The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

SATUAN PENDIDIKAN NONFORMAL SEJENIS
Satuan Pendidikan Nonformal Sejenis (disingkat Satuan PNF Sejenis) adalah kelompok layanan pendidikan yang menyelenggarakan program pendidikan nonformal.

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by YU, 2021-12-24 00:55:54

KONSEP DASAR PENDIDIKAN MASYARAKAT_#2

SATUAN PENDIDIKAN NONFORMAL SEJENIS
Satuan Pendidikan Nonformal Sejenis (disingkat Satuan PNF Sejenis) adalah kelompok layanan pendidikan yang menyelenggarakan program pendidikan nonformal.

Keywords: PNF,Pendidikan Nonformal,Satuan PNF Sejenis,Pendidikan Masyarakat

UNIVERSITAS MULAWARMAN

Satuan Pendidikan Nonformal Sejenis

Pendidikan Masyarakat





By Anisa Fauziah

HIZBUL WATHAN

OLEH: NATASHA PUTRI DEWANTI

KARAKTERISTIK

Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan (disingkat HW) adalah salah satu organisasi otonom (ortom) di lingkungan Persyarikatan
Muhammadiyah. HW didirikan pertama kali di Yogyakarta pada 1336 H (1918 M) atas prakarsa KH Ahmad Dahlan, yang
merupakan pendiri Muhammadiyah. Prakarsa itu timbul saat dia selesai memberi pengajian di Solo, dan melihat latihan J.P.O
(Javansche Padvinders Organisatie) di alun-alun Mangkunegaran Solo. HW ini kemudian meniadakan kegiatan dan bergabung
ke dalam Gerakan Pramuka pada 1961.
HW didirikan untuk menyiapkan dan membina anak, remaja, dan pemuda yang memiliki aqidah, mental dan fisik, berilmu dan
berteknologi serta berakhlak karimah dengan tujuan terwujudnya pribadi muslim yang sebenar-benarnya dan siap menjadi
kader persyarikatan, umat, dan bangsa. Galih Novri Isro’i, Ketua Bidang Pendidikan dan Pengembangan Hizbul Wathan
Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menceritakan kegiatan yang dilaksanakan HW. “HW mengadakan kegiatan latihan rutin,
pendidikan dasar untuk anggota baru, kemah besar untuk anggota baru yang hendak naik tingkat, latihan dasar pimpinan
untuk kader-kader yang akan menjadi pemimpin, juga ada kegiatan di alam seperti mendaki gunung dan climbing.” Selain
kegiatan di UAD, HW juga mengikuti kegiatan sosial di luar UAD. HW bergabung dengan Muhammadiyah Disaster Manajemen
Centre, kegiatannya serupa relawan, Team Search And Rescue (SAR) dari Muhammadiyah. Tujuannya untuk menggali dan
meningkatkan kemampuan anggota HW. Saat ini, HW UAD memiliki anggota aktif sekitar 100 orang.
PROGRAM PNF
-Pendidikan Kepemudaan

TAPAK
SUCI

Oleh : MUHAMMAD IHSAN

Perguruan Seni Beladiri Indonesia

Tapak Suci Putera Muhammadiyah

atau disingkat Tapak Suci, adalah

sebuah aliran, perguruan, dan

organisasi pencak silat yang

merupakan anggota IPSI. Tapak Suci

termasuk dalam 10 Perguruan

Historis IPSI, yaitu perguruan yang

menunjang tumbuh dan

berkembangnya IPSI sebagai

organisasi.

Tapak Suci berdiri pada tanggal 10 Rabiul Awal 1383 H, atau bertepatan dengan

tanggal 31 Juli 1963 di Kauman, Yogyakarta. Tapak Suci memiliki motto "Dengan

Iman dan Akhlak saya menjadi kuat, tanpa Iman dan Akhlak saya menjadi lemah".

Organisasi Tapak Suci berkiprah sebagai organisasi pencak silat, berinduk kepada

Ikatan Pencak Silat Indonesia, dan dalam bidang dakwah pergerakan Tapak Suci

merupakan pencetak kader dari Muhammadiyah. Pimpinan Pusat Tapak Suci Putera

Muhammadiyah berkedudukan di Kauman, Yogyakarta, dan memiliki kantor

perwakilan di ibu kota negara.[1] Program
PNF

PENDIDIKAN
KEPEMUDAAN
PENDIDIKAN
KETERAMPILAN
PENDIDIKAN
JIWA&RAGA

Ions Culinary academy (ICA)
Istifadah Hardhea Tufa

Karakteristik Program PNF

IONs Culinary Academy (ICA) merupakan Pendidikan Keterampilan dan
pengembangan program IONs Culinary Pelatihan Kerja
College. Program Pendidikan Kuliner Pendidikan Life Skill
berstandar Internasional pertama di
Yogyakarta ini menerapkan sistem pendidikan ions_culinarycollege_academy
kuliner berbasis bisnis dan profesional Chef, Jl. C. Simanjuntak No.50, Kota Yogyakarta
dengan Metode pendidikan kuliner yang
diadaptasi dari sistem pendidikan kuliner di
Inggris dan Eropa.

IONs Culinary Academy bertujuan
mempersiapkan kandidat chef profesional
yang siap memasuki lapangan kerja,
menyiapkan calon pengusaha kuliner yang
siap membuka usahanya sendiri, kreatif, dan
siap bersaing dalam bisnis kuliner. Program
serta kurikulum disusun dan dikembangkan
dengan tujuan menghasilkan calon kuliner
profesional yang dapat dengan mudah
beradaptasi di lingkungan Chef seperti hotel,
restoran, dan katering. Siswa yang lulus
program ini akan dibekali sertifikasi
profesional profesi dari BNSP (Badan Nasional
Sertifikasi Profesi). Di mana sertifikat ini
bersifat legal dan diakui oleh negara.
Tidak hanya di didik menjadi seorang chef,
ICA juga berusaha membentuk attitude
peserta untuk memiliki kepedulian dan
tanggung jawab sosial terhadap masyarakat
sekitar.

Ikatan Remaja Mesjid Al-Husna

Jl.Perumnas Juanda 8 Samarinda.

Ikatan Remaja masjid atau IRMAS adalah perkumpulan pemuda masjid yang
melakukan aktivitas sosial dan ibadah di lingkungan suatu masjid.
Pembagian tugas dan wewenang dalam remaja masjid termasuk dalam
golongan organisasi yang menggunakan konsep Islam dengan menerapkan asas
musyawarah, mufakat, dan amal jama'i (gotong royong) dalam segenap
aktivitasnya. Di Indonesia, organisasi pemuda remaja masjid seperti BKPRMI
(Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia, Tahun berdiri 1977),
JPRMI (Jaringan Pemuda Remaja Masjid Indonesia, tahun berdiri 2003).
didalam organisasi ini juga para remaja bisa mendapatkan banyak manfaat
yang sangat banyak.

Contohnya seperti: 1) memperbaiki akhlak, 2) memperdalam ilmu mengaji, 3)
bisa menghafalkan al-qur'an juga.
Bentuk organisasi bidang kerja yang digunakan oleh pengurusan
organisasi remaja masjid pada umumnya adalah:

1.Bidang Pembinaan Anggota
2.Bidang Kemasyarakatan
3.Bidang Keputrian
4.Bidang Kesekretariatan
5.Bidang Keuangan
Para pimpinan dari tiap bidang kerja mempunyai wewenang dan
tangggung jawab atas pelaksanaan bagiannya masing-masing.

Program PNF Kepemudaan

By:Namira Gladiesa Permata

IKS.PI KERA
SAKTI

kota madiun


IKS PI berdiri pada tanggal 15

Januari 1980 di Kabupaten
Madiun, Jawa Timur

Nama dari perguruan ini adalah IKS PI Kera

Sakti (Ikattan Keluarga Silat-Putra

Indonesia) di tambahkan nama Kera Sakti

IKS PI di dirikan oleh karena masyarakat maupun murid
perguruan ini lebih mengenal nama jurus

Bapak Totong yang lahir
perguruan yaitu teknik jurus keranya.
pada tanggal 20 Oktober

1953 di Madiun. Sebagai

pendiri sekaligus guru

besarnya, ia mengajarkan

pelajaran silat kera dan Program PNF:
kerohanian. tujuan dari pendidikan kepemudaan
perguruan ini lewat pendidikan keterampilan
ajarannya adalah untuk

mendidik siswa menjadi

pendekar sekaligus kader

bangsa yang beriman

kepada tuhan, berbudi

pekerti yang luhur dan

berguna bagi nusa dan

bangsanya.

Syahidah Sandya Wati

SEKOLAH
PERDAMAIAN
PEREMPUAN

JTIAMKUARRTA

Pendidikan perdamaian merupakan proses mengubah
individu, baik anak-anak, remaja maupun dewasa, dalam
menghindari perilaku kekerasan dalam mengatasi konflik
dan menciptakan kondisi damai di semua level kehidupan.
Dalam kondisi konflik, potensi perempuan pada fungsi-
fungsi perdamaian seringkali terlupakan dan hanya
ditempatkan pada posisi korban, meski kenyataan di
lapangan menunjukkan perempuan ikut memulai upaya
perdamian informal pada jaringan-jaringan akar rumput.
Maka sebagai bagian yang setara dalam masyarakat,
penting bagi perempuan dapat dilibatkan dan
diperhitungkan dalam proses perdamaian yang lebih
formal. Pendidikan perdamaian yang berperspektif gender
dalam hal ini diharapkan dapat membuka jalan bagi
partisipasi perempuan dalam meja-meja perundingan.
Penelitian ini kemudian melihat penerapan pendidikan
perdamaian di dua daerah dengan ciri konflik yang
berbeda, yaitu Jakarta Timur di Kabupaten Poso.
Pendidikan perdamaian yang diterapkan secara kreatif
pada Sekolah Perempuan untuk Perdamaian di kedua
daerah terbukti memberi manfaat positif bagi
pemberdayaan perempuan di kedua wilayah ini.

PROGRAM PNF :

PEMBERDAYAAN PEREMPUAN

Sanggar Nirmalasari



Wayang adalah salah satu dari Sanggar Nirmalasari berdiri
beragam warisan kesenian di pada 1 Juni 1987 di Cinere,
Indonesia yang mengagumkan dan Depok, Jawa Bara oleh Ki
berharga. Pada 7 November 2003,
UNESCO menobatkan wayang Asman Budi Prayitno.
sebagai Masterpiece of Oral and Tujuannya sebagai bentuk
Intangible Heritage of Humanity atau dedikasi, sehingga eksistensi
warisan mahakarya dunia yang tak dan kelestarian wayang kulit
ternilai dalam seni bertutur asli tetap terjaga dan jati diri
bangsa tidak luntur oleh
Indonesia.
perubahan zaman.

Oleh Rizka Tri Khairunnisa

Sanggar Nirmalasari melatih penguasaan karakter wayang,
gamelan dan tembang yang menjadi dasar utama untuk
mencapai keahlian wiraga (tata gerak), wirama (gerakan
mengikuti irama yang harmonis) dan wirasa (penghayatan yang
diekpresikan dalam gerak wayang). Di sanggar ini terdapat
berbagai macam lakon diajarkan, seperti Dewa Amral, Sesaji
Raja Suya, Antareja Gugat, Lahirnya Wisanggeni, serta Lahirnya
Antareja

Program PNF

Pendidikan keterampilan dan pelatihan

Sekolah BY
Acting Didi ANANDA

Pepet

program PNF Akting adalah kegiatan
prndidikan menceritakan sebuah
cerita melalui tindakan
keterampilan oleh seorang pemeran
pendidikan yang meniru tindakan
kepemudaan karakter. Akting dapat
dilakukan di teater,
Didi Petet Acting School (DPAS) televisi, film, radio, atau
Sekolah akting satu ini didirikan oleh media lain apa pun yang
menggunakan mode
aktor lawak, yaitu alm Didi Petet.
Kurikulum di DPAS juga disusun oleh mimetik.
beliau. Kamu akan mempelajari akting
lebih jauh, mulai dari aktualisasi diri, Akting melibatkan
konsentrasi, imajinasi, penghayatan, berbagai keterampilan
analisa naskah, analisa peran, observasi
dalam hal
dan menciptakan peran. Tentunya, pengembangan
metode DPAS juga akan sangat imajinasi, pengendalian
mendukung kualitas akting kamu emosional, ekspresifitas
fisik, proyeksi vokal,
menjadi lebih baik. Tapi, kamu harus kecakapan wicara, dan
berusia di atas 15 tahun sebelum kemampuan untuk
mendaftar. menafsirkan drama

jl. Cempaka Putih Tengah
XXVI A No.8, RT.2/RW.6,

Cemp. Putih Tim., Kec.
Cemp. Putih, Kota Jakarta

Pusat, Daerah Khusus
Ibukota Jakarta 10510

SANGGAR TARIPrBogHramINPNNF EKA N USANTARA
Pendidikan keterampilan
budaya

Sanggar tari bhinneka Nusantara
Yang mengajarkan tari tradisional
dan kontemporer. Sanggar tari ini
pernah mendapatkan penghargaan

dari bupati Subang.

Tari Betawi Tari Papua

Tari Bali

Tari KalimTaarnitan
Saman

Tari Melayu

By Dilla Ananda Saputri

PROGRAM PNF
PENDIDIKAN KURSUS DAN PELATIHAN

SEKOLAH FUTSAL
BARRET

OLEH AFRIAH TOMPAGEA

KARAKTERISTIK

Sekolah futsal Barret Bekasi.
Sekolah ini berdiri pada tanggal 23 Oktober 2012

hingga saat ini, yang bertempatkan di Jawa
barat, Bekasi. Sekolah ini didirikan oleh pelatih
pelatih futsal itu sendiri yaitu Dian Yusuf. Untuk
saat ini sekolah futsal Barret memiliki 28 pemain
unggulan. Tempat latihan futsal Barret yaitu di
lapangan ramuna futsal. Visi misi dari sekolah
futsal Barret ialah untuk menciptakan pemain
berkualitas di usia dini dari u8, u10, u13, u16, dan

u19.

pelatihan daur ulang sampah anorganik

BY AZZIFA TARISKA RAMADHANI

Karakteristik:

Daur ulang sampah adalah kegiatan mengolah sampah untuk dijadikan
produk baru. sampah plastik seperti gelas minuman kemasan dapat
dikreasikan menjadi berbagai macam kerajinan, diantaranya dibuat vas
bunga, tas belanja, tempat kue dan tempat air. sampah kertas dapat
dibuat berupa tempat tisu,jam dindin, tempat pensil dan lain-lain.
jadi yang mengadakan pelatihan daur ulang sampah yaitu bapak
kepala desa RT 04 ngadirejo yang berdiri sejak tahun 2015 dan dihadiri
oleh 25 orang peserta dari beberapa karang taruna desa ngadirejo.
pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat
dalam mengelola sampah rumah tangga, khususnya sampah anorganik
menjadi kerajinan daur ulang. manfaat yang diperolah dari daur ualang
smpah yaitu mengurangi jumlah sampah yang masuk kelingkungan,
dan juga dapat menambah penghasilan masyarakat melalui penjualan
produk daur ulang.

PROGAM PNF:
1.pendidikan keterampilan
2.pendidikan pemberdayaan

RUMAH TAHFIDZ

PPPA DAARUL QURAN

Membangun Masyarakat Madani Berbasis Tahfidzul Qur'an Untuk

Kemandirian Ekonomi, Sosial, Budaya, dan Pendidikan Bertumpu pada

Sumber Daya lokal yang berorientasi pada pemuliaan Qur'an

Rumah Tahfidz Center adalah unit program PPPA Darul Qur'an yang
bertanggungjawab atas pelaksanaan program Rumah Tahfidz di Indonesia
dan luar negeri meliputi pembinaan, pengawasan, dan pengembangannya.

- Rumah Tahfidz adalah agen perubahan PROGRAM PNF :
masyarakat 1. Pendidikan Agama
- Rumah Tahfidz adalah sarana untuk membangun 2. Pendidikan moral dan Akhlak
kemandirian masyarakat 3. TPA (Taman Pendidikan Aal Quran)
- Rumah tahfidz adalah aktivitas menghafal Al- 4. Pendidikan Keterampilan
Quran, mengamalkan, dan membudayakan nilai- 5. Pendidikan Kesetaraan
nilai Al-Qur’an dalam sikap hidup seharihari
berbasis hunian, lingkungan, dan komunitas By UMMI LATIFAH M JALIL

temengang madang

Oleh: Elniati

PELATIHAN SANGGAR TARI MERUPKAN TARADISI MASYRAKAY DAYAK KENYA
DIMAN TARIAN INI MENGANDUNG LAMBANG YANG SANGAT BERARTI BAGI
MASYRAKAT DAYAK. SALAH SATU FILOSOFI KEHIDUPAN DAAYAK KENYA
YAITU PERDAMAIAN, DIMANA INI DI AMBIL DARI BURUNG ENGGANG SEBAGAI
SIMBOL KEBESARAN DAN KEMULIAAN SUKU DAYAK KENYA DAN
MELAMBANGKAN PESATUAN SERTA PERDAMAIAN SEHINGGA PELATIHAN
SANGGAR TARI INI MENGAJUKAN NAMA SUATU SANGGAR ATAU KELOMPOK
TARI"TEMENGANG MADANG" DALAM ARTI (TARI ENGGANG TERBANG),

PENELITIAN INI BERTUJUAN UNTUK MENDESKRIPSIKAN (1) PENGELOLAAN
KURSUS PELATIHAN SANGGAR TARI DALAM MELAKSANAKAN PELATIHAN SENI
TARIAN, (2) PROGRAM PADA KURSUS SANGGAR TARI TEMENGANG MADANG,
(3) KINERJA PELATIH PADA KURSUS SANGGAR TARI TEMENGANG MADANG, (4)
SISTEM PEMBELAJARAN PADA KURSUS SANGGAR TARI TEMENGANG
MADANG.PELATIHAN SEBAGAI BAGIAN PENDIDIKAN YANG MENYANGKUT
PROSES BELAJAR UNTUK MEMPEROLEH DAN MENINGKATKAN KETERAMPILAN
DI LUAR SISTEM PENDIDIKAN YANG BERLAKU DALAM WAKTU YANG RELATIF
SINGKAT DENGAN METODE YANG LEBIH MENGUTAMAKAN PADA PRAKTIK
DARI PADA TEORI. MENGEMUKAKAN “PELATIHAN SANGGAR TARI TEMENGANG
MADANG ADALAH PROSES PEMBELAJARAN UNTUK MEMPEROLEH
PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN DALAM RANGKA MENINGKATKAN SIKAP
DAN PERILAKU INDIVIDU SEBAGAI ANGGOTA MASYARAKAT DALAM
PEKERJAAN DAN KEHIDUPAN SEHARI-HARI”

Program PNF: Keterampilan dan kerja

UNIVERSITAS MULAWARMAN
2021

Satuan Pendidikan Nonformal Sejenis

Satuan Pendidikan Nonformal Sejenis adalah kelompok layanan
pendidikan yang menyelenggarakan program pendidikan
Nonformal.
Diselenggarakan untuk memberdayakan masyarakat melalui
pendidikan kecakapan hidup, pendidikan anak usia dini,
pendidikan kepemudaan, pendidikan pemberdayaan perempuan,
pendidikan keaksaraan, pendidikan keterampilan dan pelatihan
kerja, pendidikan kesetaraan, serta pendidikan lain yang ditujukan
untuk mengembangkan kemampuan peserta didik.


Click to View FlipBook Version