The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

MEDIA PEMBELAJARAN_HANIFAH MUTMAINNAH_239022485003

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by Hanifah Mutmainnah, 2024-06-20 02:53:17

MEDIA PEMBELAJARAN_HANIFAH MUTMAINNAH_239022485003

MEDIA PEMBELAJARAN_HANIFAH MUTMAINNAH_239022485003

MEDIA PEMBELAJARAN JARING-JARING BANGUN RUANG KELAS V (FASE C) HANIFAH MUTMAINNAH, S.Pd Melalui kegiatan diskusi kelompok, peserta didik dapat menentukan jaring- jaring bangun ruang kubus dan balok dengan tepat. 1. Melalui kegiatan diskusi kelompok, peserta didik dapat memecahkan masalah yang berkaitan dengan jaringjaring bangun ruang kubus dan balok dengan tepat. 2. Melalui kegiatan diskusi kelompok, peserta didik dapat membuat jaring-jaring bangun ruang kubus dan balok dengan tepat. 3. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) 1. Laptop, Proyektor 2.PPT Interaktif 3.Alat Tulis 4.Gunting Benda Konkret Berbentuk Bangun Ruang Kubud dan Balok. 5. 6.Media Konkret Jaring-Jaring Kubus dan Balok 7.Media Interaktif WordWall (Spin) Jenis Media Jaring-Jaring Bangun Ruang Kubus dan Balok Materi Pokok


MEDIA PEMBELAJARAN JARING-JARING BANGUN RUANG KELAS V (FASE C) HANIFAH MUTMAINNAH, S.Pd 1. Membuka aplikasi canva. 2. Memilih template PPT yang menarik. 3. Mendesain materi pembelajaran pada template canva. 4. Memasukkan tautan pada perpindahan slide. 5. Menyimpan hasil desain dalam bentuk PPTX. PPT interaktif siap digunakan setelah dihubungkan pada proyektor. 6. Langkah-Langkah Pembuatan PPT Interaktif Media Konkret Jaring-Jaring Bangun Ruang (Kubus dan Balok) Menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan (kardus bekas, kertas metalik, lem, gunting, kertas karton, penggaris, pensil, spidol warna, pelubang kertas dan benang woll. 1. Gambarlah jaring-jaring bangun ruang kubus dan balok pada kertas karton. 2. Guntinglah jaring-jaring bangun ruang kubus dan balok tersebut kemudian berilah lubang pada setiap sudutnya. 3. Kemudian, guntinglah kardus bekas berbentuk persegi panjang dan hiaslah menggunakan kertas metalik. 4. Tempelkan jaring-jaring bangun ruang yang telah dibuat pada kardus yang telah di hias. 5. Hubungkan setiap lubang pada jaring-jaring bangun ruang kubus dan balok dengan menggunkan benang woll. 6. 7.Media jaring-jaring bangun ruang kubus dan balok siap digunakan


MEDIA PEMBELAJARAN JARING-JARING BANGUN RUANG KELAS V (FASE C) HANIFAH MUTMAINNAH, S.Pd 1.Membuka apikasi wordwall pada google. Pilih Create Activity lalu pilih salah satu template aktivitas yang disediakan (Spin) 2. 3.Tuliskan judul dan deskripsi permainan. Ketikkan konten sesuai dengan tipe permainannya (bangun ruang kubus dan balok) dan berilah gambar sesuai yang diinginkan 4. 5.Klik Done jika telah selesai. 6.Media interaktif WordWall (Spin) siap digunakan Langkah-Langkah Pembuatan Media Interaktif (WordWall) Membuka file PPT Interaktif yang telah di desain pada aplikasi canva. 1. 2.Menghubungkan Laptop pada Proyektor. 3.Mengarahkan dan mengatur sorot proyektor pada papan tulis. 4.Menampilkan PPT Interaktif pada proses pembelajaran. Peserta didik memperhatikan penjelasan guru tentang materi pembelajaran pada PPT Interaktif 5. Langkah-Langkah Penggunaannya PPT Interaktif


MEDIA PEMBELAJARAN JARING-JARING BANGUN RUANG KELAS V (FASE C) HANIFAH MUTMAINNAH, S.Pd Guru menyiapkan media jaring-jaring bangun ruang kubus dan balok. 1. 2.Guru memperkenalkan media tersebut kepada peserta didik. Guru memperlihat cara penggunaan media tersebut dengan menarik benang woll yang telah tersedia pada setiap jaringjaring yang telah dibuat. 3. kemudian, tariklah benang woll tersebut hingga full sampai membentuk sebuah bangun ruang kubus dan balok. 4. Media Konkret Jaring-Jaring Bangun Ruang Kubus dan Balok Hubungkan laptop pada proyektor, kemudian buka aplikasi wordwall 1. Guru memperkenalkan media interaktif (WordWall) pada peserta didik. 2. Guru telah menyiapkan beberapa soal tentang jaring-jaring bangun ruang yang akan dibuat oleh siswa pada aplikasi wordwoll. 3. Guru menyusun beberapa sepatu dengan arah yang berbeda untuk dilalui oleh peserta didik sebelum memutar spin pada aplikasi wordwall. 4. Guru membagikan lembar LKPD kepada masing-masing kelompok. 5. Masing-masing kelompok memilih salah satu perwakiannya untuk mengambil soal dengan melakukan spin pada wordwall. 6. Media Interaktif (WordWall) Langkah-Langkah Penggunaannya


MEDIA PEMBELAJARAN JARING-JARING BANGUN RUANG KELAS V (FASE C) HANIFAH MUTMAINNAH, S.Pd 7. Peserta didik melompat sesuai dengan arah sepatu yang telah disusun oleh guru secara bergiliran dan memutar Spin pada wordwall. 8. Kemudian, guru meminta peserta didik untuk mengambil salah satu bangun ruang yang telah sediakan sesuai dengan hasil spin yang di dapatkan. 9. Peserta didik tersebut kembali ke kelompoknya untuk melakukan diskusi tentang jaring-jaring bangun ruang yang akan dibuat. 10. Peserta didik menggambar jaring-jaring bangun ruang yang di dapatkan sesuai dengan hasil guntingannya pada kertas karton yang telah disediakan. 11. Peserta didik menempelkan jaring-jaring tersebut pada LKPD yang telah dibagikan. 12. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya. Media Interaktif (WordWall) Langkah-Langkah Penggunaannya


MEDIA PEMBELAJARAN JARING-JARING BANGUN RUANG KELAS V (FASE C) HANIFAH MUTMAINNAH, S.Pd PPT Interaktif LAMPIRAN MEDIA Media Konkret Media Interaktif WordWall


Click to View FlipBook Version