PAI Kelas V MATERI1
IKHLAS
MOHON PERTOLONGAN
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
E-Modul pembelajaran ini kami
hadirkan untuk membantu proses
pembelajaran selama masa dalam
jaringan maupun luar jaringan.
Diharapkan dengan E-Modul
berbasis android ini, mampu
memudahkan siswa dalam
mengakses materi pembelajaran.
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual
dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
. kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah dan di sekolah.
KI 4 :Menyajikan pengetahuan faktual dalam
bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
1.5 Meyakini bahwa perilaku
tawaduk, ikhlas, dan mohon
pertolongan sebagai cerminan dari
iman
2.5 menunjukkan perilaku tawaduk,
ikhlas, dan mohon pertolongan
3.5 memahami perilaku tawaduk,
ikhlas, dan mohon pertolongan
. 4.5 mencontohkan perilaku tawaduk,
ikhlas, dan mohon pertolongan
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
. Setelah mengikuti pembelajaran
jarak jauh, diharapkan siswa dapat:
1. Meyakini bahwa perilaku ikhlas
sebagai cerminan dari iman
2. Menunjukkan perilaku ikhlas
3. Mencontohkan perilaku ikhlas.
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
Hati Tentram dengan Berperilaku Baik
Ikhlas Mohon Pertolongan
Pengertian
Ciri-Ciri
Contoh
Keutamaan
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
IKHLAS
A. Pengertian Ikhlas
Ikhlas adalah mengerjakan suatu kebaikan
dengan niat hanya kepada Allah Swt untuk
memperoleh rida-Nya. Orang yang melakukan
amal baik dengan ikhlas disebut Mukhlis.
B. Ciri-ciri orang yang ikhlas
1. Beramal dengan sungguh-sungguh, baik dalam
keadaan sendiri maupun bersama orang lain.
2. Tidak mengharap pujian orang lain.
3. Tidak terpengaruh pujian ataupun hinaan orang
lain.
4. Tidak mengaharap imbalan atau pamrih atas
sesuatu yang dilakukan.
5. Tidak mengingat kebaikan yang pernah
dilakukan.
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
C. Contoh penerapan perilaku ikhlas dalam kehidupan
sehari-hari
1. Melakukan ibadah seperti salat, mengaji, puasa hanya
mengharap ridha Allah Swt.
2. Membersihkan rumah tanpa minta imbalan dari orang tua.
3. Membantu teman yang kesulitan tanpa mengharap
imbalan.
4. Belajar dengan sungguh-sungguh agar mendapat ilmu yang
bermanfaat
5. Membersihkan kelas tanpa ingin dipuji guru.
D. Keutamaan/ manfaat berperilaku ikhlas, antara lain:
1. Hati menjadi bersih dari sifat tercela.
2. Amal kebaikannya akan diterima oleh Allah Swt.
3. Mendapat pahala dan rida Allah Swt.
4. Mendapat ketenangan dalam hidup.
5. Terhindar dari perilaku dosa, seperti riya’ dan putus asa.
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
MOHON PERTOLONGAN
A. Pengertian Mohon Pertolongan
Mohon pertolongan kepada Allah Swt
dalam bahasa Arab disebut Isti’anah.
Mohon pertolongan artinya meminta
bantuan agar dapat melakukan sesuatu atau
dapat keluar dari kesusahan atau kesulitan.
Mohon pertolongan hanya kepada Allah
Swt. Allah Swt melarang setiap hamba-
Nya meminta pertolongan dengan berdoa
kepada selain-Nya.
Dalam QS. Al-Fatihah ayat 5 Allah Swt
menyebutkan “Hanya kepada Engkaulah
kami menyembah dan hanya kepada
Engkaulah kami mohon pertolongan.”
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
B. Contoh penerapan perilaku mohon
pertolongan hanya kepada Allah Swt
1. Mohon pertolongan Allah Swt agar diberi
kemudahan dalam belajar.
2. Sebelum berangkat sekolah pamit orang tua
dan mohon pertolongan Allah Swt agar
diberi keselamatan.
3. Berdoa kepada Allah Swt sebelum tidur agar
dijaga dari gangguan setan dan mimpi
buruk.
4. Sebelum makan berdoa kepada Allah agar
diberi keberkahan dan makanan itu
menyehatkan tubuh.
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar dan
tepat !
1. Ikhlas artinya…
2. Orang yang melakukan amal baik dengan
ikhlas disebut….
3. Amal baik yang diterima oleh Allah Swt
adalah amal yang didasari rasa…
4. Ibadah harus dilakukan karena Allah Swt baik
dalam keadaan sendirian atau…
5. Umar senang berbagi dengan orang lain,
terurtama orang yang kurang mampu. Hanif
melakukannya karena Allah Swt tanpa
mengharap…
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
6. Ketika sendirian, Nabila salat dengan tertib dan
khusyuk. Ketika bersama orang lainpun,
Nabila salat dengan tertib dan khusyuk. Cerita
tersebut menunjukkan sikap anak muslim
yang…
7. Manfaat ikhlas, diantaranya…
8. Dalam bahasa Arab, mohon pertolongan
kepada Allah Swt disebut…
9. Setiap muslim hanya mohon pertolongan
kepada…
10. Minggu depan, Yahya akan mengikuti lomba
cerdas cermat. Selain belajar yang harus
dilakukan Yahya adalah…
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i
PAI Kelas V MATERI1
SELAMAT BELAJAR
MuhammacdaAliblirFiurqon, S.Pd.i