The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by loosportmail, 2023-02-05 01:56:49

Profile Smk Setia Bhakti Cilawu

profile smk setia bhakti cilawu

Keywords: Profile SMK Setia Bhajkti Cilawu Garut Indonesia Yasebha,Yasebha,Pendidikan,Garut,SMK Yasebha,SMK Setia Bhakti Cilawu,SMK Bisa,SMK Juara,Disdik Jabar,Disdik,SMK

PROFIL SEKOLAH SMK SETIA BHAKTI CILAWU Administrasi Perkantoran – Teknik Komputer dan Jaringan - Akuntansi – Teknik Sepeda Motor Jalan Genteng No.435 Tlp.(0262) 2244838 Cilawu Garut


Daftar Isi Sumber Daya Manusia 04 Jumlah Rombel & Peserta Didik 05 Identitas Sekolah 02 Identitas Kepala Sekolah dan Yayasan 03 Capaian Sekolah 14 Program Unggulan 13 Jumlah Rombel & PeserTA Didik 06 Sarana dan Prasarana 07 Ruangan 08 Visi & Misi Sekolah 09 Concern Kami Pada Isu 2030 10 Program keahlian 11 Program keahlian 12 1 2


A. IDENTITAS SEKOLAH Nama Sekolah : SMK SETIA BHAKTI CILAWU Kode Sekolah : 142 NSS : 402.02.11.14.018 NPSN : 20209197 SK. Pendirian : Keputusan Kepala Kantor Wilayah Depdikbud Propinsi Jawa Barat No. 523/IO2.1/Kep/OT/1998 Tanggal 15 Juli 1998 Jurusan/Komp. Keahlian : 1. Administrasi Perkantoran Berlaku mulai 17 Oktober 2009 2. Teknik Komputer dan Jaringan Berlaku mulai 23 Desember 2013 3. Akuntansi = B (Baik) Berlaku mulai 27 November 2017 4. Teknik Sepeda Motor Alamat Sekolah : Jalan Genteng No. 435 Desa Margalaksana Kec. Cilawu Kabupaten Garut Tlp. (0262) 2244838 Kode Pos : 44181 E-Mail : [email protected] Website : smksetiabhakticilawu.sch.id Kurikulum : Kurikulum 13 No. Rekening : 0053225683100 Nama Bank : BJB Cabang Garut 1 2


B. IDENTITAS KEPALA SEKOLAH Nama : Tauk Hidayat, S.E., MM., Ak NIP : - Alamat Rumah : Perum Rabbany Munjul Blok L11 Ds mangkurakyat, Cilawu – Garut Kode Pos : 44181 C. STRUKTUR ORGANISASI Ketua Yayasan : Budi M Isnaeni Kepala Sekolah : Tauk Hidayat, S.E., MM., Ak Kepala TU : Dadi Rukmana, S.Pd.I Wakasek Kurikulum : Desti Amelia, S.T Wakasek Kesiswaan : Novi Avia, S.E Wakasek Sarana : Ahmad Nurjaman, S.Pd Wakasek Humas/Hubin : Iim Ruhimat, S.Ag Ketua Program Adm. Perkantoran : Ranti Siti Nurani, S.Pd Ketua Program Tek. Komp. Jaringan : Deden Deni Muharam, S.Pd Ketua Program Akuntansi : Santi Junianti, S.Pd Ketua Program Tek. Sepeda Motor : Dadi Rukmana, S.Pd.I D. IDENTITAS YAYASAN Nama Yayasan : YAYASAN SETIA BHAKTI GENTENG Akta Pendirian : Tanggal/Tahun Pendirian : 1 Februari 1990 Nomor Akta : 1 (Satu) Nama Notaris : Ny. Dedeh Karyana, SH. Tgl. Tahun Berbadan Hukum : 1 Februari 1990 E. Pengurus Yayasan a. Ketua : Budi Mohamad Isnaeni b. Sekretaris Umum : Anton Abdul Fatah, S. AB., MPA c. Bendahara : Rahmi Asih Lestari 3 4


Kualifikasi Doktor (S-3) Magister (S-2) Sarjana (S-1/D-IV) Sarjana Muda (D-III) Diploma II (D-II) Diploma I (D-I) SMA/SMK Total - 3 29 2 - 1 8 41 - - 70% 10% - - 20% 100% Jumlah Persen E. SUMBER DAYA 1. Jumlah Guru Berdasarkan Kualifikasi Pendidikan 2. Tata Usaha No 1 2 3 4 5 6 Status KA TU Staff Staff Staff Staff Staff Pendidikan S1 SMK SMK SMK SMK SMP Nama / NIP Dadi Rukmana, S.Pd.I Putri Risdianti Anggi Anggraeni Fikri Tabah Rida Agus Hermawan Odang Bidang Tugas Kepala Tata usaha Staf Administrasi Staf Ebanking Staf Administrasi Piket Sekolah Penjaga Sekolah 3 4 Guru Sertikat BNSP 6


L P L P L P L P OTKP TKJ AKL TBSM TK.I 3 23 21 30 1 27 60 - 165 TK.II 1 1 1 1 4 TK.I 1 2 1 2 6 TK.III 2 1 1 1 5 TK.II 6 19 14 11 - 21 42 - 113 TK.III 15 44 19 23 - 23 28 - 152 24 86 54 64 1 71 130 - 430 JUMLAH PROGRAM KEAHLIAN JENIS KELAMIN JUMLAH ROMBEL JUMLAH SISWA JUMLAH L P L P L P L P OTKP TKJ AKL TBSM TK.I 10 21 24 36 - 21 44 - 156 TK.II 1 2 1 2 6 TK.I 1 2 1 1 5 TK.III 1 1 1 1 4 TK.II 3 25 25 31 1 28 57 - 170 TK.III 6 18 13 9 - 21 41 - 108 19 64 62 76 1 70 142 - 434 JUMLAH PROGRAM KEAHLIAN JENIS KELAMIN JUMLAH ROMBEL JUMLAH SISWA JUMLAH Tahun pelajaran 2019/2020 Tahun pelajaran 2020/2021 5 6


L P L P L P L P OTKP TKJ AKL TBSM TK.I 3 24 35 25 2 30 49 - 168 TK.II 1 2 1 1 5 TK.I 1 2 1 2 6 TK.III 1 2 1 2 6 TK.II 10 20 22 35 - 17 41 - 145 TK.III 3 21 24 32 1 27 56 - 164 16 65 81 92 3 74 146 477 JUMLAH PROGRAM KEAHLIAN JENIS KELAMIN JUMLAH ROMBEL JUMLAH SISWA JUMLAH L P L P L P L P L P OTKP TKJ AKL TBSM TATA BUSANA TK.I 29 23 31 25 8 28 51 - - 15 195 TK.II 6 23 34 24 1 30 48 - - - 166 TK.III 10 19 22 33 0 17 38 - - - 139 TK.II 1 2 1 2 - 5 TK.I 2 2 1 2 1 6 TK.III 1 2 1 1 - 5 45 65 87 82 9 75 137 15 500 JUMLAH PROGRAM KEAHLIAN JENIS KELAMIN JUMLAH ROMBEL JUMLAH SISWA JUMLAH Tahun pelajaran 2022/2023 Tahun pelajaran 2021/2022 5 6


Adapun Sarana dan Prasarana Pendidikan yang dimiliki oleh SMK Setia Bhakti Cilawu : a. Luas tanah seluruh : 7238 m2 (Sertikat An. Yayasan Setia Bhakti Genteng) b. Bangunan permanen : 2111,6 m2 c. Halaman / Taman : 684,83 m2 d. Lapangan Olah Raga : 1014,26 m2 e. Tanah kosong : 3070,25 m2 f. Lain-lain : 393,06 m2 Sarana dan prasarana yang baik dalam pembelajaran sangat penting untuk menunjang keberhasilan dan efektivitas proses belajar mengajar. Hal ini dapat membantu siswa untuk mencapai hasil yang optimal dan mempermudah proses belajar. Peralatan dan fasilitas yang lengkap dan berkualitas akan membuat pembelajaran menjadi lebih menyenangkan dan memotivasi siswa untuk belajar. Ketersediaan sarana dan prasarana yang memadai juga merupakan indikator kecukupan dan keberlanjutan dari sekolah dalam memberikan layanan pembelajaran yang berkualitas. Hal ini akan mempengaruhi minat dan motivasi siswa untuk belajar dan meningkatkan kualitas hasil belajar. Selain itu, fasilitas yang memadai akan mempermudah proses belajar mengajar dan membantu guru dalam menyampaikan materi dengan lebih baik. Sarana dan prasarana yang mendukung pembelajaran juga sangat penting untuk menciptakan lingkungan belajar yang kondusif. Hal ini akan membantu siswa untuk belajar dengan lebih nyaman dan mengurangi tekanan dan stres yang mungkin terjadi selama proses belajar. Lingkungan yang baik dan kondusif akan mempermudah siswa untuk fokus dan memperoleh pemahaman yang lebih baik terhadap materi yang diajarkan. 4. Sarana dan prasarana Pendidikan 7 8


Administrasi Ruang Kepsek Ruang Guru Ruang Pelayanan Adm. KBM Ruang Kelas Ruang Praktik komputer Ruang Praktek Teknik Penunjang Pendidikan Ruang Perpustakaan Ruang OSIS Mushola Ruang TU Penunjang Lainnya Ruang Kantin Ruang Toilet 1 1 1 17 3 1 1 1 1 1 1 1 2 18 72 36 72 72 28 72 73 18 63 16 16 39 18 72 36 1244 216 28 72 73 18 63 16 16 39 √ √ − 14 − − _ √ √ √ √ √ √ − − - 3 − − _ − − − − − − − − - - − − _ − − − − − − − 2 - 3 2 − _ 1 − − − 10 5 − 72 - 72 72 − _ 73 − − − 16 9 − 144 - 216 144 − _ 73 − − − 160 45 No 1 2 3 4 Nama Ruang / Area Kerja Kondisi saat ini Kebutuhan Ruangan Jumlah Ruang Luas (m2) Total Luas (m2) Jumlah Baik Jm. Rusak Sedang Jm. Rusak Berat Jumlah Ruang Luas (m2) Total Luas (m2) 7 8


Visi & Misi SMK SETIA BHAKTI CILAWU • Visi Menghasilkan sumber daya manusia Berilmu, Disiplin, dan Berahlak mulia sesuai dengan kompetensi program keahliannya. • Misi a. Mengembangkan kepedulian terhadap pelayanan kesempatan belajar. b. Meningkatkan kompetensi peserta didik dengan dasar keimanan dan ketaqwaan kepada Allah Swt. c. Mengoptimalkan kemampuan dan tanggung jawab tenaga kependidikan, sehingga kebutuhan edukatif terlayani dengan baik. d. Mengembangkan kemitraan dengan dunia usaha/dunia industri dan instansi yang relevan serta masyarakat luas untuk meningkatkan mutu pendidikan, agar sekolah mendapat kepercayaan dan dukungan dari masyarakat. e. Membina kekeluargaan antara tenaga kependidikan, peserta didik dan masyarakat pada umumnya. 9 10


Concern Sekolah Kami Menjawab Bonus Demogra 2030 9 10


Teknik Komputer dan Jaringan OTOMATISASI TATA KELOLA PERKANTORAN Tujuan Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan Secara khusus tujuan Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Jaringan adalah membekali peserta didik dengan keterampilan pengetahuan dan sikap agar kompeten sebagai : a. Teknisi komputer b. Maintenance dan Repair Komputer c. Seting dan Kongurasi jaringan LAN/WAN d. Administrasi OS Server Linus/Windows e. Kongurasi Router f. Cisco Networking Tujuan Kompetensi Keahlian Program Keahlian OTKP a. Meningkatkan keimanan dan ketakwaan peserta didik b. Mendidk peserta didik agar menjadi warga Negara tang bertanggung jawab c. Mendidik peserta didik agar dapat menerapkan hidup sehat, memiliki wawasan pengetahuan dan seni d. Mendidik peserta didik dengan keahlian dan keterampilan dalam program keahlian sekretaris, agar dapat bekerja baik secara mandiri atau mengisi lowongan pekerjaan yang ada di Dunia usaha dan Dunia Industri sebagai tenaga kerja tingkat menengah e. Mendidik peserta didik agar mampu memilih karir, berkompetisi, dan mengembangkan sikap profesional dalam program keahlian Sekretaris SMK SETIA BHAKTI CILAWU 11 12


AKUNTANSI KEUANGAN DAN LEMBAGA Tujuan Kompetensi Keahlian Akuntansi Keuangan dan Lembaga a. Mengelola bukti transaksi keuangan b. Mengelola buku jurnal c. Mengelola buku besar d. Menyelesaikan siklus akuntansi perusahaan jasa e. Menyelesaikan siklus akuntansi perusahaan dagang f. Menyelesaikan siklus akuntansi perusahaan manufaktur TEKNIK BISNIS SEPEDA MOTOR Tujuan Kompetensi Keahlian Teknik Bisnis Sepeda Motor 1. Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan siswa dalam bidang teknik dan bisnis sepeda motor. 2. Menciptakan lulusan SMK yang memiliki keterampilan dan keahlian yang relevan dalam bisnis sepeda motor. 3. Meningkatkan peluang kerja bagi lulusan SMK dalam bidang bisnis sepeda motor. 4. Menjadi sumber daya manusia yang siap dan berkualitas bagi industri sepeda motor. 5. Memberikan pemahaman dan keterampilan praktis kepada siswa untuk memulai dan mengelola bisnis sepeda motor. SMK SETIA BHAKTI CILAWU 11 12


a. Meningkatkan keimanan dan ketakwaan peserta didik b. Mendidk peserta didik agar menjadi warga Negara tang bertanggung jawab c. Mendidik peserta didik agar dapat menerapkan hidup sehat, memiliki wawasan pengetahuan dan seni d. Mendidik peserta didik dengan keahlian dan keterampilan dalam program keahlian sekretaris, agar dapat bekerja baik secara mandiri atau mengisi lowongan pekerjaan yang ada di Dunia usaha dan Dunia Industri sebagai tenaga kerja tingkat menengah e. Mendidik peserta didik agar mampu memilih karir, berkompetisi, dan mengembangkan sikap profesional dalam program keahlian Sekretaris PROGRAM UNGGULAN SEKOLAH SMK MEMBANGUN DESA KERJASAMA KEMITRAAN DENGAN DUDIKA UNIT PRODUKSI BERBASIS DESA START UP SISWA SMARTSCHOOL PROGRAM PENGUATAN KARAKTER 13 14


1. Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan siswa dalam bidang teknik dan bisnis sepeda motor. 2. Menciptakan lulusan SMK yang memiliki keterampilan dan keahlian yang relevan dalam bisnis sepeda motor. 3. Meningkatkan peluang kerja bagi lulusan SMK dalam bidang bisnis sepeda motor. 4. Menjadi sumber daya manusia yang siap dan berkualitas bagi industri sepeda motor. 5. Memberikan pemahaman dan keterampilan praktis kepada siswa untuk memulai dan mengelola bisnis sepeda motor. CAPAIAN SEKOLAH 13 14


Prole Sekolah SMKS SETIA BHAKTI CILAWU GARUT-INDONESIA Jl. GENTENG NO. 435 CILAWU kabupaten Garut- Jawa Barat 44181


Click to View FlipBook Version