The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by smagrosejarah, 2018-10-18 01:25:43

UKBM 3.1 SEJ WJB SEMESTER 3

UKBM 3.1 SEJ WJB SEMESTER 3

2018/2019

SMA NEGERI 1 GROGOL

Melacak Perburuhan
“ Mutiara dari tiMur ”

KODE UKBM Sej Ina-3.1/4.1/3/1-1

UKBM Sej Ina-3.1/4.1/3/1-1

Sej Ina-3.1/4.1/3/1-1

Melacak Perburuhan

“ Mutiara dari Timur ”

1. Identitas: : Sejarah Indonesia
: 3 (tiga)
a. Nama Mata Pelajaran :
b. Semester
c. Kompetensi Dasar

KD 3.1 Menganalisis proses masuk dan perkembangan penjajahan bangsa
Eropa (Portugis, Spanyol, Belanda, Inggris) ke Indonesia

KD 4.1 Mengolah informasi tentang proses masuk dan perkembangan

penjajahan bangsa Eropa (Portugis, Spanyol, Belanda, Inggris) ke
Indonesia dan menyajikannya dalam bentuk cerita sejarah

d. Materi Pokok : Lihat dan baca pada Buku Teks Pelajaran (BTP):

. Sejarah Kelas XI ”Melacak perburuan Mutiara dari

. timur”

e. Alokasi Waktu : 2 JP x 5 pertemuan

f. Tujuan Pembelajaran :

Setelah mengikuti proses pembelajaran melalui tahapan Discovery Learning :

Stimulation (stimulasi/Pemberian rangsangan), Problem statemen

(pertanyaan/identifikasi masalah), Data collection (pengumpulan data), Data

processing (pengolahan data), Verification (pembuktian), dan Generalization (menarik
kesimpulan/generalisasi) peserta didik tentang proses masuk dan perkembangan
penjajahan bangsa Eropa (Portugis, Spanyol, Belanda, Inggris) ke Indonesia

g. Materi Pembelajaran
 Faktual:Permasalahan kontekstual yang berkaitan aktifitas imperialisme dan

kolonialisme Barat di Indonesia
 Konseptual:

o Kolonialisme dan Imperialisme Barat di Indonesia
 Prosedural: proses masuk dan berkembangnya penjajahan bangsa Eropa ke Indonesia

2. Peta Konsep

3. Kegiatan

Pembelajaran

a. Pendahuluan

Sebelum anda memulai untuk mengikuti kegiatan belajar ini , pastikan anda sudah

memahami tentang proses masuk dan perkembangan Penjajahan Bangsa Eropa [ Portugis,

Spanyol, Belanda, Inggris, ] ke Indonesia, coba ingat dan pahami kembali melalui gambar

berikut.

Dari gambar tersebut, coba ingat kembali materi proses masuk dan perkembangan Penjajahan
Bangsa Eropa melalui pertanyaan pertanyaan berikut :
a. Apa yang melatar belakangi Bangsa Eropa melakukan penjajahan di Indonesia
b. Apakah tujuan Bangsa Eropa ke Indonesia melakukan penjajahan
Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut di atas mari kita lanjutkan ke Kegiatan
Belajar berikut ini.

b. Kegiatan Inti

1) Petunjuk Belajar
a) Baca dan pahami BTP (Buku Teks Pembelajaran)Indah Sawitri 2016 . Buku Siswa
Sejarah XIWajib. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, hal 1-20
b) Setelah memahami isi materi, berlatihlah memperluas pengalaman belajar melalui
tugas-tugas atau kegiatan-kegiatan belajar 1, 2, dan 3 baik yang harus kalian kerjakan
sendiri maupun bersama teman sebangku atau teman lainnya sesuai instruksi guru.
c) Kerjakan tugas-tugas di buku kerjayang sudah kalian siapkan sebelumnya.

d) Apabila kalian yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-
permasalahan dalam kegiatan belajar 1, 2, dan 3, kalian boleh sendiri atau mengajak
teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes formatif agar kalian dapat belajar ke
UKBM berikutnya(jika belum memenuhi KKM kalian harus mempelajari ulang materi
ini kemudian minta tes lagi sampai memenuhi KKM).

e) Jangan lupa melalui pembelajaran ini kalian dapat mengembangkan sikap jujur, peduli,
dan bertanggungjawab, serta dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis,
komunikasi, kolaborasi, kreativitas.

2) Kegiatan Belajar
Jika kalian sudah memahami apa yang harus kalian lakukan dalam pembelajaran ini,
selanjutnya ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh semangat dan pantang
menyerah!!!!

Kegiatan Belajar 1

Uraian singkat materi

Definisi

Imperialisme adalah sebuah kebijakan dimana sebuah Negara besar memegang kendali
atau pemerintahan atas daerah lain agar Negara tersebut dipelihara atau berkembang.
Sumber : Wikipedia Indonesia

Contoh

Berikut adalah contoh latar belakang Imperialisme di Indonesia

Perlu Anda Kedatangan Bangsa-Bangsa Eropa, tidak lepas dari peristiwa
Tahu penting yang terjadi di Eropa pada abad XV-XVII. Timbulnya
kolonialisme dan Imperialisme Bangsa Eropa terhadap Bangsa
Asia-Afrika Amerika dan Australia diawali dengan ekspansi
bangsa-bangsa Eropa di seluruh dunia.

Ayoo berlatih!

Setelah anda memahami uraian singkat materi dan contoh diatas, coba diskusikan dengan
teman anda soal berikut ini :

1. Analisis beberapa peristiwa yang menyebabkan lahirnya Imperialisme!
2. Apa yang bisa kalian pikirkan mengenai Imperialisme?
Apabila kalian sudah mampu menyelesaikan soal di atas, tulislah kegiatan diatas
dikerjakan di kertas HVS

Kegiatan Belajar 2

Ayo berlatih!!

1. Jelaskan alur perjalanan Ferdinand Magellan berdasarkan gambar tersebut!
2. Apa dampak yang diberikan bagi bangsa Maluku terhadap perjalanan tersebut !
Tulis Jawaban dibuku tugas:
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………….
Jika sudah memahami, lanjutkan pada kegiatan ayo berlatih berikut.

Apabila kalian sudah mampu menyelesaikan belajar 2 ini, maka kalian bisa melanjutkan pada
kegiatan belajar 3 berikut.
Kegiatan Belajar 3
Ayo…sekarang perhatikan lagi berikut ini dengan baik !
Herman William Daendles merupakan tokoh imperator dari negara Belanda berpangkat
sebagai gubenur Jenderal di Indonesia

Lanjutkan dengan kegiatan membaca buku Paket Sejarah Indonesia dan bisa juga kalian berjalan
jalan di internet.
Buatlah Resume tentang Kerja Rodi dan jalan raya Anyer-Jakarta!

Bagaimana kalian sekarang?

Berikut diberikan tabel untuk mengukur diri kalian terhadap materi yang sudah

dipelajari. Jawablah sejujurnya terkait dengan penguasaan materi tersebut.

No Pertanyaan Ya Tidak

1. Apakah kalian telah memahami
Imperialisme di Indonesia

2. Dapatkah kalian menjelaskan Imperialisme
di Indonesia

3. Dapatkah kalian menyusun masalah
kontekstual yang terkait dengan masalah
imperialisme di Indonesia

4. Dapatkah kalian menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan
Imperialisme di Indonesia

Jika kalian menjawab “TIDAK” pada salah satu persamaan di atas, maka pelajarilah materi
tersebut dalam Buku Teks Pelajaran dengan bimbingan teman sejawat ataupun guru
kalian. Apabila kalian menjawab “YA” pada semua pertanyaan, maka lanjutkanlah dengan
meminta penilaian harian kepada guru kalian.

Dimana posisimu?

Ukurlah diri kalian dalam penguasaan materi Imperialisme di Indonesia dalam rentang

0 – 100, tuliskan dalam kotak yang tersedia.

Setelah kalian menuliskan penguasaanmu terhadap materi Imperialisme di Indonesia ini
, kerjakan evaluasi berikut.

Yuk cek kemampuanmu!

Agar dapat dipastikan bahwa kalian telah menguasi materi Imperialisme di Indonesia maka
kerjakan soal berikut secara mandiri di buku kerja kalian masing-masing.

SOAL:

a. Jelaskan bahwa beberapa peristiwa besar di Eropa bisa melahirkan Imperialisme
b. Buatlah 2 contoh sebagai bukti telah dilakukan pelayaran mengelilingi dunia
c. Bagaimana proses lahirnya imperialisme di Indonesia
d. Bagaimana penerapan imperialisme di Indonesia yang paling Nampak memberikan

dampak negative bagi Bangsa Indonesia!
e. Uraikan beberapa kebijakan Portugis yang ditanamkan di Indonesia
f. Bagaimanakah kebijakan kolonialisme Raffles yang diterapkan di Indonesia
g. Sebutkan kebijakan Raffles tentang system Sewa Tanah ( landrent )
h. Tunjukkan bukti bukti bahwa baik VOC maupun pemerintah colonial Hindia Belanda

melakukan politik Ekonomi Drainage ( penghisapan ) di Indonesia
i. Bandingkan antara Preanger Stelsel yang diterapkan Daendels dengan Sistem Tanam Paksa

yang diterapkan Van Den Bosch
j. Apakah politik devide et impera ? tunjukkan bukti bukti bahwa VOC telah melaksanakan

devide et impera

Setelah menyelesaikan soal-soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1 dan 2, bagaimana
penyelesaian permasalahan pada kegiatan 1 pembelajaran tadi? Silahkan kalian berdiskusi
dengan teman sebangku atau teman lain. Kemudian tuliskan jawaban dari pertanyaan-
pertanyaan tersebut di buku kerja masing-masing!.
Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi , mintalah tes formatif kepada Guru kalian sebelum
belajar ke UKBM berikutnya.

Sukses untuk kalian!!!

Selamat belajar dan sukses untuk kalian!


Click to View FlipBook Version