PERPUSTAKAAN CV. CAHAYA BINTANG CEMERLANG
  • 97
  • 2
PENILAIAN PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA (Teori dan Penerapannya)
Penulisan buku ini ditujukan kepada tiga golongan: (1) Guru Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah agar mereka mempunyai pedoman dalam hal menyusun penilaian hasil belajar-mengajar, (2) Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia yang tersebar di Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta, mahasiswa SM-3T dan PPG. Melalui buku ini mereka sebagai calon guru, dibekali pengetahuan dan keterampilan sedini mungkin dalam merancang penilaian pembelajaran bahasa dan sastra, (3) Pembaca lain yang ingin mengetahui seluk-beluk penilaian pembelajaran bahasa dan sastra.
View Text Version Category : 47
  • Follow
  • 0
  • Embed
  • Share
  • Upload
Related publications