LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Tahun ajaran 2020/2021
KELAS 2
SEMESTER 2
TEMA 5, 6, 7, 8
OLEH
ARFIKA LAILY, S.Pd
Guru kelas II SD 076 Palembang
SD NEGERI 076 PALEMBANG
Jln.K.H. Wahid Hasyim Lorg. Terusan 1 Kec. SU I Palembang
KOTA PALEMBANG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SD Negeri 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Senin, 11 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 1 Pembelajaran 1 ( halaman 2- 11)
Amati gambar pada halaman 2
Jam dinding di rumah Beni mati.Ibu minta tolong Beni
mengganti baterainya. Jam dinding terjatuh, saat
dijangkau.Beni minta maaf kepada ibunya.
TUGAS :
1. Menjawab pertanyaan sesuai percakapan ! Halaman 4
2. Ukurlah benda- benda yang ada di sekitarmu menggunakan penggaris! Halaman 8
3. Pilihlah benda yang dapat diukur dengan penggaris! Halaman 9
4. Garis bawahi teks lagu yang memiliki tekanan kuat dan lemah! Halaman 11
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SD Negeri 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Selasa, 12 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 1 Pembelajaran 2 ( halaman 13- 20)
PEMBELAJARAN 2 Tema 5 Sub Tema 1 Pembelajaran 3 ( halaman 21-30)
Amati gambar pada halaman 13
Beni dan ayahnya bermain kuda-kudaan.Beni menirukan posisi kuda. Posisi kuda
yang diperagakan ayahnya.
PEMBELAJARAN 3
Hari sudah malam.Beni sedang bermain piano. Beni bermain di dekat kakaknya.Beni
memainkan lagu “Burung Tantina”.
Amati dan pelajarilah lagu “Burung Tantina”. Halaman 21
TUGAS :
1. Berikan tanda centang pada gambar yang sesuai dengan sila pertama Pancasila dan tuliskan
sikap yang sesuai dengan sila pertama Pancasila! Halaman 17
2. Jawablah pertanyaan sesuai dengan percakapan! Halaman 19-20
3. Tulislah kosakata yang memiliki tekanan kuat lemah, bunyi panjang pendek! Halaman 23
4. Tulislah ungkapan permintaan maaf yang pernah kamu ucapkan! Halaman 25
5. Berilah tanda centang pada benda yang dapat diukur dengan meteran! Halaman 28-30
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SD Negeri 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Rabu, 13 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 1 Pembelajaran 4 (halaman 33- 42)
Hari ini adalah hari Minggu. Keluarga Beni duduk di teras rumah.
Perhatikan gambar pada halaman 33
TUGAS :
1. Tuliskan makna kata pada halaman 34-35!
2. Tentukan kuat lemah tekanan lagu “Lihat Kebunku”!Tentukan juga panjang pendek bunyi
lagunya! Halaman 38 -40
3. Jawablah pertanyaan berdasarkan teks puisi yang tersedia! Halaman 40-41
4. Berilah tanda centang pada benda yang dapat diukur dengan jangka sorong! Halaman 42
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SD Negeri 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Kamis, 14 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 1 Pembelajaran 5 (halaman 43-53)
Pada sore hari Beni mempunyai tugas. Tugas Beni membersihkan sangkar burung.Kemudian, Beni
mengambil sangkar burung. Beni membersihkan sambil bernyanyi. Beni menyanyikan lagu “Burung
Kutilang.”
Bacalah teks puisi “Burung Kutilang” halaman 43
TUGAS :
1. Tuliskanlah makna kata yang terdapat pada puisi Burun Kutilang! Halaman 44-45
2. Berikanlah tanda centang pada gambar yang sesuai dengan sila kedua Pancasila! Halaman
50
3. Tulislah pengalaman yang sesuai dengan sila kedua Pancasila! Halaman 53
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SD Negeri 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Jumat, 15 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 1 Pembelajaran 6 (halaman 54-64)
Sepupu Beni datang dari kampung.Beni senang dikunjungi saudaranya.Beni dan
sepupunya saling berkunjung. Beni selalu menjaga kerukunan antar keluarga. Sikap ini
contoh perilaku sesuai sila ketiga Pancasila.
Amati gambar pada halaman 54
TUGAS :
1. Berilah tanda centang pada gambar yang sesuai dengan sila ketiga Pancasila! Halaman
57
2. Tuliskan makna kata berdasarkan puisi! Halaman 60
3. Buatlah sebuah puisi yang bertemakan alam ! hakaman 61
4. Tuliskan alat untuk mengukur benda yang sesuai! Halamn 62-64
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SD Negeri 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Senin, 18 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 2 Pembelajaran 1 ( halaman 68 - 74 )
PEMBELAJARAN 1 Tema 5 Sub Tema 2 Pembelajaran 2 ( halaman 75 - 81)
Beni dan teman-temannya mendapat tugas. Tugas ini dilakukan saat
liburan. Apa tugasnya? Tugasnya menghias vas bunga.
Amatilah gampar pada halaman 68
PEMBELAJARAN 2
Beni dan teman-temannya melakukan gotong- royong. Gotong royong ini dilakukan di sekolah.Siti
menyapu halaman.Dayu menyiram bunga.Edo mengelap kaca.Beni membantu guru memajang
kaligrafi.
Amati teks percakapan halaman 75- 76
TUGAS :
1. Tuliskan bahan untuk menghias vas bunga! Halaman 69
2. Jawablah pertanyaan pada halaman 72 -73!
3. Amati dan ukurlah panjang benda! Halaman 74
4. Jawablah pertanyaan berdasarkan percakapan! Halaman 76-77
5. Berilah tanda centang pada gambar yang menunjukan sila pertama Pancasila! Halaman 80-
81
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SD Negeri 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Selasa, 19 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 2 Pembelajaran 3 ( halaman 82 - 87 )
Jam istirahat telah usai.Beni menemui petugas sekolah.Beni meminta tolong
membukakan pintu gudang.Karena di gudang tempat menyimpan tanah liat.
Amati gambar pada halaman 82
TUGAS :
1. Tulislah kalimat sederhana! Gunakan kata minta tolong.! halaman 83- 85
2. Ukurlah benda berdasarkan gambar! Halaman 86
3. Ubahlah hasil pengukuran ke dalam satuan meter! Halaman 87
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / ganjil
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Rabu, 20 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub tema 2 Pembelajaran 4 (halaman 90 - 97 )
Beni mendapat tugas dari sekolah.Beni harus membawa daun kelapa. Beni belum mengetahui
kegunaannya.Ibu guru merahasiakannya.Tahukah, kamu? Apa kegunaan daun kelapa?
Amati gambar halaman 90
TUGAS :
1. Amati dan ukurlah lima jenis daun di sekitarmu! Halaman 93
2. Tuliskan makna kata pada halaman 94 - 95
3. Tulislah puisi tentang Lingkungan! Halaman 96-97
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / ganjil
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Kamis, 21 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub tema 2 Pembelajaran 5 (halaman 98-106)
Beni telah mahir menulis puisi Sekarang, Beni akan mengikuti lomba menggambar.
Lomba menggambar layang-layang.Lomba dilakukan dengan adil. Adil sesuai rentang
waktu yang ditetapkan.
Amati gambar pada halaman 98
TUGAS :
1. Berilah tanda centang pada gambar yang sesuai dengan sila kedua Pancasila! Halaman 101
2. Tuliskan pengalaman yang sesuai dengan sila kedua Pancasila! Halaman 103
3. Tuliskan makna kata berdasarkan puisi yang tersedia! Halaman 105 - 106
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / ganjil
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Jumat, 22 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub tema 2 Pembelajaran 6 (halaman 107 - 113 )
Beni anak yang pintar. Beni ditunjuk sekolah mengikuti lomba. Lomba tingkat
nasional.Beni mengikuti lomba baca puisi. Beni membaca puisi dengan tema
“Alam.”Puisinya berjudul “Kunang-Kunang.”
Bacalah puisi pada halaman 107
TUGAS :
1. Tulislah makna kata berdasar puisi yang tersedia! Halaman 108-109
2. Tulislah puisi tentang kunang- kunang !Halaman 110
3. Berilah tanda centang pada gambar yang sesuai dengan contoh sila ketiga di sekolah!
Halaman 111-112
4. Amati dan ukurlah jari sendiri! Halaman 113
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SD Negeri 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Senin, 25 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 3 Pembelajaran 1 ( halaman 117 - 123 )
Hari ini Beni masuk sekolah. Bel istirahat berbunyi. Beni dan teman-teman berhamburan keluar kelas.
Kemudian, Beni dan teman-teman bermain gobak sodor. Permainan ini dilakukan di lapangan. Ketika
bermain, tanpa disengaja Beni menyenggol Udin. Udin pun terjatuh. Beni dan teman-teman segera
menolong Udin. Beni merasa bersalah. Beni langsung meminta maaf ke Udin. Udin pun memaafkan Beni.
Kemudian, Beni mengajak melanjutkan permainan.
Bacalah teks halaman 117-118
TUGAS :
1. Jawablah pertanyaan berdasarkan teks ! halaman 118-119
2. Jawablah pertanyaan berdasarkan percakapan! halaman 120-121
3. Kerjakan latihan soal! Halaman 122
4. Ukurlah benda sesuai gambar! Halaman 123
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : Arfika Laily
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Selasa, 26 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 3 Pembelajaran 2 ( halaman 126-130)
PEMBELAJARAN 2 Tema 5 Sub Tema 3 Pembelajaran 3 ( halaman 135 -138)
Bacalah teks percakapan halaman 126!
PEMBELAJARAN 3
Bacalah tekspercakapan pada halaman 135!
TUGAS :
1. Tuliskan isi percakapan ! Halaman 128
2. Tuliskan pengalaman bergotong royong! Halaman 130
3. Tuliskan ungkapan permintaan maaf! Halaman 135
4. Kerjakan latihan soal! Halaman 138
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / ganjil
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Rabu, 27 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 3 Pembelajaran 4 (halaman 143-149 )
Beni melihat teman-temannya latihan drama. Beni melihatnya minggu lalu. Pada drama tersebut
pemerannya membacakan puisi. Puisi yang dibacakan seperti berikut.
Bacalah puisi pada halaman 143
TUGAS :
1. Temukan kosakata baru berdasar puisi yang sudah dibaca! Halaman 144
2. Buatlah satu buah puisi! Halaman 145
3. Sebutkan kegunaan alat-alat ukur berdasarkan gambar! Halaman 147
4. Kerjakan latihan soal halaman 148-149
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : Arfika Laily
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Kamis, 28 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 3 Pembelajaran 5 (halaman 152 - 157 )
Beni anak yang pandai. Beni selalu ditunjuk oleh guru. Sekarang, Beni ditunjuk oleh Ibu guru. Beni diminta
membacakan puisi. Puisi dibacakan di depan kelas. Judul puisinya adalah “Paman Datang”
Bacalah puisi pada halaman 152!
TUGAS :
1. Buatlah sebuah puisi yang bertemakan lingkungan! halaman 153
2. Jawablah pertanyaan berdasarkan teks !Halaman 155- 156
3. Tulislah pengalaman bermusyawarah! Halaman 157
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Jumat, 29 Januari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 3 Pembelajaran 6 (halaman 160 - 166)
Beni anak yang rajin. Beni suka membuat puisi. Kali ini, Beni menulis puisi. Puisinya berjudul “Nyiur Hijau.”
Pada jam istirahat, puisi tersebut dibaca Beni. Puisinya dibaca di depan teman-temannya.
Bacalah puisi pada halaman 160!
TUGAS :
1. Tuliskan kosakata baru yang kamu temui pada puisi yang telah dibaca! Halaman 161
2. Tulislah sebuah puisi tentang lingkungan! halaman 162
3. Ukurlah bagian tubuhmu! halaman 164
4. Tuliskan pengalamanmu melaksanaan sila kelima Pancasila! Halaman 166
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah :SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Senin, 01 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 4 Pembelajaran 1 ( halaman 169 - 178)
Siswa kelas dua pergi study tour. Study tour selama seminggu. Hari pertama berkunjung ke Taman Nasional.
Nama tamannya Bantimurung. Bantimurung terletak di Sulawesi Selatan.
Bacalah teks puisi pada halaman 170!
TUGAS :
1. Tulislah puisi tentang alam! Halaman 171
2. Buatlah hiasan Pot Botol Bekas kemudian jawab pertanyaannya! Halaman 175-176
3. Kerjakanlah latihan soal pada halaman 177-178
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah :SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Selasa, 02 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 4 Pembelajaran 2 ( halaman 179 -186 )
Tema 5 Sub Tema 4 Pembelajaran 3 ( halaman 188 – 192 )
PEMBELAJARAN 2
Liburan naik kelas telah selesai. Saat liburan Beni melakukan perjalanan. Beni ke kampung halaman
papanya. Kampung papa Beni di Sumatra Barat. Ada Rumah Gadang di sana. Beni bertemu Siti di Rumah
Gadang.
Bacalah teks percakapan pada halaman 179!
PEMBELAJARAN 3
Beni bersama keluarga pernah berwisata. Berwisata mengunjungi pulau Komodo. Pulau Komodo berada di
Kabupaten Manggarai Barat. Kabupaten tersebut berada di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Di sana terdapat
banyak komodo. Komodo pemakan daging. Seperti daging kambing atau daging unggas
Amati gambar pada halaman 188”
TUGAS :
1. Berilah tanda centang (√) pada gambar yang sesuai dengan sila keempat Pancasila!
halaman 180-181
2. Tulislah makna kata sesuai dengan puisi yang ada! Halaman 185-186
3. Tulislah makna kata sesuai dengan puisi! halaman 190
4. Kerjakanlah soal pada halaman 191-192!
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah :SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Rabu, 03 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub tema 4 Pembelajaran 4 (halaman 194 - 198)
Beni tamasya ke Candi Borobudur. Tamasya disebut juga study tour. Beni meminta tolong
pengunjung lain. Beni meminta untuk difoto.
Amati gambar pada halaman 194!
TUGAS :
1. Jawablah pertanyaan sesuai isi percakapan! Halaman 195-196
2. Kerjakanlah soal pada halaman 198
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Kamis, 04 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub tema 4 Pembelajaran 5 (halaman 201 - 206)
Beni pergi ke Papua bersama Edo. Keluarganya bermusyawarah. Akhirnya, keluarga sepakat pergi ke Raja
Ampat.
Perhatikan teks pada halaman 201!
TUGAS :
1. Tuliskan contoh sikap yang sesuai dengan sila keempat Pancasila! Halaman 202
2. Tuliskan makna ungkapan meminta tolong! Halaman 206
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah :SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Jumat, 05 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub tema 6 Pembelajaran 6 (halaman 207-213)
Amati gambar pada halaman 207!
TUGAS :
1. Berilah tanda centang pada gambar yang sesuai dengan sila kelima Pancasila! Halaman 209
2. Buatalah 4 kalimat permintaan tolong! halaman 211
3. Kerjakanlah latihan soal halaman 213!
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah :SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Senin, 01 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 4 Pembelajaran 1 ( halaman 169 - 178)
Siswa kelas dua pergi study tour. Study tour selama seminggu. Hari pertama berkunjung ke Taman Nasional.
Nama tamannya Bantimurung. Bantimurung terletak di Sulawesi Selatan.
Bacalah teks puisi pada halaman 170!
TUGAS :
4. Tulislah puisi tentang alam! Halaman 171
5. Buatlah hiasan Pot Botol Bekas kemudian jawab pertanyaannya! Halaman 175-176
6. Kerjakanlah latihan soal pada halaman 177-178
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah :SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Selasa, 02 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub Tema 4 Pembelajaran 2 ( halaman 179 -186 )
Tema 5 Sub Tema 4 Pembelajaran 3 ( halaman 188 – 192 )
PEMBELAJARAN 2
Liburan naik kelas telah selesai. Saat liburan Beni melakukan perjalanan. Beni ke kampung halaman
papanya. Kampung papa Beni di Sumatra Barat. Ada Rumah Gadang di sana. Beni bertemu Siti di Rumah
Gadang.
Bacalah teks percakapan pada halaman 179!
PEMBELAJARAN 3
Beni bersama keluarga pernah berwisata. Berwisata mengunjungi pulau Komodo. Pulau Komodo berada di
Kabupaten Manggarai Barat. Kabupaten tersebut berada di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Di sana terdapat
banyak komodo. Komodo pemakan daging. Seperti daging kambing atau daging unggas
Amati gambar pada halaman 188”
TUGAS :
5. Berilah tanda centang (√) pada gambar yang sesuai dengan sila keempat Pancasila!
halaman 180-181
6. Tulislah makna kata sesuai dengan puisi yang ada! Halaman 185-186
7. Tulislah makna kata sesuai dengan puisi! halaman 190
8. Kerjakanlah soal pada halaman 191-192!
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah :SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Rabu, 03 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub tema 4 Pembelajaran 4 (halaman 194 - 198)
Beni tamasya ke Candi Borobudur. Tamasya disebut juga study tour. Beni meminta tolong
pengunjung lain. Beni meminta untuk difoto.
Amati gambar pada halaman 194!
TUGAS :
3. Jawablah pertanyaan sesuai isi percakapan! Halaman 195-196
4. Kerjakanlah soal pada halaman 198
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
Nama Sekolah :SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Kamis, 04 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub tema 4 Pembelajaran 5 (halaman 201 - 206)
Beni pergi ke Papua bersama Edo. Keluarganya bermusyawarah. Akhirnya, keluarga sepakat pergi ke Raja
Ampat.
Perhatikan teks pada halaman 201!
TUGAS :
3. Tuliskan contoh sikap yang sesuai dengan sila keempat Pancasila! Halaman 202
4. Tuliskan makna ungkapan meminta tolong! Halaman 206
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
Arfika Laily
Nama Sekolah :SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II (dua) / genap
Waktu Pelaksanaan : 11 Januari 2021 s.d 5 Februari 2021
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Jumat, 05 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 5 Sub tema 6 Pembelajaran 6 (halaman 207-213)
Amati gambar pada halaman 207!
TUGAS :
4. Berilah tanda centang pada gambar yang sesuai dengan sila kelima Pancasila! Halaman 209
5. Buatalah 4 kalimat permintaan tolong! halaman 211
6. Kerjakanlah latihan soal halaman 213!
MATAPELAJARAN : -
TUGAS MAPEL :
Arfika Laily
PROGRAM KEGIATAN BELAJAR MANDIRI TERSTRUKTUR Nama
Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II / 2
Waktu Pelaksanaan : Rabu, 17 Februari 2021
Tema 6 : Merawat Hewan dan Tumbuhan MATA PELAJARAN
Sub Tema 2 : Merawat Hewan di Sekitarku
Materi Ajar Lembar Kerja Materi Ajar Lembar Kerja
PB 1 Buku Tema 6 Bahasa
B. Indonesia Halaman 43-50 Palemang
Menjelaskan hewan
menggunakan huruf
tegak bersambung
SBdP
Mengidentifikasi arah
gerakan
Matematika
Menentukan timbangan yang
tepat untuk mengukur
berat benda
Arfika Laily
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Rabu, 17 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 6 Sub Tema 2 Pembelajaran 1 ( halaman 43 - 50 )
Mengidentifikasi Arah Gerakan
Setiap gerakan memiliki arah.
Ada gerakan ke kiri dan ke kanan.
Ada juga gerakan ke atas dan ke bawah.
Perhatikan gerakan-gerakan berikut !
1. Meniru gerakan ayam mematuk ke arah kiri
2. Menirukan gerak kelinci kea rah kanan
3. Menirukan gerakan tumbuhan
Menjelaskan Hewan Menggunakan Huruf Tegak Bersambung
Arfika Laily
TUGAS :
MATERI AJAR
Menentukan Timbangan yang Tepat untuk Mengukur Berat
Benda
Setiap benda memiliki berat yang berbeda-beda.
Arfika Laily
Kita dapat mengukur berat benda menggunakan
timbangan. Ada berbagai macam jenis timbangan .
Setiap Jenis timbangan sebaiknya digunakan sesuai dengan fungsinya.
Perhatikan beberapa jenis timbangan berikut !
No. Jenis Timbangan Fungsi
1 Timbangan Kue Timbangan kue biasa digunakan sebagai alat takar saat
kita membuat kue atau bahan makanan lainnya,
seperti tepung terigu, tepung tapioka, tepung beras,
gula pasir, dan aneka kacang.
2 Timbangan Pasar Timbangan pasar disebut juga timbangan bebek.
3 Timbangan Digital Timbangan ini biasanya digunakan di warung atau di
4 Timbangan Duduk
toko kelontong untuk menimbang gula pasir, telur,
minyak goreng, dan tepung terigu.
Timbangan ini dapat menimbang berat lebih banyak
dari timbangan kue.
Timbangan digital adalah timbangan yang
menggunakan listrik dalam penggunaannya.
Nilai pengukuran yang dihasilkan lebih teliti
dibandingkan dengan timbangan pasar.
Timbangan ini biasanya digunakan di pasar
swalayan untuk menimbang buah, sayur, dan
daging.
Timbangan duduk memiliki bentuk terpisah antara
tempat timbnag dan penunjuk beratnya.
Timbangan ini biasanya digunakan untuk
menimbang beras atau hasil kebun lainnya dalam
ukuran besar, yaitu hingga 300 kg.
Arfika Laily
TUGAS
MATAPELAJARAN :
TUGAS MAPEL :
PROGRAM KEGIATAN BELAJAR MANDIRI TERSTRUKTUR Nama
Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II / 2
Waktu Pelaksanaan : Kamis, 18 Februari 2021
Tema 6 : Merawat Hewan dan Tumbuhan MATA PELAJARAN
Sub Tema 2 : Merawat Hewan di Sekitarku
Materi Ajar Lembar Kerja Materi Ajar Lembar Kerja
PB 2 Buku Tema 6 RBS
B. Indonesia Halaman 51-59
Aturan penggunaan
huruf kapital pada teks
PPKn
Menyebutkan tata tertib
di sekolah
Arfika Laily
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
NAMA : …………………………………… Paraf Orang :
HARI/TANGGAL : Kamis, 18 Februari 2021 Tua
MATERI AJAR : Tema 6 Sub tema 2 Pembelajaran 2 (halaman 51 - 59)
Aturan Penggunaan Huruf Kapital Pada Teks
Huruf kapital digunakan pada kata-kata tertentu.
Beberapa kata yang harus menggunakan huruf kapital dalam penulisannya.
1. Kata di awal kalimat, contoh : Sapi memakan tanaman rumput.
2. Nama pada judul teks, contoh : Daur Hidup Kupu-Kupu
3. Nama Orang, contoh : Beni, Dayu, Lani, Udin
4. Nama Bulan, contoh : Januari, Maret, Desember
5. Nama Hari, contoh : Senin, Kamis, Minggu
TUGAS :
Arfika Laily
Arfika Laily
Ingat kembali beberapa tata tertib yang harus dipatuhi di sekolah, berikut.
1. Tidak terlambat datang ke sekolah.
2. Menyapa guru saat berpapasan.
3. Tertib saat mengikuti pelajaran di kelas.
4. Berpakaian rapi.
5. Ikut serta dalam kegiatan piket di sekolah.
Jika tata tertib dipatuhi oleh semua warga sekolah, maka kegiatan belajar akan berjalan lancar dan
menyenangkan.
Menjaga kebersihan sekolah adalah tanggung jawab seluruh warga sekolah.
TUGAS
Arfika Laily
MATAPELAJARAN :-
TUGAS MAPEL :
PROGRAM KEGIATAN BELAJAR MANDIRI TERSTRUKTUR
Nama Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II / 2
Waktu Pelaksanaan : Jum’at, 19 Februari 2021
Tema 6 : Merawat Hewan dan Tumbuhan MATA PELAJARAN
Sub Tema 2 : Merawat Hewan di Sekitarku
Materi Ajar Lembar Kerja Materi Ajar Lembar Kerja
Arfika Laily
PROGRAM KEGIATAN BELAJAR MANDIRI TERSTRUKTUR Nama
Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II / 2
Waktu Pelaksanaan : Jum’at, 19 Februari 2021
Tema 6 : Merawat Hewan dan Tumbuhan MATA PELAJARAN
Sub Tema 2 : Merawat Hewan di Sekitarku
Materi Ajar Lembar Kerja Materi Ajar Lembar Kerja
PB 3 Buku Tema 6 PLH
B. Indonesia Halaman 60-69
Penggunaan huruf
kapital pada nama hari
SBdP
Memperagakan gerak sesuai
hitungan
Matematika
Kesetaraan satuan berat
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Jum’at, 19 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 6 Sub tema 2 Pembelajaran 3 (halaman 60 - 69)
Penggunaan Huruf Kapital pada Nama Hari
TUGAS :
Arfika Laily
Arfika Laily
Tirulah gerakan dengan hitungan yang tepat.
Satu hitungan digunakan untuk satu gerakan.
Gerakan yang sesuai hitungan akan indah
dilihat.
TUGAS :
MATAPELAJARAN :-
TUGAS MAPEL :
Arfika Laily
PROGRAM KEGIATAN BELAJAR MANDIRI TERSTRUKTUR Nama
Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II / 2
Waktu Pelaksanaan : Senin, 22 Februari 2021
Tema 6 : Merawat Hewan dan Tumbuhan MATA PELAJARAN
Sub Tema 2 : Merawat Hewan di Sekitarku
Materi Ajar Lembar Kerja Materi Ajar Lembar Kerja
PB 4 Buku Tema 6
B. Indonesia Halaman 70-83
Penggunaan huruf
kapital pada nama bulan
SBdP
Menirukan gerak hewan
sesuai hitungan
Matematika
Mengukur berat
benda dengan
timbangan kue
KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Senin, 22 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 6 Sub tema 2 Pembelajaran 4 (halaman 70 - 83)
Menirukan Gerak Hewan sesuai Hitungan
Arfika Laily
Penggunaan Huruf Kapital pada Nama Bulan
TUGAS :
MATERI AJAR
Mengukur Berat Benda dengan Timbangan Kue
Jika menggunakan timbangan kue, hasil pengukuran dapat dilihat dari angka yang ditunju oleh
jarum timbangan.
Arfika Laily
TUGAS
Arfika Laily
MATAPELAJARAN :-
TUGAS MAPEL :
PROGRAM KEGIATAN BELAJAR MANDIRI TERSTRUKTUR Nama
Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II / 2
Waktu Pelaksanaan : Selasa, 23 Februari 2021
Tema 6 : Merawat Hewan dan Tumbuhan MATA PELAJARAN
Sub Tema 2 : Merawat Hewan di Sekitarku
Materi Ajar Lembar Kerja Materi Ajar Lembar Kerja
PB 5 Tema 6
B. Indonesia Halaman 84-94
Penggunaan huruf
kapital pada nama orang
PPKn
Menyebutkan aturan
di perpustakaan
sekolah
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
NAMA : …………………………………… Paraf Orang Tua :
HARI/TANGGAL : Selasa, 23 Februari 2021
MATERI AJAR : Tema 6 Sub tema 2 Pembelajaran 5 (halaman 84 - 94)
Arfika Laily
TUGAS Penggunaan Huruf Kapital pada Nama Orang
:
MATERI AJAR
Menyebutkan Aturan di Perpustakaan Sekolah
Salah satu tempat yang sering di kunjungi siswa adalah perpustakaan.
Di perpustakaan sekolah juga terdapat aturan yang harus
dipatuhi. Aturan yang ada di perpustakaan sebagai berikut !
Arfika Laily
1. Tidak makan dan minum selama berada di perpustakaan.
2. Tidak gaduh saat berada di perpustakaan.
3. Berhati-hati saat mengambil buku.
Dengan mematuhi aturan yang ada di perpustakaan sekolah, akan membuat semua
pengunjung merasa nyaman.
TUGAS
MATAPELAJARAN :-
Arfika Laily
TUGAS MAPEL :
PROGRAM KEGIATAN BELAJAR MANDIRI TERSTRUKTUR Nama
Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II / 2
Waktu Pelaksanaan : Rabu, 24 Februari 2021
Tema 6 : Merawat Hewan dan Tumbuhan MATA PELAJARAN
Sub Tema 2 : Merawat Hewan di Sekitarku
Materi Ajar Lembar Kerja Materi Ajar Lembar Kerja
PB 6 Buku Tema 6 Bahasa Sunda
B. Indonesia Halaman 95-104
Penggunaan huruf kapital
di awal kalimat
Matematika
Menaksir berat benda
PPKn
Peraturan menjaga
kebersihan di lingkungan
sekolah
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TUGAS MANDIRI TERSTRUKTUR MASA DARURAT COVID-19
NAMA : …………………………………… Paraf Orang :
HARI/TANGGAL : Rabu, 24 Februari 2021 Tua
MATERI AJAR
: Tema 6 Sub tema 2 Pembelajaran 6 (halaman 95 - 104)
Arfika Laily
Penggunaan Huruf Kapital di Awal Kalimat
Selain digunakan pada nama hari dan nama orang, huruf kapital juga digunakan pada awal
kalimat. Beberapa contoh kata di awal kalimat adalah sebagai berikut.
Kemarin sore, Beni dan ayahnya mencuci kandang ayam. (Kemarin, Beni)
Dayu gemar memberi wortel pada kelincinya. (Dayu)
Jika kandang hewan peliharaan tidak dibersihkan, maka akan timbul penyakit. (Jika)
TUGAS :
Arfika Laily
MATERI AJAR
Peraturan Menjaga Kebersihan di Lingkungan Sekolah
Setiap warga sekolah memiliki tanggung jawab untuk ikut serta menjaga kebersihan di lingkungan
sekolah. Menjaga kebersihan merupakan salah satu aturan yang ada di sekolah. Lingkungan sekolah
yang bersih dan sehat akan membuat siswa belajar dengan nyaman dan menyenangkan.
TUGAS
Arfika Laily
MATERI AJAR
Menaksir Berat Benda
TUGAS
Arfika Laily
MATAPELAJARAN :-
TUGAS MAPEL :
Arfika Laily
Arfika Laily
PROGRAM KEGIATAN BELAJAR MANDIRI TERSTRUKTUR Nama
Sekolah : SDN 076 Palembang
Kelas/Semester : II / 2
Waktu Pelaksanaan : Kamis, 25 Februari 2021
Tema 6 : Merawat Hewan dan Tumbuhan MATA PELAJARAN
Sub Tema 3 : Tumbuhan di Sekitarku
Materi Ajar Lembar Kerja Materi Ajar Lembar Kerja
PB 1 Buku Tema 6 RBS
B. Indonesia Halaman 105-
Penggunaan tanda titik 117
pada kalimat
SBdP
Mengenal karya seni tiga
dimensi
Matematika
Soal cerita kesetaraan satuan
Arfika Laily