LUPUS KECIL_ Rumpi Kala Hujan - Hilman Hariwijaya
LUPUS KECIL_ Rumpi Kala Hujan - Hilman Hariwijaya
Keluarga Lupus Kecil emang keluarga kecil yang aneh. Di saat hujan lebat mengguyur bumi, Papi, Mami, Lupus, dan Lulu malah ngerumpi. Ya, soalnya mereka pada rebutan siapa yang berhak pakai payung. Masing-masing punya alasan yang kuat, dan saling berdebat. Dan masalahnya memang jadi makin panjang. Karena di keluarga Lupus, biar masih kecil juga diberi suara untuk berdebat. Maka pun bikin rapat darurat, memutuskan siapa yang paling berhak memakai payung.
Penasaran, yuk baca kelanjutannya.
-
Follow
-
0
-
Embed
-
Share
-
Upload