The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Warta Jemaat digital
GKKD Jakarta
8 Mei 2022

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by official.gkkdjakarta, 2022-05-06 22:57:51

Warta Jemaat GKKD Jakarta 08

Warta Jemaat digital
GKKD Jakarta
8 Mei 2022

Warta Jemaat
Gereja Kristen Kemah Daud Jakarta
No. 08/ IV / 2022
Minggu, 08 Mei 2022

Renungan FINISHING WELL & FINISH STRONG
Utama
AYAT : YOSUA 12 : 24 – 13 : 1

Pdt. Yopy Halomoan Sinaga, S.P., M.Si

Y osua sudah melakukan peperangan yang luar biasa dan inilah yang merupakan bagian kita Finishing Strong.
sampai dengan yang dituliskan dalam Kitab Yosua pasal Bagian kita adalah meresponi setiap panggilan Tuhan
12:24 dimana 31 raja telah ditaklukkan sejak bangsa dalam hidup kita dengan semangat sama seperti yang
Israel masuk ke dalam tanah Kanaan dan berperang dilakukan Kaleb dalam Yosua 14 : 9–12
selama kurang lebih 5–7 tahun di 1.400 SM. Ini adalah Pada waktu itu Musa bersumpah, katanya: Sesungguhnya
kemenangan yang besar dan sangat baik dimana mujizat tanah yang diinjak oleh kakimu itu akan menjadi milik
Tuhan terus terjadi selama peperangan tersebut, namun pusakamu dan anak-anakmu sampai selama-lamanya,
kita melihat pada pasal 13:1 jelas sekali Tuhan berkata di sebab engkau tetap mengikuti TUHAN, Allahku, dengan
saat Yosua sudah tua dan lanjut umur masih amat sepenuh hati. Jadi sekarang, sesungguhnya TUHAN telah
banyak yang belum di duduki.dan memberikan perintah memelihara hidupku, seperti yang dijanjikan-Nya. Kini
Yosua dan bangsa Israel. Tuhan mau kita menyelesaikan sudah empat puluh lima tahun lamanya, sejak diucapkan
Perintah Tuhan sampai dengan selesai. Finishing Well TUHAN firman itu kepada Musa, dan selama itu orang
atau meyelesaikan dengan baik merupakan sikap mental Israel mengembara di padang gurun. Jadi sekarang, telah
yang Tuhan sukai. berumur delapan puluh lima tahun aku hari ini; pada
Menyelesaikan dengan baik bukan hanya berbicara waktu ini aku masih sama kuat seperti pada waktu aku
menyelesaikan pekerjaan yang sudah ditetapkan bagi disuruh Musa; seperti kekuatanku pada waktu itu
kita, tetapi juga sikap mental yang mau menuntaskan demikianlah kekuatanku sekarang untuk berperang dan
setiap panggilan dan perintah yang sudah Tuhan untuk keluar masuk. Oleh sebab itu, berikanlah kepadaku
tetapkan bagi kita dengan baik. Inilah yang menjadi pegunungan, yang dijanjikan TUHAN pada waktu itu, sebab
catatannya menyelesaikan dengan baik, selesai, tuntas engkau sendiri mendengar pada waktu itu, bahwa di sana
dan hasil yang terbaik. Hal ini akan sangat ada orang Enak dengan kota-kota yang besar dan berkubu.
menguntungkan kita sebagai pribadi yang melakukannya. Mungkin TUHAN menyertai aku, sehingga aku menghalau
Ketika Yosua sudah tua pun Tuhan tetap mau Yosua mereka, seperti yang difirmankan TUHAN."
menyelesaikan tugasnya. Apakah Yosua bekerja sendiri?
Tentu tidak, karena Tuhan yang akan berperang di depan Kaleb meminta janji Tuhan yang sudah diberikan
dia dan hasil peperangan ini akan sangat membanggakan kepadanya melalui Musa dan Yosua. Kaleb berdiri dan
bagi Yosua. Inilah yang Tuhan mau kita lakukan ketika tidak menjadi lemah sekalipun usianya sudah tua, bahkan
kita menyelesaikan panggilan atau tugas yang Tuhan dikatakan bahwa kekuatannya masih sama seperti saat dia
berikan dengan baik. mendapatkan janji tersebut. Inilah yang dimaksud dengan
Namun hal ini tidak hanya sampai meyelesaikan dengan Finish Strong. Ketika kita sudah mengerti ada janji Tuhan
baik, tetapi Tuhan juga mau kita menyelesaikan dengan bagi hidup setiap kita, bahkan ada pernyataan Tuhan
kuat, semangat, antusias, untuk kita tetap menyelesaikan panggilannya.

Warta Jemaat
Gereja Kristen Kemah Daud Jakarta
NoR. e0n1u/nXgIan/ 2021
MingUgtaum, 2a1 November 2021

Renungan ROH KUDUS ADALAH PENOLONG
Utama Pdt. Otto D. Pan
ggabean, M.Th

MTuhan mau kita memiliki respon yang semangat antusias Roh Kudus selalu bekerja bersama dengan Kebenaran
daanlapmosiptief.rFcainkiaspihaingawnetallrdaanTufhinaisnhYsEtrSoUnSg.dan murid- (firman KRISTUS) Dalam kitab Yohanes 16:13 dikatakan,
muJarnidji-N–yjaa,njiDTIAuhamneanpeagkaaskhanyanbgaphewranahsesbaaugdaai raortaenrigma “Tetapi apabila Ia datang, yaitu Roh Kebenaran, Ia akan
pedracalayma kitkaehiddauppaatn (sasnagugduapr)a? meJlaankjui kanTuhaapna yaungtuk memimpin kamu ke dalam seluruh kebenaran; sebab Ia
dilkaekluukaargnamTuuh, apnekYeErSjaUaSn,mbua,hkpaenlaylaenbaihnmbue,saart.auPearkpaarpaun tidak akan berkata-kata dari
apjaknajih TyuahnagndikyaatnagkasnuTduahhansaYuEdSUarSaditseinriim? a, Tuhan mau
2 MEMBANGKITKAN IMAN DAN KEBANGUNAN
mengingatkan kembali untuk menyelesaikannya. ROHANI
1M. uKnugaksian tkeitrabeaskaarnybaenrgardgiulamkueknadneTnughaannuYsiEaSUyaSngkestuikdaah
tidaadka mdiuduanliagin, isuadahlahmmemenilgikaisikhei.luDaragna Kdaasnih layiannngya, Pergumulan dan tantangan besar yang sedang kita alami
tedtailpaki ukTaunhTaunhanmYaEuSUSmaednaylearhtadi endgan memmebmebreikraiknan untuk GKKD CENTER membangkitkan Keberanian dan
kenmyaewna-nNgyaan kbeapgaidsaauodranrag uynantugkbmaheknaynelemsaeinkyaanlibskeamnua Iman dari seluruh jemaat Tuhan. Seruan penuh
haDliat.ersebut dan memberikan sukacta yang melimpah keyakinan terus dinaikkan dan dideklarasikan. Mulai
2b.aKgui saasuadbaerrai.kKutanryeanaaditaulamhakriukaista rmeseplaoknuikhaanl imtuudkjeiznagtan mucul pribadi-pribadi yang mendengar suara TUHAN
deknegtiakna Dsiiakampelayyaanngi dsiadnugnaita iynaikyianitudamnenpyermcabyuahksaenrta berbicara, memberi mempersembahkan yang lebih besar
anotruasniagssuaknittu, kmmeneglauksuirkasnetasne,pemrteimybaannggdkitlakakunkoanranogleh dengan iman, kerelaan dan penuh keyakinan. Tingkap-
Kamleabti.,Tdullh. an Yesus memberkati. tingkap langit sedang dibuka lebar-lebar untuk
menggenapi rencana TUHAN. Kebangunan rohani dan
Kemudian ayat ituPEmReTlaAnNjuYtAkAanN aRgEaFrLkEiKtaSIorang percaya keberanian melangkah sedang mulai bertumbuh lebih
dapat melakukan apa yang dila
kukan Tuhan YESUS, maka dari melihat sekedar kebutuhan akan Gedung secara
Di1a.mApeamkabheriksaundkaerpaadsaukdiatah semoeramniglikPiENjaOnLjiONatGa.u Firman fisik.
YoThuahnaens m14e:n1j6ad“iApkaungagkialannmhindtuap kyeapnagdTauhBanpam, aduanunIatuk
aksaanudmareamlabkeurikkaann? kepadamu seorang Penolong yang Langkah-langkah besar dan terobosan sedang TUHAN
laiBni,lasupYaay, aaIpaamkaehnyesartuadi akraamumsaesliahmma-elalamkaunkyaan,” panggilan kerjakan dalam hidup setiap umat Tuhan. Bangkit
BaTguahimanantaersceabrauntydaenRgoahn Kaundtuussiams ednaonlosnegmkaintagatorpaonsgitif kegairahan untuk habis-habisan bagi TUHAN, percaya,
pesracaatyainia?gar dapat melakukan seperti apa yang Tuhan memberi & melangkah melampaui kapasitas &
YESUS lakukan ketika ada di dunia ini? kesanggupan kita. Proses merealisasikan GKKD CENTER
sekaligus sebagai persiapan mengalami langkah-langkah
2.Apa yang menurut saudara menjadi kendala / halangan besar untuk misi bangsa-bangsa, revival bagi anak-muda
1untuRkOHmKeElBakEuNkAaRnANp.anggilan Tuhan tersebut dalam dan pemulihan/ kebangkitan bagi keluarga-keluarga.

Yokhoanndeissi1s4a:u1d7a“ryaasitauatRionhi ?Kebenaran. Dunia tidak dapat

menerima Dia, sebab dunia tidak melihat Dia dan tidak
me3n.RgeefnleaklsiDkaian. bTaegtaapimi aknaamsuaumdaernagebnisaal tDeirau,s smebealabkuIkaan
mejannyjei rattaaiukapmaungdgailnanakTaunhdainambadgiidhaildaumpksaamudua.”ra tersebut

dengan Finishing Well dan Finish Strong.

Renungan Renungan Harian Oleh : Betko Parlin Utama Simarmata, S.Sos., M.Th.
Harian
Tanggal : 09 Mei - 15 Mei 2022

DITUGASKAN UNTUK MENGELOLA &
SENIN NAMA YANG PALING TINGGI
SELASA
MERENCANAKAN FILIPI 2:9-11

AMSAL 24: 6 “Itulah sebabnya Allah sangat meninggikan Dia dan mengaruniakan kepada-Nya

Karena hanya dengan perencanaan engkau dapat berperang, dan kemenangan
nama di atas segala nama, supaya dalam nama Yesus bertekuk lutut segala yang

ada di langit dan yang ada di atas bumi dan yang ada di bawah bumi, dan segala

tergantung pada penasihat yang banyak.
lidah mengaku: "Yesus Kristus adalah Tuhan," bagi kemuliaan Allah, Bapa!”
Sejak awal manusia diciptakan, Allah telah menetapkan untuk
sebuah tugas pengelolaan. Kejadian 2:15 menjelaskan bahwa Adam Nama YESUS adalah nama di atas segala nama. Nama yang paling
ditempatkan sebagai Manajer di Taman Eden. Bila Anda telah berkuasa dan penuh dengan keajaiban. Nama apa pun yang hari ini
ditetapkan sebagai manajer-Nya Allah atas muka bumi ini, maka membuat kita takut atau begitu berpengaruh dalam kehidupan kita,
perihal perencanaan merupakan bagian yang akan sangat sering setiap nama itu akan tunduk di hadapan nama YESUS. Mungkin itu
Anda harus lakukan dalam kehidupan Anda sehari-hari. adalah nama penyakit, nama masalah atau nama orang. Nama-
Dalam pengertian yang sederhana, perencanaan adalah sebuah nama lain tidak boleh lebih besar dalam kehidupan kita selain dari
skema untuk menuju sebuah tujuan. Perencanaan dan tujuan nama YESUS. Nama YESUS selalu melepaskan damai sejahtera, di
ibarat dua mata koin yang tidak bias terlepas satu dengan yang lain. saat nama-nama yang lain melepaskan ketakutan atau rasa tidak
Bila anda memiliki tujuan tanpa rencana, itu akan sia-sia. Bila Anda aman! Nama YESUS adalah menara yang kuat, Amsal 18:10, “Nama
memiliki rencana tanpa tujuan, maka Anda tidak akan kemana- TUHAN adalah menara yang kuat, ke sanalah orang benar berlari
mana. Benjamin Franklin pernah berkata “Dengan gagal dan ia menjadi selamat.”
merencanakan, Anda sedang merencanakan kegagalan.” Jangan biarkan nama yang lain membuatmu bergetar. Biar kita akan
Allah mengaruniakan kemampuan ini untuk membuat Anda gemetar dengan penuh penghormatan, kekaguman dan keyakinan
memiliki kehidupan yang efektif. Allah tidak menghendaki hanya kepada Allah BAPA yang sempurna. Berhenti berikan
kekacauan (1 Korintus 14:33), oleh karenanya Allah menghendaki penghormatan/ memberikan nilai yang tinggi kepada masalah dan
Anda membuat perencanaan. Baik anda seorang pelajar, hanya berikan penghormatan kepada nama Tuhan YESUS yang
mahasiswa, karyawan atau bahkan seorang ibu rumah tangga, layak!
Anda perlu untuk membuat perencanaan. Bila Anda hendak
membuatnya, berdoalah dan mintalah hikmat Allah. Serahkan Tidak Ada Nama Lain Yang Lebih Besar Atau Tidak Tunduk
segala apa yang Anda rancangkan, sebagai tanda bahwa Anda tidak Kepada Nama YESUS
mengandalkan pengertian Anda. Dan di saat Anda berjalan, tetap
serahkan seluruh perbuatan Anda, Dia berjanji bahwa terlaksanalah
apa yang Dia taruhkan dalam hati Anda untuk Anda rencanakan.

Merencanakan Bersama TUHAN Memastikan Bahwa Apapun Yang Kita

Rencanakan Pasti Terlaksana

RABU FIRMAN YANG MENJAGA HATI
KAMIS
MENJAGA HATI MAZMUR 119:11

AMSAL 23:7a "Dalam hatiku aku menyimpan janji-Mu, supaya aku jangan berdosa
terhadap Engkau."Bagaimana Anda menjaga hati? Dalam Mazmur 119:11, Daud

Sebab seperti orang yang membuat perhitungan dalam dirinya sendiri
demikianlah ia. berkata, "Dalam hatiku aku menyimpan janji-Mu, supaya aku jangan berdosa

terhadap Engkau." Daud mengerti sekali
Hati memiliki peran yang sangat sentral. Kondisi hati Anda akan
sangat mempengaruhi seluruh kehidupan Anda. Bertahun-tahun Bagaimana Anda menjaga hati? Dalam Mazmur 119:11, Daud
lalu di pedalaman Afrika, orang-orang menjadi sekarat karena berkata, "Dalam hatiku aku menyimpan janji-Mu, supaya aku jangan
persediaan air mereka tercemar. Para ahli bingung karena desa itu berdosa terhadap Engkau." Daud mengerti sekali Kuasa dari Firman
mendapatkan air dari mata air pegunungan yang segar. Saat para Tuhan yang sangat sanggup menjaga hati.
ahli mengirimkan beberapa penyelam untuk menyelidiki lubang Pengalaman, latar belakang, mitos-mitos, dan pengajaran palsu
mata air itu, mereka terkejut karena ternyata ada seekor babi besar dapat menjadi benteng untuk hati. Dan semua benteng-benteng ini
dan anak-anaknya tenggelam lalu terjepit di sana. Bangkai babi yang dapat diruntuhkan dan dibersihkan oleh Firman Tuhan. Tuhan Yesus
membusuk itu membuat air tercemar. Akhirnya setelah bangkai berkata, "Kamu memang sudah bersih karena firman yang telah
babi itu diangkat, dan air terus mengalir, sungai menjadi bersih dan Kukatakan kepadamu." (Yohanes 15:3) Jadi cara kerja Firman Tuhan
murni kembali. pertama kali adalah membersihkan Anda dari segala racun, kotoran
Sama seperti mata air sungai itu, demikian juga hati kita. Bila hati dan segala kecemaran. Berikutnya, Firman Tuhan akan
Anda menyimpan kepahitan, sakit hati dan hal-hal negatif, maka membentengi Anda dari segala kecemaran dan serangan yang
yang akan terpancar keluar juga hal-hal yang pahit dan negatif. datang.
Namun bila hati Anda dipenuhi damai, sukacita, kebenaran, Lakukan dengan konsisten untuk membaca, merenungi, perkatakan,
kemurnian, dan hal-hal positif, maka yang akan terpancar juga dan menyimpan Firman Tuhan dalam hati Anda. Ketika Anda
kebenaran, kemurnian dan positif. Oleh sebab itu, Anda perlu menyimpan Firman Tuhan, maka Firman-Nya menjadi seperti perisai
menjaga hati Anda dari segala kotoran, kecemaran dan kebusukan, yang kuat terhadap segala gempuran yang mencoba merusak hati
karena hati Anda menentukan bagaimana penampilan kehidupan Anda.
Anda.

Apa Yang Keluar Dari Hati Menentukan Penampilan Kehidupan Anda Firman Tuhan Adalah Benteng & Perisai Yang Menjaga Hati Kita

Renungan Renungan Harian Oleh : Betko Parlin Utama Simarmata, S.Sos., M.Th.
Harian
Tanggal : 09 Mei - 15 Mei 2022

JUMAT MASTER OF BREAKTHROUGH MENTOR KERAJINAN
SABTU
ROMA 8 : 28 AMSAL 6 : 6

Kita tahu sekarang, bahwa Allah turut bekerja dalam segala sesuatu untuk
Hai pemalas , pergilah kepada semut, perhatikanlah lakunya dan jadilah bijak:
mendatangkan kebaikan bagi mereka yang mengasihi Dia, yaitu bagi mereka

Tuhan secara khusus menyebutkan binatang semut untuk
yang terpanggil sesuai dengan rencana Allah. mengajar kita. Apa yang semut lakukan memiliki tujuan untuk masa
depan semut tersebut. Semut mengerti sekali bahwa apa yang ia
Perjalanan hidup banyak mengalami kejutan-kejutan. Apa yang kita lakukan hari ini, menentukan bagaimana ia akan hidup pada masa
sudah rancang, dapat sewaktu-waktu hancur dan berantakan. Iblis depannya.
adalah pribadi yang senang untuk merancangkan kerusakan, Saudara, apa yang Anda lakukan atau tidak lakukan hari ini,
kekacauan dan kecelakaan. Tapi Tuhan kita sanggup untuk mereka- merupakan sebuah sikap yang pasti mempengaruhi masa depan
rekakan yang kelihatannya adalah kekacauan menjadi kebahagiaan. Anda. Sikap menunda tugas dan pekerjaan dapat membawa
Yang kelihatannya sebagai rintangan menjadi kebaikan. Yang kepada penyesalan di kemudian hari. Efek dari kemalasan bukan
kelihatannya jadi sampah, malah menjadi berkat. Diperlukan saja menghancurkan hari-hari Anda sekarang, tapi juga hari-hari di
kepercayaan bahwa Allah sanggup untuk mengatur segala sesuatu depan Anda.
dan membalikkan keadaan untuk memberi segala kebaikan bagi Orang malas selalu memiliki alasan jitu untuk selalu bermalas-
orang-orang yang mengasihi Dia. malasan. Dan saat mereka tua, mereka juga memiliki alasan kenapa
Hidupi kehidupan Anda dengan hati yang mengasihi Allah. Arahkan mereka gagal. Bila kemiskinan datang menyerbu seseorang,
hati dan pikiran Anda senantiasa kepada Allah. Dan bila ada hari jawaban akan hal ini mungkin karena orang tersebut malas. Banyak
dimana Anda mungkin mengalami kekacauan dalam pekerjaan atau orang Kristen yang gagal dalam hidup, bukan karena kurang
suatu hal, itu adalah hari dimana Anda dapat mempercayai Allah, beriman kepada Tuhan, tetapi karena tidak mau menanggalkan
bahwa Dia sedang menyediakan sesuatu yang jauh lebih baik untuk sifat malasnya. Bila Anda percaya Tuhan ada, Anda juga harus
Anda. Dia sanggup ubah duka Anda menjadi tawa. Dia mampu percaya bahwa Ia punya kehendak untuk Anda rajin dalam hidup
ubah kecewa dan tangis Anda menjadi kegirangan. Dia adalah Anda, kemalasan bukan lagi menjadi bagian hidup Anda. Lakukan
Ahlinya! Puji Tuhan!! apa yang harus Anda lakukan hari ini. Minta penyertaan Tuhan
untuk pekerjaan Anda. Percayalah, Anda akan menuai perkara
Hati Yang Mencintai TUHAN Akan Selalu Mengalami Terobosan Yang
besar dan ajaib saat Tuhan berkarya melalui kerajinan Anda.
Membalikkan Keadaan Menjadi Kebaikan Dalam Hidupnya
Menabur Kerajinan Akan Menuai Karya TUHAN Yang Besar & Ajaib Dalam

Hidup Anda

MINGGU BERHASIL & BERUNTUNG PEMBACAAN ALKITAB SETAHUN

YOSUA 1 : 7 (TB) Senin :
Hanya, kuatkan dan teguhkanlah hatimu dengan sungguh-sungguh, bertindaklah
2 Tawarikh 31 - 33
hati-hati sesuai dengan seluruh hukum yang telah diperintahkan kepadamu oleh
Selasa :
2 Tawarikh 34 - 36
hamba-Ku Musa; janganlah menyimpang ke kanan atau ke kiri, supaya engkau
Rabu :
beruntung, ke mana pun engkau pergi. Ezra 1 - 3
Kamis :
Anda pasti menyukai kata 'beruntung'. Kata ini dalam kamus besar Ezra 4 - 6
bahasa Indonesia adalah sesuatu (keadaan) yang telah digariskan Jumat :
oleh Tuhan Yang Mahakuasa bagi perjalanan hidup seseorang; Ezra 7 - 10
nasib. Beberapa orang beranggapan bahwa beruntung adalah Sabtu :
sebuah keadaan mujur yang dialami tanpa melakukan apapun. Mari Nehemia 1 - 3
kita renungkan apa yang dimaksud Allah tentang kata beruntung Minggu
ini. Sebelumnya Allah memberikan instruksi supaya Yosua Nehemia 4 - 6
bertindak hati-hati sesuai dengan hukum Allah. Jangan sesekali
menyimpang ke kanan atau ke kiri. Dengan kata lain, Allah ingin
supaya Yosua dan Israel mengisi kehidupan mereka dengan hukum
Allah. Pikiran dan hati yang penuh dengan ketetapan Allah. Dengan
dasar itulah mereka harus bertindak.
Kata "beruntung", dalam bahasa asli adalah sakal. Kata ini banyak
muncul dalam perjanjian lama, tapi justru dalam ayat lain tidak
diterjemahkan sebagai kata beruntung, melainkan "wisely
understand" (Pengertian dengan Kebijaksanaan). Inilah yang Alkitab
mau ajar kepada kita. Setan juga bisa menjanjikan keberuntungan.
Tapi berujung pada maut. Cara Allah untuk memberikan
keberuntungan adalah dengan cara seperti Dia sampaikan kepada
Yosua. Penuhi pikiran dan hati Anda dengan Firman-Nya. Maka
Anda menjadi seorang yang pribadi dengan kebijaksanaan dan
pengertian surgawi. Lalu buatlah keputusan-keputusan dan
bertindaklah sesuai dengan pengertian yang Anda terima dari
Firman-Nya. Maka perjalanan kehidupanmu akan beruntung. Amin.

Kebijaksanaan & Pengertian Dari Firman Tuhan Dalam Bertindak

Menghasilkan Keberuntungan Dalam Yang Dilakukan

Informasi Informasi Seputar GKKD Jakarta

Informasi Informasi Seputar GKKD Jakarta


Click to View FlipBook Version