MODUL PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) KELAS VIII TAHUN PELAJARAN 2023/2024 TEMA 1 : GAYA HIDUP BERKELANJUTAN TOPIK : “BUDIDAYA TANAMAN SAYUR DENGAN TEKNIK HIDROPONIK“ SMP NEGERI 4 NGAGLIK Jl. Pelajar, Wonorejo, Sariharjo, Ngaglik, Sleman 2023
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN ii LEMBAR PENGESAHAN MODUL PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA (IKM) SMP NEGERI 4 NGAGLIK TAHUN PELAJARAN 2023/2024 Tema Projek : Gaya Hidup Berkelanjutan Topik Projek : Budidaya Sayur dengan Teknik Hidroponik Judul Projek : Sayuran Hidroponik Fase : D Target Kelas : VIII (Delapan) Target Peserta : 127 peserta didik Disahkan oleh : Hari : Senin Tanggal : 09 Oktober 2023 Koordinator 1 Koordinator 2 Setyaning Wahyuni, S.T. Ayu Kurniasih, S.Pd. NIP 19820609 200902 2 006 NIP - Mengetahui, Kepala Sekolah Dra. Hesti Antari Pembina, IV/a NIP 19680229 199702 2 004
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN iii DAFTAR ISI Halaman Judul ........................................................................................................................................... i Lembar Pengesahan .................................................................................................................................. ii Daftar Isi .................................................................................................................................................... iii Identitas Modul Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) ................................................................ v A. Identitas Umum .............................................................................................................................. v B. Identitas Modul Projek .................................................................................................................... v C. Profil Pelajar Pancasila ................................................................................................................... v D. Kegiatan Projek ............................................................................................................................... v E. Persiapan Projek ............................................................................................................................. vi F. Relevansi Projek Bagi Kehidupan Sehari-hari .................................................................................. vi G. Tujuan Projek ................................................................................................................................... vi H. Materi Projek ................................................................................................................................... vi I. Alat, Bahan, Sarana Prasarana ........................................................................................................ vi J. Poduk Hasil Peserta Didik ............................................................................................................... vii K. Referensi ......................................................................................................................................... vii L. Mata Pelajaran Terkait ..................................................................................................................... viii M. Penyusun Modul ............................................................................................................................. viii Tahapan Dalam Projek .............................................................................................................................. 1 A. Tahap Pengenalan ........................................................................................................................... 1 B. Tahap Kontekstualisasi ................................................................................................................... 1 C. Tahap Aksi ....................................................................................................................................... 1 D. Tahap Refleksi ................................................................................................................................. 1 Linimasa Pelaksanaan P5 ......................................................................................................................... 2 Uraian Aktivitas Pelaksanaan Projek ......................................................................................................... 3 Jadwal Pendamping P5 .............................................................................................................................. 15 Penanaman Profil Pelajar Pancasila .......................................................................................................... 17 Perkembangan Sub Elemen Antar Fase .................................................................................................... 20 Aktivitas Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) ........................................................................... 25 Aktivitas 01 ~ Pengenalan Tema dan Materi .............................................................................................. 26 Aktivitas 02 ~ Pengenalan Teknik Tanam ................................................................................................... 28 Aktivitas 03 ~ Pemilihan Jenis Tanaman .................................................................................................... 30 Aktivitas 04 ~ Pengenalan Hidroponik ....................................................................................................... 32 Aktivitas 05 ~ Pemaparan Pengolahan Tanaman ...................................................................................... 34 Aktivitas 06 ~ Alur Persiapan ..................................................................................................................... 35 Aktivitas 07 ~ Identifikasi Tanaman ........................................................................................................... 39 Aktivitas 08 ~ Pemilihan Lahan .................................................................................................................. 41 Aktivitas 09 ~ Penyemaian Benih .............................................................................................................. 42 Aktivitas 10 ~ Pembuatan Botol Hidroponik .............................................................................................. 44
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN iv Aktivitas 11 ~ Pengecekan Keadaan dan Merawat Tanaman .................................................................... 46 Aktivitas 12 ~ Panen Tanaman .................................................................................................................. 47 Aktivitas 13 ~ Pengemasan Hasil Panen ................................................................................................... 47 Aktivitas 14 ~ Penjualan Hasil Panen ........................................................................................................ 48 Aktivitas 15 ~ Format Pelaporan ............................................................................................................... 49 Aktivitas 16 ~ Pengolahan Hasil Panen ..................................................................................................... 50 Aktivitas 17 ~ Pengumpulan dan Penyajian Data ...................................................................................... 51 Aktivitas 18 ~ Pengolahan Data ................................................................................................................. 52 Aktivitas 19 ~ Refleksi ............................................................................................................................... 53 Materi Aktivitas Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) ................................................................ 54 Materi Aktivitas 01 ~ Pengenalan Tema dan Materi ................................................................................... 58 Materi Aktivitas 02 ~ Pengenalan Teknik Tanam ........................................................................................ 60 Materi Aktivitas 03 ~ Pemilihan Jenis Tanaman ......................................................................................... 66 Materi Aktivitas 04 ~ Pengenalan Hidroponik ............................................................................................ 75 Materi Aktivitas 05 ~ Pemaparan Pengolahan Tanaman ........................................................................... 78 Materi Aktivitas 06 ~ Alur Persiapan .......................................................................................................... 79 Materi Aktivitas 07 ~ Identifikasi Tanaman ................................................................................................ 87 Materi Aktivitas 08 ~ Pemilihan Lahan ....................................................................................................... 88 Materi Aktivitas 09 ~ Penyemaian Benih ................................................................................................... 89 Materi Aktivitas 10 ~ Pembuatan Botol Hidroponik ................................................................................... 90 Materi Aktivitas 11 ~ Pengecekan Keadaan dan Merawat Tanaman ......................................................... 91 Materi Aktivitas 12 ~ Panen Tanaman ....................................................................................................... 92 Materi Aktivitas 13 ~ Pengemasan Hasil Panen ........................................................................................ 92 Materi Aktivitas 14 ~ Penjualan Hasil Panen ............................................................................................. 93 Materi Aktivitas 15 ~ Format Pelaporan .................................................................................................... 96 Materi Aktivitas 16 ~ Pengolahan Hasil Panen .......................................................................................... 98 Materi Aktivitas 17 ~ Pengumpulan dan Penyajian Data ........................................................................... 99 Materi Aktivitas 18 ~ Pengolahan Data ...................................................................................................... 102 Materi Aktivitas 19 ~ Refleksi .................................................................................................................... 103 Lampiran Slide Presentasi Aktivitas Pelaksanaan P5 Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Lembar Penilaian Peserta Didik (LPPD) Google Formulir Unggah Tugas Peserta Didik
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN v IDENTITAS MODUL PROJEK A. Identitas Umum Fase : D Jenjang Sekolah : SMP Target Kelas : VIII (Delapan) Target Peserta Didik : Peserta Didik Reguler Jumlah Peserta Didik : 127 B. Identitas Modul Projek Tema Projek : Gaya Hidup Berkelanjutan Topik Projek : Budidaya Sayur dengan Teknik Hidroponik Judul Projek : Sayuran Hidroponik Alokasi Waktu : 41 JP Model Pembelajaran : Tatap Muka Metode Pembelajaran : ◈ Diskusi ◈ Presentasi ◈ Pengamatan Lingkungan ◈ Discovery Learning ◈ Project Base Learning C. Profil Pelajar Pancasila Dimensi dalam pelaksanaan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) : ◈ Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak Mulia ◈ Berkebhinekaan Global ◈ Gotong Royong ◈ Mandiri ◈ Bernalar Kritis ◈ Kreatif D. Kegiatan Projek Jenis Kegiatan : ◈ Individu ◈ Kelompok Jenis Asesmen : ◈ Asesmen Individu ◈ Asesmen Kelompok Teknik Asesmen : ◈ Presentasi ◈ Produk ◈ Asesmen tertulis ◈ Unjuk Kerja
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN vi E. Persiapan Projek Persiapan kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) adalah : 1. Menyiapkan bahan ajar/materi. 2. Menyiapkan alat, bahan dan sarana prasarana. 3. Menyiapkan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD). 4. Menyiapkan rubrik penilaian. 5. Menyiapkan daftar nilai. 6. Menyiapkan jurnal perkembangan peserta didik. F. Relevansi Projek Bagi Kehidupan Sehari-hari Projek ini disusun dengan tujuan menguatkan profil pelajar pancasila melalui pemahaman nilai kewirausahaan pada hasil tanaman yang dapat dijual. Projek ini dimulai dengan pemikiran fungsi dari tanaman yang sering dijumpai dan dikonsumsi di berbagai makanan. Selanjutnya dengan mempertimbangkan penanaman yang tidak menggunakan banyak lahan, jadi hidroponik menjadi cara tepat. Dalam proses dari pengumpulan alat dan bahan peserta didik juga sudah diterapkan nilai kemandirian. Gotong royong dan disiplin dalam memelihara tanaman tersebut. Dalam projek ini diharapkan peserta didik dapat mengembangan profil pelajar pancasila yaitu, berkhibenakaan global, gotong-royong, kemandiriaan, dan bernalar kritis berserta elemen terkait. G. Tujuan Projek Menguatkan profil pelajar pancasila melalui pemahaman nilai kewirausahaan pada hasil tanaman yang dapat dijual, sering dijumpai dan dikonsumsi sehari-hari dengan menerapkan nilai berkhibenakaan global, gotongroyong, kemandiriaan, bernalar kritis, dan kreatif mulai dari proses perencaaan yang baik hingga proses pengemasan panen yang menarik. H. Materi Projek Materi yang akan disajikan dalam kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) adalah : 1. Pengenalan jenis dan karakteristik tanaman sayur; 2. Teknik budidaya tanaman sayur; 3. Kandungan gizi dan zat baik pada tanaman sayur; 4. Perencanaan budidaya; 5. Pengumpulan dan penyajian data; 6. Proses budidaya; 7. Hasil pengolahan panen. I. Alat, Bahan, Sarana Prasarana 1. Alat Botol bekas; Cutter; Gunting; Kawat; Paku; Palu; Tang; Kuas; Kain Flanel; Gelas Ukur; Pipet Ukur. 2. Bahan Media semai (rockwool, cocopeat, tanah, busa/spons); Benih tanaman; Air; Serbuk Nutrisi A; Serbuk Nutrisi B.
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN vii 3. Sarana Prasarana Video; Artikel; Laptop; LCD Proyektor; Internet; Gawai/telpon pintar; Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD). J. Produk Hasil Peserta Didik 1. Hasil Panen : Sayur 2. Hasil Pengolahan : Hasil olahan sayur 3. Dokumen : ◈ Laporan pelaksanaan kegiatan ◈ Foto pelaksanaan kegiatan ◈ Video pelaksanaan kegiatan K. Referensi 1. Nama Referensi : Dimensi, Elemen, dan Sub Elemen Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka Jenis Referensi : Buku Pengarang : Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Penerbit : Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Tahun Terbit : 2022 2. Nama Referensi : Cerita Praktik Baik Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Jenis Referensi : Artikel dalam situs Alamat Situs : https://gurudikdas.kemdikbud.go.id/sinarbaik/cerita/neDV14rgmoMNaw Pemilik : Muhammad Jamin, S.Pd. Tahun Akses : 2023 3. Nama Referensi : Materi Ajar P5 Budidaya Tanaman Sayuran : Tahapan, Manfaat, dan Peluang Usaha Jenis Referensi : Buku online Alamat : https://anyflip.com/zvctf/acnn/basic Pemilik : Tim Fasilitasi Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SMP Negeri 4 Negara Tahun Akses : 2023 4. Nama Referensi : Modul Ajar Berekayasa dan Berteknologi dengan Metode Hidroponik Jenis Referensi : Buku Online Alamat Situs : https://anyflip.com/zvctf/ckon/ Pemilik : Tim Fasilitasi Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SMP Negeri 4 Negara Tahun Akses : 2023 5. Nama Referensi : Apa saja manfaat sayur-sayuran ? Jenis Referensi : Situs web Alamat Situs : https://p2ptm.kemkes.go.id/infographic-p2ptm/obesitas/apa-saja-manfaatsayur-sayuran Pemilik : P2PTM Kemenkes RI Tahun Akses : 2023
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN viii 6. Nama Referensi : Nutrisi dalam sayuran Jenis Referensi : Situs web Alamat Situs : https://p2ptm.kemkes.go.id/preview/infografhic/nutrisi-dalam-sayur-sayuran Pemilik : P2PTM Kemenkes RI Tahun Akses : 2023 7. Nama Referensi : Nutrisi dalam sayuran Jenis Referensi : Situs web Alamat Situs : https://p2ptm.kemkes.go.id/preview/infografhic/nutrisi-dalam-sayur-sayuran Pemilik : P2PTM Kemenkes RI Tahun Akses : 2023 8. Nama Referensi : Cara Menanam Tanaman Hidroponik Menggunakan Botol Bekas Jenis Referensi : Situs web Alamat Situs : https://bibitonline.com/artikel/cara-menanam-tanaman-hidroponikmenggunakan-botol-bekas Pemilik : Bibit online Tahun Akses : 2023 L. Mata Pelajaran Terkait Mata Pelajaran terkait dengan aktivitas : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA); Bahasa Indonesia; Informatika; Bahasa Inggris; Matematika; Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS); Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan (PJOK); Prakarya; Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti; Pendidikan Pancasila; Bimbingan Konseling . M. Penyusun Modul Modul projek ini disusun oleh Tim Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Kelas VIII SMP Negeri 4 Ngaglik. Koordinator Projek : Setyaning Wahyuni, S.T. (Koordinator 1) Ayu Kurniasih, S.Pd. (Koordinator 2) Anggota : Sunarni, S.Pd. Wiwik Sri Wahyuni Sri Budiyarti, S.Pd.Si. Dra. Dwirahayu Aminah Probowati Nani Kurniawati, S.Pd. Wurdiyanti Yuli Astuti, S.Pd. Rista Putri Maharani, S.Pd. Alfan Arifanto, S.Pd. Endar Priyo Aji, S.Pd. Luthfi Nurul Huda, S.Ag. Tahun disusun : 2023 Link Akses Modul : https://drive.google.com/drive/folders/1Pev5ObDbRd4SXYgzhkAGMFxR1M2ogAK?usp=sharing
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN 1 TAHAPAN DALAM PROJEK A. Tahap Pengenalan Nomor Aktivitas Aktivitas 01 Pengenalan Tema dan Materi 02 Pengenalan Teknik Tanam 03 Pemilihan Jenis Tanaman 04 Pengenalan Hidroponik 05 Pemaparan Pengelolaan Tanaman 06 Alur Persiapan 07 Identifikasi Tanaman 08 Pemilihan Lahan B. Tahap Kontekstualisasi Nomor Aktivitas Aktivitas 09 Penyemaian Benih 10 Pembuatan Botol Hidroponik 11 Pengecekan Keadaan dan Merawat Tanaman C. Tahap Aksi Nomor Aktivitas Aktivitas 12 Panen Tanaman 13 Pengemasan Hasil Panen 14 Penjualan Hasil Panen 15 Format Laporan 16 Pengolahan Hasil Panen 17 Pengumpulan dan Penyajian Data 18 Pengolahan Data D. Tahap Refleksi Nomor Aktivitas Aktivitas 19 Refleksi
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN 2 LINIMASA PELAKSANAAN P5 OKTOBER 2023 Mg 1 Sn 2 Sl 3 Rb 4 Km 5 Jm 6 Sb 7 Mg 8 Sn 9 Sl 10 Rb 11 Km 12 Jm 13 Sb 14 Mg 15 Sn 16 Sl 17 Rb 18 Km 19 Jm 20 Sb 21 Mg 22 Sn 23 Sl 24 Rb 25 Km 26 Jm 27 Sb 28 Aktivitas 01 Aktivitas 02 Aktivitas 03 Aktivitas 04 Aktivitas 05 Aktivitas 06 Aktivitas 06 Aktivitas 07 Aktivitas 08 Aktivitas 09 Aktivitas 10 Aktivitas 11 Aktivitas 12 Aktivitas 13 Aktivitas 14 Aktivitas 15 Aktivitas 16 Aktivitas 17 Aktivitas 18 Aktivitas 19 Mg 29 Sn 30 Sl 31 NOVEMBER 2023 Mg Sn Sl Rb 1 Km 2 Jm 3 Sb 4 Mg 5 Sn 6 Sl 7 Rb 8 Km 9 Jm 10 Sb 11 Mg 12 Sn 13 Sl 14 Rb 15 Km 16 Jm 17 Sb 18 Mg 19 Sn 20 Sl 21 Rb 22 Km 23 Jm 24 Sb 25 Mg 26 Sn 27 Sl 28 Rb 29 Km 30 Jm Sb
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN 3 LINIMASA PELAKSANAAN P5 DESEMBER 2023 Mg Sn Sl Rb Km Jm 1 Sb 2 Mg 3 Sn 4 Sl 5 Rb 6 Km 7 Jm 8 Sb 9 Mg 10 Sn 11 Sl 12 Rb 13 Km 14 Jm 15 Sb 16 Mg 17 Sn 18 Sl 19 Rb 20 Km 21 Jm 22 Sb 23 Mg 24 Sn 25 Sl 26 Rb 27 Km 28 Jm 29 Sb 30 Keterangan : Merawat tanaman dengan mandiri
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Senin, 23 Oktober 2023 0 07.00 – 08.00 60 PENGENALAN 01 Pengenalan tema dan materi 1 08.00 – 08.40 40 2 08.40 – 09.20 40 02 Pengenalan teknik tanam 3 09.20 – 10.00 40
4 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN UPACARA + BRIEFING ▪ Menyampaikan tema, tujuan projek dan hasil akhir projek ▪ Peserta didik menerima materi "Toleransi dan Sikap Peduli Pada Sesama" (menonton dan mencermati video untuk mengamati karakter pelaku dan menyampaikan persamaan karakter dalam video dengan yang dimiliki peserta didik dari segi karakter positif dan negatifnya) ▪ Power point/slide mengenai tema, tujuan dan hasil akhir projek ▪ Video Toleransi dan sikap peduli terhadap sesama ▪ Menggunakan Ruang Ketrampilan ▪ LKPD P5.8.1.1 ▪ Peserta didik mengerjakan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) secara mandiri untuk membuat simpulan dari video yang sudah ditonton sebelumnya ▪ Presentasi peserta didik untuk mengungkapkan simpulan ▪ Membentuk kelompok (@4 orang) ▪ Peserta didik bersama dengan kelompoknya berdiskusi mencari artikel mengenai : ◈ Berbagai teknik menanam sayuran ◈ Jenis teknik hidroponik ▪ Power point/slide mengenai cakupan bahasan artikel yang akan dicari melalui literasi digital ▪ LKPD P5.8.1.2 ▪ LPPD P5.8.1.1
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Senin, 23 Oktober 2023 Ist 1 10.00 – 10.15 15 PENGENALAN 02 Pengenalan teknik tanam 4 10.15 – 10.55 40 5 10.55 – 11.35 40 Ist 2 11.35 – 12.20 45 03 Pemilihan jenis tanaman 6 12.20 – 13.00 40
5 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN ◈ Manfaat tanaman sayur yang dapat ditanam dengan teknik hidroponik ◈ Kelebihan dan kekurangan menanam menggunakan hidroponik Istirahat ▪ Peserta didik dengan kelompoknya berdiskusi dan mengerjakan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) terkait dengan artikel yang sudah dicari sebelumnya (wajib mencantumkan sumber). ▪ Peserta didik melakukan presentasi hasil diskusi. Istirahat dan pendalaman iman. Peserta didik melakukan diskusi dengan kelompoknya mengenai : ▪ Jenis tanaman sayuran hidroponik; ▪ Dua jenis sayuran yang akan ditanam; ▪ Alasan pemilihan sayuran; ▪ Waktu panen sayuran; ▪ Cara menanam sayuran yang dipilih; ▪ Manfaat dan zat baik yang terkandung dalam sayur; ▪ Mendata alat dan bahan yang diperlukan. ▪ LKPD P5.8.1.3 ▪ GF P5.8.1.1
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Senin, 23 Oktober 2023 PENGENALAN 03 Pemilihan jenis tanaman 7 13.00 – 13.40 40 8 13.40 – 14.20 40 Keterangan : ▪ LKPD : Lembar Kerja Peserta Didik ▪ LPPD : Lembar Penilaian Peserta Didik ▪ GF : Link Google Form untuk peserta didik melakukan upload data
6 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN ▪ Peserta didik melanjutkan berdiskusi dengan kelompoknya ▪ Peserta didik mengisi laporan awal mengenai jenis sayuran yang dipilih dan persiapan penanaman sayuran; ▪ Ingatkan kembali kepada peserta didik untuk menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan pada hari Selasa, 24 Oktober 2023 (gunting, penggaris, lem, double tape); ▪ Ingatkan kembali kepada peserta didik untuk menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan pada hari Kamis, 26 Oktober 2023 (busa, cutter, wadah semai, botol, benih sayuran, gunting, paku, tang, lilin, kawat, kantong plastik warna hitam).
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Selasa, 24 Oktober 2023 PENGENALAN 04 Pengenalan hidroponik 1 07.00 – 07.40 40 2 07.40 – 08.20 40 3 08.20 – 09.00 40 Ist 1 09.00 – 09.15 15 05 Pemaparan pengolahan tanaman 4 09.15 – 09.55 40 5 09.55 – 10.35 40 6 10.35 – 11.15 40 Ist 2 11.15 – 12.00 45 7 12.00 – 12.40 40
7 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN Peserta didik bersama dengan kelompoknya mencari dan mencermati video mengenai : ▪ Tahap menyemai benih tanaman ▪ Tahap pembuatan nutrisi AB Mix ▪ Tahap persiapan pembuatan botol hidroponik ▪ Tahap penanaman tanaman hidroponik ▪ Slide/tayangan refleksi tahapan ▪ LKPD P5.8.1.4 ▪ LKPD P5.8.1.5 ▪ LKPD P5.8.1.6 ▪ LKPD P5.8.1.7 ▪ LPPD P5.8.1.2 ▪ Peserta didik melanjutkan diskusi dengan kelompoknya. ▪ Peserta didik melakukan presentasi hasil diskusi dan refleksi bersama guru Istirahat 1 (dimajukan) Paparan materi tanaman sayur dengan teknik hidroponik ▪ Narasumber dari UPT ▪ Menggunakan ruang ketrampilan Istirahat dan pendalaman iman ▪ Peserta didik bersama dengan kelompoknya membuat review yang sudah disampaikan sebelumnya. ▪ LKPD P5.8.1.8 ▪ LPPD P5.8.1.3
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Selasa, 24 Oktober 2023 PENGENALAN 06 Alur persiapan 8 12.40 – 13.20 40 9 13.20 – 14.00 40 Keterangan : ▪ LKPD : Lembar Kerja Peserta Didik ▪ LPPD : Lembar Penilaian Peserta Didik ▪ GF : Link Google Form untuk peserta didik melakukan upload data
8 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN Peserta didik bersama dengan kelompoknya berdiskusi membuat algoritma dan flowchart : ▪ Menyemai tanaman ▪ Membuat larutan AB Mix ▪ Kertas berwarna untuk membuat flowchart ▪ LKPD P5.8.1.9 ▪ LKPD P5.8.1.10 ▪ Peserta didik melanjutkan diskusi ▪ Ingatkan kembali kepada peserta didik untuk menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan pada hari Kamis, 26 Oktober 2023 (busa, cutter, wadah semai, botol, benih sayuran, gunting, paku, tang, lilin, kawat, kantong plastic warna hitam).
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Rabu, 25 Oktober 2023 PENGENALAN 06 Alur persiapan 0 07.00 – 07.20 20 1 07.20 – 08.00 40 2 08.00 – 08.40 40 3 08.40 – 09.20 40 4 09.20 – 10.00 40 Ist 1 10.00 – 10.15 15 5 10.15 – 10.55 40 07 Identifikasi tanaman 6 10.55 – 11.35 40
9 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN Peserta didik bersama dengan kelompoknya berdiskusi membuat algoritma dan flowchart : ▪ Membuat hidroponik dari botol bekas ▪ Menanam tanaman hidroponik ▪ Merawat tanaman hidroponik ▪ Memanen tanaman hidroponik ▪ Kertas warna untuk membuat flowchart ▪ LKPD P5.8.1.11 ▪ LKPD P5.8.1.12 ▪ LKPD P5.8.1.13 ▪ LKPD P5.8.1.14 ▪ Peserta didik melanjutkan diskusi ▪ Peserta didik melanjutkan diskusi ▪ Peserta didik melanjutkan diskusi ▪ Peserta didik melanjutkan diskusi Istirahat Peserta didik melakukan presentasi hasil diskusi ▪ LPPD P5.8.1.4 Peserta didik beserta kelompoknya membuat identifikasi sayuran menggunakan canva, berisi : ▪ Identitas kelompok ▪ Nama sayuran dalam Bahasa Indonesia ▪ Nama sayuran dalam Bahasa Inggris ▪ Nama sayuran dalam Bahasa Latin ▪ Caution mengenai tanaman hidroponik ▪ LKPD P5.8.1.15 ▪ GF P5.8.1.2 ▪
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Rabu, 25 Oktober 2023 PENGENALAN 07 Identifikasi tanaman Ist 2 11.35 – 12.00 25 7 12.00 – 12.40 40 8 12.40 – 13.20 40 08 Pemilihan lahan 9 13.20 – 14.00 40 Keterangan : ▪ LKPD : Lembar Kerja Peserta Didik ▪ LPPD : Lembar Penilaian Peserta Didik ▪ GF : Link Google Form untuk peserta didik melakukan upload data
10 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN Istirahat dan pendalaman iman ▪ Peserta didik melanjutkan diskusi ▪ Peserta didik upload hasil diskusi ke dalam Google Drive. ▪ Peserta didik bersama kelompoknya memilih lahan yang akan digunakan untuk meletakkan tanaman hidroponik; ▪ Ingatkan kembali kepada peserta didik untuk menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan pada hari Kamis, 19 Oktober 2023 (busa, cutter, wadah semai, botol, benih sayuran, gunting, paku, tang, lilin, kawat, kantong plastic warna hitam). ▪ LKPD P5.8.1.16
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Kamis, 26 Oktober 2023 KONTEKSTUALISASI 09 Penyemaian benih 1 07.00 – 07.40 40 2 07.40 – 08.20 40 10 Pembuatan botol hidoponik 3 08.20 – 09.00 40 4 09.00 – 09.40 40 Ist 1 09.40 – 09.55 15 5 09.55 – 10.35 40 11 Pengecekan keadaaan dan merawat tanaman 6 10.35 – 11.15 40
11 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN ▪ Guru memberikan arahan kepada peserta didik untuk menyemai benih ▪ Peserta didik bersama kelompoknya menyemai benih sesuai dengan prosedur yang tepat ▪ Video tentang penyemaian benih tanaman hidroponik ▪ LKPD P5.8.1.17 ▪ GF P5.8.1.4 Peserta didik melanjutkan praktik dengan kelompoknya ▪ Guru memberikan arahan kepada peserta didik untuk membuat hidroponik ▪ Peserta didik bersama kelompoknya : ◈ Membuat botol hidroponik ◈ Mengecat botol hidroponik ◈ Membuat botol siram ◈ Laminating nama, ▪ Video tentang pembuatan botol hidroponik ▪ LKPD P5.8.1.18 ▪ GF P5.8.1.5 Peserta didik melanjutkan praktik dengan kelompoknya. Istirahat Peserta didik beserta kelompoknya upload video praktik membuat hidroponik Peserta didik beserta kelompoknya : ▪ Mencari dan melakukan review video/artikel terkait cara mengecek dan merawat tanaman; ▪ Mencari dan melakukan review video/artikel terkait cara mengecek dan memantau kadar air (nutrisi); ▪ LKPD P5.8.1.19 ▪ LKPD P5.8.1.20
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Kamis, 26 Oktober 2023 AKTUALISASI 12 Panen Tanaman 7 11.15 – 11.55 40 13 Pengemasan Hasil Panen Ist 2 11.55 – 12.30 60 14 Penjualan Hasil Panen 8 12.30 – 13.10 40 9 13.10 – 13.50 40 Keterangan : ▪ LKPD : Lembar Kerja Peserta Didik ▪ LPPD : Lembar Penilaian Peserta Didik ▪ GF : Link Google Form untuk peserta didik melakukan upload data
12 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN Peserta didik bersama dengan kelompoknya berdiskusi mengenai rancangan memanen tanaman. ▪ LKPD P5.8.1.21 Peserta didik bersama dengan kelompoknya berdiskusi mengenai rancangan pengemasan hasil panen. ▪ LKPD P5.8.1.22 Istirahat dan pendalaman iman ▪ Guru memberikan arahan kepada peserta didik untuk menghitung Break Even Point (BEP) ▪ Peserta didik bersama kelompoknya mendiskusikan BEP untuk menentukan harga jual ▪ Slide materi BEP ▪ Menggunakan Ruang Ketrampilan ▪ LKPD P5.8.1.23 ▪ Peserta didik melanjutkan diskusi bersama dengan kelompoknya
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Jumat, 27 Oktober 2023 0 07.00 – 07.40 40 AKTUALISASI 15 Format Pelaporan 1 07.40 – 08.20 40 16 Pengolahan Hasil Panen 2 08.20 – 09.00 40 3 09.00 – 09.40 40 Ist 1 09.40 – 09.55 17 Pengumpulan dan penyajian data 4 09.55 – 10.35 40 18 Pengolahan Data 5 10.35 – 11.15 40 Ist 2 11.15 – 12.30 60
13 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN Kegiatan pembiasaan peserta didik ▪ Guru memberikan materi mengenai Laporan Hasil Observasi. ▪ Guru memberikan materi mengenai format laporan pelaksanaan kegiatan individual tiap kelompok. ▪ Slide materi pengumpulan dan penyajian data ▪ Menggunakan Ruang Ketrampilan ▪ LKPD P5.8.1.24 ▪ Guru memberikan materi mengenai pengolahan hasil panen tanaman sayur. ▪ Peserta didik bersama dengan kelompoknya berdiskusi untuk mengolah sayuran hasil panen (1 jenis olahan untuk setiap jenis sayuran) ▪ Slide materi pengumpulan dan penyajian data ▪ Menggunakan Ruang Ketrampilan ▪ LKPD P5.8.1.25 Istirahat ▪ Guru memberikan materi mengenai pengumpulan dan penyajian data; ▪ Peserta didik melakukan pengamatan dan mengumpulkan data terkait tinggi tanaman dalam bentuk tabel. ▪ Slide materi pengumpulan dan penyajian data ▪ Menggunakan Ruang Ketrampilan ▪ LKPD P5.8.1.26 ▪ Peserta didik menyajikan data hasil pengamatan dalam betuk diagram batang, diagram garis dan diagram lingkaran sebagai lampiran pada laporan. ▪ LKPD P5.8.1.27 Istirahat dan pendalaman iman
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN URAIAN AKTIVITAS PEHARI, TANGGAL TAHAP NO. AKTIVITAS AKTIVITAS JAM KEALOKASI WAKTU (WIB/menit) Jumat, 27 Oktober 2023 REFLEKSI 19 Refleksi 6 12.30 – 13.10 40 Keterangan : ▪ LKPD : Lembar Kerja Peserta Didik ▪ LPPD : Lembar Penilaian Peserta Didik ▪ GF : Link Google Form untuk peserta didik melakukan upload data
14 ELAKSANAAN PROJEK URAIAN AKTIVITAS PERSIAPAN Refleksi ▪ Mind Mapping ketercapaian peserta didik memahami tema P5 ▪ Penilaian Diri Sendiri ▪ Penilaian Antar Teman ▪ LKPD P5.8.1.28 ▪ LKPD P5.8.1.29 ▪ LPPD P5.8.1.5
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN 15 JADWAL PENDAMPING P5 SENIN KELAS VIII SELASA KELAS VIII JAM KE- A B C D JAM KE- A B C D 0 07.00 – 08.00 UPACARA 1 07.00 – 07.40 G E F A 1 08.00 – 08.40 J; M1 2 07.40 – 08.20 G E F A 2 08.40 – 09.20 3 08.20 – 09.00 G E F A 3 09.20 – 10.00 Ist 09.00 – 09.15 ISTIRAHAT Ist 10.00 – 10.15 ISTIRAHAT 4 09.15 – 09.55 Narasumber dari UPTD Balai Penyuluhan, Pertanian, Pangan, dan Perikanan Wilayah IV Pemkab Sleman 4 10.15 – 10.55 D B K H 5 09.55 – 10.35 5 10.55 – 11.35 D B K H 6 10.35 – 11.15 Ist 11.35 – 12.20 ISTIRAHAT Ist 11.15 – 12.00 ISTIRAHAT 6 12.20 – 13.00 C D M2 B 7 12.00 – 12.40 D M1 M2 J 7 13.00 – 13.40 C D M2 B 8 12.40 – 13.20 D M1 K H 8 13.40 – 14.20 C D M2 B 9 13.20 – 14.00 D M1 K H Catatan : Jam ke- 1 dan 2 menggunakan Ruang Ketrampilan Catatan : Istirahat 1 dimajukan (persiapaan materi dari Narasumber luar) RABU KELAS VIII KAMIS KELAS VIII JAM KE- A B C D JAM KE- A B C D 0 07.00 – 07.20 C H D K 1 07.00 – 07.40 H C J A 1 07.20 – 08.00 C H D K 2 07.40 – 08.20 H C J A 2 08.00 – 08.40 C H D K 3 08.20 – 09.00 K D E A 3 08.40 – 09.20 J B G M2 4 09.00 – 09.40 A D E M1 4 09.20 – 10.00 J K G M2 Ist 09.40 – 09.55 ISTIRAHAT Ist 10.00 – 10.15 ISTIRAHAT 5 09.55 – 10.35 A J E M1 5 10.15 – 10.55 M1 K E J 6 10.35 – 11.15 A J H K 6 10.55 – 11.35 M1 H E J 7 11.15 – 11.55 C J H K Ist 11.35 – 12.00 ISTIRAHAT Ist 11.55 – 12.30 ISTIRAHAT 7 12.00 – 12.40 M2 A C E 8 12.30 – 13.10 G 8 12.40 – 13.20 M2 A C E 9 13.10 – 13.50 9 13.20 – 14.00 M2 A C E Catatan : Jam ke- 8 dan 9 menggunakan Ruang Ketrampilan. Catatan :
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN 16 JADWAL PENDAMPING P5 JUMAT KELAS VIII JAM KE- A B C D 0 07.00 – 07.40 PEMBIASAAN 1 07.40 – 08.20 C; F 2 08.20 – 09.00 K 3 09.00 – 09.40 K Ist 09.40 – 09.55 ISTIRAHAT 4 09.55 – 10.35 E 5 10.35 – 11.15 E Ist 11.15 – 12.30 ISTIRAHAT 6 12.30 – 13.10 M2 M1 K D Catatan : Jam ke-1 sampai dengan jam ke-5 menggunakan Ruang Ketrampilan Keterangan : Kode Nama Guru Mata Pelajaran A Luthfi Nurul Huda, S.Ag. Pendidikan Agama dan Budi Pekerti B Endar Priyo Aji, S.Pd. Pendidikan Pancasila C Ayu Kurniasih, S.Pd. Bahasa Indonesia D Rista Putri Maharani, S.Pd. Bahasa Inggris E Nani Kurniawati, S.Pd.Si. Matematika F Sri Budiyarti, S.Pd.Si. Ilmu Pengetahuan Alam G Wurdiyanti Yuli Astuti, S.Pd. Ilmu Pengetahuan Sosial H Wiwik Sri Wahyuni Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan J Setyaning Wahyuni, S.T. Informatika K Sunarni, S.Pd. Prakarya M1 Dra. Dwirahayu Aminah Probowati Bimbingan Konseling M2 Alfan Arifanto, S.Pd. Bimbingan Konseling
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN PENANAMAN PROFIL A. BERIMAN, BERTAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA, DAN BERAKHLAK MULElemen Sub-Elemen Akhlak kepada Alam Menjaga lingkungan alam sekitar MewupermasolusB. BERKEBHINEKAAN GLOBAL Elemen Sub-Elemen Mengenal dan menghargai budaya Menumbuhkan rasa menghormati terhadap keanekaragaman budaya MemamengmulaiBerkeadilan Sosial Berpartisipasi dalam proses pengambilan keputusan bersama Berpabersabersadenga
17 PELAJAR PANCASILA LIA Ketercapaian di Akhir Fase Aktivitas Terkait ujudkan rasa syukur dengan berinisiatif untuk menyelesaikan asalahan lingkungan alam sekitarnya dengan mengajukan alternatif i dan mulai menerapkan solusi tersebut. 11 Ketercapaian di Akhir Fase Aktivitas Terkait ahami pentingnya melestarikan dan merayakan tradisi budaya untuk embangkan identitas pribadi, sosial, dan bangsa Indonesia serta berupaya melestarikan budaya dalam kehidupan sehari-hari. 02, 07 artisipasi dalam menentukan kriteria dan metode yang disepakati ma untuk menentukan pilihan dan keputusan untuk kepentingan ma melalui proses bertukar pikiran secara cermat dan terbuka an panduan pendidik 06
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN C. GOTONG ROYONG Elemen Sub-Elemen Kolaborasi Kerjasama Menyemelaksekitadan mKomunikasi untuk mencapai tujuan bersama Memayang mediakualitD. MANDIRI Elemen Sub-Elemen Pemahaman diri dan situasi yang dihadapi Mengembangkan refleksi diri MemopribadpengaRegulasi Diri Regulasi emosi Memapengeemos
18 Ketercapaian di Akhir Fase Aktivitas Terkait elaraskan tindakan sendiri dengan tindakan orang lain untuk ksanakan kegiatan dan mencapai tujuan kelompok di lingkungan ar, serta memberi semangat kepada orang lain untuk bekerja efektif mencapai tujuan bersama. 03, 08 ahami informasi, gagasan, emosi, keterampilan dan keprihatinan diungkapkan oleh orang lain menggunakan berbagai simbol dan a secara efektif, serta memanfaatkannya untuk meningkatkan as hubungan interpersonal guna mencapai tujuan bersama. 09, 10, 14 Ketercapaian di Akhir Fase Aktivitas Terkait onitor kemajuan belajar yang dicapai serta memprediksi tantangan di dan akademik yang akan muncul berlandaskan pada alamannya untuk mempertimbangkan strategi belajar yang sesuai. 15, 18 ahami dan memprediksi konsekuensi dari emosi dan ekspresiannya dan menyusun langkah-langkah untuk mengelola inya dalam pelaksanaan belajar dan berinteraksi dengan orang lain. 01, 19
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN Elemen Sub-Elemen Regulasi Diri Mengembangkan pengendalian dan disiplin diri Berkodirencyang dE. BERNALAR KRITIS Elemen Sub-Elemen Memperoleh dan memproses informasi dan gagasan Mengajukan pertanyaan MengmencMengidentifikasi, mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan gagasan MengrelevaF. KREATIF Elemen Sub-Elemen Menghasilkan gagasan yang orisinal Menghasilkan gagasan yang orisinal Menghbaru umenge
19 Ketercapaian di Akhir Fase Aktivitas Terkait omitmen dan menjaga konsistensi pencapaian tujuan yang telah canakannya untuk mencapai tujuan belajar dan pengembangan diri diharapkannya 16 Ketercapaian di Akhir Fase Aktivitas Terkait ajukan pertanyaan untuk klarifikasi dan interpretasi informasi, serta ari tahu penyebab dan konsekuensi dari informasi tersebut. 05 identifikasi, mengklarifikasi, dan menganalisis informasi yang an serta memprioritaskan beberapa gagasan tertentu. 04, 05 Ketercapaian di Akhir Fase Aktivitas Terkait hubungkan gagasan yang ia miliki dengan informasi atau gagasan untuk menghasilkan kombinasi gagasan baru dan imajinatif untuk ekspresikan pikiran dan/atau perasaannya 13, 17
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN PERKEMBANGAN SUB A. BERIMAN, BERTAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA, DAN BERAKHLAK MULSub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeMenjaga lingkungan alam sekitar Mewujudkan rasa syukur ter-hadap lingkungan alam sekitar-nya. Mewujudkan radengan berinismenyelesaikan plingkungan alam seB. BERKEBHINEKAAN GLOBAL Sub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeMenumbuhkan rasa menghormati terhadap keanekaragaman budaya Memahami pentingnya melestarikan dan merayakan tradisi budaya. Memahami pentingrikan dan meraybudaya untuk meidentitas pribadi, bangsa Indonesia.
20 ELEMEN ANTAR FASE LIA embang Berkembang Sesuai Harapan Sangat Berkembang asa syukur iatif untuk permasalahan ekitarnya. Mewujudkan rasa syukur dengan berinisiatif untuk menyelesaikan permasalahan lingkungan alam sekitarnya dengan mengajukan alternatif solusi dan mulai menerapkan solusi tersebut. Mewujudkan rasa syukur dengan berinisiatif untuk menyelesaikan permasalahan lingkungan alam sekitarnya dengan mengajukan alternatif solusi dan mulai menerapkan solusi tersebut serta mengembangkan atau mencari solusi yang lebih efisien. embang Berkembang Sesuai Harapan Sangat Berkembang gnya melestayakan tradisi ngembangkan sosial, dan Memahami pentingnya melestarikan dan merayakan tradisi budaya untuk mengembangkan identitas pribadi, sosial, dan bangsa Indonesia serta mulai Memahami pentingnya melestarikan dan merayakan tradisi budaya untuk mengembangkan identitas pribadi, sosial, dan bangsa Indonesia serta mulai
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN Sub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeBerpartisipasi dalam proses pengambilan keputusan bersama Berpartisipasi dalam menentukan pilihan keputusan untuk kepentingan bersama dengan panduan pendidik Berpartisipasi datukan pilihan dauntuk kepentingmelalui proses besecara cermat dengan panduan pC. GOTONG ROYONG Sub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeKerjasama Menyelaraskan tindakan sendiri untuk melaksanakan kegiatan dan mencapai tujuan kelompok. Menyelaraskan tindengan tindakanuntuk melaksanadan mencapai tujudi lingkungan sekit
21 embang Berkembang Sesuai Harapan Sangat Berkembang berupaya melestarikan budaya dalam kehidupan sehari-hari. berupaya melestarikan dan menggunakan budaya dalam kehidupan sehari-hari. alam menenan keputusan an bersama ertukar pikiran dan terbuka endidik Berpartisipasi dalam menentukan kriteria dan metode yang disepakati bersama untuk menentukan pilihan dan keputusan untuk kepentingan bersama melalui proses bertukar pikiran secara cermat dan terbuka dengan panduan pendidik Berpartisipasi dalam menentukan kriteria dan metode yang disepakati bersama untuk menentukan pilihan dan keputusan dari perbedaan dan keragaman sosial untuk kepentingan bersama melalui proses bertukar pikiran secara cermat dan terbuka dengan panduan pendidik. embang Berkembang Sesuai Harapan Sangat Berkembang ndakan sendiri orang lain kan kegiatan uan kelompok tar. Menyelaraskan tindakan sendiri dengan tindakan orang lain untuk melaksanakan kegiatan dan mencapai tujuan kelompok di lingkungan sekitar, serta memberi semangat kepada orang lain untuk bekerja efektif dan mencapai tujuan bersama. Menyelaraskan tindakan sendiri dengan tindakan orang lain untuk melaksanakan kegiatan dan mencapai tujuan kelompok di lingkungan sekitar, serta memberi semangat kepada orang lain untuk bekerja efektif dan mencapai tujuan bersama sesuai dengan norma sosial yang berlaku.
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN Sub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeKomunikasi untuk mencapai tujuan bersama Memahami informasi, gagasan, emosi, keterampilan dan keprihatinan yang diungkapkan oleh orang lain. Memahami informemosi, keterampiprihatinan yang oleh orang lain berbagai simbol mencapai tujuan bD. MANDIRI Sub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeMengembangkan refleksi diri Memonitor kemajuan belajar yang dicapai berlandaskan pada pengalamannya. Memonitor kemayang dicapai sertaakademik yang aberlandaskan palamannya.
22 embang Berkembang Sesuai Harapan Sangat Berkembang masi, gagasan, ilan dan kediungkapkan menggunakan dan media bersama. Memahami informasi, gagasan, emosi, keterampilan dan keprihatinan yang diungkapkan oleh orang lain menggunakan berbagai simbol dan media secara efektif, serta memanfaatkannya untuk meningkatkan kualitas hubungan interpersonal guna mencapai tujuan bersama. Memahami informasi, gagasan, emosi, keterampilan dan keprihatinan yang diungkapkan oleh orang lain menggunakan berbagai simbol dan media secara efektif, serta memanfaatkannya untuk meningkatkan kualitas hubungan interpersonal guna mencapai tujuan bersama serta mengungkapkan dengan bahasa yang santun. embang Berkembang Sesuai Harapan Sangat Berkembang ajuan belajar memprediksi akan muncul pada pengMemonitor kemajuan belajar yang dicapai serta memprediksi tantangan pribadi dan akademik yang akan muncul berlandaskan pada pengalamannya untuk mempertimbangkan strategi belajar yang sesuai. Memonitor kemajuan belajar yang dicapai serta memprediksi tantangan pribadi dan akademik yang akan muncul berlandaskan pada pengalamannya untuk mempertimbangkan strategi belajar yang sesuai dan efisien.
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN Sub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeRegulasi emosi Memahami konsekuensi dari emosi dan pengekspresiannya dalam berinteraksi dengan orang lain. Memahami dan konsekuensi daripengekspresiannyalaksanaan belajainteraksi dengan oMengembangkan pengendalian dan disiplin diri Berkomitmen pada pencapaian tujuan yang telah direncanakannya. Berkomitmen dakonsistensi pencayang telah direncaE. BERNALAR KRITIS Sub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeMengajukan pertanyaan Mengajukan pertanyaan untuk klarifikasi dari informasi tersebut. Mengajukan pertaklarifikasi dan intinformasi tersebut
23 embang Berkembang Sesuai Harapan Sangat Berkembang memprediksi emosi dan a dalam pear dan berrang lain. Memahami dan memprediksi konsekuensi dari emosi dan pengekspresiannya dan menyusun langkah-langkah untuk mengelola emosinya dalam pelaksanaan belajar dan berinteraksi dengan orang lain. Memahami dan memprediksi konsekuensi dari emosi dan pengekspresiannya dan menyusun langkah-langkah untuk mengelola emosinya dalam pelaksanaan belajar dan ber-interaksi dan menjadi panutan bagi orang lain. an menjaga apaian tujuan nakannya. Berkomitmen dan menjaga konsistensi pencapaian tujuan yang telah direncanakannya untuk mencapai tujuan belajar dan pengembangan diri yang diharapkannya. Berkomitmen dan menjaga konsistensi pencapaian tujuan yang telah direncanakannya untuk mencapai tujuan belajar dan pengembangan diri yang diharapkannya serta menerapkan dalam keseharian. embang Berkembang Sesuai Harapan Sangat Berkembang anyaan untuk erpretasi dari t. Mengajukan pertanyaan untuk klarifikasi dan interpretasi informasi, serta mencari tahu penyebab dan konsekuensi dari informasi tersebut. Mengajukan pertanyaan untuk klarifikasi dan interpretasi informasi, serta mencari tahu penyebab dan konsekuensi dari informasi tersebut serta mencari solusi dari permasalahan yang ditimbulkan dari suatu informasi.
P5 IKM VIII ~ GAYA HIDUP BERKELANJUTAN Sub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeMengidentifikasi, mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan gagasan Mengidentifikasi, informasi yang relevan serta membuat gagasan. Mengidentifikasi, msi informasi yang membuat gagasanF. KREATIF Sub-Elemen Belum Berkembang Mulai BerkeMenghasilkan gagasan yang orisinal Menghubungkan gagasan yang ia miliki dengan informasi untuk mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya. Menghubungkan gia miliki dengan ingagasan baru untukan kombinasi guntuk mengekspredan/atau perasaan