LAMPIRAN 3
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
Misron Zen Fatro
Lampiran LKPD RPP Seni Budaya Kelas XI SMA I Misron Zen Fatro
Lampiran 3 LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)
Sekolah : SMA Negeri 1 Kartasura
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa)
Kelas/ Semester : XI/ Gasal
Materi Pokok : Konsep, unsur, prinsip, bahan dan teknik dalam berkarya seni rupa
Sub Materi : Konsep, Unsur dan Prinsip Karya Seni Rupa
Kelompok :
Anggota kelompok
1. …
2. …
3. …
4. …
5. Dst.
Petunjuk Khusus (Petunjuk siswa) :
1. Amati karya seni rupa dua dimensi secara secara cermat, sebelum siswa mengerjakan tugas
analisis karya.
2. Bacalah berbagai sumber literatur untuk memperkuat pemahaman.
3. Kumpulkan laporan hasil diskusi kelompok tepat waktu.
4. Presentasikan hasil diskusi kelompok kedepan kelas secara bergantian.
Perhatikan karya seni rupa dua dimensi dibawah ini !
SOAL
1. Buatlah tulisan analisis mengenai konsep
pada karya seni rupa dua dimensi yang terdapat
pada karya tersebut !
2. Buatlah tulisan analisis karya seni rupa yang
terkait dengan unsur-unsur berkarya seni rupa
yang terdapat pada karya tersebut !
3. Buatlah tulisan analisis karya seni rupa yang
terkait dengan prinsip-prinsip berkarya seni
rupa yang terdapat pada karya tersebut !
4. Presentasikan hasil pengamatanmu kepada
kelompok lain di depan kelas !
Lampiran LKPD RPP Seni Budaya Kelas XI SMA I Misron Zen Fatro
Format Lembar Kerja Deskripsi Analisis
No Komponen Pengamatan
1 Konsep
2 Unsur Seni Rupa
3 Prinsip Seni Rupa
Tabel Hasil Penilaian Skor Skor Maksimal
No Komponen Penilaian 4
1 Analisis Konsep 4
2 Unsur Seni Rupa 4
3 Prinsip Seni Rupa 12
=
Selamat Mengerjakan
Lampiran LKPD RPP Seni Budaya Kelas XI SMA I Misron Zen Fatro
Pedoman Penilaian
Komponen Penilaian Hasil Diskusi Indikator Skor
4
1. Menganalisis konsep dalam berkarya seni Dituliskan deskripsi dan analisis konsep
3
rupa 2 dimensi dalam berkarya seni rupa 2 dimensi yang 2
semua benar 1
4
Dituliskan analisis konsep dalam berkarya 3
seni rupa 2 dimensi yang sebagian benar 2
Dituliskan deskripsi konsep dalam 1
berkarya seni rupa 2 dimensi yang sebagian 4
kecil benar 3
2
Dituliskan analisis konsep dalam berkarya 1
seni rupa 2 dimensi yang semua salah
2. Menganalisis Unsur dalam berkarya seni Dituliskan deskripsi dan analisis unsur
rupa 2 dimensi dalam berkarya seni rupa 2 dimensi yang
semua benar
Dituliskan analisis unsur dalam berkarya
seni rupa 2 dimensi yang sebagian benar
Dituliskan deskripsi unsur dalam berkarya
seni rupa 2 dimensi yang sebagian kecil
benar
Dituliskan analisis unsur dalam berkarya
seni rupa 2 dimensi yang semua salah
3. Menganalisis prinsip dalam berkarya seni Dituliskan deskripsi dan analisis prinsip
rupa 2 dimensi dalam berkarya seni rupa 2 dimensi yang
semua benar
Dituliskan analisis prinsip dalam berkarya
seni rupa 2 dimensi yang sebagian benar
Dituliskan deskripsi prinsip dalam
berkarya seni rupa 2 dimensi yang sebagian
kecil benar
Dituliskan analisis prinsip dalam berkarya
seni rupa 2 dimensi yang semua salah
=
Lampiran LKPD RPP Seni Budaya Kelas XI SMA I Misron Zen Fatro