STATISTIKA
UKURAN LETAK DATA
TUJUAN PEMBELAJARAN
peserta didik dapat menentukan ukuran letak data
berkelompok dengan tepat serta dapat menunjukkan
sikap teliti.
UKURAN LETAK DATA KUARTIL
DESIL
PERSENTIL
KUARTIL
Kuartil adalah nilai batas jika data yang telah
diurutkan dari kecil ke besar dibagi menjadi 4
bagian. Kuartil terbagi tiga yaitu:
Kuartil pertama atau Kuartil Bawah (Q1)
Kuartil kedua atau Kuartil Tengah (Q2)
Kuartil Ketiga atau Kuartil Atas (Q3)
Contoh kuartil data tunggal
Diketahui data
3,4,9,1,8,7,2,6,3,9,2,8,2,7,3,6,5. Tentukan simpangan kuartil dan
tampilkan statistik 5 serangkai
Jawab:
Data terurut
1,2,2,2,3,3,3,4,5,6,6,7,7,8,8,9,9
Letak 1= ( 4+1) = 1(17+1) = 4,5 (data ke 4,5)
4
1 = 4 +(0,5)(Data ke 5 – data ke 4)
1 = 2 + 0,5 3 − 2 = 2 + 0,5.1 = 2,5
Letak 2= ( 4+1) = 2(17+1) = 9 (data ke 9)
4
2 = 5
Letak 3= ( 4+1) = 3(17+1) = 13,5 (data ke 13,5)
4
3 = 7 + 0,5 8 − 7 = 7,5
Jawaban lanjutan:
a) Simpangan kuartil = 21( 3 − 1)
= 1 (7,5-2,5)
2
= 1 . 5 = 2,5
2
b) Statistik 5 serangkai
1=2,5 2 =5 3 = 7,5
X min = 1 X max = 9
Contoh desil data tunggal
Diketahui data 2,6,2,9,1,2,9,1,8,4,7,4
Tentukan Desil ke-4
Jawab: Data terurut: 1,1,2,2,2,4,4,6,7,8,9,9 (n = 12)
Letak 4 = 4 +1 = 4 12+1 = 5,2
10
10
4 =Data ke-5 + (0,2)(Data ke-6 − Data ke-5)
4 = 2 + 0,2 4 − 2
4 = 2 + 0,4
4 = 2,4
Jadi desil ke-4 pada data di atas adalah 2,4
KUARTIL DATA KELOMPOK
Langkah mencari kuartil data kelompok
(i)Tentukan letak kelas kuartil (jika 1 = 1 . σ ,
4
2 3
2 = 4 . σ , 3 = 4 . σ )
(i)Tentukan tepi bawah kelas kuartil (Tb)
(ii)Tentukan frekuensi kelas kuartil
(iii)Tentukan frekuensi komulatif sebelum kelas kuartil Fks
1 σ − 2 σ − 3 = + 3 σ − ×
4 4 4
1 = + × 2 = + ×
1 2 3
Keterangan :
Tb = tepi bawah kelas kuartil
p = panjang kelas
Fks = frekuensi komulatif sebelum kelas kuartil
fQi = frekuensi kelas kuartil.
Contoh Kuartil data kelompok
Nilai frekuensi Tentukan kuartil bawah ( 1) dari data disamping
31 – 36 1
37 – 42 5
43 – 48 4
49 – 54 7
55 – 60 5
61 – 66 2
Jawab: Buat frekuensi kumulatif
Letak 1 = 1 . 24 =6 Nilai frekuen fk
4 si
31 – 36
Kelas 1 pada 37 – 42 37 – 42 11
43 – 48 56
1 = + 1 σ − × 49 – 54 4 10
4 55 – 60 7 17
61 – 66 5 22
1 2 24
1 = 36,5 + 1 . 24 −1 ×6
4
5
5
1 = 36,5 + 5 × 6
1 = 42,5
Jadi Kuartil bawahnya adalah 42,5
DESIL DATA KELOMPOK
Desil adalah nilai batas jika data yang telah diurutkan dari kecil ke besar
dibagi menjadi 10 bagian
Tentukan dahulu letak Desil
= σ misal Desil ke 6 maka 6 = 6 σ
10 10
Tentukan kelas desil
Desil dirumuskan
= + σ − ×
10
PERSENTIL DATA KELOMPOK
Persentil adalah nilai batas jika data yang telah diurutkan dari kecil ke
besar dibagi menjadi 100 bagian.
Tentukan dahulu letak Persentil = σ
100
Tentukan kelas persentil
Persentil dirumuskan
= + σ − ×
100
•Tentukan 30 dari data berikut
Data frekuensi
10 – 14 4
15 – 19 6
20 – 24 5
25 – 29 7
30 – 34 3
35 – 39 5
Jawab: Buat frekuensi kumulatif Data frekuen Fk
si
Letak 30 = 30 . 30 = 9 10 – 14 4 4
100 15 – 19 6 10
20 – 24 5 15
Kelas 30 pada 15 – 19 25 – 29 7 22
30 – 34 3 25
30 = + 30 σ − × 35 – 39 5 30
100
30
9−4
30 = 14,5 + 6 × 5
5
30 = 14,5 + 6 × 5
30 = 14,5 + 4,17 = 18,67
Jadi berdasarkan data di atas persentil ke-30 adalah 18,67