlebih sehingga semua ion
1. poliurea formaldehid sulfat dalam larutan tersebut diendapkan
2. selulosa menjadi BaSO4. Jika massa BaSO4 yang
3. polivinil asetat diperoleh sebanyak 2,34 gram (Mr
4. terilen BaSO4 = 233 ; H2O = 18), maka rumus
dari keempat polimer tersebut yang empirik dari garam besi sulfat dalam
masing-masing merupakan polimer adisi bijih tersebut adalah....
dan kondensasi adalah.... A. FeSO4
A. 3 dan 4 B. FeO.FeSO4
B. 2 dan 3 C. Fe2O3.FeSO4
C. 3 dan 1 D. Fe2(SO4)3
D. 2 dan 3
_ppgkimiaunnesangkatan4
UTN ULANG 1 KIMIA 2016
1. Prosedur untuk meguji bahwa suatu H2O = -286 kJ/mol
sampel mengandung karbohidrat jenis Perubahan entalphi reaksi CH4 + 2O2
monosakarida… CO2 + 2H2O adalah …
A. Memasukkan 5 mL pereaksi Barfoed
ke dalam tabung reaksi, tambahkan 5 A. -605 kJ
tetes larutan uji lalu panaskan dalam
penangas air, amati selama 2 menit B. -755 kJ
B. Memasukkan 5 mL pereaksi Barfoed
ke dalam tabung reaksi, tambahkan 5 C. -847 kJ
tetes larutan uji lalu panaskan dalam
penangas air, amati selama 15 menit D. -891 kJ
C. Memasukkan 5 mL pereaksi Barfoed
ke dalam tabung reaksi, tambahkan 5 4. Dalam ruang 10L sebanyak 0,1 mol gas
tetes larutan uji lalu diamati selama 2
menit K, 0,4 mol gasl L, 0,2 mol gas M dan 0,2
D. Memasukkan 5 mL pereaksi Barfoed
ke dalam tabung reaksi, tambahkan 5 mol gas N berada dalam kesetimbangan
tetes larutan uji lalu diamati selama 15
menit menurut reaksi :
K(g) + L(g) ↔ M(g) + N(g)
2. Suatu larutan yang mengandung fruktosa
(Mr = 180) dalam 500 gram air membeku Jika pada suhu yang sama,jumlah mol
pada suhu -0,0744 oC . (Kf air = 1,86 oC).
agar titik beku larutan tersebut turun gas K ditambah 0,3 mol maka
menjadi -0,1116 oC maka perlu
ditambahkan urea (Mr = 60) sebanyak…. konsentrasi gas L pada kesetimbangan
A. 0,3 g yang baru adalah…
B. 0,6 g
C. 0,9 g A. 0,01 M
D. 3,6 g
B. 0,02 M
3. Diketahui data entalphi standar
pembentukan sebagai berikut : C. 0,03 M
CH4 = -75 kJ/mol
CO2 = -394 kJ/mol D. 0,04 M
5. Pada suhu tertentu, reaksi disosiasi
2H2S(g) ↔ 2H2(g) + S2(g) memiliki
harga Kc = 0,01. Agar 0,4 mol gas H2S
terdisosiasi 25% maka pada
kesetimbangan tersebut harus
ditambahkan gas S2 sebanyak…
A. 0,01 mol/L
B. 0,02 mol/L
C. 0,03 mol/L
D. 0,04 mol/L
6. Biodiesel merupakan bahan bakar
alternative pengganti solar. Zat tersebut
dihasilkan dari reaksi antara minyak
_ppgkimiaunnesangkatan4
nabati, natrium hidroksida dan methanol. 9. Suatu senyawa organic memiliki rumus
Reaksi yang mendasari terbentuknya molekul C6H3Br3. Jumlah isomer struktur
biodiesel adalah… dari senyawa tersebut adalah…
A. 5
A. Oksidasi B. 4
B. Reduksi C. 3
C. Hidrolisis D. 2
D. transesterifikasi
7. sabun dapat berperan sebagai emulgator 10. Etil benzene direaksikan dengan
sehingga minyak dan air dapat KMnO4 suasana asam menghasilkan
bercampur. Prinsip kimia yang dapat senyawa X. reaksi antara senyawa X
menjelaskan fenomena tersebut adalah… dengan methanol akan menghasilkan….
A. Sabun dapat megubah kepolaran air A. 3-metilbenzaldehid
dan minyak sehingga keduanya bisa B. Metil benzoat
saling bercampur C. 1-etil-2-metilbenzena
B. Sabun dapat berinteraksi dengan D. Asam benzoat
molekul-molekul minyak maupun
molekul-molekul air 11. Larutan 0,02 mol senyawa X dalam 250
C. Sabun dapat menurunkan tegangan mL larutan memiliki tekanan osmotic
permukaan air sehingga minyak dan 5,904 atm pada suhu 27oC. rumus
air dapat bercampur molekul berikut yang mungkin untuk
D. Sabun dapat mengurangi ikatan senyawa X adalah …(R= 0,082 L
hydrogen dalam air sehingga atm/mol K
antarmolekul minyak dan air dapat A. [Co(NH3)4Br]Br2
saling berinteraksi. B. [Co(H2O)4]Cl3
8. Salah satu teknologi pengolahan minyak C. [Cu(H2O)4]SO4
bumi adalah cracking. Apabila suatu D. [Ag(NH3)2]Br
fraksi minyak bumi dengan rumus
molekul C15H32 mengalami cracking 12. Proses desalinasi air laut dilakukan
maka zat yang tidak mungkin dihasilkan dengan proses osmosis balik
adalah… menggunakan membran permeable.
A. Oktadekana Dalam proses tersebut….
B. Undekana
C. Heksana A. Air mampu melewati membrane
D. Nonana sedang ion-ion tertahan oleh
membrane
B. Ion-ion mampu melewati membrane
sedang air tertahan dalam membrane
C. Membrane mampu mengadsorbsi ion-
ion sehingga air terbebas dari ion
_ppgkimiaunnesangkatan4
D. Membrane mampu mengendapkan sehingga pada saat tertentu terjadi
ion-ion sehingga air terbebas dari ion penumpukan elektron pada suatu
tingkat energy yang sehingga terjadi
13. Penemuan spektrofotometer sinar polarisasi
tampak berpengaruh besar dalam 15. Spesies berikut yang mempunyai
perkembangan ilmu kimia. Dampak momen dipole lebih besar dari nol
penting dari penemuan itu adalah adalah…
pada…. A. SO3
B. NO2
A. Penentuan struktur Kristal dari suatu C. NF4+
sampel D. C2F6
16. Peran enzim xilanase dalam produksi
B. Analisis komposisi suatu sampel gula xilosa untuk penderita diabetes
dalam larutan adalah untuk membantu proses….
A. Hidrolisis selulosa menjadi xilosa
C. Analisis sifat-sifat partikel dalam B. Pengubahan glukosa menjadi xilosa
suatu sampel C. Hidrolisis hemiselulosa menjadi
D. Penentuan mekanisme reaksi dengan xilosa
tepat D. Pengubahan laktosa menjadi xilosa
17. Jika garam NaNO2 dilarutkan dalam air
14. Unsur-unsur seperti gas nitrogen dan maka spesies utama yang ada dalam
oksigen molekulnya dapat saling larutan adalah…
berinteraksi melalui gaya van der waals A. Na+ dan NO2-
karena adanya polarisasi elektron dalam B. Na+, NO2- dan OH-
molekul. Penjelasan yang tepat menurut C. Na+, HNO2 dan OH-
teori atom mekanika gelombang atas D. Na+, NO2-, HNO2, NaOH dan H+
peristiwa tersebut adalah… 18. Pada percobaan membuat iod (I2) di
laboratorium sekolah, sebanyak 8,30
A. Elektron selalu bergerak sebagai gram KI (Ar K = 39, I = 127)
gelombang sehingga dapat terjadi direaksikan dengan asam sulfat
interferensi gelombang pada suatu berlebih. Pada akhir reaksi diperoleh iod
kutub molekul sebanyak 5,08 g. persentase hasil reaksi
tersebut adalah…
B. Elektron bergerak bersama-sama A. 40%
sehingga pada saat tertentu B. 60%
mengumpul di suatu kutub yang C. 80%
mengakibatkan polarisasi
_ppgkimiaunnesangkatan4
C. Elektron bergerak acak pada tingkat
energinya tetapi pada saat dan kutub
tertentu kerapatannya lebih tinggi
dibandingkan kutub lain
D. Elektron-elektron dalam atom
bergerak lintas tingkat energy
D. 90% 3) Poliakrila
4) Poliurea formaldehid
19. Sebanyak 6,44 gram sampel natrium Diantara empat contoh di atas, pasangan
polimer yang masing-masing
sulfat hidrat dipanaskan sampai semua merupakan polimer kondensasi dan
adisi di bawah ini adalah…
air hidratmya hilang. Setelah A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
pemanasan, massa sampel yang C. 3 dan 4
D. 2 dan 4
tertinggal adalah 2,84 gram (Mr Na2SO4 23. Sejumlah muatan listrik tertentu yang
dilewatkan larutan Zn(NO3)2 dan MCl4
= 142; H2O = 18). Rumus empirik dapat menghasilkan endapan logam Zn
garam tersebut adalah… dan M masing-masing sebesar 2,6 gram
dan 4,14 gram. Jika Ar Zn = 65 maka
A. Na2SO4. 2H2O kimia diduga massa atom relative unsur M adalah…
B. Na2SO4. 5H2O A. 56
C. Na2SO4. 8H2O B. 59
D. Na2SO4. 10H2O C. 108
20. Suatu sampel bahan D. 207
24. Pernyataan yang benar untuk reaksi
mengandung senyawa organic 1- yang telah disetarakan berikut :
MnO4- + CH3CHO MnO2 + CH3CO2-
butanol, 2-butanol atau 2-metil-2- Adalah (Ar Mn = 55, C = 12, O = 16)
A. Setiap 0,44 g CH3CHO yang beraksi
propanol. Pereaksi yang dapat
menghasilkan 0,87 g MnO2
digunakan untuk mengidentifikasi B. Perbandingan mol MnO4 dan MnO2
bahan kimia tersebut adalah…
adalah 2 : 3
A. Hinsberg C. Reaksi berlangsung dalam suasana
B. Lucas asam
D. MnO4- sebagai reduktor
C. Fehling 25. Di muara sungai sering terbentuk delta.
Dalam peristiwa tersebut…
D. Logam natrium A. Partikel koloid yang bermuatan
21. Sebanyak 200 ml larutan NH4OH 0,2M positif dalam air sungai dinetralkan
oleh ion negative dari air laut
dititrasi dengan larutan asam klorida
0,1M.jika Kb NH4OH = 10-5 maka
harga pH campuran pada saat volume
HCl yang ditambahkan mencapai 100
mL adalah…
A. 5
B. 5 – log 3
C. 9
D. 9 + log 3
22. Diberikan beberapa contoh polimer
berikut :
1) Tetoron
2) Polivinil klorida
_ppgkimiaunnesangkatan4
B. Partikel koloid yang bermuatan B. Cr2O3
negative dalam air sungai C. MnO
dikoagulasi oleh ion positif dari air
laut D. CaO
C. Partikel koloid yang bermuatan 29. Bila garam VCl3 (nomor atom V = 23,
negative dalam air laut dinetralkan
oleh ion positif dari air sungai Cl = 17) dilarutkan dalam air maka akan
D. Partikel koloid yang bermuatan dihasilka ion vanadium dan ion klorida.
positif dalam air laut dinetralkan oleh
ion negative dari air sungai Konfigurasi elektron logam vanadium
dalam larutan tersebut adalah…
26. Sebanyak 100 mL AgNO3 0,1M A. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d3
direaksikan dengan 100mL laruta HCl B. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d5
0,1M dalam calorimeter. Temperature C. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d2
awal kedua laruta 25oC dan pada akhir D. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d2
reaksi temperature campuran 30oC. Jika
wadah yang digunakan tidak menyerap 30. Senyawa kompleks dengan nama
panas, kalor jenis air adalah 4,18J/goC,
massa jenis campuran dianggap 1g/mL, IUPAC kalium
maka perubahan etalphi pembentukan
AgCl adalah… aminodibromokloronikelat(II)
A. -4,18 kJ mempunyai rumus molekul….
B. -41,8 kJ
C. -418,0 kJ A. K[Ni(NH3)Br2Cl]
D. -836,0 kJ B. K[Ni(NH3)Br2]Cl
C. K[Ni(NH3)BrCl2]
27. Pasangan bahan kimia berikut yang bisa D. K2[Ni(NH3)Br2Cl]
disimpan secara berdampingan dalam 31. Sebanyak 35 mL larutan HCl 0,01 M
almari bahan di laboratorium adalah…
A. H2SO4 dan KNO3 dititrasi dengan larutan NaOH 0,01M.
B. NaCl dan MgSO4 konsentrasi H+ dalam larutan setelah
C. KMnO4 dan logam natrium penambahan 15 mL NaOH adalah…
D. HCOOH dan H2O2 A. 1,5 x 10-3 M
B. 2,0 x 10-3 M
28. Oksida berikut dapat bereaksi dengan C. 3,5 x 10-3 M
air dan menghasilkan basa dengan D. 4,0 x 10-3 M
konsentrasi ion hidroksil paling besar 32. Reaksi dekomposisi 2HI(g) H2(g) +
adalah..
A. Fe2O3 I2(g) dengan konsentrasi tertentu
dilakukan pada suhu 500K dan 600 K.
factor reaksi yang tidak mengalami
perubahan adalah…
A. Tetapan laju reaksi (k)
B. Energy aktivasi (Ea)
C. Kecepatan partikel yang bereaksi
_ppgkimiaunnesangkatan4
D. Katalis yang digunakan A. 1
B. 2
33. Kandungan senyawa dalam minyak C. 3
D. 4
atsiri dengan mudah dapat diketahui 37. Larutan jenuh besi (III) hidroksida
menggunakan instrument … memiliki harga pH = 12+ log 3. Jika Ar
H = 1, O = 16 dan Fe = 56 maka massa
A. Spektrofotometer inframerah besi(III) hidroksida yang larut dalam
250 mL larutan adalah…
B. Difraktometer sinar X A. 0,134 g
B. 0,268 g
C. Kromatografi sinar X C. 0,402 g
D. 0,536 g
D. Kromatografi gas spectrometer 38. Diberikan data energy ikatan sebagai
berikut :
massa N-H = 389 kJ/mol
O-H = 464 kJ/mol
E. Spektrofotometer UV Vis N=N = 418 kJ/mol
O=O = 498 kJ/mol
34. Pada percobaan di laboratorium Perubahan entalphi reaksi :
2NH3 + O2 N2H4 + 2H2O
sebanyak 3,6 gram besi disulfide FeS2 A. +1497 kJ/mol
dibakar dengan 6,4 gram gas oksigen B. -1276 kJ/mol
C. -998 kJ/mol
murni untuk menghasilkan oksida besi D. + 998 kJ/mol
39. Dalam gelas kimia dicampurkan 200
Fe3O4. (Ar Fe = 56, O = 16, S = 32). mL larutan BaBr2 0,2 M dan 400 mL
KBr 0,1M. aagr konsentrasi ion
Massa Fe3O4 maksimum yang bromide dalam campuran tersebut
dihasilkan dari reaksi tersebut adalah… sebesar 0,12 M maka perlu ditambahkan
air sebanyak
A. 10,0 g A. 100 mL
B. 200 mL
B. 2,32 g C. 400 mL
D. 600 mL
C. 1,30 g
_ppgkimiaunnesangkatan4
D. 0,36 g
35. Jika Kb NH4OH = 2 x 10-5 maka massa
garam ammonium iodide (Mr = 145)
yang harus dilarutkan dalam 500 mL
larutan agar pH larutannya 5 adalah…
A. 7,3 g
B. 14,5 g
C. 29,0 g
D. 35,8 g
36. Data percobaan untuk reaksi NO2 + CO
NO + CO2 adalah :
[NO2] [CO] Laju awal
0,10 0,1 0,005
0,10 0,2 0,005
0,40 0,1 0,080
Orde total dari reaksi tersebut adalah
40. Pernyataan berikut yang merupakan C. Pada suhu kamar semuanya
sifat khas unsur golongan halogen berwujud gas
adalah…
A. Merupakan unsur yang mudah D. Tidak berwarna dan tidak berbau
direduksi pada suhu kamar
B. Hanya mempunyai bilangan oksidasi
0 dan 1
_ppgkimiaunnesangkatan4