Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Kota Semarang
nomor 421.2/8199/2014 tentang penggabungan sekolah
dasar negeri dinas pendidikan Kota Semarang, SDN
Pendrikan Kidul 01-02 bergabung menjadi SDN Pendrikan
Kidul.
Demikian sekelumit tentang sejarah SDN
Pendrikan Kidul. Hanya Setetes demi setetes air yang
dapat diabdikan oleh SDN Pendrikan Kidul untuk dunia
pendidikan. Semoga mampu mengharumkan bangsa.