The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by dadanagung23, 2024-02-26 22:30:03

MODUL AJAR IPAS_DADAN AGUNG SETIAWAN

MODUL AJAR IPAS_DADAN AGUNG SETIAWAN

MODUL AJAR IPAS I. INFORMASI UMUM PERANGKAT AJAR 1. Nama Penulis : Dadan Agung Setiawan, S.Pd 2. Instansi : SDN 3 Pancasura 3. Tahun : 2023 4. Jenjang Sekolah : SD 5. Kelas/Semester : V / 2 6. Alokasi Waktu: : 2 JP ( 2 x 35 menit ) II. TUJUAN PEMBELAJARAN Bab/Topik : 7. Daerah Kebangganku/ Kondisi Perekonomian di Daerahku Fase : C Elemen : Kegiatan Ekonomi Tujuan Pembelajaran: 1. Peserta didik dapat mengidentifikasi aktivitas ekonomi yang ada di daerah tempat tinggalnya. 2. Peserta didik dapat menentukan aktivitas ekonomi andalan daerahnya. Konsep Utama: menganalisis jenis aktivitas ekomoni berdasarkan kondisi geografis dan sumber daya alam. Capaian Pembelajaran : Peserta didik mengenal berbagai macam kegiatan ekonomi masyarakat dan ekonomi kreatif di lingkungan sekitar. Dengan penuh kesadaran, peserta didik melakukan suatu tindakan atau mengambil suatu keputusan yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari berdasarkan pemahaman terhadap kekayaan kearifan lokal yang berlaku di wilayahnya serta nilai-nilai ilmiah dari kearifan lokal tersebut. III. KOMPETENSI AWAL Mengetahui istilah “Sumber Daya Alam” IV. PROFIL PELAJAR PANCASILA 1. Beriman, bertawakal kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. Berkebhinekaan Global 3. Gotong royong 4. Mandiri 5. Bernalar kritis 6. Kreatif V. SARANA DAN PRASARANA Ruang kelas dengan perangkat elektronik berupa proyektor, speaker, dan laptop. Buku paket guru dan siswa Pengaturan kelas ditata sesuai jumlah siswa dan kelompoknya. VI. TARGET PESERTA DIDIK Peserta didik regular fase C kelas V : tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami materi ajar. VII. MODEL PEMBELAJARAN : PBL VIII. METODE PEMBELAJARAN : Presentasi, Diskusi Kelompok


IX. MODA PEMBELAJARAN Pertemuan dilaksanakan secara LURING ( pertemuan tatap muka ) X. KOMPONEN INTI Peserta didik mengenal berbagai macam kegiatan ekonomi masyarakat dan ekonomi kreatif di lingkungan sekitar. XI. PEMAHAMAN BERMAKNA Peserta didik mampu menganalisis jenis aktivitas ekomoni berdasarkan kondisi geografis dan sumber daya alam. XII. PERTANYAAN PEMANTIK 1. Apa saja bentuk aktivitas perekonomian di daerahku? 2. Apakah aktivitas perekonomian andalan daerahku? XIII. URUTAN KEGIATAN PEMBELAJARAN a. Kegiatan Awal Pengkondisian 1. Guru mengawali pembelajaran dengan mengucapkan salam dan dilanjutkan dengan berdoa sebelum memulai kegiatan dipimpin oleh salah seorang siswa. 2. Peserta didik menyanyikan salah satu lagu nasional wajib “Dari Sabang Sampai Merauke”. Link : https://www.youtube.com/watch?v=jY8H0yFu4VI 3. Guru menanyakan kabar dan persensi kehadiran peserta didik. 4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dan sikap yang akan dinilai. (Kreatif dan bernalar kritis) 5. Peserta didik menyanyikan yel-yel supaya semangat dalam melakukan pembelajaran. Apersepsi 6. Guru mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya jawab dengan pertanyaan : (Communication) • Dari diskusi kita sebelumnya, apa itu sumber daya alam? • Apa contoh sumber daya alam yang kamu ketahui? (Guru dapat memberi kesempatan pada 5 siswa yang mau berbagi) b. Kegiatan inti Problem Based Learning Mengorientasi peserta didik pada masalah 1. Guru meminta siswa untuk melakukan kegiatan literasi terhadap bacaan tentang


“Aktivitas Ekonomi Masyarakat Indonesia”. 2. Siswa mampu menghubungkan isi teks terhadap aktivitas ekonomi di daerahnya. (communication, Critikal Thingking) 3. Guru membagikan lembar kerja tentang macam-macam aktivitas ekonomi yang ada di daerahnya. (Critical thingking, mandiri) Mengorganisasikan kerja peserta didik 4. Guru menginstruksikan peserta didik untuk mengamati aktivitas ekonomi lingkungan sekitar sekolah melalui PPT. (Mengamati, Critikal Thingking) Link : https://drive.google.com/file/d/14HK9P3l_1ewvi2ew9r3lISnZ- _w48E3S/view?usp=sharing 5. Siswa menyanyikan lagu jenis-jenis aktivitas ekonomi. Membimbing Penyelidikan IndividuMaupun Kelompok 6. Guru membagi siswa dalam kelompok yang terdiri 5-6 orang peserta didik. (Critical thingking, Communication, GotongRoyong) 7. Guru membagikan LKPD pada masing-masing kelompok. 8. Siswa melakukan diskusi mengenai LKPD yang telah dibagikan Bersama teman kelompok. 9. Peserta didik yang kesulitan bisa bertanya kepada guru untuk mendapatkan penjelasan dan arahan. 10. Siswa bersama guru melakukan tanya jawab mengenai LKPD yang telah dikerjakan. Mengembangkan Dan Menyajikan Hasil Karya 11. Siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas. 12. Siswa menerima masukan dari kelompok lain mengenai hasil diskusi yang telah dipresentasikan. Menganalisis Dan Mengevaluasi Proses Pemecahan Masalah 13. Melalui diskusi antar kelompok, siswa dapat menganalisis aktivitas ekonomi masyarakat yang ada di perkotaan dan perdesaan. 14. Siswa menyampaikan hal yang bisa dilakukan sebagai pelaku ekonomi agar dapat meningkatkan perekonomian daerahnya masing-masing. c. Kegiatan Akhir Merangkum 1. Peserta didik menarik kesimpulan hasil belajar secara bersama-sama.


2. Guru bertanya Kembali mengenai materi yang telah dipelajari. (untuk mengetahui hasil ketercapaian materi) 3. Guru memberikan informasi mengenai kegiatan pembelajaran pada pertemuan selanjutnya. 4. Melakukan penilaian hasil belajar siswa. Tindak lanjut 5. Guru memberi penguatan terhadap materi yang telah disampaikan. 6. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengajak siswa berdoa sesuai dengan keyakinan masing-masing. XIV. REFLEKSI a. Refleksi pembelajaran Refleksi guru merupakan penilaiaan yang dilakukan oleh guru itu sendiri berdasarkan pembelajaran yang telah dilaksanakan mulai dari selama mempersiapkan, melaksanakan, hingga mengevaluasi kegiatan belajar yang dilakukan selama satu kali pertemuan. Refleksi guru bertujuan untuk menilai kekurangan dan kelebihan dari kegiatan pembelajaran yang kemudian dijadikan bahan evaluasi untuk pembelajaran berikutnya. No Pertanyaan Jawaban 1 Apakah pemilihan media pembelajaran telah mencerminkan tujuan pembelajaran yang akan dicapai? 2 Apakah gaya penyampaian materi mampu ditangkap peserta oleh pemahaman peserta didik? 3 Apakah keseluruhan pembelajaran dapat memberikan makna pembelajaran yang hendak dicapai? 4 Apakah pemilihan metode pembelajaran sudah efektif untuk menerjemahkan tujuan pembelajaran? 5 Apakah pelaksanaan pembelajaran tidak keluar dari norma-norma? 6 Apakah pelaksanaan pembelajaran hari ini dapat memberikan semangat kepada peserta didik untuk lebih antusias dalam pembelajaran selanjutnya? b. Refleksi Peserta Didik No Pertanyaan Jawaban 1 Bagian mana yang menurutmu paling sulit dalam pembelajaran ini? 2 Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu? 3 Bagaimana perasaanmu saat mengikuti pembelajaran yang telah dilaksanakan? 4 Informasi apa yang ingin kamu ketahui lebih lanjut?


XV. ASESMEN/ PENILAIAN a. Penilaian Informasi untuk mendapatkan bukti tujuan pembelajaran yang tercapai oleh peserta didik dapat diperoleh dari penilaian setiap proses kegiatan pembelajaran. Penilaian terhadap pencapaian materi yang disampaikan selama kegiatan pembelajaran berlangsung meliputi sikap, pengetahuan, dan keterampilan dalam unjuk kerja hasil karya/proyek. Penilaian ini dilakukan dengan tujuan agar guru mampu melihat kecenderungan sikap peserta didik dalam mencintai sesame manusia dan lingkungannya serta menghargai kebhinekaan. 1. Penilaian Sikap Pengambilan nilai ini dapat dilakukan saat mengamati kegiatan siswa pada awal pembelajaran, diskusi, dan menyimak penjelasan materi yang disampaikan. Penilaian ini bertujuan untuk melihat sikap peserta didik dalam mencintai sesame manusia dan lingkungannya serta menghargai kebhinekaan, seperti Bersiap dalam memulai keguatan, khusyuk dalam berdoa, menghormati guru dan orang lain, menghargai pendapat orang lain, mengungkapkan apresiasi, serta pengambilan dan pelaksanaan keputusan. Pedoman Penilaian Rubrik Sikap Kriteria penilaian Perlu bimbingan (1) Perlu peringatan (2) Berusaha dengan baik (3) Pemantapan (4) Istimewa (5) Penerapan Nilai-Nilai Pancasila Belum mampu dalam bersiap memulai kegiatan, khidmat dalam berdoa, menghormati guru, menghargai pendapat orang lain, dan mengungkapk an apresiasi dengan bantuan guru. Sadar dalam bersiap memulai kegiatan, khidmat dalam berdoa, menghormati guru, menghargai pendapat orang lain, dan mengungkapk an apresiasi dengan bantuan guru. Berusaha dalam bersiap memulai kegiatan, khidmat dalam berdoa, menghormati guru, menghargai pendapat orang lain, dan mengungkapk an apresiasi tanpa bantuan guru. Mampu dalam bersiap memulai kegiatan, khidmat dalam berdoa, menghormati guru, menghargai pendapat orang lain, dan mengungkapk an apresiasi tanpa bantuan guru. Mandiri dan berani unjuk diri dalam bersiap memulai kegiatan, khidmat dalam berdoa, menghormati guru, menghargai pendapat orang lain, dan mengungkapka n apresiasi. Memahami materi yang disampaikan Belum siap dan mampu dalam menerima materi dan informasi dengan bantuan guru. Sadar dalam menerima materi dan informasi dengan bantuan guru. Berusaha dalam menerima materi dan informasi tanpa bantuan guru. Mampu dalam menerima materi dan informasi tanpa bantuan guru. Bersiap diri dan mampu dalam menerima materi dan informasi.


Menggali dan menjelaska n informasi atau menceritak an ulang cerita Belum mampu dalam menyajikan informasi atau menyampaikan kembali cerita dengan bantuan guru. Sadar dalam menyajikan informasi atau menyampaikan kembali cerita dengan bantuan guru. Berusaha dalam menyajikan informasi atau menyampaikan hembali cerita tanpa bantuan guru. Mampu menyajikan informasi atau menyampaikan kembali cerita tanpa bantuan guru. Mandiri dan berani dalam menyajikan informasi atau menyampaikan kembali cerita. Bekerja sama dalam diskusi kelompok Belum mampu mengatur diri, bekerja sama dalam kelompok, pengambilan dan pelaksanaan keputusan, serta menyelesaikan masalah dengan bantuan guru. Sadar dalam mengatur diri, bekerja sama dalam kelompok, pengambilan dan pelaksanaan keputusan, serta menyelesaikan masalah dengan bantuan guru. Berusaha dalam mengatur diri, bekerja sama dalam kelompok, pengambilan dan pelaksanaan keputusan, serta menyelesaikan masalah tanpa bantuan guru. Mampu dalam mengatur diri, bekerja sama dalam kelompok, pengambilan dan pelaksanaan keputusan, serta menyelesaikan masalah tanpa bantuan guru. Mandiri dan berani dalam mengatur diri, bekerja sama dalam kelompok, pengambilan dan pelaksanaan keputusan, serta menyelesaika n masalah. 2. Penilaian Pengetahuan Pengambilan nilai ini dapat dilakukan saat mengamati kegiatan siswa ketika mengerjakan lembar aktivitas atau soal latihan yang diberikan. Penilaian ini bertujuan untuk melihat pemahaman siswa dalam menyerap dan menerima materi atau informasi yang berkaitan dengan Sumber Daya Alam. Jawablah pertanyaan berikut ini! a. Barang kebutuhan apa sajakah yang kalian gunakan setiap hari ? Kalian bisa menyebutkan dari kebutuhan primer, sekunder dan tersier. b. Dimanakah kalian dapat menemukan barang kebutuhan tersebut ? c. Hasil produksi di bidang apakah barang tersebut ? d. Menurut kalian apakah barang kebutuhan itu merupakan produk daerah kalian ? e. Adakah barang kebutuhan di rumah kalian yang bukan merupakan produk daerah kalian ? f. Saat ini, kalian termasuk konsumen yang merupakan salah satu pelaku ekonomi di daerah kalian. Sebagai konsumen, apa yang akan kalian lakukan untuk meningkatkan perekonomian di daerah kalian ? g. Jadi, hal apa saja yang bisa dilakukan untuk meningkatkan perekonomian daerah kalian ? No Kunci Jawaban Skor 1 Bervariasi 10 2 Bervariasi 10 3 Bervariasi 10


4 Bervariasi. Bisa iya karena bahan baku barang tersebut tersedia dan diproduksi juga di daerah sendiri. Bisa juga tidak, karena bahan baku bukan berasal dari daerah sendiri dan tidak diproduksi di wilayah setempat (di datangkan dari daerah lain). 20 5 Bervariasi 10 6 Bervariasi. Bisa dengan membeli produk lokal, membantu mempromosikan produk lokal dengan mengenalkannya pada kerabat yang ada di luar daerah, memberikan masukan positif untuk dapat meningkatkan kualitas produk lokal dan sebagainya. 20 7 Bervariasi. Arahkan peserta didik untuk menemukan kesimpulan bahwa mempelajari bidang perekonomian yang digeluti akan dapat membantu meningkatkan perekonomian daerah. 20 Total Skor 100 XVI. KEGIATAN PENGAYAAN DAN REMEDIAL Pengayaan Guru dapat menyampaikan materi pengayaan untuk dipelajari oleh peserta didik secara mandiri atau berkelompok. Guru dapat mengangkat topik atau materi tentang berbagai jenis aktivitas ekonomi berdasarkan pemanfaatan SDA dalam kehidupan sehari hari. Singajaya, Maret 2024 Mengetahui Kepala SDN 3 Pancasura Guru Kelas V Lalis Fitriah, S.Pd. NIP. 19811023 201410 2 002 Dadan Agung Setiawan, S.Pd NIP. 19900602 202321 1 010


LAMPIRAN - LAMPIRAN


BAHAN BACAAN Aktivitas Ekonomi Masyarakat Indonesia Indonesia adalah negara berkembang yang secara geografis terletap pada garis khatulistiwa. Letak geografis Indonesia menjadikannya negara beriklim tropis yang mendukung banyak aktivitas ekonomi masyarakatnya. Aktivitas ekonomi adalah aktivitas masyarakat dalam produksi, distribusi, dan juga konsumsi suatu barang dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari. Iklim dan juga kondisi geografis yang strategis, membuat Indonesia memiliki banyak aktivitas ekonomi seperti pertanian, kehutanan, peternakan, perikanan, pertambangan, industri, dan perdagangan. Aktivitas Ekonomi Kehutanan Indonesia merupakan negara dengan hutan yang luas dan dipenuhi oleh berbagai jenis tumbuhan. Dilansir dari Food and Agriculture Organization of United Nations, Indonesia memiliki 144 juta hektar hutan atau 10 persen dari hutan tropis dunia dan 60 persen dari hutan tropis Asia. Luasnya daerah hutan Indonesia ditambah dengan iklim yang mendukung membuat aktivitas kehutanan menjadi salah satu penunjang ekonomi kehutanan. Contohnya adalah produksi kayu jati, pinus, mahoni, agatis atau damar, dan juga rotan. Aktivitas Ekonomi Pertanian dan Perkebunan Kondisi geografis Indonesia membuatnya memiliki iklim tropis yang sangat cocok bagi pertumbuhan tanaman. Iklim tropis membuat Indonesia disinari Matahari yang cukup, curah hujan yang bagus, dan juga musim tanam yang panjang sehingga bagus bagi sektor pertanian. Terdapat banyak hasil pertanian dan perkebunan seperti beras, umbi-umbian, sayur-sayuran, buah-buahan, dan juga kacang-kacangan. Namun hasil pertanian yang diekspor dalam jumlah besar adalah karet, kelapa sawit, kakao, dan kopi. Aktivitas Ekonomi Peternakan Peternakan adalah salah satu aktivitas ekonomi yang besar di Indonesia. Contoh aktivitas ekonomi perternakan adalah produksi daging sapi, daging ayam, daging kambing, telur, susu sapi, susu kambing, susu domba, serta kulit dan bulu hewan. Aktivitas Ekonomi Perikanan Dilansir dari Website Resmi Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Indonesia negara maritim dengan 17.499 pulau dan peraian seluas 5,8 juta kilometer persegi. Hal ini membuat Indonesia memiliki sector perikanan yang sangat besar. Contoh aktivitas ekonomi adalah produksi kepiting, udang, tuna, cakalang, rumput laut, nila, mujair, kerapu, dan ikan-ikan lainnya. Aktivitas Ekonomi Pertambangan Tanah Indonesia kaya akan berbagai macam sumber daya alam terutama hasil tambang yang menjadi salah satu penyokong ekonomi masyarakat. Contoh aktivitas pertambangan di Indonesia adalah pertambangan emas, timah hitam, perak, gas alam, minyak bumi, batu bara, belerang, bijih besi, perunggu, nikel, tembaga, dan alumunium.


Aktivitas Ekonomi Perdagangan Indonesia memiliki banyak sekali industri yang menyokong sektor perdagangan. Beberapa barang bahkan menjadi komoditas unggulan Indonesia seperti alas kaki, bahan tekstil, elektronika, otomotif, dan juga furnitur. Aktivitas Ekonomi Pariwisata Indonesia memiliki bentang alam tropis yang sangat indah sehingga banyak dikunjungi turis mancanegara untuk berpariwisata. Dimulai dari gunung berapi, kawah, air terjun, belasan ribu pulau yang indah, pantai yang bermacam-macam, warisan budaya, hewan-hewan eksotis, buah-buahan eksotis, lautan luas, hingga terumbu karang yang indah membuat pariwisata Indonesia sangatlah digemari oleh turis mancanegara.


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK (LKPD) Nama Anggota Kelompok: 1. ......................................... 2. ......................................... 3. ......................................... 4. ......................................... 5. ......................................... Perhatikan Peta di bawah ini !


KISI-KISI DAN SOAL EVALUASI KISI - KISatuan Pendidikan : SDN 3 Pancasura Mata Pelajaran : IPAS Pelajaran : Kondisi Perekonomian di DaerFase/Semester : C/II No Materi Indikator 1 Kondisi Perekonomian di Daerahku Disajikan soal peserta didik dapat kegiatan ekonomi masyarakat Inbidang jasa, produksi, konsumsi2 Kondisi Perekonomian di Daerahku Disajikan soal peserta didik dapat mekonomi yang dapat dijadikan pelu3 Kondisi Perekonomian di Daerahku Disajikan soal peserta didik dapat kebutuhan primer, sekunder dan4 Kondisi Perekonomian di Daerahku Disajikan soal peserta didik dapat memenuhi kebutuhan 5 Kondisi Perekonomian di Daerahku Disajikan soal peserta didik dapat mkebutuhan dari daerah sendiri. 6 Kondisi Perekonomian di Daerahku Disajikan soal peserta didik dapat muntuk meningkatkan perekonomian


ISI SOAL rahku Soal Level Kognitif Nomor soal Bentuk Soal Ket menyebutkan contoh ndonesia yang berada pada i, dan distribusi. C1 1 Isian Singkat menganalisis kegiatan uang C4 2 Isian Singkat menyebutkan dari n tersier. C1 3 Isian Singkat menyebutkan tempat C2 4 Isian Singkat mengidentifikasi barang C2 5,6,7 Isian Singkat menganalisis peran konsumen n daerah C4 8,9 Isian Singkat


Mengetahui Kepala SDN 3 Pancasura Lalis Fitriah, S.Pd. NIP. 19811023 201410 2 002


Singajaya, Maret 2024 Guru Kelas Dadan Agung Setiawan, S.Pd. NIP. 19900602 202321 1 010


A. SOAL EVALUASI Nama : Nomor : Amati kegiatan ekonomi di lingkungan sekitarmu 1. Sebutkan contoh kegiatan ekonomi masyarakat Indonesia yang berada pada bidang : a. Jasa : ..................................................................................................................................... ..................................................................................................................................... b. Produksi: ...................................................................................................................................... ...................................................................................................................................... c. Distribusi : ..................................................................................................................................... ..................................................................................................................................... d. Konsumsi : ...................................................................................................................................... ...................................................................................................................................... 2. Ibu guru membeli mie ayam secara online. Temukan kegiatan ekonomi dari kegiatan tersebut yang dapat menjadi peluang usaha! ........................................................................................................................................... ........................................................................................................................................... Jawablah pertanyaan berikut ini! 3. Barang kebutuhan apa sajakah yang kalian gunakan setiap hari ? Kalian bisa menyebutkan dari kebutuhan primer, sekunder dan tersier. 4. Dimanakah kalian dapat menemukan barang kebutuhan tersebut ? 5. Hasil produksi di bidang apakah barang tersebut ? 6. Menurut kalian apakah barang kebutuhan itu merupakan produk daerah kalian ? 7. Adakah barang kebutuhan di rumah kalian yang bukan merupakan produk daerah kalian ? 8. Saat ini, kalian termasuk konsumen yang merupakan salah satu pelaku ekonomi di daerah kalian. Sebagai konsumen, apa yang akan kalian lakukan untuk meningkatkan perekonomian di daerah kalian ? 9. Jadi, hal apa saja yang bisa dilakukan untuk meningkatkan perekonomian daerah kalian ?


B. Kunci Jawaban 1. Berikut contoh aktivitas ekonomi di bidang jasa. Dokter. Dokter bertugas untuk menolong orang yang sehat dan yang sakit. ... Guru. Profesi guru tentu saja sudah tidak asing lagi bagi anak-anak Indonesia, karena kita selalu menemui guru pada saat sekolah. Pencukur Rambut, dan lain sebagainya. Berikut contoh kegiatan ekonomi produksi. Petani menanam padi di sawah untuk menghasilkan beras. Para buruh di industri tekstil membuat kain, baju, dan produk garmen lainnya. Penulis membuat buku-buku cerita anak. Bank memberi layanan jasa keuangan kepada nasabah. Biasanya kegiatan distribusi yang dilakukan oleh distributor sangat beragam, seperti perdagangan, pengangkutan, dan penyimpanan. Contoh Kegiatan Konsumsi membeli makanan di warung. membeli pakaian di toko. membeli bahan-bahan pokok di pasar. membeli alat-alat rumah tangga di toko. menggunakan jasa potong rambut. menggunakan netfilx premium. memakai internet berbayar. 2. Jawaban menyesuaikan 3. Kebutuhan primer: Beras/nasi, sayur, daging ayam, telur, ikan, air/minuman, baju, celana Kebutuhan sekunder: Buku, ponsel/HP, sepeda, televisi, mesin penanak nasi/magic com Kebutuhan tersier: Laptop/komputer, perhiasan (kalung, gelang) 4. Untuk kebutuhan primer, saya bisa mendapatkan di pasar atau toko kelontong terdekat. Untuk kebutuhan sekunder terutama barang-barang elektronik, saya bisa mendapatkan di toko elektronik atau swalayan. Untuk kebutuhan tersier seperti perhiasan, saya bisa mendapatkan di toko emas. 5. Beras dan sayur merupakan hasil pertanian. - Daging ayam dan telur merupakan hasil peternakan. - Ikan merupakan hasil perikanan. - Ponsel/HP, laptop/komputer merupakan hasil teknologi. - Perhiasan merupakan hasil pertambangan. 6. Ada beberapa bahan kebutuhan yang merupakan produksi asli daerah karena bahan baku barang tersebut tersedia dan diproduksi juga di daerah sendiri. Sementara itu, ada juga barang kebutuhan yang bukan merupakan produksi asli daerah karena bahan baku bukan berasal dari daerah sendiri dan tidak diproduksi di wilayah setempat atau didatangkan dari daerah lain. 7. Ya, ada, misalnya ikan. 8. Cara yang dapat dilakukan konsumen untuk meningkatkan perekonomian di daerah:


X 100 - Membeli produk lokal - Membantu mempromosikan produk lokal dengan mengenalkannya pada kerabat yang ada di luar daerah - Memberikan masukan positif untuk dapat meningkatkan kualitas produk lokal 9. Mempelajari bidang perekonomian yang digeluti akan dapat membantu meningkatkan perekonomian daerah. Pedoman penskoran: Nomor Skor 1. 10 2. 20 3. 10 4. 10 5. 10 6. 10 7. 10 8. 10 9. 10 Jumlah 100 Skor maksimal 100 Penilaian = jumlah skor yang di dapat skor maksimal Panduan Konversi Nilai Rentang Nilai Predikat 91-100 81 - 90 75 - 80 0 - 74 A (Sangat baik)B (baik) C (Cukup Baik) D (Perlu Bimbingan)


Babdaerah kebTopik : Kondisi PerekDibuat oleh : Dadan Agung SetSDN 3 Pancasura


b 7 anggaanku konomian Di Daerahku tiawan


tujuan pemPeserta didik dapat mekonomi yang ada ditinggalnya. Peserta didik dapat mekonomi andalan dae


mbelajaran mengidentifikasi aktivitas daerah tempat menentukan aktivitas rahnya.


sumber daAPA ITU SUMBER DAYA ALAM? Jika memerhatikan sekeliling, kita menggunakan banyak benda untuk membantu pekerjaan sehari-hari, misalnkursi untuk duduk, pensil untuk menulis,sendok untuk makan, dan lain sebagainyBahan-bahan pembuat benda tersebut berasal dari alam. Segala sesuatu di alamyang digunakan manusia untuk bertahanhidup adalah sumber daya alam (SDA).


aya alam nya ya. m n


sumber daJENIS SDA SDA dapat dibagi ke dalam jenis hayati dan nonhayati. SDA hayati berupa makhluk hidup, yaitu hewadan tumbuhan. SDA nonhayati merupakan benda mati, misalnya tanah, air, udara, minyak bumi, danlain sebagainya


aya alam an


sumber daKETERSEDIAAN SDA Beberapa SDA selalu tersedia dadengan cepat terbarukan jika digunakan manusia. Namun, ada juga SDA yang membutuhkan waktu lama untuk tersedia kembali yang disebut tak terbarukan.


aya alam an


PRODUKSI DISTRragam kegia


KONSUMSI RIBUSI tan ekonomi


Kegiatan eyang dilakmemenuhimemerlukamenjalankaKEGIATAN


APA ITU? ekonomi adalah sebuah aktivitas kukan oleh manusia untuk i kebutuhan hidupnya. manusia an bantuan dari orang lain untuk an kegiatan ekonomi. EKONOMI


1. PRODUKSI Produksi mesuatu baranbarang atautujuannya upembeli ataudalam meng


erupakan kegiatan untuk menghasilkan g atau jasa. Orang yang menghasilkan jasa disebut produsen. ntuk memenuhi kebutuhan para u konsumen dan mencari keuntungan ghasilkan barang dan jasa.


Distribusi mbarang ataupihak konsudistribusi dikegiatan disdari pihak pkepada piha2. DIST


merupakan kegaiatan menyalurkan u jasa dari pihak produsen kepada umen. Orang yang melakukan sebut distributor. Tugas utama dari stribusi yaitu membeli barang-barang produsen untuk kemudian dijual ak konsumen. TRIBUSI


3. KONKegiatan konsmenghabiskanberangsur-anseperti anak sremaja yang mataupun perusproduksi. Pelaku yang mkonsumen.


NSUMSI sumsi adalah kegiatan ekonomi yang n nilai guna suatu barang atau jasa secara gsur atau langsung habis. Contohnya sekolah yang membeli alat tulis di toko buku, membeli kuota internet di gerai pulsa, sahaan otomotif yang membeli bahan baku melakukan kegiatan konsumsi disebut


KEGIATAN EKONOMI DI SEKITAR DAEKedelai dicuci dan direndam selama 2 jam Penggilingan kedelai Perebusan kedelai Penyaringan kedelai, ampdari kedelai dimanfaatkansebagao pakaternak dan aikedelai di gunakan untumembuat sarkedelai


RAH TEMPAT TINGGAL DAN SEKOLAH Pengemasan tahu dan siap untuk di pasarkan pas n an ir uk ri Penambahan asam cuka dan pengendapan (ditunggu dan diaduk pelan hingga terbentuk endapan) Pencetakan dan pengepresan Pemotongan tahu


lagu kegiatMenyanyikan lagu kegiatan ekonomi dengan iringan lagu Potong Bebek Angsa


an ekonomi


cara meningkatk


an perekonomian


cara meningkatk


an perekonomian


terIMAATAS SEGALA P


Click to View FlipBook Version