The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Pengertian iman kepada malaiakat Allah swt danmengenal nama-nama malaikat beserta tugasnya

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by muhammadtaufiq758, 2023-01-10 03:29:27

IMAN KEPADA MALAIKAT ALLAH SWT

Pengertian iman kepada malaiakat Allah swt danmengenal nama-nama malaikat beserta tugasnya

Keywords: IMAN KEPADA MALAIAKT ALLAH SWT

FLIPBOOK

IMAN KEPADA MALAIKAT ALLAH SWT
Pengertin iman kepada Allah SWT, dan mengenal
nama-nama Malaikat Allah SWT beserta tugasnya

Oleh : Muhammad Taufiq, S.Pd.I



BERIMAN KEPADA MALAIAKAT ALLAH

Tujuan Pembelajaran

Peserta didik mampu menyebutkan

nama-nama malaikat Allah dan tugas-

tugasnya dengan benar
Peserta didik mampu menerangkan

makna iman kepada malaiakat Allah

dengan benar

Peserta didik mampu menemukan

contoh perilaku terpuji yang

mencerminkan iman kepada malaikat

Allah dengan benar
Peserta didik mampu menemukan

hikmah beriman kepada malaikat

20XX Allah dengan benar presentation title 4

Materi
dan

pembahasan

Apa yang dimaksud
beriman kepada malaikat

Allah?

Meyakini dengan sepenuh hati, bahwa
malaikat merupakan mahluk ciptaan
Allah yang selalu patuh atas semua

perintah Allah

20XX presentation title 6

Mengenal malaikat Allah beserta tugasnya

JIBRIL MIKAIL ISROFIL IZRAIL MUNKAR

Menyampaiakan Membagi rizki Meniup Mencabut Menanyai di alam
wahyu kepada dan sangkakala nyawa kubur
nabi dan rosul
menurukan
Allah hujan

NANGKIR ROKIB ATIT MALIK RIDWAN

Menanyai di alam Mencatat amal Mencatat amal Menjaga pintu Menjaga pintu
kubur baik buruk neraka surga

Bagaimana cara menerima keberadaan
malaikat Allah?

 Menanamkan keyakinan bahwa setiap yang kita perbuat dan kerjakan senantiasa
dicatat oleh malaikat Allah

 Mengingat, hakikatnya setiap yang bernyawa akan mengalami kematian
 Gemar melakukan perbuatan yang baik dan di ridhoi Allah , karena sesungguhnya

setiap yang kita kerjakan pelakunya didoakan oleh malaikat, adapun contohnya :
 Menuntut ilmu
 Bersilaturrahmi kerumah saudara maupun sahabat
 Tidur dalam keadaan suci
 Memilih barisan paling depan saat sholat berjamaah

20XX presentation title 8

CONTOH PERILAKU TERPUJI YANG
MENCERMINKAN BERIMAN KEPADA MALAIKAT

Selalu berusaha mencari dan memohon hidayah
kepada Allah SWT

Selalu mencari rizki melalui jalan yang halal dan
baik

Meneladani sifat malaikat yang senantiasa patuh
dan taat kepada Allah SWT setiap waktu

Mendorong diri sendiri untuk selalu berbuat
kebaikan terhadap sesama

Selalu menjalankan perintah Allah dan menjauhi
segala larangannya dengan selalu istiqomah

20XX presentation title 9

HIKMAH BERIMAN KEPADA MALAIKAT
ALLAH

 Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan
 Lebih berhati-hati menjalani aktivitas kehidupan,

sebab setiap apa yang kita kerjakan tidak pernah
luput dari pengawasan malaikat Allah
 Menumbuhkan kesadaran dalam menjalin
hubungan dengan Allah SWT
 Mendorong setiap manusia untuk selalu
mengerjakan amal kebaikan

20XX presentation title 10

TERIMAKASIH SEMOGA
BERMANFAAT


Click to View FlipBook Version