The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh keterlibatan kerja terhadap kepuasan kerja, pengaruh komitmen organisasi terhadap kepuasan kerja, pengaruh komitmen organisasi terhadap keterlibatan kerja, pengaruh komitmen organisasi terhadap keterlibatan kerja, pengaruh komitmne organisasi terhadap motivasi kerja dan pengaruh motivasi kerja terhadap kepuasan kerja. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Alat analisis yang digunakan adalah uji validitas dan uji reliabilitas program Smart (PLS) Versi 3.0.PLS, dengan berbasis pendekatan Variance Based Structural Equation Modelling (SEM). Penelitian ini dilakukan di UMKM Kedai Kaliniti Bantul. Populasi penelitian ini berjumlah 54 orang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan sensus, sehingga jumlah sampel sama dengan jumlah dari populasi. Hasil menunjukkan bahwa keterlibatan kerja tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja, komitmen organisasi tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja, komitmen organisasi berpengaruh secara parsial dan signifikan terhadap keterlibatan kerja, komitmen organisasi berpengaruh secara simultan dan signifikan terhadap motivasi kerja, dan motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja.

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by chasanahhildha, 2022-08-17 09:40:42

skripsi " ANALISIS KEPUASAN KERJA: MEMBANDINGKAN MOTIVASI KERJA, KETERLIBATAN KERJA, DAN KOMITMEN ORGANISASI PADA UMKM KEDAI KALINITI BANTUL"

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh keterlibatan kerja terhadap kepuasan kerja, pengaruh komitmen organisasi terhadap kepuasan kerja, pengaruh komitmen organisasi terhadap keterlibatan kerja, pengaruh komitmen organisasi terhadap keterlibatan kerja, pengaruh komitmne organisasi terhadap motivasi kerja dan pengaruh motivasi kerja terhadap kepuasan kerja. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Alat analisis yang digunakan adalah uji validitas dan uji reliabilitas program Smart (PLS) Versi 3.0.PLS, dengan berbasis pendekatan Variance Based Structural Equation Modelling (SEM). Penelitian ini dilakukan di UMKM Kedai Kaliniti Bantul. Populasi penelitian ini berjumlah 54 orang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan sensus, sehingga jumlah sampel sama dengan jumlah dari populasi. Hasil menunjukkan bahwa keterlibatan kerja tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja, komitmen organisasi tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja, komitmen organisasi berpengaruh secara parsial dan signifikan terhadap keterlibatan kerja, komitmen organisasi berpengaruh secara simultan dan signifikan terhadap motivasi kerja, dan motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja.

Keywords: Kepuasan Kerja, Motivasi Kerja, Keterlibatan Kerja, Komitmen Organisasi

Z.1. Merasa bangga terhadap 0,798
organisasi tempat bekerja 0,903
0,856
Z.2. Menganggap organisasi 0,855
saat ini adalah yang terbaik 0,751
0,795
Z.3. Terikat secara emosional
pada organisasi tempat
bekerja

Z.4. Merasa rugi apabila
keluar dari organisasi tempat
bekerja

Z.5. Menganggap bekerja
pada organisasi saat ini
merupakan suatu kebutuhan

Z.6. Menganggap bahwa
loyalitas itu adalah penting

Lampiran 10 Hasil Output SEM Uji Discriminant Validity (Fornell Larcker
Criterion)

Variabel Kepuasan Keterlibata Komitmen Motivasi
Kerja (X1)
Kerja (Y) n Kerja Organisasi
0,781
(X2) (Z)

Kepuasan 0,824
Kerja (Y)

Keterlibatan 0,525 0,856
Kerja (X2)

Komitmen 0,558 0,777 0,828
Organisasi (Z)

Motivasi 0,728 0,654 0,643
Kerja (X1)

Lampiran 11 Hasil Output SEM Uji Goodness-Of-Fit Measures Dari SEM

Indikator Model Model
Saturand Estimasi
SRMR
d_ULS 0,098 0,102
1,474 1,605
d_G 0,980 1,009
Chi-Square 258,350 262,899
0,647 0,641
NFI

Lampiran 12 Hasil Output SEM Uji Hipotesis

Sampl Sample Standard T Statistics P
e Asli Mean Deviation Values
(O) (M) (STDEV) (|O/STDEV
|) 0,918
Keterlibatan Kerja (X2) -0,017 -0,011 0,163
→ Kepuasan Kerja(Y) 0,163 0,149 0,103
0,777 0,784
Komitmen 0,643 0,655 0,145 1,126 0,261
Organisasi(Z) → 0,634 0,647
Kepuasan Kerja(Y) 0,052 14,943 0,000

Komitmen Organisasi 0,066 9,808 0,000
(Z) → Keterlibatan
Kerja(X2) 0,125 5,079 0,000

Komitmen
Organisasi(Z) →
Motivasi Kerja(X1)

Motivasi Kerja (X1) →
Kepuasan Kerja(Y)


Click to View FlipBook Version