SERBA SERBI
Boleh Percaya Boleh Tidak
HORMATI KEARIFAN LOKAL... BALI
Oleh: Hizban Achmad*) 20 KV, masyarakat Bali tidak mempermasalah-
kan, karena tiang beton disejajarkan atau sama
Dalam perjalanan darat dari dengan batu. Batu adalah alam. Sehingga tiang
Gilimanuk ke Denpasar sesampainya beton bisa diterima.
di sekitar Negara, penulis melihat
tower transmisi 150 KV yang ditengah Kearifan lokal Bali ini tidak hanya berlaku untuk
sawah, ber cat hijau. Ini tidak biasa. bangunan transmisi, akan tetapi juga untuk
Hampir seluruh tower transmisi PLN bangunan gedung. Oleh sebab itu dilarang
dimanapun berada, dicat dengan membangun gedung tinggi yang melebihi
warna perak. Hal ini menimbulkan tingginya pohon kelapa. Dasar pemikirannya
tanda tanya, kenapa ada perlakuan adalah, jangan membangun yang merusak
khusus atas tower tersebut?. keharmonisan alam. Memang tugas manusia
Akhirnya diperoleh jawabannya. adalah menyejahterakan alam. Rahmatan lil
alaamiin. Justru masyarakat Balilah yang secara
Masyarakat Bali sangat menghormati nyata menerapkan ajaran menjaga alam dengan
alam. Alam tidak boleh diganggu dengan sepenuh hati.
olah kerja, olah sikap, maupun olah
karya manusia yang tidak serasi dengan alam. Transmisi 150 KV yang diceritakan tersebut
Hal ini mutlak dalam kehidupan masyarakat Bali. di atas menyalurkan energi yang berasal dari
Tower besi tidak menyerupai alam itu sendiri. Pembangkit di pulau Jawa melalui kabel laut 150
Guna memenuhi berbagai kehendak, maka di- KV, sehingga bisa interkoneksi dengan Sistem
peroleh jalan tengah yaitu dilakukan pengecat- Kelistrikan yang sudah ada di Bali sebelumnya.
an Tower dengan warna hijau. Dimana hijau ini
mencerminkan warna alam. Kalau tiang beton Kabel laut 150 KV pertama di Indonesia adalah
kabel yang digarap pada tahun 1986 meng-
hubungkan Sistem Ketenagalistrikan di Pulau
Jawa dengan Sistem Ketenagalistrikan di Pulau
IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021 49
SERBA SERBI
Bali. Pembangkit di sistem Ketenagalistrikan di luar nalar manusia dan hal itu terjadi. Mau
di Pulau Jawa energinya cukup untuk meng percaya atau tidak percaya ya …………demikian-
alir membantu sistem Ketenagalistrikan di lah kenyataan yang terjadi.
Pulau Bali. Kabel laut buatan Jepang, survey
peletakan kabel laut oleh Kontraktor Jepang, di- Tim Teknik bekerja sesuai ilmunya, tetapi Tim
pasang dalam pengawasan Konsultan Jepang. Non Teknik PLN baik dari PLN Bali maupun
Jepang sudah berpengalaman memasang kabel PLN Proyek Induk Jaringan Jawa Timur juga
listrik di laut di negara Jepang sendiri. Secara bergerak melakukan analisa yang bersifat non
teori, berdasar kemajuan di Jepang, pema- teknik atau pendekatan supra natural. Apa
sangan kabel laut itu akan berhasil. Dalam prak- hasilnya? sungguh mencengangkan.
tek, kabel laut yang dipasang menyeberang ke
Pulau Bali tersebut hanya berumur satu minggu. Dalam suatu rapat koordinasi seluruh PLN
Ya 7 ( tujuh) hari setelah bertegangan, kabel terkait, dimana penulis hadir sebagai pihak dari
terganggu, sehingga tidak bisa lagi berfungsi Control Center Jawa Timur-Bali ( UPB Waru ),
menyalurkan listrik ke Bali. disampaikanlah temuan tim non teknik. Se teng
ah dalam senyap diceritakan hasil peneraw angan
Berbagai analisa teknik dilakukan. Berbagai yang dilakukan, ternyata kabel laut tersebut
alasan disampaikan bahwa arus laut ternyata melalui daerah “tempat bermainnya anak-anak
cukup deras dan bergerak secara regular Nyi Loro Kidul“… Nah lho !. Mendaratnya kabel
Pura Tanah Lot, salah satu dari 7 Pura tempat upacara permohonan ijin
selalu berbolak-balik arah; kabel terkikis karena itu di Gilimanuk, diduga berada di daerah “garasi
gesekan dengan batu karang yang keras, kereta Nyi Loro Kidul“, penguasa Laut Selatan. Ya
sehingga kabel secara teknik disebut “putus”. sudah, itulah. Cukup satu minggu saja “mereka“
terganggu oleh karya manusia yang “kurang
Pikiran waras lalu bertanya, bukankah sudah beradab”.
disurvey semua yang dijadikan alasan terse-
but?. Baik arus yang selalu berbalik arah, batu Disamping hasil temuan di atas, ada satu hal lagi
karang yang tajam, kwalitas kabel yang seha- yang lebih fundamental. Bukan tanpa alasan, bah-
rusnya tahan menghadapi situasi tersebut?. wa Pulau Bali disebut pulau Dewata. Mas yarakat
Sudah semestinya dan semua hal itu tentunya Bali berkeyakinan bahwa membawa “api” ke pulau
sudah calculated. Tapi itu logika manusia. Bah- Bali harus meminta izin kepada “penguasa” pulau
wa didalam kenyataan hidup ada hal-hal yang Bali. Listrik dianggap identik dengan api. Oleh
50 IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021
SERBA SERBI
sebab itu harus dilakukan upacara secara penuh sudah memadai serta upacara di tujuh lokasi
di tujuh lokasi mengelilingi pulau Bali. sudah dilaksanakan juga. Dengan begitu, maka
Penulis jadi teringat, sewaktu peresmian pem- pihak Proyek PLN merasa persiapan teknik
berian tegangan kabel yang pertama tersebut maupun non teknik telah dilakukan.
hanya dilakukan upacara sederhana oleh Bupati
Banyuwangi. Diisi pidato pidato saja, dilanjut Dengan penuh harap-harap cemas Bapak
pengguntingan pita. Mungkin mirip dengan Sofyan Saibir selaku Pemimpin Proyek Induk
peresmian SD Inpres. Upacara hanya satu sisi, Jaringan Jawa Timur akhirnya menyetujui kabel
di pulau Jawa, dipantai dekat kabel masuk ke 150 KV yang menghubungkan Jawa dan Bali
selat Bali. Tidak ada upacara apa-apa sedikit- dienergize.
pun di pulau Bali.
Ya tapi kenapa hal seperti ini baru “diperhitung Boleh percaya boleh tidak, setelah memperoleh
kan” setelah kegagalan terjadi ?. “izin”, terbukti, selama bertahun-tahun
Langkah berikutnya, dilakukan survey ulang. kabel beroperasi dengan selamat. Kabel
Survey route baru yang “menghindari” dugaan menyelamatkan wajah PLN di Bali, karena Calon
penyebab tidak nyamannya umat yang berada Konsumen yang sudah menunggu bisa dilayani
dengan cukup, cukup jumlahnya dan cukup
dialam yang lain. Kabel yang baru dibuat keandalannya.
dengan pelapis yang diperhitungkan tahan
terhadap gesekan di batu karang. Supaya Boleh percaya
kabel tidak banyak bergerak, bergeser karena boleh tidak bahwa
derasnya arus laut, maka setiap jarak tertentu cerita mirip di
di laut dipasang pemberat dari beton yang atas banyak
berton-ton beratnya. Paralel dengan perbaikan terjadi. Penulis
secara teknik, dilakukan juga upacara secara memperoleh
adat penuh diberbagai Pura yang dipandang banyak cerita
masyarakat Bali, tempat yang tepat untuk di sekitar lokasi
memohon izin. instalasi PLN di
Sekitar 1 (satu) tahun kemudian, kabel jenis banyak tempat,
yang baru datang, digelar di lokasi yang yang nanti
jauh dari lokasi kabel pertama, kabel diberi bergantian akan
pemberat yang cukup. Masalah teknik dianggap ditulis.
Boleh percaya
boleh tidak,
bahwa akan ada
rekan-rekan di
daerah yang
mampu menulis
pengalaman yang identik dengan cerita di atas.
Mari kita berbagi.
Apakah lalu kita takut ? Jangan. Akan tetapi
jangan pula bersikap gegabah. Harus diakui
bersifat arif itu lebih mulia. Dengan kata lain,
kearifan lokal harus kita hormati. Hendaknya
menghormati yang dimuliakan oleh masyarakat
setempat.
“Al Quran itu tidak ada keraguan daripadanya,
petunjuk bagi mereka yang bertaqwa, yaitu mereka
yang beriman kepada yang ghaib…….
Al Baqarah (2-3)”
*) Penulis: Hizban Achmad, Kepala Unit
Pengatur Beban Waru (1982-1989)
IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021 51
INFO KESEHATAN
Lima Pilar
Hidup Sehat dan Bahagia
“Artikel ini hanya bersifat informasi, tidak dimaksudkan sebagai petunjuk pengobatan atau
menggantikan fungsi pengobatan dokter. Tetapi dimaksudkan untuk menuju hidup lebih
berkualitas, sehat secara fisik, fikiran dan mental/spiritual. Produktif, aktif secara sosial dan
tidak tergantung pada orang lain pada tataran umur yang sesuai. Konsultasikan permasalahan
kesehatan/penyakit yang anda derita pada dokter/ahlinya sebelum menjalani pengobatan/terapi.“
Oleh: Suyono*) Prinsip A:
Siapapun diri kita yang hidup di dunia, pasti ● Mengobati sakit (disease intervention)/kuratif.
menginginkan bahagia dan salah satu syarat ● Mencegah sakit (disease prevention)/
bahagia adalah sehat baik fisik, mental maupun
spiritual, sebagaimana sehat yang didefinisikan preventif.
oleh Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). ● Mendorong hidup sehat (health promotion)/
Bagaimana kita harus menjaga dan memelihara
kondisi fisik, mental dan spiritual untuk promotif.
mencapai sehat alami yang optimal, merupakan
topik yang akan dibahas berikut ini. Kebijakan kesehatan publik di Indonesia
mengacu pada tiga prinsip dengan prioritas
Ditengah kondisi pandemi Covid-19 ini, sesuai urutan nomer tesebut di atas, artinya
kesehatan dan kebugaran tubuh yang prima kita hidup sebagaimana biasa “as it is” tanpa
menjadi sangat penting terutama bagi kita memperhatikan dengan cermat berbagai aspek
yang sudah berusia paruh baya, sehingga kita hidup yang mempengaruhi kesehatan. Nanti
tidak cukup hanya mengandalkan tindakan kalau sakit ya sudah, pergi ke dokter untuk
preventif dengan mematuhi protokol kesehatan diobati.
saja. Apabila karena satu sebab kita terinfeksi
virus SARS-Cov 2, maka mau tidak mau sistem Sehat alami mengacu upaya menuju sehat
kekebalan/imunitas tubuh kita yang akan dengan prinsip yang terbalik dari prinsip umum
menjadi andalan dalam melawan virus tersebut, di atas, sehingga urutan prioritasnya menjadi:
karena hingga saat ini belum ditemukan obat
yang benar - benar efektif menyembuhkan dan Prinsip B (promotif) :
juga belum tersedia vaksin untuk mencegahnya.
● Mendorong hidup sehat.
Ada 3 (tiga) prinsip yang umum dianut orang ● Mencegah sakit.
dalam menjaga tubuh agar sehat yaitu: ● Mengobati sakit.
Apabila kita memilih prinsip A, membuat kita
berfikir bahwa apabila kita sakit maka akan
selalu ke dokter untuk mencari kesembuhan.
Kesehatan kita sepertinya diserahkan ke dokter
52 IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021
INFO KESEHATAN
dan obat obatan, sehingga menjadikan lebih makan dengan makanan yang halal dan baik.
sering ke dokter. Disisi lain, kita tidak terdorong Bahkan secara umum juga disebutkan secara
mencegah terjadinya sakit dengan menjalani eksplisit beberapa jenis makanan dasar untuk
pola hidup sehat. Sebaliknya bila kita fokus pada kesehatan dan kesenangan kita.
pola hidup sehat dan mencegah sakit sep erti
prinsip B, maka Insya Allah kita akan jarang Jadi pengertian kata benar didalam makan
sakit dan jarang ke dokter dalam kondisi sakit, yang benar, sesungguhnya adalah makanan
sehingga kualitas hidup kita akan lebih baik. yang halal dan baik. Kata halal mengacu pada
sifat dari makanan itu sendiri yang jenisnya
Beberapa hal yang terkait dengan mendorong sudah ditentukan oleh Allah SWT, baik dari
hidup sehat adalah menjaga dan memelihara dzatnya, cara mengolahnya maupun cara
kesehatan fisik, mental dan spiritual yang mendapatkan makanan itu sendiri. Implikasi
tertuang dalam Lima Pilar Hidup Sehat dan kehalalan makanan ini, kalau dikonsumsi
Bahagia yaitu : akan berpengaruh pada kondisi spiritual dan
emosional kita. Sedang kata baik mengacu
● Makan yang benar. pada kualitas dan nutrisi bahan pangan, cara
● Fisik yang aktif. mengolah, kesegaran, keanekaragaman
● Mengelola stres dengan efektif. bahkan cara makanpun perlu diperhatikan,
● Hubungan sosial yang harmonis. yang semua itu implikasinya pada kesehatan
● Kondisi spiritual terjaga. fisik. Pokok bahasan ini akan lebih difokuskan
pada kajian makanan yang baik, yaitu
Kelima prinsip tersebut diatas apabila makanan yang memberikan efek menyehatkan,
dilaksanakan dengan konsisten, maka Insya menyembuhkan, meremajakan sel, kaya energi,
Allah tidak sampai mengalami krisis kesehatan memberikan efek perlindungan serta rendah
diusia paruh baya. Terhindar dari penyakit toksin.
degenaratif, sistem kekebalan tubuh bekerja
dengan baik untuk menyembuhkan dirinya Berikut ini panduan umum pola makan
sendiri disaat terjadi infeksi, terhindar dari yang dapat memberikan efek menyehatkan,
penuaan dini, terhindar dari risiko cedera, mengurangi risiko penyakit degeneratif dan
memiliki kestabilan dan ketahanan emosional radang serta mendorong pencapaian kesehatan
serta kedamaian hati. yang optimum. Pola makan ini juga disebut “Diet
Anti Peradangan.”
Lima pilar tersebut memang sesuatu yang
seharusnya dilakukan kalau kita ingin selalu A. Kaidah Umum
sehat dan bahagia, karena eksistensi manusia
itu terdiri atas fisik, mental/emosional dan ● Makan dengan berbagai variasi makanan.
spiritual. ● Usahakan selalu makan makanan segar.
● Batasi konsumsi makanan olahan dan
Disini akan dibahas satu demi satu kelima
pilar tersebut, sehingga dapat memberikan makanan cepat saji.
pemahaman, sekaligus panduan bagi siapapun ● Makan sayuran dan buah dalam jumlah yang
yang ingin menjalaninya.
cukup.
Makan yang benar ● Batasi konsumsi bahan pangan yang
Makan memang bukan satu-satunya faktor dibudidayakan secara hormonal.
yang membuat tubuh sehat atau sakit, tapi
makanan memegang peran yang sangat penting
untuk kesehatan fisik dalam arti positif maupun
negatif. Allah menciptakan manusia dalam
bentuk dan susunan yang sebaik–baiknya, pasti
sudah menyiapkan petunjuk tentang makan dan
makanan yang paling sesuai untuk tubuh ini.
Di dalam al Quran, Allah SWT perintahkan
manusia sebagai orang yang beriman agar
makan makanan yang halal dan baik. Tidak
kurang dari empat kali diulang–ulang, yang
menggambarkan betapa pentingnya untuk
IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021 53
INFO KESEHATAN
B. Asupan Kalori E. Protein
● Sesuaikan asupan kalori (orang dewasa
● Perbanyak konsumsi protein dari bahan
2.000 s.d 3.000 kalori/hari), laki laki lebih nabati seperti jenis kacang - kacangan dan
banyak dibanding wanita. Semakin aktif biji – bijian terutama dari bahan kedelai.
secara fisik, semakin besar keperluan asupan
kalorinya. ● Batasi konsumsi protein dari binatang kecuali
● Asupan kalori akan menentukan fluktuasi ikan, unggas dan produk olahan lainnya yang
berat badan. rendah lemak.
● Usahakan setiap makan selalu terdiri dari
karbohidrat, lemak dan protein dengan ● Lebih dibatasi konsumsi protein bila ada
prosentase kalori : 50 % dari karbohidrat, 30 kelainan/penurunan fungsi kerja liver, ginjal,
% dari lemak dan 20 % dari protein. ada riwayat alergi dan penyakit autoimun.
C. Karbohidrat ● Batasi konsumsi protein binatang yang
● Pilih bahan karbohidrat dari jenis yang masih dibudidayakan secara hormonal.
utuh seperi biji - bijian a.l : beras dengan Ketiga komponen (karbohidrat, lemak dan
berbagai jenisnya, gandum/oats dan biji - protein), dalam ilmu gizi biasa disebut makro
bijian lainnya dengan indek glikemik rendah nutrisi yaitu nutrisi yang dibutuhkan tubuh
sampai sedang. untuk kebutuhan energi, membangun jaringan,
● Batasi konsumsi berbagai makanan yang meregenerasi sel, memperbaiki kerusakan
terbuat dari tepung, terigu dan gula. sel serta bahan dasar berbagai bagian tubuh
● Konsumsi lebih banyak biji - bijian, kacang, seperti hormon, enzym dll, sehingga perlu
labu dan ubi – ubian. dikonsumsi dalam jumlah cukup banyak.
D. Lemak Komponen nutrisi lain yang perlu dikonsumsi
● Batasi konsumsi lemak jenuh (minyak kelapa, relatif jauh lebih sedikit dibanding makro nutrisi,
sawit) dan berbagai makanan olahannya. tetapi memegang peran yang sangat penting
● Batasi konsumsi daging dan ayam berlemak, untuk menjaga fungsi kerja tubuh, melindungi
mentega, keju dan berbagai produk susu dan dari penyakit dan kerusakan sel, menjaga
olahannya yang kaya lemak. Hindari sama keseimbangan cairan serta keseimbangan
sekali konsumsi margarine termasuk semua berbagai metabolisme disebut mikro nutrisi
makanan yang diolah dengan bahan ini. yang antara lain:
● Gunakan minyak zaitun/olive oil, minyak
kanola untuk memasak, lemak dari alpukat Serat. Memberi manfaat untuk menjaga
dan kacang tanah, kacang mede, walnut dan kesehatan sistem pencernakan terutama usus
almond juga sangat bagus. besar, sehingga menjaga keseimbangan flora
● Konsumsi lemak ikan terutama ikan laut. usus dan melancarkan bab.
Perhatian !!! agar dihindari atau setidaknya
dibatasi makanan yang diolah/dimasak dengan ● Konsumsi serat kira - kira 40 gr dalam sehari,
minyak bekas/berulang. dengan banyak makan buah dan sayuran
serta bahan dari biji - bijian yang masih utuh.
● Sumber serat yang lain adalah oat dan sereal
cepat saji lainnya.
Phito Nutrisi. Memberi manfaat untuk
perlindungan terhadap penyakit yang
berhubungan dengan umur, seperti penyakit
kardiovaskuler, kanker, penurunan fungsi
syaraf serta membersihkan tubuh dari toksin
lingkungan.
● Konsumsi berbagai jenis buah dan sayuran
terutama yang memiliki spektrum warna yang
kuat serta jamur dalam jumlah yang cukup.
● Konsumsi secara teratur sayuran jenis/famili
kol seperti brokoli, bunga kol, jamur.
● Usahakan bila mungkin yang dibudidayakan
secara organik.
● Minum teh hijau, teh Oolong (teh yang
difermentasi) sebagai gantinya minum kopi.
54 IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021
INFO KESEHATAN
● Sesekali makan coklat hitam /dark chocolate cara memasak dengan direbus, digoreng,
yang kaya anti oksidan. dibakar, karena akan melarutkan beberapa
vitamin, merusak kandungan enzim dan
Vitamin, Mineral dan Suplemen. Cara terbaik menyebabkan munculnya toksin maupun
untuk mendapatkan vitamin dan mineral adalah karsinogen.
dengan banyak makan makanan yang segar d. Jaga kesehatan kardiovaskuler, masaklah
terutama buah dan sayuran. Tambahan vitamin, makanan dengan rasa sedikit agak tawar.
mineral dan suplemen lainnya diperlukan bila e. Makanlah buah terlebih dahulu setidaknya
dianggap asupan nutrisi yang lengkap tidak 30 menit sebelum makan yang lain, agar
terpenuhi. makanan dapat tercerna dengan benar dan
baik.
● Bila lingkungan dan kebiasaan hidup kita f. Sertakan sebagian makanan ada yang
menyebabkan tubuh banyak menyerap toksin mentah, karena makanan mentah kaya dan
termasuk seorang perokok, maka suplemen utuh kandungan enzim dan nutrisinya
antioksidan (selenium, vit A, vit C, vit E jenis g. Batasi konsumsi makanan yang sudah
d-α tocopherol) sangat dianjurkan untuk menginap utamanya dari bahan sayuran.
dikonsumsi rutin. h. Kunyah makanan dengan seksama (sekali
suap dikunyah +/- 50 kali), karena makanan
● Bila konsumsi ikan utamanya ikan laut sangat itu mulai dicerna sejak saat dikunyah,
terbatas, maka sebagai gantinya konsumsi sehingga fungsi kerja pencernaan di
suplemen minyak ikan Omega-3. lambung lebih efektif.
i. Sesuaikan pola konsumsi suplemen
● Bila sistem pencernaan sering mengalami dan obat, karena efektifitas penyerapan
masalah, konsumsi suplemen alpha-lipoic suplemen dan obat sangat tergantung
acid, teh pepermint, teh camomile. dengan jenisnya. Ada yang sebaiknya
dikonsumsi saat makan, ada yang
● Bila fungsi kerja jantung sudah berkurang, dikonsumsi saat makan lemak, ada yang baik
maka konsumsi Co-Q 10. dikonsumsi sebelum makan dll.
j. Nikmati makanan yang tersaji dihadapan kita
● Bila memiliki penyakit kardiovaskuler, disaat kita lapar dengan penuh rasa syukur
konsumsi aspirin dosis rendah untuk dan bahagia, karena dengan demikian
mengurangi risiko serangan jantung/stroke. sistem pencernaan tubuh akan dapat bekerja
Konsultasikan hal ini ke dokter. secara optimal, sehingga semua khasiat
makanan dapat termanfaatkan tubuh dengan
● Tambahan suplemen kalsium perlu sebaik baiknya.
dipertimbangkan, bila kondisi tulang k. Akhiri makan sebelum merasa kenyang
sudah mulai keropos (osteopenia apalagi dengan minum air putih atau teh tawar,
osteoporosis). disertai rasa syukur kepada Allah SWT Dzat
Yang Maha Luas KaruniaNya.
● Beberapa herbal alami yang memiliki khasiat
antara lain: Fisik yang aktif
- Antibiotik : Bawang putih mentah, jamur
shitake, astragalus. Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa salah satu
- Anti radang : jahe, kunyit, temulawak kunci hidup sehat adalah fisik yang aktif dengan
berolah raga. Olah raga tidak hanya sekedar
F. Air Minum bisa membuat tubuh bugar dan nyaman, tetapi
dapat meningkatkan kualitas kesehatan dan
● Minum air putih 6 – 8 gelas perhari. umur biologis, menurunkan risiko penyakit
● Hindari air minum yang terkontaminasi klorin degeneratif yang dapat berakibat fatal seperti
jantung, diabetes dan kanker. Disamping itu, bila
atau kontaminan lainnya. fisik kita aktif sepanjang hidup, maka kita akan
● Batasi konsumsi kopi karena kafein bersifat sehat sepanjang waktu, bebas dari kecacatan
fisik diusia yang relatif muda.
diuretik (sering buang air kecil).
Beberapa petunjuk cara menyiapkan makanan Apa yang didapat dari berolah raga secara
dan cara makan yang benar : teratur dan terukur?.
a. Pilih bahan pangan yang segar, tidak berbau
aneh, tidak berubah warnanya, tidak berkutu
dan tidak kadaluwarsa.
b. Cuci dengan air bersih yang mengalir untuk
membersihkan dari segala kotoran, bakteri/
kuman dan sisa pestisida.
c. Jaga kualitas dan keutuhan kandungan
nutrisi makanan, makanan dimasak dengan
dikukus, ditumis, dipanggang. Batasi
IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021 55
INFO KESEHATAN
Orang berolah raga mempunyai beberapa khususnya bagi yang berusia diatas 50 tahun,
tujuan masing - masing, ada yang ingin beberapa hal berikut perlu diperhatikan:
berkompetisi, ada yang untuk penampilan/
pengendalian berat badan, ada yang untuk ● Apabila kita sedang sakit/demam dengan
keperluan rekreasi/bersenang-senang dan suhu >380 C, jangan lakukan olah raga.
ada yang untuk tujuan kesehatan. Yang akan
dibahas disini adalah olah raga yang bertujuan ● Bila ada riwayat penyakit jantung, diabetes,
untuk kesehatan. hipertensi, arthritis dan beberapa penyakit
serius lainnya termasuk sesudah menjalani
Pada dasarnya olah raga dapat meningkatkan operasi, maka sebelum melakukan program olah
kondisi kesehatan yang antara lain: raga konsultasikan dulu dengan dokter anda.
● Terhindar dari kejadian fatal/kematian diusia dini. ● Pilih olah raga yang memiliki impak rendah
● Menurunkan risiko penyakit jantung. sampai sedang.
● Menurunkan risiko penyakit hipertensi.
● Menurunkan risiko penyakit diabetes. ● Hindari jenis olah raga yang kompetitif dan
● Menurunkan risiko penyakit kanker kolon. kontak badan (main bola, futsal, bela diri,
● Menurunkan risiko depresi dan kegelisahan. basket dll).
● Meningkatkan kekuatan tulang dan otot.
● Memperbaiki sistem keseimbangan tubuh. ● Pilih olah raga yang rendah risiko celaka/
● Meningkatkan level energi. cedera.
● Meningkatkan kualitas dan performa aktifitas
● Pilih olah raga yang menjadi hobi serta
seksual. berkomunitas supaya bisa berkelanjutan.
● Tubuh terasa bugar dan nyaman.
● Gunakan pakaian, sepatu dan perlengkapan
Secara umum olah raga dapat dibedakan olah raga yang sesuai dan nyaman.
menjadi dua bagian yaitu aerobik dan non
aerobik. Aerobik adalah latihan yang melibatkan ● Lakukan secara teratur 4 - 5 kali seminggu,
sebagian besar otot utama dengan ritme dan bertahap intensitas dan lama latihannya.
gerakan berulang - ulang yang disebut “isotonic Tingkatkan terus intensitas dan lama
exercise”, dengan memacu nadi jantung hingga waktunya setiap seminggu.
mencapai 70 % s.d 80 % dari nadi maksimum
yang disebut “aerobic exercise”, selama periode ● Pilih waktu yang tepat saat olah raga,
latihan biasanya 30 – 60 menit yang disebut paparkan tubuh dengan sinar matahari pagi
“endurance exercise”. setidaknya 15 - 30 menit dan hindari waktu
olah raga < 3 jam sebelum tidur.
Sedang non aerobik adalah olah raga yang
memfokuskan pada melatih dan membentuk ● Hindari perut kenyang saat olah raga dan jaga
masa otot dengan cara memberikan beban asupan cairan.
pada otot yang dilatih dengan gerakan
berulang-ulang. ● Saat olah raga aerobik, pacu nadi/detak
jantung hingga mencapai 70 % - 80 % dari
Mendapatkan hasil kesehatan yang optimal, nadi maksimum (nadi maksimum = 220 - umur)
sebaiknya kedua jenis olah raga tersebut perlu
dilakukan dengan intensitas dan penekanan ● Jangan memaksakan diri bila ada keluhan
yang berbeda. (pusing, berdebar-debar, nafas tersengal,
nyeri/sesak dada, nyeri otot dan sendi, dll),
Beberapa contoh olah raga aerobik antara lain segera berhenti dan beristirahatlah. Jangan
jogging, jalan cepat, lari, hiking, bersepeda, malu untuk memisahkan diri dari rombongan/
renang, sepak bola, senam aerobik dll. Sedang komunitas karena kapasitas dan kondisi fisik
olah raga non aerobik secara umum berupa tiap orang berbeda beda.
latihan beban seperti yang bisa dilakukan
di tempat pusat pusat kebugaran. Dengan Mengelola stres dengan efektif
peralatan sederhana, kita juga bisa melakukan
sendiri di rumah seperti sit-up, push-up, angkat Stres sebenarnya adalah suatu reaksi
beban dumbel atau barbel dll. psikologis/emosional dan fisik yang selalu
melekat pada tiap orang ketika terjadi suatu
Keberhasilan membiasakan dan untuk rangsangan. Pada tingkat tertentu, stres
mendapatkan hasil olah raga yang optimal dibutuhkan untuk menjaga agar tubuh selalu
dalam keadaan normal terjaga. Namun dalam
kondisi stres yang berlebihan apalagi dalam
jangka yang lama, sudah pasti hal itu akan
membahayakan bahkan dapat merusak fisik
maupun mental.
Gejala dari stres antar individu itu berbeda-
beda, baik dari sisi jenis dan tingkatannya.
56 IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021
INFO KESEHATAN
Bisa kombinasi dari berbagai gejala antara terus dijaga dan dikembangkan, sehingga
lain: Rasa tidak nyaman yang tidak jelas didalam diri akan terpancar energi positif
(rasa ketidakpastian, ketakutan dalam yang akan berdampak terhadap kondisi sosial
menanggapi suatu kondisi tertentu, merasa kejiwaan kita.
terancam), nadi jantung meningkat, demam,
pencernaan terganggu, susah tidur, mimpi Kondisi spiritual yang baik
yang menakutkan, sulit konsentrasi, ganggan
seksual, dada terasa sesak dll. Sebagai makhluk spiritual, menjaga dan meme-
lihara kesehatan spiritual itu sangatlah penting
Demikian juga stres bisa disebabkan karena karena pada hakekatnya disitulah kebahagiaan
fisik dan psikis, seperti kasus hipertiroid, lahir dan bathin akan bermuara. Hubungan
konsumsi obat - obatan yang mengandung vertikal yang terjaga akan membuat ketenangan
kafein, obat pelega pernafasan/ashma, obat hati dan kepasrahan yang tinggi kepada Dzat
penenang, menghentikan konsumsi obat yang Maha Hidup lagi Maha Tinggi, sehingga
obat tertentu juga dapat menimbulkan stres. rasa syukur, sabar dan ikhlas akan selalu men-
Disamping itu, kondisi sakit tubuh mulai dari flu jadi bagian perasaan hati kita dengan begitu
sampai kanker dapat menyebabkan munculnya kebahagiaan akan selalu hadir didalam hati kita
gejala stres. Urusan pekerjaan yang berat, setiap saat.
kehilangan pekerjaan, ditinggal pergi orang
yang disayangi, terjadinya konflik dengan Itulah lima pilar untuk mencapai hidup sehat
pasangan, kesulitan ekonomi/keuangan, dll. fisik, mental dan spiritual serta bahagia.
Stres dapat memicu dan atau semakin Referensi:
memburuknya berbagai penyakit fisik seperti
asthma, migrain, tukak lambung, berbagai Healthy Aging: A lifelong guide to your physical
gangguan sistem pencernaan/IBS, hipertensi, and spiritual well-being; Andrew Weil, M.D; 2005
peningkatan produksi kolesterol oleh liver dll.
Kelainan psikis yang disebabkan karena stres Eat to Live : The Amazing nutrienr-rich program
antara lain : Gangguan mental, sindrome, for fast and sustained weight loss; Joel
gangguan kecemasan, depresi, kesulitas untuk Fuhrman, M.D; 2011
relaksasi/tidur.
A Harvard Medical School Special Health
Hubungan sosial yang baik Report : “A guide to Men’s Health Fifty and
Forward”; 2016
Pada dasarnya manusia adalah mahluk sosial
yang selalu berinteraksi dengan ligkungan *) Penulis: Suyono
dalam berbagai persoalan hidupnya. Hubungan Pemerhati dan Praktisi Masalah Kesehatan
sosial yang baik itu menyangkut ekspresi
sikap dan tindakan yang menunjukkan rasa
saling menjaga, membutuhan, melengkapi,
menyayangi, mencintai, memelihara, melayani,
berbagi, menciptakan kedekatan dan keakraban
bersama dalam berbagai aspek sosial dan
lingkungan. Bentuk sikap dan tindakan yang
menggambarkan hubungan sosial yang
baik tersebut contohnya antara lain: Saling
menyayangi, melayani, mencintai, berbagi,
membantu dengan sukarela, berpegangan /
bersentuhan badan dalam batas kepatutan
agama dan etika serta membina keakraban di
lingkungan keluarga, saudara, sanak famili,
kerabat, sahabat serta berbagai komunitas
sosial lainnya. Hubungan sosial lainnya
dengan lingkungan dan alam seperti : Menjaga
kelestarian alam, lingkungan hidup, menyayangi
binatang piaraan, berkebun, berternak adalah
bentuk hubungan sosial yang baik yang harus
IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021 57
INFO KESEHATAN
COVID-19 disebabkan oleh SARS-CoV-2,
yaitu virus jenis baru dari coronavirus
(kelompok virus yang menginfeksi sistem
pernapasan). Infeksi virus Corona bisa
menyebabkan infeksi pernapasan ringan
sampai sedang, seperti flu, atau infeksi
sistem pernapasan dan paru-paru,
seperti pneumonia.
COVID 19 Oleh: dr.IrdawatiOemar*)
COVID-19 awalnya ditularkan dari hewan ke kontak dengan pasien COVID-19 perlu
manusia. Setelah itu, diketahui bahwa infeksi menggunakan alat pelindung diri (APD).
ini juga bisa menular dari manusia ke manusia.
Penularannya bisa melalui cara-cara berikut: Gejala COVID-19
● Tidak sengaja menghirup percikan ludah Gejala awal infeksi COVID-19 bisa menyerupai
(droplet) yang keluar saat penderita COVID-19 gejala flu, yaitu demam, pilek, batuk kering,
bersin atau batuk. sakit tenggorokan, dan sakit kepala. Setelah
itu, gejala dapat hilang dan sembuh atau malah
● Memegang mulut, hidung, atau mata tanpa memberat. Penderita dengan gejala yang berat
mencuci tangan terlebih dulu, setelah bisa mengalami demam tinggi, batuk berdahak
menyentuh benda yang terkena droplet atau berdarah, sesak napas, dan nyeri dada.
penderita COVID-19. Gejala-gejala tersebut di atas muncul ketika
tubuh bereaksi melawan virus COVID-19.
● Kontak jarak dekat (kurang dari 2 meter)
dengan penderita COVID-19 tanpa Secara umum, ada 3 gejala umum yang bisa
mengenakan masker. menandakan seseorang terinfeksi COVID-19, yaitu:
Virus ini menyebabkan kematian lebih banyak ● Demam (suhu tubuh di atas 38°C),ini
pada usia diatas 60 tahun, dan pada laki-laki merupakan gejala yang paling umum dan
sedikit lebih banyak dibandingkan perempuan. banyak di derita pasien.
Faktor Risiko COVID-19 ● Batuk kering yang terus menerus setidaknya
dalam waktu setengah hari, yang bukan
COVID-19 dapat menginfeksi siapa saja, tetapi disebabkan oleh tersedak atau ada sesuatu
efeknya akan lebih berbahaya atau bahkan yang menyangkut di tenggorokan, juga bukan
fatal bila menyerang orang lanjut usia, ibu karena merokok atau alergi. (Pada influenza,
hamil, perokok, penderita penyakit tertentu, dan batuknya sering terjadi tiba-tiba dan penderita
orang yang daya tahan tubuhnya lemah, seperti sembuh dalam waktu singkat disertai pilek
penderita kanker, atau di dahului dengan bersin-bersin).
Karena mudah menular, penyakit ini juga ● Mudah lelah, terutama pada orang yang
berisiko tinggi menginfeksi para tenaga medis mempunyai penyakit penyerta seperti diabet,
yang merawat pasien COVID-19. Oleh karena hipertensi, jantung.
itu, tenaga medis dan orang yang melakukan
58 IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021
INFO KESEHATAN
Selain gejala di atas, ada beberapa gejala lain Anda tidak perlu memeriksakan diri ke rumah
yang jarang terjadi, tetapi juga bisa muncul sakit. Cukup tinggal di rumah selama 14 hari
pada infeksi COVID-19, yaitu: dan membatasi kontak dengan orang lain.
● Nyeri otot. Diagnosis COVID-19
● Sakit tenggorokan terus menerus selama
Untuk menentukan apakah pasien terinfeksi
berhari-hari. COVID-19, dokter akan menanyakan gejala
● Sakit kepala. yang dialami pasien, riwayat perjalanan pasien
● Mual atau muntah. dan apakah sebelumnya pasien ada kontak
● Diare. dekat dengan orang yang diduga terinfeksi
● Pilek atau hidung tersumbat. COVID-19.
● Menggigil.
● Bersin-bersin. Setelah itu, dokter akan melakukan
● Hilangnya kemampuan mengecap rasa atau pemeriksaan berikut:
● Rapid test, untuk mendeteksi antibodi (IgM
mencium bau.
● Mata merah (konjungtivitis). dan IgG) yang diproduksi oleh tubuh untuk
● Bercak-bercak kemerahan, keunguan pada melawan virus Corona.
● Tes PCR (polymerase chain reaction) atau
kulit. swab test, untuk mendeteksi virus Corona di
dalam dahak.
Gejala yang lebih serius, yaitu : ● CT scan atau Rontgen dada, untuk
mendeteksi infiltrat atau cairan di paru-paru.
● Kesulitan bernafas atau sesak nafas atau ● Tes darah lengkap, untuk memeriksa kadar
istilah sekarang hipoksia (saturasi oksigen sel darah putih dan C-reactive protein.
kurang dari 95%)
Perlu diketahui, rapid test pada COVID-19
● Nyeri dada atau rasa tertekan pada dada. hanya digunakan sebagai tes skrining atau
● Kehilangan kemampuan berbicara atau pemeriksaan awal, bukan untuk memastikan
diagnosis COVID-19. Hasil rapid test positif
bergerak. belum tentu menandakan Anda terkena
COVID-19. Anda bisa saja mendapatkan
Gejala COVID-19 bisa muncul dalam 2 hari hasil positif bila pernah terinfeksi virus lain
sampai 2 minggu setelah seseorang terinfeksi atau coronavirus jenis lain. Sebaliknya, hasil
virus penyebabnya. Untuk memastikan apakah rapid test COVID-19 negatif juga belum tentu
gejala-gejala tersebut merupakan gejala dari menandakan bahwa Anda terbebas dari
virus Corona, diperlukan rapid test atau PCR. COVID-19. Oleh sebab itu, apa pun hasil rapid
Pada beberapa penderita, COVID-19 dapat test Anda, konsultasikan dengan dokter agar
tidak menimbulkan gejala sama sekali. Orang dapat diberikan pengarahan lebih lanjut,
yang sudah terkonfirmasi positif COVID-19 termasuk perlu tidaknya mengonfirmasi hasil
melalui pemeriksaan rapid test atau PCR namun tes tersebut dengan tes PCR.
tidak mengalami gejala, disebut sebagai kasus
konfirmasi asimptomatik. Penderita ini tetap
bisa menularkan COVID-19 ke orang lain.
Pada bulan Juli 2020, Kementerian Kesehatan
Republik Indonesia mengganti istilah
operasional lama pada COVID-19, seperti ODP,
PDP, OTG menjadi istilah baru, yakni suspek,
probable, dan konfirmasi.
Segera lakukan isolasi mandiri bila Anda
mengalami gejala infeksi COVID-19 seperti yang
telah disebutkan di atas, terutama jika dalam
2 minggu terakhir Anda berada di daerah yang
memiliki kasus COVID-19 atau kontak dengan
penderita COVID-19. Bila gejala tidak berkurang
atau bertambah berat, segera hubungi dokter
atau fasilitas kesehatan terdekat.
Bila Anda mencurigai diri Anda terpapar
COVID-19 tapi tidak mengalami gejala apa pun,
IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021 59
INFO KESEHATAN
Pengobatan ● Memberikan obat untuk mengurangi keluhan
COVID-19 dan gejala.
Sampai saat ini, belum ● Memasang ventilator atau alat bantu napas.
ada obat untuk mengatasi ● Memberikan infus cairan agar tetap terhidrasi.
penyakit COVID-19. Jika ● Memberikan obat pengencer darah dan
Anda di diagnosis COVID-19
tetapi tidak mengalami pencegah penggumpalan darah.
gejala atau hanya
mengalami gejala ringan, Komplikasi COVID-19
Anda bisa melakukan
perawatan mandiri di Pada kasus yang parah, infeksi COVID-19 bisa
rumah, yaitu: menyebabkan komplikasi serius berupa:
● Lakukan isolasi mandiri ● Gagal napas akut.
selama 2 minggu dengan ● Pneumonia.
tidak keluar rumah dan ● Gagal jantung akut.
menjaga jarak dengan ● Gagal hati akut.
orang dalam satu rumah. ● Infeksi sekunder pada organ lain.
● Gagal ginjal.
● Ukur suhu tubuh 2 kali ● Gangguan pembekuan darah.
sehari, pagi dan malam ● Rhabdomyolysis.
hari. ● ARDS (acute respiratory distress syndrome).
● Syok septik.
● Cuci tangan dengan ● Kematian.
sabun, air mengalir, atau
hand sanitizer. Pencegahan COVID-19
● Banyak minum air putih Sampai saat ini, belum ada vaksin untuk
untuk menjaga kadar cairan tubuh. mencegah infeksi virus Corona penyebab
COVID-19.
● Istirahat yang cukup untuk mempercepat
proses penyembuhan. Oleh sebab itu, cara pencegahan yang terbaik
adalah dengan menghindari faktor-faktor yang
● Konsumsi obat pereda batuk, demam, dan
nyeri, setelah berkonsultasi dengan dokter.
● Perhatikan gejala yang Anda alami dan
segera hubungi dokter jika gejala memburuk.
● Memakai perlengkapan pribadi seperti
perlengkapan makan, pakaian, tidur, mandi,
tidak tercampur dengan orang lain di rumah.
● Usahakan tidur sendiri di dalam kamar
yang berventilasi baik, ada kamar mandi
didalamnya. Jika tidak memungkinkan,
usahakan berjarak dengan anggota keluarga
yang lain minimal 1 meter dan memakai
masker.
Penelitian menunjukkan bahwa pasien
COVID-19 dengan gejala ringan dapat
sembuh dalam 2 minggu. Namun, sebelum
Anda mengakhiri isolasi mandiri dan kembali
beraktivitas, tetap lakukan konsultasi dengan
dokter.
Jika Anda didiagnosis COVID-19 dan mengalami
gejala berat, dokter akan merujuk Anda untuk
menjalani perawatan dan karantina di rumah
sakit rujukan. Metode yang dapat dilakukan
dokter antara lain:
60 IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021
INFO KESEHATAN
bisa menyebabkan Anda terinfeksi virus ini, memungkinkan, gunakan kamar tidur dan
yaitu: kamar mandi yang berbeda dengan yang
● Terapkan physical distancing, yaitu menjaga digunakan orang lain.
jarak minimal 2 meter dari orang lain, dan ● Konsumsi obat-obatan yang disarankan oleh
jangan dulu ke luar rumah kecuali ada dokter.
keperluan mendesak.
● Gunakan masker saat beraktivitas di tempat ● Lakukan pengukuran suhu 2 kali sehari, pagi
umum atau keramaian, termasuk saat pergi dan malam hari.
berbelanja bahan makanan.
● Jangan keluar rumah, kecuali untuk
● Rutin mencuci tangan dengan air dan sabun mendapatkan pengobatan.
atau hand sanitizer yang mengandung alkohol
minimal 60%, terutama setelah beraktivitas ● Bila ingin ke rumah sakit saat gejala ber-
di luar rumah atau di tempat umum. tambah berat, sebaiknya hubungi dulu pihak
rumah sakit untuk menjemput.
● Jangan menyentuh mata, mulut, dan hidung
sebelum mencuci tangan. ● Larang dan cegah orang lain untuk mengun-
jungi atau menjenguk Anda sampai Anda
● Tingkatkan daya tahan tubuh dengan pola benar-benar sembuh.
hidup sehat.
● Sebisa mungkin jangan melakukan per-
● Hindari kontak dengan penderita COVID-19, temuan dengan orang yang sedang sakit.
orang yang dicurigai positif terinfeksi
COVID-19, atau orang yang sedang sakit ● Hindari berbagi penggunaan alat makan dan
demam, batuk, atau pilek. minum, alat mandi, serta perlengkapan tidur
dengan orang lain.
● Tutup mulut dan hidung dengan tisu saat
batuk atau bersin, kemudian buang tisu ke ● Pakai masker dan sarung tangan bila ter-
tempat sampah. paksa harus berada di tempat umum, seperti
rumah sakit atau sedang bersama orang lain.
● Jaga kebersihan benda yang sering disentuh
dan kebersihan lingkungan, termasuk ● Gunakan tisu untuk menutup mulut dan hi-
kebersihan rumah. dung bila batuk atau bersin, lalu segera buang
tisu ke tempat sampah.
Orang yang diduga terkena COVID-19
(termasuk kategori suspek dan probable) yang Demikianlah beberapa hal mengenai Covid
sebelumnya disebut sebagai ODP (orang dalam 19 yang dapat saya sampaikan, semoga
pemantauan) maupun PDP (pasien dalam bermanfaat. Untuk mendapat penjelasan yang
pengawasan), ada beberapa langkah yang bisa lebih rinci, dapat menghubungi 119 (hotline milik
dilakukan agar tidak menularkan virus Corona pemerintah) atau hotline fasilitas kesehatan
ke orang lain, yaitu: yang terdekat dengan rumah.
● Lakukan isolasi mandiri dengan tinggal
Selain itu dihimbau juga kepada seluruh
di ruangan yang terpisah dengan orang warga IKPLN, untuk membaca dan mematuhi
lain untuk sementara waktu. Bila tidak ketentuan PT PLN (Persero) tentang Pemeli-
haraan Kesehatan Pada Masa Pandemi sesuai
surat EVP HCMS No. 22531/SDM.09.01/
B01070200/2020 tanggal 28 September
2020 yang merupakan kebijakan tak ter
pisahkan dari surat EVP HCMS No. 6446/
SDM.09.01/A010502/2020 tanggal 29 April
2020 yang diperpanjang masa berlakunya
melalui surat EVP HCMS No 16015/SDM.09.01/
B01070200/2020, tanggal 30 Juli 2020 teru-
tama tentang pemeriksaan dini/screening test
(rapid dan Swab PCR) atas permintaan sendiri,
tidak ditanggung oleh PT PLN (Persero).
*) Penulis: dokter PT PLN (Persero) Kantor Pusat
(sumber : Alodokter)
IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021 61
BERITA DALAM FOTO
æ KEGIATAN DI IKPLN DAERAH JAKARTA PUSAT – PUSAT
Kegiatan menjenguk rekan anggota yang
sedang dirawat di Rumah Sakit (foto
sebelum covid 19).
Foto Reuni dan Silaturahmi Komuni- “Gethoekers Aksi” yang terdiri dari 17 orang, siap
tas Pensiunan Karyawati PLN Kantor melakukan Aksi Sosial apabila ada anggota yang
Pusat yang tergabung dalam “Geth- mengalami musibah dengan memberikan bantuan
oekers” (sebelum Covid 19) dan berupa uang tunai yang berasal iuran anggota.
beranggotakan hampir 200 orang.
Tiap anggota iuran Rp 100 ribu/bln
untuk kegiatan sosial.
Takziah ke rumah
duka anggota yang
meninggal dunia (foto
sebelum covid 19).
62 IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021
BERITA DALAM FOTO
æ MUSDA 2020 IKPLN Daerah Jakarta Pusat-Pusat (DJPP)
tanggal 16 Desember 2020
Ketua Pengurus DJPP Periode 2016 – 2020 Bpk Muljo Bpk Bambang Praptono Ketua I IKPLN, hadir dan
Adji AG menyampaikan Laporan pertanggungjawaban. melantik Ketua terpilih mewakili Ketua Umum Bpk
Djuanda Nugraha IW yang berhalangan hadir.
EVP HCMS Bpk Najahul Imtihan hadir dan mengukuh Ketua Daerah IKPLN DJPP Periode 2020 – 2024
kan Ketua terpilih mewakili Manajemen PLN. terpilih, Bpk Wahidin Sitompul.
Sebagian peserta yang hadir melalui Virtual meeting
IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021 63
BERITA DALAM FOTO
æ MUSDA 2020 IKPLN Daerah Banten
tanggal 12 Desember 2020
Musda IKPLN Daerah Banten dilakukan secara hybrid, Pengurus Daerah Banten di satu ruangan, sedangkan
pelantikan Ketua Terpilih Bpk Mat Dahlan dilakukan oleh Ketua II IKPLN Pusat Bpk Kartawan Muchtar dan
pengukuhan oleh Bpk Efri Yendri mewakili GM UIDistribusi Banten secara virtual.
æ MUSDA IKPLN DAERAH PT INDONESIA POWER (PT IP)
Tanggal 19 Desember 2020
Ketua terpilih Bp. Muhamad Arifin
Sebagian peserta Musda yang hadir lewat Pengurus Baru IKPLN Daerah PT IP Periode 2020 –
Virtual meeting 2024 yang diketuai oleh Bpk Muhamad Arifin.
64 IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021
BERITA DALAM FOTO
æ KEGIATAN PENGURUS IKPLN DAERAH
UIW KALIMANTAN SELATAN &
TENGAH (KSKT)
Dalam rangka mengantisipasi penularan Covid- 19 Senior Manajer SDM & Umum PLN UIW KSKT mewakili
Pengurus IKPLN Daerah KSKT & Pengurus IKPLN YBM KSKT menyerahkan kepada Ketua IKPLN Cabang
Cabang Banjarbaru bersama petugas Dinas Kesehatan, Banjarbaru (mewakili anggota ) bantuan Uang Tunai @ Rp.
melakukan penyemprotan dengan cairan Disinfektan di 500.000,-untuk 58 anggota yang MP nya dibawah Rp 1 juta
Kantor IKPLN Daerah KSKT.
æ KEGIATAN PENGURUS IKPLN DAERAH
UIW ACEH
Ketua YBM PLN UP3 Barabai memberikan Suasana Acara Rutin Bulanan Anggota IKPLN Cabang
sumbangan sembako berupa beras 10 liter dan uang UP3 Lhokseumawe, dengan acara silahturahmi, arisan
tunai kepada Pensiunan dengan MP dibawah Rp 1 juta rutin dan Sosialisasi serta membagikan Data Ulang tahun
disaksikan oleh Pengurus IKPLN Cabang Barabai. 2020 kepada anggota.
IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021 65
BERITA DALAM FOTO
æ KEGIATAN PENGURUS IKPLN DAERAH UIW KALIMANTAN BARAT
Pelaksanaan Sosialisasi pendam hasil. Dengan demikian dimasa mendatang
pingan Budidaya dan Penanaman IKPLN Daerah Kalbar akan memperoleh
Kelapa Pandan Wangi dari Koperasi penghasilan untuk biaya operasional serta
Produsen Tani Borneo Sejahtera. meningkatkan kesejahteraan anggota.
Hadir sebagian Pengurus IKPLN
Daerah Kalbar dan penerima dana
CSR.
CSR diberikan oleh PT PLN (Persero)
UIW Kalbar, kepada IKPLN yang
diteruskan kepada anggota pemilik
lahan tidur dengan perjanjian bagi
Lokasi penanaman di ladang milik Sdr.
Saiful Munir (berdiri di tempat lobang) di
Parit Toom, desa Punggur Kecil.
Lokasi penanaman di ladang milik Sdr. Toto Suharto Lokasi penanaman di ladang milik Sdr. Ahmad Suyuti
(berdiri memakai topi) Km 16 Sei Ambawang. (menerima bibit memakai Kacamata) di Desa Pematang
Tujuh, Rasau Jaya.
66 IKPLN NEWS | EDISI 12 | JANUARI - MARET 2021