The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by indrawatieka13, 2021-10-16 05:45:31

LKPD KELAS VI SEMESTER 1

LKPD KELAS VI SEMESTER 1

Keywords: TEMATIK

Tujuan Pembelajaran

1. Setelah membaca teks laporan
pengamatan, siswa mampu menemukan
ide pokok dengan bantuan diagram.

2. Setelah berdiskusi, siswa mampu menulis
kesimpulan dengan terperinci.

3. Setelah membaca teks, siswa mampu
menjawab pertanyaan tentang pelestarian
hewan dengan tepat.

4. Setelah berdiskusi, siswa mampu
melaporkan cara melestarikan hewan di
lingkungan setempat dengan tepat.

5. Setelah membaca teks tentang kehidupan
politik di negara ASEAN, siswa mampu
menyebutkan kehidupan politiknya dari
dua negara terkait kondisi geografisnya
dengan benar.

6. Setelah berdiskusi, siswa mampu menulis
laporan tentang perbedaan kehidupan
politik dari dua negara terkait kondisi
geografisnya dengan benar melalui
diagram Venn.

Kegiatan 1

Mengamati

A. Topik
Pelestarian Hewan

B. Cara Kerja
1. Amati gambar tentan pemburuan hewan!”
2. Tuliskan apa dampak hewan jika sering diburu, Apa dampak Hewan jika sering diburu,
Bagaimana cara kita melindungi hewan yang ada di lingkungan sekitar kita?”dan Hewan jenis
apa saja yang mendapat perhatian oleh pemerintah jika diburu? Dan tuliskan asal daerah
hewan tersebut!
3. Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada buku tulis.
4. Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu!

Perhatikan Gambar Berikut!

1.

Apa dampak Hewan jika sering
diburu?

______________________________
______________________________
______________________________

__________________________

“Mengapa kejadian tersebut
mendapatkanperhatiankhususdari
pihakkeamanan?Apalangkahyang
dilakukanpemerintah?

Bagaimanacarakitamelindungihewanyang
ada di lingkungan sekitar kita?”

Kegiatan 2

Membuat

A. Topik
Membuat kesimpulan .
Cara Kerja

1) Bacalah teks berikut agar bisa mengerjakan tugas, yang diberikan melalui LKPD.
2) Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada bukutulis.
3) Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu.

Punahnya Hewan Langka di Indonesia

Indonesia dikenal sebagai negara yang memiliki keanekaragaman hayati
tertinggi didunia, bahkan indonesia memiliki banyak jenis hewan liar
dibandingkan negara lainnya, sebagaian jenis hewan tersebut bersifat endemik
yakni hanya dapat ditemukan di Indonesia. Tingkat endemik suatu jenis hewan
berbanding lurus dengan tingkat kekayaan hewan yang dikatagorikan langka.

hewan langka merupakan hewan yang termasuk katagori hewan
terancam punah. Hewan langka di Indonesia terdiri atas berbagai kelompok
hewan dan spesies, seperti primata,aves serta herpetofauna. Kelompok hewan
tersebut dapat tersebar diberbagai ekosistem yang ada diseluruh wilayah
Indonesia.

kelangkaanhewandiIndonesiadapatterjadi karenaduafaktor. Faktor
pertama adalah proses evolusi atau alamiah. Hewan menjadi langka karena
penyebarannyaterbatashanyadisuatudaerahtertentu. Faktorkeduaadalah
pemanfaatan yang tidak berkelanjutan, kehilangan habitatatau kerusakan
lingkungan hidup.

Hasil Kegiatan

1. Buatlah kesimpulan dari teks diatas!

_
_
_____________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________
_
____________________________________________________________________________
_
_____________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________
_
____________________________________________________________________________
_
_____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________

Kegiatan 3

Mengamati

A. Topik
Kondisi politik negara-negara ASEAN
1) Carilah informasi dengan cara diskusi bersama kelompok melalui whatsapp group, membaca
referensi yang sesuai tentang persamaan dan perbedaan membandingkan kehidupan politik dari
dua negara ASEAN terkait kondisi geografisnya , atau mencari melalui internet untuk dapat
mengerjakan tugas-tugas yang diberikan melalui LKPD.
2) Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada bukutulis.
3) Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu.

HASIL PENGAMATAN

Hasil Pengamatann

1. Tulislah perbandingan kehidupan politik dari dua negara asean

Fakta Politik

Malaysia Indonesia

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Tema 1: Selamatkan Makhluk Hidup
Sub Tema : 3 Ayo Selamatkan Hewan dan Tumbuhan

Pembelajaran Ke : 2

Nama : _ UNTUK SD/MI

__ VI
__
SEMESTER 1

Oleh
Ni Luh Gede Eka Indrawati, S.Pd

SD No. 1 Sading

Petunjuk LKPD

1. Isilah identitas pada kolom yang telah disediakan.
2 .Bacalah setiap petunjuk yang disampaikan melalui LKPD ini, untuk
dapat

mengerjakan tugas yang ada di dalam LKPD.
3. Selesaikanlah tugas yang ada di dalam LKPD pada tiap kegiatan.
4.Tulislah semua jawaban pada kolom-kolom yang telah disediakan atau

tulislah semua jawaban pada buku tulis berdasarkan perintah yang
disampaikan melalui LKPD ini.
5. Kumpulkanlah LKPD yang sudah berisi jawaban kepada gurumu atau
fotolah hasil kerja dalam LKPD yang ditulis pada buku tulis kemudian
dikirimkan melalui whatsapp pribadi gurumu.

Tujuan Pembelajaran

1. Setelah membaca cerita, siswa mampu
menemukan contoh pelaksanaan sila-sila
Pancasila terkait menyayangi hewan
dengan benar.

2. Setelah berdiskusi, siswa mampu
menuliskan pendapat terkait penerapan
sila-sila Pancasila dalam kehidupan sehari-
hari dengan benar.

Kegiatan 1

Mengamati

A. Topik
Pelestarian Hewan

B. Cara Kerja
1. Amati dan pahami makna dari setiap lambang sila Pancasila !”
2. Lambang setiap sila Pancasila mempunyai hubungan erat dengan sila-sila Pancasila itu sendiri.
Oleh karena itu, tuliskan hubungan setiap lambang sila dengan sila – sila Pancasila!
3. Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada buku tulis, kemudian
kirimkan kepada Ibu guru.
4. Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu!

Sila Ke Hubungan Setiap Lambang Sila dengan Sila-sila Pancasila __
1 __
2 _ __
3 _ __
4 _ __
5 _
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __
_
_ __
_ __
_ __
_ __
_ __

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Tema 1: Selamatkan Makhluk Hidup
Sub Tema : 3 Ayo Selamatkan Hewan dan Tumbuhan

Pembelajaran Ke : 3

Nama : _ UNTUK SD/MI

__ VI
__
SEMESTER 1

Oleh
Ni Luh Gede Eka Indrawati, S.Pd

SD No. 1 Sading

Petunjuk LKPD

1. Isilah identitas pada kolom yang telah disediakan.
2 .Bacalah setiap petunjuk yang disampaikan melalui LKPD ini, untuk
dapat

mengerjakan tugas yang ada di dalam LKPD.
3. Selesaikanlah tugas yang ada di dalam LKPD pada tiap kegiatan.
4.Tulislah semua jawaban pada kolom-kolom yang telah disediakan atau

tulislah semua jawaban pada buku tulis berdasarkan perintah yang
disampaikan melalui LKPD ini.
5. Kumpulkanlah LKPD yang sudah berisi jawaban kepada gurumu atau
fotolah hasil kerja dalam LKPD yang ditulis pada buku tulis kemudian
dikirimkan melalui whatsapp pribadi gurumu.

Tujuan Pembelajaran

1. Setelah mengamati dan mencari informasi,
siswa mampu menganalisis cara pelestarian
tumbuhan dengan tepat.

2. Setelah berdiskusi, siswa mampu
mempresentasikan tentang pelestarian
tumbuhan dengan detail.

3. Setelah membaca teks, siswa mampu
menemukan ide pokok dengan bantuan
diagram.

4. Setelah menemukan ide pokok dari teks yang
dibaca, siswa mampu membuat penilaian
terhadap suatu kesimpulan dengan detail

Kegiatan 1

Mengamati

A. Topik
Perkembangbiakan tumbuhan

B. Cara Kerja
1. Amati berbagai jenis tumbuhan disekitar tempat tinggalmu!”
2. Kelompokkan jenis tumbuhan tersebut yang termasuk tumbuhan yang dapat
dikembangbiakkan secara vegetatif buatan baik seperti, setek, mencangkok, merunduk dan
menyambung!
3. Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada buku tulis, kemudian
kirimkan kepada Ibu guru.
4. Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu!

StekSetek
______________________________________
______________________________________
______________________________________
_

Mencangkok Merunduk

Vegetatif Buatan

Menyambung

Kegiatan 2

Menyampaikan

A. Topik
Penyampaian Simpulan
Cara Kerja

1) Bacalah teks bacaan terlebih dahulu!
2) Tulislah simpulan dari teks yang telah dibaca, selanjutnya sampaikan hasilnya secara lisan!
3) Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada bukutulis, kemudian kirimkan

kepada Ibu guru
4) Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu.

Teks Bacaan

Stolon adalah cabang batang yang memiliki perubahan bentuk.

Stolon tidak selalu muncul dari batang utama. Meski terlihat mirip,

stolon bukanlah batang utama. Stolon akan tumbuh secara

menyamping. Biasanya stolon memiliki nodus sebagai tempat

tumbuh tunas baru. Simpulan dari teks

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

Hasil Kegiatan

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

Simpulan dari teks bacaan

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

______________________________________________________________________

_

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Tema 1: Selamatkan Makhluk Hidup
Sub Tema : 3 Ayo Selamatkan Hewan dan Tumbuhan

Pembelajaran Ke : 4

Nama : _ UNTUK SD/MI

__ VI
__
SEMESTER 1

Oleh
Ni Luh Gede Eka Indrawaati, S.Pd

SD No. 1 Sading

Petunjuk LKPD

1. Isilah identitas pada kolom yang telah disediakan.
2 .Bacalah setiap petunjuk yang disampaikan melalui LKPD ini, untuk
dapat

mengerjakan tugas yang ada di dalam LKPD.
3. Selesaikanlah tugas yang ada di dalam LKPD pada tiap kegiatan.
4.Tulislah semua jawaban pada kolom-kolom yang telah disediakan atau

tulislah semua jawaban pada buku tulis berdasarkan perintah yang
disampaikan melalui LKPD ini.
5. Kumpulkanlah LKPD yang sudah berisi jawaban kepada gurumu atau
fotolah hasil kerja dalam LKPD yang ditulis pada buku tulis kemudian
dikirimkan melalui whatsapp pribadi gurumu.

Tujuan Pembelajaran

1. Setelah membaca kesimpulan dari teks laporan
hasil pengamatan, siswa mampu menyebutkan
pokok-pokok penting dengan tepat.

2. Setelah berdiskusi, siswa mampu menilai
kesimpulan teman dari teks yang dibaca
dengan rinci.

3. Setelah mengamati lingkungan sekolah siswa
mampu mengidentifikasi hak dan kewajiban
disekolah.

4. Setelah berdiskusi, siswa mampu
mempersentasikan hasil diskusinya.

Kegiatan 1

Menyebutkan

A. Topik
Penerapan Nilai-nilai Pancasila di Lingkungan Sekolah

B. Cara Kerja
1. Setiap orang memiliki hak dan kewajiban,begitu juga sebagai seorang siswa mempunyai hak
dan kewajiban disekolah. Hak dan kewajiban harus kamu lakukan secara seimbang sehingga
akan tercipta keadilan. Sekarang identifikasilah hak dan kewajibanmu disekolah. Tuliskan hak
dan kewajibanmu disekolah.
2. Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada buku tulis, kemudian
kirimkan kepada Ibu guru.
3. Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu!

Kewajiban di Sekolah Hak di Sekolah

Kegiatan 2

Meyimpulkan

A. Topik
Penilaian terhadap Simpulan yang Disampaikan Teman
Cara Kerja

1) Bacalah teks tentang “Anggrek Bulan “!
2) Tulislah simpulan dari teks yang telah dibaca, selanjutnya berikan komentar atau tanggapan terhadap

simpulan yang disampaikan oleh teman!
3) Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada bukutulis, kemudian kirimkan

kepada Ibu guru
4) Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu.

Anggrek Bulan

Anggrek bulan memiliki nama latin Phalaenopsis amabilis. Di
Indonesia anggrek bulan memiliki nama yang berbeda – beda.
Masyarakat jawa dan bali menyebutnya anggrek wulan. Ada juga
sebagian masyarakat yang menyebutnya anggrek menur.

Anggrek bulan termasuk bunga yang awet. Bunganya dapat
bertahan lebih dari satu bulan. Selain awet, anggrek bulan juga
memiliki warna yang cantik. Kelopak bunganya berwarna putih,
sedangkan putik bunganya berwarna kuning. Keindahan inilah yang
menjadikan anggrek bulan sebagai puspa pesona.

Hasil Kegiatan

Aspek yang dikomentari Ada/tidak Komentar

Muatan ide pokok

Sistematika penulisan

Muatan fakta bukan opini

Penggunaan kosakata baku

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Tema 1: Selamatkan Makhluk Hidup
Sub Tema : 3 Ayo Selamatkan Hewan dan Tumbuhan

Pembelajaran Ke : 5

Nama : _ UNTUK SD/MI

__ VI
__
SEMESTER 1

Oleh
Ni Luh Gede Eka Indrawati, S.Pd

SD No. 1 Sading

Petunjuk LKPD

1. Isilah identitas pada kolom yang telah disediakan.
2 .Bacalah setiap petunjuk yang disampaikan melalui LKPD ini, untuk
dapat

mengerjakan tugas yang ada di dalam LKPD.
3. Selesaikanlah tugas yang ada di dalam LKPD pada tiap kegiatan.
4.Tulislah semua jawaban pada kolom-kolom yang telah disediakan atau

tulislah semua jawaban pada buku tulis berdasarkan perintah yang
disampaikan melalui LKPD ini.
5. Kumpulkanlah LKPD yang sudah berisi jawaban kepada gurumu atau
fotolah hasil kerja dalam LKPD yang ditulis pada buku tulis kemudian
dikirimkan melalui whatsapp pribadi gurumu.

Tujuan Pembelajaran

1. Setelah membaca informasi tentang
ASEAN dan kondisi geografisnya, siswa
mampu menyebutkan kondisi flora dan
fauna, ciri-ciri serta daerah asalnya .

2. Setelah berdiskusi, siswa mampu menulis
laporan tentang flora dan fauna, ciri – ciri,
dan daerah asalnya di negara ASEAN
dengan benar.

Kegiatan 1

Menyebutkan

A. Topik
Hewan dan Tanaman Langka di Asia Tenggara

B. Cara Kerja
1. Tuliskan informasi dengan lengkap seperti nama flora dan fauna, ciri-ciri dan asal negaranya.
2. Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada buku tulis, kemudian
kirimkan kepada Ibu guru.
3. Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu!

Nama Flora dan Fauna Ciri-ciri Asal Negaranya

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Tema 1: Selamatkan Makhluk Hidup
Sub Tema : 3 Ayo Selamatkan Hewan dan Tumbuhan

Pembelajaran Ke : 6

Nama : _ UNTUK SD/MI

__ VI
__
SEMESTER 1

Oleh
Ni Luh Gede Eka Indrawati, S.Pd

SD No. 1 Sading

Petunjuk LKPD

1. Isilah identitas pada kolom yang telah disediakan.
2 .Bacalah setiap petunjuk yang disampaikan melalui LKPD ini, untuk
dapat

mengerjakan tugas yang ada di dalam LKPD.
3. Selesaikanlah tugas yang ada di dalam LKPD pada tiap kegiatan.
4.Tulislah semua jawaban pada kolom-kolom yang telah disediakan atau

tulislah semua jawaban pada buku tulis berdasarkan perintah yang
disampaikan melalui LKPD ini.
5. Kumpulkanlah LKPD yang sudah berisi jawaban kepada gurumu atau
fotolah hasil kerja dalam LKPD yang ditulis pada buku tulis kemudian
dikirimkan melalui whatsapp pribadi gurumu.

Tujuan Pembelajaran

1. Setelah membaca kesimpulan dari teks
laporan hasil pengamatan, siswa mampu
menyebutkan pokok-pokok penting
dengan tepat.

2. Setelah berdiskusi, siswa mampu menilai
kesimpulan teman dari teks yang dibaca
dengan rinci.

3. Setelah membaca memperhatikan
lingkungan bermain, siswa mampu
menyebutkan penerapan nilai-nilai sila
dalam pancasila.

4. Setelah berdiskusi, siswa mampu
membuat laporan terkait tentang
penerapan nilai-nilai pancasila antar
teman.

Kegiatan 1

Menyebutkan

A. Topik
Penerapan Nilai-nilai Pancasila di Lingkungan

B. Cara Kerja
1. Tuliskan penerapan nilai – nilai pancasila dalam berinteraksi antar teman .
2. Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada buku tulis, kemudian
kirimkan kepada Ibu guru.
3. Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu!

Sila keSatu

Sila ke Satu

Sila keDua

Sila ke Tiga

Penerapan Nilai Pancasila
Antar Teman

Sila ke Lima Sila ke lima

Kegiatan 2

Berkomentar

A. Topik
Mengomentari Simpulan yang Disampaikan Teman
Cara Kerja

1) Bacalah teks tentang “Daun Suji “!
2) Tulislah simpulan dari teks yang telah dibaca, selanjutnya berikan komentar atau tanggapan terhadap

simpulan yang disampaikan oleh teman!
3) Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada bukutulis, kemudian kirimkan

kepada Ibu guru
4) Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman dan gurumu.

Anggrek Bulan

Daun suji bentuknya mirip dengan pandan wangi. Namun,
aroma daun suji tidak sewangi daun pandan wangi. Daun suji
memiliki wangi yang khas. Aroma daun ini biasanya akan semerbak
pada sore hari.

Daun suji sering dijadikan sebagai bahan pewarna alami pada
makanan. Daun ini nmemiliki warna hijau yang pekat. Biasanya
pembuatan klepon atau putu ayu memanfaatkan daun ini untuk
pewarna alaminya. Caranya daun suji ditumbuk halus, lalu diperas
dan diambil airnya.

Daun suji mengandung zat kimia seperti flavonoid dan saponin.
Kedua zat tersebut dipercaya dapat mengobati berbagai macam
penyakit. Adanya kandungan kedua zat tersebut dibuktikan dengan
rasa daun suji yang cendrung pahit dan berwarna hijau.

Hasil Kegiatan

Aspek yang dikomentari Ada/tidak Komentar

Muatan ide pokok

Sistematika penulisan

Muatan fakta bukan opini

Penggunaan kosakata baku



Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
Tema 3: Tokoh dan Penemuan
Sub Tema 1: Penemu yang
Mengubah Dunia

Pembelajaran 1

DISUSUN OLEH
NI LUH GEDE EKA INDRAWATI, S.Pd

KELAS 003
PPG DALJAB 3
UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

Kelompok

Anggota Kelompok :
1. _______________________
2. _______________________
3. _______________________
4. _______________________
5. _______________________

PETUNJUK LKPD

1. Isilah identitas pada kolom yang telah disediakan.
2. Bacalah setiap petunjuk yang disampaikan melalui LKPD ini, untuk dapat

mengerjakan tugas yang ada di dalam LKPD.
3. Selesaikanlah tugas yang ada di dalam LKPD pada tiap kegiatan.
4. Tulislah semua jawaban pada kolom-kolom yang telah disediakan atau

tulislah semua jawaban pada buku tulis berdasarkan perintah yang
disampaikan melalui LKPD ini.
5. Kumpulkanlah LKPD yang sudah berisi jawaban kepada gurumu atau
fotolah hasil kerja dalam LKPD yang ditulis pada buku tulis kemudian
dikirimkan melalui whatsapp pribadi gurumu.

TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui mengamati teks bacaan pada powerpoint melalui zoom meeting, peserta didik
dapat menganalisis informasi penting dari teks eksplanasi yang dibaca dengan benar.

2. Setelah membaca teks peserta didik dapat mempresentasikan informasi penting dari
teks eksplanasi yang dibaca dengan bahasanya sendiri

3. Melalui mengamati video melalui zoom meeting, peserta didik dapat menganalisis
komponen-komponen listrik dalam rangkaian listrik sederhana dengan tepat.

4. Melalui mengamati video melalui zoom meeting, peserta didik dapat menganalisis
fungsi komponen-komponen listrik dalam rangkaian listrik sederhana dengan tepat.

5. Setelah mengamati video dilanjutkan dengan mengerjakan LKPD , peserta didik dapat
menyajikan hasil pengamatan tentang komponen-komponen listrik dalam rangkaian
listrik sederhana dengan tepat.

6. Setelah mengamati video dilanjutkan dengan mengerjakan LKPD , peserta didik dapat
menyajikan hasil pengamatan tentang fungsi komponen-komponen listrik dalam
rangkaian listrik sederhana dengan tepat

7. Melalui mengamati video melalui zoom meeting, peserta didik dapat mengidentifikasi
perubahan sosial budaya dalam kehidupan masyarakat atas ditemukannya listrik
dengan tepat.

8. Setelah berdiskusi mengerjakan LKPD, peserta didik dapat mempresentasikan
perubahan sosial budaya masyarakat dengan ditemukannya listrik.

KEGIATAN 1

MENGAMATI

A. Topik
Menemukan informasi penting dari teks eksplanasi

B. Cara Kerja
1. Baca teks tentang” Listrik, Pengubah Wajah Dunia ?”
2. Temukan informasi penting dari teks eksplanasi Listrik, Pengubah
Wajah Dunia
3. Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada
buku tulis, kemudian foto dan kirimkan melalui whatsapp kepada Ibu
guru.
4. Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-
teman dan gurumu!



Informasi Penting dari Teks yang Berjudul

“Listrik, Pengubah Wajah Dunia”

Teks tersebut terdiri atas 5 paragraf. Jawab pertanyaan berikut berdasarkan
paragraf pada teks tersebut!

1. Paragraf 1 : Apa topik masalah yang akan disampaikan oleh penulis?
2. Paragraf 2:

a. Apa yang kamu ketahui tentang arus listrik?
b. Bagaimana proses perjalanan arus listrik dari pusat pembangkit hingga

sampai di rumah penduduk? Jelaskan secara berurutan!
3. Paragraf 3:

a. Apa yang terjadi dengan arus listrik saat tiba di rumah warga? Jelaskan
secara berurutan

b. Apa manfaat arus listrik setelah sampai ke setiap rumah warga?
c. Apa perbedaan rangkaian listrik seri dan paralel?
4. Paragraf 4: Apa kesimpulan dari isi teks tersebut?
5. Paragraf 5 :Adakah pesan yang disampaikan oleh penulis? Jelaskan dengan
singkat!

Tuliskan jawabanmu pada kolom berikut!

_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________________________

_

KEGIATAN 2

MENGANALISIS

A. Topik
Komponen-komponen yang terdapat pada senter
Cara Kerja

1) Amatilahkomponen-komponen yang terdapat pada senter.
2) Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau dapat ditulis pada buku

tulis, kemudian foto dan kirimkan melalui whatsapp kepada Ibu guru.
3) Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di hadapan teman-teman

dan gurumu.

HASIL PENGAMATAN

Kenali setiap bagian komponen tersebut kemudian
tuliskan dalam tabel berikut beserta fungsinya!

Nomor Nama Komponen Fungsi Komponen

KEGIATAN 3

MENGANALISIS

A. Topik
Pengaruh listrik terhadap kehidupan masyarakat
di lingkunganku

1) Carilah informasi dengan cara diskusi bersama
kelompok melalui whatsapp group, membaca referensi
yang sesuai tentang pengaruh listrik terhadap
kehidupan masyarakat di lingkunganmu atau mencari
melalui internet untuk dapat mengerjakan tugas-tugas
yang diberikan melalui LKPD.

2) Tuangkan jawabanmu di lembar yang tersedia atau
dapat ditulis pada buku tulis, kemudian foto dan
kirimkan melalui whatsapp kepada Ibu guru.

3) Presentasikanlah hasil kerjamu di dalam LKPD, di
hadapan teman-teman dan gurumu.

HASIL PENGAMATAN

KESIMPULAN
1.
2.
3.
4.



LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)

TEMA 3: TOKOH DAN PENEMUAN

SUBTEMA 2: PENEMUAN DAN MANFAATNYA

Pembelajaran 4

DISUSUN OLEH
NI LUH GEDE EKA INDRAWATI, S.Pd

KELAS 003
PPG DALJAB 3
UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

Kelompok

Anggota Kelompok :
1. _______________________
2. _______________________
3. _______________________
4. _______________________
5. _______________________



PETUNJUK LKPD

1. Isilah identitas pada kolom yang telah disediakan.
2. Bacalah setiap petunjuk yang disampaikan melalui LKPD ini, untuk

dapat mengerjakan tugas yang ada di dalam LKPD.
3. Selesaikanlah tugas yang ada di dalam LKPD pada tiap kegiatan.
4. Tulislah semua jawaban pada kolom-kolom yang telah disediakan atau

tulislah semua jawaban pada buku tulis berdasarkan perintah yang
disampaikan melalui LKPD ini.
5. Kumpulkanlah LKPD yang sudah berisi jawaban kepada gurumu atau
fotolah hasil kerja dalam LKPD yang ditulis pada buku tulis kemudian
dikirimkan melalui whatsapp pribadi gurumu.


Click to View FlipBook Version