The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by TK Muslimat 2 Cengkareng, 2023-03-02 06:03:14

KREATIFITAS SENI

KREATIFITAS SENI

PENGEMBANGAN KREATIVITAS SENI DALAM PEMBELAJARAN ANAK USIA DINI Dr. phil. LELI KURNIAWATI, S.PD., M.MUS.


BIODATA PELATIH Dr. phil. Leli Kurniawati, S.Pd., M.Mus. RIWAYAT PENDIDIKAN S1 S2 S3 Sendatrasik - FPBS IKIP Bandung Hochschule für Musik und Theater “Felix Mendelssohn Bartholdy Martin-Luther-Universität Halle-Wittenberg RIWAYAT PEKERJAAN 2010 - 2012 Guru Musik Musikalische Frueherziehung/ Pendidikan Musik Anak - Musikschule Gottenheim Deutschland 2010 - 2012 Guru Musik Musikalische Frueherziehung/ Pendidikan Musik Anak - Musikschule Emmendingen Deutschland 2011 Kepala Sekolah - Lab School Percontohan UPI Bandung 2008 - Sekarang Dosen - PGPAUD FIP UPI Dr. phil. Leli Kurniawati, S.Pd., M.Mus. Penulis Modul, Narasumber, Reviewer GTK PAUD DIKMAS


ENERGIZER!


Maju Mundur Cipt. Leli Kurniawati Maju,maju maju, mundur-mundur Kanan kiri bergantian Lompat berjongkok berdiri berjinjit Lari berkeliling bergembira


Tujuan SETELAH MENGIKUTI DIKLATINI PESERTA DIHARAPKAN DAPAT: Menjelaskan Karya seni sebagai bagian dari kebudayaan Menjelaskan jenis-jenis karya seni yang sesuai dengan perkembangan anak usia dini Menerapkan kreativitas Seni dalam Pembelajaran PAUD Menjelaskan Konsep dasar kreativitas seni anak usia dini Menjelaskan strategi pengembangan kreatifitas seni


Curah Gagasan Apa itu kreativitas ?


Apa itu Kreativitas K E M A M P U A N M E N C I P T A Y A N G D I A R T I K A N S E B A G A I S E B U A H P R O S E S U N T U K B I S A M E L A H I R K A N I D E D A N K O N S E P B A R U A T A U S E S U A T U Y A N G S I F A T N Y A O R I G I N A L . ( K B B I )


melahirkan gagasan, konsep, harapan, tujuan baru serta pemahaman baru terhadap masalah. sikap yang mendukung atau memfasilitasi proses kreatif seperti percaya diri. BERPIKIR KREATIF SIKAP ATAU PERILAKU KREATIF TINDAKAN (ALAMIAH KREATIF) melakukan sesuatu yang baru (pengetahuan dan keterampilan) atau melahirkan produk atau sesuatu yang sama sekali baru di masyarakat Tiga dimensi dalam kreativitas


Curah Gagasan Menurut Yanda/Bunda, seperti apa ciri-ciri anak kreatif?


Ciri Anak Kreatif Percaya diri Berani mengambil resiko Mandiri dalam berpikir Imajinatif Mempunyai rasa ingin tahu yang tinggi


Curah Gagasan Menurut Yanda/Bunda apa saja penghambat kreativitas?


Penghambat Kreatifitas ( T O R R A N C E ) Usaha terlalu dini untuk mengeliminasi fantasi anak Pembatasan terhadap rasa ingin tahu anak Terlalu menekankan peran berdasarkan perbedaan gender Terlalu banyak melarang Takut dan malu Memberikan kritik yang bersifat destruktif


Seni diartikan sebagai keahlian membuat karya yang bermutu (dilihat dari segi kehalusannya, keindahannya dan sebagainya); serta seni sebagai karya yang diciptakan dengan keahlian yang luar biasa, seperti tari, lukisan dan ukiran. (Kamus Besar Bahasa Indonesia)


Seni Merupakan hasil atau proses kerja dengan gagasan manusia yang melibatkan ketrampilan, kreativitas, kepekaan indera, kepekaan hati dan pikir untuk menghasilkan suatu karya yang memiliki kesan keindahan, keselarasan, bernilai seni dan lainnya


MAKNA SENI Hasil keindahan sehingga dapat menggerakkan perasaan indah orang yang melihatnya (Ki Hajar Dewantara) Semua karya yang dapat menggugah hati (Hillary Bell) Penjelasan rasa indah yang terkandung dalam jiwa setiap manusia (James Murko) Karya manusia yang mengkomunikasikan pengalaman batin disajikan secara indah atau menarik (Soedarso SP)


PENGEMBANGAN SENI DI PAUD BUKANLAH UNTUK MENCIPTAKAN SENIMAN CILIK, MELAINKAN MENAWARKAN KEGIATAN MAIN YANG BERMANFAAT UNTUK MENGASAH SENSITIFITAS ANAK SERTA IDE-IDE KREATIF DAN IMAJINATIF DARI ANAK


Anak-anak secara alami selalu ingin tahu tentang apa yang ada di sekitarnya. Anak mengeksplorasi, mengamati, meniru, mencoba alat dan benda yang ditemukannyadengan caranya yang menyenangkan. Kebebasan anak berekspresi mendukung tumbuhnya kreativitas. Seni Sebagai media Pengembang Imajinasi dan Kreativitas


Kreativitas Seni Anak Usia Dini sebagai Upaya Pelestarian Budaya Guru dapat mengenalkan seni tari tradisional, lagu daerah, pola membatik, permainan tradisional dari daerah sejak dini. Pengenalan seni budaya sejak usia dini menumbuhkan kecintaan anak terhadap pelestarian budaya di masa dewasa kelak.


BIDANG-BIDANG SENI Seni Tari Seni Musik Seni Rupa Seni Drama


Curah Gagasan Kegiatan Seni Apa saja yang telah dilaksanakan di Satuan PAUD Yanda/Bunda?


Kognitif Bahasa Sosial Emosional Peranan Seni TERHADAP PERKEMBANGAN ANAK USIA DINI Nilai Agama & Moral Fisik Motorik


Sebagaipengamat dalam kegiatan seni. Sebagai koreografer (mencipta tari) Sebagai mediator seni Peranan Pendidik DALAM MENGEMBANGKAN KREATIFITAS SENI Menghargai kreativitas setiap anak. Berpartisipasi dalam kegiatan seni sebagai composer (music). Sebagai apresiator Mengevaluasi proses dan hasil karya anak


MUSIK DAN HUBUNGANNYA DENGAN ANAK USIA DINI


“Anak butuh musik yaitu suara yang bunyi dan ritmenya merangsang anak untuk bergerak. Mereka memerlukanitu untuk kebutuhan perkembangan seluruh inderanya dan menumbuhkan sikap kreatif untuk mengembangkan pengalamannya (Gruhn 1998) MUSIK DAN ANAK


Manfaat Musik untuk Perkembangan Anak Melancarkan komunikasi verbal dan non verbal anak Meningkatkan daya kreativitas anak Mampu meningkatkan kecerdasan emosionalnya Meningkatkan minat. Meningkatkan konsentrasi.


HASIL PENELITIAN Hasil penelitian di sekolah Swiss “ Children Learn Faster to the Sound of Music, menunjukkan bahwa Anak anak yang belajar musik memiliki daya tangkap lebih cepat dibanding anak-anak yang tidak belajar musik Di Rhole Island Amerika Serikat, penelitiandilakukan terhadap anak anak sekolah musik tingkat delapan dan disimpulkan dalam “Learning Improved by Arts Training bahwa anak yang belajar musik memiliki kepekaan dan daya imajinasi yg lebih tinggi dibanding anak anak yang tidak belajar musik.


UNSUR- UNSUR DASAR MUSIKAL DALAM PENGEMBANGAN KREATIVITAS SENI Tempo Nada Harmoni Dinamik Timbre


https://www.youtube.com/watch?v=P4iKEWHFp0g Lagu Kupu-kupu yang Lucu. Ini bisa diperankan oleh orang tua dan anak. Misalnya Orang tua jadi bunganya, lalu anak2 jadi kupu2 https://www.youtube.com/watch?v=dXGVS12R3uM. Iringi bunyi jarum jam tersebut dengan lompat, berjalan dan berlari. Atau bisa dengan permainan tepuk (lambat sedang dan cepat) https://www.youtube.com/watch?v=dXGVS12R3uM Unsur - Unsur Dasar Musikal Tempo adalah ukuran kecepatan lagu/suara (lambat, sedang, dan cepat). https://www.youtube.com/watch?v=HyJ9cEl9U7Y Lagu Halo-halo Bandung ataulagu-lagu mars. Jadi sambil bernyanyi dan bisa sambil jalan di tempat.


Identifikasi Lagu Sebutkan Lagu apa saja yang memiliki tempo cepat/lambat? Silakan ditulis di kolom chat!


https://www.youtube.com/watch?v=njwsFK-xwy8 memainkan lagu yamko rambe dengan botol yang bernada Praktek dengan tangan seperti tangga Cobakitapraktekkan dengan posisi duduk, jongkok dan berdiri. Duduk untuk nada rendah, jongkok sedang dan berdiri untuk nada tinggi. Unsur - Unsur Dasar Musikal Nada Adalah tinggiatau rendahnya lagu/bunyi/suara


Permainan yang ada dalam aspek tempo bisa dipraktekkan akan tetapi penekanannya pada permainan keras dan lembutnya Nyanyikan sebuah lagu misal “di sini senang di sana senang” pada bagian teks lagu lala…lala nyanyikan sangat pelan atau ganti dengan tepuk paha sesuai dengan pola irama lagu. https://www.youtube.com/watch?v=ZuDmwz78k-Y Atau pada lagu naik delman https://www.youtube.com/watch?v=erWXn3GGL7AP ada akhirtekstak tik tuk… disuarakan dengansorak yang keras. Unsur - Unsur Dasar Musikal Dinamik keras atau lembutnya bunyi atau suara (pelan, agak keras, dan keras)


Dengarkan lagu di sini senang di sana senang di bawah ini. Perhatikan nada-nada yang dinyanyikan pada …lalalala. Pada bagian itu ada harmonisasi suara https://www.youtube.com/watch?v=ZuDmwz78k-Y Unsur - Unsur Dasar Musikal Harmoni Adalah dua atau tiga nada yang dibunyikan secara bersamaan dan menghasilkan nada yang harmonis


Membedakan warna suara boto lkosong yang dipukul oleh sendok dengan kertas koran yang dibentangbentangkan. Warna suara botol kosong diekspreskan dengan Gerakan kepala sedangkan warna suara koran dengan melompat Saksikan dengan anak2 video ini gerak tom and jerry diceritakan dengan permainan berbagai alat musik https://www.youtube.com/watch?v=19piJKYvBFU Unsur - Unsur Dasar Musikal Timbre Adalah warna suara dari alat musik yang berbeda Biasanya menggunakan alat musik/instrumen yang berbeda tetapi dengan nada yang sama Mainkan bagian-bagian tubuh yang bisa mengeluarkan bunyi yang berbeda Iringi “saying semua” dengan 3 iringan timbre yang berbeda dari bunyi tubuh kita. (tepuk, jentik jari, bunyi vocal) dst…


CONTOH NAMA DAN GAMBAR ALAT MUSIC PERKUSI YANG BISA DIMAINKANANAK Tamborin Triangel Marakas Jimbe Tamtam


CONTOH ALAT MUSIK BUATAN https://id.pinterest.com/tnmoore99/preschool-music-crafts/


ANGGOTA TUBUH, ADALAH ALAT MUSIK Kita mainkan dengan riang gembira Dengarlah suara tangan Itu musik yang membuat kitasenang Anggotatubuh, adalah alat musik Kita mainkan dengan riang gembira Dengarlah suara paha Itu musik yang membuat kita senang Dengarla hsuara kaki dst………………………. SEMUA ALAT MUSIK Cipt. Leli Kurniawati


Curah Gagasan Sebutkan sumber bunyi lainnya yang bisa dimainkan dalam lagu tersebut! Silakan ditulis di kolom chat!


Menyanyi (solo, bersama) Bermain alat music (mengiringi lagu/gerak) Menciptakan(irama, teks lagu) Keterampilan YANG PERLU DITUMBUHKAN DALAM DIRI ANAK DALAM HAL MUSIK Mendengar: sumber bunyisekitarnya, benda-benda, anggota tubuh, alat music Bergerak(bebas/improvisasi dan berirama)


PROSES PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MUSIK Eksplorasi Ekspresi Improvisasi Apresiasi


EKSPLORASI Kegiatan eksplorasi dalam bidang seni musik yang dapat dilakukan oleh guru adalah: Eksplorasi Bunyi untuk mendapatkan perbedaan timbre suara, dinamik, teknik membunyikan, Mengeksplorasi permainan alat musik, yaitu bagaimana anak menemukan cara untuk membunyikan sumber bunyi (tubuh, alam sekitar, alat musik dll Mengeksplorasi sumber bunyi dari Anggota tubuh, alam sekitar, limbah bersih, alat musik konvensional yang bernada dan tidak bernada


EKSPRESI Bentuk ekspresi yang bisa dilakukan bersama anak-anak melalui stimulus audio / karya musik dan visual/ gambar, antara lain : Mengekspresikan berbagai gambar binatang dengan gerak sambil menirukan suaranya (melatih dinamika, intonasi, warna suara) Mengekspresikan musik ke dalam gerak Mengekspresikan musik ke dalam berbagai symbol ( kalau nada panjang dengan garis panjang, nada pendek dengan titik, dll)


Improvisasi Improvisasi merupakan salah satu reaksi spontan yang ditujukan oleh anak terhadap stimulus. Contoh: Bergerak mengikuti irama music. Ketika musik berhenti, gerakpun berhenti lalu anak-anak melakukan aktivitas lain sesuai dengan stimulus dari guru. Misal duduk sambil mengangkat kaki kanan ke atas, diam di tempat sambil goyangkan badan. Bernyanyi sambil menari bebas


APRESIASI ADALAH SALAH SATU UPAYA PENGHARGAAN DARI GURU TERHADAP KARYA SENI MUSIK ANAK MELALUI PAGELARAN Apresiasi


Membuat syair lagu Buatlah iringan lagu dengan (tepuk anggota tubuh, dan benda-benda sekitar yang menghasilkan bunyi) Hasil diskusi didemontrasikan secara berkelompok Tugas Diskusi kelompok Waktu: 15 menit BREAK OUT ROOM : 4 KELOMPOK PRESENTASI: ROOM BESAR


Seni Tari dan Hubungannya dengan Anak Usia Dini


Tari adalah jenis kesenian yang terkait langsung dengan gerak tubuh manusia. Tubuh menjadi alat utama, dan gerak tubuh merupakan media dasar untuk mengungkapkan ekspresi dari seni tari


UNSUR-UNSUR SENI TARI Tenaga, pengendalian tenaga dengan melakukan gerakan ritmis sesuai dengan pola, irama akan menghasilkan sebuah karya seni tari. Ekspresi dan tempo gerakan dapat mewakili emosi gembira, sedih, khawatir, takut, marah Ruang, karya seni tari memerlukan ruang untuk berkreasi ketika penari mengatur langkah, menari sendiri atau berkelompok Waktu, pengaturan gerakan pada seni tari disesuaikan dengan irama yang menjadi pijakan tarian, penari dapat bergerak perlahan sesuai irama yang bertempo lambat atau sebaliknya, penari dapat bergerak cepat sesuai irama yang bertempo cepat.


Pelaksanaan Pembelajaran Seni Tari Improvisasi Apresiasi Penyusunan gerak tari Eksplorasi Ekspresi


EKSPLORASI Eksplorasi atau penjajakan merupakan proses berpikir, berimajinasi, merasakan dan merespon suatu objek untuk dijadikan bahan dalam karya tari Melalui eksplorasi ini anak dan guru dapat secara bersama-sama mencari dan menemukan ragam-ragam gerak Eksplorasi dimaksudkan juga untuk merangsang imajinasi anak, misalnya guru bercerita tentang metamorfosis kupu-kupu. mulai dari telur-ulatkepompong- kupu kupu, jenis jenis kupu-kupu, tempat kupu-kupu berada, makanan kupu-kupu dsb.


Click to View FlipBook Version