The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Peserta memahami Sinergitas BNPB & TNI Dalam Logistik Kemanusiaan menghadapi bencana

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by ruswan.bks, 2022-05-27 19:57:30

Sinergitas BNPB & TNI Dalam Logistik Kemanusiaan

Peserta memahami Sinergitas BNPB & TNI Dalam Logistik Kemanusiaan menghadapi bencana

Keywords: Sinergitas BNPB & TNI,Logistik,Peralatan,Sistem Manajemen Logistik PB

SINERGITAS BNPB & TNI

Dalam Bidang Logistik Kemanusiaan

Juni 2022

Synchronous/Tatap Muka

Pelatihan Kodiklat TNI Tahun Anggaran 2022

ROSWANTO,SE,MM

Widyaiswara

Penata Tingkat I

https://infopusdiklatbnpb.blogspot.com/
http://anyflip.com/bookcase/gbjub

Tujuan Pembelajaran Diharapkan peserta mampu memahami Logistik
dan Peralatan PB

Peran TNI dalam PB
Tugas dan Fungsi Kedeputian LogPal PB
Prinsip Manajemen LogPal PB

Tahapan Sistem Manajemen LogPal PB

Mari https://www.youtube.com/watch?v=tvZlzBRIy4k
Kita
Simak
Video

BENCANA URUSAN BERSAMA

Visi dan Misi BNPB

Visi

Ketangguhan Bangsa dalam Menghadapi Bencana

Misi

Melindungi bangsa dari ancaman bencana dengan membangun budaya pengurangan risiko
bencana dan kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana menjadi bangian yang terintegrasi
dalam pembangunan nasional
Membangun sistim penananganan darurat bencana secara cepat, efektif dan efisien

Menyelenggartakan pemulihan wilayah dan masyarakat pascabencana melalui rehabilitasi dan
rekonstruksi yang lebih baik yang terkoordinasi dan berdimensi pengurangan risiko bencana

Menyelenggarakan dukungan dan tata kelola logistik dan peralatan penanggulangan bencana

Menyelenggarakan penanggulangan bencana secara transparan dengan prinsip Good
Governance

KITA RENUNGKAN !!

Kejadian bencana di Indonesia dalam dekade
terakhir telah membangunkan masyarakat dari

tidur panjang. Jika pada kondisi normal kita
merasa tenang, aman dan nyaman, setelah terjadi
bencana harus menerima kenyataan bahwa bencana

dapat terjadi setiap saat, di mana saja, dan
dampaknya dapat menimpa siapa pun.

Peran TNI

Dalam Undang - Undang RI No https://www.youtube.com/watch?v=Y8dSnGvUQBs
34/2004. Peran TNI dalam PB
merupakan salah satu wujud kontribusi
dan partisipasi aktif dalam proses
pembangunan nasional serta menjaga
ketahanan dari berbagai ancaman dan
tantangan dari alam dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara

Penanggulangan Penanggulangan Bencana bukan masalah BNPB atau
Bencama BPBD saja, tetapi merupakan tanggung jawab
bersama pihak (Pentahelix). Pemerintah disini
termasuk didalamnya adalah keterlibatan militer
seperti TNI AD, TNI AL, maupun TNI AU dengan seluruh
jaringan komando yang tersebar diseluruh wilayah
NKRI.

Keterlibatan TNI Keterlibatan TNI dlm proses PB sejalan dengan pasal 7
Undang - Undang RI No. 34 Tahun 2004 tentang
Tugas Pokok TNI yaitu Operasi Militer Selain Perang
(OMSP), diantaranya membantu PB baik pada
Tanggap Darurat, Rehabilitasi dan Rekonstruksi.

Butir Tugas Pokok TNI
(12) Membantu menanggulangi akibat bencana alam,
pengungsian, dan pemberian bantuan kemanusiaan

Keterlibatan TNI

Keterlibatan TNI dlm PB dan Pemberian bantuan kemanusiaan juga bertujuan untuk
mencegah semakin besarnya kerugian, baik materiil maupun non materiil serta dapat
membantu dalam mengatasi kesulitan rakyat agar tidak menyebabkan hal - hal yang
mengancam bangsa.

Contoh

Kenyataan dilapangan keberadaan bantuan dari berbagai pihak tidak tepat sasaran, tidak
terdistribusi dengan baik, dan seringkali terjadi Chaos

Tugas Fungsi Tugas

Kedeputian LogPal Menyelenggarakan perumusan & pelaksanaan kebijakan di
bidang LogPal PB

Fungsi

Penyusunan kebijakan teknis di bidang LogPal
Pelaksanaan kebijakan teknis di bidang LogPal
Penyusunan norma, standar, prosedur dan kriteria di
bidang LogPal
Pemantauan, evaluasi, dan perlaporan atas pelaksanaan
kebijakan di bidang LogPal
Pelaksanaan fungsi lain yg diberikan oleh Kepala BNPB

Revisi Perban 14/2018

Manajemen Logistik & Peralatan PB Perencanaan
Pengadaan
Perka 13/2008 Pergudangan
Pendistribusian
Perencanaan/Inventarisasi Penghapusan
Kebutuhan
Pengadaan dan/atau 8 Menjadi 5
Penyimpanan
Pergudangan dan Penyimpanan
Pendistribusian
Pengangkutan
Penerimaan di Tempat Tujuan
Penghapusan
Pertanggungjawaban

Sistem

Manajemen Logistik & Peralatan

Pelayanan Publik

Ketersediaan Sumberdaya Pengedalian & Distribusi

Pengelolaan PENANGGULANGAN BENCANA
Optimasi Jaringan

Perencanaan Pengadaan Pergudangan Pendistribusian Penghapusan

Regulasi/Pengaturan Penganggaran Peningkatan Kapasitas

Prinsip 7T

Manajemen Logistik & Peralatan Tepat Jenis

Tepat Jumlah
Tepat Kualitas
Tepat Waktu
Tepat Sasaran
Tepat Biaya
Tepat Pelaporan

Pelaksanaan Sistem Mengotimalkan koordinasi dan peran serta dari
Kementerian/Lembaga, Dunia Usaha, Masyarakat dan
Logistik dan Peralatan Instansi Terkait

Memperhatikan dinamika pergerakan masyarakat korban
bencana

Memperhatikan faktor budaya, sosial ekonomi dan
masyarakat

Tahapan Penghapusan

Sistem Manajemen LogPal PB 5

Pengadaan Penyimpanan Distribusi

2 3 4

Perencanaan

1

Perencanaan

Sistem Manajemen LogPal PB

01 Pengumulan Data 03 Standar
dam Analisis
Inventarisasi Indentifkasi Minimal
Ketersediaan 02 Kebutuhan

Maksud dan Tujuan Mengetahui jumlah dan jenis kebutuhan
Mengetahui jumlah korban terkena bencana
Perencanaan Menentukan metode pendistribusian
Menentukan waktu penyampaian bantuan
Mengetahui sasaran penerima bantuan

Perencanaan PENENTUAN LOKASI
berdasarkan Hasil PENERIMA BANTUAN LOGPAL
Inventarisasi dan Proposal
yang Diajukan
Ketersediaan Anggaran
BNPB
Komitmen Daerah
terhadap Wilayah yang
Terdampak Bencana
Komitmen Daerah
terhadap Tata Kelola
Logistik dan Peralatan
yang Dihibahkan

PENGADAAN

PEMENUHAN ATAU PENYEDIAAN KEBUTUHAN
MELALUI PERENCANAAN KEBUTUHAN SAMPAI
DENGAN PEROLEHAN

Tujuan Pengadaan Untuk memenuhi kebutuhan logistik dan peralatan

Pengadaan Logistik dan Peralatan PB berasal dari
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara atau Sumber
Resmi lainnya yang tidak mengikat

Proses pengadaan Logistik dan Peralatan PB
dilaksanakan secara terencana sesuai dengan
ketentuan peraturan perundangan - undangan

Dasar Hukum Pelaksanaan

Pengaturan pengadaan untuk kesiapsiagaan

Perpes No 16/2018 (Pengadaan Barang & Jasa)
Peraturan LKPP No 9/2018 (Pedoman
Pelaksanaan Barang/Jasa Melalui Penyedia)

Pengaturan pengadaan dalam Keadaan Darurat

Perpes No 16/2018 (Pengadaan dalam Keadaan
Darurat diatur dalam BAB VIII Pengadaan
Khusus)
Peraturan LKPP No 13/2018 (Pengadaan
Barang/Jasa Dalam Penanganan Keadaan
Darurat)
Surat Edaran Kepala LKPP No 3/2020 (Tentang
penjelasan atas pelaksanaan Pengadaan
Barang/Jasa dalam Penanganan COVID -19)

PRINSIP DASAR PELELANGAN

Efisiensi
Efektif
Terbuka dan Bersaing
Transparan
Adil dan Tidak Diskriminatif
Akuntabel

Simak Video Ini

Pengadaan Barang & Jasa TNI

Menuju Tata Kelola Yang Tertib dan Akuntabel Membangun
Good Governance TNI AL 2022

https://www.youtube.com/watch?v=HqnoGA0KK0w

Kelakuan Warga

+ 62

Bantuan Peralatan Kendaraan Darat Alat Penerangan

Mobil Dapur Lapangan Genset
Mobil Tangki Avtur Light Tower
Mobil Rescue/Komando Penerangan Lainnya
Mobil Tangki Air
Mobil Toilet Alat Perlindungan/Shelter
Motor Trail
Truk Serbaguna Tenda Keluarga
Tenda Pengungsi
Kendaraan Air Tenda Posko
Tenda Posko Kedaruratan
Perahu Tenda Sekolah
Speedboat Vel Bed
Katamaran
Sea Rider Peralatan Air Bersih

Flexible Tank
Mobil WTP (Water Treatment)
WTP Portabel

BANTUAN LOGISTIK Papan

Penanggulangan Bencana Tikar
Tenda Gulung
Pangan Matras

Makanan Siap Saji (Nasi Opor Sandang
Ayam, Ikan Tuna Goreng,
Rendang Daging) Paket Laki - Laki Dewasa (Sarung,Celana Pendek,Kaos Krah
Lauk Pauk (Kornet Daging Sapi, Pendek, Celana Dalam)
Gulai Ayam, Sambal Goreng Paket Perempuan (Daster,Kain Batik Panjang, Baju Blus,BHm
Pete Udang, Tumis Jamur, Ikan Celana Dalam)
Sarden, Sayur Asem) Paket Anak Laki - Laki (Kaos Krah Pendek, Celana Pendek,
Tambahan Gizi (Bubur Kacang Celana Dalam)
Merah, Bubur Kacang Hijau, Paket Anak Perempuan (Blus Terusan, Celana Dalam)
Buah Campur, Susu Kedelai)
Logistik Lain

Paket Kebersihan Keluarga
Masker
Paket Perlengkapan Keluarga
Kantong Mayat
Paket Perlengkapan Sekolah

PERGUDANGAN

Pergudangan merupakan pengelolaan penerimaan, penyimpanan, dan pengeluaran logistik
dan peralatan di gudang

Prosedur penetapan gudang terdiri atas lokasi, kemudahan akses, jenis gudang, kapasitas
dan fasilitas penyimpanan, sistem pengamanan dan keselamatan, sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang - undangan

Mencatat jenis, jumlah, kualitas, kondisi

logistik dan peralatan, waktu dan

identitas petugas

Menjaga kondisi logitsik dan peralatan

dari kerusakan dan kehilangan atau

berkurangnya standar mutu TUJUAN
Memudahkan pendistribusian logistik

dan peralatan dengan menggunakan

metode pertama masuk - pertama PERGUDANGAN
keluar (First - in First - Out) dan

pertama kadaluarsa-pertama keluar

(first-expired first-out)

Menjamin ketersediaan logistik dan

peralatan setiap waktu

Pendistribusian

Pendistribusian merupakan sistem
penyaluran dan penyerahan
Logistik dan Peralatan
Penanggulangan Bencana dari
daerah asal ke daerah tujuan
sampai pada sasaran yang dituju

Pemilihan moda angkutan
berdasarkan pertimbangan

Situasi dan Kondisi keadaan darurat
Kecepatan distribusi
Ketersediaan alat angkutan dan
infrastruktur yang ada
Kondisi wilayah asal dari tujuan
Efektifitas dan Efisiensi dan
Keamanan dan Keselamatan

BNPB dan TNI Distribusikan
Bantuan

BNPB dan TNI Distribusikan Bantuan Logistik dan
Peralatan Penanggulangan Bencana Korban Banjir
Konawe

https://www.youtube.com/watch?v=oCgchKf_9uM

Tujuan Pendistribusian

Menyerahkan bantuan logpal ke penerima
Menjamin keamanan, keselamatan dan
keutuhan bantuan Logpal selama proses
transportasi dari gudang ke tujuan
penerima
Mempercepat penyampaian bantuan logpal
dengan biaya yang paling efisien

UU No 24/2007 Dalam hal status keadaan darurat bencana
ditetapkan, BNPB dan BPBD mempunyai
Psl 50 Kemudahan Akses kemudahan akses yang meliputi:

Pengerahan sumberdaya manusia
Pengerahan peralatan
pengerahan logistik
Imigrasi, cukai, dan karantina
Perizinan
Pengadaan barang/jasa
Pengelolaan & Pertanaggungjawaban uang
dan/atau barang
Penyelamatan dan
Komando untuk memerintahkan
sektor/lembaga

Psl 77

UU No 24/2007

Setiap orang yang dengan sengaja menghambat kemudahan akses sebagaimana dimaksud
dalam Psl 50 ayat (1) dipidana dengan pidana penjara paling singkat 3 (tiga) tahun atau
paling sedikit Rp. 2.000.000.000 (dua miliar rupiah) atau denda paling banyak Rp.
4.000.000.000 (empat miliar rupiah)

Psl 78

UU No 24/2007

Setiap orang yang dengan sengaja menyalahgunakan pengelolaan sumber daya bantuan
bencana sebagaimana dimaksud dalam Psl 65, dipidana dengan pidana penjara dengan
penjara seumur hidup atau pidana penjara paling singkat 4 (empat) tahun atau paling lama
20 (dua puluh) tahun dan denda paling sedikit Rp. 6.000.000.000 (enam miliar rupiah)
atau denda paling banyak Rp. 12.000.000.000 (dua belas miliar rupiah)

Penghapusan

Penghapusan BMN dari daftar barang dengan menerbitkan keputusan dari pejabat yang
berwenang untuk membebaskan pengelolaan barang, penggunaan barang dan/atau kuasa
pengguna barang dari tanggung jawab administrasi dan fisik atas barang yang berada dalam
penguasaanya.

Penghapusan

Dapat dilakukan dengan acara :

Penyerahan kepada pengguna barang;
Pemindahtanganan;
Adanya putusan pengadilan yang telah
memperoleh kekuatan hukum tetap
dan sudah tidak ada upaya hukum
Karena melaksanakan ketentuan
peraturan perundangan dan
Pemusnahan



Peran TNI & Polri

Pasca Bencana

Sinergitas TNI dan Polri dalam
Penanggulangan Bencana guna
meningkatkan Pertahanan Nirmiliter dalam
rangka memperkuat pertahanan Negara

https://www.youtube.com/watch?v=hHBvyZzyG2g

TERIMAKASIH

HIDUP ITU SEPERTI SECANGKIR TEH
BAGAIMANA RASANYA TERGANTUNG
BAGAIMANA KAMU MERACIKNYA


Click to View FlipBook Version