POLA KOMUNIKASI
YUK!
Kenali pola- pola
komunikasi
© PK UNY 2021-SMAN 7 PURWOREJO• RIZKI AMELIA
POLA KOMUNIKASI
Yaudah aku ikut KOMUNIKASI
kalian aja PASIF
Pola komunikasi ini
cenderung digunakan
dengan tujuan untuk
menyenangkan orang
lain dan menghindari
konflik. Hal tersebut
karena orang lain
dianggap lebih penting,
benar, berjasa
daripada diri sendiri.
POLA KOMUNIKASI
Udah nurut aja KOMUNIKASI
sama aku! AGRESIF
Pola komunikasi ini
identik dengan perilaku
ingin menang, merasa
paling benar, merasa
paling penting dan
ingin mendominasi.
Orang dengan pola
komunikasi ini
cenderung tidak dapat
menerima pendapat
orang lain
POLA KOMUNIKASI
Apaansih kok KOMUNIKASI
jadi gitu? Ih :( PASIF-
AGRESIF
Yaudah aku
sih ngikut Pola komunikasi ini
aja, tapi luarnya terlihat pasif
hmmm... namun dalamnya
ternyata agresif. Orang
yang memiliki pola
komunikasi ini sulit
menyampaikan
pendapatnya dengan
jelas serta apa yang
dipikirkan dan dirasakan
berbeda dengan apa
yang ditampilkan kepada
orang lain.
POLA KOMUNIKASI
Aku setuju dengan Oke.. Maaf kalau KOMUNIKASI
pendapatmu. Tapi begitu.. ASERTIF
aku sedih jika kamu
mengatakan aku Bicara penuh percaya diri
tidak membantu tetapi tidak memanipulasi
apapun untuk tim pendengarnya. Ada
ini. batasan dan tidak
membiarkan orang lain
memanfaatkan dirinya.
Mampu mengeskpresikan
pikiran dan perasaannya
dengan jujur tanpa
berusaha menyakiti orang
lain
POLA KOMUNIKASI
MANAKAH
POLA
KOMUNIKASI
MU SEHARI-
HARI?