The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

LKPD Fenomena Gerhana Matahari dan Bulan

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by sevinautami, 2024-05-06 09:48:59

LKPD Fenomena Gerhana Matahari dan Bulan

LKPD Fenomena Gerhana Matahari dan Bulan

“Fenomena Gerhana Matahari dan Bulan ” LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK BUMI DAN SISTEM TATA SURYA VII Untuk Kelas: SEMESTER 2 Anggota Kelompok: 1. ......................................................................................................................... 2. ........................................................................................................................ 3. ....................................................................................................................... 4. ........................................................................................................................... Kelas: ...................................................................................


Peserta didik mampu memahami berbagai jenis fenomena gerhana bulan dan gerhana matahari melalui kegiatan Treasure Hunt dengan tepat dan benar. 1. Peserta didik mampu menganalisis jenisjenis gerhana bulan dan gerhana matahari melalui praktikum pengamatan melalui virtual lab dengan tepat dan benar. 2. Peserta didik mampu memahami pengaruh gerhana bumi dan gerhana bulan terhadap kehidupan manusia melalui diskusi interaktif dengan tepat dan benar. 3. Capaian Pembelajaran Pada akhir fase D, Peserta didik mengelaborasikan pemahamannya tentang posisi relatif bumi-bulan-matahari dalam sistem tata surya dan memahami struktur lapisan bumi untuk menjelaskan fenomena alam yang terjadi dalam rangka mitigasi bencana. Tujuan Pembelajaran Stimulus Pembelajaran Apakah kamu mengetahui tradisi “Gejog Lesung?” atau tradisi “Kentongan”? Cobalah simah video-video berikut ini: Apersepsi “Apakah kalian pernah melihat gerhana matahari atau gerhana bulan? Apa yang kalian rasakan saat terjadi gerhana bulan maupun gerhana matahari?” “Apakah kalian mengetahui tradisi Gejog Lesung ataupun Kentongan seperti yang ada pada video tersebut? Apakah di daerahmu masih ada tradisi ini?” “Apa makna tradisi Gejog Lesung?” “Apakan ada kaitannya tradisi Gejog Lesung dengan Fenomena Gerhana?” “Apakah benar cerita sejarah dan filosofi dalam tradisi Gejog Lesung serta Kentongan dengan kondisi sebenarnya dalam sistem tata surya mengenai terjadinya fenomena gerhana? Coba kamu cari tahu lebih lanjut!” Mitos Cerita Rakyat Gerhana


Gaya Belajar Auditori Gaya Belajar Visual Ayo Belajar Sesuai Gaya Belajarmu! Bagi kamu yang suka belajar dengan metode membaca sambil melihat berbgai macam gambar dan ilustrasi pendukung, kamu bisa scan barcode disamping. Ayo kita belajar Fenomena Gerhana menggunakan Ensiklopedia bersama-sama! Bagi kamu yang suka belajar dengan metode mendengarkan, kamu bisa scan barcode disamping. Ayo kita belajar Fenomena Gerhana menggunakan Podcast bersama-sama! Bagi kamu yang suka belajar dengan metode mendengarkan sembari melihat gambar ataupun animasi kamu bisa scan barcode disamping. Ayo kita belajar Fenomena Gerhana menggunakan video pembelajaran bersama-sama! Gaya Belajar Audio-Visual Gerhana adalah suatu fenomena yang terjadi karena bayangan yang dibentuk oleh bumi atau bulan yang berada dalam satu garis lurus. Peristiwa gerhana terdiri dari Gerhana Matahari (Solar Eclipse) dan Gerhana Bulan (Lunar Eclipse). Mari kita pelajari secara lebih lanjut mengenai fenomen gerhana sesuai dengan gaya belajarmu masingmasing! Gurumu akan membimbingmu selama proses belajar berlangsung. Selamat belajar dengan nyaman!


Apa saja jenisjenis gerhana bulan? Coba jelaskan! Apa saja jenisjenis gerhana matahari? Coba jelaskan! Apa perbedaan bayangan umbra dan penumbra? Apa aktivitas atau tradisi manusia yang berhubungan dengan gerhana? Susun skema saat terjadinya gerhana bulan, kemudian jelaskan apa yang terjadi saat gerhana bulan! Susun skema saat terjadi gerhana matahari, kemudian jelaskan apa yang terjadi saat gerhana matahari! Gaya Belajar Kinestetik Bagi kamu yang suka belajar dengan metode bergerak atau melakukannya secara langsung, kamu bisa scan barcode disamping untuk melihat langkah-langkah penyusunan replika sedehana fenomena gerhana. Ayo kita belajar Fenomena Gerhana menggunakan replika buatanmu bersama-sama! Alat dan Bahan: Kertas Origami warna biru, cokeat, dan kuning 1. 2.Kertas Bekas 3.Senter 4.Kardus bekas mie instan 5.Kawat Langkah-Langkah: Remas-remas kertas bekas bentuk menjadi bulat sebanyak 3 buah (1 berukuran besar, 1 berukuran sedang, dan 1 berukuran keci) 1. Lapisi bulatan kertas besar dengan kertas origami kuning (matahari), kertas bulatan sedang dengan kertas origami biru (bumi), dan kertas bulatan kecil dengan kertas origami cokelat (bulan) 2. Tusuk setiap bola-bola kertas dengan kawat dan gantung di dalam kardus bekas mie instan dengan susunan seperti skema gerhana 3. Lubangi salah satu sisi kardus untuk memasukan senter dan menyalakan cahayanya di sisi bola matahari 4. Treasure Hunt Game! Setelah kamu selesai mempelajari materi sesuai dengan gaya belajarmu, sekarang mari kita lakukan Treasure Hunt Game untuk melihat seberapa jauh pengetahuan dan pemahamanmu saat ini!! Temukan beberapa pertanyaan sesuai peta yang diberikan oleh gurumu!, segera jawab pertanyaan tersebut dan dapatkan “TREASURE” berupa link virtual lab untuk melakukan praktikum dengan kelompokmu! Semoga berhasil! Soal yang harus ditemukan dan dijawab


Menganalisis Peristiwa Gerhana Melalui Treasure Hunt Games Setelah kamu berburu soal dalam Tresure hunt silahkan tempel soalnya dalam lembar LKPD ini dan jawab soal dengan baik dan benar!!! Gurumu akan mengecek hasil jawabanmu, jika jawaban sudah tepat kamu berhak mendapat link untuk melakukan pengamatan gerhana menggunakan virtual lab! Tempel Soal yang kamu dapatkkan di Sini JAWABAN: Tempel Soal yang kamu dapatkkan di Sini JAWABAN: Tempel Soal yang kamu dapatkkan di Sini Tempel Soal yang kamu dapatkkan di Sini JAWABAN: JAWABAN:


Menganalisis Peristiwa Gerhana Melalui Treasure Hunt Games JAWABAN: Tempel Soal menyusun skema gerhana yang kamu dapatkkan di Sini


Pengamatan Fenomena Gerhana Melalui Virtual Lab Akses web Virtual lab berikut ini dan lakukan pengamatan terhadap berbagai macam jenis gerhana bersama dengan kelompokmu!, Tulis hasil data pengamatan pada tabel yang telah disdiakan pada LKPD dan berikan pembahasan dari hasil pengamatan yang kamu dapatkan! Silahkan Scan Barcode untuk memulai praktikum! Selain mengisi tabel data dan menulis pembahasan, buatlah skema dalam bentuk 2D atau 3D salah satu jenis gerhana sesuai yang ditentukan gurumu untuk masing-masing kelompok berbeda! Selamat Berkegiatan dan Selamat Mengerjakan! Tabel 1.1 Data Hasil Pengamatan Pengamatan Fenomena Gerhana


Pembahasan Hasil Pengamatan Kesimpulan


Click to View FlipBook Version