Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 1
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat tuhan
yang maha esa. berkat limpahan karunianya,
kami dapat menyelesaikan penulisan cerpen
masa kecilku dari sd sampai smk. dan saya
menyadari tanpa arahan dari guru
pembimbing serta masukan dari berbagai
pihak tidak mungkin saya bisa menyelesaikan
tugas cerpen masa kecilku dari sd sampai
smk ini. cerpen masa kecilku dari sd sampai
smk ini dibuat sebagai motivasi dalam
berkarya , untuk itu penulis hanya bisa
menyampaikan terima kasih. demikian
semoga karya tulis ini dapat bermanfaat bagi
penulis dan para pembaca.
Jakarta, 22 September 2022.
ALIKA ZAHRA MAUDYA
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 2
DAFTAR ISI
Kata pengantar:………………………
Bab 1:…………………………………………
‘’istirahat dibawah pohon masa sd’’
Bab 2:……………………………………………
‘’ hujan hujanan di sekolah saat sd’’
Bab 3:…………………………………………..
‘’ perkenalan dengan guruku waktu sd’’
Bab 4:……………………………………………
‘’masa covid-19 kelas 8 dan 9 smp’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 3
Bab 5:…………………………………………………
‘’belajar tatap muka di sekolah waktu smp’’
Bab 6:…………………………………………………
‘’pendaftaran sekolah smk secara online’’
Bab 7:…………………………………………………
‘’pengalaman baru yang menarik di smk’’
Bab 8:………………………………………………….
‘’lomba 17an disekolah’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 4
MOTTO HIDUP
‘’jangan pernah puas dengan apa yang
kamu capai, karena itu semua tidak ada
artinya jika di bandingkan dengan apa
yang mampu kamu lakukan di masa
depan’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 5
ISI (BAB 1 SAMPAI BAB 4)
BAB 1
‘’istirahat dibawah pohon masa sd’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 6
Demi melepas lelah dan dahaga kami
mencoba beristirahat dibawah pohon
yang rindang dan rimbun dedaunan kami
duduk sambil memegang air mineral
dingin yang menyegarkan
rasanya,sembari istirahat kami diselingi
dengan canda dan tawa untuk
menghilangkan penat karena aktivas
belajar disekolah.
Tanpa disadari saking asyiik bermain
sampai lupa kalau hari mulai sore,kami
mulai bergegas pulang takut nanti ibu
mencari-cari kami.sembari menuju pulang
kerumah kami sempet bercanda sambil
membawa ranting untuk saling lempar
dengan teman,tetapi tanpa kami sadari
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 7
ranting yang kami bawa ada ular kecil
yang menempel
Dirantingnya,kami sempet kaget dan
berteriak sekencang-kencangnya’,rasanya
kaget banget dan ngeri melihatnya,muka
kami tadinya riang seketika pengen
tertawa dan juga nangis menjadi satu
Semenjak kejadian itu kami tidak
pernah lagi berteduh dibawah pohon lagi
karena kami trauma atas kejadian
itu,tetapi tetap menjadi kenangan yang
terindah dan terlupakan pada saat kami
pada jaman waktu sekolah sd dulu.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 8
BAB 2
‘’hujan hujanan’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 9
Pada suatu hari saya dan teman teman
saya sekolah di sdn pinang ranti 09 pagi,
yang kebetulan sekolah tersebut paling
dekat dengan rumah saya, saya dan
teman teman saya berangkat sekolah
jalan kaki.
Kemudian saya dan teman teman saya
masuk kelas dan melakukan kegiatan
kegiatan di sekolah seperti: Tadarus pagi,
belajar pelajaran pjok mempelajari
materi bola basket, istirahat, sholat
dzuhur, dan pulang sekolah, setelah itu
saya dan teman teman saya pulang
sekolah jalan kaki.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 10
Pas saat di jalan tiba tiba turun hujan,
saya dan teman teman saya berlari ke
tempat neduh, habis itu saya dan teman
Teman saya memakai jas hujan dan
membuka sepatunya supaya tidak basah
karena jalan yang kami lewati lalui itu
becek.
Namun kami pun di jalan memiliki
kesempatan untuk mencari ikan ikan kecil
di selokan sekitar sekolah, dan saat itu
juga dengan asyiknya kami mencari ikan
sampai lupa bahwa baju dan celana kita
sudah basah dan kotor karena terkena air
hujan dan tanah tanah.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 11
Akhirnya peristiwa itu menjadi kenang
kenangan terindah yang pernah saya dan
teman teman saya alamin waktu sd.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 12
BAB 3
‘’perkenalan dengan guruku waktu sd’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 13
Pada saat pertama aku masuk sekolah,
aku memasuki ruangan yang tersebut,
dan disitu ada guru dan teman teman
baru ku. Kemudian memperkenalkan diri
aku ke teman teman baru dan guru guru.
Setelah aku memperkenalkan diri, aku
berjalan ke tempat duduk yang sudah di
persiapkan. Saat aku duduk tiba tiba
banyak yang mau kenalan sama aku,
alhamdulillah aku sekarang punya teman
baru namun aku dan teman teman aku.
Memasuki pelajaran pertama, aku dan
teman teman aku belajar bersama,
kemudian saat jam bel istirahat, aku dan
teman teman aku makan bersama sama
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 14
sambil ngobrol ngobrol santai, ga kerasa
bel istirahat sudah selesai, aku dan
Teman teman aku masuk ke kelas dan
belajar jam pelajaran kedua, sekian
lamanya belajar akhirnya bel pulang pun
tiba, aku dan teman teman aku bersiap
siap membereskan peralatan belajar dan
segera pulang, saat tiba pulang sekolah
aku dan teman teman aku menunggu
jemputan orangtua kita di pos dan sambil
menunggu jemputan orang tua kita.
Kita menceritakan bagaimana tadi di
sekolah gurunya baik apa ga asik apa ga,
ternyata aku dan teman teman aku
menjawab sambil tertawa tawa karena
jawabannya yang kita jawab pun sama,
inilah yang kita rasain saat di ajar sama
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 15
guru guru itu, walaupun saya dan teman
teman saya baru belajar di sdn pinang
ranti 09 pagi tapi kita merasakan hal itu.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 16
BAB 4
‘’masa covid-19 kelas 8 dan 9 smp’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 17
Kelas 8
Waktu terus berjalan sampai aku tidak
percaya bahwa sekarang aku sudah naik
ke kelas 8,waktu kelas 8 aku tidak banyak
mengalami perkenalan dengan teman
teman sekelasku karena keadaan waktu
itu sedang mengalami pandemi covid 19.
Selama pandemi covid 19 di kelas 8
pernah bertemu sama teman teman
sekelasku, guru guru gara gara pandemi
covid 19. Aku belajar daring alias online di
rumah dikarenakan waktu itu penyakit
corona sedang mengalami lonjakan yang
terus meningkat sampai banyak orang
yang meninggal. Sedih bercampur duka,
karena ada teman sekolahku yang
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 18
Ayahnya meninggal dunia karena corona,
aku mendengarnya sangat sedih karena
dia adalah teman bermain dirumah.
Kelas 9
Selama 1,5 tahun, aku belajar online
dirumah banyak banget kendala uang aku
hadapi di rumah selain tidak bertemu
teman dan guru belajarnya kurang
menyenangkan karena hanya melalui
aplikasi zoom meet, google classroom,
dan lain lain. Aku mengenal guru dan
teman temanku hanya lewat daring saja.
Pada akhirnya aku tetap semangat belajar
walaupun belajar lewat daring, aku tetap
bisa berkomunikasi dengan teman”Ku
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 19
BAB 5
‘’belajar tatap muka di sekolah waktu
smp’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 20
Pada akhirnya disemester genap
penantian dengan teman-temanku dan
guruku telah terpenuhi.selama mau
menjelang ujian akhir aku bisa bertatap
muka disekolah,walaupun hanya sebatas
beberapa teman sekelas ,sekitar 5% tetapi
tetap membuatku senang karena bisa
membuatku senang karena bisa bertemu
teman dan guru walau sebentar saja
Setelah ujian selesai akhirnya bisa
berkumpul kembali dengan guru dan
teman sekelasku ,alangkah senang hatiku
selama ini belajar lewat daring terus dan
badai
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 21
Coronapun telah berlalu, tetapi kami
mematuhi peraturan sekolah, agar jangan
lupa memakai masker dan memcuci
tangan terlebih dahulu.
Penantiaanku selama masa -masa smp
ada suka dan dukanya dan itu akan
kukenang selalu
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 22
BAB 6
‘’pendaftaran sekolah smk secara
online’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 23
Pada suatu hari pada bulan tahun 2022.
Aku baru lulus dari smp adalah tahun
ajaran baru dimana aku mau melanjutkan
ke jenjang smk. Untuk mendaftar secara
online sedikit agak rumit,dan agak susah
juga dikarenakan seluruh indonesia
mendaftar sekolah ,tidak smk saja tetapi
jenjang sd,dan smp juga turut ikut dalam
pendaftaran secara online. Jurusan yang
aku ambil waktu itu pemasaran dan
perkantoran,tetapi semua tidak
masuk,karena nilai aku yang kurang untuk
masuk jurusan tersebut. Banyak kendala
yang aku hadapi untuk masuk jurusan
ini,sampai-sampai aku putus asa untuk
sma,tetapi aku terus berusaha untuk
masuk smk,karena itu pilihanku dari
semenjak waktu di smp dulu, karena
menurut smk adalah pilihan yang
tepat,karena nati setelah lulus aku bisa
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 24
kerja sesuai dengan keahlian sekalian juga
ingin membantu perekonomian keluarga
aku.
Akhrnya setelah 3 hari aku mecoba
sekolah lain dengan jurusan berbeda
sesuai dengan nilaiku.aku mencoba
jurusan tata boga alhamdulillah selama 3
hari posisiku aman tidak berubah.aku
senang sekali akhirnya aku mendapatkan
sekolah yang aku inginkan dan juga
mendapatkan sekolah negeri impianku
selama ini,karena takut kalau tidak dapat
negeri,kasian kedua orang tuaku,karena
biaya swasta mahal.biarpun jurusan yang
aku mau tidak dapat tetapi jurusan yg
sekarang aku jalani yaitu tata boga juga
menyenangkan,setelah itu aku
melaporkan diri kesekolah yng sudah aku
dpatkan ,untuk menganterkan berkas
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 25
yang diverifikasi oleh sekolah.
Alhamdulilah aku bisa masuk ke smk
negeri.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 26
BAB 7
‘’pengalaman baru yang menarik di smk’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 27
Ada suatu masa bisa dikatakan masa
yang paling indah dan penuh cerita dan
kenangan yang tak terlupakan.karena di
masa smk banyak momen yang baru
rasakan saat ini, karena aku baru ini
merasakan hampir sebulan lebih sudah
terasa persahabatan yang sangat
indah,ada persahabtan berbagi canda dan
tawa,dimana kita harus saling
mencurahkan perasaan pada teman
kita,itulah teman sehati mau
mendengarkan curahan hati kita dikala
sedang galau istilah anak zaman sekarang.
Setelah itu aku mendapatkan kelas dan
belum mendapatkan temen sebangkuku
dan aku terdiam ,karena hari pertamaku
aku belum kenal sama sekali dengan
teman satu kelasku,aku sempat
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 28
kaget ,karena dalam satu kelasku itu
kebanyakkan perempuan semua dn
Lelakinya hanya beberapa orang
saja.kemudian se3minggu telah berlalu
didalam kelas aku diadakan pemilihan
ketua kelas ,dll,
Pemilihan keua kelas dah terpilih,aku
juga mendapatkan teman sebangku yang
meurut enjoy dan enak buat di ajak
bercanda tawa dan bercerita,anaknya asik
pokoknya,karena kami bisa tertawa
bersama kalau lagi ada jam kosong dikelas.
Teman-teman aku asiik semua dan enak
diajak bercanda,seru dan kompak
selalu,aku selalu bersama mereka dan
bermain bersama.itu yang aku rasakan
sampai saat ini.semoga persahabatan kita
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 29
akan selalu terjaga dan selamanya tetap
menjadi sahabat terbaikku hingga nanti
kita semua lulus nanti.semoga saja
mereka tidak akan melupakkanku dan
selau mengingatku.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 30
BAB 8
‘’lomba 17an disekolah smk’’
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 31
Bulan agustus adalah bulan yang
meriah di indonesia.karena pada bulan ini
wrga indonesia merayakan hari
kemerdekaan indonesia.lomba yang akan
diadakan disekolah ada dua kategori yaitu
indoor dan outdoor. Untuk lomba indoor
yaitu; puisi,cerdas cermat,solo vokal dan
poster,untuk lomba outdoor yaitu; estafet
sarung,tarik tambang putra dan putri, dan
balap karung.
Selama 2 hari lomba ini dilaksanakan
oleh seluruh siswa-siswa yang ada
disekolah,keseruan lomba sangat meriah
sekali.dalam lomba tersebut guru juga
ikut dalam tersebut.peserta didik yang
ikut lomba bersatu padu dalam
menyemangati peserta lomba.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 32
Setiap kelas masing-masing menunjukkan
kemampuannya untuk
Memenangkan lomba tersebut,setiap
siswa menunjukkan kemampuanya untuk
bisa menjadi juara .alhamdulillah untuk
kelas aku dan teman-teman mendapatkan
juara untuk lomba tarik tambang
putra ,aku dan teman -teman senang
sekali karena mendapatkan juara ,mereka
tidak sia-sia untuk mendapatkan lomba
itu. Setelah perlombaan selesai
dilanjutkan dengan pentas seni dari
kakak-kakak kelas dan guru ikut serta
dalam pentas seni tersebut,ini adalah
perlombaan yang aku rasakan selama ini
disekolah.sungguh meriah,kompak dan
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 33
seru,ini akan menjadi kenangan buat aku
dan teman-temanku dalam perlombaan
17an tahun ini.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 34
PENUTUP KESIMPULAN :
Masa kecil merupakan masa di mana
kreativitas dalam bentuk seni perlu
dikenalkan. Kreativitas merupakan bagian
penting dalam proses pendidikan dan
bermain sangat erat kaitan hubungannya
dengan kreativitas. Oleh karena itu salah
satu pembelajaran bagi anak usia dini
yaitu bermain dan belajar. Dalam kegiatan
ini anak bebas untuk berimajinasi,
berekspresi, dan mencipta sesuatu.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 35
BIOGRAFI DIRI
Nama: Alika Zahra Maudya 36
Tempat dan Tanggal lahir: Jakarta, 5
desember 2006
Jenis kelamin: Perempuan
Sekolah: Smk 66 jakarta
Agama: Islam
Alamat: Kampung pulo rt 03 rw 04
Pinang ranti kecamatan makassar
Email: [email protected]
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa.
Masa Kecil Ku Sampai Dewasa. 37