The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

ebok ini adalah panduan MATSAMA secara gratis

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by Eman Sulaiman, 2023-07-10 05:24:09

panduan matsama

ebok ini adalah panduan MATSAMA secara gratis

Keywords: Ebook Panduan

SAMBUTAN KEPALA MADRASAH Assalamu’alaikum Wr.Wb. Puji syukur kehadirat Alloh SWT atas limpahan rahmat, taufik dan hidayahNya kepada kita, khususnya para calon peserta didik yang telah berhasil masuk dan diterima menjadi peserta didik baru pada tahun pelajaran 2023/2024. Keluarga besar MTs. Negeri 39 Jakarta mengucapkan selamat kepada seluruh peserta didik baru kelas VII beserta keluarganya. Selain itu, kami mengucapkan terima kasih atas kepercayaan Bapak/Ibu yang telah memilih MTs. Negeri 39 Jakarta sebagai tempat belajar putraputri Bapak/Ibu. Masa Ta’aruf Siswa Madrasah ( MATSAMA ) merupakan wahana untuk peserta didik baru mengenal lebih jauh lingkungan tempat kegiatan pebelajarannya dan pembentukan karakter yang diharapkan sesuai dengan visi dan misi MTS N 39 JAKARTA. Tema Matsama tahun ini adalah “Mewujudkan Generasi Berakhlak Muulia, Mandiri dan Berprestasi ”. Dalam pelaksanaannya kami berharap peserta didik dapat mematuhi tata tertib dan aturan-aturan yang berlaku selama mengikuti MATSAMA. Selamat bekerja kepada panitia semoga pelaksanaan MATSAMA ini berjalan dengan baik dan sukses. Semoga Allah Tabaaroka WaTa’ala memberkahi kita semua, Aamiin Ya Rabbal ‘Alamiin. Dengan mengucapkan Bismillahirrahmanirrahim kegiatan Matsama ini dibuka. Selamat Mengikuti MATSAMA, Semoga Sukses Wassalamu’alaikum Wr. Wb. Jakarta, 17 Juli 2023 Kepala Madrasah Siti Jubaedah, S.Ag NIP. 197207282005012002 IDENTITAS SISWA Nama Lengkap : ……………………………………………. Alamat : ……………………………………………. ……………………………………………. No. Telepon : ……………………………………………. No. HP : ……………………………………………. Kelas : ……………………………………………. No. Induk : ……………………………………………. Nama Sekolah : MTs. Negeri 39 Jakarta Alamat Sekolah : Jl. H. Amsir No.71 Sunter Jaya Tg. Priok Jakarta Utara PAS FOTO 4 X 6


DAFTAR ISI Sambutan Kepala Madrasah Pendahuluan Susunan Acara Tata tertib dan kelengkapan peserta MATSAMA Susunan Panitia Daftar nama Pendidik Daftar nama Tenaga Kependidikan Lampiran – lampiran I. Pendahuluan A. Latar belakang kegiatan MATSAMA Orang yang memasuki lingkungan baru biasanya dihinggapi oleh rasa bingung. Kebingungan tersebut terjadi karena beberapa hal, misalnya karena belum paham nilai dan norma dilingkungan tersebut, belum mengenal orang-orang disekitar, atau hal lain yang berkaitan dengan adaptasi. Agar orang tersebut merasa nyaman, maka dia harus mengenal lingkungannya tersebut dengan cara mempelajarai nilai dan norma di lingkungan barunya tersebut serta mengenal orang lain ditempat tinggal barunya. Faktor kemampuan adaptasi juga mempengaruhi. Ada orang yang cepat beradaptasi sehingga dengan mudah merasa nyaman ditempat barunya tersebut. Tidak jarang kita jumpai beberapa orang yang susah beradaptasi sehingga walaupun sudah cukup lama tinggal disebuah lingkungan tetap saja dia tidak merasa nyaman. MATSAMA adalah sebuah sarana agar seseorang merasa nyaman tinggal dilingkungan madrasahnya. Bagi siswa baru MTs. Negeri 39 Jakarta pastinya merupakan sebuah lingkungan yang sangat asing terlebih bagi mereka yang berasal dari Sekolah Dasar . Bagi siswa yang berasal dari Madrasah Ibtidaiyah mungkin lebih mudah karena struktur kurikulumnya tidak terlalu jauh berbeda tetapi tetap saja siswa yang berasal dari Madrasah Ibtidaiyah tersebut butuh mengenal lebih lanjut apa itu Madrasah Tsanawiyah. Negeri 39 Jakarta, bagaimana nilai dan norma yang berlaku dan lain sebagainya. Seperti telah dikemukakan di atas, maka MTs. Negeri 39 Jakarta membuat program MATSAMA ini karena kami sadar sepenuhnya siswa baru tersebut harus mengenal lingkungan belajarnya. Program ini didesain sedemikian rupa sehingga jauh dari kesan perpeloncoan.Program ini berlandaskan atas edukasi yang bernafaskan keislaman. B. TUJUAN MATSAMA MATSAMA memiliki tujuan sebagai sarana pengenalan lingkungan madrasah yang hebat bermartabat dan berkarakter keIndonesiaan. Pengenalan tersebut berisi pengenalan tata karma dan kehidupan, guru dan tenaga kependidikan, sarana dan prasarana serta hal lain yang dibutuhkan selama belajar di MTs. Negeri 39 Jakarta. C. WAKTU DAN TEMPAT MATSAMA dilaksanakan pada tangal 17, 18 dan 20 Juli 2023, bertempat di MTs. Negeri 39 Jakarta . D. PESERTA Peserta MATSAMA adalah seluruh calon peserta didik baru kelas 7


SUSUNAN ACARA MASA TA’ARUF SISWA MADRASAH (MATSAMA) TAHUN PELAJARAN 2022/2023 No Waktu Kegiatan Keterangan Tempat Sabtu, 15 Juli 2022 (PRA MATSAMA) 1. 07.00-07.30 Apel Pagi Calon siswa kelas VII dikumpulkan di lapangan (Ibu Hartanti & Rizka ) Lapangan 2. 07.30-08.00 Pembagian Kelompok (nama Ilmuwan Muslim) Calon siswa dibagi menjadi kelompok kecil dan kelompok besar (Ibu Dewi ) Lapangan 3. 08.00-08.30 Pemberian Informasi Terkait Kegiatan Matsama Ibu Hartanti Lapangan 4. 08.30-09.00 Pembagian Buku Panduan Matsama Pengurus OSIS Lapangan Senin, 17 Juli 2023 1. 06.30-07.00 Apel Persiapan Calon siswa kelas 7 dikumpulkan di lapangan Lapangan 2. 07.00-07.30 Upacara Pembukaan Matsama Siti Jubaedah, S.Ag Lapangan 3. 08.00-09.00 Perkenalan Tenaga Pendidik dan Kependidikan Seksi Acara ( ibu Mahmuda & Mr. Hary ) Lapangan 4. 09.00-09.30 Sarapan Bersama Pengurus OSIS Lapangan 5. 09.30-10.30 - Salat Dhuha - Tadarus Al-Qur’an - Doa Awal dan Akhir Belajar Drs. Suryadi Suratmi, S.Ag Masjid 6. 10.30-11.30 Materi 1 - Kemadrasahan - Tata Tertib - Ice Breaking Hartanti, S.Pd. Rahmat Efendi, S.Si Ruang kelas 9.1 & 9.2 7. 11.30-12.30 Materi 2 - Visi dan Misi MTs N 39 Jakarta - KBM - Ice Breaking Muliyanti, M.Pd. Rahmat Efendi, S.Si Ruang kelas 9.1 & 9.2 8. 12.30-13.00 Salat Dzuhur Berjamaah Drs. Suryadi Masjid Selasa, 18 Juli 2022 1. 06.30-07.00 Apel Pagi dan Sarapan Bersama Seksi Acara Lapangan 2. 07.00-08.00 - Salat Dhuha - Tadarus Al-Qur’an Drs. Suryadi Masjid No Waktu Kegiatan Keterangan Tempat - Doa Awal dan Akhir Belajar 3. 08.00-09.00 Ta’aruf Calon Peserta Didik kelas VII dengan GTK Pengurus OSIS MTs N 39 Jakarta 4. 09.00-10.00 Materi 3 - Kegiatan dan Organisasi Kesiswaan - Prestasi dan Alumni - Ice Breaking Hari Waluyo, M.Pd. Rahmat Efendi, S.Si. Ruang kelas 9.1 & 9.2 5. 10.00-10.30 Istirahat Pengurus OSIS 6. 10.30-11.30 Materi 4 - Karakter Moderasi Beragama dan Kebangsaan (Kesetaraan dan Anti Diskriminasi) - Ice Breaking Sri Suharti, M.Pd. Rahmat Efendi, S.Si. Ruang kelas 9.1 & 9.2 7. 11.30-12.00 Perkenalan Lingkungan Madrasah Pengurus OSIS MTs N 39 Jakarta 8. 12.00-12.30 Salat Dzuhur Berjamaah Drs. Suryadi Masjid Rabu, 20 Juli 2022 1. 06.30-07.00 Apel Pagi dan Sarapan Bersama Seksi Acara Lapangan 2. 07.00-08.00 Materi 5 - Peran dan Fungsi Media Digital - Etika Bermedia Digital - Ice Breaking M. Eko Ibnu Soleh, S. Hum Rahmat Efendi, S.Si.. Ruang kelas 9.1 & 9.2 3. 08.00-09.00 - Membuat Yel-Yel Kelompok - Jalan Sehat Pengurus OSIS Lapangan & Lingkungan Sekitar MTs Negeri 39 Jakarta 4. 09.00-09.30 Istirahat Pengurus OSIS 6. 09.30-11.30 Demo Ekstrakurikuler + Bazar dari Komite Mahmuda, S.Pd Lapangan 7. 11.30-12.00 Penutupan Matsama Seksi Acara Lapangan


DAFTAR PENGISI MATERI No. Nama Materi 1 Hartanti, S.Pd - Sejarah Madrasah - Tata Tertib 2 Muliyanti, M.Pd. - Visi dan Misi MTs N 39 Jakarta - KBM 3 Hari Waluyo, M.Pd - Kegiatan dan Organisasi Kesiswaan - Prestasi dan Alumni 4 Sri Suharti, M.Pd - Karakter Moderasi Beragama dan Kebangsaan (Kesetaraan dan Anti Diskriminasi) 5 Muhammad Eko Ibnu soleh, S.Pd - Peran dan Fungsi Media Digital - Etika Bermedia Digital PERLENGKAPAN No. Jenis Barang Keterangan 1. Name Tag (kelompok dan kertas warnanya) 1. Ibnu Sina : Biru tua 2. Al khawarizmi : Biru muda 3. Ibnu Rusyd : merah tua 4. Ibnu Haytham : merah muda 5. Al Battani : hijau tua 6. Ibnu Khaldun : hijau muda 7. Al Jazari : kuning tua 8. Al Kindi : kuning muda 9. Imam Al Ghazali : jingga/orange 10. Al Farabi : putih Selalu dipakai selama kegiatan MATSAMA berlangsung. 2. Alat tulis Catatan selama matsama ditulis dalam satu buku 3. Alat Sholat dan sandal jepit Dipakai saat sholat dhuha dan zhuhur di rumah 4. Alqur’an Dibaca pagi hari pukul 07.00-07.30 5 Masker, hand sanitizer Alat Prokes II. TATA TERTIB DAN KELENGKAPAN PESERTA 1. Hadir 15 menit sebelum kegiatan dimulai (kegiatan MATSAMA dimulai pukul 06.30 -12.30 WIB) 2. Mengenakan seragam sekolah asal (putra : kemeja panjang/pendek, celana wajib panjang, peci hitam Putri : baju panjang, rok panjang, berjilbab putih) dan menggunakan sepatu hitam. 3. Mengenakan name tag (sesuai dengan kelompoknya) 4. Mengikuti kegiatan matsama dengan bersungguh-sungguh, ikhlas, dan sabar 5. Membawa makanan dan minuman sendiri. Keterangan : Name Tag - Kertas jilid/buffalo warna sesuai dengan kelompoknya - Ukuran kertas dengan panjang = 20 cm dan lebar = 15 cm - Foto bebas berpakaian muslim ukuran 4 x 6 - Tali name tag menggunakan pita merah putih - Name tag harus di laminating Contoh name tag (silahkan berkreasi) PESERTA MATSAMA MTs NEGERI 39 JAKARTA TAHUN PELAJARAN 2022/2023 Nama kelompok : Nama lengkap : Sekolah Asal : Foto 4 x 6 20 cm 15 cm


SUSUNAN PANITIA MASATA’ARUF SISWA MADRASAH (MATSAMA) MTs. NEGERI 39 JAKARTA TAHUN PELAJARAN 2022/202 3 Penanggung Jawab : Siti Jubaedah, S.Ag Ketua : Eman Sulaiman, S.Pd Sekretaris : Dewi Yuliana, S.S Anggota : 1. Rapikul Ihsan, S.Th.I 2. Hartanti, S.Pd 3. Drs. Suryadi 4. Muliyanti, M.Pd 5. Hj. Sitti Rahmah, S.Ag 6. Zaenudin, SE 7. Endang RahmijatiHartanti, S.Pd 8. Suratmy, S.Ag 9. Rahmat Efendi, S.Si 10. Sri Suharti, M.Pd 11. Mahmudah, S.Pd 12. Muhammad Rizka Jiddan, S.Pd 13. Zahurul Umam, S.Pd 14. M.Eko Ibnu Soleh, S.Hum 15. Saiful Bahri 16. Hari Waluyo, M.Pd DAFTAR NAMA PENDIDIK MTs. NEGERI 39 JAKARTA No. Nama Mata Pelajaran 1 Siti Jubaedah, S.Ag Kepala Madrasah 2 Dra. Endang Rahmijati Matematika 3 Sri Suharti, M.Pd BP 4 Sitti Rahmah, S.Ag Bahasa Inggris 5 Wachjuaty Eka Sutji, M.M.Pd Penjasorkes 6 Rosnani, S.Ag Aqidah Akhlak 7 Muliyanti, M.Pd IPS 8 Nurbaya, S.Ag Bahasa Arab 9 Siti Maftukhah, M.Pd Matematika 10 Ratu Mia Herawati, S.Pd IPA 11 Hartanti, S.Pd Bahasa Indonesia 12 Suratmy, S.Ag Fiqih 13 Drs. Suryadi PKn 14 Devi Trisa ndi, S.Pd Bahasa Inggris 15 Mahmudah, S.Pd Bahasa Indonesia 16 Irwan Widiyantono, S.Pd. BK 17 Maghfirotul Lail, S.Pd IPS 18 Muhammad Eko Ibnu Sholeh, S.Hum Bahasa Arab 19 Rachmat Efendi, S.Si IPA 20 Muadza, S.Pd.I Seni Budaya 21 Diah Retno Wulan, SH PKn 22 Hj. Siti Rogayah, S.Ag Fiqih 23 Agus Hidayat, SE IPS 24 Leela Hazniah, S.Pd Bahasa Inggris 25 Niniek Ubaidah, S.Pd IPA 26 Hari Waluyo, M.Pd Bahasa Inggris 27 Lisza, S.Pd IPA 28 Eman Sulaiman, S.Pd IPS 29 Dewi Yuliana, S.S Bahasa Arab 30 Vera Oktavia Siregar, S.Pd Penjasorkes 31 Amalia Firadausa, S.Pd Bahasa Indonesia 32 Rizka Jidan, S.Pd Bahasa Indonesia 33 M. Rafi Ilhabad, S.Pd Al Qur’an Hadis 34 Zahirul Umam, S.Pd Tahfidz


TENAGA KEPENDIDIKAN MTs. NEGERI 39 JAKARTA No. Nama Jabatan 1 Zaenudin Kepala TU 2 Yeni Herna S, Pd Bendahara BOP 3 Wiwit Sayekti, S.Pt Staf TU 4 Rapikul Ihsan, S.Th.I Bendahara DIPA 5 Saipul Bahri Staf TU 6 Saniah Staf TU 7 Muhammad Syaefudin Staf TU 8 Faqih Usman Staf TU 9 Mochammad Choirudin Staf TU 10 Sri Almaida, Am.d. Staf TU 11 Ahmad Widodo Kebersihan 12 Adi Setiadi Kebersihan 13 Eman Sandika Kebersihan 14 Hasan Keamanan 15 Wahyudi Keamanan 16 Nurdin Keamanan DO’A SEBELUM BELAJAR اداَعدْ ْستِ . إِ 1 ًما ا يَ قِ . 2 ًما َسالَ . 3 َحة تِ ا ةُ الفَ َر ًءا : ُسْو َعا ُد . 4 ِن أ ْر ْلقُ ِبا َو الً ُسْو َر َو ا يًّ بِ نَ ُم َح َّمٍد بِ َو , ا ْينً ِد ِم ْسالَ ِْل ا بِ َو , اً به َر هّلل ا بِ ِضْي ُت َر . 5 . ا ْخَوانً إ ْي َن ِمنِ ُمْؤ لْ ا بِ َو , ةً ْبلَ قِ ِة َك ْعبَ لْ ا بِ ِو , ًما َما إ ْهًما فَ ا نَ قْ ُز َوا ْر , ا عً فِ ا نَ ًما ِعلْ ا نَ ْد ِز ُهم َو اللَّ . ا ْمنَا بِنُْو ِر الفَ ْهِم, َوافْتَ ْح َعلَْينَا ا ِسعً ْكِر أَ َو , ْهِم َو ِت الْ َما ُظلُ ِم ْن ا ْجنَ ْخِر أَ ُهم للَّ َم ْعِرفَ ِة ال ِعلِْم, َو َح ِهس ْن اَ ْخالَقَنَا بِالْ ِحلِْم, َو َس ِهه ْل لَنَا اَْبَوا َب فَ اَ ِ َعلَْينَا ِم ْن َخ َزائِ ِن َر ْح َمتِ َك يَااَ ْر َحمَ ال َّرا ِحِمْي َن. ْضِل َك, َو ب اْن ُش ْر DO’A SESUDAH BELAJAR ْعدَاداً ْستِ إِ . 1 ًما ا يَ قِ . 2 ًما َسالَ . 3 ْصر ة العَ َر ًءا : ُسو َعا ُد . 4 ُهَّم َك اللَّ نَ ُسْب َحا , ا نَ عُ ْنفَ يَ ي ِذ ا اله ْمنَ َعِله هِب َر , ا نَ ْمتَ َعلَّ َما بِ ا ْعنَ ُهَّم اْنفَ للَّ . اَ 5 أَ ْن َت أَ الَّ لهَ اِ الَاِ ْن , اَ ْش َهدُ اَ َك َح ْمِد بِ َو ْي َك لَ إِ ُب تُْو َواَ َك ْغِف ٌر ْستَ


TATA TERTIB SISWA SISWI MTs. NEGERI 39 JAKARTA Peraturan Tata Tertib siswa berfungsi untuk mengatur ketertiban dan kedisiplinan siswa dalam mengikuti proses pembelajaran guna mencapai mutu pembelajaran yang optimal. Fungsi yang lain untuk menetapkan kriteria penilaian kepribadian siswa yang berisi kelakuan, kerajinan, kerapihan dan kebersihan. I. TATA TERTIB UMUM 1. Wajib menjaga nama baik madrasah. 2. Wajib memelihara / melestarikan 9K lingkungan madrasah (Keamanan, Kebersihan, Ketertiban, Keindahan, kekeluargaan, Kerindangan, Kesehatan, Keterbukaan dan Keteladanan) 3. Mampu menerapkan 8S ( Salam, Sapa, Senyum, Silaturrahim, Sopan, Santun, Shodaqoh dan Sholat Sunnah ). II. HAK SISWA Setiap siswa mempunyai hak : 1. Mengikuti proses belajar mengajar baik intrakurikuler maupun ekstrakurikuler 2. Mendapatkan perlakuan yang sama dalam proses pembelajaran 3. Menggunakan sarana / prasarana madrasah dalam kaitannya dengan proses pembelajaran 4. Mengikuti kegiatan yang dilaksanakan oleh madrasah 5. Menjadi pengurus OSIS, anggota atau kepanitiaan dalam kegiatan kesiswaan 6. Mendapatkan bimbingan dari para guru dalam mencapai prestasi optimal 7. Mendapatkan layanan konseling dari BK, perpustakaan maupun laboratorium III. KEWAJIBAN SISWA A. Kelakuan Selama berada di lingkungan madrasah setiap siswa diharuskan : 1. Menghormati dan menghargai kepala madrasah, guru, karyawan, maupun sesama siswa 2. Menerapkan 8S ( salam, sapa, senyum, silaturrahim, sopan, santun, shodaqoh dan sholat sunnah ). 3. Mengikuti proses pembelajaran sesuai dengan jam belajar secara tertib 4. Menjaga dan memelihara keutuhan alat-alat pembelajaran atau sarana yang lain 5. Menjaga dan memelihara 9K lingkungan madrasah (Keamanan, Kebersihan, Ketertiban, Keindahan, kekeluargaan, Kerindangan, Kesehatan, Keterbukaan dan Keteladanan) 6. Menjaga nama baik madrasah, kepala madrasah, guru, karyawan dan sesama siswa 7. Menjaga kerukunan dan hubungan baik dengan kepala madrasah, guru, karyawan dan sesama teman. 8. Menjaga ketenangan dan ketertiban dalam proses pembelajaran. B. Kerajinan 1. Selalu hadir di madrasah paling lambat 10 menit sebelum bel tanda masuk dibunyikan 2. Senantiasa mengikuti proses pembelajaran setiap mata pelajaran 3. Selalu mengerjakan tugas – tugas dari guru dengan tertib dan tepat waktu 4. Senantiasa mengikuti ulangan / penilaian yang diberikan guru 5. Senantiasa mengikuti remedial untuk mata pelajaran yang tidak tuntas. C. Kerapihan a. Berpakaian seragam sesuai dengan ketentuan madrasah. Ketentuan pakaian seragam adalah sebagai berikut : 1. Pakaian : Hari Senin : baju putih MTs – celana/rok putih dan rompi MTs+Topi Mts Hari Selasa : baju putih motif MTs – celana / rok biru Hari Rabu : seragam Pramuka MTs + Lengkap Atribut MTs Hari Kamis : baju batik MTs – celana / rok putih Hari Jum’at : baju Koko MTs + Peci Mts/baju Kurung MTs – celana/rok biru Hari Sabtu : Disesuaikan seragam EkstraKurikuler (sabtu hanya insidental) 2. Sepatu : Warna Hitam Polos atau warna hitam dengan list bawah warna putih 3. Sabuk : Warna Hitam Logo MTs (putra) 4. Kaos kaki : Warna Putih Polos dengan ukuran panjang setengah betis 5. Jilbab : Warna putih atau coklat berlogo MTs dan memakai Daleman. 6. Kaos dalam: Putih polos b. Cara Berpakaian Siswa Putra : Baju dimasukkan ke dalam celana Siswa Putri : Baju dikeluarkan sampai menutup bawah pinggul dan berJilbab logo MTs c. Selalu merapihkan rambut bagi siswa putra dengan potongan pendek maksimal 3 cm. d. Rambut tidak boleh di cat baik putra maupun putri e. Kuku pendek, bersih dan tidak diwarnai f. Tidak diperbolehkan memakai softlens baik putra atau putri g. Tidak diperbolehkan memakai Behel/ kawat gigi kecuali rekomendasi dokter h. Siswa memakai pakaian olahraga sekolah pada saat praktek olahraga D. Kebersihan 1. Pakaian seragam sekolah selalu bersih, cerah dan tidak lusuh 2. Meja, kursi, lantai, papan tulis dalam keadaan bersih dan tertib 3. Buku pelajaran dan buku tulis bersampul dan alat tulis yang rapi 4. Kuku, rambut dan sepatu hitam yang bersih


5. Memakai kaos kaki dan sepatu hitam sesuai dengan tata tertib madrasah. 6. Membuang sampah pada tempatnya. E. Keagamaan 1. Melaksanakan sholat Zhuhur, sholat Dhuha, sholat Jumát berjama’ah dan kegiatan keputrian 2. Mengikuti kegiatan tadarus dan membawa perlengkapan ibadah (Al-Qurán dan mukenah bagi siswi) 3. Mengikuti kegiatan pengajian kitab kuning IV. LARANGAN SISWA Selama menjadi siswa siswi Madrasah Tsanawiyah Negeri 39 Jakarta, siswa siswi dilarang : A. Kelakuan 1. Memakai pakaian seragam madrasah atau atribut madrasah pada tempat atau kegiatan yang tidak ada kaitannya dengan madrasah. 2. Terlibat dalam tindak kriminal atau tindak pidana ( mencuri atau merampas barang milik orang lain). 3. Membawa dan menggunakan senjata tajam. 4. Membawa dan menggunakan jenis narkoba / minuman keras. 5. Membawa, melihat atau mengedarkan barang porno dalam bentuk apapun. 6. Berkelahi / terlibat/ pemicu perkelahian ( tawuran ). 7. Berbuat asusila. 8. Menganiaya / mengintimidasi kepala madrasah, guru, karyawan, sesama siswa, dll. 9. Merokok / membawa rokok di lingkungan madrasah dan kedapatan merokok di luar lingkungan madrasah dengan memakai seragam atau merokok saat karya wisata/outing class. 10. Merusak / mencoret-coret sarana prasarana madrasah 11. Memalsukan tanda tangan ( orangtua, kepala madrasah, guru, karyawan ) 12. Memalsukan stempel sekolah 13. Membuat pernyataan bohong, dusta atau palsu 14. Menerobos / melompat / keluar dari lingkungan madrasah tanpa izin 15. Mengganggu proses belajar mengajar atau meninggalkan proses belajar mengajar tanpa izin 16. Melindungi teman yang bersalah 17. Mencemarkan nama baik madrasah, kepala madrasah, karyawan, guru, siswa, dll. 18. Melakukan tindakan provokasi 19. Berada di kantin saat pelajaran tanpa izin guru mata pelajaran atau guru piket 20. Tidak menyampaikan surat undangan / surat edaran madrasah kepada orang tua 21. Tidak melaksanakan sholat Dzuhur, sholat Dhuha dan sholat Jumát berjama’ah 22. Berbicara dan bertingkah laku tidak sopan kepada kepala madrasah, guru, karyawan, siswa, dll. 23. Membuang sampah dan meludah di sembarang tempat 24. Tidak mematuhi nasehat dan peringatan guru atau karyawan 25. Membawa HP dan barang-barang yang tidak mendukung ( seperti Komik, radio, dll) 26. Membawa kendaraan motor B. Kerajinan 1. Absen karena sakit tanpa memberi / menunjukkan surat dokter 2. Absen karena izin untuk keperluan yang tidak penting 3. Absen tanpa keterangan / alpa / bolos 4. Terlambat hadir di madrasah pada jam pertama 5. Terlambat mengikuti upacara bendera 6. Sengaja tidak mengikuti pelajaran pada jam – jam tertentu 7. Sengaja tidak mengikuti bimbingan belajar, Club bidang studi atau kegiatan ekstrakurikuler. C. Kerapihan 1. Memakai seragam tidak sesuai ketentuan 2. Rambut tidak rapi, gondrong atau dicat 3. Siswa putra memakai perhiasan ( gelang, kalung, dll ) 4. Siswa putri memakai perhiasan / make up berlebihan 5. Siswa putra tidak memasukkan baju ke dalam celana 6. Siswi putri memakai baju pendek atau rok pendek 7. Memakai jaket / sweater di lingkungan madrasah 8. Tidak memakai atribut madrasah seperti yang telah ditentukan ( bedge, lokasi,ikat pinggang) 9. Siswi putri tidak memakai daleman kerudung 10. Siswa putra memakai celana panjang ketat atau celana panjang menggantung 11. Kuku panjang, kotor dan diberi warna 12. Memakai softlens baik putra atau putri 13. Memakai Behel/ kawat gigi kecuali rekomendasi dokter D. Kebersihan 1. Pakaian seragam sekolah kotor, lusuh, atau sobek 2. Meja, kursi, lantai, papan tulis dalam keadaan kotor 3. Buku dan alat tulis terlihat kotor 4. Kuku panjang, rambut dan sepatu kotor 5. Memakai kaos kaki, sepatu dan atribut seragam tidak sesuai dengan ketentuan madrasah. 6. Membuang sampah sembarangan 7. Pemakaian Tip-Ex sebagai penghapus tulisan. 14


POINT PELANGGARAN TATA TERTIB MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 39 JAKARTA A. KELAKUAN NO JENIS PELANGGARAN POINT 1 Membawa kendaraan motor di waktu Kegiatan Belajar di MTs 10 2 Merusak sarana prasarana madrasah 15 + denda 3 Bicara / bertingkah laku tidak sopan kepada teman, guru, karyawan dan Kepala Madrasah 10 4 Mengintimidasi dan mengancam sesama teman 15 5 Menggunakan HP dan sejenisnya yang tidak ada kaitannya pada waktu KBM 20 + Skor 3 hari belajar di Masjjid atau di perpustakaan 6 Merokok di lingkungan madrasah atau di luar madrasah dengan memakai seragam madrasah 25 7 Memalsukan tanda tangan atau stempel ( guru, orangtua atau sekolah ) 10 8 Mengambil, merampas barang milik orang ( pulpen, penggaris, buku, dll) 15 9 Merusak atau membelokkan CCTV yang ada di sekolah 50 10 Main kartu di kelas / berjudi 40 11 Membawa senjata tajam dan sejenisnya yang tidak berkaitan waktu KBM 40 12 Berkelahi dengan teman / Memalak / Menganiaya / Menghasut teman 20 13 Sengaja merencanakan dan memprovokasi siswa sekolah lain di media sosial untuk tawuran 20 14 Tawuran antar kelas / antar sekolah 40 15 Tawuran antar kelas/ antar sekolah terbukti membawa senjata tajam 80 16 Tawuran antar kelas/ antar sekolah terbukti membawa senjata tajam dan melukai kawan ataupun lawan 100 17 Pacaran di lingkungan madrasah atau di luar madrasah dengan memakai seragam madrasah 20 NO JENIS PELANGGARAN POINT 18 Bertindak asusila di medsos (membuat vlog pornografi ataupun konten ppornografi di WA, IG, Facebook, Twiter, Telegram maupun jejaring medsos lainnya 40 18 Bertindak asusila ( pelecehan seksual ringan, bawa dan nonton VCD porno ) 40 19 Bertindak asusila ( pelecehan seksual berat, perzinahan di lingkungan sekolah) 100 20 Bertindak kriminal ( membawa, memakai, mengedarkan minuman keras, Narkoba, atau Mencuri barang berharga ) 75 B. KERAJINAN NO JENIS PELANGGARAN POINT 1 Absen tanpa keterangan / alpa / bolos 5 2 Terlambat hadir di madrasah pada jam pertama 10 3 Tidak mengikuti pelaksanaan upacara bendera 10 4 Sengaja tidak mengikuti pelajaran pada jam – jam tertentu, PM dan Exkul 5 5 Tidak berpartisipati aktif dalam kegiatan sosial yang dilaksanakan sekolah 2 C. KERAPIHAN NO JENIS PELANGGARAN POINT 1 Memakai seragam dan sepatu tidak sesuai ketentuan Madrasah; Siswa putra tidak memasukkan baju ke dalam celana atau memakai celana panjang ketat atau celana panjang menggantung; dan Siswi putri memakai baju pendek atau rok tinggi 5 2 Rambut tidak rapi, gondrong atau dicat 2 + digunting 4 Siswa putra memakai perhiasan ( gelang, kalung, dll ) 2 + disita 5 Siswa putri memakai perhiasan / make up yang berlebihan 3 + disita 8 Memakai jaket / sweater di lingkungan madrasah kecuali sakit dan hujan 2 + disita 9 Tidak memakai atribut madrasah seperti yang telah ditentukan ( bedge, lokasi ), dasi, ikat pinggang, topi dan rompi ) 2


NO JENIS PELANGGARAN POINT 11 Siswi tidak memakai jilbab daleman 2 12 Kuku panjang, kotor dan diberi warna 2 13 Memakai softlens 2 14 Memakai Behel / kawat gigi 2 15 Siswa tidak memakai kaos dalam putih 2 D. KEBERSIHAN NO JENIS PELANGGARAN POINT 1 Pakaian seragam sekolah dicoret coret 5 2 Sengaja meninggalkan sampah di laci meja 5 3 Tidak me piket tanpa uzur 3 4 Kuku panjang, rambut dan sepatu kotor 5 5 Tip-Ex 2 + disita 6 Membuang sampah sembarangan 5 E. KEAGAMAAN NO JENIS PELANGGARAN POINT 1 Tidak melaksanakan sholat Zhuhur, sholat Dhuha, sholat Jumát berjama’ah dan kegiatan keputrian 5 2 Bercanda / mengganggu teman ketika sholat 10 3 Tidak mengikuti kegiatan tadarus 5 4 Tidak membawa perlengkapan ibadah ( Al Qur’an atau mukenah bagi siswi ) 5 5 Tidak membawa kitab kuning 5 6 Berdusta tentang Haidh 10 REKAPITULASI SKORING POINT PELANGGARAN TATA TERTIB SISWA MTs NEGERI 39 JAKARTA HURUF SKOR TINDAKAN SANKSI PROSES PELAKSANAAN A 1 – 10 Peringatan dan teguran lisan 1. Pembinaan 2. Dicatat di buku skoring 1. Guru 2. Wali kelas B 11 – 25 Peringatan dan teguran lisan 1. Pembinaan 2. Tindakan kebersihan 3. Dicatat di buku skoring 1. Guru 2. Wali kelas C 26 – 50 Surat panggilan orangtua siswa dengan panggilan ke-1 1. Peringatan 2. Pernyataan tertulis di atas kertas 3. Pencatatan skoring 4. Tindakan kebersihan 1. Guru 2. Wali kelas 3. BK D 51 – 75 Surat panggilan orangtua siswa dengan panggilan ke-2. 1. Peringatan 2. Pernyataan tertulis di atas materai 6000,- 3. Pencatatan skoring 4. Skorsing I belajar di luar kelas ( 3-5 hari ) 1. Guru 2. Wali kelas 3. BK 4. Wakamad kesiswaan E 76 – 100 1. Surat panggilan orangtua siswa dengan panggilan ke3 2. Konferensi kasus dengan pihak terkait 1. Peringatan 2. Pernyataan tertulis di atas materai 6000,- 3. Pencatatan skoring 4. Skorsing II belajar di luar kelas ( 1-10 hari ) 1. Guru 2. Wali kelas 3. BK 4. Wakamad kesiswaan 5. Kepala madrasah F > 100 Dikembalikan kepada orangtua dengan membuat surat pernyataan pengunduran diri dari madrasah di atas materai 6000,- Pembuatan Surat Mutasi 1. Wali kelas 2. BK 3. Wakamad kesiswaan 4. Kepala madrasah 19


HURUF SKOR TINDAKAN SANKSI PROSES PELAKSANAAN Jika sanksi point pelanggaran melebihi dari 50 point maka siswa yang bersangkutan wajib melaksanakan point perilaku positif untuk mengurangi sanksi point pelanggaran tata tertib. Jika sanksi point pelanggaran melebihi dari 50 point dan siswa tidak dapat melaksanakan point perilaku positif maka siswa dikenakan sanksi sesuai mekanisme sanksi point pelanggaran tersebut di atas. POINT PERILAKU POSITIF TATA TERTIB MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 39 JAKARTA A. KELAKUAN DAN KERAJINAN NO PERILAKU POSITIF POINT 1 Mengikuti lomba di dalam madrasah dengan predikat juara 15 2 Mengikuti lomba di dalam madrasah tanpa predikat juara 10 3 Mengikuti lomba di luar madrasah dengan predikat juara 25 4 Mengikuti lomba di luar madrasah tanpa predikat juara 20 5 Menjadi pengurus OSIS yang aktif, kreatif dan inovatif 25 6 Menjadi pengurus kelas yang aktif, kreatif dan inovatif 15 7 Menjadi petugas upacara 5 8 Aktif di kegiatan Ekskul / Ekstra Kurikuler 15 9 Mengikuti lomba ekskul tanpa predikat juara 15 10 Mengikuti lomba ekskul dengan predikat juara 25 11 Menjadi suporter kreatif, sportif, dan santun pada lomba ekskul di luar KBM 10 12 Aktif Menjadi petugas upacara, pengisi acara PHBI / PHBN atau kegiatan lainnya 10 13 Mendapat prestasi akademik kelas peringkat 1 sampai 5 20 14 Jumlah kehadiran dalam kegiatan KBM di kelas mencapai 100% persemester 25 B. KERAPIHAN DAN KEBERSIHAN NO JENIS PERILAKU POSITIF POINT 1 Pakaian seragam sekolah bersih, rapi dan wangi 10/bulan 2 Meja siswa, kursi siswa, lantai, papan tulis dalam keadaan bersih 10/bulan 3 Buku dan alat tulis bersih dan rapi 10/bulan 4 Kuku, rambut dan sepatu bersih 10/bulan 5 Membuang sampah pada tempatnya 10/bulan 6 Aktif menjaga dan memelihara kebersihan dan ketertiban di lingkungan madrasah khususnya dalam lingkungan kelas 15/bulan Jakarta, 17 Juli 2023 Menyetujui, Orang Tua/Wali Siswa Siswa ……………………….. …………………………..


MARS MTs Negeri 39 Jakarta Gema madrasah tsanawiyah negeri Cerdas berakhlak berwawasan nasional Mencetak insan bertaqwa dan bermoral Tiga Sembilan Jakarta tetap mulia Pribadi mandiri berprestasi Di mata negeri dan dunia mengakui Akhlak Qurani menjadi ciri Menuju kemuliaan abadi Majulah MTs ku 39 terus maju Majulah MTs ku 39 tetap bersatu Majulah MTs ku tunjukkan pada dunia kita mampu Majulah MTs ku 39 tetap bersatu padu Mars Madrasah Gema madrasah membahana Di persada bumi nusantara Pengemban amanat Mencerdaskan tunas bangsa Santun berwibawa RA MI MTs MA Bahu membahu turut berjuang Membangun bangsa Bermartabat mulia Demi cita -cita Motto ikhlas beramal Berkarya dan bermoral Ayo ayo tegakkan Falsafah pancasila Bhineka tunggal ika Semboyan bangsa Indonesia Hymne Madrasah Dengan ungkapan syukur pada -Mu Atas sgala karunia ya Allah Kau embankan amanat pendidikan Dalam melanjutkan perjuangan Madrasah tumpuan harapan umat Membentuk jiwa berakhlaqul karimah Menjawab arus tantangan zaman Menjadi benteng runtuhnya moral Kau ajarkan arti kehidupan Melalui tuntunan keislaman Dalam bingkai citra pendidikan Tuk menggapai cita -cita mulia


PENGENALAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN MTs NEGERI 39 JAKARTA Mintalah tanda tangan kepada pendidik dan tenaga kependidikan di MTsN 39 Jakarta NO NAMA JABATAN DALAM DINAS PARAF 1 Siti Jubaedah, S.Ag Kepala Madrasah 1. 2 Dra. Endang Rahmijati Matematika 2. 3 Sri Suharti, M.Pd BP 3. 4 Sitti Rahmah, S.Ag Bahasa Inggris 4. 5 Wachjuaty Eka Sutji, M.M.Pd Penjasorkes 5. 6 Rosnani, S.Ag Aqidah Akhlak 6. 7 Muliyanti, M.Pd IPS 7. 8 Nurbaya, S.Ag Bahasa Arab 8. 9 Siti Maftukhah, M.Pd Matematika 9. 10 Ratu Mia Herawati, S.Pd IPA 10. 11 Hartanti, S.Pd Bahasa Indonesia 11. 12 Suratmy, S.Ag Fiqih 12. 13 Drs. Suryadi PKn 13. 14 Devi Trisandi, S.Pd Bahasa Inggris 14. 15 Mahmudah, S.Pd Bahasa Indonesia 15. 16 Irwan Widiyantono, S.Pd. BK 16. 17 Maghfirotul Lail, S.Pd IPS 17. NO NAMA JABATAN DALAM DINAS PARAF 18 Muhammad Eko Ibnu Sholeh, S.Hum Bahasa Arab 18. 19 Rachmat Efendi, S.Si IPA 19. 20 Muadza, S.Pd.I Seni Budaya 20. 21 Diah Retno Wulan, SH PKn 21. 22 Hj. Siti Rogayah, S.Ag Fiqih 22. 23 Agus Hidayat, SE IPS 23. 24 Leela Hazniah, S.Pd Bahasa Inggris 24. 25 Niniek Ubaidah, S.Pd IPA 25. 26 Hari Waluyo, M.Pd Bahasa Inggris 26. 27 Lisza, S.Pd IPA 27. 28 Eman Sulaiman, S.Pd IPS 28. 29 Dewi Yuliana, S.S Bahasa Arab 29. 30 Vera Oktavia Siregar, S.Pd Penjasorkes 30. 31 Amalia Firadausa, S.Pd Bahasa Indonesia 31. 32 Rizka Jidan, S.Pd Bahasa Indonesia 32. 33 M. Rafi Ilhabad, S.Pd Al Qur’an Hadis 33. 34 Zahirul Umam, S.Pd Tahfidz 34. 35 Zaenudin Kepala TU 35. 36 Yeni Herna S, Pd Bendahara BOP 36. 37 Wiwit Sayekti, S.Pt Staf TU 37.


NO NAMA JABATAN DALAM DINAS PARAF 38 Rapikul Ihsan, S.Th.I Bendahara DIPA 38. 39 Saipul Bahri Staf TU 39. 40 Saniah Staf TU 40. 41 Muhammad Syaefudin Staf TU 41. 42 Faqih Usman Staf TU 42. 43 Mochammad Choirudin Staf TU 43. 44 Sri Almaida, Am.d. Staf TU 44. 45 Ahmad Widodo Kebersihan 45. 46 Adi Setiadi Kebersihan 46. 47 Eman Sandika Kebersihan 47. 48 Hasan Keamanan 48. 49 Wahyudi Keamanan 49. 50 Nurdin Keamanan 50.


Click to View FlipBook Version