SUHU
Apa yang kalian rasakan ketika
tangan kalian dicelupkan ke dalam
air panas?
Apa yang kalian rasakan ketika
tangan kalian dicelupkan ke dalam
air dingin?
Suhu adalah derajat panas atau dinginnya
suatu benda.
Alat ukur suhu: Termometer
Dapatkah tangan kalian digunakan
sebagai alat ukur suhu?
TERMOMETER
1. Termometer Cairan
a. Termometer Raksa
Bagian-bagian termometer raksa
Mengapa pipa kapiler memiliki
lubang yang kecil?
Agar termometer peka,
pemuaian volum raksa yang
kecil saja akan
menimbulkan perubahan
yang besar pada panjang
kolom raksa.
Mengapa pentolan pipa termometer
dibuat dari kaca tipis?
Agar kalor segera
dihantarkan secara
konduksi oleh pentolan
kepada cairan di
dalamnya
Mengapa termometer dibungkus oleh
tangkai kaca berdinding tebal?
Karena kaca ini
bertindak sebagai lensa
pembesar yang
memungkinkan suhu
dibaca dengan mudah
Keuntungan termometer raksa
- Raksa mudah dilihat karena
mengkilap
- Volume raksa berubah secara teratur
- Raksa tidak membasahi dinding kaca
- Jangkauan suhu raksa cukup lebar
(-40oC sampai 350oC)
- Raksa dapat terpanasi secara merata
Kerugian termometer raksa
- Raksa mahal
- Raksa tidak dapat mengukur suhu
yang sangat rendah
- Raksa adalah zat berbahaya
b. Termometer Alkohol
Keuntungan termometer alkohol
- Alkohol lebih murah
- Alkohol teliti
- Alkohol dapat mengukur suhu yang
sangat dingin
Kerugian termometer alkohol
- Alkohol memiliki titik didih rendah
(tidak dapat mengukur suhu air
ketika mendidih)
- Alkohol tidak berwarna
- Alkohol membasahi dinding kaca
Termometer cairan dalam keseharian
a. Termometer Klinis
Analog Digital
b. Termometer Dinding
c. Termometer Maksimum dan
minumum six
Digunakan untuk mengukur
suhu pada rumah kaca. Suhu
maksimum terjadi pada siang
hari dan suhu minumum terjadi
pada malam hari.
Termometer Lainnya
a. Termometer Gas
- Lebih teliti dari
termometer cairan
- Dapat mengukur suhu
sangat rendah dan
suhu sangat tinggi
(-250o sampai
1500oC)
b. Termometer Platina
- Dapat mengukur suhu
sangat rendah dan suhu
sangat tinggi
(-250oC sampai 1500oC)
- Teliti dan peka
- Suhu tidak dapat dibaca
secara langsung
- Pembacaannya lambat
b. Termometer Termistor
- Dapat dihubungkan dengan
komputer
- Hanya dapat membaca
suhu antara -25oC sampai
180oC
b. Termometer Termokopel
- Dapat dihubungkan dengan
komputer
- Dapat membaca suhu
antara -100oC sampai
1500oC
- Ukurannya kecil
- Dapat mengukur suhu
dengan cepat
- Kurang teliti dibandingkan
dengan termometer gas dan
termometer platina
b. Termometer Bimetal
Mengandung keping bimetal
tipis berbentuk spiral.
b. Pirometer
- Dapat mengukur
suhu yang sangat
tinggi (>1000oC
seperti suhu
peleburan besi
atau suhu
permukaan
matahari)
Skala Termometer
Skala termometer terdiri atas 4
yaitu:
- Termometer Celcius
- Termometer Reamur
- Termometer Fahrenheit
- Termometer Kelvin
(TA)
(TB)
C : R : (F-32) : (K-273)
5:4: 9 : 5
DITANYA
Diketahui C F R K
C-
F x (tF – 32) x tC + 32 x tC tC + 273
R x tR
K tK - 273 - x (tF – 32) x (tF – 32) + 273
x tR + 32 - x tR + 273
x (tK – 273) + 32 x (tK – 273) -
Contoh soal:
Pada siang hari suhu dalam
ruangan kelas adalah 25oC. Berapa
suhu ruangan kelas jika dinyatakan
dalam skala Fahreinheit dan
Reamur?
KUIS
1. Suhu kota surabaya pada siang hari
mencapai 28oR. Berapa suhu tersebut jika
dinyatakan dalam termometer Fahrenheit?
2. 244oR = ........oC
3. Suhu planet Mars pada siang hari mencapai
430oC. Nyatakan suhu tersebut dalam satuan
sistem Internasional!
4. Pada suhu berapa angka yang ditunjukan
termometer celcius sama dengan angka
yang ditunjukan termometer Fahrenheit?
Pemuaian Zat
PEMUAIAN
• Pemuaian zat adalah bertambahnya ukuran
suatu zat karena pengaruh perubahan suhu
• Benda padat pada prinsipnya mengalami
pemuaian di semua bagian benda.
• Pemuaian zat padat dibagi menjadi 3,
antara lain :
• Pemuaian panjang
• Pemuaian luas
• Pemuaian volume
Pemuaian Zat Padat
Gelas yang kosong
jika tiba-tiba dituang
air panas akan retak.
MENGAPA?
Gelas pada bagian
dalam memuai
terlebih dulu
dibandingkan sisi
luar.
Rel Kereta Api bengkok Kabel listrik kendor ketika
karena panas siang hari
Karena keeping bimetal, Pemuaian pada kaca
lampu setrika mati jika rumah
sudah panas
Alat untuk menyelidiki pemuaian zat padat disebut
Musschenbroek
Panjan Kenaikan
g awal suhu
(ΔT)
(lo)
Faktor pemuaian
panjang
Jenis
Bahan (α
=>
koefisien
muai
panjang)
luas Kenaikan
awal suhu
(Ao) (ΔT)
Faktor pemuaian
luas
Jenis
Bahan (β
=>
koefisien
muai luas)
volume Kenaikan
awal suhu
(Vo) (ΔT)
Faktor pemuaian Jenis
volume Bahan (γ
=>
koefisien
muai luas)
Pemuaian Zat Cair
• Sifat utama zat cai yaitu mengikuti bentuk wadah, karena
sifat inilah zat cair hanya memiliki muai volume.
• Alat untuk menyelidiki pemuaian zat cair adalah labu didih
• Contoh pemuaian zat cair:
• Termometer memanfaatkan pemuaian zat cair pada tabung
thermometer
• Air dalam panci meluap ketika dipanaskan
ANOMALI
AIR
Ketidak teraturan
pemuaian air.
Yang Bagaimana
???????
Diantara suhu 0o sampai 4o
volume air menyusut dan
mencapai minimum
Ketika mencapai volume Zat lain yang memiliki sifat
minimum, maka massa anomali seperti air adalah
jenisnya maksimum. parafin dan bismuth.
• Koefisien muai antara satu zat dengan zat lain
berbeda-beda.
• Pemuaian volume zat cair lebih besar
dibandingkan dengan pemuaian volume zat
padat.
• Seperti ketika memasak air, jika teko untuk
memasak pertama diisi hampir penuh, maka
ketika mendidih sebagian air akan tumpah.
• Ketika teko dipanaskan, teko akan memuai,
tetapi pemuaian air lebih besar dari pada teko,
sehingga sebagian air akan tumpah.
Pemuaian Zat Gas
Dilatometer digunakan untuk melihat pengaruh suhu terhadap gas.
Bila labu kaca digosok, maka suhu udara akan naik. Beberapa saat
Kemudian ketinggian batas udara dalam pipa akan turun.
Termometer Gas
Pada suhu awal, tekanan gas
menyebabkan beda ketinggian.
Jika reservoir dimasukkan
dalam
ruangan yang suhunya lebih
tinggi
Maka kaki kiri akan terdesak ,
sehingga beda ketinggian
makin besar.
Cara mengatasi masalah akibat pemuaian
• Ukuran bingkai cendela selalu lebih besar
• Pada sambungan rel kereta api dibuat celah
• Celah pada kontruksi jembatan
• Celah pemuaian pada sambungan jembatan
• Kawat telepon dipasang kendor ketika siang
Manfaat pemuaian zat
Pengelingan Pelat logam yaitu menyambung dua
pelat menggunakan paku keling
Keping bimetal
• Cara kerja :
• Pada suhu normal, bimetal lurus
• Saat dipanaskan, bimetal melengkung
ke arah logam yang koefisien muai
panjangnya lebih kecil.
• Saat didinginkan, bimetal melengkung
ke arah logam yang koefisien muai
panjangnya lebih besar.
KEPING BIMETAL
Saklar termal
Termostat bimetal
Termometer bimetal Lampu sen
KALOR DAN PERPINDAHAN KALOR
Pengertian Kalor
Kalor
Adalah bentuk energi yang berpindah dari
benda yang suhunya tinggi ke benda
yang suhunya rendah ketika kedua
benda bersentuhan.
Satuan kalor adalah Joule (J)
atau
Pengaruh Kalor terhadap Suhu Zat
• Jika suatu zat menyerap kalor, maka
suhu akan naik dan
Jika suatu zat melepas kalor, maka suhu
akan turun
Air panas Es batu Air hangat
Jumlah kalor (Q) yang diserap atau dilepaskan
oleh suatu zat adalah
Q
:
Dengan : cx mx
Q = jumlah kalor (J atau kal) ΔT
m = massa benda (kg)
c = kalor jenis zat (J/kg oC)
∆T= kenaikan suhu (oC atau K)
= suhu akhir – suhu awal ( T-To)