LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)
Nama Kelompok :
1...............................
2...............................
3...............................
4................................
5................................
6................................
“Kisah Teladan Nabi Adam a.s”
Tujuan Pembelajaran :
Setelah mengikuti pembelajaran ini, anak-anak diharapkan mampu untuk memahami
kisah teladan Nabi Adam a.s , mampu untuk menunjukkan sifat terpuji Nabi Adam a.s,
dan anak-anak mampu untuk menceritakan kembali kisah Nabi Adam a.s dengan baik
dan percaya diri.
Petunjuk :
1. Baca dan pahamilah LKPD dengan
teliti, kemudian diskusikan dengan
kelompokmu
2. Isilah bagian yang kosong dan
jawablah pertanyaan dengan tepat
3. Jika ada yang kurang jelas bertanyalah
kepada Guru
4. Waktu yang disediakan untuk
mengerjakan LKPD adalah 15 menit
Satuan Pendidikan : UPTD SDN 03 CAHAYA NEGERI
MataPelajaran : PAI
Kelas / Semester : 1 /II
Tema : Cinta Nabi dan Rosul
Sub Tema : Teladan Nabi Adam a.s (Sub Tema 1)
Pembelajaran ke : 1 (Satu)
Alokasi waktu : 1 x 10 menit
A. KOMPETENSI DASAR
2.13 Menunjukkan sikap terpuji sebagai implementasi dari pemahaman kisah
keteladanan Nabi Adam a.s
3.13 Memahami kisah keteladanan Nabi Adam a.s
4.13 Menceritakan kisah Keteladanan Nabi Adam a.s
B. INDIKATOR SOAL
Disajikan cerita singkat tentang kisah Nabi Adam a.s, peserta didik dapat :
Menyimpulkan pesan yang didapat dari cerita tentang kisah Nabi Adam a.s
Menentukan makna tersirat
C. LEVEL KOGNITIF
Penalaran (L3)
D. Bentuk Soal
Uraian
Bacalah Cerita berikut !
Kerjakanlah Soal dibawah ini dengan baik dan benar !
1. Apa yang difikirkan Iblis ketika Allah mengusir Iblis dari surga ?
2. Sikap apa yang dapat diteladani dari kisah Nabi Adam a.s diatas ? Tuliskan jawabanmu!
3. Jika temanmu lupa mengembalikan buku yang dipinjam dan temanmu meminta maaf
kepadamu, Sikap apa yang kamu lakukan?
4. Ketika Ibumu sedang pergi kepasar dan berpesan kepadamu untuk tetap tinggal dirumah
jangan main keluar. Lalu tiba-tiba datang temanmu mengajak kamu untuk bermain keluar.
Tindakan yang kamu lakukan adalah....
5. Buatlah kesimpulan dari Cerita tentang kisah Nabi Adam a.s diatas !
Pedoman Penskoran Skor
20
No Jawaban
1 Akan selalu menggoda manusia agar terjrumus dalam kesesatan 20
Akan menggoda Nabi Adam untuk berbuat dosa 20
Jawaban lain yang semakna 20
20
2 Taubat
Pemaaf
Meminta maaf ketika salah
Tidak boleh sombong
Rajin beribadah
Jawaban lain yang sesuai
3 Memberikan maaf
Jawaban lain yang sesuai
4 Menuruti perintah Ibu untuk tidak keluar rumah
Jawaban lain yang sesuai
5 Jawaban sesuai dengan isi cerita
Mengetahui, Abung Barat, Juli 2021
Kepala Sekolah Guru PAI dan BP
WARDINA, S.Pd.I HENI SUSANTI, S.Pd.I
NIP. 196409011983032001 NIP. 198105162014102002