The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Laporan Pengembangan Diri Topik Perencanaan Pembelajaran SMP Oleh Yayuk Purwanti

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by yayukpurwantismp28muarojambi, 2023-11-28 23:44:35

Laporan Pengembangan Diri Topik Perencanaan Pembelajaran SMP Oleh Yayuk Purwanti

Laporan Pengembangan Diri Topik Perencanaan Pembelajaran SMP Oleh Yayuk Purwanti

LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI MENGIKUTI DIKLAT FUNGSIONAL PELATIHAN MANDIRI PLATFORM MERDEKA MENGAJAR (PMM) TOPIK PERENCANAAN PEMBELAJARAN SMP/PAKET B Oleh : Nama Guru : Yayuk Purwanti, S,Pd NIP : 197306142006042012 Unit Kerja : SMPN 28 Muaro Jambi DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN MUARO JAMBI 2023


IDENTITAS DIRI 1. Nama sekolah : SMP Negeri 28 Muaro Jambi 2. Nama Guru : Yayuk Purwanti, S.Pd 3. NIP : 197306142006042012 4. Jabatan/Golongan Guru : Guru Madya / IVa 5. Alamat Sekolah a. Jalan : Jalan Jambi – Tempino Km 23 Sebapo b. Kabupaten : Muaro Jambi c. Provinsi : Jambi 6. Mengajar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia 7. SK Pengangkatan a. Sebagai CPNS - Pejabat yang mengangkat : Bupati Muaro Jambi - Nomor SK : 813.3/302/TH/G/BKD - Tanggal SK : 27 Desember 2006 b. Pangkat Terakhir - Pejabat yang mengangkat : Gubenur Jambi - Nomor SK : 1233/KEP.GUB/BKD-22/2019 - Tanggal SK : 31 Oktober 2019 8. Alamat Rumah - Jalan : Jalan Belibis II RT 59 - Kecamatan : Jelutung - Kelurahan : Jelutung - Provinsi : Jambi - Nomor HP : 082321635569 ii


PENGESAHAN Laporan kegiatan Pengembangan Diri pada Pelatihan Mandiri dalam Platform Merdeka Mengajar Topik Perencanaan Pembelajaran SMP/Paket B ini telah selesai dilakukan pada 23 Oktober 2023 dan laporan kegiatan ini ditulis dengan sebenarnya, semua isi dalam laporan kegiatan Pengembangan Diri ini sesuai dengan kegiatan yang dilakukan dan hasil tulisan asli yang disusun oleh: Nama : Yayuk Purwanti, S,Pd NIP : 197306142006042012 Asal sekolah : SMPN 28 Muaro Jambi Telah disahkan pada : tanggal : 30 Oktober 2023 Sebapo, 30 Oktober 2023 Koordinator PKB Peserta Pelatihan Bono Wahanoto, S.Pd Yayuk Purwanti, S.Pd NIP 19720408 200604 1 004 NIP 19730614 200604 2 012 Mengetahui Kepala Sekolah MHD. Dong, SE NIP 19711005 200801 1 018 iii


PEMERINTAH KABUPATEN MUARO JAMBI DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SMP NEGERI 28 MUARO JAMBI KECAMATAN MESTONG Alamat : Jln. Jambi – Tempino Km 23 Desa Sebapo NPSN: 10505305 SURAT TUGAS Nomor : 422 /096 /SMPN 28/PDK/2023 Yang bertanda tangan dibawa ini Kepala Sekolah Menengah Pertama (SMPN) Negeri 28 Muaro Jambi, memberikan tugas kepada : Nama Guru : Yayuk Purwanti, S.Pd NIP : 197306142006042012 Guru Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Untuk mengikuti Pelatihan Mandiri Platform Merdeka Mengajar (PMM) Topik “Perencanaan Pembelajaran SMP/ Paket B” yang diselenggarakan Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, Direktoral Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan dengan ketentuan sebagai berikut: No Hari/tanggal Waktu Tempat 1 April s.d Oktober 2023 a. Mempelajari modul rentang waktu 13-17 hari b. Aksi Nyata rentang waktu 7-10 hari Daring Platform Merdeka Mengajar (PMM) Demikan untuk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dan memberikan laporan setelah selesai melaksanakan tugas. Sebapo, 3 April 2023 Kepala Sekolah, MHD. Dong, SE NIP 19711005 200801 1 018 iv


KATA PENGANTAR Puji syukur ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat serta hidayah-Nya kepada penulis, sehingga Laporan Pengembangan Diri dalam mengikuti kegiatan “Pelatihan Mandiri Platform Merdeka Mengajar Topik Perencanaan Pembelajaran/Paket B” dapat terselesaikan sesuai dengan rencana. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, riset dan Teknologi melalui Platform Merdeka Mengajar (PMM) sebagai upaya untuk membantu guru dan satuan pendidikan memahami konsep merdeka belajar dan meningkatkan kompetensi pengembangan diri secara mandiri untuk mengembangkan karier. PMM adalah platform teknologi yang disediakan untuk menjadi teman penggerak bagi guru dan kepala sekolah dalam mengajar, belajar, dan berkarya. PMM dibangun untuk menunjang penerapan Kurikulum Merdeka agar dapat membantu guru dalam mendapatkan referensi, inspirasi, dan pemahaman dalam menerapkan Kurikulum Merdeka. Bentuk kegiatan ini Pelatihan Mandiri yang dilaksanakan secara Online atau Daring (Dalam Jaringan) menggunakan Aplikasi Merdeka Mengajar yang dapat di unduh di Paly Store yang sementara ini terbagi menjadi 41 Topik. Masing-masing guru dapat mempelajari setiap topik secara mandiri melalui aplikasi Platform Merdeka Mengajar. Dalam pembuatan Laporan Pengembangan Diri ini, penyusun mendapat dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu, penyusun ucapkan terima kasih kepada: 1. Pengawas Pembina SMPN 28 Muaro Jambi ( Bapak Ziadi, S.Pd) 2. Kepala Sekolah SMPN 28 Muaro Jambi (Bapak MHD,Dong, SE) 3. Teman sejawat SMPN 28 Muaro Jambi Penyusun menyadari bahwa Laporan Pengembangan Diri ini masih terdapat beberapa kekurangan. Untuk itu, saran dan kritik dari pembaca sangat penyusun harapkan. Atas saran dan kritiknya, penyusun ucapkan terima kasih. Penyusun Yayuk Purwanti v


DAFTAR ISI Halaman COVER......................................................................................................................................i IDENTITAS GURU...................................................................................................................ii LEMBAR PENGESAHAN........................................................................................................iii SURAT TUGAS.........................................................................................................................iv KATA PENGANTAR.................................................................................................................v DAFTAR ISI................................................................................................................................vi PENDAHULUAN........................................................................................................................1 A. Latar Belakang........................................................................................................................1 B. Tujuan.....................................................................................................................................2 C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan.............................................................................................2 D. Jenis Kegiatan ........................................................................................................................3 E. Tujuan Pengembangan Diri.....................................................................................................3 F. Uraian Materi...........................................................................................................................3 G. Tindak Lanjut...........................................................................................................................4 H. Dampak Pengembangan Diri...................................................................................................4 MATRIK KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI......................................................................4 SERTIFIKAT................................................................................................................................5 AKSI NYATA...............................................................................................................................6-11 vi


PENDAHULUAN A. Latar Belakang Bersamaan dengan peluncuran episode ke-15 Merdeka Belajar tentang Kurikulum Merdeka, Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) telah meluncurkan Platform Merdeka Mengajar (PMM). Tepatnya pada hari Jumat, 11 Februari 2022. Platform Merdeka Mengajar adalah referensi bagi guru untuk mengembangkan praktik mengajar sesuai dengan Kurikulum Merdeka, dalam fitur Mengajar, ada fitur Perangkat Ajar yang dapat digunakan oleh Guru dan Tenaga Kependidikan dalam mengembangkan diri, saat ini tersedia lebih dari 2000 referensi perangkat ajar berbasis Kurikulum Merdeka. Ada juga fitur asesmen murid yang dikembangkan untuk membantu guru dan tenaga kependidikan melakukan analisis diangnostik terkait kemampuan peserta didik dalam literasi dan numerasi dengan cepat sehingga dapat menerapkan pembelajaran yang sesuai dengan tahap capaian dan perkembangan peserta didik. Platform Merdeka Mengajar memberikan kesempatan yang setara bagi guru untuk terus belajar dan mengembangkan kompetensinya kapan pun dan di mana pun guru berada. Fitur Belajar pada Platform Merdeka Mengajar memberikan fasilitas Pelatihan Mandiri yang memberikan kesempatan kepada guru dan tenaga kependidikan untuk dapat memperoleh materi pelatihan berkualitas dengan mengasksesnya secara mandiri. Fitur lain dari Belajar adalah Video Inspirasi, fitur ini memberikan kesempatan kepada guru dan tenaga kependidikan bisa mendapatkan beragam video inspiratif untuk mengembangkan diri dengan akses tidak terbatas yang pada akhirnya adalah mengembangkan kualitas dari kompetensinya dalam impelentasi kurikulum merdeka. Platform Merdeka Mengajar mendorong guru untuk terus berkarya dan menyediakan wadah berbagi praktik baik. Fitur lainnya adalah Berkarya, dimana fitur ini adalah memberikan “Bukti Karya Saya” yang merupakan best praktis dari hasil impelentasi pembelajaran terutama terkait best praktis pembelajaran pada kurikulum merdeka. Guru dan tenaga kependidikan dapat membangun portofolio hasil karyanya agar dapat saling berbagi isnpirasi dan kolaborasi sehingga guru dapat maju bersama. Menyadari akan berbagai kekurangan yang ada pada penulis, maka untuk meningkatkan kompetensi penulis sebagai guru yang dirasa masih kurang maka, penulis mengembangkan kompetensinya dengan mengikuti Pelatihan Mandiri di Platform Merdeka Mengajar yakni Topik Profil Pelajar Pancasila. Pelatihan Mandiri Topik Profil Pelajar Pancasila ini diharapkan mampu menjadi patner penulis sebagai sebagai guru dalam implementasi kurikulum merdeka dengan semangat kolaborasi dan saling berbagi.


Sebagai seorang guru yang berdedikasi, keikutsertaan dalam pelatihan mandiri di platform Merdeka Mengajar dengan fokus pada topik perencanaan pembelajaran untuk tingkat SMP/Paket B merupakan langkah yang strategis dalam pengembangan profesional saya. Saya menyadari pentingnya merancang pembelajaran yang efektif dan relevan untuk memenuhi kebutuhan siswa di era pendidikan modern. Melalui pelatihan ini, saya berharap dapat memperdalam pemahaman terkait penyusunan RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) yang mengakomodasi beragam gaya belajar siswa, memanfaatkan teknologi sebagai alat pembelajaran, serta mengintegrasikan elemen keterampilan abad ke-21 dalam setiap aspek pembelajaran. Dengan demikian, saya berupaya memberikan kontribusi positif terhadap peningkatan kualitas pendidikan di sekolah dan memberdayakan siswa untuk menghadapi tantangan masa depan dengan lebih siap dan komprehensif. Menurut pandangan ahli pendidikan, partisipasi guru dalam pelatihan mandiri di platform Merdeka Mengajar dengan fokus pada perencanaan pembelajaran untuk tingkat SMP/Paket B adalah suatu keharusan yang sangat relevan dan mendesak. Ahli meyakini bahwa peran guru tidak hanya sebatas penyampai informasi, melainkan juga sebagai perancang pengalaman belajar yang bermakna bagi siswa. Dalam konteks ini, pemahaman yang mendalam terkait perencanaan pembelajaran menjadi kunci untuk menciptakan lingkungan belajar yang stimulatif, responsif terhadap kebutuhan siswa, dan mampu mengembangkan keterampilan esensial. Melalui pelatihan mandiri di platform Merdeka Mengajar, guru dapat memperoleh wawasan baru, strategi inovatif, dan keterampilan terkini dalam merancang pembelajaran yang efektif, menempatkan mereka dalam posisi yang lebih baik untuk mencapai hasil pembelajaran yang optimal dan memberikan dampak positif pada perkembangan siswa secara menyeluruh. B. Tujuan Tujuan dari pengembangan diri yaitu memberikan pemahaman pada diri sendiri dan kepada teman sejawat tentang 1) meningkatkan kompetensi dan keterampilan guru dalam merancang pembelajaran yang relevan, inovatif, dan berorientasi pada hasil pembelajaran siswa. 2) memberikan pengalaman belajar yang lebih berarti dan mendukung perkembangan holistik siswa di tingkat SMP/Paket B. 2


C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan 1. Waktu Kegiatan ini dilaksanakan kapan saja dengan pembagian waktu sebagai berikut: a. Mempelajari modul rentang waktu 13-17 hari b. Aksi Nyata rentang waktu 7 – 10 hari. 2. Tempat Kegiatan ini dilaksanakan di Platform Merdeka Mengajar dan aksi nyata Topik Perencanaan Pembelajaran SMP/Paket B ini di laksanakan di unit kerja penulis sebagai guru di SMPN 28 Muaro Jambi. D. Jenis Kegiatan Kegiatan pengembangan diri yang dilakukan adalah pelatihan mandiri Topik Perencanaan Pembelajaran SMP/Paket B dalam Paltform Merdeka Mengajar (PMM) E. Tujuan Pengembangan Diri Setelah melaksanakan Pelatihan Mandiri Topik Perencanaan Pembelajaran SMP/Paket B dalam Platform Merdeka Mengajar penulis sebagai guru diharapkan mampu: 1. Memahami Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan 2. Membuat dan memodifikasi modul ajar SMP 3. Menerapkan refleksi dalam pembelajaran SMP F. Uraian Materi Materi yang diberikan dalam pelatihan mandiri Topik Perencanaan Pembelajaran SMP/Paket B dalam Platform Merdeka Mengajar ini adalah : 3


G. Tindak Lanjut Tindak lanjut yang dilakukan penulis setelah kegiatan pengembangan diri ini adalah melakukan aksi nyata dari hasil pelatihan mandiri Topik Perencanaan Pembelajaran SMP/Paket B dalam pembelajaran di kelas. H. Dampak Pengembangan Diri Adapun dampak yang penulis rasakan dari pengembangan diri ini adalah: 1. Dapat memahami Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan 2. Dapat membuat dan memodifikasi modul ajar SMP 3. Dapat menerapkan pembelajaran kurikulum merdeka dan menerapkan refleksi dalam pembelajar di kelas. MATRIK KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI Nama Kegiatan Tempat Kegiatan Jumlah Jam kegiatan diklat Nama Fasilitator Mata Diklat/Kompetensi Nama Penyelengga ra Kegiatan Dampak Pelatihan Mandiri Topik Perencanaan Pembelajaran SMP/Paket B Platform Merdeka Mengajar (PMM) 1. Platform Merdeka Mengajar (online) 2. SMPN 28 Muaro Jambi 30 Jam Platform Merdeka Mengajar (PMM) 1. Kurikulum operasional satuan pendidikan 2. Membuat dan memodifikasi modul ajar SMP 3. Refleksi dalam pembelajaran SMP 4. Belajar Sinkronus Topik Perencanaan Pembelajaran SMP Kemendikbu dristek 1. Dapat memahami Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan 2. Dapat membuat dan memodifikasi modul ajar SMP 3. Dapat menerapkan pembelajaran kurikulum merdeka dan menerapkan refleksi dalam pembelajar di kelas. 4


Click to View FlipBook Version