MODUL PEMBELAJARAN
SUMBER PENCATATAN DAN ANALISIS BUKTI TRANSAKSI
KELAS XII
SEMESTER I
SUMBER PENCATATAN DAN ANALISIS BUKTI TRANSAKSI
KELAS XII
PENYUSUN
Adinda Alfin Nafisa / A210190059
PENDIDIKAN
AKUNTANSI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU
PENDIDIKAN PROGRAM STUDI
PENDIDIKAN AKUNTANSI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
SURAKARTA 2022
INFORMASI UMUM
1. Identitas Modul : SMA N 1 Boyolali
Suatu Pendidikan / jenjang : Ekonomi
Mata Pelajaran : XII/Ganjil
Kelas/ Semester : 3x4 JP
Alokasi Waktu :Tahap Pencatatan Akuntansi Perusahaan
Judul Modul Jasa
: 1x 2JP
Pertemuan
2. Kompetensi Awal
Peserta didik kursus diharapkan mampu memahami pencatatan dan analisa
bukti transaksi
3. Profil Pelajar Pancasila
Dimensi 1. Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia.
Dimensi 2. Berkebhinekaan Global
Dimensi 3. Mandiri
Dimensi 4. Bergotong Royong
Dimensi 5. Bernalar Kritis
Dimensi 6. Kreatif
4. Sarana dan Prasarana
a. Sarana:
-Modul, buku paket, LKPD, dan ruang publik lainnya.
b. Prasarana:
-Power Point, LCD Proyektor, Laptop, Papan Tulis, Spidol, dan Penggaris.
5. Target Peserta Didik
Perangkat ajar ini dapat digunakan guru untuk mengajar di Kelas
XII (Dua Belas) IPS
Mata pelajaran Ekonomi.
Siswa regular/tipikal
Jumlah Siswa : 19 peserta didik
6. Model Pembelajaran
Discovery Learning yaitu peserta didik berpikir kritis dan dapat berpendapat
menyimpulkan hasil pembelajaran yang dipelajari hari ini dengan
berdiskusi sesama teman.
7. Ketersediaan Materi
Materi disajkan dalam aktivitas pembelajaran yang tidak membosankan
jadi siswa tidak hanya membaca, mengamati proses pembelajaran. Namun,
tetap berdiskusi bersama teman kelasnya. Hal yang dilakukan yaitu :
a. Siswa membaca buku, mengamati, dan mencoba mengerjakan
dengan bantuan sumber belajar untuk mencari referensi banyak-
banyaknya dan diperolehkan bertanya ke guru jika ada yang sulit.
b. Siswa saling berkoordinasi dengan teman untuk menampilkan hasil
diskusi terkait materi pembelajaran.
8. Kata Kunci
Harta
Utang
Pendapatan
Modal
Beban
KOMPETENSI INTI
1. Tujuan Pembelajaran masing-masing elemen
a. Rumusan capaian pembelajaran
pembelajaran adalah sebagai berikut
Elemen Capaian Pembelajaran
Menjelaskan tentang pengertian Pada akhirnya pembelajaran
kuitansi, menjelaskan tentang diharapkan peserta didik memliki
pengertian faktur, menjelaskan tentang pemahaman dan kemampuan tentang
pengertian nota, menjelakan tentang pengertian kuitansi, menjelaskan
pengertian nota debet, menjelaskan tentang pengertian faktur, menjelaskan
tentang pengertian nota kredit, tentang pengertian nota, menjelakan
menjelaskan analisis bukti pencatatan tentang pengertian nota debet,
melalui mekanisme debet/kredit pada menjelaskan tentang pengertian nota
perkiraan harta, utang, modal, kredit, menjelaskan analisis bukti
pendapatan, dan beban pencatatan melalui mekanisme
debet/kredit pada perkiraan harta,
utang, modal, pendapatan, dan beban
b. Tujuan pembelajaran yang ingin dicapai
Tujuan Pembelajaran
Memahamai pengertian kuitansi
Memahami pengertian faktur
Memahami pengertian nota
Memahamai pengertian nota debet
Memahami pengertian nota kredit
Memahami analisis bukti pencatatan melalui mekanisme
debet/kredit pada perkiraan harta, utang, modal, pendapatan, dan
beban
2. Pemahaman Bermakna
Mengetahui pengertian kuitansi
Mengetahui pengertian faktur
Mengetahui pengertian nota
Mengetahui pengertian nota debet
Mengetahui pengertian nota kredit
Mengetahui analisis bukti pencatatan melalui mekanisme
debet/kredit pada perkiraan harta, utang, modal, pendapatan, dan
beban
3. Pertanayaan Pemantik
Coba jelaskan pengertian nota
Coba jelaskan pengertian nota debet
Coba jelaskan pengertian nota kredit
4. Proses Pembelajaran
Guru membuat persiapan secara tertulis yang berisikan tujuan dari
pembelajaran keseluruhan materi yang disampaikan, bentuk
kegiatan belajar mengajar, metode, waktu, dan sarana prasarana
serta evaluasinya
Guru menggunakan metode pembelajaran dengan menggunakan
cara sesuai sehingga tujuan dari pembelajaran dapat tercapai,
guru menggunakan metode tanya jawab, diskusi, dan penugasan
siswa.
Guru menggunakan alat peraga sebagai gambaran materi yang
disampaikan agar tidak membosankan dan mudah dipahami siswa.
5. Kegiatan Pembelajaran
Langkah-Langkah Pembelajaran
Pendahuluan
Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan lagu nasional
Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memebri motivasi
Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang
topik yang akan diajarkan
Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah-
langkah pembelajaran
Kegiatan Inti Kegiatan Literasi
Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk
melihat,mengamati, membaca, dan menuliskannya
kembali. Mereka diberi pertanyaan dan bahan bacaan
terkait materi pencatatan dan analisa bukti transaksi
Critical Thingking
Guru memberikan kesemepatan untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum
dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual dampai ke
pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan itu
harus tetap berkaitan dengan materi pencatatan dan
analisa bukti transaksi
Collaboration
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok
untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
mempresentasikan ulang, dan saling bertukar
informasi mengenai pencatatan dan analisa bukti
transaksi
Communication
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja
kelompok atau individu secara klasikal,
mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh
kelompok atau individu yang mempresentasikan
Creativity
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan
tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait
mengenai pencatatan dan analisa bukti transaksi .
Peserta didik kemudian diberi kesempatan unuk
menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
Penutup
Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar
Guru memeberikan penilaian lisan secara acak dan singkat
Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikukutnya
dan berdoa
Penilaian Hasil Pembelajaran : lembar pengamatan
: LK peserta didik
Penilaian sikap : kinerja dan obeservasi
Penilaian pengetahuan
Penilaian keterampilan
6. Penilaian Pembelajaran Bentuk
a. Teknik dan Bentuk Penilaian Penilaian
No Teknik Penilaian Teknik penilaian Lembar
pengamatan
1 Sikap Observasi LK Peserta
Didik
2 Pengetahuan Penuagasan Kinerja dan
Observasi
3 Keterampilan Praktik
b. Kriteria Penilaian Profil Pelajar Praktik Inti
Kegiatan Mandiri Mengemukakan ide pada
Diskusi, Praktik saat diskusi dan praktik
Membuat presentasi
Diskusi, Praktik Kreatif hasil diskusi
Diskusi Praktik Berfikir Kritis - Mencari
informasi yang
dapat diperoleh
dari internet
- Mengidentifikasi
terkait materi
materi
pencatatan dan
analisa bukti
transaksi
7. Pengayaan
Pengayaan adalah salah satu upaya guru untuk membantu peserta didik
yang sudah mencapai KKM untuk memperluas pengetahuan dan
keterampilan yang telah dimilikinya.
8. Remedial
Remedial adalah program pembelajaran yang diberikan kepada peserta
didik yang dinyatakan belum mencapai KKM pada sati kompetensi dasar
tertentu.
REFLEKSI Refleksi guru
1. REFLEKSI GURU Apa saya sudah memahami cukuo
Aspek baik materi dan aktifitas
Penugasan Materi pembelajaran ini ?
Penyampaian Materi Jawaban
Apakah materi ini sudah
Umpan Balik tersampaiakan dengan baik kepada
peserta didik?
Jawaban
Apakah 100% peserta didik telah
mencapai penguasaan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai?
2. REFLEKSI SISWA Refleksi Peserta Didik
Aspek Apa yang menyenangkan dalam
Perasaan dalam belajar kegiatan pembelajaran hari ini
Makna Jawaban
Penguasaan materi Apakah aktifitas pembelajaran hari ini
bermakna dalam kehidupan saya?
Keaktifan Saya dapat menguasai materi pelajaran
pada:
- Baik
- Cukup
- Kurang
Jawaban
Apakah saya terlibat aktif dalam
pembelajaran hari ini?
Apakah saya menyumbang ide dalam
proses pembuatan infografis laporan
diskusi?
Jawaban
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
KEGIATAN DISKUSI KELOMPOK
Nama Anggota Kelompok:
1. ………………………
2. ………………………
3. ………………………
4. ………………………
5. ………………………
Mapel : Ekonomi Akuntansi
Materi pokok :Pencatatan dan analisa bukti transaksi
Kelas / Semester : XII / 1
Topik
Memahami tahapan pencatatan dan analisa bukti transaksi
Alat dan Bahan
Penggaris, spidol, papan tulis, laptop, internet, buku
Langkah-Langkah pengerjaan:
1. Bacalah perintah soal yang sudah diberikan dengan seksama
2. Sebutkan macam-macam jurnal, klasifikasi akun dan aturan
pengkreditan dan pendebitan jurnal
3. Presentasikan hasil kerja kelompok di depan kelas
Soal :
Jelaskan pengertian dari kuitansi, menjelaskan faktur, nota, nota debet, nota
kredit, analisis bukti pencatatan melalui mekanisme debet/kredit pada
perkiraan harta, utang, modal, pendapatan, dan beban
BAHAN BACAAN SISWA
SUMBER PENCATATAN DAN ANALISA BUKTI TRANSAKSI
Setelah mempelajari modul ini anda dapat:
1. Menjelaskan pengertian kuitansi
2. Menjelaskan pengertian faktur
3. Menjelaskan pengertian nota
4. Menjelaskan pengertian nota debet
5. Menjelaskan pengertian nota, kredit dan
6. Menjelaskan analisa bukti pencatatan mekanisme debet atau kredit pada
perkiraan harta, utang, modal, pendapatan dan beban
SUMBER PENCATATAN
Kalau digambarkan siklus akuntansi pada tahap pencatatan akuntansi perusahaan
jasa adalah sebagai berikut:
Sumber Pencatatan Jurnal Buku Besar
MACAM-MACAM BUKTI PENCATATAN
A. Bukti Transaksi Intern
Bukt transaksi intern adalah bukti transaksi yang khusus dibuat oleh intern dan
dibuat untuk intern perusahaan. Yang termasuk bukti intern adalah:
1. Bukti Kas Masuk
Bukti kas masuk adalah tanda bukti bahwa perusahaan telah menerima
uang secara cash atau tunai.
PD. Hadian KM: No………
Jln. Merdeka No 12 BUKTI KAS MASUK
Surakarta
Diterima dari :Bapak Darmawan
Banyaknya Uang : seratus ribu rupiah
Untuk : pembayaran buku majalah sebanyak 10
buah @ Rp 10.000.00
Jumlah Surakarta, 10 Januari 2020
Yang menerima
Rp 100.000.00
Siti
2. Bukti Kas Keluar
Bukti kas keluar adalah tanda bukt bahwa perusahaan telah
mengeluarkan uang tunai, seperti pembelian dengan tunai atau
pembayaran gaji, pembayaran utang atau pengeluaran-pengeluaran
lainnya.
PD. Hadian KM: No………
Jln. Merdeka No 12 BUKTI KAS KELUAR
Surakarta
Diterima dari :Bapak Nardi
Banyaknya Uang :Dua ratus ribu rupiah
Untuk : pembayaran pelunasan utang
Jumlah Rp 200.000.00 Surakarta, 10 Januari 2020
Yang menerima
Siti
3. Memo
Memo adalah bukti pencatatan antar bagian atau manager dengan
bagian-bagian yang ada di lingkungan perusahaan.
PD. Hadian 10 Januari 2020
Jln. Merdeka No 12
Surakarta MEMO
No :01/BM
Dari
Untuk :Pimpinan
Hal
:Bagian pembukaan
: Penyusutan peralatan aktiva tetap, harap
disusutkan 100% dari harga peroleh
Pimpinan
Siti
B. Bukti Transaksi Ekstern
Setelah anda mempelajarai bukti transaksi intern, selanjutnya adalah kita
membahas tentang bukti transaksi ekstern.
Bukti transaksi ekstern adalah bukti pencatatan transaksi yang berhubungan
dengan pihak di luar perusahaan. Misalnya kuitansi, faktur, nota kontan, nota
debet, nota kredit, dan cek.
1. Faktur
Faktur adalah tanda bukti telah terjadi pembelian atau penjualan secara
kredit. Faktur dibuat oleh penjual dan diberikan kepada pihak pembeli.
Bagi penjual faktur yang diterima disebut faktur penjualan. Biasanya
faktur dibuat rangkap sesuai dengan kebutuhan. Lembaran pertama
untuk pembeli, lembaran kedua untuk penjual da lembaran ketiga untuk
arsip
PD. Harpan No. Faktur :01
Jl. Mendut 20 Kepada : Aisyah
Tangerang
Banyaknya Nama Barang FAKTUR Jumlah
10 kaleng Cat tembok Harga satuan Rp 150.000.00
10 lembar triplek Rp 15.000.00 Rp 80.000.00
Rp 8.000.00 Rp 230.000.00
Total
Hormat kami,
Tangerang, 8 Oktober 2000
Kamila
2. Kuitansi
Kuitansi adalah bukti penerimaan sejumlah uang yang ditanda tangani
oleh penerima uang dan diserahkan kepada yang membayar sejumlah
uang tersebut.
Lembaran kuitansi terdiri dari 2 bagian, bagian sebelah kanan diberikan
kepada pihak yang membayar dan bagian kiri yang tertinggal disebut
soice. Sebagai arsip penerimaan uang.
No: I No: 01
Sudah diterima dari:
Uang sejumlah: I Sudah diterima dari : Putri
Untuk pembayaran:
I Uang sejumlah : Seratus ribu rupiah
I Untuk pembayaran :membayar buku
I Boyolali, 15 November 2021
Rp 100.000.00
I
I Dinda
3. Nota
nota adalah bukti atas pembelian sejumlah barang secara tunai. Nota
dibuat oleh pedagang dan diberikan kepada pembeli. Biasanya nota
dibuat rangkap dua, satu lembar untuk pembeli dan lembar kedua untuk
penjual.
Toko ABC No…..
Jl. Mawar Kepada ………
No 2
Tangerang
NOTA KONTAN
Harga Satuan Jumlah
Banyakny Nama
a Barang
Total
hormat kami,
Toko ABC
4. Nota Debet
Nota debet adalah bukti perusahaan telah mendebet perkiraan
langganannya disebabkan karena berbagai hal.
Nota debet dikirimkan oleh perusahaan kepada langganannya karena
barang yang dibeli dikembalikan, bisa disebabkan rusak atau tidak
sesuai dengan pesanan dan penjual setuju barangnya diterima kembali
atau harganya dikurangi.
PD. Hadian Surakarta, 10 Januari 2020
Jln. Merdeka No 12 Kepada
Surakarta Yth.: Toko Rahmat
Jln. Perintis 9 Surakarta
NOTA DEBET
Dikirim kembali 10 galon air minum, karena tidak sesuai dengan pesanan seharga Rp
50.000.00 dan rekening ini telah di debet.
Hormat kami,
Dinda
5. Nota Kredit
Nota kredit adalah bukti bahwa perusahaan telah mengkredit perkiraan
langganannya yang disebabkan oleh berbagai hal. Nota kredit
dikirimkan oleh perusahaan kepada langganannya sehubung barang
yang dijual tidak cocok atau rusak, untuk itu penjual setuju menerima
barangnya.
PD. Hadian Surakarta, 10 Januari 2020
Jln. Merdeka No 12 Kepada
Surakarta Yth.: Toko Rahmat
Jln. Perintis 9 Surakarta
NOTA KREDIT
Diterima kembali 2 buah papan tulis putih karena rusak seharga Rp 36.000.00 dan
rekening ini telah di kredit
Hormat kami,
Dinda
6. Cek
Cek adalah surat perintah yang dibuat oleh pihak yang mempunyai
rekening di bank, agar bank membayar sejumlah uang kepada pihak
yang namanya tercantum dalam cek tersebut.
Pihak-pihak yang berhubungan dalam pengeluaran cek tersebut adalah:
Pihak penarik, yaitu pihak yang mengeluarkan dan
menandatangani cek tersebut
Pihak penerima, yaitu pihak yang menerima pembayaran cek
tersebut.
Bank BRI Cek No……………….2000
Jln. Merdeka-Surakarta
Atas penyerahan cek ini bayarlah kepada…….. atau pembawa.
Uang sejumlah rupiah…………………
653678897 Bea materai Rp
Lunas Tanda tangan
…………
ANALISIS BUKTI TRANSAKSI
Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menganalisa transaksi adalah sebagai
berikut.
1. Tentukan perkiraan apa saja yang di pengaruhi oleh transaksi tersebut.
2. Tentukan pengaruh penambahan dan pengurangan terhadap harta, utang,
modal, pendapatan dan beban.
3. Tentukan debet/kredit dari akun yang bersangkutan
4. Tentukan jumlah yang harus di debet atau di kredit
Dalam modul ini, anda telah mempelajari tentang persamaan akuntansi yang
menjelaskan bagaimana pengaruh transaksi terhadap perubahan harta, utang,
modal. Hal ini merupakan penerapan dari buku berpasangan yaitu setiap transaksi
yang masuk akan mempengaruhi terhadap perubahan harta, utang, modal,
pendapatan dan beban akan dicatat dengan mendebet dan mengkredit pada
perkiraan degan jumlah yang sama.
Dari setiap transaksi akan mempengaruhi paling sedikit dua akun/perkiraan, yaitu
perkiraan di debet dan perkiraan di kredit.
CARA MENENTUKAN DEBET/KREDIT PERKIRAAN
Untuk menentukan apakah perkiraan harus di debet atau di kredit, perhatikan
bagan/tabel berikut di bawah ini.
Golongan Bertambah Berkurang
Perkiraan
Harta di Debet di Kredit
Utang di Kredit di Debet
Modal di Kredit di Debet
Pendapatan di Kredit di Debet
Modal di Debet di Kredit
Contoh :
perusahaan Jasa "Sumber Jaya" di dirikan pada tanggal 2 Februari 2000 oleh Tn
Rizky dengan transaksi sebagai berikut.
2 Feb 2000 Tn Rizky mulai usaha dengan menginvestasikan uangnya ke dalam
perusahaan sebesar Rp 60.000.000.00
3 Feb 2000 Dibeli sebuah kendaraan seharga Rp 40.000.000.00 dibayar secara
tunai Rp 20.000.000.00 dan sisaya di bayar kemudian
4 Feb 2000 Di bayar sewa kantor untuk bulan Januari Rp 100.000.00
5 Feb 2000 Dibayar untuk pemasangan iklan selama 3 bulan Rp 300.000.00
6 Feb 2000 Dibeli peralatan kantor secara kredit dari PD. Maju Jaya Rp
500.000.00
7 Feb 2000 Dibayar premi asuransi untuk 1 tahun Rp 200.000.00
8 Feb 2000 Diterima pendapatan sebagai hasil operasi Taxi sebesar Rp
500.000.00
9 Feb 2000 Dibayar bensin dan oli untuk keperluan Taxi Rp 1.00.000.00
10 Feb 2000 Disewakan Taxi selama 5 hari kepada toko kenanga, akan dibayar
satu minggu kemudian sebesar Rp 250.000.00
11 Feb 2000 Dibayar cicilan kepada PD. Senang sebesar Rp 100.000.00
12 Feb 2000 Diambil dari uang kas untuk keperluan pribadi Rp 150.000.00
13 Feb 2000 Dibayar biaya supir sebesar Rp 250.000.00
Untuk lebih jelas, coba anda perhatikan analisa bukti transaksi sebagai berikut.
Analisa
Tanggal Akun yang Pengaruh Letak Jumlah uang
Transaksi Akun Akun Debet/Kredit
2 Feb 2000 dipengaruhi + D Rp
+ K 60.000.000.00
Kas Rp
60.000.000.00
Modal 40 000.000.00
20.000.000.00
3 Feb 2000 Kendaaan + D 20.000.000.00
Kas - K 100.000.00
4 Feb 2000 Utang + K 100.000.00
5 Feb 2000 Beban sewa + D 300.000.00
Kas - K
Beban iklan + D
6 Feb 2000 Kas - K 300.000.00
7 Feb 2000 Pert kantor + D 500.000.00
8 Feb 2000 Kas - K 500.000.00
9 Feb 2000 Beban asuransi + D 200.000.00
10 Feb 2000 Kas - K 200.000.00
11 Feb 2000 Kas + D 500.000.00
12 Feb 2000 Pendapatan + K 500.000.00
13 Feb 2000 Perlengkapan + D 100.000.00
Kas - K 100.000.00
Piutang + D 250.000.00
pendapatan - K 250.000.00
Utang - D 100.000.00
Kas - K 100.000.00
Prive + D 150.000.00
Kas - K 150.000.00
Beban sopir + D 250.000.00
Kas - K 250.000.00
GLOSARIUM
Harta : Segala kekayaan yang berwujud maupun tidak berwujud
Utang
: Pinjaman artinya pengorbanan ekonomis untuk keentingan masa
Modal depan yang berbentuk penyerahan aktiva dan jasa serta sudah
Pendapatan adakesepakatan dengan dua belah pihak di masa lalu
Beban
: Segala sesuatu yang dipergunakan untuk membangun atau
memulai usaha
: Penghasilan yang diperoleh dari suatu usaha
: Terjadinya kewajiban yang menyebabkan penurunan ekuitas yang
tidak menyangkut pembagian kepada penanam modal