The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Buku saku Digital yang dibuat oleh kelompok 9, prodi PGSD, angkatan 2021, Universitas Negeri Medan. Dengan memuat materi tentang "Volume Bangun Ruang, Sisi Datar dan Sisi Lengkung"

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by utarisma19, 2022-11-26 11:33:08

Buku Saku Digital Volume Bangun Ruang, Sisi Datar dan Sisi Lengkung

Buku saku Digital yang dibuat oleh kelompok 9, prodi PGSD, angkatan 2021, Universitas Negeri Medan. Dengan memuat materi tentang "Volume Bangun Ruang, Sisi Datar dan Sisi Lengkung"

Keywords: Volume Bangun Ruang

BUKU SAKU DIGITAL

MATEMATIKA

VOLUME BANGUN RUANG SISI
DATAR DAN SISI LENGKUNG

Kelompok 9 - PGSD UNIMED

Kata Pengantar I

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa, yang telah melimpahkan
Rahmat dan Hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan buku saku digital yang memuat
materi “Volume Bangun Ruang Sisi Datar dan Volume Sisi Lengkung”.

Buku saku ini sengaja kami susun dengan sederhana yang bertujuan untuk meringankan
bacaan dan juga memudahkan pembaca sehingga dapat membaca dimana saja dan kapan saja.

Ucapan terima kasih tidak lupa kami haturkan kepada semua pihak yang telah terlibat
membantu terselesaikannya buku saku ini secara langsung ataupun tidak langsung, baik dari
pihak keluarga ataupun dari teman-teman, khususnya kepada bapak Syahrial, M.Pd., dan ibu
Elvi Mailani, S.Si., M.Pd selaku dosen pengampu mata kuliah Geometri dan Pengukuran.

Dengan adanya buku saku ini kami harap dapat menambah wawasan bagi para pembaca dan
juga dapat menjadi pegangan bagi semuanya khususnya bagi para murid Sekolah Dasar. Kami
juga mengucapkan mohon maaf yang sebesar-besarnya, apabila ada kesalahan dalam penulisan
ataupun dalam materi.
.

Daftar Isi II

KATA PENGANTAR .............................................................................................. I
DAFTAR ISI .............................................................................................................. II
VOLUME BANGUN RUANG ............................................................................ 3
LATIHAN VOLUME BANGUN RUANG .................................................... 5
VOLUME BANGUN SISI DATAR ................................................................... 6
LATIHAN VOLUME BANGUN SISI DATAR ........................................... 8
VOLUME BANGUN SISI LENGKUNG ......................................................... 9
LATIHAN VOLUME BANGUN SISI LENGKUNG ............................... 11
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................ 12
TENTANG PENULIS ........................................................................................... 13

Volume Bangun Ruang 3

Perubahan volume suatu bangun ruang merupakan perubahan bentuk alasnya, walaupun
perubahan itu tidak terjadi tepat pada alas, karena secara beraturan bagian-bagian lain bangun
ruang tersebut menyerupai bentuk alasnya. Karena volume suatu bangun ruang ditentukan
oleh bentuk alasnya. Untuk melihat lebih jelas volume masing-masing bangun ruang sesuai
dengan pemahaman di atas, perhatikan penjelasan berikut:

1.Volume bangun ruang dengan bentuk alas sama dengan bentuk atap. Bangun ruang yang
memiliki bentuk alas sama dengan bentuk atap dapat dikategorikan sebagai bangun ruang
yang beraturan. Misalnya kubus, balok, prisma, tabung, dan lain
sebagainya.
Volume = L. alas x tinggi
= Luas segilima x tinggi
Karena beraturan, maka bangun ruang bentuk ini paling mudah
ditentukan volumenya

1.

2.Volume bangun ruang dengan bentuk alas tidak sama dengan bentuk atap. Misalnya

kerucut dan limas. Kerucut merupakan tabung yang dipangkas miringbagian atasnya
hingga bagian bawahnya, seperti tampak pada gambar berikut. Dengan demikian volume
kerucut merupakan pengurangan dari volume tabung.

Jadi, rumus volume kerucut adalah:

Volume Bangun Ruang 4

1. k
2. fb
3.Volume bangun ruang dengan bentuk alas tidak nampak, namun masih dapat ditelusuri.

Misalnya bola, walaupun bentuk alasnya tidak nampak, namun alas bola dapat ditelusuri
dengan melihat bagian tengahnya yang berbentuk lingkaran.

1. k
2. fb
3.. .
4.Volume bangun ruang dengan bentuk alas sulit dikenali. Misalnya batu. Dengan

memperhatikan bagian terbesar dari batu tersebut, maka dicoba untuk mengenali
kecenderungan bentuknya, agar dapat diumpamakan sebagai alasnya. Kemudian carilah
bagian lain yang tegak lurus terhadap alas tersebut, bagian ini ditetapkan sebagai
tingginya. Lalu dapat diperkirakan kemungkinan rumus volumenya.

Latihan Volume Bangun 5
Ruang

Hitung dan Pilihlah Jawaban yang Benar

1. Sebuah alas limas berbentuk persegi dengan sisi 8 cm. Jika tinggi limas adalah 12 cm,
maka volume limas tersebut adalah .... cm3.
a. 768 cm3
b. 256 cm3
c. 96 cm3
1.d.....32 cm3

2.Perhatikan gabungan dua bangun ruang di bawah ini!
Volume bangun ruang di bawah adalah … cm3.

a. 3.156 cm3
b. 2.556 cm3
c. 2.156 cm3
d. 2.106 cm3

1. ....
2. \
3.Sebuah bola mempunyai jari – jari 15 cm, berapa volumenya dalam satuan dm3 ....

a. 14,13 dm3
b. 1,413 dm3
c. 141,3 dm3
d. 1.413 dm3

Volume Bangun Sisi 6
Datar

Bangun ruang sisi datar merupakan suatu bangun tiga dimensi yang memiliki ruang/ volume/
isi dan juga sisi-sisi yang membatasinya. Secara garis besar, bangun ruang bisa kita
kategorikan menjadi dua kelompok, antara lain: bangun ruang sisi datar dan bangun ruang sisi
lengkung. Yang termasuk dalam bangun ruang sisi datar yaitu kubus, balok, prisma, dan limas.

Kubus

Suatu bangun ruang tiga dimensi yang dibatasi oleh enam sisi serupa yang berwujud
bujur sangkar. Dikenal juga dengan nama lain yaitu bidang enam beraturan.

Balok

Suatu bangun ruang yang mempunyai tiga pasang sisi segi empat. Di mana pada masing-
masing sisinya yang berhadapan mempunyai bentuk serta ukuran yang sama.

Volume Bangun Sisi 7
Datar

Prisma

Suatu bangun ruang tiga dimensi di mana alas dan juga tutupnya kongruen serta sejajar
berbentuk segi-n. Terbagi menjadi beberapa macam: prisma segitiga, segi empat, dll.

Limas

Suatu bangun ruang tiga dimensi yang dibatasi oleh alas berbentuk segi-n (dapat berupa
segi tiga, segi empat, segi lima, dll) serta bidang sisi tegak berbentuk segitiga yang
berpotongan di satu titik puncak

Latihan Volume Bangun 8
Sisi Datar

Hitung dan Pilihlah Jawaban yang Benar

1.Sebuah kubus memiliki panjang sisi 24 cm.
Hitunglah volume kubus!
a. 13.824 cm²
b. 12.412 cm²
c. 13.412 cm²

1.d.....12.000 cm²
2.Perhatikan gambar!

Volume gabungan bangun ruang di bawah adalah .... cm3..

a. 5.000 cm3
b. 4.500 cm3
c. 4.000 cm3
d. 3.500 cm3

1. ....
2. \
3.Sebuah tempat minyak tanah berbentuk prisma segiempat beraturan dengan ukuran

4 dm dan tinggi 8 dm. hitung berapa liter volume prisma tersebut !
a. 130 Liter
b. 256 Liter
c. 128 Liter
d. 120 Liter

Volume Bangun Sisi 9
Lengkung

Bangun ruang yang mempunyai sisi lengkung. Sisi lengkung ini sendiri adalah sisi yang
membentuk lengkungan kurva. Di dalam materi bangun ruang sisi lengkung hanya terdapat
tiga macam bangun ruang yang memiliki sisi lengkung yaitu, tabung, kerucut, dan bola.

Tabung

Suatu bangun ruang tiga dimensi yang mempunyai tutup dan alas yang berbentuk sebuah
ingkaran dengan memiliki ukuran yang sama dan diselimuti oleh persegi panjang

Kerucut

Salah satu bangun ruang yang memiliki sebuah alas yang berbentuk lingkaran dengan
selimut yang mempunyai irisan dari lingkaran. Kerucut merupakan sebuah limas
istimewa yang memiliki alas lingkaran

Volume Bangun Sisi 10
Lengkung

Bola

Salah satu bangun ruang sisi lengkung yang dibatasi oleh satu bidang lengkung. Atau juga
bisa didefinisikan sebagai sebuah bangun ruang berbentuk setengah lingkaran yang
diputar mengelilingi garis tengahnya.

Latihan Volume Bangun 11
Sisi Lengkung

Hitung dan Pilihlah Jawaban yang Benar

1.Sebuah kerucut mempunyai berdiameter 20 cm, tinggi 15 cm, berapa volume kerucut
tersebut......
a. 1.240 cm3
b. 1.570 cm3
c. 1.890 cm3
1.d.....2.130 cm3

2.Perhatikan gambar!
Volume bangun ruang di bawah ini adalah....cm3

a. 5.544
b. 5.444
c. 5.434
d. 5.424

1. ....
2. \
3.Sebuah tumpeng berbentuk kerucut mempunyai jari – jari 18 cm dan tinggi 25 cm.

Berapa volume dari tumpeng tersebut .....
a. 6.892 cm3
b. 8.478 cm3
c. 9.344 cm3
d. 10.268 cm3

Daftar Pustaka 12

Syahbana, A. (2013). Alternatif Pemahaman Konsep Umum Volume
Suatu Bangun Ruang. Edumatica : Jurnal Pendidikan Matematik,
2 - 6.

Tiyas. (2022, January 8). Bangun Ruang Sisi Datar. From Yuksinau.
Tiyas (2022, Jan 15). Bangun Ruang Sisi Lengkung. From Yuksinau.

Tentang Penulis 13

Risma Utari Anggelita Ronauli

(2008722 - Permata LPTK UPI) (1213111088 - UNIMED)

Agnes Marshinta Tambun Arinda Gloria Saragih

(1213111049 - UNIMED) (1213111073 - UNIMED)

Angel A. V Sianturi

( 1213111068 - UNIMED)


Click to View FlipBook Version