RANGKUMAN BUKU DIGITAL
•Pengertian buku digital
Buku digital atau buku elektronik, disingkat e-book adalah
bentuk digital dari buku cetak. Buku elektronik berisikan
informasi digital yang dapat berisi teks atau gambar, video
yang dapat dibaca di komputer, laptop, tablet, atau
smartphone
•Fungsi buku digital
adalah sebagai tindakan pemerintah untuk mengikuti perkembangan teknologi informasi dan
komunikasi, secara konvensional buku merupakan suatu barang yang memiliki volume dan
berat dianggap ketinggalan zaman.
1. Sebagai salah satu alternatif media belajar
2. Sebagai media berbagai informasi
•Tujuan buku digital
antara lain agar banyak orang semakin dimudahkan dalam mengakses buku sekaligus
meningkatkan daya tarik orang terhadap literasi yang dapat digunakan kapan saja dimana
saja.
1. Melindungi informasi yang disampaikan.
2. Mempermudah proses memahami
materi ajar.