SECURITY SISTEM
DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI TUGAS MATA KULIAH SECURITY SISTEM
DOSENPENGAMPU
SUTEJO, M.T.I
DISUSUNOLEH NPM
NO NAMAMAHASISWA 19100145
1 EVIYANI
STIMIKPRINGSEWU
LAMPUNG
2021
Langkah langkah mengamankan akun Facebook
Buka aplikasi Facebook ⇒klik menu titik tiga di pojok kanan atas ⇒scroll ke bawah ⇒klik opsi Pengaturan
& Privasi
masuk ke pengaturan, klik Keamanan Dan Info Login
Lalu scroll ke bawah pilih Autentikasi dua faktor, dan pilih dan klik opsi Gunakan Autentikasi dua Faktor
Pilih metode kemananan
Disini ada dua pilihan opsi untuk mengaktifkan proses Autentikasi, yakni melalui SMS atau aplikasi
Barcode Scanner seperti Google Authenticator atau Duo Mobile.
Jika ingin melakukan proses mudahnya, pilih fitur SMS, kemudian klik Selanjutnya
Masukan nomor telepon lalu klik selanjutnya
Masukan kembali kata sandi Facebook demi keamanan lalu kirim
Kemudian masukan kode 6 digit yang dikirim Facebook ke nomor ponsel, dan klik Biasanya proses ini
bisa instant, namun jika belum terkirim, klik opsi Kirim ulang kode.setelah masukan 6 kode klik
lanjutkan.
Lalu klik selesai ,dengan cara ini Facebook kita tidak akan hilang karena terkena bajak atau tidak terkena
hack.
Langkah langkah mengamankan akun Instagram
Pertama, login dengan akun instagram pribadi
Lalu klik Profil dan klik Garis menu yang ada di pojok kanan atas
Klik Setting atau Pengaturan
Pilih Activity Login / Aktivitas Login, nah disini ada menu menu yang akan melihat aktivitas login akunmu
seperti gambar berikut
Apabila ada aktivitas login yang menurutmu mencurigakan, kamu bisa melakukan logout dengan klik
titik tiga lalu tekan logout.
Nah disini cara mengamankan aku Instagram
Klik menu privasi atau Keamanan
Pilih Authentication Two Factor / Autentikasi Dua Faktor, klik Mulai dan klik SMS
Jika, belum memasukan nomor hp silahkan masukkan dulu. Kalo sudah memasukkan nomor hp harus
menunggu SMS kode verifikasi dari Instagram
Masukkan kode konfirmasi tersebut lalu klik selesai
Nanti akan muncul notifikasi selamat bahwa autentikasi dua faktor berhasil.
Dengan cara ini aku kita akan aman tidak terkena hack/bajak dari orang lain.
Langkah langkah membuat password file & folder
Yang pertama kita buka file & folder yang akan kita kunci
Disini saya blok yang akan saya kunci lalu Klik kanan pada folder yang ingin di kunci
Pilih WinRAR lalu klik tanda panah klik add to archive
Pilih “Set Password” pada bagian bawah dashboard WinRAR yang muncul,lalu klik ok
masukan password Anda pada bagian “Enter password” lalu klik ok
Disini kita cek file RAR yang saya miliki sudah terkunci dengan password ataukah belum.
File sudah terkunci ,jadi disini kita masukkan password yang kita setting tadi,lalu klik ok
Selesai ,dengan cara ini file & folder kita jadi aman
Langkah langkah memberi password pada ms.word
Pertama-tama kita membuka file yang akan anda kunci/password lalu klik pojok kiri atas pada ikon office
button.
Kemudian pilih Prepare > Encrypt Document.
Masukkan password yang anda inginkan. Penggunaan huruf kecil dan besar berpengaruh (case-
sensitive). Selanjutnya pilih OK.
Masukkan ulang password anda, kemudian pilih OK.
Dokumen word anda sudah berhasil dikunci (diberi password).
Setiap ada yang ingin membuka dokumen word anda, ia harus memasukkan passwordnya terlebih
dahulu.
Dengan memberi password pada dokumen word anda, tidak sembarang orang dapat mengaksesnya.
Jadi jika anda mempunyai dokumen word yang penting, sangat disarankan untuk memberikannya
password yang kuat (kombinasi huruf, angka dan simbol) tapi mudah anda ingat.
Langkah langkah memberi password pada ms.excel
Pertama-tama kita membuka file ms excel yang akan anda kunci/password lalu klik pojok kiri atas pada
ikon office button.
Kemudian pilih Prepare > Encrypt Document.
Masukkan password yang anda inginkan. Penggunaan huruf kecil dan besar berpengaruh (case-
sensitive). Selanjutnya pilih OK.
Masukkan ulang password anda, kemudian pilih OK.
Dokumen excel anda sudah berhasil dikunci (diberi password).
Selesai, file Excel sudah bisa dibuka
Setiap ada yang ingin membuka dokumen excel anda, ia harus memasukkan passwordnya terlebih
dahulu.
Dengan memberi password pada dokumen excel anda, tidak sembarang orang dapat mengaksesnya.
Jadi jika anda mempunyai dokumen word yang penting, sangat disarankan untuk memberikannya
password yang kuat (kombinasi huruf, angka dan simbol) tapi mudah anda ingat.
Langkah langkah memberi password pada Winrar
1.Pastikan anda telah memiliki Program WinRar.lalu klik star pilih program WinRar.
2.Siapkan file ataupun folder yang akan di compress menjadi file winrar.Klik kanan pada file atau folder
yang akan di compress, lalu pilih Add to Archive
3.Masih di tab General, silakan klik Set Password untuk proses pembuatan password pada file winrar
4.Masukan password yang diinginkan pada kolom,lalu Klik OK untuk menyimpan settingan password .
5.jika ingin membuka WinRAR kita sudah terkunci atau belum,klik star lalu buka program WinRar.
6.lalu ketik password yang sudah kita setting tadi ,lalu klik ok
7.selesai
Langkah langkah membuat passoword user akun windows 7
1.klik star lalu cari control panel
2.lalu klik user accounts
3.setelah itu klik user accounts lagi
4. Lalu pilih menu manage another account
5.lalu kita klik change the password
6. Setelah itu kita diminta untuk memasukan password setelah memasukan password kita klik change
password
7.untuk memastikan bahwa password kita bisa digunakan atau tidak kita klik star lalu klik lock
8.Jika bener disini kita diminta untuk memasukan password yang telah dibuat
Langkah langkah Menginstal Software Folder lock
1.buka software folder lock.kemudian klik 2x,maka tampil seperti di bawah ini.
2.Maka akan muncul tampilan seperti ini.pilih next
3.tampil seperti ini ,pilih l Agree.
4.tampil seperti ini pilih install.
5.proses install sedang berlangsung.
6.setelah selesai pilih finish.
7.selesai
Langkah langkah Menginstal My Lockbox
1.buka My Lockbox setup.kemudian klik 2x,maka tampil seperti di bawah ini.
2.Maka akan muncul tampilan seperti ini.kemudian klik 2x pada bagian mylockbox.
3.langkah selanjutnya pemilihan bahasa yang kita gunakan pada software tersebut lalu ok.
4.maka akan tampil seperti ini ,pilih I accept the agreement kemudian next.
5.lalu klik install
6.proses install sedang berlangsung ,kita tunggu sampai dengan selesai
7.setelah proses install selesai maka akan muncul tampilan berikut ini, lalu klik next.
8.muncul tampilan berikut ,pilih finish.
9. Software My Lockbox sudah terpasang.
Langkah langkah Menginstal software folder protect.
1.buka software folder protect di dokumen yang sudah kita download dengan cara klik 2x.
2.pilih next
3.pilih next
4.pilih next
5.pilih next
6.pilih install
7.klik finish
8.software Folder protect sudah terpasang.