The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by dewi76381, 2021-04-13 11:29:04

PERKEMBANGAN TEKNOLOGI TRANSPORTASI

TRANSPORTASI

Keywords: TRANSPORTASI

PERKEMBANGAN
TEKNOLOGI

TRANSPORTASI

LATAR BELAKANG

 Selain berkomunikasi, transportasi juga termasuk kebutuhan manusia
 yang sangat penting. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, transportasi
 adalah Pengangkutan barang oleh berbagai jenis kendaraan sesuai dengan
 kemajuan teknologi. Manusia telah mengenal alat transportasi sejak zaman
 dahulu meskipun masih sangat sederhana.
 Alat transportasi darat mengalami perkembangan sesuai kemajuan
 teknologi. Pada awalnya masih menggunakan tenaga hewan, misainya
 kuda, delman, dan pedati. Seiring kemajuan teknologi, alat transportasi
 kini berupa sepeda motor, mobil, dan kereta api. Dengan berbagai alat
 transportasi modern ini kita dapat menempuh perjalanan jauh dengan
 cepat dan nyaman.

Alat transportasi air juga mengalami perkembangan seiring
kemajuan teknologi. Dahulu masyarakat masih menggunakan
perahu dayung dan rakit, yang menggunakan tenaga manusia
dan angin. Namun kini, manusia dapat menggunakan kapal
yang menggunakan tenaga mesin.
Selain itu, perkembangan teknologi telah menghadirkan
pesawat dan helikopter sebagai alat transportasi udara.
Dengan menggunakan transportasi udara perjalanan jauh
dapat kita tempuh dalam waktu singkat,
lebih singkat dibandingkan alat transportasi air dan darat.

TRANSPORTASI AIR

TRANSPORTASI AIR ADALAH ALAT TRANSPORTASI YANG DIGUNAKAN DI
SUNGAI,
DANAU, DAN LAUT. ALAT TRANSPORTASI AIR PADA ZAMAN DAHULU PADA
AWALNYA
HANYA PERAHU KAYU YANG DIGERAKKAN OLEH TANGAN, SEPERTI KANO DAN
SAMPAN.
ALAT TRANSPORTASI AIR YANG DIGUNAKAN OLEH MANUSIA PADA ZAMAN
SEKARANG DI ANTARANYA PERAHU BERMOTOR DAN KAPAL. ADA BERMACAM-
MACAM KAPAL, MISALNYA KAPAL FERI YANG DAPAT MENAMPUNG BANYAK
ORANG. ADA JUGA
SPEED BOAT YANG DAPAT BERGERAK DENGAN CEPAT

KERETA API KERETA API ADALAH SALAH SATU ALAT TRANSPORTASI DARAT.
KERETA API TERDIRI DARI GERBONG YANG DIGABUNG DAN DITARIK OLEH
MESIN YANG DISEBUT LOKOMOTIF. PADA AWALINYA LOKOMOTIF
MENGGUNAKAN TENAGA UAP. SEIRING PERKEMBANGAN ZAMAN, KINI
KEBANYAKAN MENGGUNAKAN TENAGA DIESEL ATAU TENAGA LISTRIK.
KERETA API MEMPUNYAI JALAN YANG KHUSUS, YAITU REL YANG BERASAL
DARI BESI. JALAN YANG DILINTASI KERETA API AKAN DIBERI PEMBATAS DAN
AIKAN TERTUTUP JIKA KERETA API LEWAT. PADA SAAT ITULAH KENDARAAN
LAIN HARUS BERHENTI. HAL INI UNTUK MENGHINDARI KECELAKAAN.
KERETA API HANYA BERHENTI DI STASIUN. JIKA KITA HENDAK BEPERGIAN
MENGGUNAKAN KERETA API KITA PUN NAIK DI STASIUN TERDEKAT. KITA

.JUGA HARUS MEMBELI TIKET SEBELUM NAIK KERETA API

Macam-Macam Alat Transportasi

KITA MEMBUTUHKAN ALAT TRANSPORTASI UNTUK BEPERGIAN. ADA ALAT TRANSPORTASI
PRIBADI DAN ALAT TRANSPORTASI UMUM. ADA BERMACAM-MACAM ALAT TRANSPORTASI,
BAIK TRANSPORTASI DARAT, TRANSPORTASI AIR, DAN TRANSPORTASI UDARA. ALAT
TRANSPORTASI UMUM DI DARAT TERDIRI DARI BUS, ANGKUTAN UMUM, | DAN KERETA API.
BUS KOTA ADALAH KENDARAAN BERODA BESAR YANG MEMBAWA_ | PENUMPANG DALAM
JUMLAH YANG BANYAK. SELAIN BUS, TRANSPORTASI UMUM DARAT LAINNYA ADALAH KERETA
API. KERETA API ADALAH BENTUK TRANSPORTASIUMUM YANG BERJALAN DI JALUR KHUSUS
(REL). KERETA API DIGUNAKAN UNTUK MENGANGKUT | PENUMPANG DAN BARANG. KERETA
API TERDIRI DARI BEBERAPA GERBONG. GERBONG PALING DEPAN BIASANYA DISEBUT
DENGAN LOKOMOTIF. DI LAUT JUGA ADA ALAT TRANSPORTASI UMUM, YAITU KAPAL LAUT. ADA
JUGA YANG MENYEBUTNYA KAPAL FERI. KAPAL INI DIGUNAKAN SEBAGAI KAPAL
PENYEBERANGAN ANTARPULAU YANG MENGANGKUT PENUMPANG. SELAIN MENGANGKUT
PENUMPANG, KAPAL FERI JUGA DIGUNAKAN UNTUK MENGANGKUT BARANG-BARANG
KEBUTUHAN MENDESAK, SEPERTI SAYURAN, DAGING, DAN BAHAN MAKANAN LAINNYA. ALAT
TRANSPORTASI INI SANGAT MEMBANTU MASYARAKAT YANG TINGGAL DI PESISIR PANTAI
KETIKA INGIN BEPERGIAN. PESAWAT TERBANG MERUPAKAN ALAT TRANSPORTASI UMUM DI
UDARA. PESAWAT TERBANG MERUPAKAN KENDARAAN YANG MAMPU TERBANG DI ATMOSFER
ATAU UDARA. PESAWAT TERBANG DINILAI SEBAGAI ALAT TRANSPORTASI YANG PALING
HEMAT WAKTU. DENGAN PESAWAT TERBANG, PERJALANAN YANG JAUH DAPAT DITEMPUH
DENGAN WAKTU YANG RELATIF CEPAT.

MANFAAT DAN KERUGLAN PERKEMBANGAN
ALAT TRANSPORTASI

 Banyak orang yang memiliki alat transportasi pribadi, seperti sepeda, sepeda
motor, dan mobil. Namun, ada juga orang yang tidak memiliki alat transportasi
pribadi. Mereka menggunakan alat transportasi umum, seperti angkutan kota, bus,
dan kereta api.

 Perkembangan alat transportasi dapat memberikan manfaat dan juga kerugian.
Berikut manfaat dari perkembangan alat transportasi.

 a. Memudahkan manusia pergi dari satu tempat ke tempat lain.
 b. Meningkatkan kenyamanan saat bepergian.
 c. _Mempermudah jalan untuk memenuhi kebutuhan.
 d. Memudahkan memperoleh ilmu pengetahuan dan teknologi.
 Adapun kerugian dari perkembangan alat transportasi di antaranya
 sebagai berikut.
 a. Menyebabkan polusi udara. .
 b. Menyebabkan kemacetan di jalan raya.
 c. Menimbulkan perilaku boros.
 Untuk mengurangi kerugian dari perkembangan alat transportasi, kita bisa

menggunakan alat transportasi umum. Beberapa jenis alat transportasi umum
dapat mengurangi penggunaan alat transportasi pribadi sehingga mengurangi
kemacetan dan polusi.

ALAT TRANSPORTASI KHUSUS

 Alat transportasi knusus merupakan alat transportasi yang
digunakan untuk

 tujuan khusus dan sesuai dengan kebutuhan. Contoh alat
transportasi khusus di antaranya sebagai berikut. i

 a. Truk,
 yaitu mobil dengan bak besar di belakang. Bak tersebut digunakan

untuk mengangkut berbagai macam barang dalam jumlah besar isl
seperti beras, gula, terigu, pasir, dan semen. :
 b. Mobil ambulans,
 digunakan untuk mengangkut orang sakit. Di dalamnya terdapat
alat-alat kesehatan. Mobil ambulans dilengkapi dengan sirene yang
berbunyi ketika mobil tersebut an berjalan. Sirene berfungsi sebagai
tanda bagi kendaraan lain untuk memberi jalan karena mobil
ambulans harus segera tiba di tempat yang dituju.
 c. Mobil pemadam kebakaran,
 digunakan untuk memadamkan api ketika terjadi kebakaran.
Mobil ini juga dilengkapi dengan sirene. Pengguna jalan yang lain
harus memberi jalan saat mobil pemadam kebakaran lewat.

SELESAI

TERIMA KASIH


Click to View FlipBook Version