PERANGKAT PEMBELAJARAN UJI KINERJA PPG DALAM JABATAN KATEGORI I Oleh : NOVA.MJ, S.Pd. NO UKG 201503152849 UNIVERSITAS PALANGKA RAYA PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR 2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan pendidikan : SD Negeri Pembantanan 2 Kelas / semester : II/ I (Satu) Tema : 1. Hidup Rukun Subtema : 2. Hidup Rukun di Tempat Bermain Pembelajaran : 3 Alokasi waktu : 1 x pertemuan (2 x 35 menit) A. KOMPETENSI INTI 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia. B. KOMPETENSI DASAR dan INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI Bahasa Indonesia 3.1 Merinci ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau lagu yang menggambarkan sikap hidup rukun. (C4) 3.1.1 Membuat kalimat ajakan yang baik dan santun (C6) 3.1.2 Merancang penggunaan kalimat ajakan dalam kegiatan bersama teman (C6)
4.1 Menirukan ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anakanak dengan bahasa yang santun 4.1.1 Menggunakan kalimat ajakan yang baik dalam kehidupan sehari-hari Matematika 3.2 Membandingkan dua bilangan cacah. (C4) 3.2.1 Membandingkan dua bilangan cacah dengan penggunaan tanda <, =, > (C4) 3.2.2 Memecahkan soal cerita yang berkaitan dengan lebih banyak, sama dengan, dan kurang dari. (C4) 4.2 Mengurutkan bilangan dari bilangan terkecil ke bilangan terbesar atau sebaliknya. 4.2.1 Mengurutkan bilangan cacah dari yang terkecil ke terbesar dan sebaliknya C. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Dengan mengamati video yang ditampilkan oleh guru (C), peserta didik (A) mampu membuat kalimat ajakan yang baik dan santun (B) dengan benar (D). 2. Dengan mengamati video yang ditampilkan oleh guru (C), peserta didik (A) mampu merancang penggunaan kalimat ajakan dalam kegiatan bersama teman (B) dengan benar (D). 3. Dengan mengamati video yang ditampilkan oleh guru (C), peserta didik (A) mampu menggunakan kalimat ajakan yang baik dalam kehidupan sehari-hari (B) dengan benar (D). 4. Dengan mengamati video yang ditampilkan oleh guru (C), peserta didik (A) mampu membandingkan dua bilangan cacah dengan penggunaan tanda <, =, > (B) dengan benar (D). 5. Dengan mengamati video yang ditampilkan (C), peserta didik (A) mampu memecahkan soal cerita yang berkaitan dengan lebih banyak, sama dengan, dan kurang dari (B) dengan benar (D). 6. Dengan mengamati video yang ditampilkan (C), peserta didik (A) mampu mengurutkan bilangan cacah dari yang terkecil ke terbesar dan sebaliknya (B) dengan benar (D).
D. MATERI PEMBELAJARAN (Terlampir) 1. Kalimat ajakan 2. Perbandingan bilangan E. MODEL/ PENDEKATAN/ METODE Model : Problem Based Learning Pendekatan : Scientific, TPACK, Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Ceramah, Penugasan F. MEDIA dan ALAT PEMBELAJARAN 1. LCD Proyector 2. Video 3. Laptop 4. PPT G. SUMBER BELAJAR 1. Maria, Irene JA, dkk. 2017. Buku Guru Kelas II Tema 1 Hidup Rukun. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017. Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2. Maria, Irene JA, dkk. 2017. Buku Guru Kelas II Tema 1 Hidup Rukun. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017. Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. H. PENDIDIKAN PENGUATAN KARAKTER (PPK) 1. Religius 2. Nasionalis 3. Mandiri 4. Integritas 5. Gotong royong
I. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru mengucapkan salam pembuka 2. Guru bersama peserta didik berdoa sebelum pembelajaran dimulai yang akan dipimpin oleh peserta didik sesuai urut absen (Religius) 3. Guru mengecek kehadiran peserta didik 4. Guru memeriksa kerapian peserta didik dan bersikap disiplin dalam setiap kegiatan pembelajaran. (Kemandirian/PPK) 5. Guru bersama peserta didik menyanyikan lagu Garuda Pancasila (Nasionalisme) 6. Guru melakukan apersepsi. 7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. 8. Guru memotivasi peserta didik 10 menit Inti Fase 1 : Mengorientasikan Peserta Didik pada Masalah 1. Peserta didik mengamati video tentang “Bermain Bersama” yang ditampilkan di Power Point (Saintific, TPACK) https://youtu.be/pOCK4DI-1VU 2. Peserta didik bersama guru melakukan tanya jawab tentang isi dari video yang ditampilkan. (4C-Communication) Apa yang kalian lihat pada video tersebut? Apa isi dari video tersebut? 3. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang apa yang harus dilakukan ketika akan mengajak (4CCommunication) 4. Peserta didik bersama guru melakukan tanya jawab mengenai lagu yang menggunakan kata “ayo”. (4CCommunication) 50 menit
5. Peserta didik Bersama guru menyanyikan lagu “Menanam Jagung”. (Saintific, TPACK) https://www.youtube.com/watch?v=U_uM2dOz7iE&t=36 s 6. Peserta didik bersama guru melakukan tanya jawab tentang jumlah tokoh yang ada di video dengan peserta didik di kelas. (4C-Communication) 7. Peserta didik diminta untuk membandingkan jumlah tokoh yang ada di video dengan peserta didik di kelas (4CCritical Thinking) 8. Peserta didik mengamati video tentang perbandingan bilangan. (Saintific, TPACK) https://www.youtube.com/watch?v=kig1irhHuhc&t=208s Fase 2 : Mengorganisasikan Peserta Didik untuk Belajar 9. Peserta didik dibentuk menjadi 3 kelompok oleh guru (4CCollaboration) 10. Peserta didik menerima LKPD dari guru. (4CCommunication) Fase 3 : Membimbing Penyelidikan Kelompok 11. Peserta didik dibimbing guru untuk memahami perintah LKPD dan mendampingi kelompok jika mengalami kesulitan. (4C-Communication) 12. Peserta didik diminta untuk membuat percakapan dengan teman serta penggunaan kalimat ajakan. (4C-Creativity) 13. Peserta didik diminta untuk menyelesaikan soal yang berkaitan dengan penggunaan tanda <, =, atau >. (4CCritical Thinking) Fase 4 : Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya 14. Peserta didik bersama kelompoknya menuliskan hasil diskusi pada Lembar Kerjanya. (4C-Communication)
15. Peserta didik perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusinya di depan. (4C-Communication) Fase 5 : Menganalisis dan Mengevaluasi Proses Pemecahan Masalah 16. Peserta didik dari kelompok lain diberi kesempatan untuk memberikan tanggapan tentang jawaban yang sudah dipaparkan oleh peserta didik yang maju (4CCommunication) 17. Peserta didik dibimbing untuk menyimpulkan hasil diskusi pada pembelajaran yang dilakukan (4C-Communication) 18. Peserta didik diberi penguatan tentang materi dan konsep tentang materi yang telah dibahas hari ini (4CCommunication) 19. Peserta didik diberi kesempatan oleh guru untuk bertanya tentang pembelajaran yang belum dipahami (4CCommunication) 20. Peserta didik diberikan soal evaluasi. (soal terlampir). (4CCommunication) 21. Peserta didik mengerjakan soal evaluasi. (4C-Critical Thinking) Penutup 1. Guru dan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran pada hari ini (4C-Collaboration) 2. Guru melakukan refleksi pembelajaran bersama peserta didik 3. Guru melakukan penguatan pembelajaraan yang sudah dilakukan 4. Guru menutup pembelajaran dengan doa bersama (Religius) 5. Guru mengucapkan salam penutup 10 menit
J. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN (Format terlampir) 1. Teknik Penilaian a. Penilaian Kognitif : Tes b. Penilaian Afektif : Pengamatan c. Penilaian Keterampilan : Unjuk kerja kelompok 2. Bentuk Instrumen Penilaian a. Penilaian Kognitif : Isian. (terlampir) b. Penilaian Afektif : Rubrik pengamatan sikap. (terlampir) c. Penilaian Keterampilan : Rubrik pengamatan keterampilan. (terlampir) Pembanantan, Juli 2023 Mengetahui, Kepala SD Negeri Pembantanan 2 Guru Kelas 2 Norliani, S.Pd Nova.MJ, S.Pd. NIP. 19830602 201312 2 003 NIP. 19891002 201903 2 008
Kalimat Ajakan BAHAN AJAR Satuan pendidikan Kelas / semester Tema Subtema Pembelajaran Alokasi waktu : SD Negeri Pembantanan 2 : II/ 2 (dua) : 1. Hidup Rukun : 2. Hidup Rukun di Tempat Bermain : 3 : 2 JP (2 x 35 menit)
Perbandingan Bilangan Tujuan kalimat ajakan adalah untuk mengajak orang lain, atau beberapa orang agar mereka mau melakukan sesuatu yang diminta oleh si pengajak. Ciri-ciri Kalimat Ajakan 1. Kalimat ajakan memiliki sifat yang membujuk mau pun mengajak orang untuk melakukan sesuatu yang diminta oleh pengajak. 2. Kalimat ajakan termasuk pula dengan kalimat persuasif yang selalu ditandai dengan tanda seru di akhir kalimat. Tidak hanya anak-anak yang sibuk. Ibu-ibu pun sibuk mempersiapkan konsumsi. Ada 225 makanan kotak dan 252 minuman botol. Manakah yang lebih banyak? Perhatikan bilangan 225 dan 252. 225 = 200 + 20 + 5 252 = 200 + 50 + 2 Nilai angka pada tempat puluhan tidak sama Nilai angka pada tempat ratusan sama
Simbol “ < “ menunjukkan bilangan kurang dari. Simbol “ > “ menunjukkan bilangan lebih dari. Simbol “ = “ menunjukkan bilangan sama dengan. Nilai angka pada tempat ratusan kedua bilangan tersebut sama, yaitu 200. Nilai angka pada tempat puluhannya tidak sama, yaitu 20 dan 50. Karena 20 kurang dari 50, maka 225 kurang dari 252. Perbandingan kedua bilangan dapat ditulis dalam bentuk simbol.
A. ......................... B A........................... B 1. 2. Bahan Ajar Remidial Hari ini kalian telah mempelajari tentang bilangan dan bagaimana cara membandingkannya. Apakah kalian sudah memahaminya ? Sekarang cobah bandingkan jumlah alat-alat yang akan di gunakan dalam memeriahkan hari kemerdekaan.
Bahan Ajar Pengayaan Lani sedang menyiapkan peralatan lomba untuk hari kemerdekaan, Siti segang istirahat menari. Ia juga ingin ikut membantu menyiapkan. Apa yang sebaiknya dilakukan, Lani? ..................................................................................... ..................................................................................... ..................................................................................... ..................................................................................... ..................................................................................... ..................................................................................... ..................................................................................... ..................................................................................... ..................................................................................... ..................................................................................... ..................................................................................... .....................................................................................
Hari ini kalian telah mempelajari tentang bilangan dan bagaimana cara membandingkannya. Apakah kalian sudah memahaminya ? Coba lakukan bersama orang tua, buatlah bilangan sebanyak-banyaknya dari empat kartu, lalu bandingkan tiap dua bilangan. Lakukan bersama orang tua mu! Bahan Ajar Kokulikuler
Kalian telah mempelajari bagaimana cara mengungkapkan pendapat mu dan mengajak orang lain untuk melakukan sesuatu. Coba sekarang diskusikan dengan teman semeja mu, tuliskan percakapan yang mengandung ungkapan pendapat dan ajakan kepada teman mu untuk belajar kelompok bersama. Tuliskan pada kolom di bawah ini. ....................................................................................................................... ....................................................................................................................... ....................................................................................................................... ....................................................................................................................... ....................................................................................................................... ....................................................................................................................... ....................................................................................................................... ....................................................................................................................... ....................................................................................................................... LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK Nama Kelas : ...................... ...................... ...................... ...................... : ......................
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK Nama : ...................... No.Absen : ...................... Kelas : ...................... Ayo Berhitung Bandingkan dua bilangan berikut dengan memperhatikan angka penyusunnya! 349 = ............... + ......... + ...... 394 = ............... + ......... + ...... Bilangan ......... kurang dari ......... Jadi, 349 ......394 325 = ............... + ......... + ...... 532 = ............... + ......... + ...... Bilangan ......... kurang dari ......... Jadi, 325 ......532 668 = ............... + ......... + ...... 662 = ............... + ......... + ...... Bilangan ......... kurang dari ......... Jadi, 668 ......662 512 = ............... + ......... + ...... 521 = ............... + ......... + ...... Bilangan ......... kurang dari ......... Jadi, 512 ......521
Kisi-Kisi Penilaian Tema : 1. Hidup Rukun Subtema : 2. Hidup Rukun di Tempat Bermain Kelas/ Semeter : II/ 1 (dua) Pembelajaran ke : 3 Model Pembelajaran : Problem Based Learning KKM : 70
Muatan Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Soal Bahasa Indonesia 3.2 Merinci ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau lagu yang menggambarkan sikap hidup rukun Disajikan teks cerit peserta didik dap membuat kalim ajakan yang baik da santun Disajikan teks cerit peserta didik dap merancang penggunaa kalimat ajakan dalam kegiatan bersama tema 4.1 Menirukan ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anakanak dengan bahasa yang santun Melalui teks, peserta didik dapat menggunakan kalimat ajakan yang baik dalam kehidupan sehari-hari Matematika 3.2 Membandingkan dua bilangan cacah Disajikan gambar dan teks cerita, peserta didi dapat membandingkan dua bilangan cacah dengan menggunaan tanda <, =, atau > di antara dua bilangan dua angka
Ranah Kognitif Level Task Penilaian Nomor Soal Teknik Penilaian Jenis Penilaian Bentuk Penilaian ta, pat at an C6 L3 Tes Tertulis Isian 1 ta, pat an m n C6 L3 Tes Tertulis Isian 2 t m P5 Non Tes Unjuk kerja Rubrik Rubrik Penilaian Keteram pilan k a C4 L3 Tes Tertulis Isian 3
Disajikan teks cerita, peserta didik dapat memecahkan masalah yang berkaitan dengan perbandingan bilangan 4.2 Mengurutkan bilangan bilangan dari bilangan terkecil ke bilangan terbesar atau sebaliknya. Dengan teks, peserta didik dapat mengurutkan bilangan cacah dari yang terkeci ke terbesar dan sebaliknya
C4 L3 Tes Tertulis Isian 4, 5 l P3 Non Tes Unjuk kerja Rubrik Rubrik Penilaian Keteram pilan
B Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang paling tepat ! 1. Pada hari minggu Nia ingin pergi berenang bersama temannya yang bernama Tara. Kemudian Nia meminta izin orang tuanya dan orang tuanya mengizinkannya. Setelah itu Nia pergi ke rumah Nia tetapi dia bingung bagaimana cara mengajak Tara agar mau pergi berenang bersamanya. Ajakan yang diucapkan Nia kepada Tara adalah . . . . 2. Anang akan mengajak Dayu ke rumah Toni. Cara Anang mengajak Dayu adalah . . . . 3. Kelereng A adalah milik Roni dan kelereng B adalah milik Dito. Mereka bermain bersama di rumah Roni. Jika 1 sesi kalah, maka yang kalah akan memberi kelereng sebanyak 2 butir kepada yang menang. Dito kalah sebanyak 3 kali, maka kelereng Roni kelereng Dito Nama : ...................... No.Absen : ...................... Kelas : ...................... Tema Subtema Pembelajaran Kelas / semester Hari, tanggal Alokasi waktu : : : : : : 1. Hidup Rukun 2. Hidup Rukun di Tempat Bermain 3 II/ 2 (dua) 20 menit A
Bacaan untuk nomor 4 dan 5! Ani memiliki dua kantong, kantong pertama berisi 10 manik-manik, kantong kedua berisi 15 manik-manik. Lani mempunyai tiga kantong, kantong pertama berisi 7 manik-manik, kantong kedua berisi 10 manik-manik dan kantong ketiga berisi 4 manik-manik. Siti mempunyai satu kantong berisi 23 manik-manik. 4. Dari jumlah manik-manik Siti dan Lani, yang lebih banyak adalah milik . . . . 5. Dari jumlah manik-manik Ani dan Lani, yang lebih sedikit adalah milik . . . .
KUNCI JAWABAN Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang paling tepat ! 1. Tar, ayo berenang bersamaku! 2. Dayu, ayo kita main ke rumah Toni! 3. > 4. Siti 5. Ani
PENILAIAN a. Penilaian Pengetahuan Bahasa Indonesia, Matematika Kriteria Ketuntasan Minimal 70 Soal setiap nomor bernilai 1 Skor maksimal 5 Skor : Skor yang diperoleh x 100 Skor maksimal b. Penilaian Sikap Penilaian sikap saat Diskusi Indikator Kriteria 4 Baik Sekali 3 Baik 2 Cukup 1 Perlu Pendampingan Kerja sama dengan teman sebangku Mampu bekerjasama dengan teman terkadang masih belum berinteraksi dengan teman, sesekali berinteraksi dengan teman, tidak pernah berinteraksi dengan teman. Percaya diri dalam pembelajaran Percaya diri dalam mejawab pertanyaan guru Malu dalam menjawab pertanyaan guru Dengan ditunjuk baru menjawab Tidak pernah menjawab pertanyaan guru Disiplin dalam mengikuti pembelajaran Menyelesaikan tugas tepat waktu Sesekali meyelesaikan tugas tidak tepat waktu. Tugas akan selesai namun dengan diingatkan terus menerus Tidak mengerjakan tugas tepat waktu Nama Siswa Kerja sama dengan teman kelompok Percaya diri dalam pembelajaran Disiplin dalam mengikuti pembelajaran 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
c. Penilaian Keterampilan 1. Menggunakan kalimat ajakan yang benar dan santun Indikator Kriteria 4 Baik Sekali 3 Baik 2 Cukup 1 Perlu Pendampingan Membuat kalimat ajakan berdasarkan ilustrasi gambar Mampu membuat 3 kalimat ajakan sesuai dengan gambar Mampu membuat 2 kalimat ajakan sesuai dengan gambar Mampu membuat 1 kalimat ajakan sesuai dengan gambar Membuat kalimat tidak sesuai dengan gambar Memperagakan di depan kelas Memperagakan dengan suara lantang, percaya diri, dan intonasinya tepat serta sesuai dengan gambar Memperagakan dengan suara lantang, percaya diri, dan intonasinya tidak tepat sesuai dengan gambar Memperagakan dengan suara lantang, percaya diri, dan intonasinya tidak tepat dan tidak sesuai dengan gambar. Belum mampu memperaga kan kalimat ajakan Nama Siswa Membuat kalimat ajakan berdasarkan ilustrasi gambar Memperagakan di depan kelas Jumlah Predi kat Nilai 1 2 3 4 1 2 3 4 Pedoman Penskoran : 1. Rentang skor masing-masing sikap = 1,00 s.d. 4,00 2. Jumlah skor = jumlah skor seluruh aspek ℎ ℎ 3. Skor penilaian = 4. Kode nilai/Predikat: ℎ 3.25 - 4.00 = SB (Sangat baik) 2.50 – 3.24 = B (Baik) 1.75 – 2.49 = C (Cukup) 1.00– 1.74 = K (Kurang)
2. Mengurutkan bilangan Indikator Kriteria 4 Baik Sekali 3 Baik 2 Cukup 1 Perlu Pendampingan Mampu Mampu Belum mampu Belum mampu Mengurutkan menuliskan jumlah menuliskan menuliskan 1 menuliskan bilangan cacah 3 bilangan dengan jumlah 2 bilangan jumlah bilangan jumlah bilangan berdasarkan benar dan dengan benar dan dengan benar dan sama sekali ilustrasi gambar mengurutkan dari belum mampu belum mampu dari yang terkecil terkecil hingga mengurutkan mengurutkan ke terbesar terbesar dengan dengan benar dengan benar benar Mengurutkan bilangan cacah berdasarkan Mampu menuliskan jumlah 3 bilangan dengan benar dan mengurutkan dari terbesar ke terkecil dengan benar Mampu menuliskan jumlah 2 bilangan dengan benar dan belum mampu mengurutkan dengan benar Belum mampu menuliskan 1 jumlah bilangan dengan benar dan belum mampu mengurutkan dengan benar Tidak menuliskan bilangan sama sekali ilustrasi gambar dari yang terbesar ke terkecil Nama Siswa Mengurutkan bilangan cacah berdasarkan ilustrasi gambar dari yang terkecil ke terbesar Mengurutkan bilangan cacah berdasarkan ilustrasi gambar dari yang terbesar ke terkecil Juml ah Predi kat Nilai 1 2 3 4 1 2 3 4 Pedoman Penskoran : 1. Rentang skor masing-masing sikap = 1,00 s.d. 4,00 2. Jumlah skor = jumlah skor seluruh aspek ℎ ℎ 3. Skor penilaian = 4. Kode nilai/Predikat: ℎ 3.25 - 4.00 = SB (Sangat baik) 1.75 – 2.49 = C (Cukup) 2.50 – 3.24 = B (Baik) 1.00– 1.74 = K (Kurang)