Kesimpulan dan Refleksi Pemikiran Ki hajar dewantara 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
MIRA WIDYA RATNASARI, S.Pd Calon Guru Penggerak Angakatan 8 SD Negeri 2 Undaan Kabupaten Malang 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
1. Apa yang saya percaya tentang murid dan pembelajaran di kelas sebelum saya mempelajari modul 1.1? 2. Apa yang berubah dari pemikiran atau perilaku saya setelah mempelajari modul ini? 3. Apa yang dapat segera saya terapkan lebih baik agar kelas saya mencerminkan pemikiran KHD? Pertanyaan Pemantik 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
1. Guru mendominasi pembelajaran 2. Pembelajaran berfokus pada ketercapaian materi dan KKM 3. Guru kurang memahami karakteristik anak 4. Siswa pasif dan motivasi siswa rendah 5. Suasana kelas yang tertib, tenang dan anak-anak yang memahami materi adalah fokus utama guru Apa yang saya percaya tentang murid dan pembelajaran di kelas sebelum saya mempelajari modul 1.1 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
Sebelum mempelajari Modul 1.1 Kegiatan Belajar Mengajar Di kelas V SD Negeri 2 Undaan Kabupaten Malang 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
Pembelajaran berpusat pada guru 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
Siswa hanya duduk, diam, mendengarkan dan berpusat pada buku 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
Penilaian hanya mengutamakan aspek akademik 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
Merubah Pemikiran 1. Guru bukan salah satu sumber belajar 2. Pembelajaran berpusat pada anak 3. Menghargai setiap karakteristik anak Apa yang berubah dari pemikiran atau perilaku saya setelah mempelajari modul ini 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1 Merubah Perilaku 1. Mengemas pembelajaran secara menarik agar motivasi belajar siswa meningkat 2. Memberikan kebebasan kepada anak untuk menyelesaikan setiap tugas sesuai dengan minat, bakat dan kreatifitas masing-masing 3. Lebih cermat melihat bakat anak (menuntun sesuai kodratnya)
1. Merancang pembelajaran yang interaktif dan menyenangkan dengan melibatkan peserta didik 2. Menerapkan pembelajaran berbasis kearifan lokal dan budaya setempat 3. Menerapkan konsep merdeka belajar dengan mengintegrasikan setiap pembelajaran dengan pencapaian profil pelajar pancasila 4. Pembelajaran yang mengutamakan aspek budi pekerti 5. Menerapkan sistem among (pendidikan yang menuntun bukan menuntut) 6. Pembelajaran yang sesuai dengan kodrat dan zaman 7. Mengintegrasikan permainan dam pembelajaran Apa yang dapat segera saya terapkan lebih baik agar kelas saya mencerminkan pemikiran KHD 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
Kesimpulan Pendidikan adalah “menuntun” anak sesuai dengan minat dan bakatnya Pendidikan bukan hanya ilmu akdemis saja perlu menanamkan budi pekerti yang baik Pendidikan sejatinya adalah berhamba pada anak 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1
Sekian dan Terimakasih Wassalamualaikum wr wb 1.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1