The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by dindraoke, 2023-11-17 07:24:17

AKSI NYATA ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN

AKSI NYATA ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN

Keywords: AKSI NYATA

ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN OLEH : DODI INDRA, S.S GURU SMP NEGERI BERNAS KABUPATEN PELALAWAN


Asesmen adalah proses pengumpulan dan pengolahan informasi untuk memenuhi kebutuhan belajar, perkembangan dan pencapaian hasil belajar peserta didik.


Asesmen bertujuan untuk memetakan peserta didik berdasarkan kemampuannya , sehingga guru dapat memberikan kegiatan pembelajaran sesuai dengan kemampuan peserta didik.


JENIS – JENIS ASESMEN • Asesmen Diagnostik Dilakukan di awal pembelajaran • Asesmen Formatif Dilakukan ketika dalam proses pembelajaran • Asesmen Sumatif Dilakukan setelah proses pembelajaran


ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN • Asesmen awal pembelajaran adalah asesmen formatif yang bertujuan untuk mendiagnosis kemampuan awal dan kebutuhan peserta didik. • Setiap siswa mempunyai karakter dan kebiasaan yang berbeda. • Sebagai seorang guru harus mampu mengidentifikasi kebutuhan peserta didik dengan tepat sehingga guru bisa merancang metode pembelajaran yang sesuai.


JENIS ASESMEN DIAGNOSTIK Asesmen Diaganostik Nonkognitif Asesmen ini bertujuan untuk mengetahui kondisi psikologi dan emosional, aktivitas peserta didik selama melakukan pembelajaran , gaya belajar, serta kondisi keluarga dari masing-masing peserta didik Asesmen Diagnostik Kognitif Asesmen ini bertujuan untuk mengidentifikasi capaian kompetensi siswa, menyesuikan pembelajaran di kelas dengan kompetensi rata-rata siswa, memberikan kelas tambahan kepada siswa yang kompetensinya di bawah rata-rata.


TAHAPAN ASESMEN DIAGNOSTIK KOGNITIF Kegiatan Persiapan • Membuat Jadwal Pelaksanaan • Mengidentifikasi Materi Asesmen • Menyusun Pertanyaan Sederhana.


TAHAPAN ASESMEN DIAGNOSTIK KOGNITIF Kegiatan Pelaksanaan Melaksanakan Asesmen Diagnostik Kognitif Awal Pembelajaran di kelas


TAHAPAN ASESMEN DIAGNOSTIK KOGNITIF Kegiatan Penutup • Mengolah hasil assesmen awal pembelajaran • Merancang kegiatan tindak lanjut


1. Mengolah hasil asesmen. 2. Membagi peserta didik menjadi tiga kelompok siswa dengan nilai di atas rata-rata, siswa dengan nilai rata-rata, dan siswa dengan nilai di bawah rata-rata. 3. Melakukan Penilaian pembelajaran. 4. Mengulangi proses diagnostik ini dengan melakukan asesmen formatif dengan bentuk yang bervariasi. TINDAK LANJUT


Merancang Asesmen Awal pembelajaran Bahasa Inggris Fase D kelas VIII Tujuan Pembelajaran Mengidentifikasi teks khusus dalam bentuk Inviting card, sangat pendek dan sederhana, terkait hari – hari spesial dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks.


Tahap Merancang Asesmen Diagnostik • Sebelum belajar guru mendiagnosis apakah siswa sudah memahami beberapa vocabulary tentang Inviting Card • Jika siswa belum memahami maka guru merubah strategi pembelajaran dengan meminta peserta didik untuk menterjemahkan beberapa vocabulary tentang Inviting Card melalui kamus manual atau kamus elektronik • Setelah peserta didik paham, guru melanjutkan pelajaran dengan materi definition, generic structure dan communicative propose dari teks Inviting Card • Melakukan tanya jawab dan mengerjakan pemahaman bacaan tentang Invitation Card


Tahap Merancang Asesmen Diagnostik • Setelah peserta didik memahami materi pembelajaran, guru melakukan asesmen • Mengolah hasil asesmen • Guru menggunakan hasil asesmen untuk merencanakan pembelajaran bermakna sesuai tahap capaian dan karakteristik peserta didik.


Hasil Pelaksanaan Asesmen Diagnostik • 1 orang peserta didik menjawab 100 % soal dengan jawaban benar. • 2 orang peserta didik menjawab 80% soal dengan jawaban benar • 15 orang peserta didik menjawab 50% soal dengan jawaban benar • 6 orang peserta didik menjawab dengan 20 % soal dengan jawaban benar. • 2 orang peserta didik menjawab 0 % soal dengan jawaban benar


Hasil Pelaksanaan Asesmen Diagnostik KATEGORI PEMAHAMAN 1. Paham 3 Orang 2. Paham Sebagian 15 Orang 3. Tidak Paham 8 Orang Nilai 100 1 Orang Nilai 80 2 Orang Nilai 60 8 Orang Nilai 40 7 Orang Nilai 20 6 Orang Nilai 0 2 Orang JUMLAH NILAI 1140 / 100 NILAI RATA - RATA 44 / 100 NILAI TERTINGGI 100 / 100 NILAI TERENDAH 0 / 100


Fungsi Hasil Asesmen Kognitif Awal Asesmen Kognitif Awal digunakan sebagai rujukan untuk • Pengaturan kelompok belajar • Pembagian peran dalam kelompok • Perbanyak bahan ajar visual dan teks • Bimbingan bagi yang belum mencapai kompetensi.


Pentingkah Asesmen Awal Dalam Pembelajaran ? Dengan adanya asesmen awal pembelajaran guru dapat mengajar sesuai dengan kemampuan peserta didik. Asesmen awal pembelajaran sebagai Proses memperoleh informasi untuk merefleksikan pembelajaran yang telah dilakukan. Asesmen Awal Dalam Pembelajaran sangat penting karena …


DOKUMENTASI PELAKSANAAN ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN DI KELAS VIII.1


DOKUMENTASI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DI KELAS VIII.1


DOKUMENTASI DISKUSI PRAKTIK ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN DENGAN WAKASEK KURIKULUM


DOKUMENTASI DISKUSI PRAKTIK ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN REKAN SEJAWAT


DOKUMENTASI DISKUSI PRAKTIK ASESMEN AWAL PEMBELAJARAN REKAN SEJAWAT


UMPAN BALIK


UMPAN BALIK


Click to View FlipBook Version