Harapan besar bagi penulis flippbook ini dapat bermanfaat bagi guru dan peserta didik. Semoga dengan adanya flipbook ini, peserta didik dapat memahami materi bangun datar dengan alur yang membuat pembelajaran mereka lebih bermakna karena menggunakan teori belajar brunner. Dengan ini penulis juga memohon maaf apabila dalam penciptaan flipbook ini masih banyak kekurangan. Semoga kekurangan dalam penciptaan flipbook ini dapat disempurnakan kembali oleh penciptapencipta berikutnya. Kata Pengantar Dengan menyebut nama Allah SWT Tuhan semesta alam, yang maha pengasih lagi maha penyayang, semoga limpahan puja dan puji syukur kita tetap terpanjatkan atasnya. Limpahan rasa syukur ini juga terlimpahkan atas besarnya rahmat, hidayah, serta inayahnya, sehingga bahan ajar “Fliipbook Matematika materi bangun ruang” bisa tercipta. Tak lupa pula lantunan shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan nabi besar Muhammad SAW, karena beliau kita semua dapat beranjak dari zaman kebodohan menuju jalan yang terang benderang yakni agama Islam. Penulis
Daftar Isi Kata Pengantar Daftar Isi Bagaimana ciri bangun datar dan contohnya? Let’s do the evaluation Daftar Pustaka
Pada akhir Fase A, peserta didik dapat mengenal berbagai bentuk bangun datar ( segitiga, segiempat, segi banyak dan lingkaran) dan bangun ruang (Balok, kubus, kerucut dan bola) Capaian Pembelajaran Peserta didik dapat mengelompokkan benda berdasarkan bentuk. 1. Peserta didik dapat mengetahui bangun datar dan ciri-cirinya. 2. TUjuan Pembelajaran CP dan TP
Hai, Ani tahukan kamu bahwa pada bangun datar terdapat bagian sisi dan sudut! iyakah Andi? Aku masih bingung bagian sisi pada bangun datar dan bagian sudut nya. Kalau begitu bagaimana kalau kita belajar bersama setelah ini. Dan kita juga akan tau bahwa semua benda di sekeliling kita merupakan bagian dari bentuk bangun datar. Wahh, menarik!! Mari kita belajar, aku sudah tidak sabar. Let’s Gooo!!!
Mari Mengam ti Coba perhatikan layar perahu! Perhatikan bentuknya! Lihatlah capil pak tani! Amati bentuk dari capil pak tani!
Dari bentuk diatas, manakah yang bentuknya sama dengan bentuk benda layar perahu dan topi pak tani?
Sisi Segitiga Sudut Segitiga Ciri-ciri bangun datar segitiga Segitiga mempunyai 3 sisi dan 3 sudut
Bagaimana Ani, apakah kamu sudah paham dengan bagian sisi dan sudut pada bagun datar? Iya Andi. Sisi adalah bagian dari garis yang memiliki 2 ujung yang berbeda. Betul, Good Job Ani. Kemudian apa itu sudut? Sudut adalah sisi-sisi yang saling bertemu. Waahh. Good Job Ani Mari kita belajar bangun datar selanjutnya.
Mari Mengam ti Perhatikan gambar bumi yang terdapat pada lukisan! Coba perhatikan bentuk pada jam dinding!
Dari bentuk diatas, manakah yang bentuknya sama dengan bentuk jam dinding dan gambar bumi yang terdapat dalam lukisan?
Sisi Lingkaran Ciri-ciri bangun lingkaran Bangun lengkung adalah bangun yang memiliki sisi melengkung
Sisi Lingkaran Ciri-ciri bangun datar lingkaran Lingkaran mempunyai 1 sisi dan tidak mempunyai sudut
Mari Mengam ti Benda apa yang ditunjukkan oleh anak panah? Perhatikan bentuk kertas yang digunakan untuk gambar jerapah! Perhatikan bentuk papan meja!
Dari bentuk diatas, manakah yang bentuknya sama dengan bentuk papan tulis dan kertas yang digunakan untuk menggambar jerapah?
Sisi Segi empat Sudut Segi empat Ciri-ciri bangun datar segi empat Segi empat mempunyai 4 sisi dan 4 sudut
Sisi Segi empat Sudut Segi empat Ciri-ciri bangun datar segi empat Segi empat mempunyai 4 sisi dan 4 sudut
Mari Mengam ti Perhatikan bentuk sarang lebah yang ditunjukkan oleh anak panah! Perhatikan bentuk paving block yang sudah di zoom dengan kaca pembesar!
Dari bentuk diatas, manakah yang bentuknya sama dengan bentuk paving block dan sarang lebah?
Sisi segi banyak Ciri-ciri bangun datar segi banyak Segi banyak mempunyai jumlah sisi dan sudut lebih dari 4 Sudut Segi banyak
Let’s try the evaluation!
Bangun datar apa saja yang terdapat pada bangun masjid dibawah ini?
Mari menghitung jumlah bangun datar pada bentuk dibawah ini! 1.Berapa jumlah bentuk segitiga? 2.Berapa jumlah bentuk segi empat? 3.Berapa jumlah bentuk lingkaran?
Ani, Tahukah kamu bahwa ada ayat AlQur’an yang membahas tentang bangun datar lo. MasyaAllah sekali ya. MasyaAllah, iyakah Andi? Iya Ani, terdapat dalam Qur’an surat al-Hajj ayat 27 yang menjelaskan bahwa bentuk dari bumi adalah bulat. Seperti yang kita pelajari tadi, ada papan tulis yang berbentuk persegi dan lain sebagainya. MasyaAllah betapa indahnya ilmu-ilmu Allah yang bisa kita pelajari dan terdapat dalam kehidupan sehari-hari kita. Batul sekali Ani. Maka dari itu menjadi seorang muslim kita harus semangat dalam menuntut itu, karena itu adalah kewajiban kita.
Daftar Pustaka Wulan, Dara Retno. 2022. Buku Paket Matematika Kelas 2 Fase A. Jakarta Selatan:Pusat Perbukuan Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi