The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by darmawankelvin13, 2023-04-03 05:23:24

pdf_20230403_162012_0000

pdf_20230403_162012_0000

GERAK TARI Sbdp


Berasal dari: banyuwangi TARI JEJER KEMBANG MENUR Properti:Kostum gandrung berwarna hitam dan merah. selendang merah dan kain hitam. kipas merah putih. Mahkota emas Sejarah: karya tari tersebut Karya tari dibuat di pengembangan tari gandrung Biasanya tari ini berkelompok Makna: saling menggoda,dan penuh keceriaan Fungsi:memberikan ucapan selamat datang atau untuk menyambut tamu


TARI MERAK Berasal:dari jawa barat Properti: mahkota,Garuda mungkur,sesuping,dan apok Sejarah: diciptakan tahun 1950-an oleh seniman dan koreografer tari asal Jawa Barat bernama Raden Tjetje Soemantri Ditarikan secara berkelompok Biasanya tarian ini dijadikan hiburan atau sambutan kepada tamu di acara besar


Tari Manipuren merupakan salah satu tari kreasi daerah Jawa Tengah. Tari ini dikembangkan dari gerakan Tari Manipuri yang berasal dari India. Oleh seorang seniman bernama S. Maridi, tari ini dikembangkan di Indonesia. Properti yang digunakan para penari Manipuren yang digunakan adalah gelang kaki, hiasan kepala dan bunga serta wadahnya. Musik pengiring: Iringan tari Manipuren berupa gending TARI MANIPUREN


TARI KUPU KUPU Fungsi:sebagai media hiburan Sejarah:diciptakan oleh I Wayan Beratha pada tahun 1960-an yang merupakan seniman Tari Bali yang lahir pada tahun 1926 di Banjar Belaluan, Denpasar Berasal: dari bali Berkelompok Properti: Sayap Kupu-Kupu, Kemben, Jarik, Mahkota, Badong, Klat bahu,gelang, dan sampur


TARI YAPONG Tari Yapong dikembangkan oleh seniman tari Yogyakarta terkenal, Bagong Kussudiarjo yang pertama kali dipentaskan pada tahun 1977. Meskipun diciptakan oleh seniman Yogyakarta, namun tari ini merupakan ekspresi kehidupan masyarakat Betawi yang tinggal di Jakarta. Penari memakai penutup kepala berupa mahkota yang berhiasakan bunga.


TERIMA KASIH Tuhan Yesus memberkati


Click to View FlipBook Version