The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by sitinurlaela04, 2021-07-11 07:57:13

LAPORAN AKTUALISASI_SITI NURLAELA

LAPORAN AKTUALISASI_SITI NURLAELA

i ANEKA Kegiatan ini memberikan Kegiatan ini
memberikan
ntabilitas kontribusi visi dan misi kontribusi kepada
penguatan nilai
anggung jawab dalam sekolah yaitu: organisasi yaitu :
Amanah dan Prestasi
gevaluasi hasil Meningkatkan kualitas Prima.

belajaran. tenaga pendidik dan

ionalisme kependidikan melalui

anamkan sikap berbagai kegiatan yang

edulian terhadap berkaitan dengan

kungan kepada siswa. pembelajaran; serta

a Publik menciptakan kinerja yang

jelaskan dengan bahasa profesional.

g sopan dan santun

mitmen Mutu

ganalisis dan menilai

s tersebut dengan

mat dan teliti.

i Korupsi

mberi penilaian dengan

r, adil, dan berani.

G

akukan koordinasi

ang kesan dan pesan

atan kepada siswa dan

gtua setelah

34

pemb
Man
Jujur
meny
evalu
Pelay
Meng
evalu
berke
trans

Analisa dampak: Jika melaksanakan evaluasi pembelajaran tidak diterapka
tidak akan terukur dengan jujur dan adil, serta tidak akan
KangPisMan.

3

belajaran.
najemen ASN
r dan cepat dalam
yelesaikan laporan hasil
uasi kegiatan.
yanan Publik
ganalisis hasil
uasi dengan
eadilan dan
sparan.
an nilai – nilai ANEKA dan Peran ASN dengan baik, maka kemampuan siswa
terlihat perubahan sebelum dan sesudah penguatan karakter dengan kegiatan

35

D. Jadwal Pelaksanaan Aktualisasi

Rancangan rencana kegiatan jadwal ini digunakan untuk

memperkirakan lama waktu yang diperlukan dalam mengerjakan setiap

kegiatan dan target yang akan dicapai. Rencana aktualisasi nilai nilai dasar ini

akan direalisasikan selama off kampus, terhitung mulai tanggal 2 Juni 2021

s.d. 6 Juli 2021 di instansi kerja penulis yaitu di UPTD SDN Pitara 2 Depok.

Tabel 3.4
Jadwal Pelaksanaan Aktualisasi

No. Nama Waktu Kegiatan
Kegiatan 2 Juni – 4 Juni 2021

1 Melaksanakan konsultasi kepada mentor atau

kepala sekolah mengenai rencana aktualisasi 7 Juni – 11 Juni 2021
2 Menyusun Rencana Pelaksanaan

Pembelajaran (RPP) 14 Juni – 18 Juni 2021
3 Menyiapkan media pembelajaran kegiatan

KangPisMan (Kurangi, Pisahkan, dan

Manfaatkan Sampah) 21 Juni – 23 Juni 2021
4 Melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan

gerakan KangPisMan (Tahap 1 : Mengurangi

dan memisahkan sampah) 24 Juni – 25 Juni 2021
5 Melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan

gerakan KangPisMan (Tahap 2: Mendaur ulang

sampah) 28 Juni – 2 Juli 2021
6 Melaksanakan evaluasi kegiatan pembelajaran.

36

BAB IV
PELAKSANAAN AKTUALISASI

A. Kegiatan Aktualisasi

Melalui pelatihan dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang inovatif

dan terintegrasi (klasikal dan non klasikal), diharapkan CPNS mampu

menginternalisasikan, menerapkan, dan mengaktualisasikan, serta membuatnya

menjadi kebiasaan (habituasi). Adapun kegiatan aktualisasi sebagai bagian dari

rangkaian pelatihan dasar yang dilaksanakan oleh CPNS Golongan III Angkatan 5,
dilaksanakan pada tanggal 2 Juni – 2 Juli 2021. Kegiatan aktualisasi ini

dilaksanakan di unit kerja yaitu UPTD SDN Pitara 2. Untuk menerapkan kegiatan

aktualisasi ini penulis telah menyusun beberapa kegiatan yang terkait dengan tugas

yang diberikan kepada penulis setelah melakukan koordinasi awal dengan mentor,
yaitu “Peningkatan Kepedulian Siswa terhadap Pengelolaan Sampah melalui

Gerakan KangPisMan (Kurangi, Pisahkan, dan Manfaatkan) pada siswa kelas 2 di
UPTD SDN Pitara 2” Adapun kegiatan terkait permasalahan tersebut adalah :

1. Melaksanakan konsultasi kepada mentor atau kepala sekolah mengenai

rencana aktualisasi.

2. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

3. Menyiapkan media pembelajaran kegiatan KangPisMan (Kurangi, Pisahkan,

dan Manfaatkan Sampah)

4. Melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan gerakan KangPisMan

(Tahap 1 : Mengurangi dan memisahkan sampah)

5. Melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan gerakan KangPisMan

(Tahap 2: Mendaur ulang sampah)

6. Melaksanakan evaluasi kegiatan pembelajaran.

Tabel 4.1 Pelaksanaan Kegiatan 1

Kegiatan 1 Melaksanakan konsultasi kepada mentor atau kepala

Pelaksanaan sekolah mengenai rencana aktualisasi.
2 Juni – 4 Juni 2021

37

Tahap Kegiatan a. Mempersiapkan bahan konsultasi
b. Melaksanakan konsultasi dan menyampaikan rencana
Keterkaitan dengan
Substansi Mata aktualisasi
Pelatihan c. Mencatat hasil konsultasi baik saran atau perbaikan
a. Akuntabilitas : Hasil konsultasi ditindaklanjuti dengan
Output/Hasil
penuh rasa tanggung jawab.
b. Etika Publik: Melakukan konsultasi kepada mentor

dengan hormat, ramah, dan sopan santun.
c. Komitmen Mutu: Hasil konsultasi dan rancangan

kegiatan meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam
menyusun laporan aktualisasi.
d. WoG: Melakukan koordinasi yang baik dengan pimpinan.
a. Adanya bahan konsultasi
b. Dokumentasi konsultasi kepada mentor
c. Adanya rekap hasil konsultasi
Bukti kegiatan:
a. Foto konsultasi
b. Lembar konsultasi mentor

Gambar 4.1 Hasil Konsultasi dengan Mentor

38

Kegiatan 2 Tabel 4.2 Pelaksanaan Kegiatan 2
Pelaksanaan Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Tahap Kegiatan 7 Juni – 11 Juni 2021
a. Menganalisis silabus
Keterkaitan dengan b. Menganalisis materi pembelajaran
Substansi Mata c. Membuat RPP
Pelatihan d. Menentukan metode pembelajaran yang tepat
a. Akuntabilitas : RPP dibuat dengan jelas, penuh tanggung
Output/Hasil
jawab dan sesuai prosedur.
b. Komitmen Mutu : Menganalisis silabus dan materi dengan

teliti dan cermat.
c. Anti Korupsi : Menyusun RPP dengan kerja keras, jujur, dan

mandiri.
d. Manajemen ASN : Bertanggungjawab dalam menyusun RPP
a. Adanya kompetensi dasar yang akan dibahas
b. Adanya Materi pembelajaran
c. Tersusunnya Dokumen RPP
d. Metode telah ditentukan

Bukti Kegiatan: Dokumen RPP
Gambar 4.2 Dokumen RPP

39

Kegiatan 3 Tabel 4.3 Pelaksanaan Kegiatan 3
Pelaksanaan Menyiapkan media pembelajaran kegiatan KangPisMan
Tahap Kegiatan (Kurangi, Pisahkan, dan Manfaatkan Sampah)
14 Juni – 18 Juni 2021
Keterkaitan dengan a. Mencari referensi dan sumber terkait.
Substansi Mata b. Melakukan konsultasi dengan mentor.
Pelatihan c. Merancang materi pembelajaran yang mudah dipahami.
d. Membuat media pembelajaran berupa video kegiatan
Output/Hasil
KangPisMan.
a. Akuntabilitas : Media pembelajaran dibuat dengan jelas dan

bertanggung jawab.
b. Nasionalisme : Menanamkan sikap peduli lingkungan

kepada siswa
c. Etika Publik : Melaksanakan senyum, sapa, salam, sopan

dan santun saat berkordinasi dengan mentor
d. Komitmen Mutu : Membuat media sosialisasi yang efektif

dan efesien
e. WoG : Koordinasi dengan mentor sebelum pelaksanaan

pembelajaran.
a. Adanya materi pembelajaran tentang kegiatan KangPisMan
b. Adanya video pembelajaran tentang kegiatan KangPisMan

Bukti Kegiatan:
a. Video pembelajaran
b. Dokumen/PPT

Gambar 4.3 Media dan Materi Pembelajaran

40

Kegiatan 4 Tabel 4.4 Pelaksanaan Kegiatan 4
Melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan gerakan
Pelaksanaan KangPisMan (Tahap 1 : Mengurangi dan memisahkan
Tahap Kegiatan sampah)
21 Juni – 23 Juni 2021
a. Melakukan sosialisasi dengan koordinator kelas

mengenai kegiatan dan memperhatikan kesiapan sarana
prasarana siswa.
b. Membuka pembelajaran dengan berdoa.
c. Mempersiapkan siswa memulai pembelajaran dan
mengabsensi siswa.
d. Memberikan video pembelajaran dan materi tentang
KangPisMan.
e. Siswa berdiskusi dan mengisi lembar kerja siswa masing-
masing.

41

Keterkaitan dengan f. Penugasan berupa unjuk kerja siswa memilah sampah
Substansi Mata berdasarkan jenis sampahnya.
Pelatihan
g. Siswa mengumpulkan hasil kerjanya berupa foto/video.
Output/Hasil h. Menutup pembelajaran dengan berdoa.
a. Akuntabilitas : Mempersiapkan kegiatan pembelajaran

dengan penuh tanggung jawab dan sesuai prosedur.
b. Nasionalisme : Melakukan doa sebelum dan sesudah

pembelajaran sesuai dengan pengamalan Pancasila Ke-1
c. Etika Publik : Menjaga sopan dan santun saat sedang

melaksanakan pembelajaran.
d. Komitmen Mutu : Memberikan contoh kegiatan

KangPisMan dengan profesional
e. Anti Korupsi : Melaksanakan kegiatan pembelajaran

dengan kerja keras, disiplin, jujur, dan adil.
f. WoG : Melakukan koordinasi dengan orangtua siswa

dan siswa dengan baik.
g. Manajemen ASN : Profesional dalam menyelesaikan

tupoksi dengan baik.
h. Pelayanan Publik : Kesamaan hak, tidak membeda-

bedakan siswa saat melaksanakan kegiatan

a. Adanya rekapitulasi absensi siswa.
b. Adanya lembar kerja siswa (LKS) kegiatan ke- 1

mengurangi sampah dan ke- 2 memilah sampah.
c. Tersedianya tempat sampah sesuai dengan jenisnya di

rumah siswa masing-masing.
d. Unjuk kerja siswa saat memilah sampah.

Bukti kegiatan:
a. LKS
b. Absensi siswa
c. Dokumentasi siswa (Foto /Video)

42

Gambar 4.4 Kegiatan Pembelajaran KangPisMan Tahap 1

43

Kegiatan 5 Tabel 4.5 Pelaksanaan Kegiatan 5
Pelaksanaan Melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan gerakan
Tahap Kegiatan KangPisMan (Tahap 2: Mendaur ulang sampah)
24 Juni – 25 Juni 2021
Keterkaitan dengan a. Membuka pembelajaran dengan berdoa.
Substansi Mata b. Mempersiapkan siswa memulai pembelajaran dan
Pelatihan
mengabsensi siswa.
c. Memberikan video dan materi pembelajaran tentang

mendaur ulang sampah.
d. Siswa mengisi LKS dan berkreasi di rumah dengan

mendaur ulang sampah sesuai dengan kreativitas masing-
masing.
e. Siswa diminta mengumpulkan hasil prakarya berupa
foto/video.
f. Menutup pembelajaran dengan berdoa.
a. Akuntabilitas : Mempersiapkan kegiatan pembelajaran
melalui Google Classroom dengan penuh tanggung jawab
dan sesuai prosedur.
b. Nasionalisme : Melakukan doa sebelum dan sesudah
pembelajaran sesuai dengan pengamalan Pancasila Ke-1
c. Etika Publik : Mengarahkan siswa dengan ramah &
tidak diskriminatif selama proses pembelajaran
d. Komitmen Mutu : Memberikan contoh kegiatan
KangPisMan dengan profesional
e. Anti Korupsi : Melaksanakan kegiatan pembelajaran
dengan kerja keras, disiplin, jujur, dan adil.
f. WoG : Melakukan koordinasi dengan orangtua siswa dan
siswa dengan baik.
g. Manajemen ASN : Profesional dalam menyelesaikan
tupoksi dengan baik.

44

Output/Hasil h. Pelayanan Publik : Kesamaan hak, tidak membeda-
bedakan siswa saat melaksanakan kegiatan

a. Adanya rekapitulasi absensi siswa
b. Adanya lembar kerja siswa (LKS) kegiatan ke-3 mendaur

ulang sampah.
c. Adanya hasil prakarya siswa mendaur ulang sampah.
Bukti Kegiatan :

a. Absensi siswa
b. LKS
c. Dokumentasi hasil prakarya

Gambar 4.5 Kegiatan Pembelajaran KangPisMan Tahap 2

45

Kegiatan 6 Tabel 4.6 Pelaksanaan Kegiatan 6
Pelaksanaan Melaksanakan evaluasi kegiatan pembelajaran.
Tahap Kegiatan 28 Juni – 2 Juli 2021
Keterkaitan dengan a. Melakukan penilaian lembar kerja siswa dan unjuk kerja
Substansi Mata
Pelatihan siswa berupa video/ hasil prakarya.
b. Merekap semua hasil penilaian.
Output/Hasil c. Memberikan apresiasi/ reward kepada siswa.
a. Akuntabilitas : Bertanggung jawab dalam mengevaluasi

hasil pembelajaran.
b. Nasionalisme : Menanamkan sikap kepedulian terhadap

lingkungan kepada siswa.
c. Etika Publik : Menjelaskan dengan bahasa yang sopan

dan santun.
d. Komitmen Mutu : Menganalisis dan menilai tugas

tersebut dengan cermat dan teliti.
e. Anti Korupsi : Memberi penilaian dengan jujur, adil,

dan berani.
f. WoG : Melakukan koordinasi tentang kesan dan pesan

kegiatan kepada siswa dan orangtua setelah
pembelajaran.
g. Manajemen ASN : Jujur dan cepat dalam menyelesaikan
laporan hasil evaluasi kegiatan.
h. Pelayanan Publik : Menganalisis hasil evaluasi dengan
berkeadilan dan transparan.
a. Terkumpulnya lembar kerja siswa yang telah dinilai.
b. Adanya hasil rekap evaluasi atau penilaian.
c. Adanya reward kepada siswa.
Bukti Kegiatan :
a. Rekap penilaian
b. Reward berupa sertifikat pdf.

46

Gambar 4.6 Evaluasi Penilaian dan Pemberian Reward

47

B. Realisasi Pelaksanaan Aktualisasi Juli 2021
Tabel 4.1 Jadwal Pelaksanaan Aktualisasi 1234
Juni 2021

No Kegiatan
1234

1 Melaksanakan konsultasi kepada mentor
mengenai rencana aktualisasi.

2 Menyusun Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP)

3 Menyiapkan media pembelajaran kegiatan
KangPisMan (Kurangi, Pisahkan, dan
Manfaatkan Sampah)

4 Melaksanakan kegiatan pembelajaran
dengan gerakan KangPisMan (Tahap 1 :
Mengurangi dan memisahkan sampah)

5 Melaksanakan kegiatan pembelajaran
dengan gerakan KangPisMan (Tahap 2:
Mendaur ulang sampah)

6 Melaksanakan evaluasi kegiatan
pembelajaran.

Keterangan :
Rencana Aktualisasi
Realisasi Aktualisasi

48

BAB V
PENUTUP

A. Kesimpulan
Tugas laporan aktualisasi ini dibuat sebagai persyaratan pelatihan dasar untuk

CPNS tahun 2021 dan diharapkan dapat menjadi pembelajaran bagi calon pegawai
negeri sipil sehingga dapat menerapkan nilai-nilai PNS yaitu Akuntabilitas,
Nasionalisme, Etika publik, Komitmen mutu dan Anti korupsi. Dalam proses
pelatihan dasar CPNS, peserta diwajibkan membuat aktualisasi yang dapat
diterapkan di tempat kerja. Rancangan aktualisasi merupakan salah satu tugas yang
merupakan syarat kelulusan bagi peserta CPNS.

Dalam laporan aktualisasi ini penulis ingin menyampaikan isu yang diangkat
dalam laporan rancangan aktualisasi ini merupakan masalah yang dihadapi di
UPTD SDN Pitara 2 Depok, diharapkan dengan adanya rancangan aktualisasi ini
dapat membantu unit kerja dalam upaya meningkatkan pelayanan pendidikan yang
prima.

Pemaparan yang diaktualiasikan yaitu sosialisasi dan penerapan terkait
Peningkatan Kepedulian Siswa terhadap Pengelolaan Sampah yang
diaktualisasikan dengan gerakan KangPisMan (Kurangi, Pisahkan, dan Manfaatkan
Sampah) pada siswa kelas 2A di UPTD SDN Pitara 2 Depok. Pembelajaran ini
diharapkan dapat mudah dipahami oleh siswa dan diterapkan secara terus-menerus
sebagai wujud kepedulian siswa terhadap lingkungan.

B. Saran
Saran dari pembuatan rancangan aktualisasi ini adalah diharapkan :
1. Setelah proses pembelajaran dan penerapan gerakan KangPisMan siswa dapat
meningkatkan sikap kepeduliannya terhadap lingkungan dan terus menerapkan
gerakan KangPisman dalam kehidupan sehari-hari.
2. Perlunya partisipasi dari kelas lain guna mewujudkan salah satu visi sekolah
yaitu menjadikan siswa berwawasan lingkungan.

49

DAFTAR PUSTAKA

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Modul Pelatihan Dasar
Calon PNS Akuntabilitas. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
RepublikIndonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Modul Pelatihan Dasar
Calon PNS Anti Korupsi. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
RepublikIndonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Modul Pelatihan Dasar
Calon PNS Etika Publik. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
RepublikIndonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Modul Pelatihan Dasar
Calon PNS Habituasi. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
RepublikIndonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Modul Pelatihan Dasar
Calon PNS Komitmen Mutu. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
RepublikIndonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Modul Pelatihan Dasar
Calon PNS Managemen ASN. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
RepublikIndonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Modul Pelatihan Dasar
Calon PNS Nasionalisme. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
Republik Indonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Modul Pelatihan Dasar
Calon PNS Pelayanan Publik. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
RepublikIndonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Modul Pelatihan Dasar
Calon PNS Whole of Government. Jakarta: Lembaga Administrasi
Negara RepublikIndonesia.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 15. 2018. Pemenuhan
Beban Kerja Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas. Jakarta: Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan.

50

LAMPIRAN – LAMPIRAN

1. Lembar Konsultasi Mentor
2. Dokumen RPP
3. Media dan Materi Pembelajaran
4. Lembar Kerja Siswa (LKS)
5. Hasil Unjuk Kerja Siswa
6. Rekap Absensi Siswa
7. Rekap Penilaian Siswa
8. Reward kepada siswa

51

LAMPIRAN 1

Nama FORMULIR BIMBINGAN DENGAN MENTOR
NIP : Siti Nurlaela, S.Pd
Unit Kerja : 199704122020122015
Jabatan : UPTD SDN PITARA 2
Isu : Calon Ahli Pertama – Guru Kelas
: Rendahnya Kepedulian Lingkungan Siswa Kelas Rendah
Judul Terhadap Pengelolaan Sampah
: Peningkatan Kepedulian Lingkungan Siswa Terhadap
Nama Mentor Pengelolaan Sampah Melalui Gerakan KangPisMan
(Kurangi, Pisahkan, Manfaatkan) Pada Siswa Kelas 2 Di
SDN Pitara 2 Depok.
: Yuniastuti, S.Pd

No Hari/Tanggal Kegiatan Catatan Mentor Paraf
Judul di ACC
1. Rabu, Konsultasi Judul
20 Mei 2021 Aktualisasi Lanjutkan sampai selesai
Bimbingan Bab I
2. Selasa, Rancangan Aktualisasi
25 Mei 2021

3. Sabtu, Bimbingan Bab I, II, III Perbaiki kesalahan penulisan,

29 Mei 2021 Rancangan Aktualisasi Perhatikan EYD

4. Senin, Mendampingi Seminar Tambah sosialisasi kepada

31 Mei 2021 Rancangan Aktualisasi orangtua siswa, dan perhatikan

kondisi sarana dan prasarana

siswa.

5. Jumat, Konsultasi dengan Mulai cari sumber materi dan

4 Juni 2021 mentor mengenai video mengenai KangPisMan,

pelaksanaan kegiatan RPP Tematik Kelas 2 Mapel

aktualisasi SBDP KD 3.4 dan PJOK KD

3.9

6. Jumat, Konsultasi dengan Lengkapi lampiran RPP

11 Juni 2021 mentor mengenai RPP

7. Selasa, Konsultasi dengan Buat PPT dan video

15 Juni 2021 mentor mengenai media pembelajaran yang menarik,

pembelajaran. cari sumber sebanyak-

banyaknya dan relevan dengan

kelas rendah.

9. Kamis, Revisi sertifikat pdf Sertifikat pdf diberikan kepada

1 Juli 2021 semua siswa yang ikut kegiatan,

dan ditambahkan ttd atau cap

stempel sekolah.

8. Jumat, Konsultasi dengan Mentor menyarankan

2 Juli 2021 mentor mengenai reward memberikan reward buku cerita

bergambar kepada siswa yang

juara 1, 2, 3 dengan unjuk kerja

terbaik.

52

LAMPIRAN 2
53

54

55

56

LAMPIRAN 3

Media dan Materi Pembelajaran

57

LAMPIRAN 4

LEMBAR KERJA SISWA (LKS)
MATERI : PENGELOLAAN SAMPAH

Nama Siswa : ______________________ Hari, tanggal : Selasa, 22 Juni 2021

Kelas : ______________________ Sekolah : UPTD SDN Pitara 2

NILAI : ________ / 100

Kegiatan 1. Mengurangi Sampah

Setelah menyimak materi dan video pembelajaran yang diberikan guru, ayo diskusikan bersama
teman atau orangtuamu untuk menjawab pertanyaan di bawah ini!

1. Apa itu gerakan KangPisMan?
Jawab : _________________________________________
_______________________________________________
_______________________________________________

2. Bagaimana cara mengurangi sampah yang bisa kita lakukan?
Jawab : ___________________________________________
_________________________________________________
_________________________________________________

3. Mengapa kita harus belajar mengurangi sampah sejak dini?
Jawab : ___________________________________________
_________________________________________________
_________________________________________________

4. Apa akibatnya jika sampah terus bertambah dan tidak dikelola dengan baik?
Jawab : _____________________________________________
___________________________________________________
___________________________________________________

5. Apa manfaatnya jika kita mengurangi penggunaan sampah plastik?
Jawab : _____________________________________________
___________________________________________________
___________________________________________________

58

LEMBAR KERJA SISWA (LKS)
MATERI : PENGELOLAAN SAMPAH

Nama Siswa : ______________________ Hari, tanggal : Rabu, 23 Juni 2021

Kelas : ______________________ Sekolah : UPTD SDN Pitara 2

NILAI : _______ / 100

Kegiatan 2. Memisahkan Sampah

Setelah menyimak materi dan video pembelajaran yang diberikan guru, ayo diskusikan bersama
teman atau orangtuamu untuk menjawab pertanyaan di bawah ini!

1. Ada berapa jenis sampah yang kamu ketahui? Sebutkan contohnya!
Jawab :

2. Bagaimana cara memisahkan sampah yang benar??
Jawab :

3. Apa manfaatnya jika kita memisahkan sampah sesuai dengan jenisnya?
Jawab :

AYO UNJUK KERJA

Mintalah bantuan ayah/bunda untuk menyediakan beberapa tempat sampah atau
kantong sampah. Kemudian simulasikan dan jelaskan caramu membuang sampah di

lingkungan rumah. Jangan lupa kirimkan video dokumentasi kalian ya! 

59

LEMBAR KERJA SISWA (LKS)
MATERI : PEMANFAATAN SAMPAH

Nama Siswa : ______________________ Hari, tanggal : Kamis, 24 Juni 2021

Kelas : ______________________ Sekolah : UPTD SDN Pitara 2

NILAI : _______ / 100

Kegiatan 3. Memanfaatkan Sampah (Daur ulang)

Setelah menyimak materi dan video pembelajaran yang diberikan guru, ayo berlatih bersama teman
atau orangtuamu untuk melakukan kegiatan di bawah ini!

AYO UNJUK KERJA

LAPORAN KEGIATAN
MEMBUAT PRAKARYA DARI BAHAN ALAMI ATAU BUATAN

 Nama Prakarya :

 Alat :

 Bahan :

 Langkah – langkah pembuatan :

60

LAMPIRAN 5

Unjuk Kerja Siswa

61

LAMPIRAN 6

REKAP ABSENSI SISWA KELAS 2 A SEMESTER 2
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
UPTD SDN PITARA 2 DEPOK

KEGIATAN : PROGRAM KANGPISMAN

No Nama lengkap 22/06/2021 TANGGAL ABSEN 25/06/2021 Keterangan
v 23/06/2021 24/06/2021 v
1 Aditya Ramadhan v v
2 Afriza Erlane Nathan Saputra v vv v
3 Almo Roqhoul Ardiansyah v vv v
4 Ariqa Talita Sakhi v vv v
5 Asri Putri Sinbathi v vv v
6 Azizah Jauza Ramadhani v vv v
7 Azzahra Maulidya v vv v
8 Dinnar Andra Priyatmojo v vv v
9 Eva Celia v vv v
10 Hilmy Dalhats Syaputra v vv v
11 Irfan Fata Muflih v vv .
12 Isra Nuraini Bahrum v vv v
13 Isvara Purnama Putri v v. v
14 Kanaya Oka Ersanto v vv v
15 Khaira Aulia Jannah v vv v
16 M. David Prakoso v vv v
17 Mikhael Asqa Alyanzano v vv v
18 Mohamad Zain Arifin v vv v
19 Muhamad Fadhli Fahrezi v .v .
20 Muhammad Bagas Zarekti . vv .
21 Muhammad Fajar Taqwallah v v. v
22 Muhammad Fathir Ar Rizky . .. .
23 Muhammad Haikal v vv v
24 Muhammad Khafid Efendi v .. v
25 Muhammad Nazmi Syafi . vv .
26 Muhammad Raffa v vv v
27 Muhammad Syaputra Santoso v .. v
28 Mukhamad Fahri Jafano v vv v
29 Nadira Khumairoh Ramadhani v vv v
30 Nesya Putri Ananda v vv v
31 Putri Ayuni v vv v
32 Putry Zahra v vv v
33 Rafa Maulidan v vv v
34 Revandy Adriansyah v vv v
35 Shakila Dwi Ananda v vv v
36 Syafa Azzahra vv
vv

62

37 Syafa Putri Ramadhani v v vv
38 Tisya Kurniyanti v v vv
39 Tristan Pradipta Susanto . v vv
40 Yuda Febriansyah . v vv
41 Zidani Afkar Mahersyah v v vv

Mengetahui,
Guru Kelas 2 A

SITI NURLAELA, S.Pd
NIP 199704122020122015

63

LAMPIRAN 7

REKAP PENILAIAN SISWA KELAS 2 A SEMESTER 2
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
UPTD SDN PITARA 2 DEPOK

KEGIATAN : PROGRAM KANGPISMAN

No Nama lengkap NILAI NILAI RATA- Keterangan
PENGETAHUAN KETERAMPILAN RATA Juara 2
1 Aditya Ramadhan LKS LKS LKS NILAI
KEG. KEG. KEG. UNJUK UNJUK Juara 1
2 Afriza Erlane Nathan Saputra 1 23 KERJA 1 KERJA 2 76,0 Juara 3
100 100 100 92,4
3 Almo Roqhoul Ardiansyah 100 100 100 80 0 94,6
100 100 100 82 80 93,2
4 Ariqa Talita Sakhi 100 100 100 86 87 77,6
100 100 100 82 84 60,0
5 Asri Putri Sinbathi 100 100 100 0 88 92,0
100 100 100 00 92,4
6 Azizah Jauza Ramadhani 100 100 100 80 80 92,0
100 100 100 80 82 94,0
7 Azzahra Maulidya 100 100 100 80 80 92,8
100 100 100 82 88 56,4
8 Dinnar Andra Priyatmojo 100 100 0 80 84 94,0
100 100 100 82 0 93,2
9 Eva Celia 100 100 100 84 86 93,6
100 100 100 82 84 60,0
10 Hilmy Dalhats Syaputra 100 100 100 80 88 93,6
100 100 100 00 56,8
11 Irfan Fata Muflih 100 0 100 80 88 92,4
100 100 100 0 84 40
12 Isra Nuraini Bahrum 100 100 0 82 80
0 00 00 0
13 Isvara Purnama Putri 100 100 100 00 93,6
0 00 80 88
14 Kanaya Oka Ersanto 100 100 100 00 0
100 100 100 82 82 92,8
15 Khaira Aulia Jannah 0 00 86 88 94,8
00
16 M. David Prakoso 0

17 Mikhael Asqa Alyanzano

18 Mohamad Zain Arifin

19 Muhamad Fadhli Fahrezi

20 Muhammad Bagas Zarekti

21 Muhammad Fajar Taqwallah

22 Muhammad Fathir Ar Rizky

23 Muhammad Haikal

24 Muhammad Khafid Efendi

25 Muhammad Nazmi Syafi

26 Muhammad Raffa

27 Muhammad Syahputra 100 100 100 0 80 76
Santoso 100 100 100 80 86 93,2

28 Mukhamad Fahri Jafano

29 Nadira Khumairoh 100 100 100 84 86 94
Ramadhani 100 100 100
100 100 100 80 86 93,2
30 Nesya Putri Ananda 100 100 100 86 86 94,4
100 100 100 82 0 76,4
31 Putri Ayuni 84 84 93,6

32 Putry Zahra

33 Rafa Maulidan

64

34 Revandy Adriansyah 100 100 100 85 86 94,2
35 Shakila Dwi Ananda 100 100 100 0 0 60
36 Syafa Azzahra 100 100 100 80 80 92
37 Syafa Putri Ramadhani 100 100 100 0 84 76,8
38 Tisya Kurniyanti 100 100 100 80 88 93,6
39 Tristan Pradipta Susanto 0 0 40
40 Yuda Febriansyah 0 100 100 84 82 73,2
41 Zidani Afkar Mahersyah 0 100 100 80 88 93,6
100 100 100

Keterangan : Mengetahui,
LKS1 : Mengurangi sampah Guru Kelas 2 A
LKS 2 : Memilah sampah

LKS 3 : Memanfaatkan sampah
Unjuk kerja 1 : Praktek memilah sampah

Unjuk kerja 2 : Membuat prakarya dari daur ulang sampah

SITI NURLAELA, S.Pd
NIP

199704122020122015

65

LAMPIRAN 8

Reward Kepada Siswa

66


Click to View FlipBook Version