The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by dandaoktaviano, 2022-10-21 03:19:27

PROPOSAL SPONSOR DIESNATALIS Fix

PROPOSAL SPONSOR DIESNATALIS Fix

PROPOSAL
DIES NATALIS SMP NEGERI 1 BUDURAN KE-39

A. LATAR BELAKANG
Di Era Revolusi Industri 4.0 mengalami perkembangan yang sangat pesat.

Di era tersebut kita dituntut untuk selalu mengembangkan kompetensi
khususnya di bidang pendidikan yang mengintegrasikan teknologi cyber baik
secara fisik maupun nonfisik dalam pembelajaran. Dalam pendidikan 4.0
dibutuhkan keselarasan antara manusia dan teknologi informasi dalam
rangka menemukan solusi yang tepat dan menciptakan peluang yang kreatif
dan inovatif untuk mewujudkan pendidikan Indonesia.

Pendidikan Era Revolusi Industri 4.0 adalah fenomena yang merespons
kebutuhan revolusi industri dengan penyesuaian kurikulum baru sesuai
situasi pandemi saat ini. Kurikulum tersebut mampu membuka jendela dunia
melalui Tri Pusat Pendidikan yang berkembang di sekolah dan harus sesuai
dengan perkembangan zaman.

Tri pusat pendidikan merupakan tiga sarana utama pendukung dalam
pendidikan saran tersebut. Meluputi rumah (keluarga), sekolah (guru) dan
masyarakat (lingkungan) ketiga sarana pendidikan tersebut sangat penting
dalam mempengaruhi pembentukan karakter dan kepribadian anak yang
haruslah sejalan dan senantiasa beriringan dalam melaksanakan proses
pembelajaran

Oleh karena itu melalui acara “Dies Natalis SMP Negeri 1 Buduran ke-39”
Bapak/Ibu guru, Paguyupan, komite, dan alumni SMP Negeri 1 Buduran akan
bersinegri untuk mewujudkan generasi emas yang BERAKHAL MULIA,
BERKOMPETEN, DAN BERWAWASAN GLOBAL. Dengan bersatunya kita
dalam mewujudkan pendidikan tersebut akan mewujudkan inovasi baru
untuk perkembangan SMPN 1 Buduran yang lebih hebat.

Kegiatan ini juga bertujuan untuk mengasah kreatifitas, inovasi, bakat,
dan minat siswa-siswi serta mengapresiasi kinerja bapak/ibu guru yang
berprestasi. Semoga kegiatan ini berjalan lancar, sukses dan memberikan

2

makna untuk kemajuan SMP Negeri 1 Buduran yang lebih hebat sehingga visi
misi dapat tercapai dengan baik.

B. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama “Dienatalis ke-39 SMPN 1 Buduran”.

C. TEMA KEGIATAN
Kegiatan ini bertemakan “Bersama Alumni Kita Bersinergi, Wujudkan
Generasi Profil Pelajar Pancasila Sejati”

D. TUJUAN
Kegiatan ini dilakukan dengan tujuan sebagai berikut:
1. Mempererat tali silaturahmi antar keluarga besar SMP Negeri 1
Buduran, alumni, stakeholder, dan Dudin sekitar,
2. meningkatkan profesionalisme program kerja SMP Negeri 1 Buduran.
3. mempublikasi program kerja sekolah, guru, TU, Staf, dan Wakil
Kepala Sekolah berprestasi kepada alumni, dan
4. mengasah kemampuan, bakat, dan minat peserta didik SMP Negeri 1
Buduran.

E. SASARAN KEGIATAN

Undangan kegiatan Diesnatalis SMPN 1 Buduran ke-39:

Ibu/Bapak Guru 60 orang
OSIS 40 orang
Alumni 100 orang
Paguyuban 30 orang
Pengurus Komite
Undangan 5 orang
10 orang
Jumlah
245 orang

F. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN

Kegiatan Pra Dies Natalis

Tanggal : 28-29 Oktober 2022 dan 9 & 12 November 2022

Waktu : 07.30 – Selesai

3

Tempat : Lapangan SMPN I Buduran

Kegiatan Puncak Dies-Natalis

Tanggal : 19 November 2022

Waktu : 08.00 – Selesai

Tempat : Aula SMPN I Buduran

G. SUSUNAN PANITIA
Susunan panitia kegiatan Dies Natalis SMP Negeri I Buduran Ke-39
sebagaimana terlampir.

H. SUSUNAN ANGGARAN DANA
Susunan anggaran dana kegiatan Dies Natalis SMP Negeri I Buduran Ke-39
sebagaimana terlampir.

I. SUSUNAN ACARA
Susunan acara kegiatan Diesnatalis SMP Negeri I Buduran Ke-39 sebagaimana
terlampir.

J. PENUTUP
Dengan selesainya proposal ini, kami berharap bahwa pihak-pihak yang

bersangkutan dapat membantu pelaksanaan kegiatan Dies Natalis SMP
Negeri I Buduran Ke-39 yang akan dilaksanakan.

Kami selaku panitia menyadari bahwa proposal ini masih banyak
kekurangan. Oleh karena itu, kami mohon maaf yang sebesar-besarnya serta
berharap atas saran-saran yang membangun untuk berjalannya kegiatan ini.

Mengetahui, Buduran, 18 Oktober 2022
Kepala Sekolah Ketua Pelaksana

Heri Wahyu Rejeki, M.Pd Achmad Khoiron

4

LAMPIRAN I
SUSUNAN PANITIA
Diesnatalis SMP Negeri I Buduran Ke-39

Penanggung Jawab : Heri Wahyu Rejeki, M.Pd
Pengarah Teknis : Mochamad Jainuri, S.Pd., M.M.
Ketua
Sekretaris Hj. Retno Wulandari, S.Pd., M.M.
Bendahara Dr. Bahrul Amik
Koordinator Acara : Achmad Khoiron
Moh. Zainal Abidin, S.PdI.
Seksi-seksi : Hari Matsiam
1. Acara
Novita Syahdalia, S.Pd.
2. Perlengkapan : Arum Yuswanti

3. Konsumsi Siti Rohma, S.Si.
: Bambang Sujatmiko, S.Pd.
4. Dokumentasi
5. Kewirausahaan Rr. Retno Yosiana H. D., S.Pd.
Hariono

Imam Ghozali, S.PdI

: Alvi Fuadi, S.Pd.
Dra. Srie Yulia Ekayanti
Fitri Anggi Wijayanti, S.Pd.
Rindhy Dwi Tysnawati, S.Pd.
Febrina Sukma Nerisa, S.Hum.
Joko Dwi Bhakti Arifiyanto, S.Pd.

: Juni Agung, S.Kom.
Elvia Wulandari Apriliati, S.Pd.

Achmad Rusdianto, A.Md.
Yoyok

Priyo
: Dra. Nuryati, M.Pd.

Dra. Suhartatik

Martini, M.Pd.
Ester Novilasti Purdiwati, S.Pd., MM.
Budiawan Hendratno, S.Pd.

Andre Samudra
: Saifuddin Anshori, S.Pd.

Yulianti Devi Fanata, S.Pd.
Fajar Atul
: Safira Amelia Kartikasari, S.Psi.
Syafii
Ridho Digdo

5

LAMPIRAN II

RENCANA ANGGARAN KEGIATAN DIES NATALIS KE 39
SMPN 1 BUDURAN

NO URAIAN JML HARGA TOTAL

A Pemasukan Rp 5.000.000
Rp 8.000.000
Dana BOSDA 1 Rp 5.000.000 Rp 3.725.000
Rp 560.000
Donatur Alumni 80 Rp 100.000 Rp 1.400.000

Partisipasi Siswa Dies Natalis 745 Rp 5.000 30.000
100.000
Partisipasi Guru Jalan Sehat 56 Rp 10.000
60.000
Partisipasi Guru Dies Natalis 56 Rp 25.000 250.000

B Pengeluaran 500.000

Sekretaris 1.000.000
200.000
Print Proposal 2 Rp 15.000 Rp
1.000.000
Fotocopy Proposal Sponsor 10 Rp 10.000 Rp
200.000
Map Kehadiran 4 Rp 15.000 Rp
2.000.000
ATK (tinta, print, spidol, alat tulis) 1 Rp 250.000 Rp 480.000
150.000
Koordinator Acara
2.500.000
Sewa Baju dan Rias 5 Rp 100.000 Rp 500.000

Koordinator Pubdekdok 2.400.000
5.000.000
Banner 4x6 meter 1 Rp 1.000.000 Rp
200.000
Banner Kegiatan Lomba 4X1 cm 1 Rp 200.000 Rp
370.000
Dekorasi 1 Rp 1.000.000 Rp 1.080.000

Koordinator Humas 180.000
360.000
Bensin 1 Rp 200.000 Rp
560.000
Koordinator Perlengkapan

Terop 1 Rp 2.000.000 Rp

Kursi 160 Rp 3.000 Rp

Bunga 1 Rp 150.000 Rp

Sound System 1 Rp 2.500.000 Rp

Kupon Jalan Sehat 5000 Rp 100 Rp

Hadiah Lomba untuk Siswa 1 Rp 2.400.000 Rp

Hadiah Jalan Sehat 1 Rp 5.000.000 Rp

Koordinator Konsumsi

Kegiatan Upacara Sumpah Pemuda

Konsumsi Pasbaran 20 Rp 10.000 Rp

Kegiatan Lomba 27-29 Oktober 2022

Rapat Koordinasi 37 Rp 10.000 Rp

Konsumsi peserta lomba 108 Rp 10.000 Rp

konsumsi dewan juri ( 4 x 3) 12 Rp 15.000 Rp

Konsumsi Osis 36 Rp 10.000 Rp

Kegiatan Jantung Sehat

konsumsi 56 Rp 10.000 Rp

( kacang hijau dan kue)

6

Kegiatan Bansos 5 Rp 21.000 Rp 105.000
Konsumsi Acara (Air Mineral)
11 Rp 25.000 Rp 275.000
Hari H Kegiatan 26 Rp 50.000 Rp 1.300.000
Panitia
Undangan 14 Rp 50.000 Rp 700.000
(bupati,Kadis,puskesmas, polsek) 33 Rp 25.000 Rp 825.000
Kepala Sekolah
Dewan guru yang pernah mengajar 10 Rp 50.000 Rp 500.000
di SMPN 1 Buduran 100 Rp 25.000 Rp 2.500.000
Pemangku/Stake Holder 25.000 Rp 1.400.000
Alumni 56 Rp 20.000 Rp
Guru dan Tendik 36 Rp 50.000 Rp 720.000
Osis 50 Rp 1.000.000 Rp 2.500.000
Kegiatan Bansos Rp 1.000.000
Lain-Lain 1 Rp Rp 30.945.000
C Perincian 12.260.000
Dana Kurang Rp 18.685.000

7

LAMPIRAN III
SUSUNAN ACARA
DIES NATALIS SMP NEGERI 1 BUDURAN KE-39

Waktu Acara Tempat Pelaksana Penanggung
Jawab
07.30—08.00 Pra-Dies Natalis (Jumat, 28 Oktober 2022)
08.00—11.00 Sie Acara
Registrasi Lomba Lokasi Lomba OSIS Pak Joko
07.30—08.00 Bu Endang
08.00—11.00 Lomba Cipta & Baca Puisi Lab. IPA OSIS
Sie Acara
07.30—08.00 Lomba Story telling R. Multimedia OSIS Pak Hendrat
08.00—08.30
08.30—10.00 Pra-Dies Natalis (Sabtu, 29 Oktober 2022) Bu Anggi
10.00—11.00
Registrasi Lomba Lokasi Lomba OSIS Sie Acara
07.30—08.00 Pak Zainal
08.00—08.30 Lomba Jula-juli Aula OSIS Pak Alvi
08.30—09.30 Pak Bambang
09.30—11.30 Lomba Host R. Multimedia OSIS
Sie Acara
07.00—07.30 Pra-Dies Natalis (Rabu, 9 November 2022) Pak Hendrat
07.30—08.00
08.00—08.10 Persiapan Baksos OSIS Pak Alvi
Sie Acara
08.10—08.15 Pembukaan Mushollah Al Bu Heri
Sie Acara
08.15—08.20 Istighosah Hidayah Pak Imam Sie Acara
08.20—08.30 Sie Acara
Santunan Bu Heri
08.30—08.40 Sie Acara
08.40—09.00 Pra-Dies Natalis (Sabtu, 12 November 2022)
Sie Acara
09.00—09.15 Persiapan Jalan Sehat OSIS Sie Acara
09.15—09.20
Senam Aerobik Lapangan OSIS Sie Acara
09.20—09.25 Sie Acara
Jalan Sehat Olahraga OSIS
Sie Acara
Pembagian Doorprize OSIS Sie Acara

Puncak Acara (19 November 2022) Sie Acara

Persiapan Aula OSIS

Pra-acara/hiburan Siswa

Pembukaan 3 Bahasa: Indonesia, Siswa

Jawa, dan Inggris

Menyanyikan Lagu Kebangsaan Undangan
“Indonesia Raya”

Pembacaan ayat suci Alquran Siswa

Laporan Ketupel Pak
Khoiron

Sambutan Kepsek Bu Heri

Pemotongan tumpeng dan Bu Heri
pelepasan balon oleh kepala dkk

sekolah didampingi oleh

perwakilan alumni, paguyupan,
ketupel, dan komite

Penampilan Tari Siswa

Do’a Penutup Pak

Syaifuddin

Penutup Siswa

8

LAMPIRAN IV
SUSUNAN ACARA
JOB DESCRIBE DIES NATALIS SMP NEGERI 1 BUDURAN KE-39

PENANGGUNGJAWAB

1. Bertanggung jawab atas seluruh kegiatan Dies Natalis ke-39 SMP Negeri 1
Buduran,

2. Memberi arahan kepada panitia Dies Natalis ke-39 SMP Negeri 1 Buduran,
3. Menandatangani surat keputusan.

KETUA

1. Membagi tugas pelaksanaan kegiatan Dies Natalis ke-39 SMP Negeri
1Buduran,

2. Mengkoordinasikan pelaksanaan kegiatan Dies Natalis ke-39 SMP Negeri
1Buduran,

3. Membuat laporan pelaksanaan kegiatan Dies Natalis ke-39 SMP Negeri l
Buduran.

SEKRETARIS

1. Membantu kelancaran tugas-tugas ketua,
2. Mempersiapkan administrasi yang berhubungan dengan pelaksanaan

kegiatan Dies Natalis ke-39 SMP Negeri 1Buduran,
3. Membantu ketua dalam mengkoordinasi pelaksanaan kegiatan Dies Natalis

ke-39 SMP Negeri 1 Buduran,
4. Mengarsip semua berkas kegiatan Dies Natalis ke-39 SMP Negeri 1

Buduran.

BENDAHARA

1. Menyusun rencana anggaran, menerima anggaran, dan mengeluarkan
anggaran atas persetujuan penanggung jawab dan pengarah teknis
kegiatan Dies Natalis ke-39 SMP Negeri 1 Buduran,

2. Menyusun laporan keuangan.

SEKSI-SEKSI

1. Menyelesaikan tugas-tugas dari ketua yang berkaitan dengan penyelenggaraan
kegiatan Dies Natalis ke-39 SMP Negeri 1 Buduran khususnya pada bidang yang
menjadi tanggung jawabnya,

2. Membantu kelancaran, keamanan, dan ketertiban pelaksanaan kegiatan Dies
Natalis ke-39 SMP Negeri 1 Buduran,

3. Melaporkan hasil penjurian kegiatan Dies Natalis ke-39 SMP Negeri 1 Buduran.

9

LAMPIRAN IV

KETENTUAN KERJA SAMA

A. Kerjasama Sponsorship
Kami selaku penyeleggara kegiatan diesnatalis SMP Negeri 1 Buduran
bermaksud menawarkan kepada perusahaan, instansi dan pribadi untuk
bekerjasama dalam bentuk :
Media Promosi:
1. Spanduk
2. Background
3. Pamflete
Sehubungan dengan kegiatan ini kami mengundang sponshorship untuk
dapat berpartisipasi sebagai ajang promosi serta ikut berperan serta dalam
membantu meringgankan anggaran panitia. Adapun ketentuan sponshorship
adalah sebagai berikut:

PLATINUM : Menanggung seluruh biaya kegiatan

DIAMOND : Menanggung 70 % dari biaya kegiatan Diesnatalis.

GOLD : Bersifat donasi kurang dari 20 % dari biaya kegiatan dies
natalis SMP Negeri 1 Buduran

Jika bantuan atau sponsor yang bapak/ibu sumbangkan diluar ketentuan
diatas atau dalam bentuk lain dapat dikomunikasikan lebih lanjut.

B. BENEFIT
1. PLATINUM
Pencantuman nama atau logo Instansi/Perusahaan sponsor pada:
a. Logo dan nama perusahaan full backdrop
b. Background yang akan dipasang selama kegiatan berlangsung.
c. Logo dan nama perusahaan/instanti tercantum dalam pampflet dan
spanduk.
d. Ekslusif sponsorship, tertutup untuk sponsor lain.

10

2. DIAMOND
Pencantuman nama atau logo instansi perusahaan sponsor pada:
a. Logo dan nama perusahaan/instanti tercantum dalam pampflet dan
spanduk.
b. Logo sponsor akan dipasang di pampflet dan spanduk selama acara
berlangsung

3. GOLD
Pencantuman nama atau logo Instansi/Perusahaan pada sponsor:

a. Logo akan dicantumkan pada pamflet

C. KETENTUAN SPONSORSHIP
1. Setiap perusahaan yang berminat untuk bekerjasama berkewajiban
menandatangani lembar kerjasama.
2. Kepastian akhir keikutsertaan sponsor adalah tanggal 25 Oktober 2022
Pengiriman desain dari sponsor (logo, produk, atau yang lain) dibatasi
sampai tanggal 26 Oktober 2022.
3. Panitia tidak menutup kemungkinan bekerjasama dengan pihak sponsor
dalam bentuk yang lain yang ditawarkan.
4. Materi pokok:
a. Materi sponsor disediakan oleh pihak sponsor dan harus mendapat
persetujuan dari pihak panitia.
b. Panitia tidak bertanggung jawab atas kesalahan jika materi publikasi
dari sponsor diterima panitia dalam bentuk jadi.
c. Materi publikasi harus diserahkan kepada panitia selambat-lambatnya
pada tanggal yang ditentukan.
5. Cara pembayaran:
a. Setiap jenis kerjasama dapat disepakati bila disertai pembayaran
pertama (uang muka) sebesar 50% dari keseluruhan jumlah yang harus
dibayar (biaya total), dan dilakukan penandatanganan kontrak atau
surat kesediaan berpartisipasi.
b. Pembayaran dapat dilakukan langsung di sekretariatan panitia atau di
tempat yang sudah disepakati oleh kedua pihak.
6. Pembatalan sponsorship:

11

a. Dari pihak sponsor:
1) Sponsor yang telah membayar uang muka telah disepakati tidak
bisa meminta kembali uang muka tersebut, jika mengundurkan diri
sebagai sponsor.
2) Pengunduran diri setelah tanggal 25 Oktober 2022 dikenai sanksi
pembayaran penuh.
3) Pengunduran diri sebelum 25 Oktober 2022, 50% dari biaya total
yang telah dibayarkan menjadi hak panitia.
4) Diluar ketentuan diatas, pihak panitia berhak menentukan
kebijaksanaan.

b. Dari pihak panitia:
1) Dana akan dikembalikan 50% sebesar yang diterima oleh panitia.

7. Ketentuan lain:
a. Perjanjian kontrak dapat dilakukan antar pembawa proposal
sponsorship dengan penanggung jawab pihak sponsor.
b. Panitia dapat melakukan klaim kepada sponsor jika pihak sponsor
menyalahi ketentuan sponsorship.
c. Ketentuan yang belum diatur dalam proposal ini dapat dilakukan atas
kesepakatan bersama.
d. Penyelesaian administrasi dapat dilakukan disekretariatan panitia atau
ditempat sponsor.

Contact Information
Bagi perusahaan/ instansi/ pribadi yang tertarik untuk bekerjasama
dapat menghubungi kami:
Sekretariatan panitia
SMP Negeri 1 Buduran
Jl. Pulau Bawean No. 425 Desa Wadungasih, Kec. Buduran Kab.
Sidaoarjo,
email: [email protected]

Contact Person :
Bu Safira 0896-0944-6780

12

SURAT PERJANJIAN SPONSORSHIP

Berdasarkan proposal kerjasama yang diajukan oleh panitia maka saya yang

bertanda tangan dibawah ini:

Nama :

Jabatan :

Instansi :

Alamat :

No. Telp :

Menyatakan kesediaan instansi atau perusahaan yang saya wakili untuk

bekerjasama pada acara yang ditawarkan sebagai media promosi

Berupa dana sebesar :

Terbilang :

Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya.

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA
Panitia

() ()

13


Click to View FlipBook Version