The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by mulyanah08, 2021-09-12 07:36:47

Negara-Negara ASEAN

IPS kelas 8

IPS
MENGENAL NEGARA NEGARA ASEAN

a. Data tentang negara negara anggota ASEAN :

Negara Ibukota Bentuk pemerintahan Mata uang
Indonesia Jakarta Republik Rupiah
Singapura Singapura Republik Dollar Singapura
Malaysia Kuala Lumpur Kerajaan Ringgit
Thailand Bangkok Kerajaan Baht
Philipina Manila Republik Peso
Myanmar Naypyidaw Republik Kyat
Vietnam Hanoi Republik Dong
Laos Vientiane Republik New kip
Kamboja Phnom Penh Republik Riel
Timor Leste Dili Republik Centavo / Dollar AS
Brunei Bandar Seri Begawan Kerajaan Dollar Brunei
Darussalam

Negara Letak Lintang Letak Bujur Mata pencaharian
Indonesia 6° LU – 11 ° LS 95 ° BT – 141 ° BT Agraris
Singapura 1°15¹ LU – 1°26 ¹ 103 ° BT – 104 ° BT Industri

Malaysia LU 100 ° BT – 119 ° BT Agraris
Thailand 1° LU – 7 ° LU 97 ° BT - 106 ° BT Agraris
Philipina 5 ° LU – 21 ° LU 117 ° BT – 126 ° BT Agraris
Myanmar 5 ° LU – 21 ° LU 92 ° BT – 101 ° BT Agraris
Vietnam 10 ° LU – 28 ° LU 102 ° BT – 109 ° BT Agraris
Laos 8 ° LU – 23 ° LU 100 ° BT – 107 ° BT Agraris
Kamboja 14 ° LU – 22 ° LU 102 ° BT - 108 ° BT Agraris
Timor Leste 10 ° LU – 14 ° LU 124 ° BT – 125 ° BT Agraris
Brunei 114 ° BT – 115,5 ° BT Agraris
Darussalam 5 ° LS – 10 ° LS
4 ° LU – 5 ° LU

Negara Lagu Kebangsaan Agama Bahasa
Mayoritas
Indonesia Indonesia Raya Indonesia
Singapura Majulah Singapura Islam Inggris
Malaysia Negaraku Budha
Thailand Phleng Chat Thai Islam Melayu dan Inggris
Philipina Lupang Hinirang Budha Thai
Myanmar Kaba Ma Kyei Khatolik
Vietnam Tien Quan Ca Budha Tagalog
Laos Pheng Xat Lao Budha Birma
Kamboja Nakor Reach Budha Vietnam
Timor Leste Patria Budha Lao
Brunei D. Allah Peliharakan Sultan Khatolik Khmer
Islam Portugis
Melayu dan Inggris

Negara Luas wilayah Sungai Terpanjang Gunung Tertinggi

Indonesia 1.904.569 km² Sungai Kapuas G. Jaya Wijaya
Singapura 721.5 km ² Sungai Ulu Pandan Bukit Timah
Malaysia Sungai Rajang G. Kinabalu
Thailand 329.847 km² Sungai Chao Phraya G. Doi Inthanon
Philipina 513.120 km² Sungai Cagayan G. Apo
Myanmar 343.448 km² Sungai Thanlwin G. Hkakabo Razi
Vietnam 676.578 km² Sungai Mekong G. Fansipan
Laos 331.231 km² Sungai Mekong G. Phou Bia
Kamboja 237.955 km² Sungai Mekong G. Phnom Luar
Timor Leste 181.035 km² Sungai Loes G. Ramelau
Brunei D. 14.874 km² Sungai Belait G. Pagon

5.765 km²

Negara Merdeka Bekas Jajahan Ekspor
Indonesia 17 Agustus 1945 Belanda Kelapa sawit, Batubara
Singapura 9 Agustus 1965 Inggris Minyak, mesin industri
Malaysia 31 Agustus 1957 Inggris Elektronik, alat listrik,
Thailand Elektronik, Buah buahan
Philipina - Belum pernah dijajah Garmen, elektronik
Myanmar 4 Juli 1946 Amerika Serikat Beras, Kayu Jati
Vietnam 4 Januari 1948 Inggris Beras, Gula
Laos 2 September 1945 Perancis Beras, Kopi
Kamboja 2 Desember 1975 Perancis Beras , Karet
Timor Leste 9 November 1953 Perancis Kopi, Kelapa Sawit
Brunei D. 20 Mei 2002 Portugis Minyak dan gas
1 Januari 1984 Inggris

b. Peta wilayah ASEAN :

Samudera Pasifik

Samudera Hindia 11

Keterangan : 7. Vietnam
1. Brunei Darussalam 8. Kamboja
2. Philipina 9. Laos
3. Indonesia 10. Myanmar
4. Malaysia 11. Timor Leste
5. Singapura
6. Thailand

c. Bendera negara negara ASEAN

d. Kerjasama ASEAN
• Faktor pendorong terbentuknya kerjasama antar negara ada 2 yaitu :
1. Kesamaan dan perbedaan sumber daya alam
2. Kesamaan dan perbedaan wilayah (geografis)
• Faktor penghambat kerjasama ada 4 yaitu :
1. Perbedaan ideologi
2. Konflik dan peperangan
3. Kebijakan protektif : kebijakan yang bertujuan melindungi kepentingan dalam negeri dan
meningkatkan daya saing
4. Perbedaan kepentingan tiap negara
• Bentuk kerjasama di bidang sosial dan budaya :
1. Pembangunan sosial menekankan kesejahteraan golongan berpendapatan rendah, perluasan
kesempatan kerja dan pembayaran upah yang wajar
2. Pengembangan sumber daya manusia
3. Peningkatan kesehatan (makanan dan obat)
4. Pertukaran budaya, seni dan festival film ASEAN
5. Penandatangan ATA (ASEAN Tourism agreement)
• Bentuk kerjasama di bidang politik dan keamanan :
1. Traktat bantuan hukum timbal balik di bidang pidana
2. Konvensi ASEAN tentang pemberantasan terorisme
3. Penyelesaian sengketa Laut China Selatan
4. Pertemuan para menteri pertahanan
• Bentuk kerjasama di bidang pendidikan :
1. ASEAN Council of Teachers Convention (ACT), yang dihadiri oleh para guru di negara-
negara ASEAN
2. Penawaran beasiswa pendidikan antar negara
3. Olimpiade se-Asia Tenggara

e. Pengaruh perubahan ruang dan Interaksi antarruang terhadap kehidupan :
1. Ekonomi : membentuk pasar tunggal yang disebut Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA)
2. Sosial : pada tahun 2015, negara-negara ASEAN menerima pengungsi manusia perahu dari
Myanmar.
3. Budaya : diadakannya Festival Budaya ASEAN (FBA), perkemahan budaya serumpun ASEAN
dan industri musik
1. Politik : menyelesaikan sengketa perbatasan wilayah, perlindungan pekerja migran

2. Pendidikan : meningkatkan mutu pendidik, standarisasi pendidikan, dsb.
Upaya meningkatkan kerjasama antar negara-negara ASEAN memerlukan dorongan kekompakan,
konsistensi, keterbukaan, rasa ke-kitaan (we feeling), saling menghormati, ketidaksetiakawanan
sosial (a caring and sharing community) dan dinamis dalam kerjasama.

Deklarasi dalam Vientiane Declaration on Enhancing Gender Perspective and ASEAN Woman’s
Partnership for Environmental Sustainability merupakan upaya untuk meningkatkan :
1. Pengetahuan dan ketrampilan perempuan di bidang lingkungan
2. Akses, kepemilikan, dan kontrol sumber daya
3. Pembuatan kebijakan, strategi, dan program mengenai lingkungan berkelanjutan untuk

perempuan

f. Faktor yang mempengaruhi bentuk interaksi antarnegara :
1. Iklim : wilayah ASEAN dipengaruhi oleh iklim matahari, muson dan fisis
2. Geologi : kondisi tanah, batuan penyusun bumi dan kondisi tumbukan antarlempeng
3. Ketersediaan Sumber Daya Alam : hampir semua negara ASEAN memiliki hasil tambang,
kecuali Singapura. Namun, perdagangan dan industri di Singapura sangat maju. Perairan laut
banyak dieksplor untuk meningkatkan devisa seperti perikanan, mutiara dan rumput laut

g. Pengaruh Perkembangan ilmu dan teknologi terhadap perubahan ruang :
1. Teknologi transportasi : perkembangan transportasi menjadi lebih nyaman, cepat dan keamanan
tinggi seperti kereta cepat monorel, pesawat dan speed boat
2. Teknologi komunikasi : semakin cepat berkomunikasi dengan alat komunikasi seperti telepon
dan handphone

h. Akibat berkembangnya teknologi transportasi dan komunikasi dalam aspek :
1. Sosial : bertambahnya jumlah penduduk, kebutuhan transportasi massal semakin tinggi,
maraknya perdagangan manusia, kerjasama luarnegeri semakin mudah
2. Ekonomi : bertambahnya pendapatan negara dari pajak perbelanjaan, wisata dan penginapan
bagi pendatang; nilai barang lokal meningkat seiring permintaan mata uang asing; barang –
barang asing mudah dijangkau
3. Budaya : terjadi akluturasi budaya; perubahan sistem nilai dan norma; kecenderungan gaya
hidup
1. hedonis; aliran yang bertentangan dengan budaya mudah masuk
2. Keamanan : gangguan keamanan negara semakin rentan, narkotika mendapat tempat,
kelompok perusuh antarnegara mudah diorganisir

i. Pengaruh konversi lahan pertanian menjadi industri, pemilik perusahaan mendirikan
industri dengan alasan :
1. Lahannya strategis, sebagian besar lahannya adalah pertanian
2. Harganya lebih murah daripada lahan bangunan
3. Aksesnya lebih mudah
4. Dekat dengan bahan baku
5. Faktor sosial dan budaya hukum waris

j. Masalah yang timbul akibat konversi lahan pertanian menjadi industri :
1. Lahan pertanian berkurang, produktivitas pangan dari pertanian menurun
2. Berpotensi terkena limbah industri
3. Konversi lahan itu menular

k. Dampak negatisf konversi lahan pertanian menjadi pemukiman :
1. Luas lahan pertanian berkurang
2. Petani dan buruh tani kehilangan mata pencahariannya
3. Hilangnya lahan ruang terbuka hijau (RTH)
4. Berkurangnya lahan resapan air

LATIHAN

1. Jelaskn mengapa negara Singapura lebih berfokus pada perdagangan dan industri!
2. Berikan contoh bahwa iklim dapat mempengaruhi perubahan ruang dan interaksi antarruang!
3. Jelaskan alasan negara-negara Asia Tenggara perlu mengandalkan kerja sama ekonomi!


Click to View FlipBook Version