The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by kurikulumsman99, 2023-10-25 00:36:13

diagram frayer

diagram frayer

DIAGRAM FRAYER PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI Pembelajaran berdiferensiasi adalah pembelajaran yang memberi keleluasaan pada siswa untuk meningkatkan potensi dirinya sesuai dengan kesiapan belajar, minat, dan profil belajar siswa tersebut DEFINISI CIRI / KAREKTERISTIK CONTOH BUKAN CONTOH Tidak melakukan tes Diagnostik di awal pembelajaran Menyamaratakan kemampuan siswa Siswa mendapat pmahaman dengan tantangan yang sama menyamartakan cara pengerjaan tugas kepada siswa. Lingkungan belajar menarik perhatian untuk belajar. Kurikulum memiliki tujuan pembelajaran yangdidefinisikan secara jelas. kegiatan penilaian yang berkelanjutan. Guru mampu menanggapi atau memberikan responatas kebutuhan belajar siswa. Manajemen kelas yang efektif. menyediakan bahan dan alat sesuai dengan kebutuhan belajar siswa. Menggunakan kegiatan berjenjang. Menyiapkan pertanyaan yang memacu proses berpikirnya. pemberian tugas yang telah dipertimbangkan durasi pengerjaannya. Mengembangkan kegiatan belajar yang bervariasi tagihan yang memberikan tantangan atau keragaman variasi serta memilih produk apa yang diminatinya.


Click to View FlipBook Version