ANALISIS REGRESI LINEAR FASE F KELAS 11 LKPD Oleh : Fuji Lestari, S.Mat
Activity My Simak Video Berikut !! MINS Link materi
Tujuan Pembelajaran setelah mempelajari bab ini, siswa dapat: 1.Melukiskan diagram pencar atau diagram scatter data bivariat 2.Menintepretasikan diagram pencar atau diagram scatter data bivariat 3.Menggambar persamaan garis regresi linear 4.Menentukan persamaan garis regresi linear 5.Mengintepretasikan persamaan garis regresi linear Menerapkan interpolasi dan ekstrapolaso data berdasarkan suatu persamaan garis regresi linear 6. Mengintepretasikan nilaikorelasi Kuadrat residu dan koefisien determinasi dalam proses analisis regresi linear 7. Petunjuk Belajar 1.Siswa melakukan eksplorasi sesuai perintah dan pertanyaan yang disediakan 2.Siswa saling berinteraksi dalam eksplorasi dan mengambil kesimpulan. Siswa mempelajari konsep-konsep yang digunakan dan membandingkan kesimpulannya 3. 4.Siswa menerapkan konsep yang benar dalam permasalahan baru. Siswa berbagi hasil pengerjaan dan ide atau gagasan serta memperbaiki konsep yang salah jika ada. 5.
Berdasarkan surat edaran Bupati Klaten, pada akhir bulan Maret Bupati akan menyelenggarakan festival budaya yang harus diikuti oleh seluruh sekolah- sekolah di Klaten. Setiap sekolah harus menampilkan satu kesenian khas. Untuk itu, Pak Indra sebagai guru Seni Budaya di SMA N 1 Jogonalan, ingin mempersiapkan timnya yang terdiri dari peserta didik yang mengikuti ekstrakurikuler tari untuk mengikuti kegiatan tersebut. Tari yang ingin dipersiapkan Pak Indra dan timnya adalah tari Tari Luyung. Tarian ini sangat eksis dan popular di wilayah Kabupaten Klaten. Tari luyung ini diciptakan guna mengangkat potensi maupun identitas khas Kabupaten Klaten yang terkenal dengan potensi industrinya berupa payung dan lurik. Untuk mendukung penampilan dan proses latihan pak Indra berniat untuk menyewa kostum Tari Layung. Setelah mencari informasi pak Indra. mendapatkan tarif sewa sebagai berikut: Lama ( Hari ) Harga ( Dalam Ratusan Ribu) 1 3 3 8 5 12 7 20 10 27 14 25 AKTIVITAS 1 Sebagai tahap awal untuk memahami konsep regresi linear, bantulah pak Indra untuk menganalisis Informasi mengenai hubungan lama sewa kostum dengan harga yang harus dibayarkan
Mari Menyelidiki Berdasarkan Informasi mengenai tarif sewa kostum, selesaikanlah langkah-langkah beberapa tugas yang tersedia Diagram Scatter / Pencar Gambarlah diagram scatter dari data tarif sewa kostum Gambarlah Prediksi Garis yang sesuai dengan sebaran data
X Y x y xy x X Y Dari data diatas, tentukan nilai b, nilai a dan persamaan regresinya Langkah-langkah Menemukan nilai b Atau =
Jadi persamaan regresi dari soal diatas adalah ......