"Modul Sekolah Pantai Indonesia" adalah panduan interaktif yang dirancang untuk mendukung pendidikan berbasis lingkungan, khususnya pada ekosistem pesisir. Buku ini mengajak pembaca untuk mengenal, memahami, dan menjaga kekayaan pesisir Indonesia melalui berbagai topik menarik dan informatif