The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Tema 2 Menyayangi Tumbuhan dan Hewan Subtema 4 Menyayangi Hewan Pembelajaran 1

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by rohady.ahmad, 2021-11-22 23:13:05

LKPD Kelas 3 SD

Tema 2 Menyayangi Tumbuhan dan Hewan Subtema 4 Menyayangi Hewan Pembelajaran 1

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)

Tema 2 Menyayangi Tumbuhan dan Hewan
Subtema 4 Menyayangi Hewan
Pembelajaran 1
Kelas 3 SDI Darun Najah Pacet

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Tema : Menyayangi Tumbuhan dan Hewan
( Tema 2)
Sub Tema
Materi Pokok : Menyayangi Hewan (Sub Tema 4)

: Cara Merawat Hewan

Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menjelaskan cara perawatan hewan dari teks yang disajikan dalam bentuk
tulisan dengan benar

2. Siswa dapat menganalisis langkah-langkah cara perawatan hewan dari teks yang
disajikan dalam bentuk tulisan dengan benar

3. Siswa (A) dapat mengumpulkan informasi tentang cara-cara perawatan hewan dalam
bentuk paragraf dengan benar

2.

Petunjuk Kegiatan Pembelajaran Daring 1
1. Ikuti seluruh petunjuk langkah kegiatan ini!
2. Pada kegiatan ini kamu akan mengetahui bagaimana cara merawat hewan

yang benar.
3. Setelah itu, kamu membuat paragraf tentang cara merawat hewan peliharaan

yang benar.

KELINCI KESAYANGAN DAYU

Dayusenangmemelihara kelinci.
Tingkahnya lucu danmemiliki bulu yanghalus.
Kelinci peliharaan Dayu ada limaekor, terdiri dari satu
ekor induk dan empat anaknya.
Induk kelinci berwarna putih, duaanak
kelinci berwana putih, dan dualainnya berwarna
abu-abu.

Dayu menyiapkan kandang yang nyaman untuk kelincikesayangannya.
Dayuselalumembersihkankandang kelinci denganrutin.
SetiaphariDayumemberimakandan minum.
Kelinci suka makan sayur-sayuran seperti wortel, kangkung, dan biskuit khusus kelinci.
Dayu juga membersihkan badankelinci dan memotong kukunya dengan rutin.

Kelinci-kelinci Dayu tumbuh sehat dan bersih.
Dayu senang menggendong dan membelai kelinci-kelinci
itu.
Sungguh menyenangkan bermain bersama kelincipeliharaan.

1. Berdasarkan bacaan pada materi, tulislah informasi tentang cara merawat hewan
peliharaan kelinci di tempat yang tersedia di bawah ini.

No Kalimat
1
2
3
4
5
6
2. Tulislah paragraf sederhana tentang cara merawat hewan peliharaanmu di rumah!

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Tema : Menyayangi Tumbuhan dan Hewan
( Tema 2)
Sub Tema
Materi Pokok : Menyayangi Hewan (Sub Tema 4)

: Mengenal Pecahan

Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menentukan bilangan pecahan sederhana pada teks yang disajikan
dengan tepat

2. Siswa dapat menganalisis posisi pecahan sederhana pada gambar yang disajikan
dengan tepat

3. Siswa dapat memposisikan nilai pecahan yang disajikan dengan tepat
4.

Petunjuk Kegiatan Pembelajaran Daring 1
1. Ikuti seluruh petunjuk langkah kegiatan ini!
2. Pada kegiatan ini kamu akan mengenal pecahan
3. Setelah itu, kamu menentukan nilai pecahan dari gambar pecahan yang

disajikan dengan benar

Satu biskuit dinyatakan dalam lambang pecahan biasa 1/1 dibaca....

Satu biskuit dipotong menjadi dua bagian sama besar, dinyatakan
dalam lambang pecahan biasa ½ , dibaca......

Satu biskuit dipotong menjadi tiga bagian sama besar dinyatakan
dalam lambang pecahan biasa 1/3 , dibaca........

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Tema : Menyayangi Tumbuhan dan Hewan
( Tema 2)
Sub Tema
Materi Pokok : Menyayangi Hewan (Sub Tema 4)

: Teknik Potong, Lipat dan Sambung

Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menganalisis macam-macam teknik potong,lipat dan sambung dalam
suatu karya keterampilan dengan tepat.

2. Siswa dapat membuat karya ketrampilan dengan benar.

Petunjuk Kegiatan Pembelajaran Daring 1
1. Ikuti seluruh petunjuk langkah kegiatan ini!
2. Pada kegiatan ini kamu akan mengenal teknik potong, lipat dan sambung
3. Setelah itu, kamu menentukan macam-macam teknik dalam membuat karya.


Click to View FlipBook Version