The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

EVALUASI PTS 1 2021

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by entinsuhartini621, 2021-09-18 09:01:56

PPKn

EVALUASI PTS 1 2021

PEMERINTAH KOTA BANDUNG
DINAS PENDIDIKAN

SEKOLAH DASAR DWI AMANAT

GUGUS SEKOLAH 56

Jl. Pagarsih No. 205 6021207 Bandung 40231

SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

MATA PELAJARAN : PPKn September 2021
KELAS : V (lima)
HARI/TANGGAL :,
WAKTU : 30 Menit

Kerjakan soal-soal di bawah!
1. Perhatikan pernyataan berikut!

1) Melaksanakan gotong royong membangun masjid yang roboh terkena gempa.

2) Tidak membeda-bedakan diantara teman yang menjadi sahabat

3) Memberikan tempat duduk kepada orang tua di bus

4) Melaksanakan solat lima watu tepat pada waktunya

5) Bekerja sama membersihkan got dan sungai di sekitar rumah.

Sikap yang mengandung nilai-nilai Pancasila ketiga adalah … .

A. 1 dan 2

B. 2 dan 3

C. 4 dan 5

D. 1 dan 5

2. Perhatikan gambar pada tabel berikut!

Gambar 1 Gambar 2 Gambar 3 Gambar 4

Andi anak yang sopan dan patuh kepada kedua orang tuanya. Tidak pernah sekalipun Andi
membantah perkataan keduanya. Bahasa dan tutur katanya sangat baik. Jika pergi ke mana pun ia
selalu meminta izin dan mencium tangan ayah bundanya. Andi melakukan itu karena ia tahu betul
berbuat baik kepada orang tua itu adalah perintah Alloh .

Perilaku Andi mencerminkan nilai-nilai Pancasila. Lambang yang sesuai adalah gambar ke …
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

3. Perhatikan contoh-contoh perilaku berikut!
1) Melarang orang lain melaksanakan ibadah.
2) Bergaul dan berteman dengan orang kaya
3) Memberikan pujian kepada orang yang berprestasi
4) Berpura-pura sakit karena tidak mau kerja bakti
5) Menyumbang pakaian layak pakai untuk korban bencana
Contoh-contoh perilaku yang tidak sesuai dengan nilai-nilai Pancasila adalah … .
A. 1-2-3
B. 1-2-4
C. 2-3-4
D. 3-4-5

4. Perilaku Andi mencerminkan nilai-nilai Pancasila. Lambang yang sesuai adalah gambar ke …
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

5. Perhatikan contoh-contoh perilaku berikut!
1) Melarang orang lain melaksanakan ibadah.
2) Bergaul dan berteman dengan orang kaya
3) Memberikan pujian kepada orang yang berprestasi
4) Berpura-pura sakit karena tidak mau kerja bakti

5) Menyumbang pakaian layak pakai untuk korban bencana
Contoh-contoh perilaku yang tidak sesuai dengan nilai-nilai Pancasila adalah … .
A. 1-2-3
B. 1-2-4
C. 2-3-4
D. 3-4-5

6. Pasangkan sila Pancasila dengan pernyataan yang mencernikana nilai-nilai Pancasila.

SILA 1 A. Menggunakan hak pilih dalam pemilu

SILA 2 B. Mempersilakan teman untuk melaksanakan
SILA 3 peribadahan
SILA 4
C. Menganggap pembantu sebagai bagian dari anggota
keluarga

D. Mengadili pelanggar hukum sesuai dengan undang-
undang

SILA 5 E. Menjenguk teman yang sakit

A. 1-E, 2-D, 3-C, 4-A, 5-B
B. 1-B, 2-E, 3-C, 4-A, 5-D
C. 1-C, 2-E, 3-B, 4-A, 5-D
D. 1-A, 2-E, 3-C, 4-B, 5-D

7. Perhatikan gambar!

1 23 45

Nilai Pancasila yang mencerminkan adanya persatuan dan kesatuan tampak pada gambar nomor
….

A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 4 dan 5

8. Cermati ilusterasi berikut!
Pak Deni selaku ketua RT mengundang warganya untuk membicarakan akan adanya

bantuan dari pemerintah. Maksud Pak Deni ingin mengetahui pendapat warganya supaya terdapat
keadilan bagi warganya. Apakah mau dibagi rata secara subsidi silang agar seluruh warga tidak
mampu mendapatkan bantuan atau hanya beberapa warga tidak mampu saja.
Sikap Pak Deni mengumpulkan warga untuk bermusyawarah agar tercapai mufakat sebagai
keputusan bersama meupakan pengamalan sila Pancasila, Sila … .
A. Ketuhanan Yang Maha Esa
B. Kemanusiaan yang adil dan beradab
C. Persatuan Indonesia
D. Kerakyatan yang dipinpin kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan

9. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut :
1) Membayar pajak tepat waktu
2) Mendapatkan pekerjaan yang layak
3) Hidup berdampingan dengan yang lain
4) Menjaga nama baik sekolah
Pernyatan di atas yang merupakan hak ditunjukkan oleh nomor … .
A. 1 dan 2
B. 3 dan 4
C. 2 dan 3
D. 1 dan 4

10. Cermati ilusterasi di bawah!
Dina diberi tugas menjaga kucing selagi kakak tidak di rumah. Ia mengajak kucing

bermain-main, memberi makan, dan minum. Setiap pagi Dina selalu memandikan kucingnya
dan sore harinya membersihkan kandangnya.
Ilusterasi di atas termasuk … .
A. kewajiban
B. hak
C. tanggung-jawab
D. pengorbanan

11. Santi memiliki televisi di rumah. Hak santi adalah … .
A. menonton sampai larut malam
B. menyalakan televisi meskipun Santi tidur.
C. Menonton tayangan televisi pada waktu belajar
D. Menonton sesuai waktunya

12. Sikap tanggung jawab mencerminkan nilai karakter setiap individu. karakter seseorang tercemin
dalam sikap tanggung jawabnya, baik terhadap diri sendiri, orang lain, masyarakat, maupun
bangsa dan negara.
Contoh tanggung jawab terhadap diri sendiri adalah … .
A. Anggota tim nasional bulu tangkis Indonesia berusaha sekuat tenaga untuk mengharumkan
nama bangsa Indonesia. Mengharumkan nama baik bangsa Indonesia di mata dunia menjadi
tanggung jawab setiap warga negara Indonesia.
B. Pak Budi warga masyarakat Desa Suka Makmur. Pada hari Minggu Pak Budi berencana
pergi berlibur bersama keluarganya ke pantai. Akan tetapi, pada hari Minggu yang sama
warga masyarakat Desa Suka Makmur akan mengadakan kerja bakti membersihkan
selokan. Pak Budi sebagai warga masyarakat memutuskan untuk menunda acara
berliburnya bersama keluarga, karena Pak Budi harus ikut bekerja bakti.
C. Seorang ayah bekerja keras untuk menafkahi anggota keluarganya dan demi memenuhi

kebutuhan pendidikan anaknya. Ayah tersebut telah melaksanakan tanggung jawabnya
sebagai kepala keluarga.
D. Evi mendapat pekerjaan rumah dari Bu Guru untuk dikumpulkan esok hari. Akan tetapi,
Evi justru menghabiskan waktu untuk menonton acara televisi. Evi tidak mengerjakan
pekerjaan rumah. Esok harinya, Evi ditegur Bu Guru dan Evi mendapat sanksi.

13. Menjaga ketertiban dan keamanan tempat tinggal merupakan … .
A. tanggung-jawab
B. kewajiban
C. toleransi
D. hak

14. Perhatikan tabel di bawah!
Manfaat

A Terwujudnya kehidupan masyarakat yang serasi, selaras, dan seimbang
B Pergaulan antarsesama warga masyarakat akan lebih rukun dan akrab
C Terwujudnya sikap saling mencurigai dan saling tidak peduli antarwarga masyarakat
D mengatasi semua perbedaan berdasarkan kepentingan golongan
E Pembangunan nasional hanya dikota-kota besar
F Pelaksanaan gotong royong akan dapat berjalan lancar dan baik

Dengan membiasakan menjaga dan memelihara rasa persatuan dan kesatuan
antarwarga masyarakat banyak manfaat yang kita dapatkan.
Beberapa manfaat yang dapat kita rasakan adalah … .
A. A, B, F
B. B, C, D
C. C, F, D
D. E, F, A

15. Pengambilan keputusan harus dilakukan secara bersama-sama duduk dalam suatu tempat
dengan tujuan yang sama demi kebaikan bersama. Walaupun setiap peserta rapat berasal dari
latar belakang yang berbeda namun harus tetap mendahulukan kepentingan umum dan
mengesampingkan kepentingan pribadi.
Nilai yang mendasari pengambilan keputusan di atas adalah … .
A. Kebersamaan
B. Kebebasan
C. Toleransi
D. Mufakat


Click to View FlipBook Version