The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by payuvizia, 2022-06-18 08:03:55

MODUL PAI SMP KELAS 7 SEMESTER 1

MODUL PAI SMP KELAS 7 SEMESTER 1

Modul Pendidikan Agama Islam

DISUSUN OLEH
KELOMPOK 1

Noffitri Indah Miardi 1814010053
Putri Ayu Vizia 2014010114

Pelni Fahrian Nisah 2014010127
Raudhatul Khaira 2014010131
Intan Nurjuliani 2014010142
JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI IMAM BONJOL

PADANG
TH 2022

Kelas VII SMP

Modul Pendidikan Agama Islam

KATA
PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wbarakatuh
Puji syukur senantiasa kita panjatkan kepada Allah SWT yang telah
memberikan limpahan Rahmat, Taufik dan hidayah-Nya sehingga
kami dapat menyelesaikan penyusunan makalah ini. Shalawat serta
salam tak lupa kita curahkan kepada Nabi Muhammad SAW yang
telah menunjukan jalan kebaikan dan kebenaran di dunia dan akhirat
kepada umat manusia. E-Modul ini di susun guna memenuhi Tujuan
Pembelajaran yang akan dicapai yang berguna sebagai bahan
penambah ilmu pengetahuan serta informasi yang semoga
bermanfaat. E-Modul ini kami susun dengan segala kemampuan kami
dan semaksimal mungkin.

Namun, kami menyadiri bahwa dalam penyusunan e-modul ini
tentu tidaklah sempurna dan masih banyak kesalahan serta
kekurangan.

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL……………………………………………………………………………………i
KATA PENGANTAR………………………………………………………………………………….ii
DAFTAR ISI……………………………………………………………………………………………..iii
BAB I
Lebih Dekat Dengan Allah SWT Yang Sangat Indah…………………………1
BAB II
Hidup Tenang Dengan Kejujuran, Amanah, Dan Istiqomah………………10
BAB III
Semua Bersih, Hidup Jadi Nyaman………………………………………………………..15
BAB IV
Indahnya Kebersamaan Dengan Shalat Berjamaah……………………………22
BAB V
Selamat Datang Wahai Nabiku Kekasih Allah SWT………………………….29
BAB VI
Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Menjadi Lebih Mudah………………….37
KATA PENGANTAR………………………………………………………………………………….44

Sumber: https://cendikia.kemenag.go.id/

BAB Lebih Dekat Dengan
Allah Swt. Yang
1 Sangat Indah
Nama-Nya

Modul Pendidikan Agama Islam

STANDAR KOMPETENSI
SK 1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
SK 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran,
gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
SK 3 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
SK 4 Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,
membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang
dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

KOMPETENSI DASAR
1.1 Meyakini bahwa Allah Maha Mengetahui, Maha Waspada, Maha Mendengar, dan Maha
Melihat.
2.3 Menghayati perilaku percaya diri, tekun, teliti, dan kerja keras sebagai implementasi dari
makna al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Basir.
3.3 Memahami makna al-Asma'u al-Husna: al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Basir.
4.3 Menyajikan contoh perilaku yang mencerminkan orang yang meneladanial-Asma'u al-
Husna: al-’Alim, al-Khabir, as-Sami’, dan al-Basir

Kelas VII SMP 2

Modul Pendidikan Agama Islam

INDIKATOR
1. Menunjukkan dalil naqli dan aqli terkait dengan iman kepada Allah swt.
2. Menyebutkan pengertian al-Asma’ul al-husna (al-‘Alim, al-Khabir, as-
sami’, dan al-Basir)
3. Menjelaskan makna al-Asma’ul al-husna (al-‘Alim, al-Khabir, as-sami’,
dan al-Basir)
4. mengidentifikasi perilaku beriman kepada Allah swt
5. Melaksanakan perintah Allah swt atas dasar iman kepada Allah swt.
6. Mencontohkan perilaku yang mencerminkan keteladanan dari sifat al-
Asma’ul al-husna (al-‘Alim, al-Khabir, as-sami’, dan al-Basir)

Kelas VII SMP 3

Modul Pendidikan Agama Islam

A. Iman Kepada Allah
Swt

Secara harfiah imam berarti percaya, sedangkan menurut istilah iman berarti percaya dan

menyakini dengan sepenuh hati, mengucapkan dengan lisan dan membuktikan dengan perbuatan.

Tanda-tanda keimanan dalam diri seseorang dapat terlihat dari amal perbuatan yang dikerjakan

karena kepribadian diri seseorang merupakan pancaran diri dari iman yang ada didalam diri

seseorang. Iman kepada Alaah SWT. Merupakan pokok dari segala iman yang tergabung dalam

rukun iman (qs. An-Nisa 136).

B. Makna al-asmau-al-husna

Asmaul husnah artinya nama-nama Allah SWT yang baik. Allah SWT mengenalkan dirinya
dengan nama-nama-Nya yang baik sesuai dengan firman-Nya (QS. Al-A’raf 180).

Rasulullah menjelaskan bahwa nama-nama allah swt, yang baik itu berjumlah 99, barang siapa
yang menghafalnya maka Allah SWT akan memasukkanya ke dalam surge-Nya. Pada bab ini, kita
akan mempelajari empat asmaul husna yaitu al-alim, alkhabir, as-sami’, al-basir. Yuk belajar
dengan sungguh untuk mendapatkan ilmu yang bermanfaat.

1. Al- Alim

Al-Alim artinya maha mengetahui. Allah SWT maha mengetahui yang tampak atau

yagn gaib. Pengetahuan Allah SWT tidak terbatas oleh ruang dan waktu. Bahkan, allah

dapat mengetahui segala sesuatu yang tersembunyi dan sangat kecil. Luar biasa bukan,

maha mengetahui nya allah tidak memiliki batas. Agar lebih nyakin, perhatikan firman ini:

‫َح اب ٍة‬ ‫َو ََل‬ ‫َي ْع َل ُم َها‬ ‫إِ اَل‬ ‫َو َر َق ٍة‬ ‫ِمن‬ ‫َت ْس ُق ُط‬ ‫َو َما‬ ۚ ‫ِفِكَٰ َتى ٍبٱ ْل َب ُّم ِِّبري َ ٍونٱ ْل َب ْح ِر‬ ‫إِ اَل ُه َو ۚ َو َي ْعلَ ُم َما‬ ٓ‫َي ْعلَ ُم َها‬ ‫َو ِعن َد ُهۥ َم َفا ِت ُح ٱ ْل َغ ْي ِب ََل‬
‫َو ََل َيا ِب ٍس إِ اَل ِفى‬ ‫َر ْط ٍب‬ ‫ِفى ُظلُ َٰ َم ِت ٱ ْْلَ ْر ِض َو ََل‬

Artinya: “Dan pada sisi Allah-lah kunci-kunci semua yang ghaib; tidak ada yang
mengetahuinya kecuali Dia sendiri, dan Dia mengetahui apa yang di daratan dan di lautan,
dan tiada sehelai daun pun yang gugur melainkan Dia mengetahuinya (pula), dan tidak
jatuh sebutir biji-pun dalam kegelapan bumi, dan tidak sesuatu yang basah atau yang
kering, melainkan tertulis dalam kitab yang nyata (Lauh Mahfudz)" (Q.S al-An’am ayat
59).

Kelas VII SMP 4

Modul Pendidikan Agama Islam

Perilaku yang dapat kita wujudkan dalam menyakini sifat ini yaitu Al-Alim adalaah
kita harus terus-menerus mencari ilmu-ilmunya Allah SWT. Dengan cara belajar dan
merenungi ciptaanya, tetapi ingat! Penting juga untuk diperhatikan bahwa kita tidak boleh
merasa paling pandai. Orang berilmu tidak harus tetap rendah hati, seperti pohon padi,
semakin berisi semakin merunduk.

2. Al-khabir
Al-khabir artinya maha waspada , mengetahui perkara yang tersembunyi, Allah SWT

menciptakan miliyaran makhluk dengan berbagai ragamnya. Semuanya diketahui oleh

allah dengan detail , penuh kecermatan dan kewaspadaan baik secara lahir maupun batin.

Menakjubkan bukan! allah bisa mengatur segala sesuatu dengan begitu teliti dengan penuh

kewaspadaan. Dalam qs at-taubah ayat 16 Allah swt berfiman:

‫ا ْل ُم ْؤ ِم ِني َن‬ ‫َو ََل‬ ‫َر ُسو ِل ِه‬ ‫َو ََل‬ ‫َّلال ِا‬ ‫ُدو ِن‬ ‫ِم ْن‬ ‫َي ات ِخ ُذوا‬ ‫َولَ ْم‬ ‫ِم ْن ُك ْم‬ ‫َجا َه ُدوا‬ ‫الا ِذي َن‬ ُ‫َّل الا‬ ‫ُت ْت َر ُكوا َولَ اما َي ْعلَ ِم‬ ‫أَ ْم َح ِس ْب ُت ْم أَ ْن‬
‫َخ ِبي ٌر ِب َما َت ْع َملُو َن‬ ُ‫َو ِلي َج ًة ۚ َوَّلالا‬

Artinya: “Apakah kamu mengira bahwa kamu akan dibiarkan, sedang Allah belum
mengetahui (dalam kenyataan) orang-orang yang berjihad di antara kamu dan tidak
mengambil menjadi teman yang setia selain Allah, Rasul-Nya dan orang-orang yang
beriman. Dan Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan.” ( Q.S at-Taubah ayat
16).

Salah satu perilaku yang dapat kita wujudkan bagi orang yang percaya bahwa Allah

swt maha waspada adalah hendaklah kita harus paspada dan cermat terhadap apa yang kita

lakukan atau yang akan kita lakukn. Kita harus waspada dan cermat dalam melaksanakan

kegiatan bai kdisekolah dirumh maupun ditempat lainnya. Orang yang waspada akan

mendapathasil maksimal dan tidak akan mensyesal dikemudian hari.
3. As-Sami’

As-sami’ artinya maha mendengar, allah swt maha mendengar semua suara apapun yang

ada di alam semesta ini, pendengaran allah swt tidak terbatas, tidak ada satu suara pun yang

tidak bisa allah dengar. Bahkan seseorang yang berbicara didalam hatinya pun Alaah

mampu mendengarkan. Hal ini sesuai firman allah QS. Al Baqarah ayat 256:

‫ََ ٓل إِ ْك َرا َه ِفى ٱل ِّدي ِن ۖ َقد ات َب اي َن ٱل ُّر ْش ُد ِم َن ٱ ْل َغ ِّى ۚ َف َمن َي ْك ُف ْر ِبٱل َٰ اط ُغو ِت َو ُي ْؤ ِم ۢن ِبٱَّال ِل َف َق ِد ٱ ْس َت ْم َس َك ِبٱ ْل ُع ْر َو ِة‬
‫ٱ ْل ُو ْث َق َٰى ََل ٱن ِف َصا َم َل َها ۗ َوٱَّاللُ َس ِمي ٌع َعلِي ٌم‬

Kelas VII SMP 5

Modul Pendidikan Agama Islam

Artinya: “Tidak ada paksaan untuk (memasuki) agama (Islam); sesungguhnya telah jelas
jalan yang benar daripada jalan yang sesat. Karena itu barangsiapa yang ingkar kepada
Thaghut dan beriman kepada Allah, maka sesungguhnya ia telah berpegang kepada buhul
tali yang amat kuat yang tidak akan putus. Dan Allah Maha Mendengar lagi Maha
Mengetahui.” (Q.S al-Baqarah ayat 256)

Perilaku yang mencerminkan keimanan kepada alah swt yang meiliki sifat maha
mendengar adalah kita harus berupaya agar yang segala kita ucapkan merupakan perkataan
yang baik dan berguna karena kita menyakini bahwa allah selalu mendengar segala yang
kita ucapkan. Bahkan yang masih terbesit di dalam hatipun didengar oleh allah swt.

4. Al-basir
Al-basir maha melihat, maha melihat segala sesuatu walaupun lembut dan kecil. Allah

SWT melihat apa saja yang ada dilangit dan dibumibahkan seluruh alam semesta ini dapat
dipantau. Hal ini sesuai dengan firman allah QS. Al-Hujurat ayat 18:

‫إِ ان ٱَّاللَ َي ْعلَ ُم َغ ْي َب ٱل اس َٰ َمَٰ َو ِت َوٱ ْْلَ ْر ِض ۚ َوٱَّاللُ َب ِصي ۢ ٌر ِب َما َت ْع َملُو َن‬

Artinya: “Sesungguhnya Allah mengetahui apa yang ghaib di langit dan bumi. Dan Allah
Maha Melihat apa yang kamu kerjakan.”( Q.S al-Hujurat ayat 18).

Perilaku yang mencerminkan bahwa kita mneyakini bahwa allah maha melihat adalah
hendaklah kita berusaha semaksimal mungkin untuk dapat melihat peristiwa-peristiwa
yang terjadi di alam ini sebagai bahan renungan akan kebesaran dan keagungan allah. Kita
diajrkan untuk pandai dan cermat dalam memandang berbagai persoalan disekeliling kita.
Namun, jangan lupa, kita juga harus selalu intropeksi diri untuk melihat kelebihan dan
kekurangan kita dendiri agar hidup menjadi lebih terarah sungguh hal ini sangat indah
untuk diamalkan.

C. Hikmah beriman kepada allah SWT

Banyak himak yang dapat kita ambil dari beriman kepada allah SWT bagi kehidupan kita
sehari-hari, seperti :

1. Selalu mendapat pertolongan dari allah (QS. Al-Mu’Minun ayat 51)
2. Hati menjadi tenang dan tidak elisah (QS Ar-Rad ayat 28)
3. Sepanjang masa hidupnya tidak akan merasa rugi (QS-Al-Asr ayat 1-3)

Kelas VII SMP 6
















































































Click to View FlipBook Version