The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by prasbayu39, 2021-07-15 03:55:25

PLBJ Kelas 5 SD Bab 3

Bab 3 Gambang Kromong

BAB 3

Gambang Kromong

Perhatikanlah gambar pada halaman ini. Tahukah kamu
kesenian apa yang sedang dimainkan oleh orang-orang

tersebut? Apa nama alat-alat musik yang terdapat pada gambar

tersebut? Bagaimana cara memainkannya?
Pada bab ini, kamu akan belajar mengenai musik khas

Betawi, yaitu gambang kromong. Kamu akan belajar tentang
asa-usul musik gambang kromong, jenis-jenis alat musiknya,

dan pertunjukannya. Mari kita pelajari musik gambang kromong

pada bab berikut.

GIndikator Pembelajaran

Setelah mempelajari bab ini, kamu dapat:

1. Menjelaskan asal mula musik gambang kromong.
2. Menjelaskan jenis-jenis musik gambang kromong.
3. Menceritakan pengalaman menyaksikan

pertunjukan gambang kromong.

Sumber: wikipediacom

PetaPeta Konsep

Gambang Kromong

Mengenal Musik Pertunjukan Nilai-Nilai Luhur

Gambang Kromong Gambang Kromong Gambang Kromong

(A) Mengenal Musik Gambang Kromong

Gambang kromong merupakan musik yang diambil dari nama alat musit

gambang dan kromong. Gambang kromong merupakan musik percampuran

antara musik Indonesia dan Tiongkok. Alat musik khas Indonesia terdapat

pada gambang kromong, yaitu gendang, kempul, gong, kecrek, dan ningnong.

Sementara itu, alat musik Tiongkok, yaitu tehyan, kongahyan, dan sukong

skkdaoritomnumdaiikosnPinekasgmadenanupisauominknleuhlkNdahinuosaysresaaar,nanmpgtgaaarTsoamyil.oeabnhKraaginnkhmgia,otaakkseBryposeaeemtrrnaaaowiknanaiang.tkagmBna.emetraLbuwapaniamgkbdaaanktnroklamdeuisosnenengsmiuauamnsikieyknaajnnagdgadmi ehbsnaaagnlnaaygnha

hbggkueaaamrmmrsoeabbnrh,aaaMunngtuggaeistnumik,kkbrsrmoiogarmmaaau,mtsooinanbbkgtgeaar,ngundgayyimsamainkinbtayrudaioini.nmrkaglPaaonknan.ikdg-lraoaolkdmeuiihmmodnualagimimnnnkadyapianshe,eirnebolgamulgegtuphaudyasdeaennenk.lgageaplMnodamniebropaerowkokrakeaasnk.agoakr.nIaannnPsbgetern.ursytameaOlminelneynghai

lSbeeahljeaurinnylPeaietn.umg,PaapneinenmypagaananiymnjIabnmapgnuegsredikmekngprgoauammannobnnakygneagrammhkerenobngmegeroednnniargaki,kajancuneglpaakanekmabaaeiaynpnaganakkljuahhnnaaggss,kBaBdneeattnaaswwakriiu.,onpyigaatnau

Pendidikan Lingkungan dan Budaya Jakarta

18 SD/MI Kelas V

Alat musik yang dimainkan di pertunjukan gambang kromong, antara
lain sebagai berikut.

a. Gambang adalah alat musik yang terbuat dari I n f oInfo PLBJ

kayu, terdiri atas 18 bilah bambu. Gambang Alat musik gambang

dimainkan dengan cara dipukul. kromong masa kini
sudah mengalami
b. Kromong adalah alat musik yang terbuat dari
penyesuaian. Alat musik
perunggu atau kuningan.
gambang kromong
C. Gendang adalah musik yang terbuat dari kayu
sudah dikombinasikan
bulat panjang. Kedua sisi gendang dilapisi
dengan alat musik
kulit hewan untuk dipukul.
modern, yaitu gitar,
d. Kecrek adalah alat musik yang terdiri atas drum, dan organ. Oleh
karena itu, musiknya
lempengan logam yang disatukan dan
disebut gambang
dimainkan dengan dipukulpukul.
kromong kombinasi
e. Kemong merupakan gong kecil yang dimainkan
atau gambang kromong
dengan cara dipukul
modern.

f. Ningnong adalah alat musik yang berbentuk piringan logam yang
berfungsi sebagai alat musik pengatur irama.

g. Sukong merupakan alat musik yang dimainkan dengan cara digesek.

h. Tehyan merupakan alat musik gesek.

I. Kongahyan merupakan alat musik gesek berdawai dan berukuran kecil.

B) Pertunjukan Gambang Kromong

Orkes gambang kromong dapat

tampil secara mandiri. Artinya, orkes

gambang kromong dapat memainkan

musik sendiri, tanpa iringan vokal,

hanya musik instrumentalia saja.
Akan tetapi, biasanya gambang

kromong menjadi musik pengiring
lenong atau tari cokek. Awalnya,

Gambar 3.1 Gambang kromong modern

gambang kromong memainkan memadukan alat musik gambang kromong

agu-lagu Tionghoa. Namun, setelah dengan alat musik modern seperti gitar.

diserap masyarakat Betawi, gambang kromong mulai memainkan lagu-lagu

5etawi seperti Jali-Jali, Cente Manis, Surilang, Sirih Kuning, dan Kicir-Kicir.

Bab 3 Gambang Kromong 19

Untuk mengikuti perkembangan zaman, gambang Kkrroommoonngg modern aattau

kombinasi dapat membawakan jenis lagu dangdut, Keronccoonng, pop, bbaahkar

irama gambus.

ra-aaccaarraadngalaannngaBkpcreeoartmnarwaiokPinaleaghtrietnaurdnnsniyejmaPub.kaeusrSatkynemaalamrgeiaanrpkumuaiptntbuaga,BkanaekngtnaamBwkwuuir,uodjamdaucyadoaapnraugaBtpeuadmtylaaaeawpnnagiyPtSaetkademhstiuetiuekrnmiaBnnDuatadkKphaaIeknrJDatauKnpkn.IaajduPrJtakaearkak,kanaaadcrmgaataarnpamua-bnacaacgalanaamn

menjaga kelestarian budaya Betawi.

Kamu juga dapat menyaksikan pertunjukan musik gambang kromong di

TMII (Taman Mini Indonesia Indah) di anjungan DKI Jakarta. Pertunjukan di

anjungan tersebut umumnya ditampilkan setiap hari libur atau hari Mingau

Dengan menyaksikan pertunjukan gambang kromong, kamu akan semakin

memahami dan mencintai kesenian khas Betawi.

Nilai-Nilai Luhur Gambang Kromong

Nilai luhur yang terdapat pada kesenian gambang kromong antara

lain sebagai berikut.

1. Akulturasi (perpaduan budaya)

Gambang kromong merupakan perpaduan musik Tionghoa dan Betawi.

Sikap masyarakat yang mau menerima kebudayaan asing dan disatukan

dengan budaya setempat dapat menghasilkan kesenian baru yang

harmonis.

2. Kerja sama

Para pemain gambang kromong harus saling bekerja sama dala

menciptakan nada dan suara yang harmonis. Jika para pemain tidak
bekerja sama, nada yang dihasilkan akan sumbang. Kerja sama juga

membuat pertunjukan tidak mengalami hambatan.

3. Kekeluargaan

Musik gambang kromong merupakan gabungan dari dua unsur buday
yang berbeda. Akan tetapi, perbedaan itu dapat menyatukan dua budaya

Oleh karena itu, gambang kromong mengajarkan bahwa perbeeddaaaannttiiddak

menjadi halangan untuk membentuk rasa kekeluargaan.

Pendidikan Lingkungan dan Budaya Jakarta

20 SD/MI Kelas V

Kegiatan Keterampilan Kinerja Praktik

Menceritakan Pengalaman Menyaksikan

Pertunjukan Gambang Kromong

Ceritakanlah pengalamanmu menyaksikan pertunjukan gambang
kromong. Kamu dapat menceritakan di mana kamu menonton

pertunjukan tersebut; pada acara apa; lagu yang dimainkan; alat

musik yang digunakan; dan pakaian yang dikenakan pemain musik.
Tulislah pengalamanmu di buku tugas terlebih dahulu. Setelah itu,

ceritakanlah pengalamanmu di depan kelas.

Catatan guru:
Apabila peserta didik belum pernah menyaksikan pertunjukan gambang kromong,

guru dapat membuat agenda kelas menyaksikan pertunjukan gambang kromong
bersama-sama. Setelah itu, peserta didik dapat ditugaskan untuk melaksanakan
kegiatan ini.

Peserta didik memiliki sikap jujur jika ia dapat menceritakan pengalamannya

sendiri tanpa mengarang-ngarang dan sikap percaya diri jika dapat menceritakan

pengalamannya di depan kelas.

Melalui kegiatan ini dapat dinilai keterampilarn kinerja praktik yang meliputi aspek
kebenaran fakta, kelancaran bercerita, dan kelantangan suara ketika bercerita.

PekertiTeladan

Mari, kita ikut melestarikan musik gambang kromong dengan cara

mengenal dan mengapresiasinya.

Pertunjukan gambang kromong yang harmonis tidak lepas dari
kedisiplinan saat berlatih. Selain itu, para pemain memainkan
instrumen dengan kompak. Mari kita terapkan sikap-sikap ini dalam

kehidupan sehari-hari.

Musik gambang kromong merupakan bukti bahwa kebudayaan
yang berbeda menghasilkan sesuatu yang unik dan menjadi ciri

khas suatu masyarakat. Mari kita menghargai perbedaan yang ada

agar hidup lebih harmonis dan indah

Bab 3 Gambang Kromong 21

Rangkuman Tp e r p a d u a n

Tiongkok Gkromong
merupakan musik

Gambang
1 mNusantara.
alatdiambil dari n a m a sik
2 gambar2. Nama gambang
kromong

dan kromong. dimainkan oleh sekelompol
3 orang aigpok3
Musik gambang kromong

disebut dengan orkes.
MPtAmPaelehuoanrusdtytineuakmrnnngDuyj,aKsiuimmIkkgJiabasgamnaaaknlmbanggraybtankaaamgr,ngosbgikmteaarrkoornt,rmnagodgommadnknoegirmnn,ooggraymigiarsnaioiuntknnudga.gianlnapdkdead-arllitaapcukmaanimtjudapkadcunaairlnriahdlaepntergndaiinkuTaaahMlnaa.Intn,
4 ubn
Mus
enong dan coke55.
a6. ata

7 perkampungan adat di Setu Babakan..

Uji Kemampuan

A Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban

yang paling tepat!

1. Musik gambang kromong merupakan kesenian khas daerah..

a. Banten C. Bandun9

b. Betawi d. Babakan

2. Gambang kromong dimainkan oleh sekelompok orang. Oleh karena

itu gambang keromong disebut.. .

a. orkes C. orkestra

b. organ d. organisasi

3. Contoh alat musik gambang kromong yang berasal dari Indone sia

adalah. . ..

a. tehyan C. gambang
b. sukong
d. kongahyan

4. Musik gambang kromong merupakan perpaduan musik dar

Indonesia dan

a. Tiongkok C. Taiwan

b. Thailand d. Tokyo

Pendidikan Lingkungan dan Budaya Jakarta

22 SD/MI Kelas V

5. Keturunan Tiongkok yang berada di Nusantara disebut. . . .

a. Tionghoa C. Tamil

b Tiongkok d. Turki

6. Alat musik gambang kromong yang dimainkan dengan cara dipukul
adalah. . .

a. kongahyan C. sukong
d. tehyan
b kemong

7. Perkampungan Betawi yang dibangun oleh pemerintah DKI adalah

a. Setu Babakan C. Semarang
b. Situ Babadan d. Sukabumi

8. Musik gambang kromong umumnya digunakan untuk mengiringi tari

a. Cokek C. Cakalele

b Cindai d. Cik Cik Periuk

9. Alat musik modern yang ditemukan pada gambang kromong adalah

a. orkes C. oriental
d. orkestra
b. organ

10. Pernyataan berikut yang tepat adalah. ..

a. Nilai luhur dari gambang kromong adalah kekeluargaan.
b. Bermain gambang kromong menyebabkan perpecahan.
C. Penyanyi gambang kromong adalah dua perempuan.

d. Gambang kromong mendorong kita untuk diam saja.

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

1. Gambang kromong merupakan nama dari alat musik.. . dan
2. Kongahyan adalah alat musik yang dimainkan dengan cara

3 Gambang terbuat dari bahan

4 Musik gambang kromong digunakan untuk mengiringi.

5. Gambang kromong merupakan kesenian khas Betawi yang harus

kita . .

Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar!

.Apa yang kamu ketahui tentang sejarah musik gambang kromong?

Jelaskan!

2. Tulislah empat jenis alat musik gambang kromong!

Bab 3 Gambang Kromong 23

mong?kr3.

gambang4.
Di mana kamu dapat melihat pertunjukan gambang
luhur yang kamu dapatkan dari kesenian Qank
Apa nilai
kromong? Jelaskan!

erasi muda<romo g? Jelask;5. oleh
Menurutmu, apa y a ng sebaiknya d ilak ukan gener
mon
kesenian gam ban g kro Jelasuda

dalam melestarikan

Soal HOTS

Bacalah kutipan artikel berikut.

Oen Sin Yang Seniman

Gambang Kromong Klasik "Terakhir di Tangerang

Namun, pada saat ini gambang kromong seringkali mencampurkan uns

musik dangdut.
Sekarang modern, ditambah gitar dan organ," kata Tjin Eng.

Perubahan itu seakan tak terhindarkan, sebagai upaya para seniman

untuk bertahan. Namun, jarangnya gambang kromong memainkan lagulaqu
klasik meimbulkan kekhawatiran pada diri Sin Yang.

"Saya khawatir akan punah, makanya saya senang kalau ada yang

meminta saya mengajar, kata dia.

Sin Yang secara rutin diminta untuk mengajar dalam pelatihan

memainkan gambang kromong yang dibuat pemerintah daerah Tangerang

dan Banten, beberapa tahun yang lalu.

Dia juga mengaku akan dengan senang hati mengajari orang yang ingin

mempelajari gambang kromong klasik di rumahnya. Selain mengajar, Sin

Yang juga seringkali diundang untuk hadir dalam acara kebudayaan d

dalam dan di luar negeri. la juga pernah mengajar gambang kromong

Australia.

Sumber: https://www.bbc.com/indonesia/majalah-42935612 dengan penyesual

Berdasarkan kutipan artikel di atas, jawablah pertanyaan-pertanyaaoan

berikut.

1. Apakah kamu setuju gambang kromong mencampurkan uSur

musik dangdut? Mengapa?

2. Apakah yang menjadi kekhawatiran Sin Yang? Bagaimana ca

mencegah kekhawatiran tersebut?

Pendidikan Lingkungan dan Budaya Jakarta

24 SD/MI Kelas V


Click to View FlipBook Version